• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, UMUR PERUSAHAAN, LEVERAGE, TINGKAT PROFITABILITAS DAN KOMISARIS INDEPENDEN TERHADAP PENGUNGKAPAN MODAL INTELEKTUAL (Studi Empiris pada Perusahaan Perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2016)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, UMUR PERUSAHAAN, LEVERAGE, TINGKAT PROFITABILITAS DAN KOMISARIS INDEPENDEN TERHADAP PENGUNGKAPAN MODAL INTELEKTUAL (Studi Empiris pada Perusahaan Perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2016)"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

i

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, UMUR PERUSAHAAN,

LEVERAGE, TINGKAT PROFITABILITAS DAN KOMISARIS

INDEPENDEN TERHADAP PENGUNGKAPAN

MODAL INTELEKTUAL

(Studi Empiris pada Perusahaan Perbankan yang terdaftar di

Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2016)

SKRIPSI

Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Akuntansi

RESI ISTIKOWATI 1402030143

PROGRAM STUDI AKUNTANSI S-1 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

(2)

HALAMAN PERSETUJUAN

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, UMUR PERUSAHAAN,

LEVERAGE, TINGKAT PROFITABILITAS DAN KOMISARIS

INDEPENDEN TERHADAP PENGUNGKAPAN

MODAL INTELEKTUAL

(Studi Empiris pada Perusahaan Perbankan yang terdaftar di

Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2016)

SKRIPSI

Disusun Oleh: RESI ISTIKOWATI

1402030143

(3)

iii

HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi yang diajukan oleh;

Nama : Resi Istikowati

NIM : 1402030143

Program Studi : Akuntansi

Fakultas : Ekonomi dan Bisnis

Perguruan Tinggi : Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Judul : Pengaruh Ukuran Perusahaan, Umur Perusahaan,

Leverage, Tingkat Profitabilitas dan Komisaris Independen Terhadap Pengungkapan Modal Intelektual

Telah berhasil dipertahankan di hadapan Dewan Penguji dan diterima sebagai bagian persyaratan yang diperlukan untuk memperoleh gelar Sarjana Akuntansi (S.Akun.) pada Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

Ditetapkan di : Purwokerto Tanggal : 27 Januari 2018

Mengetahui:

Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis

(4)

PERNYATAAN ORISINALITAS

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : Resi Istikowati

NIM : 1402030143

Program Studi : Akuntansi

Fakultas : Ekonomi dan Bisnis

Perguruan Tinggi : Universitas Muhammadiyah Purwokerto,

Menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa skripsi ini adalah hasil karya

saya dan semua sumber baik yang dikutip maupun dirujuk telah saya nyatakan

dengan benar serta bukan hasil penjiplakan dari karya orang lain.

Demikian pernyataan ini saya buat dan apabila kelak dikemudian hari

terbukti ada unsur penjiplakan, saya bersedia mempertanggungjawabkan sesuai

dengan ketentuan yang berlaku.

Purwokerto, Januari 2018

Yang membuat pernyataan

(5)

v

MOTTO

“Melakukan setiap hal dengan sebaik mungkin sesuai dengan

kemampuan yang dimiliki

Memulai dengan penuh keyakinan, menjalankan dengan penuh

keikhlasan, menyelesaikan dengan penuh kebahagiaan

“Man Jadda Wajadda”

Jadilah pribadi yang apa adanya, Kejujuran membuatmu

(6)

HALAMAN PERSEMBAHAN

Bismillahirrohmanirrahim..

Dengan segala puja dan puji syukur kepada Allah SWT, dan atas

dukungan serta do’a dari orang-orang tercinta, akhirnya skripsi ini dapat dirampungkan dengan baik dan tepat pada waktunya. Oleh karena itu, dengan rasa bangga dan bahagia saya ucapkan rasa syukur dan terimakasih saya kepada:

1.

