• Tidak ada hasil yang ditemukan

S PPB 1104621 S PPB 1104621 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S PPB 1104621 S PPB 1104621 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Pipit Antini Sutardi, 2015

LAYANAN DASAR BIMBINGAN DAN KONSELING UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR PESERTA DIDIK

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

i ABSTRAK

Pipit Antini Sutardi (2015). Layanan Dasar Bimbingan dan Konseling untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik (Studi Deskriptif pada Peserta Didik Kelas VIII di SMP Negeri 1 Bandung Tahun Ajaran 2014/2015).

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya fenomena yang menunjukkan masih rendahnya motivasi belajar peserta didik sehingga akan menghasilkan dampak yang kurang baik dalam pengembangan intelektualitas dan prestasi belajar. Secara umum penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran umum motivasi belajar pada peserta didik kelas VIII di SMP Negeri 1 Bandung tahun ajaran 2014/2015 yang dijadikan landasan dalam pembuatan layanan dasar bimbingan dan konseling. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dan metode yang digunakan yaitu metode deskriptif,. Populasi penelitian adalah peserta didik kelas VIII SMP Negeri 1 Bandung yaitu sejumlah 409 peserta didik. Penelitian yang dilakukan menggunakan teknik random sampling pengambilan anggota sampel dari populasi dilakukan secara acak tanpa memperhatikan strata yang ada dalam populasi itu. Sampel yang digunakan dalam penelitian sejumlah 162 peserta didik. Pada penelitian teknik pengumpulan data menggunakan teknis nontes berupa angket yang mengungkap motivasi belajar peserta didik, aspek motivasi belajar yang diteliti meliputi: (1) adanya dorongan dan keinginan untuk mencapai prestasi belajar yang tinggi, (2) adanya dorongan dan kebutuhan dalam belajar, (3) adanya harapan dan cita-cita masa depan terhadap belajar, (4) adanya keinginan untuk memperoleh penghargaan dalam belajar, dan (5) adanya kegiatan yang menarik dalam belajar. Struktur, komponen, dan materi layanan dasar layak untuk peserta didik kelas VIII dan dapat digunakan guru BK dalam kegiatan bimbingan kelompok. Peneliti selanjutnya dapat melaksanakan uji coba empiris melalui eksperimen.

(2)

Pipit Antini Sutardi, 2015

LAYANAN DASAR BIMBINGAN DAN KONSELING UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR PESERTA DIDIK

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ii

ABSTRAC

Pipit Antini Sutardi (2015). The basic services of guidance and counseling to increase motivation to study for students (Descriptive studies on

students of 8th Grade SMP Negeri 1 Bandung Year 2014/2015)

This research is based on a phenomenon that shows the lack of students’

motivation to study which generate a poor effect in developing intellectuality and learning achievement. Generally, this research is proposed to find out the common picture of students of 8th Grade SMP Negeri 1 Bandung Year

2014/2015’s learning motivation which is also used as manufacture of basic services and counseling. The approach used in this research is quantitative and the method used in this research is descriptive. The populations are 409 participants of 8th Grade SMP Negeri 1 Bandung Year 2014/2015 students. The technique used in his research is random sampling technique and the taking of the participants is done by taking a full concern at strata in that populations. The sample used in this research is on 162 students. In this research, the data collection is done by using non-test technique in

questionnaire form which show students’ motivations to learn and its aspects

which are studied such as: (1) encouragement and willing to reach achievement (2) encouragement and needing in studying (3) building hope and future goals in studying (4) willing to gain appreciation in studying and (5) participating in interesting studying activities. Basic structure, component and material services are proper to be used for teaching 8th Grade students and for counseling teachers. The next researcher can do empirical trials through experiments.

Referensi

Dokumen terkait

PENGARUH SELF EFFICACY DAN MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR (STUDI TERHADAP PESERTA DIDIK KELAS XI SMA NEGERI 6 BANDUNG TAHUN AJARAN 2014/2015).. Universitas

HUBUNGAN ANTARA SELF REGULATION DENGAN KEMANDIRIAN EMOSI PESERTA DIDIK: (Studi Korelasional terhadap Peserta Didik Kelas XI SMA Negeri 2 Bandung Tahun Ajaran 2014/2015)..

Profil Self Disclosure Peserta didik dan Implikasinya Terhadap Bimbingan Pribadi Sosial (Studi Deskriptif terhadap Peserta didik Kelas VIII SMP Negeri 1 Lembang Tahun

Masalah utama penelitian adalah “Bagaimana gambaran perilaku asertif peserta didik kelas VIII SMP Negeri 43 Bandung?” dan “Bagaimana rumusa n Program Bimbingan

Hasil penelitian menunjukan bahwa (1) kecerdasan emosi siswa kelas VIII SMP Negeri 16 Bandung tahun ajaran 2013/2014 berada pada kategori sedang (2) prestasi belajar siswa

Penelitian bertujuan untuk menguji efektivitas teknik restrukturisasi kognitif untuk meningkatkan resiliensi peserta didik kelas VIII SMP Negeri 43 Bandung Tahun

Profil Proaktivitas Peserta Didik Sekolah Menengah Pertama: Studi deskriptif terhadap siswa kelas VIII SMP Bina Dharma 2 Bandung Tahun Akademik 2015/2016.. Universitas

Gambaran Umum Kompetensi Emosional-Sosial Peserta Didik Berbakat Kelas X SMA Negeri 4 Bandung Tahun Ajaran 2015/2016 Berdasarkan Penilaian Teman Sebaya ... Gambaran Umum