• Tidak ada hasil yang ditemukan

INTERNALISASI NILAI PEDULI SOSIAL PADA SEKOLAH BERBASIS ISLAM SEBAGAI UPAYA PENGUATAN CIVIC DISPOSITION SISWA (Studi di SMA Islam 1 Surakarta).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "INTERNALISASI NILAI PEDULI SOSIAL PADA SEKOLAH BERBASIS ISLAM SEBAGAI UPAYA PENGUATAN CIVIC DISPOSITION SISWA (Studi di SMA Islam 1 Surakarta)."

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

i

INTERNALISASI NILAI PEDULI SOSIAL PADA SEKOLAH BERBASIS ISLAM SEBAGAI UPAYA PENGUATANCIVIC DISPOSITIONSISWA

(Studi di SMA Islam 1 Surakarta)

SKRIPSI

Oleh : Umi Setiyowati

K6412072

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

(2)
(3)

iii

INTERNALISASI NILAI PEDULI SOSIAL PADA SEKOLAH BERBASIS ISLAM SEBAGAI UPAYA PENGUATANCIVIC DISPOSITIONSISWA

(Studi di SMA Islam 1 Surakarta)

Oleh : Umi Setiyowati

K6412072

SKRIPSI

diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan pada Progam Studi Pendidikan Pancasila dan

Kewarganegaraan

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

(4)
(5)
(6)

ABSTRAK

Umi Setiyowati. K6412072. INTERNALISASI NILAI PEDULI SOSIAL PADA SEKOLAH BERBASIS ISLAM SEBAGAI UPAYA PENGUATAN CIVIC DISPOSITIONSISWA (studi di SMA Islam 1 Surakarta).

Skripsi, Surakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Juni. 2016

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) Bagaimana pelaksanaan internalisasi nilai peduli sosial di SMA Islam 1 Surakarta, (2) Apa saja hambatan dalam internalisasi nilai peduli sosial di SMA Islam 1 Surakarta, (3) Apa dampak internalisasi nilai peduli sosial terhadap civic disposition siswa di SMA Islam 1 Surakarta,

Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan bentuk penelitian deskriptif. Sumber data yang digunakan terdiri dari: informan, dokumen serta tempat dan peristiwa. Teknik sampling yang digunakan sampel bertujuan

(purposive sampling). Teknik pengumpulan data adalah dengan observasi,

wawancara, dokumentasi. Validitas data dengan menggunakan teknik tringgulasi data dan trianggulasi metode. Teknik analisis data yang digunakan adalah model analisis interaktif (interactive of analysis), yakni terdiri dari empat komponen utama yaitu pengumpulan data, reduksi data, sajian data dan penarikan kesimpulan.

Berdasarkan hasil penelitian ini, maka dapat disimpulkan bahwa: (1) pelaksanaan internalisasi nilai peduli sosial oleh pendidik kepada peserta didik di SMA Islam 1 Surakarta melalui berbagai kegiatan yaitu, kegiatan intrakurikuler (kegiatan balajar mengajar), kegiatan ekstrakurikuler yaitu PMR dan Pramuka serta kegiatan kokurikuler di sekolah, (2) Pendidik mengalami berbagai hambatan dalam melaksanakan internalisasi nilai peduli sosial, diantaranya kegiatan ekstrakurikuler yang belum memberikan kontribusi secara maksimal dalam menanamkan nilai peduli sosial, keterbatasan waktu dalam pembelajaran pendidikan kewarganegaraan, (3) internalisasi nilai peduli sosial yang dilakukan oleh pendidik di SMA Islam 1 kepada peserta didik menjadi lebih peduli dan menghargai sesama serta saling membantu sehingga berdampak pada penguatan civic disposition siswa, yang terwujud dalam hubungan interaksi peserta didik yang harmonis.

(7)

vii ABSTRACT

Umi Setiyowati. K6412072. THE INTERNALIZATION OF SOCIAL CARE VALUES IN ISLAM-BASED SCHOOL AS THE ATTEMPT OF REINFORCING CIVIC DISPOSITION OF STUDENTS (A Study on SMA Islam 1 Surakarta).

Thesis, Surakarta: Teacher Training and Education Faculty of Surakarta Sebelas Maret University. June. 2016.

The objective of research was to find out: (1) how the implementation of social care internalization is in SMA Islam 1 Surakarta, (2) what the constraints are in social care internalization in SMA Islam 1 Surakarta, and (3) what the effect of social care internalization is on civic disposition of students in SMA Islam 1 Surakarta,

This study employed a qualitative approach with descriptive research form. Data source used consisted of: informant, document and place and event. The sampling technique used was purposive sampling one. Techniques of collecting data used were: observation, interview, and documentation. Data validation was carried out using data and method triangulations. Technique of analyzing data used was an interactive model of analysis, consisting of four components: data collection, data reduction, data display and conclusion drawing.

