• Tidak ada hasil yang ditemukan

RPP Kurikulum 2013 Kelas XI Kelompok Sos

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "RPP Kurikulum 2013 Kelas XI Kelompok Sos"

Copied!
9
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMA NEGERI 19 BANDUNG Mata Pelajaran : Sosiologi

Kelas / Semester : XI / Semester I

Topik : Kelompok Sosial

Alokasi Waktu : 2 X 45 menit

A. Kompetensi Inti

1.1 Menghayati dan mengajarkan ajaran agama yang dianutnya

1.2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran damai) santun, responsif, dan proaktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam, serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

1.3 Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, tekhnologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

1.4 Mengolah, menalar dan mengkaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait pengembangan dari apa yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar

1.1. Memperdalam nilai agama yang dianutnya dan menghargai keberagaman agama dengan menjunjung tinggi keharmonisan dalam kehidupan bermasyarakat

2.1.

Menumbuhkan kesadaran individu untuk memiliki tanggung jawab publik dalam ranah perbedaan sosial

(2)

3.1. Memahami tinjauan sosiologi dalam mengkaji pengelompokkan sosial dalam masyarakat

4.1. Melakukan kajian, pengamatan, dan diskusi, tentang pengelompokkan sosial dengan menggunakan tinjauan sosiologi

C. Indikator Pencapaian Kompetensi

1.1 Menjadi manusia yang taat beragama sesuai agama yang dianutnya serta menjadi manusia yang menghargai keberagaman agama dalam masyarakat

2.1 Menjadi manusia yang memiliki tanggung jawab publik dalam perbedaan sosial 2.2 Memiliki sikap toleransi dan empati sosial dalam menghadapi perbedaan sosial 3.3. Pengetahuan :

1. menjelaskan pengertian kelompok sosial

2. mengidentifikasi syarat dan ciri kelompok sosial

3. mendeskripsikan dimensi hubungan antarkelompok sosial 4.3 Keterampilan :

1. mengidentifikasi mengenai kelompok sosial yang ada di masyarakat

1. Materi Pembelajaran

1. Pengertian kelompok sosial

a. Paul B Horton berpendapat bahwa kelompok sosial berarti setiap kumpulan manusia secara fisik

b. Roland L Warren berpendapat bahwa satu kelompok sosial meliputi sejumlah manusia yang berinteraksi dan memiliki pola interaksi yang dapat dipahami oleh anggotanya secara keseluruhan

2. Syarat dan ciri kelompok sosial

Menurut soerjono soekanto, himpunan manusia baru dapat dikatakan sebagai kelompok sosial apabila memiliki beberapa persyaratan berikut

a. Adanya hubungan timbal balik antara anggota yang satu dengan yang lain dalam kelompok itu

b. Adanya kesadaran sebagai bagian dari kelompok sosial yang bersangkutan c. Ada suatu faktor pengikat yang dimiliki bersama oleh anggota-anggota

kelompok, sehingga hubungan di antara mereka bertambah erat. Faktor tadi dapat berupa kepentingan yang sama, tujuan yang sama, ideologi politik yang sama, dan lain-lain.

3. Dimensi hubungan antarkelompok a. Dimensi sejarah

b. Dimensi sikap c. Dimensi institusi d. Dimensi gerakan sosial

(3)

1. Pendekatan : Saintifik Learning

2. Strategi : Inquiry

3. Metode Pembelajaran : Ceramah, Tanya Jawab, diskusi

5. Media, Alat, dam Sumber Pembelajaran

1. Media : PPT

2. Alat : infokus, laptop, papan tulis

3. Sumber Pembelajaran : Buku Sosiologi SMA kelas XI halaman 4-15

6. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu

Pendahuluan 1. Guru memberi salam dan membimbing siswa untuk berdoa.

2. Guru mengabsen siswa dan mengondusifkan kelas karena pembelajaran akan segera dimulai.

3. Guru meminta murid untuk memungut sampah yang masih ada di bawah meja supaya kelas terlihat bersih

4. Guru menjelaskan mengenai tujuan pembelajaran yang harus dicapai oleh siswa

5. Guru membagi siswa kedalam 5 kelompok

15 MENIT

Isi Mengamati

1. Guru menampilkan gambar mengenai salah satu kelompok sosial, siswa harus mengamati 2. Siswa diminta untuk mengamati tampilan

slide power point yang berkaitan dengan materi kelompok sosial

Menanya

Siswa memperhatikan materi pembelajaran yang sedang dijelasan oleh guru dan siswa bisa bertanya jika ada yang tidak mengerti

Mengeksplorasi

1. Siswa diminta untuk bisa meriview pengertian kelompok sosial, macam-macam, dan cara terbentuk sehingga pada saat ulangan siswa bisa menjawab dengan tepat

2. Guru menggali pemahaman siswa lewat

(4)

pertanyaan-pertanyaan yang dilontarkan pada saat pemberian materi berlangsung

Mengasosiasikan

1. Guru memberikan setiap kelompok masing-masing satu pembahasan yang nanti akan di diskusikan di dalam kelompok tersebut

2. Siswa yang beranggotakan 5-6 orang memiliki tugas untuk bisa memahami terlebih dahulu mengenai klasifikasi kelompok sosial dari satu tokoh sosiologi yang nantinya akan dijelaskan kembali di depan kelas

Mengkomunikasikan

1. Salah satu kelompok mempresentasikan hasil kegiatan yang telah dilakukan, siswa

memberikan penjelasan mengenai klasifikasi kelompok sosial menurut tokoh sosiologi 2. Guru memberikan kesempatan kepada siswa

untuk bertanya dan menjelaskan tentang hal-hal yang belum dimengerti..

Penutup 1. Guru bersama siswa menyimpulkan mengenai kelompok sosial yang telah didiskusikan bersama di dalam kelas.

2. Guru dan siswa merencanakan tindak lanjut pembelajaran selanjutnya mengenai penugasan kelompok untuk membuat artikel yang berisi penjelasan mengenai suku yang berada di indonesia

3. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya.

4. Guru mengakhiri kelas dengan salam

15 Menit

(5)

1. Penilaian Individu

Nama Siswa

Aspek penilaian Jumlah Skor nilai Keaktifan Keseriusan

dalam

pembelajaran

Komunikasi Pemahaman Materi

*) Rubrik Penilaian

Aspek Penilaian Skor Kriteria Penskoran

Keaktifan 4 Sangat aktif dalam menanggapi bahasan diskusi yang dipresentasikan

3 Sesekali menanggapi (lebih dari 3x) dalam diskusi 2 Kurang aktif (kurang dari 3x) menanggapi

1 Tidak menanggapi sama sekali Keseriusan dalam

pembelajaran

4 Siswa sangat serius dalam pembelajaran 3 Siswa cukup serius dalam pembelajaran

2 Siswa cukup serius tetapi terkdang sering bercanda dalam pembelajaran

1 Siswa kurang serius dan banyak bercanda

Komunikasi 4 Ketepatan penggunaan kata, sistematika komunikasinya lancar

3 Penggunaan kata benar dan mudah dipahami, intonasinya datar

2 Menggunakan bahasa prokem dan kurang dapat dipahami 1 Sistem komunikasi yang berbetel-tele sehingga susah untuk

dipahami

kriteria nilai:

A = 100 – 80 : baik sekali

B = 79 – 70 : baik

C = 69 – 60 : cukup

D = 59 – 50 : kurang

(6)

Pemahaman Materi

4 Sistematika berpikir sesuai dengan materi dan tidak melihat teks

3 Sistematika berpikir sesuai dg materi tetapi sesekali masih melihat teks

2 Sistematika berpikir kurang sesuai dg materi dan menjelaskandengan Terpatah-patah sehingga kurang dapat dipahami

1 Sistematika berpikir tidak sesuai dengan materi dan melihat teks secara terus-menerus

2. Penilaian Kelompok

Kelompok

Kriteria Penilaian

Jumlah

Skor Nilai Kerja

sama Kekompakan

Tanggung

jawab wawasan

*) rubrik Penilaian Aspek

penilaian

Skor Kriteria penskoran

Tanggung jawab

4 Kelompok sangat bertanggung jawab dan antusias tinggi 3 Kelompok bertanggung jawab dan cukup antusias

2 Kelompok kurang bertanggung jawab dan kurang antusias 1 Kelompok tidak bertanggung jawab dan tidak antusias

Kerjasama

4 Semua anggota kelompok bekerjasama dengan sangat baik 3 Semua anggota bekerjasama cukup baik

2 Hanya beberapa anggota kelompok yang bekerjasama dengan baik 1 Semua anggota kelompok tidak dapat bekerjasama dengan baik Kekompakan 4 Semua anggota kelompok sangat kompak dalam berpartisipasi

kriteria nilai:

A = 100 – 80 : baik sekali

B = 79 – 70 : baik

C = 69 – 60 : cukup

D = 59 – 50 : kurang

(7)

3 Semua anggota kelompok cukup kompak dalam berpartisipasi 2 Hanya beberapa anggota saja yang aktif dalam diskusi kelompok 1 Hanya satu orang yang aktif dalam diskusi kelompok

Wawasan

4 Semua anggota kelompok memiliki wawasan yang luas dan mendalam memecahkan masalah

3 Semua anggota kelompok cukup memiliki wawasan yang luas dan mendalam memecahkan masalah

2 Hanya sebagian anggota kelompok memiliki wawasan yang luas danmendalam memecahkan masalah

1 Kelompok dianggap sangat kurang memiliki wawasan dalam memecahkan masalah

Jumlah skor maksimal : 16

(8)

Aspek

Selalu bersemangat dalam belajar – Sudah konsisten Sering menunjukkan semangat belajar – Mulai konsisten

Kadang-kadang menunjukkan semangat dalam belajar – Belum konsisten Tidak pernah bersemangat dalam belajar – Tidak konsisten

Kerajinan A

B C D

Selalu rajin dalam mengerjakan tugas, tidak ada satu pun tugas yang tidak dikerjakan

Rajin dalam mengerjakan tugas, hanya sekali tidak mengerjakan tugas Cukup rajin mengerjakan tugas, lebih dari 2x tidak mengerjakan tugas Tidak pernah mengerjakan tugas

Penampilan A B C D

Selalu rapi dalam berpenampilan Sering rapi dalam berpenampilan

Kadang-kadang rapi dalam berpenampilan Tidak pernah bernampilan rapi

Kedisiplinan A B C D

Siswa mentaati semua peraturan sekolah tanpa disuruh oleh guru Siswa mentaati semua peraturan sekolah dan harus disuruh oleh guru Siswa kurang mentaati peraturan sekolah dan harus disuruh oleh guru Siswa tidak mentaati semua peraturan sekolah dan harus disuruh oleh guru

Siswa selalu bertanggung jawab dengan semua tugas yang menjadi kewajibannya tanpa pengawasan

Siswa selalu bertanggung jawab dengan semua tugas yang menjadi kewajibannya dengan pengawasan dari guru

Siswa kadang-kadang bertanggung jawab dengan tugas yang menjadi kewajibannya walau dalam pengawasan guru

Siswa tidak bertanggung jawab dengan tugas yang menjadi kewajibannya

Ketekunan belajar

A B C

(9)

D Siswa tidak tekun dan tidak rajin dalam belajar Hormat pada

Guru

A B C D

Siswa menghormati guru di dalam dan di luar kelas Siswa menghormati guru hanya di dalam kelas

Siswa kurang menghormati guru baik di dalam maupun diluar kelas Siswa tidak menghormati guru baik di dalam maupun diluar kelas

Mengetahui, Kepala Sekolah

Referensi

Dokumen terkait

Menghayati dan Mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif

Menghayati dan Mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif

Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai

Menghayati dan Mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif

Menghayati dan Mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif

Menghayati dan Mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif

Menghayati dan Mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif

Menghayati, mengamalkan perilaku jujur, disiplin,tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan