• Tidak ada hasil yang ditemukan

SAYU PUTU SRI MONIKA DEWI NIM

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "SAYU PUTU SRI MONIKA DEWI NIM"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH MODAL, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TERHADAP PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA PADA SEKTOR INDUSTRI KECIL

KERAJINAN DI KECAMATAN TABANAN KABUPATEN TABANAN

Oleh :

SAYU PUTU SRI MONIKA DEWI NIM : 0515151026

Skripsi ini ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan Memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada

Program Ekstensi Fakultas Ekonomi Universitas Udayana

Denpasar 2009

(2)

Skripsi ini telah diuji oleh tim penguji dan disetujui oleh Pembimbing, serta diuji pada tanggal : 2 Mei 2009

Tim Penguji: Tanda tangan

1. Ketua : Drs. I Made Jember, MSi ...

2. Sekretaris : Drs. Kt. Sutrisna, MSi ...

3. Anggota : Drs. Wyn. Wenagama, MP ……….

Mengetahui,

Ketua Jurusan IE Pembimbing

Dr. I Gst. Wyn. Murjana Yasa, SE., MSi Drs. I Made Jember, MSi NIP. 131 414 539 NIP. 131 569 605

(3)

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadapan Ida Sang Hyang Widi Wasa atau Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat rahmatnya penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “ Pengaruh Modal, Teknologi dan Pendidikan Terhadap Produktivitas Tenaga Kerja Pada Sektor Industri Kecil Kerajinan di Kecamatan Tabanan Kabupaten Tabanan

Penulis menyadari bahwa skripsi ini tidak akan berhasil tanpa bimbingan dan pengarahan dari berbagai pihak yang telah meluangkan waktunya dalam menyusun skripsi ini. Dalam kesempatan ini, penulis menyampaikan terimakasih kepada:

1. Bapak Prof. Dr. I Wayan Ramantha, SE., MM., Ak, selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Udayana.

2. Bapak Dr. I Nyoman Mahaendra Yasa, SE., MSi, selaku Pembantu Dekan 1 Fakultas Ekonomi Universitas Udayana.

3. Bapak Dr. I Gst. Wyn. Murjana Yasa, SE., MSi, selaku Ketua Jurusan Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi Universitas Udayana.

4. Bapak Dr. Ketut Mustanda, M.M, selaku Ketua Program Ekstensi Fakultas Ekonomi Universitas Udayana.

5. Bapak Drs. I Made Jember, Msi, selaku dosen pembimbing atas waktu, bimbingan, masukan serta motivasi sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

(4)

6. Prof. Dr. I Wayan Sudirman, SE, SU, selaku Pembimbing Akademis atas waktu, bimbingan, masukan serta motivasi sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

7. Bapak dan Ibu Dosen Pengajar di Fakultas Ekonomi Universitas Udayana. 8. Segenap Pegawai Fakultas Ekonomi Universitas Udayana yag tidak dapat

disebutkan satu-persatu.

9. Keluarga tercinta, Bapak, Mama, Adik dan tersayang Hendrayana terimakasih atas dukungan dan doanya yang tulus dan tiada hentinya untuk motivasi penulis dalam studi.

10. Sahabat2ku Manik, Santi, Darmadi, Meivita, Wulan, Aditya, Riyadi dan semua teman2 IE angkatan 2005 yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah banyak memberikan bantuan dan dorongan selama penulis menyelesaikan studi di Fakustas Ekonomi Universitas Udayana.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penyusunan skripsi ini, masih banyak terdapat kesalahan dan kekurangan yang disebabkan karena terbatasnya kemampuan serta pengalaman penulis. Namun demikian skripsi ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi yang berkepentingan.

Denpasar, April 2009

(5)

Judul : Pengaruh Modal, Teknologi dan Pendidikan Terhadap Produktivitas Tenaga Kerja Pada Sektor Industri Kecil Kerajinan di Kecamatan Tabanan Kabupaten Tabanan

Nama : Sayu Putu Sri Monika Dewi NIM : 0515151026

ABSTRAK

Sektor industri merupakan sektor penggerak pertumbuhan ekonomi suatu negara oleh karena sektor industri adalah sektor yang dapat memberikan nilai tambah terbesar dan dapat memberikan kesempatan kerja yang luas sehingga memiliki kontribusi yang signifikan dan menyelesaikan permasalahan dasar yaitu pengentasan kemiskinan dan penurunan tingkat penggangguran.

Produktivitas kerja merupakan suatu hasil kerja dari karyawan. Hasil kerja karyawan ini merupakan suatu proses bekerja dari seseorang dalam menghasilkan suatu barang dan jasa. Proses kerja dari karyawan ini merupakan kinerja dari karyawan.

Industri kecil dan menengah selama ini telah dapat menunjukkan hasil yang lebih baik terbukti dengan adanya peningkatan produksi, produktivitas serta adanya peluang pasar hasil komoditinya. Namun demikian keberhasilan tersebut belum sepenuhnya dapat dinikmati oleh pengrajin sebagai penghasil, yang disebabkan selain nilai tukar kerajinan yang terus menerus menurun yang disebabkan oleh kondisi harga yang sangat berfluktuasi , kurangnya ketrampilan atau penguasaan teknologi oleh pengrajin serta lemahnya bargaining posituon pangrajin dan pemasaran.

Dalam penelitian yang berjudul “ Pengaruh Modal, Teknologi dan Pendidikan Terhadap Produktivitas Tenaga Kerja Pada Sektor Industri Kecil Kerajinan di Kecamatan Tabanan Kabupaten Tabanan ” ini dimaksudkan untuk mengetahui apakah ada pengaruh yang positif antara modal, teknologi dan pendidikan dengan produktivitas tenaga kerja. Untuk menjawab masalah tersebut digunakan teknik analisis linear berganda, F-test, t-test dan determinasi majemuk.

Berdasarkan anlisis diketahui bahwa modal, teknologi dan pendidikan berpengaruh secara simultan terhadap produktivitas tenaga kerja yaitu sebesar F tabel = 3,15 < F hitung = 39,262 yang berarti paling tidak salah satu dari moda, teknologi dan pendidikan berpengaruh secara simultan terhadap produktivitas tenaga kerja di Kecamatan Tabanan.

Hasil uji menunjukkan nilai Adjusted R Square sebesar 0,625. Artinya variasi pengaruh dari modal, teknologi dan pendidikan terhadap produktivitas tenaga kerja industri kecil kerajinan di Kecamatan Tabanan adalah sebesar 62,5 persen, sedangkan 37,5 persen dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

(6)

DAFTAR ISI Halaman JUDUL ………i LEMBAR PENGESAHAN………ii KATA PENGANTAR………iii ABSTRAK………...v DAFTAR ISI………...vi DAFTAR TABEL………...viii DAFTAR GAMBAR………..x DAFTAR LAMPIRAN………..xi BAB I PENDAHULUAN………...1

1.1 Latar Belakang Masalah………...1

1.2 Tujuan dan Kegunaan Peneitian………...8

1.2.1 Tujuan Penelitian………8

1.2.2 Kegunaan Penelitian………...9

1.3 Sistematika Penulisan ………..9

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN RUMUSAN HIPOTESIS………..11

2.1 Landasan teori ... .11

2.1.1 Teori Tenaga Kerja ... .11

2.1.2 Pengertian Industri ... .13

2.1.3 Pola Pengembangan Industri ... .14

2.1.4 Pengertian Industri Kecil... .18

2.1.5 Pengertian Kerajinan ... .19

2.1.6 Teori Produktivitas ... .21

2.1.7 Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Produktivitas ... .22

2.1.8 Pengertian Pendidikan ... .23

2.1.9 Hubungan Pendidikan dengan Produktivitas………..24

2.1.10 Pengertian Modal………24

2.1.11 Hubungan Modal dengan Produktivitas………..26

2.1.12 Konsep Teknologi………..….26

2.1.13 Hubungan Teknologi dengan Produktivitas ……….. ... .27

2.2 Pembahasan Hasil Penelitian Sebelumnya………...27

2.3 Hipotesis ……….……..29

BAB III METODE PENELITIAN ……….30

3.1 Lokasi Penelitian ………..30

3.2 Objek Penelitian……….30

3.3 Identifikasi Variabel………...30

(7)