Considering the result of research, the following conclusions could be drawn. (1) The implementation of social care internalization by educators to the students in SMA Islam 1 Surakarta was conducted through some activities: intra-curricular (teaching-learning activity), extraintra-curricular: PMR (Adolescent Red Cross) and Pramuka (Boy Scout), and co-curricular activities. (2) Educators still encountered some constraints in the implementation of social care value internalization: extracurricular activity not contributing maximally to implanting social care value, and limited time in civic education learning. (3) Social care value internalization conducted by educators in SMA Islam 1 Surakarta to students more caring about and appreciating their fellow and helping each other there by impacting on the reinforcement of students’ civic disposition, manifested in a harmonious student interaction.

(8)

MOTTO

“Dan jika mereka berpaling, maka ketahuilah bahwasanya Allah Pelindungmu.

Dia adalah sebaik-baik Pelindung dan sebaik-baik Penolong”

(Q.S. Al Anfaal:40)

“Gantungkan cita-citamu setinggi langit! Bermimpilah setinggi langit.

Jika engkau jatuh, engkau akan jatuh di antara bintang-bintang”

(Ir. Soekarno)

“Tidak ada hidup yang tidak dapat diperbaiki sekalipun sulit,

Relakanlah diri untuk belajar dan dibentuk”

(9)

ix

PERSEMBAHAN

Alhamdulillah, puji syukur kepada Allah SWT, kupersembahkan karya ini untuk :

“Bapak Suparjo, Ibu Ngatiyem dan Keluarga Besar”

Yang selalu mendoakan, memberikan semangat moril dan material, memberikan

inspirasi sebagai sosok yang tangguh dan tegar dalam keluarga, memberikan

motivasi dan kesabaran serta nasehat dan ungkapan yang tak akan ku lupakan.

“Bapak dan Ibu Guru”

“Sahabat, teman, dan kekasih tersayang”

(An-nisa, Fitriana, Maharani, Sartika, Dewi, Arfan)

(10)

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur peneliti panjatkan ke hadirat Allah SWT, sehingga

atas kehendak-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul

“INTERNALISASI NILAI PEDULI SOSIAL PADA SEKOLAH BERBASIS ISLAM SEBAGAI UPAYA PENGUATAN CIVIC DISPOSITION SISWA (Studi di SMA Islam 1 Surakarta)”.

Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian dari persyaratan untuk

mendapatkan gelar Sarjana pada Program Studi Pendidikan Kewarganegaraan,

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Peneliti menyadari bahwa terselesaikannya skripsi ini tidak terlepas dari bantuan,

bimbingan dan pengarahan dari berbagai pihak. Untuk itu, peneliti menyampaikan

terima kasih kepada:

1. Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd.,selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu

Pendidikan Universitas Sebelas Maret

2. Dr. Winarno, S.Pd., M.Si., selaku Kepala Program Studi Pendidikan Pancasila

dan Kewarganegaraan, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas

Sebelas Maret Surakarta.

3. Dr. Moh. Muchtarom S.Ag.,M.SI selaku Pembimbing I yang selalu

memberikan pengarahan, motivasi, dan bimbingan dalam penulisan Skripsi

ini.

4. Muh. Hendri Nuryadi,S.Pd, M.Sc selaku Pembimbing II yang selalu

memberikan pengarahan, motivasi, dan bimbingan dalam penulisan Skripsi

(11)

xi

Peneliti menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna dan hal ini

antara lain karena keterbatasan peneliti. Meskipun demikian, peneliti berharap

semoga skripsi ini bermanfaat bagi pembaca dan pengembangan ilmu.

Surakarta,Juli 2016

(12)

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERNYATAAN ... ii

HALAMAN PENGAJUAN... iii

HALAMAN PERSETUJUAN ... iv

HALAMAN PENGESAHAN... v

HALAMAN ABSTRAK... vi

HALAMAN ABSTRACT ... vii

HALAMAN MOTTO ... viii

HALAMAN PERSEMBAHAN ... ix

KATA PENGANTAR ... x

DAFTAR ISI ... xii

DAFTAR GAMBAR ... xvi

DAFTAR TABEL ... xvii

(13)

xiii

1. Kajian tentang internalisasi nilai peduli sosial ... 6

a. Nilai ... 6

1) Pengertian nilai … ... 6

2) Macam-macam nilai … ... 7

3) Nilai-nilai pembentuk karakter ... 9

b. Peduli sosial ... 11

c. Internalisasi nilai peduli sosial... 15

1) Pengertian internalisasi ... 15

2) Pendekatan Internalisasi Nilai Peduli Sosial ... 19

3) Metode Internalisasi Nilai Peduli Sosial... 21

4) Factor penghambat internalisasi nilai peduli sosial .... 23

5) Indikator keberhasilan internalisasi nilai peduli sosial ... 26

2. Tinjauan tentang penguatancivic dispositionsiswa ... 27

a. Pengertian penguatan... 27

b. Pengertian civic disposition ... 28

c. Proses pembentukancivic disposition... 30

d. Factor-faktor yang mempengaruhi pembentukan civic disposition ... 31

3. Penelitian yang Relevan a. Hasil penelitian yang relevan I ... 33

b. Hasil penelitian yang relevan 2 ... 33

B. Kerangka Berpikir ... 34

BAB III METODE PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian ... 36

1. Tempat Penelitian ... 36

2. Waktu Penelitian ... 36

B. Metode dan Pendekatan Penelitian ... 37

C. Data dan Sumber Data ... 38

D. Teknik Pengambilan Sampel ... 40

(14)

