• Tidak ada hasil yang ditemukan

Mayoritas masyarakat Surabaya menggunakan listrik dari PLN. Pelanggan PLN Surabaya dibagi menjadi 4 golongan. yaitu: rumah tangga, industri, umum dan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Mayoritas masyarakat Surabaya menggunakan listrik dari PLN. Pelanggan PLN Surabaya dibagi menjadi 4 golongan. yaitu: rumah tangga, industri, umum dan"

Copied!
89
0
0

Teks penuh

(1)
(2)

Mayoritas masyarakat Surabaya

menggunakan listrik dari PLN. Pelanggan

PLN Surabaya dibagi menjadi 4 golongan.

yaitu: rumah tangga, industri, umum dan

usaha. Jumlah pelanggan PLN, daya

terpasang dan MWh terbanyak adalah

kelompok Rumah Tangga R-1/Tegangan

Rendah 250 VA-2200 VA yang berada di

wilayah Surabaya Selatan. Dibanding

wilayah lain, hampir 51% pelanggan PLN

berada di wilayah Surabaya Selatan. Pada

tahun 2016 jumlah pelanggan PLN

mengalami kenaikan hingga mencapai

1.137.493 pelanggan, kenaikan tersebut

terjadi pada semua golongan pelanggan.

Banyaknya daya terpasang serta MWH

masing masing sejumlah 4.484.369 KVA

dan 8.358.784 KWh. Dana yang terkumpul

dari langganan PLN tahun 2016 mencapai

9,198,263 juta rupiah. Selama tahun 2016,

PLN

telah

melakukan

pemutusan

pelanggan

listrik

sejumlah

51.746

pelanggan.

The majority of the people of

Surabaya use the electricity from the

National Electricity Company (PLN). The

customers of PLN Surabaya are grouped

into 4, which are: households, industries,

general, and business. The number of the

customers, installed power, and most

MWh are the households type R-1 / low

voltage 250 VA-2200 VA which is in the

Southern Surabaya. Compared to other

regions, almost 51% of the customers are

in the Southern Surabaya. In 2016, the

number of customers increased into

1.137.493 customers for all groups of

customers. The number of installed power

and also the MWh are 4.484.369 KVA and

8,358,784

KWh

respectively.

The

collected cost from the subscription of

PLN in 2016 reached 9.198.263 million

rupiahs. In 2016, PLN has cut off the

power for 51.746 people.

(3)

Selain listrik, ketersediaan air

bersih merupakan hal yang penting bagi

masyarakat. Pada tahun 2016 Pelanggan air

minum di kota Surabaya mencapai 502.124

rumah tangga, 38.089 niaga, 404 industri,

5.957 sosial, dan 1.239 instansi pemerintah.

Diantara pelanggan tersebut, terdapat 3.742

pelanggan yang diputus oleh PDAM.

Jumlah produksi air minum pada tahun

2015 mencapai 300.082.960 m3. Jumlah

pemakaian air bedasarkan rekening terbit

tahun 2016 sebesar 228.938.085 dan paling

banyak terjadi di bulan Agustus. Instalasi

air minum yang mempunyai debit paling

besar adalah IP KP II dan produksi air

minum terbanyak terdapat di KRPL II.

Perusahaan

Penanaman

modal

asing (PMA) turut berkontribusi investasi

di kota Surabaya. Pada tahun 2016,

peringkat realisasi investasi PMA tertinggi

di sektor telekomunikasi yaitu sebesar

46,16%

dengan

investasi

sebesar $

433.516.300. Negara asal perusahaan PMA

dengan

peringkat

realisasi

investasi

Beside electricity, the availability

of clean water is the important thing for

people. In 2016, the number of customers

for water in Surabaya reached 502.124

households,

38.089

business,

404

industries, 5.957 socials, and 1.239

government institutions. Among those

customers, there are 3.742 customers cut

off by the Water Supply Company

(PDAM). The number of production of

clean water in 2015 reached 300.082.960

m3. The number of water usage based on

the account in 2016 was 228.938.085 and

mostly used in August. The water

installation with the highest production of

water is IP KP II and most of the

production was in KRPL II.

The foreign capital investment is

also contributing in the investment in

Surabaya. In 2016, the highest rank of the

foreign capital investment was in the

telecommunication sector which was

46.16% with the amount of investment

reached $ 433.516.300. The highest rank

of the realization of the investment was

(4)

tertinggi sebesar 47,13% adalah Malaysia.

Untuk perusahaan penanaman modal dalam

negeri (PMDN), tahun 2016, peringkat

realisasi investasi tertinggi di sektor

telekomunikasi. Investasi PMDN yang

disetujui pada tahun 2016 mencapai 15

proyek dengan investasi sebesar Rp.

1.072.444.600.000,-.

Sedangkan

untuk

PMA, investasi yang disetujui mencapai 43

proyek dengan nilai investasi sebesar $

209.648.300. Usaha non PMA/PMDN juga

memberikan

kontribusi

investasi

di

Surabaya. Tahun 2016, terdapat 14.691

usaha non PMA/PMDN dengan total

investasi sebesar Rp. 39.951.684.218.642,-

dan menyerap tenaga kerja sebanyak

183.055 orang.

Tanda daftar perusahaan (TDP)

sangat penting karena akan memudahkan

pemerintah

mengetahui

keadaan

dan

perkembangan dunia usaha.

Selama tahun

2016,

pemerintah

rata-rata

perbulan

menerbitkan 833,08 TDP, 185 surat ijin

usaha perdagangan (SIUP) Mikro, 195,25

SIUP Menengah, 480 SIUP Kecil,

Malaysia, which was 47,13%. For the

domestic capital investment, in 2016, the

highest rank of investment was in

telecommunication sector. The approved

domestic investment in 2016 reached 15

projects with the amount of investment of

Rp. 1.072.444.600.000. While for the

foreign capital investment, the approved

investment reached 43 projects with the

amount of investment was $209.648.300.

The business of non-foreign/domestic

foreign

investment

also

gave

the

contribution of investment in Surabaya. In

2016, there were 14.691 business of

non-foreign/domestic capital investment of Rp.

39.951.684.218.642 and absorbed the

manpower of 183.055 people.

The

Company’s

Register

is

important because it will make it easier for

the government to know the condition and

development of the business world. In

2016, the government issued 833,08

Company’s Registers, 185 Micro Business

Register Letters, 195.25 Medium Business

Register Letter, 480 Small Business,

(5)

dan 27,92 SIUP Besar. PMA yang

mempunyai nilai terbesar ($ 180.000.000)

adalah di sektor industri kayu, barang dari

kayu dan gabus dan barang anyaman dari

bambu rotan dan sejenisnya. Nilai PMDN

mencapai Rp2.371.446.800.000,-.

Jumlah koperasi yang sudah terdata

di kota Surabaya pada tahun 2016 sebanyak

1.726 koperasi primer Non KUD dan 1

koperasi Pusat. Selain itu, terdapat 1.458

stand yang tersebar di 43 sentra PKL.

Anggota, manager dan karyawan koperasi

primer

di

Surabaya

masing-masing

sebanyak 261.593; 129; dan 3.586.

Koperasi primer aktif sebanyak 1.456

koperasi dan yang tidak aktif mencapai 265

koperasi. Kecamatan yang mempunyai

jumlah koperasi primer terbanyak adalah

Kecamatan Gubeng (128 koperasi).

Tahun 2016, dari 10.267

berkas surat ijin mendirikan bangunan

(IMB) yang masuk, pemerintah kota

Surabaya telah mengeluarkan 8.944 Surat

IMB.

and 27,92 Big Business Register Letters.

The biggest sector with the biggest amount

of foreign capital investment is the wood

industry, furniture and Styrofoam, and

woven bamboo products, and others. The

number of domestic capital investment

reached Rp. 2.371.446.800.000.

The numbers of cooperative which

have been listed in Surabaya in 2016 are

1.726 primary cooperatives non-village

and 1 central cooperative. Besides, there

are 1.458 stands which are built in the 43

street vendor centers. The member,

manager, and employee of the primary

cooperatives in Surabaya are 261.593;

129; and 3.586 respectively. The active

primary cooperatives are 1.456 units and

265 of them are inactive. The district

which has the biggest number of primary

cooperatives is the Gubeng District (128

units).

In 2016, from the 10.267 License

to Build applications, the Surabaya City

Government has issued 8,944 licenses.

