• Tidak ada hasil yang ditemukan

Welcome to Repositori Universitas Muria Kudus - Repositori Universitas Muria Kudus

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Welcome to Repositori Universitas Muria Kudus - Repositori Universitas Muria Kudus"

Copied!
21
0
0

Teks penuh

(1)

i SKRIPSI

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH UNTUK

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKn BERBANTUAN MEDIA GRAFIS PADA SISWA KELAS IV

DI SD 3 MAYONG LOR

Oleh NAILA FARAH

NIM 201433248

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

(2)
(3)

iii

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH UNTUK

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKn BERBANTUAN MEDIA GRAFIS PADA SISWA KELAS IV

DI SD 3 MAYONG LOR

Skripsi

Diajukan pada Universitas Muria Kudus untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Oleh NAILA FARAH

NIM 201433248

PROGRAM STUDI GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

(4)

iv

MOTTO DAN PERSEMBAHAN MOTTO

Kecerdasan bukanlah tolak ukur kesuksesan, tetapi dengan menjadi cerdas kita

bisa menggapai kesuksesan. Sukses adalah sebuah harapan, usaha adalah sebuah

kenyataan yang harus diterima dan dilakukan. Kedua proses itu akan terus ada

dalam kehidupan.

PERSEMBAHAN

Skripsi ini dipersembahkan kepada,

1. Kedua orang tua, Bapak Sholihan dan

Ibu Siti Fatmah yang selalu mendoakan

dan memberikan dukungan terbaiknya.

2. Kakak yang selalu memberikan

semangat

3. Teman – teman kelas F angkatan 2014

yang menemani selama di bangku

perkuliahan.

4. Teman – teman seperjuangan angkatan

2014 PGSD UMK.

(5)
(6)
(7)

vii PRAKATA

Puji syukur peneliti panjatkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan

rahmat, taufik, dan hidayahnya sehingga peneliti dapat menyelesaikan penelitian

yang berjudul “Penerapan Model Pembelajaran Make A Match Untuk

Meningkatkan Hasil Belajar PKn Berbantuan Media Grafis Pada Siswa Kelas IV

di SD 3 Mayong Lor Tahun Ajaran 2017/2018. Skripsi ini disusun untuk

memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Guru

Sekolah Dasar Faklutas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Muria Kudus.

Peneliti tidak akan bisa menyelesaikan skripsi dengan baik tanpa bantuan

dan motivasi dari berbagai pihak. Peneliti mengucapkan terima kasih kepada

kepada pihak-pihak yang telah berjasa.

1. Dr.Suparnyo, SH, MS. Rektor Universitas Muria Kudus.

2. Dr. Slamet Utomo, M.Pd. Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muria Kudus.

3. Ika Oktavianti, M.Pd. Ketua Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Universitas Muria Kudus.

4. Santoso, M.Pd. Dosen Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan

dengan penuh tanggung jawab dalam penyusunan skripsi ini.

5. Ika Ari Pratiwi, M.Pd. Dosen Pembimbing II yang telah memberikan

bimbingan, saran dan motivasi yang sangat bermanfaat dalam menyelesaikan

penyusunan skripsi ini.

6. Sulimah, S.Pd. Kepala Sekolah SD 3 Mayong Lor yang telah memberikan

(8)

viii

7. Yuni Rachmawati, S.Pd. Guru Kelas IV SD 3 Mayong Lor yang telah

membantu dan memberikan pengarahan dalam pelaksanaan penelitian.

8. Siswa siswi Kelas IV SD 3 Mayong Lor yang telah berpartisipasi dalam

penelitian ini.

9. Semua Dosen Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Muria Kudus yang

telah memberikan ilmu kepada peneliti.

10.Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah membantu

peneliti dalam menyelesaikan skripsi ini.

Semoga kebaikan semua pihak yang telah membantu peneliti mendapatkan

balasan dari Allah SWT.

