Just One
Change Our Life
Faksimili: (62-21) 799 0912
Lapor an Tahunan / A nnual Repor t 2012 PT GL OB AL TELESHOP Tbk
Daftar Isi
Contents
Visi & Misi dan Nilai-nilai Perseroan ...
2
Vision & Mision and Corporate Values
Perjalanan Usaha Perseroan ...
3
Company Milestones
Peristiwa Penting ...
4
Event Highlights
Penghargaan ...
6
Awards
Profil Perseroan ...
8
Company Profile
Lembaga Penunjang Pasar Modal ...
10
Capital Market Supporting Institutions
Struktur Pemegang Saham dan Entitas Anak ...
11
Shareholder Structure and Subsidiaries
Ikhtisar Keuangan ...
12
Financial Highlights
Komposisi Kepemilikan Saham ...
13
Shareholders Composition
Kinerja Saham ...
14
Stock Performance
Laporan Komisaris Utama ...
15
President Commissioner Report
Profil Dewan Komisaris ...
20
Board of Commissioners Profile
Laporan Direktur Utama ...
23
Managing Director Report
Profil Direksi ...
29
Board of Directors Profile
Daftar Isi
Komite Audit ...
35
Audit Committee
Sekretaris Perseroan ...
36
Corporate Secretary
Pengembangan Sumber Daya Manusia ...
37
Human Resources Development
Strukstur Organisasi ...
38
Organizational Structure
Tanggung jawab Sosial Perseroan ...
47
Corporate Social Responsibility
Tinjauan Operasional 2012 ...
48
Overview of 2012 Operations
Jaringan Pemasaran ...
50
Marketing Network
Tinjauan Teknologi Informasi ...
53
Overview of the Information Technology
Analisa dan Pembahasan Manajemen ...
55
Analysis and Overview of the Management
Tata Kelola Perseroan yang Baik ...
68
Good Corporate Governance
Manajemen Risiko ...
77
Risk Management
Laporan Keuangan ...
83
Financial Report
Visi/Vision
Menjadi pilihan PERTAMA bagi konsumen untuk mendapatkan solusi telekomunikasi.
Being the FIRST choice for consumers to obtain telecommunication solutions.
Visi & Misi
Vision & Mision
Visi & Misi
NILAI-NILAI PERUSAHAAN Corporate Values
(Standart Greeting CS Global Teleshop)
Integrity
Discipline
Trustworthy Continuous
Improvement
Misi/Mision
Menjadi pilihan PERTAMA bagi konsumen dengan
menyediakan produk dan jasa yang berkualitas dan bernilai, serta layanan purna jual yang prima.
Being the FIRST choice for consumers by providing
product and service quality and value, as well as excellent
after-sales service.
1997 : Sebagai Perseroan yang pertama membuka Nokia Professional Center di Asia Pasifik.
2002 : Sebagai Perseroan yang pertama mengaplikasikan Global Point of Sales di seluruh outlet Perseroan.
2003 : - Sebagai Perseroan yang pertama membuka Nokia Sales and Care Centre (NSCC) di Indonesia.
- Ditunjuk sebagai Authorized Dealer Telkomsel.
2004 : Sebagai distributor pertama yang memiliki pusat pelatihan teknologi seluler untuk pegawai.
2007 : Sebagai Perseroan yang pertama yang menerapkan Standar Layanan Konsumen untuk Operasi Ritel Seluler.
2008 : Sebagai Perseroan pertama yang mengadakan Warehouse Sales.
2009 : - Perjanjian Service Vendor Appointment dengan Nokia.
- Mendirikan Nokia Service Center.
2010 : Membentuk aliansi strategis dengan PT Trikomsel Oke Tbk.
2011 : - Mengganti nama Perseroan dari PT Pro Empower Perkasa menjadi PT Global Teleshop.
- Menjadi Apple Premium Reseller.
- Sebagai Authorized Dealer Telkomsel dalam konsep FMCG.
- Dipercaya oleh RIM untuk membuka
Blackberry Lifestyle Store pertamadi Indonesia.
2012 : Listing di Bursa Efek Indonesia.
As the first company to open Nokia Professional Center in Asia Pacific.
As the first company to apply the Global Point of Sales throughout all Company’s outlets.
- As the first company to open Nokia Sales and Care Centre (NSCC) in Indonesia.
- Appointed as Telkomsel’s Authorized Dealer.
As the first distributor to own a cellular technology training center for employees.
As the first company to apply Customer Service Standard for Cellular Retail Operations.
As the first company to hold Warehouse Sales.
- Agreement of Service Vendor Appointment with Nokia.
- Established Nokia Service Center.
Forming a strategic alliance with PT Trikomsel Oke Tbk.
- Changed its name from PT Pro Empower Perkasa to PT Global Teleshop.
- Became Apple Premium Reseller.
- As Telkomsel’s Authorized Dealer in FMCG concept.
- Entrusted by RIM to open up the first BlackBerry Lifestyle Store in Indonesia.
Listed in Indonesia Stock Exchange.
Perjalanan Usaha Perseroan
Company Milestones
Terobosan Perusahaan
Peristiwa Penting
Event Highlights
Peristiwa P
IPO PT Global Teleshop Tbk
Reopening New Concept Global
Superstore Mampang
Reopening New Concept Global
Superstore Mampang
Peristiwa Penting
Opening Blackberry store -
Tunjungan plaza Surabaya
Opening
Blackberry store - Tunjungan Plaza
Surabaya
Exhibition - Indocomtech Jakarta
Penghargaan
Awards
Penghargaan
World Record - MURI untuk Replika Naga
dari 2012 Dummy Hp di Kelapa Gading (Penghargaan-penghargaan SuperBrand, Marketing Award, dll)
Implementasi Go to Market Terbaik (2007) - Menjadi standar
performanceoperasional di antara seluruh Nokia
Service partners sejak (2007).- Kepuasan Pelanggan di atas 87%
(2007-2010).
- Waktu rata-rata penyelesaian service dalam 2 hari (2008-2010).
- Prosentase tingkat keberhasilan perbaikan yang tertinggi di antara Nokia partner service lain (2007- 2010).
• Jaringan ritel telekomunikasi terbaik dari
Samsung Mobile (2011).•
Marketing Award (2011)-
Marketing Compaign Terbaik,- Perseroan dengan Market Driving
Terbaik,
- Inovasi Terbaik dalam Marketing, -
Experiential Marketing Terbaik.•
Bali International Customer Satisfaction Award 2011 untuk kategori jasa ritel seluler.•
Superbrand Award (2012).•
Marketing Award 2012, dari MajalahMarketing.
•
Digital Marketing Award 2012.• Rekor MURI: membuat replika naga dari 2012 dummy handphone.
• Telkomsel Best Performance Area II.
The Best Go to Market Implementation (2007) - has become operational performance
standards among all Nokia Service partners since 2007.
- Customer satisfaction was above 87% (2007- 2010).
- Service completion average time was 2 days (2008-2010).
- Highest rate of repair success among other Nokia service partners (2007-2010).
Best telecommunication retail partner from Samsung Mobile (2011).
Marketing Award (2011)
- Best Marketing Campaign,
- Company with the Best Market Driving,
- Best Innovation in Marketing, - Best Experiential Marketing.