F. Teknik Uji Validitas Data ... 46

G. Teknik Analisis Data ... 47

H. Prosedur Penelitian ... 48

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Lokasi Penelitian... 50

1. Sejarah Singkat Berdirinya SMA Islam 1 Surakarta... 50

2. Identitias Sekolah SMA Islam 1 Surakarta ... 51

3. Visi, Misi, dan Tujuan SMA Islam 1 Surakarta... 52

4. Struktur Organisasi, Susunan Personalia Kepala Sekolah, Guru dan Pelaksana Administrasi SMA Islam 1 Surakarta ... 54

5. Keadaan Lingkungan Belajar Siswa ... 63

6. Sarana dan Prasarana... 63

7. Organisasi Intra Sekolah ... 64

8. Organisasi Ekstrakurikuler Sekolah... 65

9. Keterampilan dalam sekolah SMA Islam 1 Surakarta ... 65

10. Denah Gedung SMA Islam 1 Surakarta... 66

B. Deskripsi Temuan Penelitian ... 66

1. Pelaksanaan Internalisasi Nilai Peduli Sosial di SMA Islam 1 Surakarta... 68

2. Hambatan dalam Internalisasi Nilai Peduli Sosial di SMA Islam 1 Surakarta... 72

(15)

xv

4. Hubungan Internalisasi Nilai Peduli Sosial Terhadap Penguatan

Civic DispositionSiswa dengan Pendidikan Kewarganegaraan... 87

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN A. Kesimpulan ... 91

B. Implikasi... 93

C. Saran... 94

DAFTAR PUSTAKA ... 95

(16)

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1. Taksonomi Afektif Menurut Krathwohl ... 16

Gambar 2.2. Skema Kerangka Berfikir... 35

(17)

xvii

DAFTAR TABEL

Halaman

(18)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Daftar Informan ... 97

Lampiran 2. Pedoman Wawancara ... 101

Lampiran 3. Petikan Hasil Wawancara... 105

Lampiran 4. Pedoman Observasi ... 133

Lampiran 5. Hasil Observasi... 134

Lampiran 6. Silabus ... 140

Lampiran 7. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran... 144

Lampiran 8. Tata Tertib dan Klasifikasi Pelanggaran Poin ... 157

Lampiran 9. Foto-Foto Kegiatan... 163

Lampiran 10. Studi Dokumen ... 166

Lampiran 11. Trianggulasi Data ... 171

Lampiran 12. Trianggulasi Metode... 177

Lampiran 13. Daftar Nama Siswa... 183

Lampiran 14. Daftar Guru dan Karyawan... 192

Lampiran 15. Struktur Organisasi ... 194

Lampiran 16. Denah Gedung Sekolah ... 195

Lampiran 17. Surat Keputusan Dekan FKIP UNS Ijin Penyusunan Skripsi ... 196

Referensi

Dokumen terkait

Puji syukur penulis panjatkan kehadapan Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat rahmat-Nya skripsi dengan judul “Gambaran Faktor Risiko Toksoplasmosis pada Wanita Hamil di

Nilai-nilai yang terkandung dalam sila 1 sampai sila 5 Pancasila merupakan cita-cita dan.. harapan, dambaan bangsa Indonesia yang akan diwujudkan

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT berkat Rahmat dan Karunia-Nya Penulis dapat menyelesaikan Skripsi dengan judul “Hubungan antara Home Visit, Peran Pemantau Minum

Jika terdapat bukti obyektif bahwa penurunan nilai telah terjadi atas aset dalam kategori pinjaman yang diberikan dan piutang atau investasi dimiliki hingga jatuh

Terapi ACT adalah suatu terapi yang menggunakan konsep penerimaan, kesadaran, dan penggunaan nilai-nilai pribadi untuk menghadapi stresor internal jangka panjang, yang

Apabila terdapat huruf berharakat Kasrah ( ) bertemu huruf Ya Sukun ( ي ), maka yang berlaku adalah hukum Mad Thobi’i , dan disimbolkan dengan huruf alif kecil di bawah huruf

Adapun respon dari remaja Kelurahan Procot dalam menanggapi kegiatan dakwah melalui pengajian sangat positif6. Sebagian besar 60% para remaja menyatakan setuju dengan

(2) Yayasan Pesantren Yatim Sosial At-Tauhid mengalami perkembangan dari segi program pendirian pesantren di dalamnya yakni pada tahun 2010, sarana dan prasarana yang