• Tidak ada hasil yang ditemukan

etika bisnis dan tanggung jawab sosial p (1)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "etika bisnis dan tanggung jawab sosial p (1)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

Karyawan suatu perusahaan sebaiknya mempraktikan etika bisnis yang melibatkan sekelompok prinsip berikut ini ketika menjalankan bisnis. Setiap perusahaan memiliki tanggung jawab sosial, yang merupakan kesadaran perusahaan mengenai bagaimana keputusan bisnisnya dapat memengaruhi masyarakat. Istilah tanggung jawab sosial kadang kala digunakan untuk menjelaskan tanggung jawab perusahaan terhadap komunitas dan lingkungannya. Tetapi istilah tersebut juga adapat digunakan secara lebih luas untuk memasukkan tanggung jawab perusahaan terhadap pelanggan, karyawan, pemegang saham, dan kreditornya. Meskipun keputusan bisnis yang dibuat oleh perusahaan dimaksudkan untuk meningkatkan nilainya, tetapi keputusan tersebut tidak boleh melanggar etika dan tanggung jawab sosialnya. (Madura,2011)

Faktor pokok dalam etika bisnis: Ø Jujur

Ø Ketepatan waktu: tepat waktu dan tepat janji Ø Disiplin

Ø Taat pada peraturan atau prosedur atau sistem yang berlaku Tanggung jawab perusahaan:

Ø Tanggung jawab terhadap lingkungan

– Tidak membuang limbah yang dapat mencemarkan lingkungan masyarakat – Menjalin komunikasi dengan kelompok masyarakat sekitar

– Berpartisipasi terhadap kegiatan masyarakat Ø Tanggung jawab terhadap karyawan

– Memberi gaji yang layak

– Memberikan dan meningkatkan kesejahteraan karyawan – Jaminan kesehatan dan keselamatan kerja

Ø Tanggung jawab terhadap pelanggan/konsumen

– Menyediakan barang dan jasa yang aman untuk dikonsumsi konsumen – Mendengarkan keluhan konsumen/pelanggan

– Mendapatkan informasi yang benar tentang 4P atau yang disebut dengan bauran pemasaran/marketing mix (product, price, place, promotion)

Ø Tanggung jawab terhadap investor

– Mengelola dana secara efisien dan memberikan sebagian laba yang diperoleh perusahaan kepada pemilik modal

– Melaporkan kinerja keuangan pada akhir tahun dengan jujur Ø Tanggung jawab terhadap masyarakat

– Memberikan kesempatan kerja terhadap masyarakat sekitar

Referensi

Dokumen terkait

Rukun Islam, seperti yang diketahui, ada lima bentuk ajaran, yaitu mengucapkan dua kalimat sumpah ( syah ā datain ) bahwa Allah adalah Tuhan satu- satunya dan tidak ada

Abdurrahman, Mulyono. Pendidikan Bagi Anak yang Berkesulitan Belajar. Jakarta: Rineka Cipta. Ahmadi, Abu dan Widodo Supriono. Jakarta: PT Rineka Cipta. Kerangka Landasan Untuk

Hasil penelitian menunjukkan bahwa makna transparansi dalam anggaran berbasis kinerja mencakup keterbukaan proses anggaran oleh Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah yang

Dengan memperbaiki atau meningkatkan efisiensi teknis dari 71% menjadi 98% (efisiensi teknis tertinggi yang dicapai oleh petani sam- pel), rata-rata produktivitas kentang

Tahapan pengolahan data dan analisis data yang dilakukan adalah sebagai berikut: (1) Analisis kinerja untuk setiap jenis instrumen investasi dan untuk por- tofolio yang terbentuk

Keywords : data mining, medical record, support vector machine, type 2 diabetes

Sedangkan pengalaman tidak menyenangkan yang dirasakan informan yaitu di tempat pendaftaran pasien (pasien harus menulis sendiri identitas pada status pasien dan terjadi

Langkah-langkah penerapan Metode Quantum Teaching pada mata pelajaran Al- Qur‟an Hadits materi hadits tentang ciri -ciri orang munafiq pada siswa kelas VB MI Al