• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Komparatif Resiko Keuangan (Studi Kasus Pada : PT. Bank Syariah Mandiri, Tbk dan Analisis Komparatif Resiko Keuangan (Studi Kasus Pada : PT. Bank Syariah Mandiri, Tbk dan PT. Bank Tabungan Negara, Tbk di Indonesia ).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Komparatif Resiko Keuangan (Studi Kasus Pada : PT. Bank Syariah Mandiri, Tbk dan Analisis Komparatif Resiko Keuangan (Studi Kasus Pada : PT. Bank Syariah Mandiri, Tbk dan PT. Bank Tabungan Negara, Tbk di Indonesia )."

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

i

Analisis Komparatif Resiko Keuangan

(Studi Kasus Pada : PT. Bank Syariah Mandiri, Tbk dan

PT. Bank Tabungan Negara, Tbk di Indonesia )

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Manajemen Pada Fakultas Ekonomi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

oleh :

SRIYATUN

B 100 070 199

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2010

(2)

ii

PENGESAHAN

Yang bertanda tangan di bawah ini telah membaca skripsi dengan judul: Analisis Komparatif Resiko Keuangan (Studi Kasus Pada : PT. Bank Syariah Mandiri, Tbk dan PT. Bank Tabungan Negara, Tbk di Indonesia). Yang ditulis oleh:

Nama : SRIYATUN NIM : B 100 070 199

Penandatangan berpendapat bahwa Skripsi tersebut telah memenuhi syarat untuk diterima pada:

Hari : Tanggal :

Surakarta,

Pembimbing Utama

(Drs. Kusdiyanto ,Msi) Mengetahui,

Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta

(3)

iii

SRIYATUN

07.6.106.02016.50199 EKONOMI MANAJEMEN

Analisis Komparatif Resiko Keuangan (Studi Kasus Pada : PT. Bank Syariah Mandiri, Tbk dan PT. Bank Tabungan Negara, Tbk di Indonesia).

24 Desember 2010

(4)

iv

MOTTO

“Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada

kemudahan, maka apabila kamu telah selesai

(dari suatu urusan) kerjakanlah dengan

sungguh-sungguh (urusan) yang lain dan hanya

kepada Allah SWT hendaknya kamu berharap”.

(QS. Alam Nasyrah; 30: 7-8)

“Jadikanlah sabar dan sholat sebagai

penolongmu, dan sesungguhnya yang demikian itu

berat kecuali orang-orang yang beriman”.

(QS. Al -Baqoroh; 45)

“Sebuah SUKSES lahir bukan karena kebetulan

atau keberuntungan semata, Sebuah SUKSES

terwujud karena dilakukan melalui

target yang tepat, perencanaan yang matang,

keyakinan,

kerja keras, keuletan niat baik”.

(5)

v

“Mengakui kekurangan diri adalah tangga buat

mencapai cita-cita, berusaha terus untuk

mengisi kekurangan adalah

kebenaran yang luar biasa”.

(Hamka)

PERSEMBAHAN

Kupersembahkan karya ini untuk: 1. Allah SWT yang tidak pernah

meninggalkan hambanya dan sebagai bentuk ibadahku.

2. Kedua orang tuaku tercinta yang selalu mencurahkan kasih sayangnya tanpa henti.

(6)

vi

4. Seseorang yang selalu sabar dalam menghadapi aku dan senantiasa ada di sisiku untuk membimbingku.

5. Sahabat-sahabatku yang selalu memberikan semangat dalam segala hal.

6. Almamater tercinta.

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr. Wb.

Dengan memuji syukur Alhamdulillah kepada Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah serta karuniaNya kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul: “Analisis Komparatif

Resiko Keuangan (Studi Kasus Pada : PT. Bank Syariah

(7)

vii

Indonesia)”,

sebagai salah satu syarat untuk mencapai Gelar Sarjana

Ekonomi Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Pada kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu baik secara langsung maupun tidak langsung hingga selesainya skripsi ini.

Ucapan terima kasih dan penghargaan yang tulus penulis ucapkan kepada: 1. Bapak Prof. Dr. H. Bambang Setiadji, MS. selaku Rektor Universitas

Muhammadiyah Surakarta.

2. Bapak Dr. Triyono, SE.,M.Si. selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Bapak Drs. Agus Muqorobin, MM. selaku Ketua Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

4. Bapak Drs. Kusdiyanto, Msi. selaku Dosen Pembimbing Skripsi bagi penulis yang banyak memberikan arahan, ilmu dan bimbingannya.

5. Para dosen pengajar di Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi UMS yang sejak dari awal semester memberikan ilmunya dan bimbingannya sehingga penulis dapat menyelesaikan pendidikannya dengan baik.

6. Kedua orang tuaku yang senantiasa mendoakan, keberhasilan penulis dan dengan penuh kasih sayang, dan kesabaran membimbing penulis dalam mendekati kebenaran hidup.

(8)

viii

terimakasih atas doa, dorongan dan motivasinya.

8. Semua Keluargaku dan Saudaraku terimakasih yang selalu memberikan nasehat dan doa.

9. Seseorang yang berarti bagi hidupku, ”Danag Budi Raharjo” yang telah sabar dalam membimbingku, memberi semangat dan motivasi padaku, mendoakanku dengan setulus hati, mencintai dan menyayangiku dengan segala kekuranganku dan selalu memberikan kebahagiaan dihati penulis.

10. Teman-teman kuliah angkatan 2007 : Nisa ”Terimakasih atas tampungan’nya di kost selama masa

perkuliahan”, Ambar ”terimakasih atas bantu’anya

jika dalam perkuliahan’ku mengalami kesulitan,

Hany, Linda, Dona, ” terimakasih buat kalian

semua, selalu jaga persahabatan kita dengan baik”,

Ika, Dika, Rosita, Meliza, Istiqomah . Heru, Hery

Z, Hery R, Hendra, Wahyu, Dharma, Topik, Yudi,

Didik, Adi, ”terimakasih kalian semua yang selalu

memberi inspirasi-inspirasi dalam hidup. Kenangan

yang indah dan mengesankan bersama kalian semua

akan selalu terkenang.

(9)

ix

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan untuk itu saran dan masukaan sangat penulis hargai. Dan akhirnya semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi para pembaca dan semua pihak yang membutuhkannya.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

Surakarta, Desember 2010

(10)

x

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PENGESAHAN ... ii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI... iii

HALAMAN MOTTO ... iv

HALAMAN PERSEMBAHAN ... v

KATA PENGANTAR ... vi

DAFTAR ISI ... ix

DAFTAR TABEL ... xii

DAFTAR GAMBAR ... xiii

DAFTAR LAMPIRAN ... xiv

ABSTRAKSI ... xv

BAB I PENDAHULUAN A...Latar Belakang Masalah ... 1

(11)

xi BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A....Resik

o ... 9

B....Bank

Umum (Konvensional) ... 16

C....Bank

Syari’ah ... 19

D....Meto

de Altman Z-Score... 30

E....Tinja

(12)

xii

A....Kera

ngka Pemikiran ... 36

B....Meto

de Pengumpulan Sampel ... 37

C....Data

dan Sumber Data ... 38

D...Defin

isi Operasional Variabel ... 38

E....Tekni

k Pengumpulan Data ... 39

F...Meto

de Analisis Data ... 40 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A....Gam

baran Umum PT. Bank Syari’ah Mandiri ... 42

B....Gam

baran Umum PT. Bank Tabungan Negara... 58

C....Desk

ripsi Data ... 72

D....Anali

(13)

xiii

E....Pemb

ahasan... 83 BAB V PENUTUP

A...Kesi

mpulan ... 85

B....Keter

batasan Penelitian ... 86

C...Saran

... 86 DAFTAR PUSTAKA

(14)

xiv

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 2.1 Perbedaan Sistem Bank Syari’ah dan Bank Konvensional ... 29

Tabel 4.1 Data keuangan Bank Syari’ah Mandiri ... 74

Tabel 4.2 Data keuangan Bank Tabungan Negara ... 75

Tabel 4.3 Hasil perhitungan rasio Bank Syari;ah Mandiri.... ... 76

Tabel 4.4 Deskripsi Statistik Bank Syari’ah Mandiri ... 77

Tabel 4.5 Hasil perhitungan rasio Bank Tabungan Negara ... 79

(15)

xv

DAFTAR GAMBAR

(16)

xvi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Descriptive Statistics Bank Mandiri Syari’ah. Descriptive Statistics Bank Tabungan Negara.

Lampiran 2 Neraca dan Laporan Laba Rugi Bank Mandiri Syari’ah periode 2008 dan 2007.

Lampiran 3 Neraca dan Laporan Laba Rugi Bank Mandiri Syari’ah periode 2009 dan 2008.

Lampiran 4 Neraca dan Laporan Laba Rugi Bank Tabungan Negara periode 2008 dan 2007.

Lampiran 5 Neraca dan Laporan Laba Rugi Bank Tabungan Negara periode 2009 dan 2008.

(17)
(18)

xviii

ABSTRAKSI

PT. Bank Syari’ah Mandiri sebagai salah satu lembaga perbankan syari’ ah yang telah berkontribusi penting terutama bagi pengusaha kecil diharapkan dapat bersaing dengan perbankan konvensional. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tingkat resiko bisnis antara PT. Bank Syari’ah Mandiri dan PT. BankTabungan Negara selama periode 2007-2009. Data yang digunakan adalah data sekunder berupa laporan keuangan tahunan perusahaan yang diperoleh dari website masing-masing bank. Analisis data dilakukan dengan menggunakan analisis diskriminan (Z-Score) yang dikembangkan oleh Altman.

Dari hasil analisis data diketahui bahwa tingkat keuangan Bank Syari’ah Mandiri termasuk kategori tinggi karena mempunyai nilai Z-Score sebesar 1,46 (Z<1,81), sedangkan Bank Tabungan Negara juga masuk kedalam tingkat resiko yang tinggi kerena nilai Z -Score-nya sebesar 0,40 (Z<1,81). Perbandingan tingkat resiko keuangan menggunakan hasil analisis diskriminan (Z-Score) menunjukan kedua Bank berada pada kategori resiko tinggi. Namun nilai Z-Score Bank Syari’ah Mandiri lebih tinggi dibanding Bank Tabungan Negara, yang berarti resiko Bank Syari’ah Mandiri lebih rendah dibanding Bank Tabungan Negara. Rendahnya nilai Z-Score mengindikasikan bahwa kedua bank berada pada posisi bisnis beresiko tinggi dan bila tidak dilakukan pengelolaan bisnis secara baik dapat menyebabkan kepailitan dalam jangka panjang.

Referensi

Dokumen terkait

Alhamdulillah irabbil’alamin, puji syukur kehadirat Allah SWT atas berkat, rahmat dan hidayah-Nya dan karunia yang telah dilimpahkan kepada penulis sehingga dapat

Alhamdulillah, puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat, hidayah serta inayah-Nya kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan

Alhamdulillah puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat, hidayah serta inayah-Nya kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan

Puji syukur alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah serta karuniaNya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi

Puji syukur Alhamdulillah penulis panjatkan atas kehadirat ALLAH SWT, karena atas segala rahmat, hidayah dan karuniaNya yang telah diberikan kepada penulis sehingga

Dengan mengucapkan syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, hidayah serta karunianya kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi

Alhamdulillah puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan berkah, rahmat, hidayah serta kasih sayang-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini

Alhamdulillah, puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat, hidayah serta inayah-Nya kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan