• Tidak ada hasil yang ditemukan

KAJIAN HUKUM PASAR MODAL TERHADAP PRINSIP KETERBUKAAN DALAM TRANSAKSI BACKDOR LISTING.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "KAJIAN HUKUM PASAR MODAL TERHADAP PRINSIP KETERBUKAAN DALAM TRANSAKSI BACKDOR LISTING."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

iv ABSTRAK

KAJIAN HUKUM PASAR MODAL TERHADAP PRINSIP KETERBUKAAN DALAM PRAKTIK BACKDOOR LISTING (PENCATATAN SAHAM NON

BURSA) ADHI RAMADHAN

110110090105

Hukum Pasar Modal menganut prinsip keterbukaan. Prinsip ini menjadi sendi utama dalam dunia pasar modal. Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1995 tentang Pasar Modal dan Peraturan Pelaksananya telah memuat beberapa hal yang berkaitan dengan pemenuhan prinsip ini. Perusahaan dalam meningkatkan efisiensi dan pendanaan melakukan berbagai cara, salah satunya adalah dengan bentuk penjualan sebagian saham yang dikeluarkan perusahaan dalam bentuk efek kepada masyarakat luas (pemodal/investor), atau yang lebih dikenal dengan penawaran umum. Di antara berbagai resiko yang ada dalam menjadi perusahaan publik, salah satu hal yang paling siginifikan adalah perlunya tindakan-tindakan dalam memenuhi prinsip keterbukaan oleh perusahaan yang memerlukan biaya besar. Pemenuhan prinsip keterbukaan ini dinilai akan melemahkan perusahaan terhadap perusahaan pesaingnya. Sebagai solusi dari kendala ini, para pelaku usaha telah menemukan strategi guna mendapatkan keuntungan pada bursa layaknya perusahaan publik yang tercatat tanpa memerlukan penawaran umum perdana, yaitu dengan cara backdoor listing. Dengan backdoor listing, perusahaan tertutup atau tidak tercatat di bursa tertentu akan dapat menikmati fasilitas perusahaan terbuka guna mendapatkan keuntungan dari bursa layaknya perusahaan tercatat. Praktik ini memotong tahapan-tahapan yang seharusnya dilakukan oleh perusahaan yang masuk ke bursa melalui penawaran umum perdana. Hal ini berkonsekuensi terhadap pemenuhan prinsip keterbukaan yang kurang terakomodir. Istilah backdoor listing sendiri dalam peraturan pasar modal Indonesia belum memeiliki definisi dan peraturan yang pasti dan komperhensif. Oleh karena itu, penulis merasa perlu menganalisis bagaimana pengaturan mengenai praktik backdoor listing di bursa Indonesia dikaitkan dengan Hukum Pasar Modal serta bagaimana pemenuhan prinsip keterbukaan sebagai sendi utama pasar modal dalam peraturan-peraturan terkait backdoor listing tersebut.

Metode penelitian yang digunakan penulis adalah secara yuridis normative yang menitikberatkan pada penggunaan data sekunder dengan spesifikasi deskriptif analitis. Lebih lanjut, analisis data yang digunakan yaitu menggunakan metode analisis kualitatif.

Referensi

Dokumen terkait

quadrotor dalam anggota swarm. Desain sistem pada penelitian ini mencakup beberapa tahapan, yaitu inisialisasi posisi sebagai input dan posisi selanjutnya merupakam

Tugas Akhir ini merancang sistem pemisahan verse dan reff dari file lagu mp3 secara otomatis menggunakan metode Modified Discrete Cosine Transform (MDCT)

 6umlah darah yang ditrans9usikan tergantung berat badan pasien: target  peningkatan hemoglobin dan kadar hematokrit( Se8ara umum jumlah sel darah merah yang ditrans9usikan

Pada hari ini,. tahun dua ribu. Bahwa saya sanggup ditempatkan di mana saja dalam Wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia. Bahwa saya sanggup mengganti seluruh kerugian biaya

Setelah melihat pandangan Marx tentang pekerjaan manusia, kita akan melihat lebih jauh bagaimana manusia merasa terasing dalam pekerjaannya yang seharusnya

Inflasi yang disebabkan terjadinya kenaikan harga ditunjukkan dengan terjadinya kenaikan indeks pada kelompok bahan makanan sebesar 2,77 persen; kelompok transportasi,

Dari empat sub kelompok yang termasuk pada kelompok ini, tiga sub kelompok mengalami inflasi, yaitu sub kelompok barang pribadi dan sandang lain 1,77 persen; sub

Kondisi operasi yang didapatkan dari literatur untuk reaksi dehidrasi etanol menjadi etilen adalah reaksi terjadi pada temperatur 673K, tekanan 1 atm dan