(6)

Permohonan

surat

keterangan

rencana kota (SKRK) selama tahun 2016

mencapai 3.461 surat dan mayoritas

pengajuan dari kecamatan Rungkut. Surat

izin penyelenggaraan reklame (SIPR) serta

SKRK yang telah diterbitkan

masing-masing sebanyak 1.719 berkas dan 7.358

berkas.

Untuk mengendalikan harga pasar,

pemerintah kota Surabaya melakukan

operasi pasar. Selama tahun 2016, pemkot

telah melakukan operasi pasar sebanyak 56

kali dan paling banyak dilakukan di bulan

Desember sebanyak 16 kali. Di kota

Surabaya terdapat 67 pasar Pemda dengan

luas sebesar 258.425 Ha dan jumlah

pedagang sebanyak 17.332 orang. Kontrak

dan realisasi pengadaan beras tahun 2016

mencapai 106.270 ton, sedangkan kontrak

dan realisasi pengadaan gabah mencapai 62

ton.

Jumlah sambungan telpon induk untuk

jenis sambungan berbayar terjadi kenaikan

pada tahun 2016 yaitu mencapai 433.658

sambungan. Selama tahun 2016, banyaknya

UTTP yang ditera ulang sah mencapai

19.869 unit.

The application for City Planning

Letter during 2016 reached 3.461 letters

and most of them came from Rungkut

District. The issued Advertising License

and City Planning Letter are 1.719 and

7,358 respectively.

To control the market, the

Surabaya City Government held market

operation. In 2016, the City Government

has held the market operation for 56 times

and most of them done in December (16

times). In Surabaya, there are 67

government-owned traditional markets

with the total area of 258.425 hectares and

17.332 merchants. The contract and

realization of rice in 2016 reached

106.270 tons, while the contract and

realization of paddy reached 62 tons.

The number of primary phone

network for paid network was increased in

2016 which reached 433.658 networks. In

2016, the number of Integrated Trade

Service Unit which has been measured

reached 19.869 units.

(7)

Angkutan laut luar negeri dan dalam

negeri yang tiba di Surabaya selama tahun

2016 telah membawa 287.133 penumpang

umum dan 2.924 penumpang touris.

Sedangkan angkutan laut luar negeri dan

dalam negeri yang berangkat dari Surabaya

membawa 305.732 penumpang umum dan

2.924 penumpang touris. Pada tahun 2016,

bongkar muat hewan pada angkutan laut

luar negeri dan dalam negeri sebanyak

19.854 ekor. Sedangkan kegiatan bongkar

kendaraan telah dilakukan pada 103 motor,

25.522 mobil dan 3 truck. Untuk kegiatan

muat, tercatat 35.139 motor, 1.540 mobil

dan 1.629 truck yang telah dimuat pada

angkutan laut luar negeri dan dalam negeri.

Selain hewan dan kendaraan, terdapat

kegiatan

bongkar

6.637.893

bulk,

4.069.044 break bulk, 14.274.212 general

C dan 4.942.836 liquid. Untuk kegiatan

muat, tercatat 325.064 bulk, 678.141 break

bulk, 22.958.178 general C dan 1.349.718

liquid.

The sea transport both domestic

and international that came to Surabaya in

2016

had

brought

287.133

public

passengers and 2.924 tourists. While the

ones that departed from Surabaya brought

305.732 public passengers and 2.924

tourists. In 2016, the loading and

unloading for animals both domestic and

international reached 19.854 units. While

for unloading vehicles, there were 103

motorcycles, 25.522 cars, and 3 trucks.

For loading activity, there were 35.139

motorcycles, 1.540 cars and 169 trucks.

Beside animals and vehicles, in the

unloading activity, there were 6.637.893

bulks, 4.069.044 break bulks, 14.274.212

general C, and 4.942.836 liquid. While for

loading activity, there were 325.064 bulks,

678.141 break bulks, 22.958.178 general

C, and 1.349.718 liquid.

(8)
(9)
(10)
(11)

Tabel VI.1

Banyaknya Pelanggan PLN Menurut Golongan Tarip Tahun 2016

Number of PLN’s (State-Owner Electricity

Company) Customers based on Rates

Golongan Tarip/Fare Classification Pelanggan / Consumers Jumlah / Total Surabaya Utara / North Surabaya Surabaya Barat / West Surabaya Surabaya Selatan / South Surabaya (1) (2) (3) (4) (5) Sosial/Social Activity S-2 / TR 250 VA-200 KVA 5,799 3,954 9,209 18,962 S3 / TM > 200 KVA 27 8 64 99 Rumah Tangga/Household S-1 / TR 200 VA - - 3 3 R-1 / TR 250 VA-2200 VA 268,652 205,942 419,650 894,244 R-2 / TR 2201 VA-5500 VA 16,045 5,173 39,061 60,279 R-3 / TR > 6600 VA 5,075 395 12,326 17,796 Usaha/Business B-1 / TR 450 VA-5500 VA 28,881 24,312 54,147 107,340 B-2 / TR 6600 VA-200 KVA 10,171 2,523 12,128 24,822 B-3 / TM > 200 KVA 172 19 182 373 Industri/Industries

(12)

Lanjutan Cntinue Golongan Tarip/Fare Classification Pelanggan / Consumers Jumlah / Total Surabaya Utara / North Surabaya Surabaya Barat / West Surabaya Surabaya Selatan / South Surabaya (1) (2) (3) (4) (5)

I-2 / TR > 14 KVA-200 KVA 1,088 678 1,021 2,787

I-3 / TM > 200 KVA 110 221 230 561 I-4 / TT > 30.000 KVA 1 3 2 6 Gedung Pemerintah/Government Building P-1 / TR 250 VA-200 KVA 419 177 742 1,338 P-2 / TM > 200 KVA 42 2 37 81 Jalan/Street P-3 / TR 220 VA-197 KVA 2,502 1,293 4,294 8,089 Layanan Khusus/Special Publik T / > 200 kVA - - - - C /TM > 200 kVA - - - - L - - 5 5 Jumlah / Total 339,287 244,777 553,429 1,137,493 2015 329,118 233,136 529,392 1,091,646 2014 318,554 220,375 504,572 1,043,501 2013 303,758 205,524 473,736 983,018

Sumber : PT. PLN (Persero) Unit Bisnis Distribusi Jawa Timur

Source : East Java Distribution Business Units Electricity Compeny

Catatan : Surabaya Utara, Rayon (Indrapura, Polos, Kenjeran, Tandes, Embong Wungu) : Surabaya Selatan, Rayon (Darmo Permai, Dukuh Kupang, Ngagel, Rungkut, Gedangan) : Surabaya Barat, Rayon (Karang Pilang, Sepanjang, Menganti)

Keterangan : TR = Tegangan Rendah

(13)

Tabel VI.2

Banyaknya Daya Terpasang Menurut Golongan Tarip Tahun 2016

Number of Energy Installed Based on Rates in Surabaya

Golongan Tarip/Fare Classification

Daya Terpasang / Contracted

Capacity (KVA) Jumlah / Total Surabaya Utara / North Surabaya Surabaya Barat / West Surabaya Surabaya Selatan / South Surabaya (1) (2) (3) (4) (5) Sosial/Social Activity S-2 / TR 250 VA-200 KVA 48,072 13,445 79,047 140,563 S3 / TM > 200 KVA 21,910 3,735 65,580 91,225 Rumah Tangga/Household S-1 / TR 200 VA - - 1 1 R-1 / TR 250 VA-2200 VA 296,317 207,329 493,725 997,370 R-2 / TR 2201 VA-5500 VA 67,675 21,527 166,585 255,788 R-3 / TR > 6600 VA 60,364 5,009 148,991 214,365 Usaha/Business B-1 / TR 450 VA-5500 VA 58,104 30,834 91,358 180,296 B-2 / TR 6600 VA-200 KVA 224,779 53,021 260,895 538,695 B-3 / TM > 200 KVA 260,575 13,420 252,375 526,370 Industri/Industries

I-1 / TR 450 VA-14 KVA

3,024 779 2,984 6,786 I-2 / TR > 14 KVA-200 KVA

87,267 76,289 92,543 256,098 I-3 / TM > 200 KVA 189,835 326,253 288,340 804,428

(14)

Lanjutan

Cntinue

Golongan Tarip/Fare Classification

Daya Terpasang / Contracted Capacity (KVA) Jumlah / Total Surabaya Utara / North Surabaya Surabaya Barat / West Surabaya Surabaya Selatan / South Surabaya (1) (2) (3) (4) (5) I-4 / TT > 30.000 KVA 32,000 169,000 113,000 314,000 Gedung Pemerintah/Government Building

P-1 / TR 250 VA-200 KVA 10,042 2,418 23,256 35,716 P-2 / TM > 200 KVA 48,190 1,110 27,880 77,180 Jalan/Street P-3 / TR 220 VA-197 KVA 13,758 4,675 24,266 42,699 Layanan Khusus/Special Publik

T / > 200 kVA - - - - C /TM > 200 kVA - - - - L - - 2,789 2,789 Jumlah / Total 1,421,911 928,843 2,133,615 4,484,369 2015 1,355,620 897,448 2,030,013 4,283,081 2014 1,300,946 860,828 1,939,436 4,101,210

Sumber : PT. PLN (Persero) Unit Bisnis Distribusi Jawa Timur

Catatan : Surabaya Utara, Rayon (Indrapura, Polos, Kenjeran, Tandes, Embong Wungu) : Surabaya Selatan, Rayon (Darmo Permai, Dukuh Kupang, Ngagel, Rungkut, Gedangan) : Surabaya Barat, Rayon (Karang Pilang, Sepanjang, Menganti)

Keterangan : TR = Tegangan Rendah : TM = Tegangan Menengah

(15)

Tabel VI.3

Banyaknya MWh PLN Menurut Golongan Tarip Tahun 2016

Number of MWh Based on the Rates in Surabaya Golongan Tarip/Fare Classification MWh Tahun 2016 Jumlah / Total Surabaya Utara / North Surabaya Surabaya Barat / West Surabaya Surabaya Selatan / South Surabaya (1) (2) (3) (4) (5) Sosial/Social Activity S-2 / TR 250 VA-200 KVA 64,937 19,344 105,326 189,607 S3 / TM > 200 KVA 41,821 2,644 128,020 172,484 Rumah Tangga/Household S-1 / TR 200 VA - - 7 7 R-1 / TR 250 VA-2200 VA 638,510 398,304 1,015,917 2,052,731 R-2 / TR 2201 VA-5500 VA 119,074 31,464 283,576 434,114 R-3 / TR > 6600 VA 83,321 5,497 210,830 299,647 Usaha / Business B-1 / TR 450 VA-5500 VA 73,004 38,367 119,352 230,723 B-2 / TR 6600 VA-200 KVA 291,529 67,908 385,828 745,265 B-3 / TM > 200 KVA 519,838 29,091 520,955 1,069,884 Industri/Industries

I-1 / TR 450 VA-14 KVA 3,087 793 2,593 6,473

I-2 / TR > 14 KVA-200

(16)

Lanjutan Cntinue Golongan Tarip/Fare Classification MWh Tahun 2016 Jumlah / Total Surabaya Utara / North Surabaya Surabaya Barat / West Surabaya Surabaya Selatan / South Surabaya (1) (2) (3) (4) (5) I-3 / TM > 200 KVA 408,467 875,700 703,704 1,987,872 I-4 / TT > 30.000 KVA 29,609 281,197 185,682 496,487

Gedung Pemerintah / Government

Building

P-1 / TR 250 VA-200 KVA 15,817 4,684 40,636 61,138

P-2 / TM > 200 KVA 58,167 597 30,939 89,702

Jalan/Street

P-3 / TR 220 VA-197 KVA 32,149 11,324 65,175 108,648

Layanan Khusus/Special Publik

T / > 200 kVA - - - -

C /TM > 200 kVA - - - -

L 5,371 1,901 9,932 17,204

Jumlah / Total 2,510,631 1,895,564 3,952,588 8,358,784

2015 2,376,044 1,803,967 3,751,712 7,931,722

Sumber : PT. PLN (Persero) Unit Bisnis Distribusi Jawa Timur

Catatan : Surabaya Utara, Rayon (Indrapura, Polos, Kenjeran, Tandes, Embong Wungu) : Surabaya Selatan, Rayon (Darmo Permai, Dukuh Kupang, Ngagel, Rungkut, Gedangan) : Surabaya Barat, Rayon (Karang Pilang, Sepanjang, Menganti)

Keterangan : TR = Tegangan Rendah : TM = Tegangan Menengah : TT = Tegangan Tinggi

(17)

Tabel VI.4

Nilai Rupiah Langganan PLN Menurut Golongan Tarip Kota Surabaya Tahun 2016

Amount of Customers Based on Rates in Surabaya

Golongan Tarip/Fare Classification

Rupiah (juta) Tahun 2016

Jumlah / Total Surabaya Utara / North Surabaya Surabaya Barat / West Surabaya Surabaya Selatan / South Surabaya (1) (2) (3) (4) (5) Sosial/Social Activity S-2 / TR 250 VA-200 KVA 56,374 15,661 91,445 163,480 S3 / TM > 200 KVA 38,306 2,058 113,646 154,010 Rumah Tangga/Household S-1 / TR 200 VA - - 1 1 R-1 / TR 250 VA-2200 VA 592,322 351,990 1,038,203 1,982,514 R-2 / TR 2201 VA-6600 VA 167,808 44,336 398,774 610,918 R-3 / TR > 6600 VA 117,272 7,374 294,820 419,466 Usaha / Business B-1 / TR 450 VA-5500 VA 72,777 33,004 116,348 222,129 B-2 / TR 2201 VA-200 KVA 410,829 95,647 543,980 1,050,455 B-3 / TM > 200 KVA 571,895 31,744 574,402 1,178,041 Industri/Industries

(18)

Lanjutan

Cntinue

Golongan Tarip/Fare Classification

Rupiah (juta) Tahun 2016

Jumlah / Total Surabaya Utara / North Surabaya Surabaya Barat / West Surabaya Surabaya Selatan / South Surabaya (1) (2) (3) (4) (5) I-2 / TR > 14 KVA-200 KVA 133,216 133,211 153,710 420,137 I-3 / TM > 200 KVA 442,789 946,374 761,454 2,150,617 I-4 / TT > 30.000 KVA 30,233 268,699 179,494 478,426

Gedung Pemerintah / Government Building

P-1 / TR 250 VA-200 KVA 21,906 6,433 56,789 85,128

P-2 / TM > 200 KVA 63,646 785 33,297 97,729

Jalan/Street

P-3 / TR 220 VA-197 KVA 45,345 15,952 91,957 153,255

Layanan Khusus/Special Publik

T / > 200 kVA - - - - C /TM > 200 kVA - - - - L 8,533 2,902 13,338 24,773 Jumlah / Total 2,776,680 1,957,050 4,464,533 9,198,263 2015 2,760,259 1,974,201 4,427,335 9,161,795 2014 2,331,296 1,861,201 3,744,862 7,937,359

Sumber : PT. PLN (Persero) Unit Bisnis Distribusi Jawa Timur

Catatan : Surabaya Utara, Rayon (Indrapura, Polos, Kenjeran, Tandes, Embong Wungu) : Surabaya Selatan, Rayon (Darmo Permai, Dukuh Kupang, Ngagel, Rungkut, Gedangan) : Surabaya Barat, Rayon (Karang Pilang, Sepanjang, Menganti)

Keterangan : TR = Tegangan Rendah : TM = Tegangan Menengah

(19)

Tabel VI.5

Banyaknya Pelanggan PLN Menurut Golongan Pelanggan dan Kapasitas Terpasang Tahun 2011 - 2016

Number of Subscribers of PLN according to customer groups and installed capacity

Golongan Tarip/ Consumer

Groups Pelanggan / Consumers 2011 2012 2013 2014 2015 2016 (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Sosial/Social Activity S-2 / TR 250 VA-200 KVA 14,706 15,210 15,854 17,535 18,355 18,962 S3 / TM > 200 KVA 69 73 77 91 91 99 Rumah Tangga/Household S-1 / TR 200 VA 14 11 11 9 6 3 R-1 / TR 250 VA-2200 VA 705,887 730,750 763,012 832,394 861,177 894,244 R-2 / TR 2201 VA-6600 VA 42,787 45,351 48,810 56,056 57,763 60,279 R-3 / TR > 6600 VA 13,560 13,918 14,526 16,107 16,965 17,796 Usaha / Business B-1 / TR 450 VA-5500 VA 45,520 48,477 53,506 85,851 100,317 107,340 B-2 / TR 2201 VA-200 KVA 18,540 18,154 19,199 23,043 23,755 24,822 B-3 / TM > 200 KVA 267 268 291 340 364 373 Industri/Industries I-1 / TR 450 VA-14 KVA 760 738 713 709 716 708 I-2 / TR > 14 KVA-200 KVA 2,621 2,666 2,738 2,809 2,812 2,787 I-3 / TM > 200 KVA 470 501 537 559 561 561 I-4 / TT > 30.000 KVA 5 5 5 5 5 6

(20)

Lanjutan

Cntinue

Golongan Tarip/ Consumer

Groups Pelanggan / Consumers

2011 2012 2013 2014 2015 2016 (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Gedung Pemerintah / Government Building P-1 / TR 250 VA-200 KVA 1,120 1,122 1,145 1,222 1,257 1,338 P-2 / TM > 200 KVA 48 52 53 67 73 81 Jalan/Street P-3 / TR 220 VA-197 KVA 4,622 4,928 5,260 6,643 7,424 8,089 Layanan Khusus/Special Publik T / - - - - - - C /TM - - - - - - L 1,553 1,553 1,867 61 5 5 Jumlah / Total 883,777 927,604 983,018 1,043,501 1,091,646 1,137,493

Sumber : PT. PLN (Persero) Unit Bisnis Distribusi Jawa Timur

Catatan : Surabaya Utara, Rayon (Indrapura, Polos, Kenjeran, Tandes, Embong Wungu) : Surabaya Selatan, Rayon (Darmo Permai, Dukuh Kupang, Ngagel, Rungkut, Gedangan) : Surabaya Barat, Rayon (Karang Pilang, Sepanjang, Menganti)

Keterangan : TR = Tegangan Rendah : TM = Tegangan Menengah : TT = Tegangan Tinggi

(21)

Tabel VI.6

Banyaknya Pelanggan Menurut Golongan / Kelompok Pelanggan Tahun 1998 - 2016

Number of Consumers by Clasification / Group of Cunsumers at Surabaya City 1998 - 2016

Tahun /Year

Golongan/Kelompok Pelanggan/ Consumer Groups

Jumlah /Total Rumah Tangga/Household Industri/ Industry Umum/ Public Usaha/ Business (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1998 567,862 3,982 11,658 29,797 613,299 1999 573,523 3,745 12,381 38,255 627,904 2000 588,152 3,842 12,885 41,107 645,986 2001 605,307 4,003 13,478 44,645 667,433 2002 619,766 4,082 13,950 47,866 685,664 2003 635,090 4,087 14,451 50,450 704,078 2004 655,474 4,099 15,083 53,091 727,747 2005 672,087 3,997 15,916 55,893 747,893 2006 685,551 3,950 16,774 57,595 763,870 2007 702,434 3,924 17,670 58,922 782,950 2008 721,369 3,888 18,730 60,441 804,428 2009 736,103 3,862 19,602 61,934 821,501 2010 762,248 3,856 20,565 64,327 850,996 2011 790,030 3,910 21,385 68,452 883,777 2012 826,359 3,993 22,389 74,863 927,604 2013 866,543 4,048 23,765 88,662 983,018 2014 904,566 4,082 25,558 109,295 1,043,501 2015 935,911 4,094 27,200 124,441 1,091,646 2016 972,322 4,062 28,569 132,540 1,137,493

Sumber : PT. PLN (Persero) Unit Bisnis Distribusi Jawa Timur

(22)

Tabel VI.7

Jumlah Daya Terpasang Menurut Golongan / Kelompok Pelanggan Tahun 1998 - 2016

Total Installed Power Based on the Group / Groups of customers

Tahun /Year Golongan Tarip/Fare Classifications (KVA) Jumlah /

Total Rumah Tangga Household Industri Industry Umum Public Usaha Business (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1998 610,295 920,809 127,529 353,843 2,012,476 1999 649,726 958,202 129,568 378,714 2,116,210 2000 707,382 976,053 133,971 404,749 2,222,154 2001 747,884 999,193 139,400 435,395 2,321,873 2002 774,383 1,004,343 142,335 467,401 2,388,461 2003 802,396 1,019,389 148,745 499,966 2,470,497 2004 839,703 1,013,058 159,964 537,165 2,549,889 2005 875,416 1,028,909 170,158 577,950 2,652,433 2006 910,026 998,888 179,557 605,959 2,694,429 2007 953,353 1,004,971 196,407 663,184 2,817,915 2008 994,031 1,014,831 212,006 709,114 2,929,982 2009 1,029,286 1,018,281 222,890 746,221 3,016,678 2010 1,079,741 1,044,164 240,621 816,632 3,181,159 2011 1,138,466 1,152,794 259,495 864,023 3,414,778 2012 1,203,770 1,242,429 278,902 940,703 3,665,805 2013 1,277,429 1,249,960 309,975 1,039,779 3,877,142 2014 1,337,079 1,332,648 332,293 1,099,189 4,101,210 2015 1,391,730 1,358,112 352,781 1,180,459 4,283,081 2016 1,467,523 1,381,312 387,383 1,248,150 4,484,369

Sumber : PT. PLN (Persero) Unit Bisnis Distribusi Jawa Timur

(23)

Tabel VI.8

Energi Terjual Menurut Golongan / Kelompok Pelanggan Tahun 1998 - 2016

Energy Sold Based on Groups / Customer Groups

Tahun /Year

Golongan Tarip/Fare Classifications (MWH)

Jumlah / Total Rumah Tangga/ Household Industri/ Industry Umum/ Public Usaha/ Business (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1998 1,040,964 2,232,812 205,088 498,088 3,976,952 1999 1,024,111 2,495,784 200,200 527,875 4,247,971 2000 1,118,671 2,622,306 215,712 676,350 4,633,040 2001 1,205,958 2,699,037 240,630 683,414 4,829,039 2002 1,286,804 2,713,468 242,730 788,177 5,031,179 2003 1,194,036 2,582,704 245,986 857,606 4,880,333 2004 1,427,666 2,838,250 281,872 998,712 5,546,500 2005 1,513,066 2,959,696 323,288 1,166,328 5,962,379 2006 1,571,013 2,941,137 319,516 1,172,682 6,004,349 2007 1,744,577 2,974,215 348,423 1,314,644 6,381,860 2008 1,807,952 2,964,103 369,511 1,392,417 6,533,983 2009 1,945,307 2,806,011 402,511 1,450,810 6,604,639 2010 2,069,223 2,933,564 436,511 1,542,280 6,981,578 2011 2,156,162 3,203,679 455,709 1,589,959 7,405,509 2012 2,331,329 3,526,755 491,320 1,723,522 8,072,925 2013 2,452,350 3,479,821 513,833 1,799,036 8,245,041 2014 2,609,525 3,388,828 547,778 1,891,354 8,437,485 2015 2,629,197 2,795,555 569,875 1,937,095 7,931,722 2016 2,786,500 2,887,628 621,579 2,063,076 8,358,784

Sumber : PT. PLN (Persero) Unit Bisnis Distribusi Jawa Timur

(24)

Tabel VI.9

Jumlah Pemakaian Air Berdasar Rekening Terbit Tahun 2016 (m3)

Total Usage of Water Based on the Account (m3)

Bulan Perumahan Pemerintah Perdagangan Industri Sosial

Umum

Sosial

Khusus Pelabuhan Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) Januari/January 14,243,331 509,031 2,594,972 173,087 356,847 960,931 36,919 18,875,118 Pebruari/Pebruary 14,600,340 519,987 2,608,847 171,923 358,049 997,177 41,391 19,297,714 Maret/March 14,431,395 505,079 2,597,911 169,910 358,997 975,066 44,263 19,082,621 April/April 13,974,996 505,218 2,550,538 177,122 353,464 955,580 42,335 18,559,253 Mei/May 13,821,291 507,952 2,608,471 168,350 359,551 1,016,954 44,402 18,526,971 Juni/June 15,101,103 532,127 2,812,962 183,756 382,978 929,579 36,900 19,979,405 Juli/July 13,341,050 473,608 2,467,746 160,765 351,772 900,650 43,303 17,738,894 Agustus/August 15,433,578 534,603 2,692,270 170,902 406,300 963,822 40,693 20,242,168 September/September 13,915,786 502,358 2,682,351 159,552 354,656 951,421 36,036 18,602,160 Oktober/October 14,674,183 517,876 2,751,524 194,886 375,928 977,085 37,362 19,528,844 Nopember/Nopember 14,487,783 513,113 2,784,822 181,162 364,006 882,685 38,929 19,252,500 Desember/December 14,467,853 514,404 2,778,691 179,665 360,649 918,608 32,567 19,252,437 Jumlah/Total 172,492,689 6,135,356 31,931,105 2,091,080 4,383,197 11,429,558 475,100 228,938,085

Sumber : Perusahaan Daerah Air Minum Kota Surabaya

(25)

Tabel VI.10

Debit Air Minum menurut Instalasi Tahun 2011 - 2016

Water Discharge According to Installation

Tahun Sumber Air IP Ngagel I IP Ngagel II IP Ngagel III IP KP I IP KP II IP KP III (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) 2011 311 2,427 917 1,591 1,224 2,264 1,433 2012 303 1,390 820 1,588 1,121 2,379 1,670 2013 296 1,353 759 1,574 1,123 2,441 1,562 2014 299 1,286 740 1,645 1,286 2,382 1,701 2015 300 1,332 730 1,638 1,225 2,426 1,835 2016 327 1,575 797 1,651 1,332 2,405 1,847

Sumber : Perusahaan Daerah Air Minum Kota Surabaya

(26)

Tabel VI.11

Banyaknya Pelanggan Air Minum menurut Jenis Pelanggan Tahun 2000 - 2016

Number of Customer Based on The Type of Customers Tahun/Year Rumah Tangga/ House Hold Niaga/ Business Industri/ Industry Sosial/ Social Activity Instansi Pemerintah/ Government Jumlah/ Total (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) 2000 248,491 17,825 808 6,003 937 274,064 2001 266,104 19,083 833 6,205 948 293,173 2002 278,382 20,545 833 6,356 944 307,060 2003 280,102 20,671 833 6,374 968 308,948 2004 304,482 23,791 853 6,066 968 336,160 2005 312,297 24,903 869 5,972 1,056 345,097 2006 324,585 26,491 888 5,487 1,131 358,582 2007 342,509 27,046 885 5,030 1,118 376,588 2008 355,799 27,514 892 4,968 1,174 390,347 2009 367,456 28,609 881 5,114 1,177 403,237 2010 397,040 29,769 872 5,132 1,199 434,012 2011 420,140 31,376 578 5,209 1,201 458,504 2012 445,714 32,561 403 5,283 1,182 485,143 2013 466,529 33,899 398 5,513 1,203 507,542 2014 483,875 35,423 411 5,727 1,213 526,649 2015 493,042 36,411 403 5,857 1,247 536,960 2016 502,124 38,089 404 5,957 1,239 547,813

Sumber : Perusahaan Daerah Air Minum Kota Surabaya

(27)

Tabel VI.12

Banyaknya Pelanggan Air Minum yang diputus per Tahun

Number of Customer which termineted per Year

Tahun/Year Jumlah/Total (1) (2) 2011 2,796 2012 2,739 2013 2,462 2014 3,689 2015 5,070 2016 3,742

Sumber : Perusahaan Daerah Air Minum Kota Surabaya

(28)
(29)

Tabel VI.14

Peringkat Realisasi Investasi PMA Kota Surabaya menurut Sektor Tahun 2016

Realization of Investmentof PMA in Surabaya based on Sector

No Kode

Sektor Nama Sektor

Proyek/ Projects Investasi/ Investment ($) Investasi/ Investment (Rp) Tenaga Kerja % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) 1 J61 Telekomunikasi 2 433,516,300 - 74 46.16

2 C22 Industri karet, barang

dari karet dan plastik 5 65,006,352 267,158,670,000 1,562 9.82

3 F41 Konstruksi gedung 2 791,400 814,289,983,382 163 8.93

4 G46

Perdagangan besar, kecuali mobil dan sepeda motor

51 62,406,850 172,650,000,000 820 8.52

5 C18

Industri pencetakan dan reproduksi media rekaman

1 42,921,200 - 77 4.57

6 G45

Perdagangan, reparasi dan perawatan mobil dan sepeda motor

31 33,506,550 - 415 3.57

7 C23 Industri barang galian

bukan logam 2 29,940,570 - 807 3.19

8 C24

Industri logam dasar barang logam, mesin dan elektronik

4 27,800,400 - 730 2.96

9 C20 Industri bahan kimia dan

barang dari bahan kimia 5 27,364,600 1,555,796,274 234 2.93

10 C16

Industri kayu, barang dari kayu dan gabus (tidak termasuk furnitur) dan barang anyaman dari bambu, rotan dan sejenisnya

1 11,703,700 - 14 1.25

11 0 Hotel dan restoran 2 9,763,000 - 162 1.04

12 C30 Industri alat angkutan

lainnya 2 9,134,400 - 219 0.97

13 C15 Industri kulit, barang

(30)

Lanjutan

Cntinue

No Kode

Sektor Nama Sektor

Proyek/ Projects Investasi/ Investment ($) Investasi/ Investment (Rp) Tenaga Kerja % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) 14 C25

Industri Barang logam, kecuali mesin dan peralatannya

3 6,840,000 - 206 0.73

15 Q86 Jasa kesehatan manusia 2

300,000 48,889,286,292 179 0.56 16 C12 Industri pengolahan tembakau 3 4,542,500 - 244 0.48

17 C27 Industri peralatan listrik 1

3,900,000 - 356 0.42 18 G47 Perdagangan eceran,

kecuali mobil dan motor 4

3,816,800 - 293 0.41 19 J62 Kegiatan pemrograman, konsultansi komputer dan kegiatan ybdi

2 3,700,000 - 21 0.39 20 M70

Kegiatan kantor pusat dan konsultansi manajemen 4 3,650,000 - 31 0.39 21 C32 Industri pengolahan lainnya 2 2,985,500 - 64 0.32 22 L68 Real Estat 1 2,854,400 - 39 0.30 23 C33

Jasa reparasi dan pemasangan mesin dan peralatan 1 2,020,713 - 39 0.22 24 T01 Transportasi, gudang dan

telekomunikasi 2 1,814,800 - 21 0.19 25 F43 Kontruksi khusus 1 1,610,000 - 100 0.17 26 M74 Jasa profesional, ilmiah

dan teknis lainnya 2

1,400,000 - 25 0.15

(31)

Lanjutan

Cntinue

No Kode

Sektor Nama Sektor

Proyek/ Projects Investasi/ Investment ($) Investasi/ Investment (Rp) Tenaga Kerja % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) 27 C10 Industri makanan 3 1,200,000 1,383,698,021 125 0.14 28 P85 Jasa pendidikan 1 1,200,000 - 10 0.13 29 C11 Industri minuman 1 - 7,986,829,089 169 0.09 30 H49

Angkutan darat dan angkutan melalui saluran pipa 1 - 5,000,000,000 12 0.05 31 C32 Industri furnitur 1 500,000 - 86 0.05 32 C28 Industri mesin dan

perlengkapan ytdl 1 400,000 - 70 0.04 33 C22 Industri pompa lainnya,

kompresor, kran, klep 1

400,000 - 70 0.04 34 N79

Jasa agen perjalanan, penyelenggara tur dan jasa reservasi lainnya

1 95,200 - 9 0.01

Jumlah/ Total 148 804,585,235 1,318,914,263,058 9,696 100

Sumber : Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

(32)

Tabel VI.15

Peringkat Realisasi Investasi PMA Kota Surabaya menurut Negara Asal Tahun 2016

Realization of Investment of PMA in Surabaya based on Country of Origin

No Nama Negara Proyek/

Projects Investasi/ Investment ($) Investasi/ Investment (Rp) Tenaga Kerja % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) 1 Malaysia 7 437,645,900 48,889,286,292 268 47.13 2 Gabungan Negara 40 64,592,202 1,107,544,976,766 1,928 18.91 3 Singapura 15 116,145,350 107,830,000,000 1,279 13.54 4 Jepang 13 63,314,183 - 1,167 6.74 5 Inggris 4 20,655,600 54,650,000,000 780 2.79 6 RR Tiongkok 21 20,982,100 - 288 2.23 7 British Virgin 3 20,780,400 - 339 2.21 8 Korea Selatan 13 13,003,600 - 644 1.38 9 Selandia Baru 1 11,100,000 - 102 1.18 10 Taiwan 5 8,132,900 - 2,050 0.87 11 Swiss 1 6,000,000 - 3 0.64 12 Australia 5 3,820,000 - 62 0.41 13 India 5 3,583,000 - 68 0.38 14 Amerika Serikat 5 3,440,000 - 230 0.37 15 Jerman 2 3,196,000 - 27 0.34 16 Belanda 3 2,604,200 - 246 0.28 17 Thailand 2 2,255,100 - 15 0.24 18 Cayman Islands 1 1,355,100 - 86 0.14 19 Perancis 1 1,000,000 - 10 0.11 20 Indonesia 1 979,600 - 104 0.10 Jumlah/ Total 148 804,585,235 1,318,914,263,058 9,696 100