3.5 Jenis dan Sumber Data……….32

3.5.1 Jenis Data menurut Sifatnya………....32

3.5.2 Jenis Data Menurut Sumbernya………...32

3.6 Responden Penelitian………....33

3.7 Metode Penentuan Sampel….………...33

3.8 Metode Pengumpulan Data………...35

3.9 Teknik Analisis Data………...36

3.9.1 Analisis Regresi Linear Berganda ………36

BAB IV PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN……….43

4.1 Gambaran Umum Daerah Penelitian……….43

4.2 Potensi Industri………,.44

4.3 Karakteristik Responden………...,45

4.3.1 Umur Responden………...45

4.3.2 Tingkat Pendidikan Responden………...46

4.4 Pembahasan Hasil Penelitian……….47

4.4.1 Uji Asumsi Klasik………...48

4.4.2 Regresi Linear Berganda………49

4.4.3 Uji Hipotesis………...50

BAB V SIMPULAN DAN SARAN………..57

5.1 Simpulan………,57

5.2 Saran………...57

DAFTAR RUJUKAN LAMPIRAN

(8)

DAFTAR TABEL

No. Tabel Halaman 1.1 Jenis Produk dan Jumlah Modal Industri Kecil Kerajinan

Di Kecamatan Tabanan tahun 2004 – 2008……….2

1.2 Jumlah Penduduk di Kabupaten Tabanan dirinci menurut Kecamatan tahun 2007………5

1.3 Jumlah Penduduk Berumur 15 Tahun Keatas Menurut Jenis Kegiatan Tahun 2008………..6

1.4 Jumlah dan Nilai Investasi Usaha Kecil Kerajinan di Kecamatan Tabanan Tahun 2004 – 2006………....7

3.1 Proporsi Jumlah Sampel untuk Setiap Jenis Usaha………....35

4.1 Distribusi Responden Menurut Umur………46

4.2 Distribusi Responden Menurut Tingkat Pendidikan………..47

4.3 Koefisien Regresi Hasil Uji Multikolinearitas………...48

. 4.4 Koefisien Regresi Hasil Uji Heteroskedastisitas………...49

(9)

DAFTAR GAMBAR

No. Gambar Halaman 3.1 Daerah Penerimaan dan Penolakan Uji F………..…………..40 3.2 Daerah Penerimaan dan Penolakan Uji T……….……….42 4.1 Daerah Penerimaan dan Penolakan Uji F……… …51 4.2 Daerah Penerimaan dan Penolakan Ho Uji t untuk variabel X1…………...52 4.3 Daerah Penerimaan dan Penolakan Ho Uji t untuk variabel X2…………...54 4.4 Daerah Penerimaan dan Penolakan Ho Uji t untuk variabel X3…………...55

(10)

DAFTAR LAMPIRAN

No Lampiran

1. Data Penelitian

2. Analisis Regresi Linear Berganda 3. Uji Multikolinearitas 4. Uji Autokorelasi 5. Uji Heterokedastisitas 6. Uji Normalitas 7. Tabel Distribusi F 8. Tabel Distribusi t

9. Statistik Deskriptif Data Uji 10. Kuisioner

(11)

Referensi

Dokumen terkait

Puji dan syukur peneliti panjatkan kehadapan Ida Sang Hyang Widhi Wasa/ Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat rahmatNya Skripsi yang berjudul &#34; Efektivitas Pelatihan Menggunakan

Puja dan Puji Syukur penulis panjatkan ke hadirat Ida Sang Hyang Widhi Wasa, Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi yang

Puji syukur kehadapan Ida Sang Hyang Widhi Wasa/Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat rahmat-Nya, penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengaruh

Puji syukur penulis panjatkan kehadapan Ida Sang Hyang Widhi Wasa karena atas berkat rahmat-Nya-lah penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengaruh Informasi

Puji syukur penulis panjatkan kehadapan Ida Sang Yang Widi Wasa atau Tuhan Yang Maha Esa, karena atas rahmatnya penulis dapat menyelesaikan laporan Tugas Akhir yang

Puji syukur kehadapan Ida Sang Hyang Widhi Wasa atau Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat rahmat-Nya, skripsi yang berjudul “Pengaruh Biaya

Puji syukur penulis panjatkan kehadapan Ida Sang Hyang Widhi Wasa, yang telah melimpahkan rahmat serta karunia–Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan

Puji syukur dan terima kasih penulis panjatkan kehadapan Ida Sang Hyang Widi Wasa, Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi