• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGEMBANGAN MEDIA MAKET TULUNGAGUNG S ARTS PADA TEMA 7 SUBTEMA 1 KELAS 4 SEKOLAH DASAR SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PENGEMBANGAN MEDIA MAKET TULUNGAGUNG S ARTS PADA TEMA 7 SUBTEMA 1 KELAS 4 SEKOLAH DASAR SKRIPSI"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

PENGEMBANGAN MEDIA MAKET TULUNGAGUNG’S ARTS PADA TEMA 7 SUBTEMA 1 KELAS 4 SEKOLAH DASAR

SKRIPSI

OLEH :

Ridya Ningrum Wulandari 201610430311119

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG TAHUN 2020

(2)

ii

(3)

iii

(4)

iv

(5)

v

PERSEMBAHAN

Rasa syukur kepada Allah SWT yang memberikan Rahmat-Nya, nikmat-Nya dan hidayah-Nya dan Rosululloh SAW yang memberikn pentujuk ke jalan terang dan benar sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini.

Kupersembahkan skripsi ini untuk :

a. Bapak Suprianto dan Ibu Juwariyah yang selalu saya sayangi , terima kasih atas semua yang telah diberikan dengan Tulus Ikhlas, Membesarkan, Menyanyangi, Membimbing, Mendo’akan, serta Mendukung dan Berkorban untuk masa depanku.

b. Muhammad Rizal, Dhalia Farissa Tri L dan keluarga besarku terima kasih atas dukungannya dan sudah memberi semangat untuk menyelesaikan studi di Malang.

c. Terima kasih kepada IMM Raushan Fikr, Kelas Seni Raushan Fikr, Himpunan Mahasiswa PGSD (PAKSI) terkhusus Bidang Pers, Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan terkhusus Bidang Kastra, BPPF, KPRF 2019, dan keluarga besar SPADA yang sudah menjadi wadah untuk berproses.

d. Terimakasih untuk partner terbaik saya Ilham Abdun Nasir, Imam Soalihin, dan Hanida Kartikasari yang selalu memberikan semangat dan motivasi selama kuliah di UMM.

e. Terimakasih kepada orang terdekat saya Judha, Dyah, Dinda, Yesi, Febi, Amelia, Azizah, Wiwit Febi, Elisa, Rama yang selalu membantu saya dalam menyelesaikan tugas akhir saya dan yang selalu hadir ketika saya membutuhkan hiburan dan motivasi.

f. Terimakasih Mbak Atika, Mas Fitrah, Bunda Cahaya, Marta Tiara, Rama Kusnadi, Mbak Ning, Mbak Serly yang sudah menemani saya berproses selama mengikuti organisasi.

g. Terimakasih kepada Tunggul, Yonaz, Masbay, Pandu, Zaki, Ifanda, Nawir, Yogi, Fauzi, Firza, Mas Faqi, Aji, Bagas. Om Mbam, Om Rizal, dan yang lainnya yang sudah menghibur dan membantu saya selama kuliah di UMM. h. Terimakasih kepada Umi Kos, Mbak Regina, Mbak Gita, Alfy yang selalu

menemani di kos disaat wabah Covid-19 menyerang Malang dan yang selalu menyemangati untuk menyelesaikan skripsi.

(6)

vi ABSTRAK

Wulandari, Ridya Ningrum. 2020. Pengembangan Media Maket Tulungagung’s Arts Pada Tema 7 Subtema 1 Kelas IV Sekolah Dasar. Skripsi. FKIP Universitas Muhammadiyah Malang. Pembimbing : (1) Arina Restian, S. Pd, M. Pd, (2) Maharani Putri Kumalasani, M. Pd

Kata Kunci : Pengembangan, Media Maket Tulungagung’s Arts, Tema 7 Subtema 1

Penelitian pengembangan media maket Tulungagung’s Arts ini dilatar belakangi oleh permasalah yang ada di SDN 02 Ngranti pada kelas 4 yaitu proses pembelajaran yang hanya menggunakan metode ceramah, tanya jawab, dan penugasan sehingga siswa kurang memahami pembelajaran tematik yang bersifat abstrak. Pengembangan ini juga merupakan pengembangan sebelumnya yaitu maket Balekambang. Pengembangan media maket Tulungagung’s Arts juga bertujuan untuk : 1) Menghasilkan produk pengembangan media maket Tulungagung’s Arts pada tema 7 subtema 1 kelas 4 sekolah dasar, 2) Mendeksripsikan keefektivitasan media maket Tulungagung’s Arts pada tema 7 subtema 1 kelas 4 sekolah Dasar.