(33)

Tabel VI.16

Peringkat Realisasi Investasi PMDN Kota Surabaya menurut Sektor Tahun 2016

Realization of Investment of PMDN in Surabaya based on Sector

No Kode

Sektor Nama Sektor

Proyek/ Projects Investasi/ Investment ($) Investasi/ Investment (Rp) Tenaga Kerja % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) 1 J61 Telekomunikasi 1 - 3.612.149.388.654 1.184 42,73 2 T01

Transportasi, gudang dan

telekomunikasi 1 - 586.817.100.000 63 6,94 3 C24

Industri logam dasar barang

logam, mesin dan elektronik 5 -

574.991.160.000

2.897 6,8

4 H52

Pergudangan dan jasa

penunjang angkutan 2 - 572.643.600.000 356 6,77 5 C10 Industri makanan 8 - 563.248.490.702 5.600 6,66 6 C17

Industri kertas dan barang

dari kertas 3 - 474.469.113.010 279 5,61 7 C22

Industri karet, barang dari

karet dan plastik 9 -

449.565.050.955

2.337 5,32 8 G46

Perdagangan besar, kecuali

mobil dan sepeda motor 3 -

414.836.900.000 3.545 4,991 9 C12 Industri pengolahan tembakau 2 - 224.263.890.000 18.032 2,65 10 C25

Industri barang logam, kecuali mesin dan

peralatannya 3 - 206.167.994.203 1.011 2,44 11 C20

Industri bahan kimia dan

barang dari bahan kimia 2 -

202.782.400.000 1.037 2,4 12 C29 Industri kendaraan bermotor, trailer dan semi

trailer 2 -

141.029.448.847

613 1,67

13 C32 Industri pengolahan lainnya 1 -

98.393.392.410

769 1,16

14 C23

Industri barang galian

bukan logam 3 - 68.512.509.978 348 0,81 15 C33

Jasa reparasi dan pemasangan mesin dan

peralatan 1 - 66.813.681.510 334 0,79 16 I56

Penyediaan makanan dan

minuman 1 -

43.500.000.000

(34)

Lanjutan

Continue

No Kode

Sektor Nama Sektor

Proyek/ Projects Investasi/ Investment ($) Investasi/ Investment (Rp) Tenaga Kerja % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) 17 D35

Pengadaan listrik gas, uap/air panas dan udara

dingin 1 - 41.600.600.000 135 0,49 18 J60 Penyiaran dan pemrograman 1 - 33.500.500.000 5 0,4 19 G45

Perdagangan, reparasi dan perawatan mobil dan sepeda

motor 5 -

24.303.135.997

60 0,29

20 C27 Industri peralatan listrik 1 -

15.500.000.000 50 0,18 21 C13 Industri tekstil 1 - 14.103.135.997 15 0,17 22 C16

Industri kayu, barang dari kayu dan gaus (tidak termasuk furnitur) dan barang anyaman dari

bambu, rotan dan sejenisnya 1 -

10.982.600.000 40 0,13 23 L68 Real estat 2 - 8.750.000.000 3.506 0,1

24 J63 Kegiatan jasa informasi 2 -

3.432.436.498 23 0,04 25 - Belum diketahui 1 - 1.000.000.000 3 0,01 26 M74

Jasa profesional, ilmiah dan

teknis lainnya 1 - 698.900.000 16 0,01 27 G47 Perdagangan eceran,

kecuali mobil dan motor 1 -

200.000.000

8 0

Jumlah/ Total 64 - 8.454.255.428.761 42.434 100,071

Sumber : Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

(35)

Tabel VI.17

Perkembangan Rencana Investasi Tahun 2011 - 2016

Developments of Investment Plan

Tahun/ Year

PMDN PMA NON PMA/PMDN

Proyek/ Projects Rp. Tenaga Kerja Proyek / Project s Investasi/ Investment (Rp) Investasi/ Investment ($) Tenata Kerja Proyek/ Projects Investasi/ Investmen t (Rp) Tenaga Kerja (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) 2011 12 1,324.36 2,176 64 64.59 440.51 5,850 2012 12 3,914.19 2,290 59 830.28 119.87 2,319 2013 4 553.23 984 28 385.80 31.95 2,172 2014 22 1,653.75 4,555 54 - 184.17 1,267 2015 4 247.79 157 8 - 16.12 446 2016 34 2,371.45 5,487 75 - 351.62 2,177 Jumlah / Total 88 10,065 15,649 288 1,281 1,144 14,231

Sumber : Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

(36)

Tabel VI.18

Perkembangan Realisasi Investasi Tahun 2011 - 2016

Developments of Investment Realization

Tahun

PMDN PMA NON PMA/PMDN

P Rp TK P Rp Rp TK P Rp. TK (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) 2011 12 725.63 2,443 20 22.50 24.83 3,120 8,677 22,444.36 99,349 2012 9 4,396.37 20,195 16 298.72 12.17 825 13,595 30,549.98 112,990 2013 7 490.28 10,717 19 1.38 23.73 396 7,591 20,710.39 66,593 2014 9 639.63 1,332 24 - 45.29 839 8,483 27,414.42 68,913 2015 4 432.02 360 4 - 4.51 135 3,893 5,236.82 26,851 2016 15 1,073.00 4,747 43 - 210.00 2,150 14,691 39,951.68 183,055 Jumlah/ Total 56 7,757 39,794 126 323 321 7,465 56,930 146,308 557,751 Keterangan : P : Jumlah Perusahaan

$ : Jumlah investasi USD dalam Juta

Rp : Jumlah investasi Rupiah dalam Milyar

TK : Jumlah Tenaga Kerja

* : Per -Triwulan I Tahun 2015

Sumber : Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

(37)

Tabel VI.19

Peringkat 5 Besar Realisasi Investasi PMDN menurut Sektor Tahun 2016

Top 5 in the Realization of PMDN based on the Sector

No Kode

Sektor Nama Sektor

Proyek/ Projects Investasi/ Investment ($) Investasi/ Investment (Rp) Tenaga Kerja (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) 1 J61 Telekomunikasi 1 - 3,612,149,388,654 1,184 2 T01 Transportasi, gudang dan telekomunikasi 1 - 586,817,100,000 63 3 C24

Industri logam dasar barang logam, mesin dan elektronik 5 - 574,991,160,000 2,897 4 H52 Pergudangan dan jasa penunjang angkutan 2 - 572,643,600,000 356 5 C10 Industri makanan 8 - 563,248,490,702 5,600

Sumber : Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

(38)

Tabel VI.20

Peringkat 5 Besar Realisasi Investasi PMA Menurut Sektor Tahun 2016

Top 5 in the Realization of PMA based on the sector

No Kode Sektor Nama Sektor Proyek/

Projects Investasi/ Investment ($) Investasi/ Investment (Rp) Tenaga Kerja (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

1 C22 Industri karet, barang

dari karet dan plastik 1

62,822,200 - 447 C18

Industri percetakan dan reproduksi media rekaman 1 42,921,200 - 77 2 C24

Industri logam dasar barang logam, mesin dan elektronik 4 27,800,400 - 730 3 G45 Perdagangan, reparasi dan perawatan mobil dan sepeda motor

24 27,547,200 - 313 4 C16

Industri kayu, barang dari kayu dan gabus (tidak termasuk furnitur) dan barang anyaman dari bambu, rotan dan sejenisnya

1 11,703,700 - 14

Sumber : Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

(39)

Tabel VI.21

Peringkat 5 Besar Realisasi Investasi PMA menurut Negara Asal Tahun 2016

Top 5 in the Realization of PMA based on the Country of Origin

No Negara Asal Proyek/

Projects Investasi/ Investment ($) Investasi/ Investment (Rp) Tenaga Kerja (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Singapura 6 109,513,200 - 566 2 Jepang 5 22,852,900 - 249

3 British Virgin Islands

2 17,926,000 - 300 4 Inggris 1 15,555,600 - 400 5 Selandia Baru 1 11,100,000 - 102

Sumber : Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

(40)

Tabel VI.22

Banyaknya Proyek dan Besarnya Investasi Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN) yang Disetujui di Kota Surabaya Tahun 2010 - 2016

Number of Projects and Domestic Investment Values Accepted in Surabaya Municipality

Tahun/ Year

PMDN/ Domestic Investment Values Proyek/ Projects Investasi/ Investment (Rp)

(1) (2) (3) 2010 5 301,508,217,722 2011 12 725,625,178,209 2012 9 4,396,363,620,332 2013 6 490,271,432,498 2014 9 639,625,900,000 2015 8 828,416,500,000 2016 15 1,072,444,600,000

Sumber : Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

(41)

Tabel VI.23

Banyaknya Proyek dan Besarnya Investasi Penanaman Modal Asing (PMA) yang Disetujui di Kota Surabaya Tahun 2010 - 2016

Number of Projects and Foreign Capital Investment Values Accepted in Surabaya Municipality

Tahun/ Year

PMA/ Foreign Investment Values

Proyek/ Projects Investasi/ Investment ($) Investasi/ Investment (Rp) (1) (2) (3) (4) 2010 17 42,571,713 905,812,608,745 2011 20 24,831,570 22,500,000,000 2012 16 12,176,402 298,717,956,292 2013 15 21,213,350 91,883,698,021 2014 24 478,468,800 - 2015 12 14,675,100 - 2016 43 209,648,300 -

Sumber : Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

(42)

Tabel VI.24

Perkembangan Investasi Non PMA/PMDN di Kota Surabaya Tahun 2016

Increasing Middle and Small Trade in Surabaya Municipality Bidang Usaha Total Tahun 2016 Unit Usaha Investasi (Rp. 000) Tenaga

Kerja Sumber Data

(1) (2) (3) (4) (5) Peternakan (Usaha Ternak, Pemotong Hewan, Pembudidayaan Sarang Burung) 26 92,290,000,000 974

Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Perikanan 2 178,700,000,000 180

Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Perindustrian 265 573,745,734,219 5,578

Dinas Penanaman Modal dan PTSP Perdagangan 12,540 30,448,820,238,654 162,065

Dinas Penanaman Modal dan PTSP Perhotelan/Losmen/Pen ginapan 63 3,024,980,000,000 5,169

Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Restoran/Rumah Makan/Cafe/dll 336 154,300,000,000 4,829

Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Jasa Kontruksi 966 4,454,046,745,769 2,021

Dinas Cipta Karya dan Tata Ruang Transportasi Darat/Laut 89 165,696,000,000 415 Dinas Perhubungan

(43)

Lanjutan Continue Bidang Usaha Total Tahun 2016 Unit Usaha Investasi (Rp. 000) Tenaga

Kerja Sumber Data

(1) (2) (3) (4) (5) Kesehatan 86 401,570,000,000 497 Dinas Kesehatan

Koperasi dan UMKM 30

450,000,000

21

Dinas Koperasi dan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah

Jasa Hiburan/Rekreasi 204 339,015,500,000 995

Dinas Kebudayaan dan Pariwisata

Usaha Jasa Pariwisata 84

118,070,000,000

311

Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Jumlah/ Total 14,691 39,951,684,218,642 183,055

Sumber : Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

(44)

Tabel VI.25

Banyaknya Tanda Daftar Perusahaan (TDP) yang Diterbitkan per Bulan Tahun 2016

Number of Request TDI and IUI based on the corporate form Bulan/ Month PT/ CO LTD CV KOP/ Coorporation Perorangan/ Individual FA Jumlah/ Total (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Januari/January - - - - - - Pebruari/Pebruary - - - - - - Maret/March 171 114 1 136 - 422 April/April 456 375 3 311 - 1,145 Mei/May 543 361 4 345 1 1,254 Juni/June 464 361 2 366 1 1,194 Juli/July 258 200 5 214 1 678 Agustus/August 459 361 8 370 2 1,200 September/September 417 303 3 346 1 1,070 Oktober/October 491 393 7 353 1 1,245 Nopember/Nopember 390 362 5 312 - 1,069 Desember/December 242 240 - 238 - 720

Rata - rata/ Average 324.25 255.83 3.17 249.25 0.58 833.08

2015 335.25 289.00 3.67 305.50 0.58 934.00 2014 307.83 303.33 3.83 268.92 0.83 884.74 2013 294.88 350.67 5.42 329.58 2.00 982.55 2012 306.00 367.00 6.00 303.00 0.75 982.75 Keterangan : PO : Perusahaan Perorangan PT : Perseroan Terbatas

Sumber : Dinas Perdagangan

(45)

Tabel VI.26

Banyaknya Surat Ijin Usaha Perdagangan (SIUP) Mikro yang Diterbitkan per Bulan Tahun 2016

Number of Issued Trading License (Mikro Scale) Monthly

Bulan/ Month Baru/ New Perpanjangan/

Prologation

Perubahan/

Modification Jumlah/ Total

(1) (2) (3) (6) (5) Januari/January - - - - Pebruari/Pebruary - - - - Maret/March 27 14 7 48 April/April 98 74 14 186 Mei/May 130 96 18 244 Juni/June 155 109 19 283 Juli/July 74 61 8 143 Agustus/August 147 96 18 261 September/September 149 95 14 258 Oktober/October 189 70 9 268 Nopember/Nopember 188 88 15 291 Desember/December 164 62 12 238

Rata - rata/ Average 110.08 63.75 11.17 185.00

2015 136.58 105.17 8.58 250.33

2014 129.58 107.00 - 236.58

2013 128.08 93.25 5.64 226.97

2012 111.00 82.00 10.00 203.00

Sumber : Dinas Perdagangan

(46)

Tabel VI.27

Banyaknya Surat Ijin Usaha Perdagangan (SIUP) Menengah yang Diterbitkan per Bulan Tahun 2016

Number of Issued Tradeing License (Medium Scale) Monthly

Bulan/ Month Baru/

New

Perpanjangan/

Prologation

Perubahan/

Modification Jumlah/ Total

(1) (2) (3) (4) (5) Januari/January - - - - Pebruari/Pebruary - - - - Maret/March 19 8 10 37 April/April 111 79 55 245 Mei/May 132 95 99 326 Juni/June 125 80 77 282 Juli/July 51 51 33 135 Agustus/August 129 92 83 304 September/September 119 67 65 251 Oktober/October 138 72 66 276 Nopember/Nopember 124 68 61 253 Desember/December 111 63 60 234

Rata - rata/ Average 88.25 56.25 50.75 195.25

2015 104.58 82.00 38.42 225.00

2014 118.00 97.25 - 215.25

2013 132.50 78.00 25.00 235.50

2012 220.00 49.00 44.00 313.00

Sumber : Dinas Perdagangan

(47)

Tabel VI.28

Banyaknya Surat Ijin Usaha Perdagangan (SIUP) Kecil yang Diterbitkan per Bulan Tahun 2016

Number of Issued Trading License (Small Scale) Monthly

Bulan/ Month Baru/ New Perpanjangan/

Prologation

Perubahan/

Modification Jumlah/ Total

(1) (2) (3) (4) (5) Januari/January 281 203 82 566 Pebruari/Pebruary 271 172 63 506 Maret/March 56 29 15 100 April/April 357 206 94 657 Mei/May 316 225 112 653 Juni/June 354 230 82 666 Juli/July 179 147 59 385 Agustus/August 349 247 103 699 September/September 351 185 98 634 Oktober/October 401 206 94 701 Nopember/Nopember 410 180 91 681 Desember/December 356 160 68 584

Rata - rata/ Average 260.75 151.25 68.00 480.00

2015 329.58 229.50 53.42 612.50

2014 317.25 257.50 - 574.75

2013 333.25 210.83 - 544.08

2012 336.00 159.00 79.00 574.00

Sumber : Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

(48)

Tabel VI.29

Banyaknya Surat Ijin Usaha Perdagangan (SIUP) Besar yang Diterbitkan per Bulan Tahun 2016

Number of Issued Trading License (Large Scale) Monthly

Bulan/ Month Baru/

New

Perpanjangan/

Prologation

Perubahan/

Modification Jumlah/ Total

(1) (2) (3) (4) (5) Januari/January 4 10 16 30 Pebruari/Pebruary 6 14 13 33 Maret/March 2 6 3 11 April/April 3 11 15 29 Mei/May 3 18 12 33 Juni/June 1 11 13 25 Juli/July 3 - 2 5 Agustus/August 10 9 15 34 September/September 10 13 14 37 Oktober/October 6 11 13 30 Nopember/Nopember 7 15 13 35 Desember/December 7 16 10 33

Rata - rata/ Average 5.17 11.17 11.58 27.92

2015 5.17 12.25 6.00 23.42

2014 6.75 18.00 - 24.75

2013 7.16 7.00 9.00 23.16

2012 7.42 6.08 9.20 22.70

Sumber : Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

(49)

Tabel VI.30

Jumlah PMA dan Nilai PMA Tahun 2016

The Number and Value of Foreign Capital

No Negara Jumlah Perusahaan Investasi/ Investment ($) Investasi/ Investment (Rp) Jumlah Tenaga Kerja (1) (2) (3) (4) (5) (6) 1 Singapura 6 109,513,200 - 566 2 Jepang 5 22,852,900 - 249 3 British Virgin Islands 2 17,926,000 - 300 4 Inggris 1 15,555,600 - 400 5 Selandia Baru 1 11,100,000 - 102 6 RR Tiongkok 9 10,639,000 - 106 7 Gabungan Negara 6 7,575,800 - 83 8 Korea Selatan 4 5,393,600 - 136 9 Australia 3 3,050,000 - 50 10 Malaysia 3 2,829,600 - 17 11 India 1 1,237,000 - 25 12 Jerman 1 996,000 - 12 13 Indonesia 1 979,600 - 104 Jumlah/ Total 43 209,648,300 - 2,150

Sumber : Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

(50)

Tabel VI.31

Jumlah PMA dan Nilai PMA menurut Sektor Tahun 2016

The Number and value of foreign capital according to sector

No Kode

Sektor Nama Sektor Perusahaan

Investasi/ Investment ($) Investasi/ Investment (Rp) Tenaga Kerja % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) 1 C16

Industri kayu, barang dari kayu dan gabus (Tidak termasuk furnitur) dan barang anyaman dari bambu, rotan dan sejenisnya

1 180,000,000 - 512 51.19

2 G45

Perdagangan, reparasi dan perawatan mobil dan sepeda motor

42 59,682,300 - 713 16.97

3 D35

Pengadaan listrik, gas, uap/air panas dan udara dingin

1 46,250,000 - 80 13.15

4 L68 Real Estat 1 19,315,500 - 39 5.49

5 0 Hotel dan restoran 8 13,745,600 - 342 3.91

6 C15 Industri kulit, barang dari

kulit dan alas kaki 2 8,814,800 - 80 2.51

7 C33

Jasa reparasi dan pemasangan mesin dan peralatan

3 4,200,000 - 50 1.19

8 T01 Transportasi, gudang dan

telekomunikasi 3 3,346,100 - 53 0.95

(51)

Lanjutan

Continue

No Kode

Sektor Nama Sektor Perusahaan

Investasi/ Investment ($) Investasi/ Investment (Rp) Tenaga Kerja % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) 10 C24

Industri logam dasar barang logam, mesin dan elektronik

1 2,790,000 - 110 0.79

11 K66

Jasa penunjang untuk jasa keuangan, asuransi dan dana pensiun lainnya

1 1,438,600 - 11 0.41

12 C13 Industri tekstil 1 1,296,300 - 23 0.37

13 N79

Jasa agen perjalanan, penyelenggara tur dan jasa reservasi lainnya

1 1,014,400 - 4 0.29

14 C11 Industri minuman 1 1,000,000 - 22 0.28

15 A01

Pertanian tanaman, peternakan, perburuan dan kegiatan ybdi

1 1,000,000 - 10 0.28

16 C20 Industri bahan kimia dan

barang dari bahan kimia 1 935,300 - 25 0.27

17 P85 Jasa pendidikan 1 850,000 - 6 0.24

18 I56 Penyediaan makanan dan

minuman 1 791,400 - 25 0.23

19 J63 Kegiatan jasa informasi 1 770,400 - 7 0.22

20 J62

Kegiatan pemrograman, konsultansi komputer dan kegiatan ybdi

1 755,400 - 15 0.21

21 J61 Telekomunikasi 1 719,500 - 20 0.2

Jumlah/ Total 75 351,615,600 - 2,177 100

Sumber : Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

(52)

Tabel VI.32

Jumlah PMDN dan Nilai PMDN menurut Lokasi Tahun 2016

The Number and Value of Domestic Capital according to location No Nama Kecamatan Proyek/ Projects Investasi/ Investment ($) Investasi/ Investment (Rp) Tenaga Kerja % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) 1 Rungkut 5 - 949,073,200,000 2,757 40.02 2 Benowo 2 - 617,694,300,000 104 26.05 3 Krembangan 2 - 280,615,900,000 220 11.83 4 Dukus Pakis 6 - 221,794,800,000 327 9.35 5 Tenggilis Mejoyo 3 - 95,232,800,000 67 4.02 6 Tambaksari 2 - 69,656,200,000 615 2.94 7 Asemrowo 2 - 67,287,500,000 310 2.84 8 Gayungan 2 - 29,358,800,000 30 1.24 9 Genteng 3 - 21,275,300,000 255 0.90 10 Jambangan 1 - 10,000,000,000 10 0.42 11 Belum diketahui 1 - 4,700,000,000 305 0.20 12 Sukolilo 2 - 2,002,000,000 16 0.08 13 Gubeng 1 - 1,200,000,000 6 0.05 14 Wonokromo 1 - 800,000,000 15 0.03 15 Sukomanunggal 1 - 756,000,000 450 0.03 Jumlah/ Total 34 - 2,371,446,800,000 5,487 100

Sumber : Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

(53)

Tabel VI.33

Jumlah PMDN dan Nilai PMDN menurut Sektor Tahun 2016

The Number and Value of Domestic Capital according to location

No Kode

Sektor Nama Sektor

Proyek/ Projects Investasi/ Investment ($) Investasi/ Investment (Rp) Tenaga Kerja % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

1 T01 Tansportasi, gudang dan telekomunikasi 1 - 586,817,100,000 63 54.72

2 C20

Industri bahan kimia dan barang dari bahan kimia

2 - 202,782,400,000 1,037 18.91

3 C10 Industri makanan 2 - 90,104,500,000 196 8.40

4 C25

Industri barang logam, kecuali mesin dan peralatannya

1 - 75,000,000,000 328 6.99

5 D35

Pengadaan listrik, gas, uap/air panas dan udara dingin

1 - 41,600,600,000 135 3.88

6 C24

Industri logam dasar barang logam, mesin dan elektronik

1 - 37,733,700,000 2,482 3.52

7 G45

Perdagangan, reparasi dan perawatan mobil dan sepeda motor

5 - 24,303,135,997 60 2

8 C13 Industri tekstil 1 - 14,103,135,997 15 1

9 C22 Industri karet, barang

dari karet dan plastik 1 - 28,006 431 -

Jumlah/ Total 15 - 1,072,444,600,000 4,747 100

Sumber : Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu

Gambar

Tabel VI.2
Tabel VI.8
Tabel VI.34
Tabel VI.54
+7

Referensi

Dokumen terkait

salah satu ciri orang yang mempunyai kepuasan kerja tinggi adalah mempunyai komitmen organisasi tinggi. Namun kenyataan yang terjadi pada bank ini adalah komitmen

Keterangan yang dikemukakan di atas dapat terlihat bahwa perlindungan terhadap pekerjaan bagi pekerja/buruh yang dipekerjakan memakai sistem Perjanjian Kerja Waktu Tertentu

Seperti halnya tayangan “Si Bolang”, penonton khususnya anak- anak dapat melihat sesuatu yang belum pernah dilihat sebelumnya misalnya melihat anak-anak dari

Berdasarkan uji coba yang mengkaitkan dengan peran serta wali murid SDN 2 Ngadimulyo ternyata motivasi belajar siswa mengalami peningkatan yang signifikan yaitu dengan

Setelah melihat kemampuan CBT dalam menangani kecemasan yang berasal dari pemikiran negatif individu mengenai dirinya, maka penelitian kali ini ingin mengujikan apakah CBT

 6ormonal- tidak seimbang seperti pada kehamilan atau diabetes.. :atu Kandung empedu.. :atasi makanan yang dapat menyebabkan nyeri

“Lagi, jika terdapat seseorang yang mempersembahkan jutaan dunia yang penuh dengan 7 benda-benda berharga untuk memuliakan para Buddha, Bodhisatva- Bodhisatva agung,

Dari data rekap pembobotan diatas menunjukan bahwa masing- masing dari perspektif HR Scorecard dan Key Performance Indicator memiliki nilai Consistency Ratio yang