Kudus, Juli 2018 Peneliti

(9)

ix ABSTRACT

Farah, Naila. 2018. Applying Make A Match for Increasing Study Result of Civics Education Using Graphic Media of The Fourth Class Students of SD 3 MayongLor. Skripsi. Elementary Teaching Education Department, Teaching Training and Education Faculty. Muria Kudus University. The advisers: (i) Santoso, M.Pd, (ii) Ika Ari Pratiwi, S.Pd, M.Pd.

Keyword: Make A Match, Graphic Media, The Study Result of Civic Education

This research has an aim to increase the teacher’s skill, student’s activity and the learning result apply Make A Match learning model using graphic media in civic education on the material “Government Organization in Central Degree of The Fourth Class of SD 3 MayongLor”.

Make A Match model learning is a learning model which is emphasize the students to be active in choosing the answer of question card although answer card which is hold on by them. Graphic media is one of media which is supply an idea or concept which can clarify on the presentation of the lesson material. Study result is an alteration of person’s behaviour after learning process that is including cognitive, affective and psychomotor aspects. The action hypothesis which is given is study result of civics education the teacher’s skill and the activity of

student’s study which is applying Make A Match model in the fourth class of SD 3

MayongLor can be terracing.

This research is a classroom action research which is done in the fourth class of SD 3 MayongLor and the subject of this research is 21 students who are on-going during two cycles consist of 2 meetings. The independent variables in this research are Make A Match model and graphic media, meanwhile the dependent variable is the study result of civic education. Besides that, the instruments of this research are interview, observation, test and documentation. In addition, the data analyse of this research are quantitative and qualitative.

This result indicates that in the learning of civic education through Make A Match learning model using graphic media is increased on every cycle. The teacher’s skill, in cycle I obtained percentage 77,08% (good), in the cycle II is increased become 85,00% (very good). Meanwhile, student’s activity in cycle I obtained percentage 69,79% (enough), in the cycle II is increased become 86,01% (very good). The completeness percentage of the study result in recycle is 61,90% (high) and after doing research cycle I is increased become 76,19% ( high ) and it is increased again in the cycle II become 90,48% (very high). The study result of affective aspect in the cycle I obtained percentage 68,57% (enough), while in the cycle II is increased become 90,59% (very good). The study result of psychomotor aspect in cycle I obtained percentage 61,11% (enough) meanwhile in the cycle II is increased become 75,79% (good).

(10)

x ABSTRAK

Farah, Naila. 2018. Penerapan Model Make A Match untuk Meningkatkan Hasil Belajar PKn Berbantuan Media Grafis pada Siswa Kelas IV di SD 3 Mayong Lor. Skripsi. Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Muria Kudus. Pembimbing: (i) Santoso, M.Pd, (ii) Ika Ari Pratiwi, S.Pd, M.Pd.

Kata Kunci:Make A Match, Media Grafis, Hasil Belajar PKn

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan guru, aktivitas siswa, dan hasil belajar dengan menerapkan model pembelajaran Make A Match berbantuan media grafis pada mata pelajaran PKn materi organisasi pemerintahan tingkat pusat kelas IV SD 3 Mayong Lor.

Model pembelajaran Make A Match merupakan model pembelajaran yang menekankan siswa untuk aktif dalam memilih jawaban dari kartu soal maupun kartu jawaban yang dipegangnya.Media grafis merupakan media yang menyajikan suatu ide atau gagasan yang dapat memperjelas dalam penyajian materi pelajaran. Hasil belajar merupakan perubahan tingkah laku seseorang setelah mengalami proses pembelajaran yang meliputi aspek kognitif, afektif, dan psikomotor. Hipotesis tindakan yang diajukan adalah hasil belajar PKn, keterampilan guru dan aktivitas belajar siswa dengan diterapkannya model Make A Match pada kelas IV SD 3 Mayong Lor dapat meningkat.

Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan di kelas IV SD 3 Mayong Lor dengan subjek penelitian berjumlah 21 siswa yang berlangsung selama dua siklus dengan masing-masing siklus terdiri dari dua pertemuan. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah model Make A Matchdan media grafis, sedangkan variabel terikatnya yaitu hasil belajar PKn. Metode pengumpulan data berupa wawancara, observasi, tes, dan dokumentasi. Data yang diperoleh dari tindakan yang dilakukan dianalisis secara kuantitatif dan kualitatif.

Hasil penelitian menunjukkan pembelajaran PKn melalui model pembelajaran Make A Match bebantuan media grafis meningkat setiap siklusnya. Keterampilan guru pada siklus I memperoleh persentase 77,08% (baik), pada siklus II meningkat menjadi 85,00% (sangat baik). Aktivitas siswa pada siklus I memperoleh persentase 69,79% (cukup), pada siklus II meningkat menjadi 86,01% (sangat baik). Persentase ketuntasan hasil belajar pada prasiklus yaitu 61,90% (tinggi), setelah dilakukan penelitian siklus I meningkat menjadi 76,19% (tinggi) dan meningkat pada siklus II menjadi 90,48% (sangat tinggi). Hasil belajar ranah afektif pada siklus I memperoleh persentase 68,57% (cukup), pada siklus II meningkat menjadi 90,59% (sangat baik). Hasil belajar ranah psikomotorik pada siklus I memperoleh persentase 61,11% (cukup), pada siklus II meningkat menjadi 75,79% (baik).

(11)

xi

MOTTO DAN PERSEMBAHAN ... iv

PERSETUJUAN PEMBIMBING ... v 1.1.Latar Belakang Masalah... 1

1.2.Rumusan Masalah ... 7

1.3.Tujuan Penelitian ... 8

1.4.Manfaat Penelitian ... 8

1.4.1 Manfaat Teoritis ... 8

1.4.2 Manfaat Praktis ... 9

1.5.Ruang Lingkup Penelitian ... 10

1.6.Definisi Operasional ... 10

1.6.1 Model Pembelajaran Make A Match ... 10

1.6.2 Media Grafis ... 11

1.6.3 Keterampilan Guru... 11

1.6.4 Aktivitas Belajar Siswa ... 12

1.6.5 Hasil Belajar... 12

1.6.6 Pendidikan Kewarganegaraan ... 13

1.6.7 Materi Organisasi Pemerintahan Tingkat Pusat ... 13

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN HIPOTESIS TINDAKAN 2.1Kajian Pustaka ... 15

2.1.1 Model Pembelajaran Make A Match ... 15

2.1.1.1Pengertian Model Pembelajaran ... 15

2.1.1.2Pengertian Model Pembelajaran Make A Match ... 16

2.1.1.3Langkah Model Pembelajaran Make A Match ... 18

2.1.1.4Kelebihan Dan Kelemahan Model Pembelajaran Make A Match ... 20

(12)

xii

2.1.2.1Pengertian Media Pembelajaran ... 23

2.1.2.2Manfaat Media Pembelajaran ... 24

2.1.2.3Pengertian Media Grafis ... 25

2.1.3 Keterampilan Guru... 28

2.1.4 Aktivitas Siswa ... 30

2.1.5 Hasil Belajar... 32

2.1.5.1Pengertian Belajar ... 32

2.1.5.2Faktor yang Mempengaruhi Belajar ... 33

2.1.5.3Pengertian Hasil Belajar ... 35

2.1.5.4Ruang Lingkup Hasil Belajar ... 36

2.1.5.5Faktor yang Mempengaruhi Hasil Belajar ... 37

2.1.6 Pendidikan Kewarganegaraan ... 39

2.1.6.1Pengertian Pendidikan Kewarganegaraan ... 39

2.1.6.2Tujuan Pendidikan Kewarganegaraan ... 40

2.1.6.3Ruang Lingkup Pendidikan Kewarganegaraan ... 41

2.1.7 Materi Organisasi Sistem Pemerintahan Tingkat Pusat ... 42

2.1.7.1Pengertian Sistem Pemerintahan ... 42

2.1.7.2Pengertian Presiden ... 43

2.1.7.3Hak, Kewajiban dan Kewenangan Presiden ... 44

2.1.7.4Wakil Presiden ... 45

2.1.7.5Kementerian ... 45

2.2Penelitian Relevan ... 46

2.3Kerangka Berfikir ... 49

2.4Hipotesis Tindakan ... 51

BAB III METODE PENELITIAN 3.1Setting dan Karakteristik Subjek Penelitian ... 52

3.1.1 Setting Penelitian ... 52

3.1.2 Karakteristik Subjek Penelitian... 52

3.2Variabel Penelitian ... 53

3.2.1 Variabel Bebas ... 53

3.2.2 Variabel Terikat ... 53

3.3Rancangan Penelitian ... 54

3.3.1 Pelaksanaan Siklus I ... 55

3.3.2 Pelaksanaan Siklus II ... 62

3.4Teknik Pengumpulan Data ... 67

3.4.1 Observasi... 68

3.4.2 Wawancara ... 68

3.4.3 Tes ... 69

3.4.4 Dokumentasi ... 70

(13)

xiii

3.5.1 Lembar Pedoman Observasi ... 71

3.5.2 Pedoman Wawancara ... 72

3.5.3 Instrumen Tes... 73

3.5.4 Panduan Dokumentasi ... 74

3.6Uji Validitas dan Reabilitas ... 74

3.6.1 Validitas ... 75

3.6.2 Reliabilitas ... 76

3.7Teknik Analisis Data ... 77

3.7.1 Data Kuantitatif ... 77

3.7.2 Data Kualitatif ... 79

3.8Indikator Keberhasilan ... 81

BAB IV HASIL PENELITIAN 4.1Kondisi Prasiklus ... 83

4.2Deskripsi Hasil Penelitian ... 86

4.2.1 Siklus I ... 86

4.2.1.1Perencanaan ... 87

4.2.1.2Pelaksanaan ... 88

4.2.1.2.1 Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I Pertemuan 1 ... 88

4.2.1.2.2 Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I Pertemuan 2 ... 97

4.2.1.3Observasi ... 108

4.2.1.3.1 Hasil Obsevasi Keterampilan Guru ... 108

4.2.1.3.2 Hasil Observasi Aktivitas Siswa ... 111

4.2.1.3.3 Hasil Belajar Siswa ... 113

4.2.1.4Refleksi ... 119

4.2.2 Siklus II ... 121

4.2.2.1Perencanaan ... 121

4.2.2.2Pelaksanaan ... 122

4.2.2.2.1 Pelaksanaan Pembelajaran Siklus II Pertemuan 1 ... 122

4.2.2.2.2 Pelaksanaan Pembelajaran Siklus II Pertemuan 2 ... 131

4.2.2.3Observasi ... 142

4.2.2.3.1 Hasil Observasi Keterampilan Guru ... 142

4.2.2.3.2 Hasil Observasi Aktivitas Siswa ... 145

4.2.2.3.3 Hasil Belajar Siswa ... 147

4.2.2.4Refleksi ... 152

4.3Progres Hasil Penelitian ... 153

4.3.1 Keterampilan Guru... 153

4.3.2 Aktivitas Siswa ... 154

4.3.3 Hasil Belajar... 156

4.3.3.1Hasil Belajar Siswa Ranah Kognitif ... 156

(14)

xiv

4.3.3.3Hasil Belajar Siswa Ranah Psikomotorik ... 159

BAB V PEMBAHASAN 5.1.Keterampilan Guru Dalam Mengajar PKn Melalui Model Pembelajaran Make A Match ... 161

5.2.Aktivitas Siswa Dalam Pembelajaran PKn Dengan Menggunakan Model Pembelajaran Make A Match ... 164

5.3.Hasil Belajar Siswa Kelas IV Pada Mata Pelajaran PKn Melalui Model Pembelajaran Make A Match ... 168

5.3.1 Hasil Belajar Ranah Kognitif ... 168

5.3.2 Hasil Belajar Ranah Afektif ... 170

5.3.3 Hasil Belajar Ranah Psikomotorik ... 173

BAB VI SIMPULAN DAN SARAN 6.1.Simpulan ... 177

6.2.Saran ... 178

DAFTAR PUSTAKA ... 180

(15)

xv

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

3.1 Aspek Keterampilan Mengajar Guru ... 71

3.2 Aspek Aktivitas Siswa ... 71

3.3 Aspek Wawancara Dengan Guru Pra Siklus ... 72

3.4 Aspek Wawancara Dengan Siswa Pra Siklus ... 72

3.5 Aspek Wawancara Dengan Guru Setelah Penelitian ... 72

3.6 Aspek Wawancara Dengan Siswa Setelah Penelitian ... 73

3.7 Kisi-Kisi Soal Tes Akhir Siklus I ... 73

3.8 Kisi-Kisi Soal Tes Akhir Siklus II ... 74

3.9 Kriteria Ketuntasan Minimal PKn di SD 3 Mayong Lor ... 78

3.10 Kriteria Tingkat Ketuntasan Hasil Belajar Siswa Secara Klasikal ... 79

3.11 Kriteria Penilaian Ranah Afektif Siswa ... 80

3.12 Kriteria Penilaian Ranah Psikomotor Siswa ... 80

3.13 Pedoman Penskoran Keterampilan Guru ... 80

3.14 Kriteria Skor Keterampilan Guru ... 81

4.1 Data Hasil Prasiklus Mata Pelajaran Pkn Kelas IV SD 3 Mayong Lor... 84

4.2 Data Persentase Ketuntasan Belajar Siswa Prasiklus Kelas IV SD 3 Mayong Lor ... 85

4.3 Jadwal Penelitian Tindakan Kelas ... 86

4.4 Hasil Pengamatan Keterampilan Guru dalam Mengelola Pembelajaran Siklus I dengan Menggunakan Model Pembelajaran Make A Match ... 109

4.5 Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus I ... 111

4.6 Hasil Tes Evaluasi Akhir Siklus I Kelas IV SD 3 Mayong Lor ... 113

4.7 Data Persentase Ketuntasan Belajar Siswa Siklus I Kelas IV SD 3 Mayong Lor ... 114

4.8 Hasil Observasi Hasil Belajar Ranah Afektif Siklus I ... 115

4.9 Hasil Observasi Hasil Belajar Ranah Psikomotorik Siklus I ... 117

4.10 Refleksi Siklus I ... 120

4.11 Hasil Pengamatan Keterampilan Guru dalam Mengelola Pembelajaran Siklus II dengan Menggunakan Model Pembelajaran Make A Match ... 142

4.12 Hasil Observasi Aktivitas Siswa Siklus II ... 145

4.13 Hasil Tes Akhir Siklus II Kelas IV SD 3 Mayong Lor... 157

4.14 Data Persentase Ketuntasan Belajar Siswa Siklus II Kelas IV SD 3 Mayong Lor ... 148

4.15 Hasil Observasi Hasil Belajar Ranah Afektif Siklus II ... 149

(16)

xvi

4.17 Hasil Peningkatan Keterampilan Guru Setiap Siklus ... 153 4.18 Hasil Peningkatan Aktivittas Siswa Setiap Siklus ... 155 4.19 Persentase Ketuntasan Hasil Belajar Klasikal Prasiklus, Siklus I,

Siklus II Pada Mata Pelajaran PKn ... 156 4.20 Progres Hasil Belajar Siswa Prasiklus, Siklus I, Siklus II ... 157 4.21 Hasil Peningkatan Hasil Belajar Siswa Ranah Afektif Setiap Siklus ... 158 4.22 Hasil Peningkatan Hasil Belajar Siswa Ranah Psikomotorik Setiap

(17)

xvii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

2.1 Kerangka Berpikir ... 50

3.1 Siklus Penelitian Tindakan Kemmis & Mc Taggart ... 55

4.1. Diagram Ketuntasan Klasikal Prasiklus ... 85

4.2. Guru Menjelaskan Materi pada Siswa ... 89

4.3. Guru Mempersiapkan Kartu Soal dan Kartu Jawaban ... 90

4.4. Guru Membagikan Kartu Soal dan Kartu Jawaban pada Siswa ... 91

4.5. Siswa Memikirkan Jawaban dari Kartu yang Dipegangnya ... 92

4.6. Siswa Mencari Pasangan yang Cocok dengan Kartu yang Dipegangnya ... 93

4.7. Siswa yang Mencocokkan Kartu Sebelum Batas Waktu yang Ditentukan Diberikan Poin ... 94

4.8. Guru Membagikan Ulang Kartu pada Siswa ... 95

4.9. Pemberian Kesimpulan Setelah Siswa Mempresentasikan Kartunya .... 96

4.10 Siswa Mengerjakan LKS ... 97

4.11 Guru Menjelaskan Materi pada Siswa ... 99

4.12 Guru Mempersiapkan Kartu Soal dan Kartu Jawaban ... 100

4.13 Guru Membagikan Kartu Soal dan Kartu Jawaban ... 101

4.14 Siswa Memikirkan Jawaban dari Kartu yang Dipegangnya ... 102

4.15 Siswa Mencari Pasangan yang Cocok dengan Kartunya ... 103

4.16 Siswa yang Mencocokkan Kartunya Sebelum Batas Waktu yang Ditentukan Diberikan Poin ... 104

4.17 Guru Memberikan Ulang Kartu pada Siswa ... 105

4.18 Pemberian Kesimpulan Setelah Siswa Mempresentasikan Kartunya .... 106

4.19 Siswa Mengerjakan LKS ... 107

4.20 Siswa Mengerjakan Soal Evaluasi Akhir Siklus I ... 108

4.21 Diagram Persentase Keterampilan Guru Siklus I ... 111

4.22 Diagram Aktivitas Siswa Siklus I ... 113

4.23 Diagram Persentase Ketuntasan Klasikal Siklus I ... 115

4.24 Diagram Persentase Hasil Belajar Siswa Ranah Afektif Siklus I ... 117

4.25 Diagram Persentase Hasil Belajar Siswa Ranah Psikomotorik Siklus I ... 118

4.26 Guru Menjelaskan Materi Pelajaran ... 123

4.27 Guru Menyiapkan Kartu Soal dan Kartu Jawaban ... 124

4.28 Guru Membagikan Kartu Soal dan Kartu Jawaban pada Siswa ... 125

4.29 Siswa Memikirkan Jawaban dari Kartu yang Dipegangnya ... 126

4.30 Siswa Mencari Pasangan yang Cocok dengan Kartunya ... 127

(18)

xviii

4.32 Guru Membagikan Ulang Kartu pada Siswa ... 129

4.33 Guru Memberikan Kesimpulan Setelah Semua Siswa Mempresentasikan Kartunya ... 130

4.34 Siswa Mengerjakan LKS ... 131

4.35 Guru Menjelaskan Materi Pembelajaran ... 133

4.36 Guru Mempersiapkan Kartu Soal dan Kartu Jawaban ... 134

4.37 Guru Membagikan Kartu Soal dan Kartu Jawaban ... 135

4.38 Siswa Memikirkan Jawaban dari Kartu yang Dipegangnya ... 136

4.39 Siswa Mencari Pasangan yang Cocok dengan Kartunya ... 137

4.40 Siswa yang Mencocokkan Kartunya Sebelum Batas Waktu Yang Ditentukan diberikan Poin ... 138

4.41 Guru Memberikan Ulang Kartu pada Siswa ... 139

4.42 Guru Memberikan Kesimpulan Setelah Semua Siswa Mempresentasikan Kartunya ... 140

4.43 Siwa Mengerjakan LKS ... 141

4.44 Siswa Mengerjakan Soal Evaluasi Akhir Siklus II ... 142

4.45 Diagram Persentase Keterampilan Guru Siklus II ... 145

4.46 Diagram Aktivitas Siswa Siklus II ... 146

4.47 Diagram Persentase Ketuntasan Klasikal Siklus II ... 149

4.48 Diagram Persentase Hasil Belajar Siswa Ranah Afektif Siklus II ... 150

4.49 Diagram Persentase Hasil Belajar Siswa Ranah Psikomotorik Siklus II ... 152

4.50 Diagram Peningkatan Observasi Keterampilan pada Setiap Siklus ... 154

4.51 Diagram Peningkatan Aktivitas Siswa pada Setiap Siklus ... 155

4.52 Diagram Persentase Ketuntasan Hasil Belajar ... 157

4.53 Diagram Peningkatan Hasil Belajar Ranah Afektif pada Setiap Siklus ... 159

(19)

xix

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman

1. Jadwal Penelitian ... 183

2. Daftar Nama Siswa Kelas IV SD 3 Mayong Lor ... 184

3. Daftar Nilai Ulangan Pra Siklus... 185

4. Hasil Wawancara Guru Pra Siklus ... 186

5. Hasil Wawancara Siswa Pra Siklus ... 188

6. Lembar Hasil Observasi Keterampilan Guru Pra Siklus ... 189

7. Daftar Nama Kelompok ... 191

8. Kisi-Kisi Tes Uji Coba Siklus I ... 192

9. Soal Uji Coba Siklus I ... 193

10.Kunci Jawaban Tes Uji Coba Siklus I ... 197

11.Uji Validitas Dan Reliabilitas Siklus I ... 198

12.Kisi-Kisi Tes Uji Coba Siklus II ... 199

13.Soal Uji Coba Siklus II ... 200

14.Kunci Jawaban Tes Uji Coba Siklus II ... 204

15.Uji Validitas Dan Reliabilitas Siklus II... 205

Siklus I 16.Silabus Pembelajaran Siklus I Pertemuan 1 ... 206

17.Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Siklus I Pertemuan 1 ... 209

18.Materi Ajar Siklus I Pertemuan 1 ... 213

19.Media yang digunakan Siklus I Pertemuan 1... 215

20.Lembar Kerja Siswa (LKS) Siklus I Pertemuan 1 ... 216

21.Kartu Soal dan Kartu Jawaban Siklus I Pertemuan 1 ... 218

22.Daftar Hadir Siklus I Pertemuan 1 ... 220

23.Lembar Observasi Keterampilan Guru Siklus I Pertemuan 1 ... 221

24.Lembar Observasi Aktivitas Siswa Siklus I Pertemuan 1... 224

25.Lembar Observasi Hasil Belajar Siswa Ranah Afektif Siklus I Pertemuan 1 ... 227

26.Lembar Observasi Hasil Belajar Siswa Ranah Psikomotorik Siklus I Pertemuan 1 ... 230

27.Silabus Pembelajaran Siklus I Pertemuan 2 ... 233

28.Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Siklus I Pertemuan 2 ... 236

29.Materi Ajar Siklus I Pertemuan 2 ... 240

30.Media yang Digunakan Siklus I Pertemuan 2 ... 242

31.Lembar Kerja Siswa (LKS) Siklus I Pertemuan 2 ... 243

32.Kartu Soal dan Kartu Jawaban Siklus I Pertemuan 2 ... 245

33.Tes Evaluasi Siklus I ... 247

34.Kunci Jawaban Tes EvaluasiSiklus I ... 250

(20)

xx

36.Daftar Hasil Belajar Siswa Ranah Kognitif Siklus I ... 252

37.Lembar Observasi Keterampilan Guru Siklus I Pertemuan 2 ... 253

38.Lembar Observasi Aktivitas Siswa Siklus I Pertemuan 2... 256

39.Lembar Obervasi Hasil Belajar Siswa Ranah Afektif Siklus I Pertemuan 2 ... 259

40.Lembar Observasi Hasil Belajar Siswa Ranah Psikomotorik Siklus I Pertemuan 2 ... 262

41.Dokumentasi Penelitian Siklus I ... 265

Siklus II 42.Silabus Pembelajaran Siklus II Pertemuan 1 ... 267

43.Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Siklus II Pertemuan 1 ... 270

44.Materi Ajar Siklus II Pertemuan 1 ... 274

45.Media yang Digunakan Siklus II Pertemuan 1 ... 276

46.Lembar Kerja Siswa Siklus II Pertemuan 1 ... 277

47.Kartu Soal dan Kartu Jawaban Siklus II Pertemuan 1 ... 278

48.Daftar Hadir Siklus II Pertemuan 1 ... 280

49.Lembar Observasi Keterampilan Guru Siklus II Pertemuan 1 ... 281

50.Lembar Observasi Aktivitas Siswa Siklus II Pertemuan 1 ... 284

51.Lembar Observasi Hasil Belajar Siswa Ranah Afektif Siklus II Pertemuan 1 ... 287

52.Lembar Observasi Hasil Belajar Siswa Ranah Psikomotorik Siklus II Pertemuan 1 ... 290

53.Silabus Pembelajaran Siklus II Pertemuan 2 ... 293

54.Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Siklus II Pertemuan 2 ... 296

55.Materi Ajar Siklus II Pertemuan 2 ... 300

56.Media yang Digunakan Siklus II Pertemuan 2 ... 303

57.Lembar Kerja Siswa (LKS) Siklus II Pertemuan 2 ... 304

58.Kartu Soal dan Kartu Jawaban Siklus II Pertemuan 2 ... 306

59.Tes Evaluasi Siklus II ... 308

60.Kunci Jawaban Tes Evaluasi Siklus II ... 311

61.Daftar Hadir Siklus II Pertemuan 2 ... 312

62.Daftar Hasil Belajar Siswa Ranah Kognitif Siklus II ... 313

63.Lembar Pedoman Observasi Keterampilan Guru Siklus II Pertemuan 2.. 314

64.Lembar Observasi Aktivitas Siswa Siklus II Pertemuan 2 ... 317

65.Lembar Observasi Hasil Belajar Siswa Ranah Afektif Siklus II Pertemuan 2 ... 320

66.Lembar Observasi Hasil Belajar Siswa Ranah Psikomotor Siklus II Pertemuan 2 ... 323

(21)

xxi

68.Lembar Pedoman Wawancara Guru Kelas IV Setelah Penerapan Model

Make A Match ... 328

69.Lembar Pedoman Wawancara Siswa Kelas IV Setelah Penerapan Model Pembelajaran Make A Match ... 329

70.SK Judul ... 330

71.Surat Permohonan Ijin Penelitian ... 331

72.Surat Keterangan Selesai Penelitian ... 332

73.Surat Keterangan Selesai Bimbingan Skripsi ... 333

74.Surat Permohonan Ujian Skripsi ... 334

75.Surat Pernyataan ... 335

76.Berita Acara Bimbingan ... 334

Gambar

Tabel                                                                                                     Halaman
Gambar                                                                                               Halaman

Referensi

Dokumen terkait

Turbiditas sering di sebut dengan kekeruhan, apabila di dalam air media terjadi kekeruhan yang tinggi maka kandungan oksigen akan menurun, hal ini disebabkan intensitas cahaya

Semisal dari desa terjadi perubahan sosial atau mobilitas sosial seperti semakin sedikit atau sudah penuhnya lapangan pekerjaan, masyarakat yang tidak dapat

4 pasal 22 tahun 1992 tentang perumahan dan permukiman, dimana permukiman kumuh adalah permukiman yang tidak layak huni antara lain karena berada pada lahan yang

Bab ini berisi uraian tentang berbagai masalah yang timbul antara lain : pengertian kredit, prosedur pemberian kredit, pelaksanaan early warning system (ews) pada

perusahaan terutama perusahaan jasa, memberikan kualitas layanan yang baik sangat wajib dilakukan perusahaan untuk memuaskan nasabahnya, citra bank merupakan identitas

Dengan memanjatkan puji Syukur Kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat, karunia dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “ Pengaruh

Kecenderungan hewan melakukan aktivitas yang bergantung pada suhu akan. mempengaruhi tingkat metabolisme dan asupan makanan terutama pada ikan

Penelitian ini berusaha mengetahui persepsi siswa SMA PGRI 1 Kudus tentang pacaran baik ditinjau dari aspek pengetahuan, sikap dan perilaku pacaran dengan