Bali International Customer Satisfaction Award 2011 for the category of cellular retail service.
Superbrand Award (2012).
Marketing Award 2012 from Marketing Magazine.
Digital Marketing Award 2012.
MURI: creating a replica of a dragon using 2012 dummy phones.
Telkomsel Best Performance Area II.
Penghargaan
Profil Perusahaan
Company Profile
Perseroan pada awalnya bernama PT Pro Empower Perkasa (PEP), berdiri pada Tahun 2007 dan berkantor Pusat di Graha Bima Sakti, Jl Mampang Prapatan Raya No 151, Jakarta Selatan. Perubahan nama Perseroan menjadi PT Global Teleshop dilakukan pada awal 2011 untuk menyesuaikan dengan kegiatan usaha yang semakin berkembang.
Pada saat berdiri, Perseroan merupakan agen
Authorized Service Vendor (ASV) dari Nokia,kemudian pada Tahun 2011 membeli Aset dari PT Cipta Multi Usaha Perkasa (CMUP), Perseroan distributor dan pengecer telekomunikasi seperti telepon seluler dan produk operatornya.
Pada tahun yang sama, Perseroan mengembangkan kegiatan usahanya dengan mengakuisisi saham PT Persada Centra Maxindo (PCM) dan PT Persada Centra Digital (PCD) yang bergerak di bidang ritel dan servis reparasi khusus produk-produk Apple.
Perseroan mendirikan juga PT Global Distribution (GD) yang bergerak di bidang distributor simcard dan voucher isi ulang produk-produk operator PT Telkomsel.
Kegiatan usaha Perseroan bergerak di bidang ritel perangkat telekomunikasi yang meliputi handset, komputer, aksesoris, jasa layanan reparasi dan purna jual. Di bidang distribusi meliputi produk
simcard dan voucher isi ulang.Perseroan memiliki sejumlah keunggulan kompetitif untuk menjalankan kegiatan usahanya di antaranya portofolio produk yang lengkap dan bervariasi serta melengkapi dengan produk gawai elektronik yang hadir dari evolusi dan penggabungan antara telepon seluler dan komputer yang kini sedang berkembang pesat.
The Company was originally named PT Pro Empower Perkasa (PEP), founded in 2007 and headquartered in Graha Bima Sakti, Mampang Prapatan Raya No. 151, South Jakarta. The company changed its name into PT Global Teleshop in early 2011 to adapt to its growing business.
When first founded, the Company was a Nokia’s agent of Authorized Service Vendor (ASV), later in 2011 the Company bought some assets of PT Cipta Multi Perkasa Enterprises (CMUP), a telecommunication distributor and retailer such as cell phones and its operator’s products.
In the same year, the Company expanded its business by acquiring PT Persada Centra Maxindo (PCM) and PT Persada Centra Digital (PCD) which was engaged in computer retail and repair business specializing in Apple products. The Company also established PT Global Distribution whose core business is in the distribution of Simcard and Refill Vouchers of PT Telkomsel operator products.
The Company was engaged in the retail of telecommunications devices including handsets, computers, accessories, repair services and after- sales services. In the field of distribution its business includes simcard and vouchers products from Telkomsel.
The Company has a number of competitive advantages to conducting its business activities which include a complete and varied product portfolio and supplemented with electronic devices coming out of the evolution and combination between mobile phones and computers that are now thriving.
Profil Perusahaan
Profil Perusahaan
Keunggulan kompetitif lain adalah jaringan distribusi yang luas di lebih dari 37.800 titik distribusi dan 37.500 reseller/retailer pihak ketiga serta jaringan ritel nasional yang terdiri dari 320
outlet di 40 kota besar di Indonesia.Keunggulan tersebut sekaligus menempatkan Perseroan menjadi salah satu peritel terbesar produk telekomunikasi di Indonesia. Selain itu, Perseroan juga unggul dan telah dikenal dalam industri penyediaan berbagai pilihan produk Multi
Brand dan layanan telekomunikasi.Reputasi Global Teleshop sebagai peritel terkemuka telah dikenal masyarakat sebagai jaringan ritel telekomunikasi nasional pertama yang menjual Multi
Brand sejak tahun 1997.Perseroan memegang sejumlah lisensi jaringan ritel telekomunikasi untuk merek Apple Premium
Reseller (APR) dan dipercaya oleh Reseach In Motion (RIM) untuk membuka Blackberry Lifestyle Store pertama di Indonesia. Perseroan jugamenjalankan branded outlet merek Samsung Mobile Plaza, LG Showroom dan Nokia Store.
Another competitive advantage of the Company is its extensive distribution network of more than 37,800 points of distribution and 37,500 resellers / retailers and third-party retailers as well as national retail network consisting of 320 outlets in 40 major cities across Indonesia.
These advantages contribute to the Company’s position as one of the largest retailers of telecommunication products in Indonesia. In addition, the Company also excels and has made a name in the industry of supplying a wide selection of Multi Brand products and telecommunications services.
The reputation of Global Teleshop as a leading retailer and the first national telecommunication retail chain to sell Multi Brand since 1997 has been widely acknowledged.
The Company holds a number of telecommunication retail network licenses such as Apple Premium Reseller (APR) and trusted by Research in Motion (RIM) to open the first BlackBerry Lifestyle Store in Indonesia. The Company also runs branded outlets for other brands such as Samsung Mobile Plaza, LG Showroom and Nokia Store.
Profil Perusahaan
Lembaga Penunjang Pasar Modal
Akuntan Publik
Kantor Akuntan Publik Purwantono, Suherman &
Surja
Indonesia Stock Exchange Building Tower 2, lantai 7
Jl. Jend. Sudirman Kav. 52-53 Telp : +62 21 5289 5000 Fax : +62 21 5289 4100
Notaris
Kantor Notaris Fathiah Helmi, S.H., M.H.