Untuk mencapai tujuan dari penelitian diatas, penelitian ini menggunakan jenis penelitian yaitu (RnD) Research and Development dengan model pengembangan yaitu ADDIE yang terdiri dari lima tahapan yaitu Analisis, Desain, Pengembangan, Implementasi, dan Evaluasi.

Hasil pengembangan media maket Tulungagung’s Arts mendapatkan presentase nilai validasi materi pembelajaran sebesar 90% dan validasi media sebesar 88,75% dengan kualifikasi sangat baik sesuai saran, respon siswa pada media maket Tulungagung’s Arts mendapatkan presentase sebesar 93,6% yang menunjukkan bahwa media maket Tulungagung’s Arts menarik. Hasil uji coba lapangan terbagi menjadi dua cara yaitu pre test dan post test dengan rata-rata pre test yaitu 54,4% dan post test 82,4%. Berdasarkan analisis dengan uji Paired Sample T-Test menghasilkan nilai sig (Sig.) yakni sebesar 0,00 < 0,05 dengan pengambilan keputusan bahwa terdapat perbedaan peningkatan hasil belajar siswa setelah menggunakan media maket Tulungagung’s Arts.

(7)

vii

ABSTRACT

Wulandari, Ridya Ningrum. 2020. The Development of Tulungagung’s Arts

Mock Up Media on Theme 7 Subtheme 1 Grade 4th Elementary School.

Essay, Primary Teacher Education. FKIP University of Muhammadiyah Malang. Advisor : (1) Arina Restian, S. Pd, M. Pd, (2) Maharani Putri Kumalasani, M. Pd

Keywords : The Development, Tulungagung’s Arts Mock Up Media, Theme 7 Subtheme 1

The research development of Tulungagung’s Arts mock up media is motivated by the promblems that exist in the SDN 02 Ngranti in 4th grade is a learning process that only uses lecture, question and answer, and assignment methods so students don’t understand abstract thematic learning. This development is also a previous development, namely Balekambang mock up media. The development of this Tulungagung’s Arts mock up media aimed to : 1) Producing developming product of Tulungagung’s Arts mock up media on theme 7 subtheme 1 grade 4th Elementary School, 2) Describe the effectiveness

of the Tulungagung’s Arts mock up media on theme 7 subtheme 1 grade 4th

Elementary School.

To achieved the objectives of the above research, this study used a type of research namely (RnD) Research and Development with a development model that is ADDIE which consist of five stages that is Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation.

The results of the development of the Tulungagung’s Arts mock up media obtained a percentage value of learning material validation of 90% and media validation of 88.75% with very good qualifications as suggested, students responses to the Tulungagung’s Arts mock up media obtained a percentage of 93.6% which shows that Tulungagung’s Arts mock up media was interesting. The result of field trials were divide into pre test dan post test with an average pre test of 54.4% anda post test of 82.4%. Based on the analysis with the Paired T-Test, the sig (Sig.) score is 0.00 > 0.005 by making a decision that there is a difference in the improvement of students learning outcomes after using Tulungagung’s Arts mock up media.

(8)

viii

KATA PENGANTAR

Puji syukur ke hadirat Allah subbanahu wa ta’ala penulis panjatkan karena hanya rahmat, hidayah dan inayahNya skripsi dengan judul “Pengembangan Media Maket Tulungagung’s Arts Pada Tema 7 Subtema 1 Kelas IV Sekolah Dasar” dapat terselesaikan dengan baik. Sholawat serta salam tidak lupa selalu tercurahkan kepada jinjungan kita, Nabiyullah Muhammad SAW.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini dapat terselesaikan berkat bimbingan, bantuan dan dorongan dari berbagai pihak. Denagn segala kerendahan hati penulis menggucapkan banyak terimakasih kepada yang terhormat:

1. Bapak Dr. Poncojari Wahyono, M. Kes, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan yang telah memberikan izin dalam proses penelitian. 2. Ibu Dyah Worowirasti, M. Pd, selaku ketua prodi Pendidikan Guru Sekolah

Dasar, terimakasih telah mendukung dan memberikan motivasi kepada peneliti untuk menyelesaikan skripsi.

3. Pembimbing I Ibu Arina Restian, S. Pd, M. Pd dan pembimbing II Ibu Maharani Putri Kumalasani, M. Pd karena beliau peneliti dapat menyelesaikan skripsi dengan sangat baik.

4. Validasi Materi Ibu Nafi Isbadriyaningtyas, M. Pd dan validasi media Ibu Belinda Dewi Regina, M. Pd karena beliau sudah membantu peneliti untuk memvalidasi materi ajar dan media pengembangan.

5. Mahasiswa angkatan 2016 yang selalu memberikan semangat dan motivasi sehingga skripsi ini dapat terselesaikan.

6. Semua pihak yang terkait yang tidak mungkin penulis sebutkan satu per satu. Semoga apa yang telah berikan kepada peneliti, senntiasa mendapatkan balasa yang setimpal dari Allah SWT. Penulis sadar bahwa penelitian ini masih belum sempurna maka penulis mengharapkan saran dan kritik yang membangun. Akhirnya penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi peneliti lain maupun bagi orang lain yang membacanya saat ini maupun di kemudian hari.

Malang, 06 April 2020

(9)

ix DAFTAR ISI

Halaman Judul ... i

Lembar Persetujuan ... ii

Lembar Pengesahan ... iii

Surat Pernyataan Keaslian ... iv

Persembahan ... v

Abstrak ... vi

Abstract ... vii

Kata Pengantar ... viii

Daftar Isi... ix

Daftar Tabel ... xiii

Daftar Gambar ... xiv

Daftar Lampiran ... xv

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Rumusan Masalah ... 4

C. Tujuan Penelitian ... 5

D. Spesifikasi Produk pengembangan ... 5

(10)

x

F. Asumsi dan Keterbatasan Pegembangan ... 6

BAB II KAJIAN PUSTAKA ... 13

A. Deskripsi Teori ... 13

1. Pengembangan ... 13

2. Media Pembelajaran ... 14

3. Media Maket Tulungagung’s Arts ... 22

4. Karakteristik Media Maket Tulungagung’s Arts ... 23

5. Pembelajaran Tematik ... 26

B. Kajian Penelitian Yang Relavan ... 31

C. Kerangka Pikir ... 34

BAB III METODE PENELITIAN... 35

A. Model Pengembangan ... 35

B. Prosedur Penelitian... 36

C. Tempat dan Waktu ... 40

D. Teknik Pengumpulan Data ... 40

E. Instrumen Penelitian... 42

F. Teknik Analisis Data ... 45

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ... 52

A. Hasil ... 52

B. Pembahasan ... 74

BAB V PENUTUP ... 78

(11)

xi

B. Saran ... 79

DAFTAR PUSTAKA ... 80

(12)

80

DAFTAR PUSTAKA

Arsyad, Azhar. 2003. Media Pembelajaran. Jakarta: Raja Grafindo Persada. Arsyad, A. 2013. Media Pembelajaran. Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada Arsyad, Azhar. 2013. Media Pembelajaran. Jakarta. PT Ragagrafindo Persada Danim, Sudarwan. 2011. Pengembangan Profesi Guru. Bandung:Alfabeta.

dillah, Willy dan Jogiyanto. 2015. Partial Least Square (PLS) Alternatif Structural Equation Modeling (SEM) dalam Penelitian Bisnis. Ed.1. Yogyakarta: ANDI

Fajarini, U. 2014. Peranan Kearifan Lokal Dalam Pendidikan Karakter. Universitas Islam Negeri ( UIN). Jakarta. Diakses pada tanggal 20 Desember 2019:hal:123-125.

Gagne dan Briggs. 1979. Pengertian Pembelajaran. http://www.scribd.com/doc/50015294/13/B-Pengertian-pembelajaran- menurut-beberapa-ahli (diakses pada tanggal 1 Januari 2020)

Haryono, Ari Dwi. 2014. Metode Praktis Pengembangan Sumber Dan Media Pembelajaran. Genius Media dan Pustaka Inspiratif: Malang

Haryono, Ari Dwi. 2015. Metode Praktis Pengembangan Sumber dan Media Pembelajaran. Malang: Genius Media & Pustaka Inspiratif

Haryono, Ari Dwi. 2015. Metode Praktis Pengembangan Sumber dan Media Pembelajaran. Malang: Genius dan Pustaka Inspirasi

Hasyim, Adelina. 2016. Metode Penelitian dan Pengembangan di Sekolah.

Yogyakarta: media akademi Hendratni, Ratna Wahyu. Pengembangan Media Pembelajaran Bangun Datar Berbasis Miniatur Rumah pada Mata

Pelajaran Matematika SD. (Online)

http://repository.upy.ac.id/1221/1/artikel.pdf. Diakses 22 Desember 2019. Pukul 19.20 WIB

Irwan dan Didi Haryono. 2015. Pengendalian Kualitas Statistik (Pendekatan Teoritis dan Aplikatif). Bandung: Alfabeta.

Iskandar, Wiryokusumo dalam Afrilianasari. (2014). Teori Pengembangan, Surabaya

Kadir & Asrohah Hanun. 2015. Pembelajaran Tematik. Depok: PT Rajagrafindo Persada.

Lefudin. 2104. Belajar dan Pembelajaran. Deepublish: Sleman

Mahnun, Nunu. 2012. Media Pembelajaran (Kajian terhadap Langkah-Langkah Pemilihan Media dan Implementasinya pada Pembelajaran). Vol. 37 No. 1. Jurnal Pemikiran Islam. Riau. UIN Suska Riau. http://ejournal.uin-

(13)

81

suska.ac.id/index.php/Anida/article/view/310. Diakses pada tanggal 1 April 2020

Majid, Abdul. 2017. Pembelajaran Tematik Terpadu (Nita Nur Muliawati, Ed.). Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Nuraisyah, Fitriani. 2017. Pengembangan Media Pembelajaran Maket Ekosistem Untuk Kelas V SD Yamastho Surabaya. Malang. ID Universitas Muhammadiyah Malang http://eprints.umm.ac.id/id/eprint/35591 diakses pada tanggal 1 April 2020

Nurseto, Tejo. 2011. Membuat Pembelajaran yang Menarik. Jurnal Ekonomi & Pendidikan, Volume 8 Nomor 1

Oka, Gede Putra Arya. 2017. Media dan Multimedia Pembelajaran. Deepublish: Sleman

Punaji Setyosari.2013.Metode Penelitian Pendidikan dan Pengembangan. Jakarta:Kencana Prenadamedia Group.

Prastowo, Andi. 2014. Pengembangan Bahan Ajar Tematik, Jakarta: Kencana Prenadamedia Group

Prastowo, Andi. 2018. Sumber Belajar dan Pusat Sumber Belajar Teori dan Aplikasinya di Sekolah/Madrasah. Prenadamedia Group: Depok

Restian, Arin. 2015. Psikologi Pendidikan Teori & Aplikasi. UMM Press. ID Universitas Muhammadiyah Malang: Malang

Rusman. (2012). Model-Model Pembelajaran.Depok : PT Rajagrafindo Persada Sanjaya, Wina. 2012. Penelitian Tindakan Kelas Cetakan II. Jakarta : Kencana

Prenada Media Group.

Sanjaya, Wina dan Andi Budimanjaya. 2017. Paradigma Baru Mengajar. Jakarta: Kencana

Sudjana. 2005. Metode Statistika. Bandung. Tarsito

Sugiyono. 2015. Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfa Beta

Sholeh Hidayat, Pengembangan Kurikulum Baru, (Bandung : PT. Remaja Rosdakarya, 2013), hlm. 19-20.

Susilana, Rudi dan Riyana Cepi. 2009. Media Pembelajaran. CV Wacana Prima: Bandung

Sutarti, Tatik dan Irawan Edi. 2017. Kiat Sukses Meraih Hibah Penelitian Pengembangan. Deepublish: Sleman

Sugiyono. 2015. Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfa Beta

(14)

82

Tegeh, I Made. dkk. 2014. Model Penelitian Pengembangan. Graha Ilmu: Yogjakarta

(15)

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini dilatar belakangi berdasarkan hasil penelitian pendahuluan hasil belajar siswa kelas V SDN Mojosari Kabupaten Tulungagung pada materi mendiskripsikan sifat-sifat

Melalui hasil ini, dapat disimpulkan bahwa pengembangan media Fun Thinking Puzzle dalam tema 1 subtema 1 kelas 4 sekolah dasar sangat layak, sangat menarik dan bagus

Pembelajaran tematik tema 7 subtema 1 pembelajaran 1 di kelas 2 SDN 1 Lowokwaru Malang, ketika proses pembelajaran yang dilakukan oleh guru masih menggunakan

Gerak nasti adalah gerak sebagian tubuh tumbuhan dan tidak dipengaruhi oleh arah datangnya rangsang.. Fotonasti, gerak nasti yang dipengaruhi

Dalam menjalankan tugasnya untuk menanggulangi tindak pidana perjudian bola online pihak Kepolisian Resor Banyumas dalam hal ini khususnya Sat Reskrim Polres Banyumas

Jaksa adalah pejabat fungsional yang diberi wewenang oleh undang- undang untuk bertindak sebagai penuntut umum dan pelaksanaan putusan pengadilan yang telah memperoleh

Puji syukur kehadirat Allah SWT karena telah melimpahkan rahmat serta hidayahNyah sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan proposal skripsi ini dengan judul “Pengembangan

Penelitian pengembangan media Papan Magnetik Bangun Datar ini dilatar belakangi oleh permasalahan yang ada di SDN 3 Bendorejo Kecamatan Pogalan Kabupaten Trenggalek yaitu