Allah SWT,

karena hanya atas izin dan karuniaNyalah maka skripsi ini dapat dibuat dan selesai pada waktunya. Puji syukur yang tak terhingga pada

Tuhan penguasa alam yang meridhoi dan mengabulkan segala do’a.

2. Kedua orang tuaku tersayang, yang telah memberikan dukungan moril maupun materi serta do’a yang tiada henti untuk kesuksesan saya. Tanpa do’a, nasihat dan dukungan dari bapak dan mamah, saya bukanlah siapa-siapa. Ucapan terimakasih saja takkan pernah cukup untuk membalas kebaikan kedua orang tuaku tercinta, karena itu terimalah persembahan bakti dan cinta ku untuk kalian bapak dan mamah.

3. Kakak dan sekeluarga yang telah memberikan dukungan moril dan materi seperti nasihat dan motivasi. Terimakasih ku ucapkan untuk kakak-kakakku dan sekeluarga.

4. Faiq Nur Wafda, terimakasih yang selalu sabar mendengarkan keluh kesahku, senantiasa memberikan semangat dan perhatiannya untuk keberhasilan ini, Fa kamu telah memberikan semangat dan senyum yang tulus disaat aku letih. Terimakasih untuk Faiq Nur Wafda.

5. Sahabat-sahabatku Rintis Setyaningrum, Ade Nur Hikmah, Winda Cahyarini, Yani Bella, Dewi Endah, Dwi Nurcahyati, Desi Kurniawati, Anggita Dwi As, Hanna Qory, Windi, Indah Maylani, Nicky Dwi yang senantiasa memberi dukungan dan semangat agar saya segera menyelesaikan studi saya.

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Bismillahirohmanirrohim

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

memberikan berkah dan rahmat-Nya dan tidak lupa juga penulis ucapkan shalawat

kepada Nabi Muhammad SAW sehingga penulis bisa menyelesaikan skripsi ini

dengan baik. Penulisan skripsi ini dilakukan untuk memenuhi salah satu syarat

untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada Program Studi Akuntansi

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Purwokerto. Penulis

menyadari tanpa bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak sulit bagi penulis

untuk menyelesaikan skripsi ini. Bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak

sangatlah berarti bagi penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. Atas bimbingan,

saran, bantuan dan kerjasamanya dalam menyelesaikan skripsi ini, penulis

mengucapkan terima kasih kepada :

1. Bapak Ahmad Darmawan, SE, M.Si, selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan

Bisnis yang telah memberi berbagai informasi dan bimbingan tentang tata

laksana penyusunan skripsi kepada penulis;

2. Bapak Hadi Pramono, SE, M.Si, Ak, CA selaku dosen pembimbing yang

telah memberikan berbagai informasi dan telah bersedia menyediakan waktu,

tenaga dan pikiran untuk membimbing dan mengarahkan penulis dalam

penyusunan skripsi;

3. Ibu Dr. Novi Dirgantari, SE. M.Si selaku dosen penguji yang telah

menyediakan waktu dan pikiran untuk mengarahkan dan menguji kelayakan

penulis sebagai Sarjana Ekonomi;

4. Bapak Hardiyanto Wibowo, SE. M.Si, Ak, CA selaku dosen penguji yang

telah menyediakan waktu dan pikiran untuk mengarahkan dan menguji

kelayakan penulis sebagai Sarjana Ekonomi;

5. Orang tua dan keluarga yang telah memberikan dukungan moral dan material;

(8)

6. Teman-teman penulis yang telah memberikan bantuan serta mendukung dan

menyemangati penulis untuk menyelesaikan skripsi ini.

