Hari Minggu IV
Sesudah Paskah
08 Mei 2022
Edisi 19
Rekening Atas Nama : GPIB “Ekklesia” Kuta – Bali
Bank BNI Cab. Legian Kuta – Bali : A/C. 0046405889 (Rutin / Persepuluhan) Bank Mandiri Cab. Bandara Ngurah Rai : A/C. 145-00-0404199-8 (Pembangunan)
Hari Paskah
Paskah adalah hari raya yang mula-mula dirayakan dan merupakan unsur penting dalam Tahun Gereja. Dirayakan sebagai hari kebangkitan Kristus dan yang merupakan titik tolak iman orang percaya
(1 Kor 15:14).
Dirayakan dalam kegembiraan dan sukacita
Warna dasar : Putih : Putih Lambang/Logo : Bunga lily : Bunga lily
Warna bunga Lily : Putih : Putih
Artinya :
Bunga Lily merupakan simbol dari hari Paskah dan kekekalan. Umbi-umbinya
bunga Lily haruslah ditanam dan mati dahulu di dalam
tanah, baru kemudian daripadanya akan tumbuh suatu kehidupan baru.
Melalui Paskah orang percaya telah menerima kehidupan baru yang
diberikan lewat kematian dan penderitaan Kristus
(band. Yoh 12 ; 34), dan
kehidupan baru itu sendiri
adalah kehidupan yang
berkaitan dengan hidup kekal.
| Warta Jemaat G P I B J e m a a t “ E k k l e s i a ” K u t a - B a l i
10 Mei 2022
11 Mei 2022
12 Mei 2022
13 Mei 2022
14 Mei 2022
09 Mei 2022
Pagi : 1 Taw 1 : 17 – 27 Malam : 1 Taw 2 : 42 – 50
Pagi : 1 Taw 4 : 21 Malam : 1 Taw 4 : 22 – 23
Pagi : 1 Taw 6 : 20 – 21 Malam : 1 Taw 6 : 22 – 24 Pagi : 1 Taw 6 : 1 – 3 Malam : 1 Taw 6 : 4 – 7 Pagi : 1 Taw 4 : 9 – 10 Malam : 1 Taw 4 : 12 – 14
Pagi : 1 Taw 6 : 8 – 10 Malam : 1 Taw 6 : 16 – 19
“DIBENTUK DAN DIPILIH”
1 Tawarikh 1 : 1 - 4
4. Presbiter Bertugas dalam Ibadah Hari Minggu, 08 Mei 2022, di Gedung Gereja :
Ptgs 07.00 Wita 10.00 Wita 17.00 Wita
PF : Pnt. Riama H. Hukom-Simatupang Pdt. Lusiana D. Salawane Pdt. Antonius T. Salawane P 1 Pnt. Sumanggar Sitanggang Pnt. Made Gayatri Lantang Pnt. Mathelda Th. Masu P 2 Pnt. Angkebel Sinda Pnt. Budi Dwi Hartono Pnt. I Gede Sukapada P 3 Dkn. Bob M. Purba Dkn. Bonny E. Bofe Dkn. Semuel Liukae P 4 Dkn. Astrid D. Hehakaja Dkn. Ida Ayu P. Kerti Yasa Dkn. Dekson J. K. Hukubun P 5 Dkn. Ni Wayan Kartini Dkn. Habel M. L. Muloko Dkn. Vonny Djafar-Lasut P 6 Dkn. Anastha Prawesti Dkn. Liza A. Paliama-Watruty Dkn. Leonard F. Purba P7-10 Pnt. Jodi Siahaan Pnt. Sutono Pnt. Ranny A. Ndolu
Dkn. Aleks Kastanya Pnt. Donald R. Luhukay Dkn. Antonius U. Kara Ngagu Pnt. Christian A. Moningkey Pnt. Pietje S. Matakena Pnt. Jerry Y. R. Lantang Dkn. Joni Telnoni Pnt. Yusintha Mudak
Dkn. Herlina Raharjo-Refialy
Pianis Sdri. Tiffany Kapojos Sdr. Kevin Paliama Sdr. Joshua R. Rantetoding Kantoria Sektor Pelayanan 2 Pelkat PKP Sektor Pelayanan 4 Soundman Sdr. Yafet K. Randjamadi Sdr. Toar Wowor Sdr. Gerald Rudyanto
5. Presbiter Bertugas dalam Ibadah Hari Minggu, 08 Mei 2022, di Bajem Puri Gading :
Ptgs 08.00 Wita
PF : Pdt. Antonius T. Salawane
P 1 Pnt. Tagor P. Siahaan Dkn. Kristono Akin P 2 Pnt. Willem J. Leiwakabessy
P 3 Pnt. I Nyoman Mulyana
P 4 Dkn. Rostini M. Tan-Sitorus Pianis : Sdr. Grahaka Siahaan P 5 Dkn. Yunus Metboki Kantoria : Sektor Pelayanan 8 P 6 Dkn. Harun G. Matindas Soundman : Sdr. Aldi Toheke P7-10 Pnt. Katherina Nainggolan
6. Presbiter Bertugas dalam Ibadah Hari Minggu, 15 Mei 2022, di Gedung Gereja :
Ptgs 07.00 Wita 10.00 Wita 17.00 Wita
PF : Pdt. Antonius T. Salawane Pdt. Antonius T. Salawane Pdt. I Putu Yosia Yogiartha P 1 Pnt. Nova P. T. Rarome Pnt. Melkianus J. W. Abrahams Pnt. Agustinus A. Nggadas P 2 Pnt. Sutono Pnt. Kamsil Rotjtjo Pnt. Yakub B. Padu P 3 Pnt. Agustina Hilly Pnt. Satoto Tur Atmojo Pnt. Ihot M. Tobing P 4 Dkn. Martinus S. K. Patola Ballo Dkn. Imanuel Faot Dkn. Yunus Metboki P 5 Dkn. Deni P. S. Sihombing Dkn. I Made Suardana Dkn. Jeremias Pellokila P 6 Pnt. Astrid D. Hehakaja Dkn. Paul Paais Dkn. Jeannette Rade-Soleman P7-10 Pnt. Musa Karel Walagitan Pnt. Shirly F. Metekohy Pnt. Rustin D. Mukhi Aris
Dkn. Valentino W. Hukom Dkn. Kristono Akin Dkn. Junior P. Napitupulu Pnt. Franky M. Lantu Dkn. Debora A. Endekan Pnt. Djodi Onthoni
Dkn. Ni Wayan Kartini
Pianis Ibu Octi Setyorini Sdri. Jessica Simanjuntak Pelkat PKLU Kantoria Sektor Pelayanan 5 Sektor Pelayanan 7 Sdri. Sandra Tobing
7. Presbiter Bertugas dalam Ibadah Hari Minggu, 15 Mei 2022, di Bajem Puri Gading :
Ptgs 08.00 Wita
PF : Dkn. Anatje Pongoh
P 1 Pnt. Perry Markus Dkn. Ida Ayu P. Kerti Yasa P 2 Pnt. Johanis O. Atamani Pnt. Oktovianus Awengkari P 3 Pnt. Ni Nyoman S.A.A. Hartadi Dkn. Frist M. Bogia
P 4 Dkn. Anatje Pongoh
P 5 Dkn. Samuel A. A. Hermawan Pianis : Sdr. Kevin Paliama P 6 Dkn. I Wayan Wira Astana Kantoria : Pelkat GP P7-10 Pnt. Riama H. Hukom-Simatupang
| Warta Jemaat G P I B J e m a a t “ E k k l e s i a ” K u t a - B a l i | 2
2
8. Ibadah Keluarga di Gedung Gereja :
Ibadah Keluarga pada hari Rabu, 11 Mei 2022 diadakan secara tatap muka dan live streaming pada Pkl. 19.00wita di gedung Gereja.
Jemaat dari sektor pelayanan 1,2,3,4,5,9 dan 10 diundang menghadiri ibadah keluarga tersebut. Untuk jemaat lainnya dapat mengikutinya melalui Youtube GPIB Ekklesia Kuta-Bali. Presbiter yang bertugas dari sektor 5 dan 9 . PF : Pnt. Franky M. Lantu, Petugas kantoria sektor Pelayanan 3.
9. Ibadah Keluarga di Bajem Puri Gading, Jimbaran
Ibadah Keluarga pada hari Rabu, 11 Mei 2022 diadakan secara tatap muka pada Pkl. 18.00 wita, di Bajem Puri Gading, Jimbaran.
Jemaat dari sektor pelayanan 6,7 dan 8 diundang menghadiri ibadah keluarga tersebut. Presbiter bertugas dari sektor 8, PF : Dkn.
Endro Richi Kana, Lit: Pnt. Ni Nyoman S.A.A. Hartadi, Pkt: Antonius U. Kara Ngagu. Petugas kantoria sektor Pelayanan 6.
10. Evaluasi dan Persiapan Presbiter
Evaluasi dan Persiapan Pelayanan Presbiter untuk ibadah Minggu akan dilaksanakan pada hari Kamis, 12 Mei 2022, pukul 18.00 wita,bertempat di Gedung GPIB Jemaat “Ekklesia” Kuta-Bali, Mohon kehadiran seluruh Presbiter.
11. Penyambutan Pendeta Jemaat
Penyambutan Pendeta Monika Vebyola Lolowang-Molle dari GPIB Jemaat “Maranatha” Bandung sebagai Pendeta Jemaat GPIB
“Ekklesia” Kuta-Bali, akan diadakan dalam ibadah hari Minggu, 15 Mei 2022, pkl.10.00 wita. Demikian untuk diketahui jemaat.
12. Informasi Pertemuan Katekisasi
Bagi calon peserta katekisasi yang sudah mendaftarkan diri diundang untuk hadir dalam pertemuan pertama pada hari Minggu, 15 Mei 2022, Pkl. 12.00 wita di Gereja. Para orang tua calon peserta katekisasi juga diundang dalam pertemuan pertama tersebut.
1. Warga Jemaat Sakit
NO NAMA JEMAAT PELKAT SEKPEL KETERANGAN
1 Ibu Merry Yantini PKLU 1 Dirawat di Rumah
2 Bp. Joko Suharto PKLU 2 Dirawat di Jawa
4 Anak Raenhard Kowaas PA 2 Dirawat di Rumah
5 Bp. Elmar Rajaguguk PKLU 3 Dirawat di Rumah
6 Ibu Yohana Saiputa PKLU 5 Dirawat di Rumah
7 Ibu Lilik PKLU 5 Dirawat di Rumah
8 Bp. Lodewijk H. Lantang PKB 6 Dirawat di Rumah
9 Bp. Tulusman Tamba PKB 7 Dirawat di Rumah
10 Bp. Rahmat Hartadi PKB 8 Dirawat di Rumah
11 Ibu Mercy Sinda PKP 8 Dirawat di Rumah
12 Bp. Edi Susilo PKLU 9 Dirawat di Rumah
13 Ibu Jessy Susilo PKLU 9 Dirawat di Rumah
14 Bp. Geoffery H. Kundiman PKB 10 Dirawat di Rumah 15 Ibu Meiske Matindas-Wowor PKP 10 Dirawat di Rumah
2. Aksi Donor Darah
Komisi Pelayanan dan Kesaksaian (Pelkes) GPIB Jemaat “Ekklesia” BUIINR, akan melaksanakan kegiatan aksi donor darah pada hari Minggu, 22 Mei 2022, pkl. 08.00 wita – selesai bertempat di Pendopo Gereja, mohon partisipasi warga jemaat.
Demikian untuk diketahui jemaat.
| Warta Jemaat G P I B J e m a a t “ E k k l e s i a ” K u t a - B a l i | | 3
BIDANG PELAYANAN DAN KESAKSIAN (PELKES)
I. Ibadah dan Kegiatan Pelayanan Kategorial (Pelkat) GPIB Jemaat ”Ekklesia” BUIINR 1. Pelkat PA Ibadah Hari Minggu Pelayan Anak (IHMPA) di Gereja : Tatap Muka
Hari/Tanggal Minggu, 15 Mei 2022, Pkl. 08.00 Wita
Petugas
Kelas Tanggung : Ibu Erna B. P. Susilo-Untayana Kelas Pra PT : Bp. Andrew Sukoyo
Liturgos : Sdri Merlin C. Nada Secara Online :
Pra TK & TK : Ibu Ellen M. Malau Kelas Kecil : Ibu Yuliana Tanebet-Bubu Liturgos : Sdri. Putri Bella
Bajem Puri Gading Jimbaran : Tatap Muka Kelas Tanggung : Ibu Tri Utamami Pattinasarani Kelas Pra PT : Sdri Windy T. Ingunau Liturgos : Ibu Merlin S. Bofe
2. Pelkat PT Ibadah Hari Minggu Persekutuan Teruna (IHMPT) : Tatap Muka Hari/Tanggal Minggu, 15 Mei 2022, Pkl. 08.00 Wita (Gereja)
Petugas
Kelas Eka : Sdr. David A .F .W. Dodi Kelas Dwi : Ibu Inne Basjah-Pitoy Liturgos : Sdri. Atriecud H. E. Boli Pend : Sdr. Lukas Pamungkas Bajem Puri Gading, Jimbaran
Kelas Eka : Sdri. Monica P. G. Lantang Kelas Dwi : Sdri. Yoan Pratiwi
Liturgos : Sdri. Margaretha Putri Pend : Sdri. Theresa A. Siahaan 3. Pelkat GP Ibadah Pelkat Gerakan Pemuda (GP) : Tatap Muka Hari/Tanggal Jumat , 13 Mei 2022, Pkl. 19.30 Wita
Tempat/Petugas Gedung GPIB Jemaat “Ekklesia” Kuta-Bali P F : Pdt. Antonius T. Salawane Lit : Sdri. Ni Ketut Ayu Permatasari Pkt : Sdri Theresa A. Siahaan Musik : Sdri. Tiffany Kapojos
Kegiatan Pelkat GP
Latihan Paduan Suara :
Dilaksanakan setiap hari Senin dan Kamis (di Gedung Gereja) Pkl.18.30 Wita. Mohon kehadiran seluruh pengurus dan anggota dalam latihan tersebut.
Bulutangkis :
Setiap hari/Waktu : Sabtu/ Pkl. 17.00 s/d 20.00 Wita
Tempat : Lapangan Bulutangkis Gedung Serbaguna Br. Tuban Griya (Dekat Soverdi).
Mengundang rekan-rekan Pemuda/I, hadir dalam kegiatan tersebut.
4. Pelkat PKLU Ibadah Pelkat Persekutuan Kaum Lanjut Usia (PKLU) : Tatap Muka Hari/Tanggal Sabtu, 14 Mei 2022, Pkl. 10.00 Wita
Tempat/Petugas
P F : Dkn. Paul Paais Lit : Ibu Rafida Damanik Pkt. : Ibu Carolin Luas-Damar
1. Persyaratan Menjadi Warga Jemaat :
1. Membawa Surat Atestasi pindah dari Gereja asal.
2. Berdomisili di wilayah pelayanan GPIB Jemaat “Ekklesia” BUIINR.
3. Mengisi Formulir Kartu Warga Jemaat.
4. Melampirkan Copy Surat-surat Gereja (Baptis, Sidi, Nikah) dan dapat menunjukkan dokumen asli.
5. Melampirkan Copy Akte Kelahiran, Akte Pernikahan (bagi yang sudah menikah) dan dapat menunjukkan dokumen asli.
6. Akan dilakukan percakapan oleh Pendeta/PHMJ bersama Koordinator Sektor 7. Membayar Iuran Yayasan Purna Bakti MPUK Provinsi Bali.
| Warta Jemaat G P I B J e m a a t “ E k k l e s i a ” K u t a - B a l i | | 4
BIDANG PEMBINAAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA INSANI-PENINGKATAN PERAN KELUARGA (PPSDI-PPK)
BIDANG INFORMASI ORGANISASI KOMUNIKASI-PENELITIAN dan PENGEMBANGAN (INFORKOM-LITBANG)
2. Persyaratan Administrasi Untuk Perkawinan :
1. Mengisi Formulir pendaftaran dan ditandatangani oleh Koordinator Sektor.
2. Surat keterangan belum pernah kawin dari Kelurahan setempat.
3. Copy Akta Cerai/Kematian bagi calon mempelai dengan status Janda/Duda.
4. Copy KTP/Domisili dan Kartu Keluarga.
5. Copy Akte kelahiran atau Surat Kenal Lahir.
6. Copy Surat Baptis & Copy Surat Sidi.
7. Copy Kartu Warga Jemaat GPIB atau Surat keterangan dari Gereja asal (khusus yang bukan anggota Jemaat) 8. Pas foto berwarna masing-masing calon ukuran 3 x 4 sebanyak 2 lembar.
9. Pas foto berwarna berpasangan ukuran 3 x 4 sebanyak 2 lembar (memakai kemeja / berkerah) Catatan :
- Semua kelengkapan di atas dapat menunjukkan dokumen yang asli.
- Pendaftaran Pernikahan 3 bulan sebelumnya.
- Wajib mengikuti Katekisasi Pranikah sebanyak 7 (tujuh) kali pertemuan.
- Bagi warga negara asing harus melengkapi surat–surat yang diterbitkan oleh Kedutaan atau Konsulat.
3. Persyaratan Administrasi Untuk Baptis :
1. Mengisi Formulir pendaftaran dan ditandatangani oleh Koordinator Sektor.
2. Copy Kartu Warga Jemaat.
3. Copy Akte kelahiran.
4. Copy Akte Pemberkatan Nikah Gereja dan Akte Nikah Catatan Sipil (Orang Tua).
5. Surat Pelimpahan dari Gereja Asal (khusus yang bukan anggota Jemaat).
6. Biaya Administrasi.
7. Baptis dilaksanakan Setiap Bulan, Minggu Pertama, Kecuali Bulan Desember dan Januari.
8. Semua kelengkapan diatas dapat menunjukkan dokumen yang asli.
4. Himbauan:
Dihimbau kepada Koordinator sektor Pelayanan 1-10, Pengurus ke-6 Pelkat dan warga jemaat, demi kelancaran Pelayanan maka batas akhir penerimaan berita, data dan kegiatan yang akan diwartakan agar diinformasikan ke kantor Majelis Jemaat GPIB
“Ekklesia” BUIINR, paling lambat hari Kamis, pukul 13.00 wita. Demikian untuk diketahui.
5. Informasi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) T.P. 2022/2023 SMPK Soverdi Tuban :
Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) T.P. 2022/2023 SMPK Soverdi Tuban telah dibuka, Pendaftaran mulai Maret 2022, dapat secara langsung datang ke alamat : Jl. Komplek Burung No.46 Tuban, atau dapat mendaftar secara online dengan mengakses : https://forms.gle/yfFrZ5FCeWtis6q86. (Informasi pendaftaran : telp TU (0361) 9364682/4754103 & Bu Yeni : 081338570318 //
brosur tersedia di kantor Gereja).
6 . Informasi Pembayaran Iuran Yayasan Purna Bakti , MPUK Bali, Periode 01 Juni – 31 Desember 2022 :
1. Pembayaran Iuran MPUK Periode 01 Juni hingga 31 Desember 2022 TIDAK DAPAT di transfer ke rekening Gereja dan rekening MPUK.
2. Pembayaran Iuran MPUK dapat dilakukan melalui Koordinator masing-masing Sektor, atau ke kantor Gereja pada Hari Selasa- Minggu, setiap jam kerja.
3. Pembayaran Iuran MPUK sebesar Rp. 25.000,- per orang dimulai pada bulan Juni sampai dengan Desember 2022 4. Pembayaran Iuran MPUK pada tahun 2023 akan dihitung mulai Januari 2023 sampai dengan 31 Desember 2023 sebesar Rp.
50.000,- per orang pertahun.
5. Catatan : merupakan Iuran wajib bagi warga jemaat GPIB “Ekklesia” BUIINR , yang telah Terdaftar 7. Presbiter (Pendeta/Penatua/Diaken) Ijin/Keluar Kota :
Pnt. Reinold M. Senewe 27 April – 10 Mei 2022 Dkn. Wilhelmina Marantika-Makatita 05 Mei – 16 Mei 2022 8. Informasi Lowongan Kerja:
GPIB Jemaat “Ekklesia” membuka lowongan kerja untuk DRIVER dengan persyaratan sebagai berikut : 1. Warga Jemaat GPIB “Ekklesia”
2. Membuat Surat Lamaran Kerja 3. Daftar Riwayat Hidup
4. Foto Copy Ijazah Terakhir (minimal SMA) 5. Photo warna 4 x 6 = 2 lembar
Surat lamaran dapat diantar langsung kekantor GPIB Jemaat “Ekklesia” paling lambat tanggal 08 Mei 2022. Terimakasih.
| Warta Jemaat G P I B J e m a a t “ E k k l e s i a ” K u t a - B a l i | | 5
6. Foto Copy KTP
7. Usia minimal 25 s/d 40 tahun 8. Memiliki SIM A
9. Kondisi tubuh sehat dan berpenampilan rapih
7. Informasi Kantong Kolekte
Diinformasikan kepada jemaat, mulai hari Minggu, 8 Mei 2022 kantong kolekte akan dijalankan/diedarkan dalam setiap ibadah yang diadakan, baik di gedung Gereja maupun di Bajem Puri Gading. Jumlah kantong kolekte yang diedarkan sebanyak 2 kantong dengan warna yang berbeda untuk rutin dan pembangunan. Dengan demikian, kotak yang ada di depan hanya untuk persepuluhan dan persembahan syukur.
8. Mesin Penjual Minuman Otomatis
GPIB “Ekklesia” Kuta-Bali telah menyediakan Mesin Penjual Minuman Otomatis, yang menjual minuman dingin dalam botol. Mesin tersebut ditempatkan di Pendopo gereja dekat Pos Security. Jemaat dapat membelinya mulai hari Minggu ini dan seterusnya.
9. Kotak Aksi Dua Ribu Rupiah
Dalam rangka mendukung program rutin pelayanan GPIB Ekklesia Kuta-Bali, akan dibuka Kotak Aksi Dua Ribu Rupiah yang diletakkan di Pendopo Gereja dan di Bajem Puri Gading. Jemaat dapat berpartisipasi secara sukarela, terhitung mulai tanggal 1 5 Mei 2022. Demikian untuk diketahui jemaat.
10. Penggalian Dana
Sesuai Program Kerja dan Anggaran tahun 2022 – 2023 Pelayanan Kategorial Persekutuan Kaum Perempuan (Pelkat PKP) GPIB Jemaat “Ekklesia” BUIINR, akan mengadakan penggalian dana Bazar Mandiri “Garage Sale Trift Fiesta” pada hari Minggu, 08 Mei 2022, bertempat di areal parkir GPIB Jemaat “Ekklesia” Kuta-Bali. Demikian untuk diketahui jemaat.
11. Warga Jemaat Baru:
Telah mendaftar menjadi warga jemaat GPIB “Ekklesia” Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai,
Sdri. Dessy Natalia pindahan dari GMIT Jemaat Eklesia Ho Wilayah Soebela Timur Mata, Rote Tengah NTT, alamat sekarang Jl. Raya Kuta Gang Kubu, masuk wilayah sektor Pelayanan 2.
Keluarga Alexander Hasiholan Pasaribu pindahan dari GPIB Jemaat “Bukit Moria” Tebet, di DKI Jakarta, alamat
sekarang Jl. Sahadewa Blok D2/2 Griya Alam Pecatu, masuk wilayah sektor Pelayanan 8. Majelis Jemaat GPIB “Ekklesia”
BUIINR, menyampaikan selamat datang dan selamat bersekutu.
12. Informasi Kantor Majelis Jemaat GPIB “Ekklesia” BUIINR Tutup / Libur :
Berdasarkan hasil rapat Pelaksana Harian Majelis Jemaat tentang libur Pendeta dan Pegawai dalam rangka Libur Hari Raya Idul Fitri pada 02 Mei 2022, maka pada hari Selasa, 10 Mei 2022 kantor Tutup / libur sebagai ganti libur pada tanggal 02 Mei 2022 yang lalu, dan pada hari Rabu, 11 Mei 2022 kantor Majelis Jemaat GPIB “Ekklesia” BUIINR, buka seperti biasa.
Demikian untuk diketahui jemaat.
13. Kehadiran Jemaat Dalam Ibadah
a. Ibadah Hari Minggu, 01 Meil 2022
Pkl. 07.00 wita Gedung Gereja
Pkl. 10.00 wita Gedung Gereja
Pkl. 17.00 wita Gedung Gereja
Pkl. 08.00 wita Pos Puri Gading
Total
232 Orang 425 Orang 317 Orang 96 Orang 1,070 Orang
b. Ibadah Keluarga Hari Rabu, 04 Mei 2022 Pkl. 19.00 wita
di Gedung Gereja Sektor Pelayanan 1,2,34,5 ,9 & 10
Pkl. 18.00 wita di Bajem Puri Gading
Sektor Pelayanan 6,7 & 8 Total
62 Orang 58 Orang 120 Orang
c. Ibadah Pelayanan Kategorial Pelkat PT
01 Mei 2022, di Gereja
Pelkat PT 01 Mei 2022, di Bajem
Pelkat PA 01 Mei 2022, di Gereja
Pelkat PA 01 Mei 2022, di Bajem
47 Orang 15 Orang 22 Orang 16 Orang
d. Ibadah Pelayanan Kategorial
Pelkat PKP
01 Mei 2022, di Gereja Pelkat PKB 06 Mei 2022, di Gereja
59 Orang 36 Orang
| Warta Jemaat G P I B J e m a a t “ E k k l e s i a ” K u t a - B a l i | | 6
14. Informasi Hari Ulang Tahun Warga Jemaat GPIB “Ekklesia” BUIINR
No
HARI / TANGGAL
Minggu, 08 Mei 2022 Senin, 09 Mei 2022
Nama Plt Skr Nama Plt Skr
1
Bp. Sutono
Ibu Anatje Hukubun-Tandy Ibu I Gusti Ayu Made Susantini Putri Hatmi Sari
Bp. Metusalak Rassi Cinta Merlin Adolvina M'nao Windy Trisnawati Ingunau
PKB PKP PKP GP PKB PT GP
1 1 2 5 6 8 8
Ibu Sang Ayu Made A. Priyadnyan Ibu Meity Singal-Turang
Ibu Silvia M. P. Kundiman-Untayana Ibu Erna Batzeba P. Susilo-Untayana
PKP PKP PKP PKP
5 9 10 10
Selasa, 10 Mei 2022 Rabu, 11 April 2022
Nama Plt Skr Nama Plt Skr
Marrio Reynaldy Putra Sakau Gracia Putri Melisca Lisnahan Bp. Chrismes Bate Mella Bp. Ida Bagus Harta Bp. Melky Diliyanto Opat
Bp. Lefinus Karel Tobias Persulessy Ibu Johana T. Pangemanan-Loudoe Ibu Dolly Ratuwalu-Radja
PA PA PKB PKB PKB PKB PKP PKP
2 2 5 6 8 8 10 10
Mauritz Michael Caraen Ibu Imeylda Della Kastanya Frida Hermeina
Alfin Eldira Perdana
GP PKP GP PT
4 5 8 9
3
Kamis, 12 Mei 2022 Jumat, 13 Mei 2022
Plt Skr Thimothy Tonny Meilinium
Bp. Risanto Marcus Bela Ibu Anik Mariani Nesimnahan Bp. Brian Agung Gultom Meiky Emil Dungus
Gabrielle Ellaine Genoviva Sondakh Ibu Meiske Olga Matindas-Wowor Siera Nathania
GP PKB PKP PKB PKB GP PKP PA
1 2 5 7 9 9 10 10
Maitias Kenji Albert Harsono Meisy Debora Gricella Hadjuan Bp. Arkadius Leonard Kamengmau Kristine Lambert
Ibu Nidayani
Christina Angelina Saragi Bp. Sumarlin Rumapea Ibu Umiyati
PA GP PKB PT PKP GP PKB PKLU
3 3 3 5 6 7 7 10
4
Sabtu, 14 Mei 2022
Nama Plt Skr
Amelia Shinta Larasati Minarthy Indriani Banunaek Ni Putu Adik Nitanel Hailitik Bp. Mario Sebastian Butarbutar Gwinfirst Mary Jane
GP GP GP PKB PA
1 5 7 7 10
Diinformasikan kepada warga jemaat yang telah terdaftar dan terdapat kekeliruan dalam penulisan Nama, Tanggal dan Bulan kelahiran, dimohon untuk menghubungi Kantor Majelis Jemaat setiap hari kerja.
Kuta, 08 Mei 2022
Majelis Jemaat GPIB “Ekklesia” Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai
Diaken Harun G. Matindas
Ketua V Diaken Jeannete Rade-Soleman Sekretaris
| Warta Jemaat G P I B J e m a a t “ E k k l e s i a ” K u t a - B a l i | | 7
INFORMASI KEUANGAN TANGGAL, 29 April - 5 Mei 2022 A. Penerimaan
I. Kolekte Ibadah Minggu, 1 Mei 2022, Pukul 07.00 Wita.
Tanggal Uraian Rutin Pembangunan Jumlah
Rp Rp Rp
1-May Persembahan Khusus/ Syukur 655.000 8.760.200
PS 04407 25.000
PS 04449 50.000
PS 04408 100.000
PS 04448 Joe 100.000
PS 04447 50.000
PS 04450 100.000
PS 04401 50.000
Persembahan Nazar 30.000
Kolekte 150.000
Persembahan Sukarela/Kolekte 3.505.200
Persembahan Wajib/Persepuluhan 2.350.000
PP 14509 130.000
PP 13462 Kel. Petrus Bani 200.000
PP 12311 200.000
PP 10045 100.000
PP 13817 Ibu Ni Wayan Kartini Purwanto 1.000.000
PP 12647 Yuli 60.000
PP 14533 100.000
NN 180.000
PP 14535 30.000
PP 14534 300.000
PP 13874 M.T 50.000
Persembahan Syukur Baptis 2.250.000
PSP 00409 100.000
PSP 00407 S. Hadi Utomo 300.000
PSP 00411 S. Br. Tambunan 300.000
PSP 00403 50.000
PSP 00408 50.000
PSP 00406 100.000
PSP 00405 50.000
PSP 00412 500.000
PSP 00410 700.000
PSP 00404 100.000
Kolekte Ibadah Minggu, 1 Mei 2022, Pukul 10.00 Wita.
Tanggal Uraian Rutin Pembangunan Jumlah
Rp Rp Rp
1-May Persembahan Khusus/ Syukur 3.015.000 15.162.000
PS 04547 10.000
PS 04417 30.000
NN 1.300.000
PS 04549 25.000
PS 04554 50.000
PS 04420 50.000
PS 04552 10.000
PS 04418 Yermias Yohanes Tano 300.000
PS 04413 100.000
PS 04411 100.000
PS 04553 10.000
| Warta Jemaat G P I B J e m a a t “ E k k l e s i a ” K u t a - B a l i | | 8
PS 04419 100.000
PS 04548 10.000
PS 04551 100.000
PS 04545 Kel. Pansing Arinta 200.000
PS 04550 IGSTAW70 200.000
PS 04416 10.000
PS 04546 50.000
PS 04415 100.000
PS 04421 100.000
PS 04409 10.000
PS 04412 150.000
Persembahan Sukarela/Kolekte 8.126.000
Persembahan Wajib/Persepuluhan 4.021.000
PP 14539 50.000
PP 14392 ATS 700.000
PP 14634 30.000
PP 13689 1.000.000
PP 14510 40.000
PP 14540 YNR 300.000
PP 13636 150.000
PP 14012 Kel. TAMODE 365.000
PP 13700 Kel. Yustan Hok 561.000
PP 13772 50.000
PP 13538 20.000
PP 14536 Cheril Rihi 200.000
PP 14537 5.000
PP 14354 100.000
PP 14538 100.000
PP 14541 100.000
PP 14511 250.000
Kolekte Ibadah Minggu, 1 Mei 2022, Pukul 17.00 Wita.
Tanggal Uraian Rutin Pembangunan Jumlah
Rp Rp Rp
1-May Persembahan Khusus/ Syukur 1.555.000 8.663.000
PS 04279 25.000
PS 04414 100.000
PS 04557 20.000
PS 04556 100.000
PS 04555 100.000
PS 04422 100.000
PS 04424 50.000
PS 04501 Anatje Tandi 100.000
PS 04502 10.000
PS 04503 150.000
NN 1 500.000
NN 2 300.000
Persembahan Sukarela/Kolekte 3.997.000
Persembahan Wajib/Persepuluhan 3.111.000
PP 14513 100.000
PP 14508 142.000
PP 14542 4.000
PP 14514 Rosemeri Mudak 850.000
PP 14543 Johanis 500.000
PP 14515 50.000
PP 14545 15.000
PP 13940 Ni Kt Ariyani 100.000
| Warta Jemaat G P I B J e m a a t “ E k k l e s i a ” K u t a - B a l i | | 9
PP 14546 5.000
PP 14512 200.000
PP 14550 320.000
PP 14548 300.000
PP 14547 500.000
PP 13516 25.000
II.Kolekte Ibadah Minggu, 1 Mei 2022 di Pos Puri Gading Pukul 08.00 Wita.
Tanggal Uraian Rutin Pembangunan Jumlah
Rp Rp Rp
1-May Persembahan Khusus/ Syukur 480.000 3.508.000
PS 03962 20.000
PS 03961 10.000
PS 03958 150.000
PS 03963 50.000
PS 03957 50.000
PS 03964 Farina Lohari 50.000
PS 03965 Guston 50.000
PS 03918 50.000
PS 03038 50.000
Persembahan Sukarela/Kolekte 1.858.000
Persembahan Wajib/Persepuluhan 1.170.000
PP 14430 400.000
PP 14311 250.000
PP 13708 300.000
PP 12948 20.000
PP 10892 100.000
PP 12359 Oma Lantu 100.000
III. Penerimaan di Kantor / Dalam Kotak Persembahan
Tanggal Uraian Rutin Pembangunan Jumlah
Rp Rp Rp
29-Apr * Administrasi Sidi a/n Sthela Avianty Kolly 50.000 50.000 * Administrasi Sidi a/n Kadek Christina Nauly Hutasoit 50.000 50.000 * Administrasi Sidi a/n James Rivaldo Weni Berry 50.000 50.000 * Pengembalian Sisa dana Pemasangan Keramik di
ruang Pendeta Jemaat 370.000 370.000
* Administrasi Sidi a/n Gilbert Valentino Chandra 50.000 50.000
30-Apr * Persembahan 100.000 100.000
* Persembahan Syukur PF Pelkat GP, 29 April 2022 50.000 50.000
* Persepuluhan ( PP 12838 ) G. Manurip 700.000 700.000
* Kolekte Ibadah Pelkat GP, 29 April 2022 283.000 283.000 * Administrasi Sidi a/n Juan Ramot Demak Tambunan 50.000 50.000 * Administrasi Sidi a/n Philip Radot Haratua Tambunan 50.000 50.000 * Administrasi Sidi a/n Dean Agung Perkasa Hippy 50.000 50.000 * Administrasi Baptis a/n Kadek Anggiana Athira 50.000 50.000
* Persembahan Persepuluhan ( PP 13953 ) 50.000 50.000
* Kolekte Ibadah Pelkat PKLU, 30 April 2022 220.000 220.000
| Warta Jemaat G P I B J e m a a t “ E k k l e s i a ” K u t a - B a l i | | 1 0
1-May * Administrasi Sidi a/n Grahaka Anggara Dirgantara Siahaan 50.000 50.000
* Kolekte Ibadah Pelkat PA, di Gereja 197.000 197.000
* Administrasi Sidi a/n Berliana Gloria Magdalena 50.000 50.000
* Administrasi Sidi a/n James Christian Saragi 50.000 50.000
* Administrasi Sidi a/n Gidieon Axeclio Arya Sembiring 50.000 50.000
* Kolekte Ibadah Pelkat PT, di Gereja 284.000 284.000
* Kolekte Ibadah Pelkat PA, di Pos Puri Gading 91.000 91.000
* Kolekte Ibadah Pelkat PT, di Pos Puri Gading 112.000 112.000
4-May * Persembahan Syukur Nays 500.000 500.000
* Administrasi Sidi a/n Yogi S.P. Tampubolon 50.000 50.000
* Administrasi Baptis a/n Yogi S. P. Tampubolon 50.000 50.000
* Administrasi Perkawinan a/n Sdr. Hilarius
Sukur Pelet dan Sdri. Louisa M. H Bartels
200.000 200.000
5-May * Persembahan NN 500.000 500.000
* Kolekte Ibadah Sektor 1, 2, 3, 4, 5, 9, dan 10, 04 Mei 2022 613.000 613.000
* Kolekte Ibadah Sektor 6, 7, dan 8, 04 Mei 2022 483.100 483.100
* Syukur Ibadah Sektor I 20.000 20.000
* Persepuluhan, Sektor 1 120.000 120.000
* Persembahan Syukur Perjamuan Kudus, Sektor 1 20.000 20.000
* Persembahan Persepuluhan ( PP 13513 ) 50.000 50.000
* Administrasi Sidi a/n Dio Ananda Christian 50.000 50.000
* Administrasi Sidi a/n Ryoga Martino 50.000 50.000
Total Penerimaan ( I, II, dan III ) 41.856.300 - 41.856.300
Tanggal, 29 April - 5 Mei 2022
IV. Penerimaan Melalui Transfer Via Bank dan Transfer QRIS
Tanggal
Transfer Uraian Rutin Pembangunan Jumlah
Rp Rp Rp
29-Apr Transfer Persepuluhan 2.500.000 2.500.000
29-Apr Transfer Via Bank 750.000 750.000
30-Apr Transfer Persepuluhan bulan Mei 2022 250.000 250.000
1-May Transfer Via Bank 300.000 300.000
1-May Transfer Via Bank 200.000 200.000
1-May Transfer Via Bank 500.000 500.000
1-May Transfer Via Bank 100.000 100.000
1-May Transfer Via Bank 20.000 20.000
1-May Transfer Via Bank 500.000 500.000
1-May Transfer Via Bank 300.000 300.000
1-May Transfer Transaksi QRIS 28 - 30 April 2022 924.682 924.682
1-May Transfer Via Bank 100.000 100.000
1-May Transfer Via Bank 50.000 50.000
2-May Transfer Via Bank 2.150.000 2.150.000
3-May Transfer Persembahan Kel. Revlin Nuapi 300.000 300.000
3-May Transfer Via Bank 500.000 500.000
4-May Transfer Kolekte Minggu 1/5/2022 SNix 300.000 300.000
4-May Transfer Transaksi QRIS 01 - 03 Mei 2022 3.404.997 3.404.997
4-May Transfer Via Bank 100.000 100.000
Total Transfer 13.249.679 - 13.249.679
Tanggal, 29 April - 5 Mei 2022
| Warta Jemaat G P I B J e m a a t “ E k k l e s i a ” K u t a - B a l i | | 1 1
I. Pengeluaran Rutin Tanggal, 29 April - 5 Mei 2022
Tanggal Uraian Perincian Jumlah
Rp Rp
Biaya Personalia 500.000
29-Apr * Tunjangan Hari Raya Asisten Rumah Tangga Pastori 2 500.000
Biaya Kantor 1.433.513
29-Apr * Pembelian 10 Liter Handsanitizer 450.000
* Biaya Parkir ke Bank bulan April 2022 10.000
* Pembelian 6 Kg Gula Putih dan 6 Bungkus Kopi Hitam 194.700
* Calmic Periode April 2022 612.813
* Pembelian Kran dan Selang untuk Dispenser di Pendopo 22.000
1-May * Pembuatan 2 Spanduk Ucapan Hari Raya Idul Fitri 144.000
Biaya Inventaris 500.000
30-Apr * Pemeliharaan Barang, Alat Musik Pelkat PT 50.000
1-May * Pembuatan Kantong Persembahan 450.000
Biaya Stipendium 650.000
30-Apr * Stipendium PF Ibadah Pelkat GP, Jumat 29 April 2022 50.000 1-May * Stipendium PF Ibadah hari Minggu di Pos Puri Gading 500.000
* Stipendium PF Ibadah Sektor 1, 2, 3, 4, 5, 9 dan 10 50.000
5-May * Stipendium PF Ibadah Rabu, Sektor 6, 7 dan 8 50.000
Biaya Transport 11.296.500
29-Apr * Transport Pelatih Paduan Suara Pelkat GP 24 Maret - 25 April 2022 400.000 * Biaya utusan Jemaat GPIB Ekklesia menghadiri Ibadah utus
Sambut, Pdt. Mintje Mulikale di GPIB " Bukit Kasih " Surabaya 2.266.500 * Tunjangan Komunikasi dan Transport PHMJ bulan April 2022 3.000.000
* Bantuan Pelayanan Korsek bulan April 2022 3.000.000
30-Apr * Transport Petugas Sound System Ibadah Pelkat GP 50.000
* Transport Petugas Pianis, Sound, Slide dan Video, Ibadah Pelkat
PKLU 250.000
* Transport Pelatih Paduan Suara dan Konsumsi Paduan Suara
Pelkat PT bulan April 2022 250.000
* Transport Pelayan Pelkat PT bulan April 2022 480.000
* Transport Petugas Pianis, Kantoria, Sound, Slide dan Video,
Ibadah hari Minggu 1.300.000
5-May * Transport Petugas Pianis, Sound, Slide dan Video, Ibadah
Sektor 1, 2, 3, 4, 5, 9 dan 10 250.000
* Transport Petugas Pianis, Ibadah Sektor 6, 7 dan 8 di Bajem
Puri Gading 50.000
Biaya Konsumsi 1.037.900
30-Apr * Konsumsi rapat PHMJ, Kamis 28 April 2022 100.000
* Pembelian 6 Aqua Galon 101.400
1-May * Konsumsi untuk Presbiter bertugas Ibadah hari Minggu di Pos
Puri Gading 79.000
* Konsumsi untuk Tim Covid tugas Ibadah hari Minggu di Pos
Puri Gading 60.000
* Konsumsi untuk Tim Covid tugas Ibadah hari Minggu di Gereja 150.000
* Konsumsi untuk VG Manna Voice 160.000
* Konsumsi untuk Presbiter bertugas Ibadah hari Minggu di Gereja 187.500
* Konsumsi untuk Pesparawi Provinsi Bali 200.000
Biaya Umum 13.458.760
29-Apr * Persepuluhan bulan Maret 2022 ke Majelis Sinode 13.458.760
Sub Total I 28.876.673
II. Pengeluaran Program Tanggal, 29 April - 5 Mei 2022
Tanggal Uraian Perincian Jumlah
Rp Rp
Komisi Teologi 5.000.000
1-May * Ibadah Pengutusan Pendeta Jemaat 5.000.000
Komisi Germasa 600.000
29-Apr * Kegiatan Olahraga bulutangkis Pelkat GP bulan April 2022 200.000
5-May * Kegiatan Bulutangkis Pelkat GP bulan Mei 2022 400.000
Komisi Inforkom-Litbang 1.000.000
29-Apr * Honor IT Support bulan April 2022 1.000.000
Sub Total II 6.600.000
Total Pengeluaran Sub Total I dan Sub Total II Tanggal , 29 April - 5 Mei 2022 35.476.673
| Warta Jemaat G P I B J e m a a t “ E k k l e s i a ” K u t a - B a l i | | 1 2
Rekapitulasi Penerimaan dan Pengeluaran Rutin dan Non Rutin Tanggal, 29 April - 5 Mei 2022
PENERIMAAN
RUTIN + NON RUTIN RUTIN + NON RUTIN
- Saldo Kas - Pengeluaran
s/d tgl 28 April 2022 103.371.203 tgl 29 April - 5 Mei 2022 35.476.673
Total Penerimaan Rutin, 29 April - 5 Mei 2022 55.105.979
- Penerimaan
tgl 29 April - 5 Mei 2022 41.856.300
- Penerimaan ( Transfer via bank )
tgl 29 April - 5 Mei 2022 13.249.679 - Biaya ADM 25.000
- Bunga Bank 41.078 - Biaya PPH 8.216
J u m l a h 158.518.260 J u m l a h 35.509.889
Saldo Rutin + Non Rutin Per Tanggal 5 Mei 2022 123.008.371
Terbilang : Seratus Dua Puluh Tiga Juta Delapan Ribu Tiga Ratus Tujuh Puluh Satu Rupiah Rekapitulasi Penerimaan dan Pengeluaran Proyek
Tanggal, 29 April - 5 Mei 2022
PENERIMAAN PENGELUARAN
Proyek Proyek
- Saldo Kas - Pengeluaran
s/d tgl 28 April 2022 1.146.612.528 tgl 29 April - 5 Mei 2022 -
Total Penerimaan Proyek, 29 April - 5 Mei 2022 -
- Penerimaan
tgl 29 April - 5 Mei 2022 -
- Penerimaan ( Transfer via bank )
tgl 29 April - 5 Mei 2022 - - Biaya ADM 25.000
- Bunga Bank 1.789.037 - Biaya PPH 357.807
J u m l a h 1.148.401.565 J u m l a h 382.807
Saldo Kas Proyek Per Tanggal 5 Mei 2022 1.148.018.758
Terbilang : Satu Milyar Seratus Empat Puluh Delapan Juta Delapan Belas Ribu Tujuh Ratus Lima Puluh Delapan Rupiah
Rekapitulasi Penerimaan dan Pengeluaran Dana Taktis Tanggal, 29 April - 5 Mei 2022
PENERIMAAN PENGELUARAN
- Saldo Kas - Pengeluaran
s/d tgl 28 April 2022 205.669.643 tgl 29 April - 5 Mei 2022
- Tali Kasih Pendeta Mintje Mulikale 18.155.000
- Biaya Adm 25.000
- Bunga Bank 129.969 - Biaya PPH 25.994
J u m l a h 205.799.612 J u m l a h 18.205.994
Saldo Kas Dana Taktis Per Tanggal 5 Mei 2022 187.593.618
Terbilang: Seratus Delapan Puluh Tujuh Juta Lima Ratus Sembilan Puluh Tiga Ribu Enam Ratus Delapan Belas Rupiah
Majelis Jemaat GPIB “Ekklesia” Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai mengucapkan terima kasih atas persembahan dan sumbangan Bapak/Ibu/Saudara guna menunjang pelayanan dan kesaksian gereja,
Tuhan memberkati.
Kuta, 08 Mei 2022
,Majelis Jemaat GPIB “Ekklesia” Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai
Penatua Katherina Nainggolan
Ketua IV Diaken Ni WayanKartini Bendahara
| Warta Jemaat G P I B J e m a a t “ E k k l e s i a ” K u t a - B a l i | | 1 3
Hari Paskah
17 April 2022
Edisi 16
Renungan :
CINTA KUAT BAGAIKAN MAUT 1 Tawarikh 1 : 1 – 4
Bobot, bibit, bebet merupakan prinsip orang Jawa yang berbicara tentang kualitas diri seseorang baik secara lahir maupun batin, asal-usul dan garis keturunan serta status sosialnya. Bagi masyarakat Israel kuno, garis keturunan menjadi sangat penting, karena hal itu menyangkut jati diri umat pilihan Allah di tengah kehidupan masyarakat, khususnya bangsa-bangsa lain. Dalam bacaan hari ini dipaparkan oleh Tawarikh daftar nama yang dimulai dari Adam sampai kepada Nuh.
Dalam bahasa lbrani Adam dan manusia berasal dari kata yang sama ..ha'adam".
Artinya, bahwa dalam diri Adam disampaikan tentang Allah yang menciptakan manusia serupa dengan Allah. Manusia memiliki hubungan yang istimewa dengan Allah. Manusia menjadi wakil Allah di bumi dan berkuasa atas ciptaan-ciptaan lainnya. Adam dibentuk oleh Allah untuk menjadi wakil-Nya di bumi.
Kisah Nuh mengacu pada cerita tentang air bah. Nuh dan keluarganya diselamatkan dari air bah yang diturunkan Allah untuk membinasakan
makhluk hidup di bumi sebagai hukuman atas kejahatan manusia. Nuhdalam bahasa lbrani,artinya penghiburan. Nuh dipilih oleh Allah untuk melaksanakan karya penyelamatan- Nya terhadap sebagian manusia dan binatang yang masih hidup setelah air bah.Allah berjanji tidak akan menghancurkan bumi lagi.
Perjanjian Allah dan Nuh inilah yang menjadi dasar peng-harapan bagi kehidupan Nuhmaupunkeluarganya dalam menjalanikehidupan.
Setiap kita dibentuk oleh Allah untuk hadir di dunia ini menjadi wakil-Nya yang menceritakan tentang Allah, Sang Pencipta. Seperti Nuh, ada di antara kita yang dipilih oleh Allah untuk me- laksanakan karya keselamatan-Nya bagi dunia melalui Gereja-Nya. Proses pemilihan itu merupakan bagiandari proses pembangunan Gereja dengan kualitas diriyang berbobot sebagai salah satu upaya mempersiapkan generasi penerus Gereja dalam menjalankan misi Allah bagi dunia...
SBU edisi Minggu, 08 Mei 2022
| Warta Jemaat G P I B J e m a a t “ E k k l e s i a ” K u t a - B a l i | | 1 4
QR Code GPIB EKKLESIA
Scan QR Code Untuk Persembahan
________________________________________________________________________________________________
| Warta Jemaat G P I B J e m a a t “ E k k l e s i a ” K u t a - B a l i | | 1 5