• Tidak ada hasil yang ditemukan

Kepatuhan Perawat Dalam Melakukan Tindakan Range Of Motion (ROM) Pada Pasien Post Operasi Fraktur di RSUP Haji Adam Malik Medan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Kepatuhan Perawat Dalam Melakukan Tindakan Range Of Motion (ROM) Pada Pasien Post Operasi Fraktur di RSUP Haji Adam Malik Medan"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

1

Kepatuhan Perawat Dalam Melakukan Tindakan

Range Of

Motion (ROM)

Pada Pasien Post Operasi Fraktur

di RSUP Haji Adam Malik Medan

SKRIPSI

Oleh

NAJMI USYAIRA

111101032

FAKULTAS KEPERAWATAN

UNIVERSITAS SUMATERA URATA

(2)

Kepatuhan Perawat Dalam Melakukan Tindakan

Range Of

Motion (ROM)

Pada Pasien Post Operasi Fraktur

di RSUP Haji Adam Malik Medan

SKRIPSI

Oleh

NAJMI USYAIRA

111101032

FAKULTAS KEPERAWATAN

UNIVERSITAS SUMATERA URATA

(3)
(4)
(5)

PRAKATA

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat, hidayah serta kekuatan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul “Kepatuhan Perawat Dalam Melakukan Tindakan Range Of Motion (ROM) Pada Pasien Post Operasi Fraktur di RSUP Haji Adam Malik Medan”.

Penulisan skripsi ini bertujuan memenuhi salah satu persyaratan untuk

memperoleh gelar Sarjana Keperawatan Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara. Dalam penyelesaian skripsi ini penulis mendapat bimbingan dan dukungan dari berbagai pihak. Penulis ingin mengucapkan terimakasih kepada:

1. Bapak dr. Dedi Ardinata, M.Kes, selaku Dekan Fakultas Keperawatan USU.

2. Ibu Erniyati, S.Kep., MNS selaku Pembantu Dekan I Fakultas

Keperawatan USU.

3. Ibu Cholina Trisa Siregar, S.Kep.Ns,M.Kep,Sp.KMB selaku dosen

pembimbing yang telah memberikan pengetahuan, bimbingan, dorongan secara moral, masukan dan arahan yang sangat membantu sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik.

4. Ibu Nunung F. Sitepu, S.Kep, Ns, MNS selaku dosen penguji I. 5. Ibu Rika Endah Nurhidayah, S.Kp., M.Pd selaku dosen penguji II.

6. Bapak Achmad Fathi S.Kep. Ns, MNS selaku dosen pembimbing akademik.

7. Direktur SDM dan Pendidikan RSUP H. Adam Malik Medan beserta seluruh staff yang bekerja di RSUP Haji Adam Malik Medan yang telah mengizinkan penulis melakukan penelitian.

(6)

9. Teristimewa kepada kedua orang tua penulis, ayahanda Drs. H. Syarifuddin Alinafiah M,pd dan ibunda Hj. Syafiah Khatib yang selalu mencurahkan segala perhatian serta doanya dan selalu memberikan dorongan baik moril serta materil dan yang menjadi alasan bagi penulis untuk terus maju dan berusaha.

10.Abang dan kakak penulis, bg Andi, bg Heri, kak Dina dan kak Ais yang

selalu memberikan motivasi dan tidak pernah berhenti memberi solusi dalam semua permasalahan.

11.Sahabat terbaik penulis Maya, Desi, Yuli dan Winda yang selalu menemani, mendengarkan keluh kesah dan selalu memberikan masukan dan arahan yang sangat membantu.

12.Teman- teman seperjuangan angkatan 2011 yang selalu memberikan informasi, semangat, bimbingan serta solusi pada setiap masalah yang ada mulai dari awal penulisan proposal hingga selesainya penulisan skripsi ini, dan terimakasih kepada adik- adik yang selalu memberi warna dan membuat penulis kembali bersemangat saat mulai jenuh.

13. Terimakasih tak terhingga kepada para responden yang sudah membantu dalam penelitian ini hingga akhirnya penelitian ini terselesaikan.

14.Terimaksih kepada mereka yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu.

Akhir kata penulis ucapkan terima kasih atas semua bantuan yang diberikan, semoga mendapat anugerah serta hidayah dari Allah SWT. Amin Ya Robbal A’lamin. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan ini terdapat banyak kekurangan. Penulis mengharapkan kritik dan saran yang konstruktif untuk kesempurnaan skripsi ini. Akhirnya penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi penulis khususnya dan pembaca pada umumnya.

Medan, 7 Juli 2015

Penulis

(7)

DAFTAR ISI

halaman

Halaman Judul ... i

Halaman Pernyataan Orisinalitas... ii

Lembar Pengesahan. ... iii

1.2. Faktor Penentu Derajat Ketidakpatuhan... 8

1.3. Strategi untuk Meningkatkan Kepatuhan ... 8

2. Standar Kompetensi Perawat Indonesia ... 9

3. Standar Pelayanan Keperawatan Ortopedi ... 10

3.1. Pengertian Standar Pelayanan Keperawatan Ortopedi ... 10

3.2. Kompetensi Perawat Ortopedi dan Rehabilitasi Medik ... 11

3.3. Lingkup Tindakan Keperawatan Ortopedi ... 24

4. Konsep Fraktur ... 26

4.1. Defenisi Fraktur ... 26

4.2. Etiologi Fraktur ... 26

4.3. Manifestasi Fraktur ... 27

4.4. Jenis Fraktur ... 27

4.5. Penatalaksanaan Fraktur ... 28

5. Konsep Range Of Motion (ROM) ... 29

5.1. Defenisi ROM ... 29

5.2. Jenis ROM ... 30

5.3. Tujuan ROM ... 30

(8)

5.6. Standar Operating Prosedur (SOP) Latihan Rentang Gerak

ROM ... 32

6. Asuhan Keperawatan Pada Pasien Post Operasi Fraktur Eksremitas ……….... 37

BAB 3 Kerangka Konseptual ... 40

1. Kerangka Penelitian ... 40

2. Defenisi Operasional ... 41

BAB 4. Metodelogi Penelitan ... 42

1. Desain Penelitian ... 42

2. Populasi dan Sampel ... 42

2.1. Populasi ... 42

2.2. Sampel ... 43

3. Lokasi dan Waktu Penelitian ... 43

3.1. Profil RSUP H. Adam Malik Medan ... 43

4. Pertimbangan Etik ... 43

5. Instrumen Penelitian ... 44

6. Uji Validitas dan Reabilitas ... 45

6.1. Uji Validitas ... 45

6.2. Uji Reabilitas ... 45

7. Rencana Pengumpulan Data ... 46

8. Analisa & Pengolahan Data... 46

8.1. Pengolahan Data ... 46

8.2. Analisis Data ... 47

BAB 5. Hasil dan Pembahasan... 49

1. Hasil penelitian ... 49

1.1 Karakteristik demografi responden ... 49

1.2 Kepatuhan perawat dalam melakukan tindakan range of motion (ROM) pada pasien post operasi fraktur ... 50

2. Pembahasan Kepatuhan perawat dalam melakukan tindakan range of motion (ROM) pada pasien post operasi fraktur ... 51

BAB 6. Kesimpulan dan saran... 56

1. Kesimpulan ... 56

2. Saran ... 57

Daftar Pustaka ... 58

Lampiran-lampiran ... 62

(9)

2. Instrumen Penelitian ... 63

3. Hasil Olahan Data …... 66

4. Jadwal Tentatif Penelitian ... 72

5. Taksasi Dana Penelitian ... 73

6. Daftar Riwayat hidup... 74

7. Surat Etika Penelitian ... 75

8. Surat Pengantar Survey Awal ... 76

9. Surat Persetujuan Izin Survey Awal ... 77

10.Surat Pengantar Pengumpulan Data... 78

11.Surat Persetujuan Izin Pengambilan Data ... 79

12.Surat Ijin Penelitian I ... 80

13.Surat Ijin Penelitian II... 81

14.Surat Keterangan Selesai Penelitian ... 82

15.Lembar Bukti Bimbingan ... 83

(10)

DAFTAR TABEL

halaman Tabel 3.2. Defenisi Operasional dan Variabel Penelitian ... 45 Tabel 5.1 Distribusi Frekuensi Karakteristik responden di Ruang RB3 RSUP. H. Adam Malik Medan 24 Maret- 28 Mei 2015 ... 53 Tabel 5.2 Distribusi Frekuensi Kepatuhan Perawat dalam Melakukan

Tindakan Range Of Motion (ROM) pada Pasien Post Operasi Fraktur di Ruang RB3 RSUP. H. Adam Malik Medan

(11)

DAFTAR SKEMA

halaman Skema 3.1. Kerangka penelitian Kepatuhan Perawat dalam Melakukan

(12)

DAFTAR GAMBAR

(13)

Judul : Kepatuhan Perawat dalam Melakukan Tindakan Range Of

Tingginya angka kejadian fraktur pada masyarakat membutuhkan penanganan yang dilakukan secara intensif. Masalah yang terjadi apabila penanganan tidak dilakukan salah satunya ialah terjadinya kekakuan dan kelemahan pada sendi. Intervensi keperawatan post operasi fraktur yang dapat dilakukan adalah mobilisasi dini secara bertahap dapat dimulai dari latihan range of motion (ROM). Tujuan penelitian adalah untuk melihat gambaran kepatuhan perawat dalam melakukan tindakan range of motion (ROM) pada pasien post operasi fraktur. Desain penelitian merupakan deskriptif dengan jumlah sample 20 orang perawat, menggunakan teknik purposive sampling. Teknik penggumpulan data menggunakan lembar observasi. Hasil pengolahan data di sajikan dalam bentuk tabel distribusi frekuensi dan persentase. Hasil dari penelitian ini yaitu tingkat kepatuhan perawat adalah patuh (11, 55%) dan tidak patuh (9, 45%) sedangkan patuh secara lengkap (6, 30%) dan patuh tidak lengkap (5,25%). Berdasarkan hasil penelitian, maka perawat di ruangan RB3 RSUP. H. Adam Malik Medan dapat dikatakan patuh. Kesimpulan adalah kepatuhan perawat dalam melakukan tindakan range of motion (ROM) pada pasien post operasi fraktur mempengaruhi tingkat kesembuhan pasien, semakin patuh perawat melaksanakan asuhan pada pasien post operasi dengan memberikan tindakan ROM terhadap pasien akan meningkatkan kualitas hidup pasien dan mempercepat proses penyembuhan.

(14)

Referensi

Dokumen terkait

Dalam beberapa kasus pengambilan keputusan dapat menjadi hal yang mudah dan juga menjadi hal yang sulit untuk dilakukan. Hal itu juga yang terjadi pada individu yang

Berkaitan dengan hal tersebut, kami mohon untuk turut berpartisipasi aktif dengan cara mengirimkan Dosen pembimbing bersama perwakilan Mahasiswa yang memenuhi

Materi keislaman yang biasanya hanya berkutat pada kajian kitab turats (kitab-kitab klasik), sekarang ini haruslah mulai nampak di terjemahkan lebih membumi dengan

a. Jika dapat menjawab dengan benar memperoleh nilai 100 dan jika kurang sempurna memperoleh nilai sebanding dengan kebenarannya. b) Soal paket regu yang tidak terjawab,

Berdasarkan pengalaman di beberapa negara seperti Amerika Serikat, Brasilia, Australia dan Jerman, diketahui bahwa sistem pembiayaan secara pra-upaya dengan kelembagaan

PT NH Korindo Sekuritas Indonesia, its affiliated companies, employees, and agents are held harmless form any responsibility and liability for claims, proceedings, action,

selaku Ketua Program Studi Strata Satu Jurusan Manajemen STIE PERBANAS Surabaya yang telah banyak memberikan kemudahan untuk proses penelitian skripsi ini..

Berdasarkan uraian diatas yang menunjukkan adanya sikap tidak peduli dengan pernikahan dini, keinginan siswa untuk mengetahui pendewasaan usia perkawinan di SMA