Graha Irama Lt. 6 Ruang c
Jl. HR Rasuna Said Blok X-1 Kav. 1&2, Kuningan, Jakarta 12950
Biro Administrasi Efek
PT. Raya Saham Registra Gedung Plaza Sentral Lt. 2
Jl. Jend. Sudirman Kav. 47-48, Jakarta 12930 Telp : 021 2525666
Fax : 021 2525028
Capital Market Supporting Institutions
Struktur Pemegang Saham
Struktur Pemegang Saham
Entitas Anak
Subsidiaries
Nama & Alamat Perusahaan Company Name and Address
Bidang Usaha Core Business
Kepemilikan Saham Share ownership
Status Perusahaan Company Status
1. PT Persada Centra Digital
BG Junction Mall, IT Zone L2-C28,C29 Jl. Bubutan No. 1-7 Bubutan, Surabaya
Perdagangan, Perangkat Telekomunikasi Trading, Telecommunications
Devices
99,98% Anak Perusahaan dan sudah beroperasi
Subsidiary and operational
2. PT Persada Centra Maxindo Gedung Graha Bimasakti, Jl. Mampang Prapatan Raya No. 151, Kel. Duren Tiga, Kec. Pancoran, Jakarta Selatan
Perdagangan, Perangkat Telekomunikasi Trading, Telecommunications
Devices
99,95% Anak Perusahaan dan sudah beroperasi
Subsidiary and operational
3. PT Global Distribution
Gedung Graha Bimasakti, Jl. Mampang Prapatan Raya No. 151, Kel. Duren Tiga, Kec. Pancoran, Jakarta Selatan
Perdagangan Trading
99,99% Anak Perusahaan dan sudah beroperasi
Subsidiary and operational 99.99% 99.98% 99.95%
PT. TRIKOMSEL OKE, Tbk PT Global Perkasa Mandiri Masyarakat
Shareholder Structure
Public
Ikhtisar Keuang
Ikhtisar Keuangan
Financial Highlights
Tahun yang berakhir pada 31 Desember year ending at 31 December 2012
2010 2011 2012
Pendapatan Neto / Net Revenues 40.960 1.861.273 2.963.941
Beban Pokok Pendapatan / Cost of Revenues (17.875) (1.615.841) (2.626.309)
Laba Bruto / Gross Profit 23.085 245.431 337.633
Beban Usaha / Operating Expenses (20.382) (135.242) (188.888)
Pendapatan Operasi lainnya / Other Operating Income 176 29.310 52.022
Beban Operasi lainnya / Other Operating Expenses (372) (3.649) (378)
Laba Usaha / Income from Operations 2.507 135.850 200.389
Biaya Keuangan / Finance costs (41) (32.769) (48.628)
Pendapatan Keuangan / Financial income 456 184
Laba Sebelum Pajak Penghasilan / Income before Income Tax 2.466 103.637 151.945
Beban pajak penghasilan - neto / Income tax expense - net (654) (25.961) (38.817)
Laba Tahun Berjalan / Income for The Year 1.812 77.576 113.128
Total Laba Komprehensif Tahun berjalan / Total Comprehensive Income
for The Year 1.812 77.576 113.128
Laba per Saham Dasar Yang Dapat Di Atribusikan Kepada Pemilik Entitas Induk / Basic Earnings Per Share Atributable to Owners Of The Parent
Entity 91 108
Keterangan Remarks
Pada tanggal 31 Desember dan untuk tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember
2010 2011 2012
Rasio-rasio Keuangan (X) / Financial ratios (X)
Total Liabilitas / Total Ekuitas (Total Liabilities / Total Equity) 4.26 3.97 1.48
Total Liabilitas / Total Aset (Total Liabilities / Total Assets) 0.81 0.8 0.60
Aset Lancar / Liabilitas Jangka Pendek (Current Assets / Current Liabilities) 1.06 1.2 1.60
Rasio - rasio Usaha (X) / Business Ratios (X)
Laba Usaha / Pendapatan Bersih (Income From Operations / Net Revenues) 0.06 0.07 0.07
Laba Bersih / Pendapatan Bersih (Net Income / Net Revenues) 0.04 0.04 0.04
Laba Usaha / Total Aset (Income From Operations / Total Assets) 0.15 0.15 0.19
Laba Bersih / Total Aset (Net Income / Total Assets) 0.11 0.09 0.11
Laba Usaha / Total Ekuitas (Income From Operations / Total Equity) 0.8 0.76 0.48
Laba Bersih / Total Ekuitas (Net Income / Total Equity) 0.58 0.43 0.27
Neraca / Balance 2010 2011 2012
Aset Lancar / Current Assets 12.606 851.759 974.660
Aset Tidak Lancar / Non-Current Assets 3.882 41.682 55.463
Total Aset / Total Assets 16.488 893.441 1.030.125
Liabilitas Jangka Pendek / Current Liabilities 11.914 708.988 607.416
Liabilitas Jangka Panjang / Non - Current Liability 1.442 4.830 6.880
Total Liabilitas / Total Liabilities 13.356 713.818 614.296
Total Ekuitas / Total Equity 3.132 179.623 415.828
Total Liabilitas dan Ekuitas / Total Liabilities and Equity 16.488 893.441 1.030.125
(Dalam jutaan rupiah / in million rupiahs)
(Dalam jutaan rupiah / in million rupiahs)
Laporan Lab/Rugi Kompreshensif Konsolidasian
Consolidated Statement of Comprehensive IncomeRasio-Rasio Keuangan
Financial RatiosKomposisi Kepemilikan Saham
(Nilai nominal=Rp 100 / value = Rp 100)
Pemegang Saham Shareholders
Jumlah Saham Total Shares
Jumlah Modal Ditempatkan &
Disetor Penuh Total issued and fully
paid capital
Jumlah Kepemilikan (%)
Modal Dasar / Share Capital 4.000.000.000 400.000.000.000
1. PT Trikomsel Oke Tbk 800.000.000 80.000.000.000 72,00
2. PT Global Perkasa Mandiri 200.000.000 20.000.000.000 18,00
3. Masyarakat / Public 111.112.000 11.111.200.000 10,00
Jumlah Modal Ditempatkan & Disetor Penuh /
Total issued and fully paid capital 1.111.112.000 111.111.200.000 100,00
Jumlah Saham dalam Portepel / Total Shares
in Portfolio 2.888.888.000 288.888.800.000
PT Trikomsel Oke Tbk
Masyarakat / Public
PT Global Perkasa Mandiri
Komposisi Kepemilikan Saham
10% 72%
18%
Shareholders Composition
Kinerja Saham
Kinerja Saham
Grafik pergerakan harga Saham dan volume perdagangan sampai 31 Desember 2012 Trend of shares and trading volume as at December 31, 2012
Tabel Aktivitas Perdagangan Saham sampai 31 Desember 2012 Stock Trading Activity table until December 31, 2012
Sumber: www.bloomberg.com
Sumber: www.bloomberg.com
Stock Performance
PT Global Teleshop Tbk
Sambutan Dewan Komisaris
Laporan Komisaris Utama
"Tahun 2012
merupakan tonggak sejarah bagi Perseroan dengan dicatatkannya saham Perseroan di Bursa Efek Indonesia"
"The year 2012 is a historic milestone for the Company as it listed its shares in the Indonesia Stock Exchange"
President Commissioner Report
Sambutan Dewan K
Pemegang saham yang terhormat,
Merupakan suatu kehormatan bagi kami untuk melaporkan kegiatan dan pencapaian PT Global Teleshop Tbk sepanjang Tahun 2012. Inisiatif dan kerja keras yang dijalankan memungkinkan Perseroan mencapai target yang sudah dicanangkan sepanjang tahun yang bersangkutan.
Tahun 2012 merupakan tonggak sejarah bagi Perseroan dengan dicatatkannya saham Perseroan di Bursa efek Indonesia. Sebagai Perseroan publik, kewajiban Perseroan untuk memenuhi azas keterbukaan (transparansi) dan prinsip-prinsip Tata Kelola Perseroan yang baik atau Good Corporate
Governance (GCG) dalam menjalankan kegiatanusaha, telah mendorong kami mengelola Perseroan dengan berhati-hati yang pada akhirnya menghasilkan kinerja sangat memuaskan di Tahun 2012.
Kondisi fundamental perekonomian Indonesia yang cukup kuat, didukung indikator tingkat pertumbuhan sebesar 6,3% dan inflasi pada tingkat 4,5% serta fluktuasi nilai tukar yang berada pada batas wajar, sangat kondusif bagi perkembangan industri perangkat dan produk-produk telekom unikasi.
Jumlah populasi yang merupakan terbesar keempat dunia dan tingkat Pendapatan Perkapita yang terus tumbuh menjadi fasilitas utama bagi kami dalam mengukir pendapatan tertinggi Perseroan selama ini.