Penulis berharap Allah SWT akan berkenan membalas segala kebaikan

semua pihak yang telah membantu dan mendukung penulis. Penulis sangat

menyadari bahwa penulisan skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan dan banyak

kelemahan. Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang

membangun untuk skripsi ini. Semoga skripsi ini membawa manfaat bagi semua

pihak terutama bagi pengembangan ilmu.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Purwokerto, Januari 2018

Penulis

(9)

ix

HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI SKRIPSI UNTUK KEPEMTINGAN AKADEMIS

Sebagai civitas akademika Universitas Muhammadiyah Purwokerto dan demi pengembangan ilmu pengetahuan, saya yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : Resi Istikowati

NIM : 1402030143

Program Studi : Akuntansi

Fakultas : Ekonomi dan Bisnis

Perguruan Tinggi : Universitas Muhammadiyah Purwokerto Jenis Karya : Skripsi

menyetujui untuk memberikan Hak Bebas Royalti Noneksklusif (Non-exclusive Royalty-Free Right) kepada Universitas Muhammdiyah Purwokerto atas karya ilmiah saya yang berjudul :

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, UMUR PERUSAHAAN,

LEVERAGE, TINGKAT PROFITABILITAS DAN KOMISARIS INDEPENDEN TERHADAP PENGUNGKAPAN MODAL INTELEKTUAL

beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan Hak Bebas Royalti Noneksklusif ini Universitas Muhammadiyah Purwokerto berhak menyimpan, mengalihmedia/mengalihformatkan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (database), merawat, dan mempublikasikan tugas akhir saya dengan tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis/pencipta dan sebagai pemilik Hak Cipta.

Pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya.

Dibuat di : Purwokerto Pada tanggal : Januari 2018 Yang menyatakan,

(10)

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS ... iv

HALAMAN MOTTO ... v

HALAMAN PERSEMBAHAN... vi

KATA PENGANTAR ... vii

LEMBAR PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH ... ix

DAFTAR ISI ... x

DAFTAR TABEL ... xii

DAFTAR GAMBAR ... xiii

DAFTAR LAMPIRAN ... xiv

ABSTRAK ... xv

ABSTRACK ... xvi

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Perumusan Masalah ... 11

(11)

xi

B. Hasil Penelitian Terdahulu ... 31

C. Kerangka Pemikiran ... 39

D. Perumusan Hipotesis ... 42

BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian ... 49

B. Populasi dan Sampel ... 49

C. Metode Pengumpulan Data ... 51

D. Variabel Penelitian ... 51

E. Definisi Oprasional dan Pengukuran Variabel ... 51

F. Metode Analisis Data ... 55

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Populasi dan Sampel ... 64

B. Hasil Uji Analisis Data Penelitian ... 66

BAB V SIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan ... 89

B. Keterbatasan ... 90

C. Saran ... 90

DAFTAR PUSTAKA ... 92

(12)

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Ringkasan Penelitian Terdahulu ... 35

Tabel 4.1 Proses Seleksi Sampel ... 64

Tabel 4.2 Daftar Sampel Penelitian ... 65

Tabel 4.3 Hasil Uji Statistik Deskriptif ... 66

Tabel 4.4 Hasil Uji Normalitas ... 70

Tabel 4.5 Hasil Uji Multikolinearitas... 71

Tabel 4.6 Hasil Uji Autokorelasi ... 72

Tabel 4.7 Hasil Uji Heteroskedastitas ... 73

Tabel 4.8 Hasil Uji Regresi Linear Berganda ... 74

Tabel 4.9 Hasil Uji Determinasi Data ... 76

Tabel 4.10 Hasil Uji Simultan (Uji F) ... 77

(13)

xiii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 3.1 Model Penelitian ... 41

(14)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Daftar Sampel Penelitian ... 97

Lampiran 2 Daftar Index Pengungkapan Modal Intelektual ... 98

Lampiran 3 Data Ukuran Perusahaan ... 99

Lampiran 4 Data Umur Perusahaan ... 101

Lampiran 5 Data Leverage ... 103

Lampiran 6 Data Tingkat Profitabilitas ... 105

Lampiran 7 Data Komisaris Independen ... 107

Lampiran 8 Data Pengungkapan Modal Intelektual ... 109

Lampiran 9 Tabulasi Pengungkapan Modal Intelektual ... 111

(15)

xv

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, UMUR PERUSAHAAN,

LEVERAGE, TINGKAT PROFITABILITAS DAN KOMISARIS INDEPENDEN TERHADAP PENGUNGKAPAN MODAL INTELEKTUAL

(Studi Empiris pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2016)

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh ukuran perusahaan, umur perusahaan, leverage, tingkat profitabilitas dan komisaris independen terhadap pengungkapan modal intelektual. Variabel independen dalam penelitian ini adalah ukuran perusahaan, umur perusahaan, leverage, tingkat profitabilitas dan komisaris independen, sedangkan variabel dependennya adalah pengungkapan modal intelektual. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2014-2016. Sampel dalam penelitian ini dipilih menggunakan metode purposive sampling dan diperoleh sebanyak 81 sampel penelitian. Alat analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ukuran perusahaan berpengaruh positif terhadap pengungkapan modal intelektual dan umur perusahaan berpengaruh negatif terhadap pengungkapan modal intelektual. Sedangkan leverage, tingkat profitabilitas, dan komisaris independen tidak berpengaruh terhadap pengungkapan modal intelektual.

(16)

THE EFFECT OF COMPANY SIZE, COMPANY AGE, LEVERAGE, PROFITABILITY LEVEL AND INDEPENDENT COMMISSIONERS

TOWARD INTELLECTUAL CAPITAL DISCLOSURE

(An Empirical study on banking companies listed in Indonesia Stock Exchange during 2014-2016 Periods)

Resi Istikowati1, Hadi Pramono2

ABSTRACT

This study aimed to analyze the effect of company size, company age, leverage, profitability level and independent commissioner toward intellectual capital disclosure. Independent variables in this study are firm size, company age, leverage, profitability level and independent commissioner, while the dependent variable is intellectual capital disclosure. Populations in this study are banking companies listed in Indonesia Stock Exchange 2014-2016 periods. Samples in this study were chosen by purposive sampling method and obtained 81 research samples. The data analysis tool used multiple regression analysis. The results of this study indicated that company size positively affect intellectual capital disclosure and company age negatively affect intellectual capital disclosure. While leverage, level of profitability, and independent commissioners have no effect toward intellectual capital disclosure.

Gambar

Gambar 3.1 Model Penelitian  ........................................................................

Referensi

Dokumen terkait

Telah berhasil dipertahankan di hadapan Dewan Penguji dan diterima sebagai bagian persyaratan yang diperlukan untuk memperoleh gelar Sarjana Psikologi pada Program Studi

Telah berhasil dipertahankan di hadapan Dewan Penguji dan diterima sebagai bagian persyaratan yang diperlukan untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada Program Studi

Pembentukan akhlak pada anak didik di MTs Muhammadiyah 2 Kelayan Banjarmasin ini sangat penting, karena masa-masa transisi dari anak-anak keusia remaja, yaitu usia yang

Terima kasih penulis ucapkan kepada Tuhan YME yang telah memberikan segala kemudahan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Kelembagaan Kelompok Tani

Besaran koefisisen dapat diartikan sebagai besar perbedaan antara persepsi dan harapan artinya, semakin kecil nilai gapyang diperoleh maka semakin kecil pula perbedaan

Kelompok perlakuan D yang mendapatkan terapi air rebusan kacang kedelai dengan dosis 9 g/2 ml/ekor menunjukkan hasil bahwa kerusakan epitel tubulus lebih sedikit

Pengujian perbandingan transformasi atau belitan kumparan adalah untuk mengetahui perbandingan jumlah kumparan sisi tegangan tinggi dan sisi tegangan rendah pada se- tiap tapping

Dengan adanya kekuatan modal sosial diatas maka proses pelembagaan yang dibangun adalah melalui mengenal pengolahan sampah berbasis masyarakat - mengakui pengelolaan tersebut