Dewan Komisaris menilai bahwa di tengah ketatnya persaingan industri perangkat dan produk- produk telekomunikasi, Direksi Perseroan berhasil menjalankan strategi yang ditetapkan, dan berujung
Dear Shareholders,
It is an honor for us to report on the activities and achievements of PT Global Teleshop Tbk throughout 2012. The initiative taken and the hard work put allowed the Company to achieve its target during the year in question.
The year 2012 is a milestone for the Company as its shares were listed in Indonesia Stock Exchange.
As a public company, the Company is obligated to satisfy such principles of transparency and Good Corporate Governance (GCG) in the course of business, and this encourages us to manage the Company in a prudent fashion which eventually resulted in satisfactory performance in the Year 2012.
Indonesia's economic fundamental which was quite strong, underpinned by indicators of growth rate of 6.3% and inflation rate at 4.5% as well as exchange rate fluctuations which were in reasonable limits, was very conducive to the development of the telecommunications devices and products industries.
Indonesia’s population which is the world's fourth largest and its level of income per capita which continues to grow have facilitated us to record the Company’s highest revenue.
The Board of Commissioners considered that
despite intense competition in the industry of
telecommunications equipment and products,
the Company's Board of Directors have proved to
Sambutan Dewan Komisaris
pada pencapaian pendapatan pada Tahun 2012 dengan angka mendekati Rp3 triliun atau Rp2,96 triliun, mengalami kenaikan 59,24% dari tahun 2011.
Selaku Dewan Komisaris kami memberikan apresiasi kepada Direksi atas pencapaian kinerja yang bagus pada Tahun 2012. Lompatan kinerja yang dihasilkan tersebut merupakan momentum yang sangat baik dalam menyusun rencana strategis Perseroan untuk mempertahankan pertumbuhan berkelanjutan.
Namun demikian, sebaiknya Perseroan juga mencermati faktor risiko ketidakpastian kondisi perekonomian global, regional maupun nasional, serta risiko lain yang berkaitan dengan industri telekomunikasi yang dapat berdampak kepada kinerja Perseroan Tahun 2013.
Dewan Komisaris yakin dengan kerja keras, komitmen dan inovasi-inovasi kreatif yang dilakukan Direksi dan segenap jajaran Perseroan, resiko tersebut tidak akan menjadi halangan, namun justru sebagai tantangan menuju hasil yang lebih baik di tahun-tahun mendatang.
Kami berharap Direksi dan karyawan harus tetap meningkatkan semangat agar prestasi tersebut ditingkatkan lagi di masa mendatang supaya bisa memberikan nilai dan manfaat yang lebih besar kepada Perseroan dan stakeholders.
Tata Kelola Perseroan
Perseroan telah menerapkan prinsip Tata Kelola Perseroan yang baik (Good Corporate Governance) secara konsisten dan kami menyadari sepenuhnya bahwa kepatuhan dan upaya perbaikan yang terus menerus dalam pelaksanaan Tata kelola Perseroan akan mendukung pertumbuhan yang berkelanjutan di masa mendatang.
be successful in executing the Company’s strategy, leading to the achievement of revenue in 2012 which was close to 3 trillion rupiahs (Rp 2.96 trillion), a 59.24% increase from the previous year.
As the Board of Commissioners, we extend our appreciation to the Board of Directors for achieving good performance in 2012. The resulting performance leap constitutes a very good momentum for developing the Company's strategic plan to maintain its sustainable growth. Nevertheless, the Company should also take into account the risk factors such as the uncertainty in global, regional and national economic conditions, as well as other risks associated with the telecommunications industry that may impact the Company's performance in 2013.
The Board of Commissioners believe that with hard work, commitment and creative innovations of both the Company's Board of Directors and all staff, the risks above will not become obstacles, but rather as challenges towards better results in the years to come.
May the Board of Directors and all staff maintain and improve this spirit to allow greater benefits to the Company and its stakeholders.
The Company’s Governance
The Company has applied the principles of Good
Corporate Governance consistently and we are fully
aware that compliance and continuous improvement
efforts in the implementation of Good Corporate
Governance will support sustainable growth
in the future.
Dewan Komisaris sebagai Pengawas Direksi, secara berkala mengadakan rapat dengan Direksi untuk membahas perkembangan Perseroan, sumber daya manusia serta rencana Perseroan.
Pada Januari 2013, Perseroan telah membentuk Komite Audit sesuai dengan Pernyataan Perseroan tertanggal 4 April 2012 tentang segera dibentuknya Komite Audit. Komite Audit tersebut telah membantu Dewan Komisaris dalam menjalankan fungsi pengawasan.
Lembaga-lembaga yang telah dibentuk untuk mendukung berlangsungnya Tata Kelola Perseroan yang baik seperti Komite Audit dan Audit Internal telah menjalankan tugas mereka masing-masing antara lain melakukan rapat dengan auditor dan melakukan rapat koordinasi antara Komite Audit dan Audit Internal dimana hasilnya adalah rekomendasi-rekomendasi positif kepada Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan untuk peningkatan kinerja dan Tata Kelola Perseroan.
The Board of Commissioners as the Board of Directors’
Supervisor regularly convenes with the Company's Board of Directors to discuss the progress, human resources as well as the Company's plan.
In January 2013, the Company has established an Audit Committee in accordance with the Statement of the Company dated April 4, 2012 on the immediate establishment of an Audit Committee. The Audit Committee assists the Board of Commissioners in executing its oversight function.
The entities that have been established to support the Company's ongoing good governance such as the Audit Committee and Internal Audit have performed their respective roles by, among others, conducting meetings with auditors and holding coordination meetings between the Audit Committee and Internal Audit where resulting positive recommendations to the Board of Commissioners and Board of Directors to improve the Company's performance and governance.
Sambutan Dewan K
"... pencapaian pendapatan pada Tahun 2012 mengalami kenaikan 59,24% ...."
"... the achievement of revenue in 2012 rose 59.24% ...."
Sambutan Dewan Komisaris
HERMES THAMRIN
Komisaris Utama/President Commissioner
Closing
On behalf of the Board of Commissioners, I congratulate the Board of Directors and all staff for their hard work and satisfactory achievements over the past 12 months. We believe the Company is ready to face bigger challenges in the coming years.
Thank you
PenutupAtas nama Dewan Komisaris, saya mengucapkan selamat kepada Direksi dan seluruh karyawan atas kerja keras dan pencapaian mereka yang memuaskan selama 12 bulan terakhir. Kami yakin Perseroan siap menghadapi tantangan yang lebih besar di tahun- tahun mendatang.
Terima kasih
Profil Dewan Komisaris
Warga Negara Indonesia, Lahir di Tanjung Balai, Sumatera Utara, pada tanggal 30 Januari 1948. Beliau adalah Pendiri Global Teleshop, retail multi brand dan multi operator pertama di Indonesia.• (2009 - sekarang) : Komisaris PT Hermes Realty Indonesia , yang mengoperasikan Hermes Palace Hotel Medan dan Hermes Polonia Mall Medan.
• (2007 - sekarang) : Komisaris PT Hermes Agro
• (2005 - sekarang) : Direktur Utama PT Global Perkasa Mandiri.
Resort & Convention.
• (2005 - sekarang) : Komisaris PT Berlian Global Perkasa, yang mengoperasikan Hermes Palace Hotel Banda Aceh dan Hermes Palace Mall Banda Aceh.
• (2003 - sekarang) : Komisaris Utama PT Global Teleshop Tbk.
Hermes Thamrin: President Commissioner
Indonesian national, born in Tanjung Balai, North Sumatra, on January 30, 1948. He is the Founder of Global Teleshop Multi-brand Retail and the first multi-operator in Indonesia.
• (2009 - present) : Commissioner of PT Hermes Realty Indonesia, which operates the Hermes Palace Hotel Medan and Hermes Polonia Mall Medan.
• (2007 - present) : Commissioner of PT Hermes Agro
• (2005 - present) : Managing Director of PT Global Perkasa Mandiri. Resort &
Convention.
• (2005 - present) : Commissioner of PT Berlian Global Perkasa, which operates the Hermes Palace Hotel Banda Aceh and Hermes Palace Mall Banda Aceh.
• (2003 - present) : President Commissioner of PT Global
Board of Commissioners Profile
Profil Dewan K
Guntur Siboro: Komisaris
Warga Negara Indonesia, Lahir di Singkawang tanggal 28 Agustus 1965. mendapatkan gelar sarjana Teknik Elektro dari University Southern California pada 1986, meraih Master of Engeenering dari Cornell University pada Tahun 1988 dan mendapatkan gelar MBA dari Monash University pada Tahun 1991.
• (2011 - sekarang) : Komisaris.
• (2010 - sekarang) : Direktur Utama
PT Karya Megah Adijaya.
• (2007 - 2010) : Direktur Pemasaran PT Indosat Tbk.
Guntur Siboro: Commissioner
Indonesian national, born on August 28, 1965 in Singkawang. Earned a bachelor’s degree in Electrical Engineering from the Uni- versity of Southern California in 1986, holds a master’s degree in Engineering from Cornell University in 1988 and subsequently an MBA from Monash University in 1991.
• (2011 - present) : Commissioner.
• (2010 - present) : Managing Director of PT Karya Megah Adijaya.
• (2007 - 2010) : Marketing Director of PT Indosat Tbk.
Profil Dewan Komisaris
Profil Dewan K
Chan Cheong Meng: Komisaris Independen Warga Negara Malaysia, Lahir di Malaysia tanggal 28 Juni 1966. Mendapat gelar sarjana dari Accounting
& Finance Middlesex University, London pada Tahun 1989.
• (2012 - sekarang) : Komisaris Independen.
• (2010 - 2011) : CFO Hermes Group.
• (2009 - 2010) : Direktur Keuangan Rentokil Inital (M) Sdn Bhd Malaysia.
Chan Cheong Meng: Independent Commissioner
Malaysian national, born in Malaysia June 28, 1966. Received a bachelor's degree in Accounting & Finance from Middlesex University, London in 1989.
• (2012 - present) : Independent Commissioner.
• (2010 - 2011) : CFO Hermes Group.
• (2009 - 2010) : Finance Director of Rentokil Inital (M) Sdn Bhd Malaysia.
Laporan Direktur Utama
Managing Director Report
"... kegiatan Perseroan menjual saham di Bursa Efek Indonesia membawa dampak positif terhadap kinerja dengan meningkatnya total aset perseroan dan menurunnya total utang Perseroan pada Tahun Buku 2012 ...."
"... activities of the Company to sell shares on the Indonesia Stock Exchange positively impacted the
Company’s performance as reflected in the increase of the Company's total assets and the decrease of
Tingkat pendapatan per kapita masyarakat Indonesia yang terus tumbuh membawa dampak yang bagus terhadap meningkatnya permintaan produk-produk yang disediakan Perseroan di bidang peralatan telekomunikasi.
Kinerja Perseroan pada Tahun 2012 bergerak searah dengan pertumbuhan ekonomi sehingga menghasilkan kinerja sangat signifikan atas nilai penjualan yang mencapai angka Rp2,96 triliun dibandingkan nilai penjualan Tahun 2011 sebesar Rp1,86 triliun, atau naik 59,24%.
Kondisi persaingan yang makin ketat terhadap produk-produk yang menjadi kegiatan usaha Perseroan, menyebabkan marjin usaha menjadi lebih rendah. Pada Tahun 2012 Perseroan memperoleh marjin kotor sebesar 11,39% atau lebih rendah dibandingkan marjin kotor yang dicatat pada Tahun 2011 sebesar 13,19%.
Kegiatan Perseroan menjual saham di Bursa Efek Indonesia membawa dampak signifikan terhadap kinerja dengan meningkatnya total aset perseroan dan menurunnya total utang Perseroan pada Tahun Buku 2012. Hal tersebut karena sudah direalisasikannya penggunaan dana go public tersebut, yaitu 60% untuk menambah modal kerja dan 40% untuk membayar utang Perseroan.
Total aset naik sebesar 15,30% menjadi Rp1.030,12 miliar dari posisi 2011 sebesar Rp893,44 miliar.
Perseroan juga berhasil mengurangi total utang menjadi sebesar Rp614,30 miliar dibandingkan posisi 2011 sebanyak Rp713,82 miliar, atau turun 13,94%.
Indonesia’s per capita income level that continues to grow positively affected the increasing demand for products provided by the Company in the field of telecommunication devices.
In 2012 the Company's performance moved in line with the economic growth resulting in significant performance over sales value reaching Rp 2,96 trillion compared to the sales value of 2011 amounted to Rp 1, 86 trillion, or an increase of 59.24%.
More stringent competitive conditions for products that become the Company's core business activity caused a lower operating margin. In the year 2012 the Company acquired 11.39% gross margin or lower than that recorded in the year 2011 amounted to 13.19%.
The Company’s activity in selling its shares in the Indonesia Stock Exchange brought considerable impact on the Company’s performance as reflected in an in increase in its total assets and a decrease in its total debt in 2012. This was resulted from the realization of the use of the go public fund, namely 60% for working capital and 40% to pay the Company’s debts.
The Company’s total asset increased by 15.30% to Rp 1,030.12 billion Rp 893,44 billion in the previous year.
The company also managed to reduce its the total debt amounted to RP 614,30 billion compared to Rp 713,82 billion in the previous year, or down by 13.94%.
Laporan Dir
Laporan Direksi
Setelah go public, total ekuitas Perseroan mengalami peningkatan sebesar 131,50 % dari Rp. 179,62 miliar pada tahun 2011 menjadi Rp. 415,83 miliar ditahun 2012.
Pencapaian kinerja Perseroan tersebut tidak terlepas dari kebijakan strategis yang ditempuh Perseroan antara lain dengan melakukan ekspansi usaha melalui penambahan outlet, perluasan jaringan ritel dan distribusi.
Kami bersyukur bahwa nilai penjualan yang mendekati angka Rp3 triliun tersebut berhasil tercapai berkat kerjasama Tim Manajemen yang solid dan dukungan seluruh karyawan Perseroan.
Direksi juga telah melaksanakan tugas dan kewajiban sesuai dengan Tata kelola Perseroan yang baik dalam mengelola keseluruhan kinerja dan operasional Perseroan, menetapkan kebijakan dan menentukan sasaran serta strategi usaha dalam upaya memenangkan persaingan dan berujung pada peningkatan nilai Perseroan.
Prospek Usaha
Bank Indonesia memprediksikan bahwa pertumbuhan ekonomi Indonesia Tahun 2013 akan berada di kisaran angka 6,3%-6,8%. Kami percaya bahwa pertumbuhan ekonomi tersebut masih akan kondusif terhadap industri telekomunikasi tahun ini.
Industri telekomunikasi dan informasi di Indonesia dalam beberapa tahun belakangan ini memainkan peranan penting bagi pertumbuhan perekonomian.
Meningkatnya ketergantungan masyarakat terhadap kebutuhan telekomunikasi yang terus berkembang, mendorong tingginya permintaan terhadap produk
After going public, the Company's total equity increased by 131.50% from Rp 179.62 billion in 2011 to Rp 415.83 billion in 2012.
The achievement of the Company's performance was closely linked to the strategic policies adopted by the Company to expand its business through, among others, opening new outlets, to expand its retail and distribution network.
We are grateful that the sales value approaching 3 trillion could be achieved; thanks to solid Management Team and support from all the Company’s staff.
The Board of Directors performed their duties and obligations in accordance with Good Corporate Governance practices. They established policies and set goals and business strategy in order to win the competition and lead to an increase in the value of the Company.
Business Prospects
Bank Indonesia predicted that Indonesia's economic growth in 2013 will be in the range between 6.3% and 6.8% rate. We believe that this economic growth will still be conducive to the telecommunication industry this year.
Telecommunications and information industries in
Indonesia in recent years have played an important
role in economic growth. People’s increasing
dependence on the telecommunications led to
a higher demand for telecommunications products
and devices.
Laporan Dir
Sejalan dengan masuknya investasi asing secara langsung dan meningkatnya konsumsi domestik yang terus berlanjut, Indonesia memiliki tingkat pertumbuhan yang sangat baik di bidang telekomunikasi pada 2013.
Berdasarkan riset yang dilakukan oleh IDC (International Data Corporation) memprediksikan belanja telekomunikasi Indonesia pada akhir 2013 akan mencapai US$17 miliar atau naik 10,6% dari periode sebelumnya.
Prediksi pertumbuhan ekonomi beserta indikator pendukungnya dan kenaikan belanja telekomunikasi merupakan dua faktor pendukung yang kondusif bagi pertumbuhan Perseroan. Hal itu menjadi landasan bagi Perseroan untuk menyusun strategi dan rencana ke depan.
Atas nama Direksi, kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Dewan Komisaris, karyawan dan semua pihak yang terkait atas usaha, semangat, komitmen dan kontribusi kepada Perseroan. Kami mohon dukungan semua Pemegang Saham dalam menghadapi peluang dan tantangan usaha di masa mendatang agar tercapainya kinerja yang lebih baik lagi.
Terima kasih
In line with the influx of foreign direct investment and the increase in ongoing domestic consumption, Indonesia has a very good rate of telecommunications growth in 2013.
A research conducted by IDC (International Data Corporation) predicts that Indonesian telecommunications spending at the end of 2013 will reach U.S. $ 17 billion, or up 10.6% from the previous period.
Prediction of economic growth and its supporting indicators as well as the increase in telecommunication spending are two factors conducive to the Company’s growth. This serves as a foundation for the Company to develop its strategy and plan ahead.
On behalf of the Board of Directors, we thank profusely to the Board of Commissioners, all staff and stakeholders for their effort, drive, commitment and contribution to the Company. We request the support of all stakeholders in facing both opportunities and challenges of business in the future in order to achieve better performance.
Thank you
DIREKSI/BOARD OF DIRECTORS.
Evy Soenarjo
Direktur Utama
Laporan Direksi
Press Conference - IPO (Initial Public
Offering)
Initial Public Offering - Pullman Thamrin
Hotel 19 Juni 2012
Profil Direk
Profil Direksi
Evy Soenarjo : Direktur Utama
Warga Negara Indonesia, Lahir di Semarang tanggal 9 Mei 1973. Meraih gelar sarjana Ekonomi Manajemen dari Universitas Kristen Satya Wacana pada Tahun 1995.
• (2011 - sekarang) : Direktur Utama
• (2000 - 2010) : terakhir menjabat Direktur Retail PT Trikomsel Oke Tbk.
• (1998 - 2000) : General Manager Retail PT Trikomsel Oke Tbk.
• (1997 - 1998) : Finance & Accounting Manager PT Trikomsel Oke Tbk.
• (1995 - 1997) : Finance & Accounting Manager PT Tamindo Permai Glass
Board of Director Profile
Profil Direksi
Evy Soenarjo: Managing Director
Indonesian national, born in Semarang May 9, 1973. Earned her bachelor's degree in Economics Management from Satya Wacana Christian University in 1995.
• (2011 - present) : Managing Director
• (2000 - 2010) : last position as Retail Director PT Trikomsel Oke Tbk.
• (1998 - 2000) : General Manager Retail PT Trikomsel Oke Tbk.
• (1997 - 1998) : Finance & Accounting Manager PT Trikomsel Oke Tbk.
• (1995 - 1997) : Finance & Accounting Manager PT Tamindo Permai Glass.
Andreas Thamrin: Director of Operations
Indonesian national, born on December 17, 1977. Graduated from University of Technology Sydney majoring in Finance and IT in 2005.
• (2011 - present) : Director in charge of retail operations and Company business development.
• (2006 - 2010) : Director of Operations of PT Cipta Multi Usaha Perkasa, a distributor for Telkomsel and Nokia products.
• (2003 - 2006) : Operation Manager of Digitone Pty Ltd, Sydney.
• (1999 - 2006) : Founder of eShop Direct Pty Ltd, Sydney.
• (1999 - 2006) : Pendiri Eshop Direct Pty Ltd, Sydney.
Andreas Thamrin: Direktur Operasional
Warga Negara Indonesia, Lahir tanggal 17 Desember 1977. Lulus dari Jurusan Keuangan dan IT University of Technology Sydney pada Tahun 2005.
• (2011 - sekarang) : Direktur yang bertanggung jawab atas operasi ritel dan pengembangan usaha Perseroan.
• (2006 - 2010) : Direktur Operasional PT Cipta Multi Usaha Perkasa, distributor Untuk produk Telkomsel dan Nokia.
• (2003 - 2006) : Operation Manager Digitone Pty Ltd, Sydney.
• (1999 - 2006) : Pendiri Eshop Direct Pty Ltd, Sydney.
Profil Direk
Januar Chandra: Direktur Keuangan dan Hubungan Investor
Warga Negara Indonesia, Lahir tanggal 6 Januari 1970, Meraih gelar sarjana dari jurusan Akuntansi Universitas Tarumanegara pada Tahun 1992.
• (2011 - sekarang) : Direktur Keuangan dan Hubungan Investor.
• (2003 - 2010) : Direktur Keuangan PT Java Festival
production dan PT Jaring Data Interaktif.
• (1998 - 2002) : Manager Accounting &
Finance PT Datakom Asia.
• (1992 - 1997) : Manager Audit pada Kantor Akuntan Publik Prasetio Utomo &
Co-Arthur Andersen.
Januar Chandra: Director of Finance and Investor Relations
Indonesian national, born on January 6, 1970. He holds a bachelor's degree majoring in Accounting from the University of Tarumanegara in 1992.
• (2011 - present) : Director of Finance and Investor Relations.
• (2003 - 2010) : Finance Director of PT Java Festival Production and PT Jaring Interactive Data.
• (1998 - 2002) : Accounting & Finance Manager of PT Datakom Asia.
• (1992 - 1997) : Audit Manager at Prasetio Utomo & Co-Arthur Andersen Public Accountant Office.
Profil Direksi
Rusran: Direktur Independen, Direktur IT dan Supply Chain.
Warga Negara Indonesia, Lahir di bengkalis pada tanggal 15 November 1977. Lulus dari Jurusan Ilmu Komputer Universitas Bina Nusantara pada Tahun 2000 dan Master of Commerce dari Curtin University of Technology pada Tahun 2003.
• (2011 - sekarang) : Direktur PT Global Teleshop Tbk.
• (2011) : Kepala IT PT Trikomsel Oke Tbk.
• (2010 - 2011) : Asisten Vice President Information Technology PT Trikomsel Oke Tbk.
• (2007 - 2010) : Senior Manager Information Technology PT Trikomsel Oke Tbk.
• (2005 - 2007) : Manager Proyek Information Technology PT Trikomsel Oke Tbk.
Rusran: Independent Director, Director of IT and Supply Chain.
Indonesian national, born in Bengkalis on 15 November 1977. Graduated from Bina Nusantara University majoring in Computer Science in 2000 and obtained a Master’s of Commerce from Curtin University of Technology in 2003.
• (2011 - present) : Director of PT Global Teleshop Tbk.
• (2011) : Head of IT of PT Trikomsel Oke Tbk.
• (2010 - 2011) : Assistant Vice President Information Technology of PT Trikomsel Oke Tbk.
• (2007 - 2010) : Senior Manager Information Technology of PT Trikomsel Oke Tbk.
• (2005 - 2007) : Project Manager Information Technology of PT Trikomsel Oke Tbk.
Profil Direk
Danang Cahyono: Director of Distribution
Indonesian national, born in Semarang on 22 November 1975. Earned his bachelor’s in Economics Management from Satya Wacana Christian University in Salatiga in 1998. His Master’s of Management in International Business was obtained from Gadjah Mada University in 2003.
• (2012 - present) : Director of PT Global Teleshop Tbk.
• (2011 - present) : Managing Director of PT Global Distribution.
• (2006 - 2010) : Manager of Jakarta Regional Operation Development Manager and Head of Retail & Channel Development Nokia.
• (2005 - 2006) : Head of Modern Trade Channel at Reckitt Benckiser Jakarta.
• (2003 - 2005) : Manager of Trade Sales Training, Manager of Trade Marketing, and Head of Modern Trade Channel, Jakarta in Mead Johnson.
• (1999 - 2003) : Account Manager and Major Account Segment (MAS) Manager of Procter & Gamble.
Danang Cahyono: Direktur Distribusi
Warga negara Indonesia, Lahir di Semarang pada tanggal 22 November 1975. Meraih gelar sarjana Ekonomi Manajemen Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga pada Tahun 1998. Sedangkan gelar Master of Management in International Business diperolehnya dari Universitas Gadjah Mada pada Tahun 2003.
• (2012 - sekarang) : Direktur PT Global Teleshop Tbk.
• (2011 - sekarang) : Direktur Utama PT Global Distribution.
• (2006 - 2010) : Manager Jakarta Regional Operation Development dan Head untuk Retail &
Channel Development Nokia.
• (2005 - 2006) : Head of Modern Trade Channel di Reckitt Benckiser Jakarta.
• (2003 - 2005) : Manajer Trade Sales Training, Manajer Trade Marketing, Regional Business Manager and head of Modern Trade Channel, Jakarta di Mead Johnson.
• (1999 - 2003) : Account Manager and Major Account Segment (MAS) Manager Procter &
Gamble.
Profil Direksi
Octaviane N.A. Mussu: Director of Marketing
Indonesian national, born in Manado on October 21, 1973. Graduated from Gunadarma University majoring in Computer Science in 1996.
• (2012 - present) : Director of PT Global Teleshop.
• (2011 - 2012) : Managing Director of PT Sinergitama Komindo.
• (2011 - 2012) : Director of PT Skybee Tbk.
• (2008 - 2010) : Director of Estetika Inova.
• (2004 - 2008) : Director of PT Mega Best.
• (2002 - 2004) : VP Sales of PT Trikomsel Oke Tbk.
Octaviane N.A. Mussu: Direktur Marketing
Warga negara Indonesia, Lahir di Manado pada tanggal 21 Oktober 1973. Lulus dari Universitas Gunadarma jurusan Komputer pada Tahun 1996.
• (2012 - sekarang) : Direktur PT Global Teleshop.
• (2011 - 2012) : Presiden Direktur PT Sinergitama Komindo.
• (2011 - 2012) : Direktur PT Skybee Tbk.
• (2008 - 2010) : Direktur PT Estetika Inova.
• (2004 - 2008) : Direktur PT Mega Best.
• (2002 - 2004) : VP Sales PT Trikomsel Oke Tbk.
Profil Dir
Komite Audit
Berdasarkan Surat keputusan Dewan Komisaris Np. 001/Kom/GT/2013 tanggal 10 Januari 2013, Perseroan telah membentuk susunan Komite Audit yang terdiri:
Ketua : Chan Cheong Meng Anggota : Dody Setiabudi Anggota : Novica Mulia Kumala
Pembentukan ini sebagaimana disyaratkan dalam peraturan Bapepam & LK No IX 1.5 Lampiran keputusan Ketua Bapepam Nomor:
Kep-29/PM/2004 tanggal 24 September 2004 tentang Pembentukan dan Pedoman Pelaksanaan Kerja Komite Audit dan Peraturan BEI No. I-A. Kep- 305/BEJ/07-2004 tentang Pencatatan Saham dan Efek Bersifat Ekuitas Selain Saham Yang Diterbitkan Oleh Perseroan Tercatat.
Pembentukan Komite Audit tersebut sesuai dengan pernyataan Perseroan dalam surat Tertanggal 4 April 2012 yang menyatakan akan segera membentuk Komite Audit, selambat-lambatnya dalam jangka waktu 6 bulan setelah tanggal pencatatan saham Perseroan di BEI atau pada RUPS berikutnya.
Sehingga pada Tahun 2012, Perseroan tidak memiliki perangkat Komite Audit, dan seluruh pekerjaan dari Komite Audit dijalankan oleh Komisaris dan Direksi.
Berdasarkan Surat Keputusan Direksi Perseroan No.01/SK-DIR/IPO/V/2012 tertanggal 31 Mei 2012, Perseroan juga telah membentuk Unit Audit Internal dengan mengangkat Ucok Sahat Monang sebagai Kepala Audit Internal. Perseroan juga telah memiliki Piagam Audit Internal.
By virtue of a decision of the Board of Commissioners No. 001/Kom/GT/2013 dated January 10, 2013, the Company has established an Audit Committee which comprises:
Chairman : Chan Cheong Meng Members : Dody Setiabudi Members : Novica Mulia Kumala
This establishment as required in Bapepam &
LK Regulation No. IX 1.5 Appendix decision of the Chairman of Bapepam Number: Kep-29/
PM/2004 dated 24 September 2004 concerning the Establishment and Implementation Guidelines for Audit Committee and Regulation BEI No. I-A. Kep- 305/BEJ/07-2004 concerning Registration of Shares and Non-shares Equity Issued by registered company.
The establishment of the Audit Committee is in accordance with the Company’s statement in a letter dated 4 April 2012 prescribing that an Audit Committee would immediately be formed no later than 6 months after the listing date of the Company's shares on the Stock Exchange or the date of the next shareholders meeting. This means in that in the year 2012, the Company did not have an Audit Committee, and the whole work of an Audit Committee was run by the Board of Commissioners and Board of Directors.
Based on a decision of the Board of Directors No.01/SK-DIR/IPO/V/2012 dated May 31, 2012, the Company has also established an Internal Audit by appointing Ucok Sahat Monang as Head of Internal Audit. In addition, the Company has also had an Internal Audit Charter.
Komite Audit
Audit Committee
Sekretaris Perusahaan
Pembentukan sekretaris Perseroan telah sesuai dengan Peraturan Bapepam & LK No IX.1.4 tentang Pembentukan Sekretaris Perseroan juncto Peraturan Pencatatan Efek PT Bursa Efek Indonesia (dahulu PT Bursa Efek Jakarta) Nomor 1-A lampiran II Keputusan Direksi BEJ No Kep-305/BEJ/07-2004 tanggal 19 Juli 2004.
Pada Tahun 2012, Perseroan telah menunjuk Young
Dame R.N. sebagai Sekretaris Perseroan yang akanmenjalankan tugas-tugas Sekretaris Perseroan, antara lain:
(i) Mengikuti perkembangan pasar modal khususnya peraturan-peraturan yang berlaku di bidang pasar modal.
(ii) Memberikan pelayanan kepada masyarakat atas setiap informasi yang dibutuhkan pemodal yang berkaitan dengan kondisi Perseroan.
(iii) Memberikan masukan kepada direksi Perseroan untuk mematuhi ketentuan UUPM dan peraturan pelaksanaannya.
(iv) Sebagai penghubung atau contact person antara Perseroan dengan Bapepam & LK, Bursa Efek Indonesia dan masyarakat.
The formation of the Company Secretary is in accordance with Bapepam & LK Regulation No. IX.1.4 on the establishment of a Company Secretary in conjunction with Listing Regulation of Indonesia Stock Exchange (formerly the Jakarta Stock Exchange) No. 1-A Appendix II decision of Board of Directors of Indonesia Stock Exchange No. Kep-305/
BEJ/07-2004 dated July 19, 2004.
In 2012, the Company appointed Young Dame RN as the Company Secretary who will carry out the duties of the Company Secretary including, among others:
(I) Keeping up with the development of the capital market, particularly the regulations prevail in the capital market.
(Ii) Providing services to the public regarding any information required by investors relating to the condition of the Company.
(Iii) Providing input to the Company’s directors to comply with the provisions of the Capital Market Law and its implementation regulations.
(Iv) Performing a liaison or contact person role between the Company and Bapepam & LK and the Indonesia Stock Exchange.
Sekretaris Perseroan
Corporate Secretary
Pengembangan Sumber Daya Manusia
Perseroan menyadari pentingnya peran Sumber Daya Manusia sebagai aset utama dalam mendukung kelangsungan usaha Perseroan. Oleh karena itu, Perseroan selalu berupaya untuk meningkatkan kemampuan karyawan dan menciptakan lingkungan kerja yang kondusif terutama dalam situasi persaingan usaha yang semakin ketat.
Strategi manajemen Sumber Daya Manusia (SDM) Perseroan dijalankan secara komprehensif untuk meningkatkan kualitas pribadi, kemampuan kerja, ketrampilan (skill) dan memiliki loyalitas yang baik guna mencapai visi dan misi Perseroan.
The Company realizes the important role of Human Resources as a key asset in supporting the Company's business continuity. For this reason, the Company has always worked towards improving its employees’
skills and creating a conducive working environment especially amidst tight business competition.
The strategy of Human Resource Management (HRM) of the Company is executed in a comprehensive manner to improve its staff’s personal quality, skills and to ensure their loyalty in order to achieve the vision and mission of the Company.
Sumber Daya Manusia
Human Resources Development
Coordination Meeting CS mingguan
Jemursari surabaya
Customer Service - Outlet Global
Teleshop
Internal Audit Sekretaris Perusahaan
Sales Operation &
Corporate Serv Sales Operation
Retail Marcomm & Support AD Telkomsel
GT Pulsa Product Marketing HS
Human Capital
& Training Product Marketing
Non HS PR & Media
Relation
Store Development
Operation Support
Legal Business & Cost
Controller
Logistic
Purchasing - Non Trade
General Affair
Customer Database
& Retainer Tax
IT
Global Care Call Centre &
Dig Social Marketing Hub Investor Marcomm Finance & Accounting Retail Operation Corporate & Banking Cash Mgmt
Treasury, Tax & Acc IT & Supply Chain Dewan Komisaris
Presiden Direktur
Komite Audit
Struktur Organisasi
Organizational Structure
Sumber Daya Manusia
Rekrutmen, Seleksi dan Penempatan Tenaga Kerja
Untuk memperoleh SDM yang potensial, berkualitas dan sesuai dengan kebutuhan Perseroan, Perseroan memiliki Standard Operation Procedure (SOP) untuk memudahkan pelaksanaan rekrutmen dan seleksi dengan tepat. Sebelum ditempatkan, seluruh karyawan yang telah direkrut diberikan orientasi dan pelatihan terlebih dahulu agar mereka memahami visi, peraturan Perseroan dan uraian pekerjaan (job description) sehingga diharapkan dapat mengerjakan tugas dan tanggung jawabnya masing- masing dengan baik dan benar untuk mencapai tujuan Perseroan.
Pelatihan dan Pengembangan
Perseroan memberikan kesempatan seluas- luasnya bagi seluruh karyawan untuk mendapatkan pendidikan dan pelatihan, baik sebagai sarana penyegaran maupun sebagai tambahan pengetahuan dan ketrampilan. Dalam pelaksanaannya, Perseroan secara rutin melakukan pelatihan internal (in house
training) maupun mengikutsertakan karyawan dalampelatihan atau kursus-kursus tertentu (external
training) sesuai tugasnya masing-masing.Pelatihan dan Pengembangan mencakup:
• Pelatihan hard skill/technical skill: pelatihan dan pengembangan ini ditujukan agar karyawan menguasai pengetahuan dan teknologi serta ketrampilan teknis yang berhubungan dengan pekerjaan.
Recruitment, Selection and Staffing
To obtain quality and potential human resources which suit its needs, the Company uses a Standard Operating Procedure (SOP) to allow proper implementation of staff recruitment and selection.
Prior to placement, all recruited employees are to attend orientation and training in order for them to understand the Company’s vision, rules and their job description in the hope that they can carry out their duties and responsibilities accordingly in achieving the Company’s goals.
Training and Development
The Company opens a wide window of opportunity for all employees to access education and training, both as a means of refreshment as well as additional knowledge and skills. In doing so, the Company routinely conducts in house training and send its employees to participate in specific external training or courses that fit their respective duties.
The Company’s Training and Development include: