• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB 4 PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "BAB 4 PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA"

Copied!
130
0
0

Teks penuh

(1)

BAB 4

PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

4.1 Pengumpulan Data

Pengumpulan data pada saat pengamatan langsung dilakukan dengan cara:

1. Auditing standar mutu pabrik dengan delapan prinsip sistem manajemen mutu pada ISO 9001 : 2008

2. Mengambil data pada bagian produksi berupa data hasil produksi dan jumlah cacat pada bagian Decal. Kemudian data tersebut diolah dan digunakan sebagai acuan dalam melakukan analisis dan penarikan kesimpulan secara objektif.

3. Penggambaran layout tata letak fasilitas pabrik yang ada untuk kemudian dianalisis dan dilakukan usulan perubahan.

(2)

Adapun data – data yang diperoleh selama penelitian adalah sebagai berikut :

Gambar 4.1 Proses Produksi

Sumber : Hasil Pengamatan

Dalam pembuatan Helm ini, terdapat beberapa proses utama yang dilakukan, yaitu:

(3)

1. Injection

Pada proses ini, biji plastik diolah untuk menjadi batok helm dan gesper plastik

2. Buffing Kering

Pada proses ini, batok helm yang telah dicetak di amplas kering hingga halus.

3. Buffing Basah

Pada proses ini, batok yang telah diamplas kering, diperhalus lagi dengan cara di amplas basah (menggunakan air).

4. Cuci Solven

Pada proses ini, batok yang telah di amplas, di bersihkan agar bisa melihat cacat dengan mudah.

5. Base Coat

Pada proses ini, batok helm akan di cat dasar. Biasanya menggunakan warna hitam atau abu-abu.

6. Under Coat

Pada proses ini, helm di cat semprot untuk mewarnai helm dengan warna sebenarnya.

7. Coating Clear

Pada proses ini, helm yang telah dicat, disemprot warana bening agar terlihat mengkilap.

(4)

8. Proses Oven

Pada proses ini, helm di masukan kedalam oven besar agar warna melekat dengan baik.

9. Proses Pendinginan.

Pada proses ini, helm yang sudah di oven di diamkan sejenak agar warnanya lebih melekat dan tidak mudah terkelupas.

10. Decal

Pada proses ini, helm yang sudah di cat dan di pernis, semua helm ditempeli stiker-stiker.

11. Assembling

Pada proses ini, helem yang sudah ditempel stiker di rakit dalam hal pemasangan baut mur, pemasangan Styrofoam, pemasangan gesper, pemasangan kaca, dan pemasangan hang-tag.

(5)

Nama Produk Dipetakan Oleh Tanggal Dipetakan

: Helm Standard : Tegar Anoraga : 1 April 2009

Sekarang Usulan

O-2

O-1 Mesin Injeksi Injection Bijih Plastik ABS

Batok Helm

I-1 Pemeriksaan Peletakan Tangan

Rak Alumunium Cair

Baut Mur

O-5 O-

12

O-7 Mesin Injeksi

Injection

Pemasangan Stiker I-3 Pemeriksaan

Painting

Tangan Mata Mesin cat Kain dan Plastik

Gesper Pengikat

O- 15

O- 16

O- 17

Pensil dan Penggaris Pembuatan Pola

Pemotongan

Penjahitan Gunting

Mesin Jahit

RINGKASAN

KEGIATAN JUMLAH WAKTU (JAM)

OPERASI

PEMERIKSAAN

STORAGE

TOTAL

21

1 7

28

0.01

0.01

0.0005 0.005

0.01

0.05 0.006 0.02

0.01

0.083

1.8134

0.0055

-

1.8189

OPERATION PROCESS CHART PT. SUKSES TEHNIK

O-3 Buffing Kering Amplas

O-4 Buffing Basah Amplas + Air 0.016

0.016

I-2 Pemeriksaan 0.01 Mata

I-4 Pemeriksaan 0.01 Mata

O-8 Pengeleman Stereofome Tangan

0.025

O-9 Oven Batok Mesin Oven 0.016

O- 10

Pemasangan Karet List Tangan

0.006

O- 11

Pengeleman Batok 0.013 Lem

I-5 Pemeriksaan 0.005 Mata

O- 13

Penggabungan Mur dan Batok Obeng Otomatis 0.0036

O- 14

Pemasangan Streofome ke batok 0.003 Lem

I-6 Pemeriksaan 0.005 Mata

O- 18

Penggabungan Gesper dan Batok Mesin Rivet 0.006

O- 19

Pemasangan Kaca Tangan 0.008

O- 20

Pemasangan Hang-Tag Tangan

0.012

I-7 Pemeriksaan 0.005 Mata

O- 21

Packing Kardus dan Lakban 0.016

S

O-6 Pengovenan 1.5 Mesin Oven

S

Gambar 4.2 OPERATION PROCESS CHART (OPC)

Sumber : Hasil Pengamatan

(6)

4.1.1 Pengumpulan Data Audit 4.1.1.a Prinsip Pendekatan Proses

Standart ISO mengembangkan pemakaian pendekatan proses (process approach) pada masa pembuatan, penerapan, dan peningkatan system manajemen mutu yang efektif. Hal ini dimaksudkan untuk meningkatkan kepuasan pelanggan dengan memenuhi berbagai persyaratan pelanggan. Suatu hasil yang diinginkan akan tercapai secara lebih efisien, apabila aktivitas dan sumber–sumber daya yang berkaitan dikelola sebagai suatu proses. Suatu proses dapat didefinisikan sebagai integrasi sekuensial dari orang, material, metode, mesin, dan peralatan dalam suatu lingkungan guna menghasilkan nilai tambah output bagi pelanggan.

Berikut adalah tabel pemenuhan klausul ISO 9001 : 2008 PT. Sukses Tehnik ditinjau dari prinsip pendekatan proses :

Tabel 4.1 Tabel Pemenuhan Klausul ISO 9001 : 2008 PT. Sukses Tehnik ditinjau dari Prinsip Pendekatan Proses

Klausul Checklist Persyaratan Status Bukti

Evaluasi Pendukung

4 Persyaratan Umum

Daftar hadir training ISO 9001 : 2008 L.1

Apakah organisasi telah

menetapkan langkah- langkah untuk implementasi sistem manajemen mutu ISO 9001 : 2008 dan kebutuhan Y peningkatan terus- menerus

melalui :

a) mengidentifikasikan proses yang dibutuhkan

(7)

untuk sistem manajemen mutu, dan

aplikasinya pada keseluruhan organisasi ?

b) menetapkan sekuens dan interaksi Y Prosedur rapat L.36 dari proses-proses ini ?

4.1 (C) Menetapkan kriteria dan

Petunjuk kerja

penggunaan mesin L.10

metode- metode yang

dibutuhkan untuk Y

menjamin efektivitas operasional dan

pengendalian proses di atas ? d) menjamin ketersediaan

Sasaran Mutu L.28

sumber-sumber daya dan

informasi yang diperlukan guna Y

mendukung operasional dan

pemantauan dari proses-proses ini?

e) mengukur, memantau dan menganalisis Y Target Mutu L.40

proses-proses ini ? f) menerapkan tindakan-

Prosedur Analisis data L.16

tindakan yang diperlukan

untuk mencapai hasil-hasil Y

yang direncanakan dan peningkatan terus menerus dari proses – proses ini?

4.2 Persyaratan Dokumentasi

Manual mutu, Prosedur Mutu, Petunjuk kerja L.40, L.17 4.2.1 Umum

Apakah organisasi telah Y

menetapkan dokumentasi system

manajemen mutu ISO 9001 : 2008 yang dibutuhkan yang mencakup :

(8)

4.2.2 Manual (Buku Panduan) Mutu Manual mutu L.40

Apakah organisasi telah menetapkan Y dan memelihara manual (buku

panduan) Mutu ?

Apakah Manual Mutu ini telah

Manual Mutu L.40

menspesifikasikan dan memper- timbangkan :

a) ruang lingkup dari sitem

manajemen mutu ISO 9001 : 2008 ?

b) prosedur-prosedur tertulis atau Y referensi - refensi yang terkait

dengan prosedur-prosedur itu ? c) deskripsi dari sekuens dan interaksi dari proses yang tercakup dalam system

manajemen mutu ISO 9001 : 2008, berkaitan dengan kompetensi personel ?

4.2.3 Pengendalian Dokumen Prosedur

pengendalian dokumen L.16 Apakah ada prosedur tertulis yang Y

ditetapkan untuk mengendalikan semua dokumen yang dibutuhkan

oleh sistem manajemen mutu ISO

9001 : 2008 ?

Apakah prosedur tertulis itu telah

mencakup pengendalian untuk :

a) persetujuan kesesuaian Y

Manual mutu L.40

dokumen sebelum dikeluarkan ?

b) peninjauan ulang, perbaharuan, apabila Y

Petunjuk kerja L.10

diperlukan, dan persetujuan

ulang dokumen – dokumen

(9)

c) identifikasi status revisi dari Y Manual mutu L.40

dokumen - dokumen ?

d) menjamin bahwa versi yang Y

Perubahan Dokumen L.7

relevan dari dokumen yang

ditetapkan itu tersedia paada

tempat-tempat yang diperlukan ?

e) menjamin bahwa dokumen- dokumen Y

Manual mutu L.40

itu dapat dibaca teridentifikasi dan

mudah untuk ditemukan kembali ?

f) menjamin bahwa dokumen- dokumen Y

Manual mutu L.40

yang berasal dari eksternal

adalah teridentifikasi dan

pendistribusiannya terkendali ?

g) mencegah penggunaan Y Manual

mutu L.40

dokumen yang usang atau tidak

berlaku lagi. Dan menetapkan

cara identifikasi yang tepat

untuk dokumen-dokumen itu

apabila masih dipertahankan untuk

suatu maksud tertentu ?

4.2.4 Pengendalian Catatan Mutu

Lisan

Apakah prosedur tertulis telah

ditetapkan untuk identifikasi,

penyimpanan, pengembalian Y

kembali, pencegahan, waktu pemeliharaan dan disposisi dari catatan- catatan mutu ?

(10)

Apakah organisasi telah mengindentifikasi

catatan- catatan mutu yang

diperlukan untuk memberikan

bukti kesesuaian terhadap Y Lisan

persyaratan- persyaratan dan

efektivitas operasional dari system

manajeman mutu ISO 9001 : 2008 ?

5.5.1 Tanggung Jawab dan Wewenang

a) Apakah organisasi telah

mengidentifikasi fungsi-fungsi

dan hubungan keterkaitannya Y Struktur

Organisasi L.57 guna memudahkan efektivitas

manajemen mutu ?

b) Apakah organisasi telah

mendefinisikan komposisi dari Y Struktur

Organisasi L.57 manajemen puncak ?

c) Apakah struktur organisasi telah

dibuat untuk mengidentifikasikan berbagai Y Struktur Organisasi L.57 hubungan keterkaitan fungsional ?

d) Apakah tanggung jawab dan

wewenang telah didefenisikan

dan dikomunikasikan kepada Y Tanggung

jawab &

wewenang L.26 mereka yang terlibat dalam operasional

dari Sistem Manajemen Mutu?

6.1 (a) Penyediaan Sumber Daya

Prosedur penerimaan karyawan L.20

Apakah organisasi menerapkan

metode-metode untuk menyediakan Y

sumber-sumber daya yang dibutuhkan untuk meningkatkan proses-proses

dari sistem manajemen mutu

(11)

7 Realisasi Produk

Prosedur penjualan L.22 7.1 Perencanaan Realisasi Produk

Apakah organisasi telah menetapkan hal-hal berikut secara tepat dalam Y Perencanaan Realisasi Produk :

▪ tujuan mutu untuk produk, proyek atau kontrak ?

▪ kebutuhan menetapkan proses- proses dan dokumentasi serta memberikan

Prosedur penjualan L.22 sumber- sumber daya dan fasilitas yang

spesifik terhadap produk ? Y

▪ aktivitas-aktivitas verifikasi dan validasi serta criteria untuk penerimaan produk ?

Apakah perencanaan realisasi produk

Surat Jalan L.38 telah konsisten dengan persyaratan-

persyaratan lain dari system

manajemen mutu organisasi serta Y

telah didokumentasikan dalam bentuk- bentuk yang sesuai dengan metode- metode operasional yang digunakan organisasi ?

7.2 Proses Yang Terkait Dengan Pelanggan 7.2.1 Identifikasi Persyaratan yang Terkait

Dengan Produk

Apakah proses penentuan kebutuhan

pelanggan telah mencakup hal-hal

berikut?

a) persyaratan-persyaratan yang tidak

Diagram aplikasi SMM L.61 dinyatakan oleh pelanggan, tetapi

dianggap perlu untuk diterapkan Y

dalam penggunaan, seperti :

ketersediaan, penyerahan, petunjuk penggunaan produk, dukungan

(12)

teknikal, dll

b) persyaratan-persyaratan hukum dan Y Diagram aplikasi L.61 peraturan-peraturan yang terkait dengan produk

c) persyaratan tambahan lain yang Y Diagram aplikasi L.61 ditentukan oleh organisasi

7.2.2 Peninjauan Ulang Persyaratan Yang

Terkait Dengan Produk

d) Apakah organisasi telah meninjau ulang

persyaratan-persyaratan dari pelanggan Y Purchase Order L.11 dan persyaratan lain yang ditentukan

oleh organisasi sebelum komitmen

untuk menawarkan produk ?

e) Apakah tahap-tahap peninjauan ulang

Purchase Order L.11 (seperti pengajuan tender, penerimaan kontrak Y

atau pesanan) telah diterapkan ?

f) Apakah proses peninjauan ulang

telah menjamin hal-hal berikut

▪ persyaratan produk telah

didefinisikan dengan tepat ? Purchase

Order L.11

▪ persyaratan kontrak atau pesanan Y yang berbeda dari persyaratan-

persyaratan terdahulu

dispesifikasikan(misalnya dalam

tender) telah diselesaikan

kembali ?

h) apakah hasil-hasil peninjauan ulang dan tindak lanjut yang berkaitan Y Lisan

telah dicatat dan didokumentasikan ?

7.2.3 Komunikasi Pelanggan

Apakah peraturan untuk komunikasi

dengan pelanggan telah diidentifikasi Keluhan pelanggan L.42 dan diterapkan oleh organisasi berkaitan Y

dengan :

(13)

a) Informasi produk ?

b) umpan balik dari pelanggan,

termasuk keluhan-keluhan

pelanggan ?

7.4 Pembelian

7.4.1 Proses Pembelian

a) Apakah organisasi mengendalikan Prosedur pembelian L.19 proses pembeliannya agar menjamin Y

produk yang dibeli sesuai dengan

persyaratan ?

b) Apakah organisasi mengevaluasi

dan memilih pemasok berdasarkan Pemilihan &

evaluasi pemasok L.50

kemampuan mereka menawarkan Y

produk berkaitan dengan

persyaratan-persyaratan organisasi ?

c) Apakah kriteria unutk pemilihan dan Evalusi pemasok L.50

evaluasi periodikal terhadap Y

pemasok telah didefinisikan?

d) Apakah hasil-hasil dari evaluasi Evaluasi Supplier L.50

pemasok yang sesuai dicatat dan Y

didokumentasikan?

7.4.2 Informasi Pembelian Purchase

Order L.11

a) Apakah organisasi telah Y

mendefinisikan hal-hal pokok dan penting dalam dokumen pembelian ?

b) Apakah dokumen pembelian berisi

informasi yang menjabarkan

produk yang dibeli, termasuk hal-

Purchase Order hal berikut :

− persyaratan unutk persetujuan Y

(14)

atau kualifikasi dari : L.11 ▪ produk

▪ proses

▪ prosedur

▪ peralatan

▪ personel

7.4.3 Verifikaasi Produk Yang Dibeli

Daftar keluar masuk gudang L.5 a) apakah organisasi telah mengidentifikasi

dan menerapkan aktivitas untuk verifikasi Y produk-produk yang dibeli ?

b) Apakah organisasi telah menspesifikasikan peraturan verifikasi yang diinginkan ?

7.5 Ketentuan Produksi dan Pelayanan

Prosedur penjualan L.22 7.5.1 Ketentuan Pengendalian Produksi

dan Pelayanan Y

Apakah organisasi mengendalikan produksi dan pelayanan melalui :

a) ketersediaan informasi yang

Purchase Order &

Surat jalan L.11, L.38

menspesifikasikan karakteristik dari produk?

b) apabila diperluka, ketersediaan instruksi-instruksi kerja?

c) penggunaan dan pemeliharaan Y

peralatan yang sesuai untuk produksi dan pelayanan ?

d) ketersediaan dan penggunaan

peralatan pengukuran dan pemantauan ? e) implementasi dari aktivitas pemantauan ? 7.5.2 Validasi Dari Proses Untuk Ketentuan

Prosedur pengerjaan Order L.18 Produksi dan Pelayanan

Apakah organisasi telah mengidentifikasi T proses-proses produksi dan

pelayanan yang perlu divalidasi ?

(15)

7.5.3 Indetifikasi dan Kemampuan Telusur Kode

penyimpanan barang L.54 (Tracebility)

Apakah organisasi telah Y

mengidentifikasi produk apabila diterapkan, melalui cara-cara yang tepat sepanjang proses-proses produksi dan pelayanan?

Apakah status dari produk yang Code barang L.54

berhubungan dengan pengukuran dan Y

pemantauan telah diidentifikasi ?

Apakah organisasi mengendalikan dan Dicatat untuk kemudian dikendalikan L.16

mencatat identifikasi yang unik dari Y produk, jika kemampuan telusur

merupakan persyaratan yang diterapkan ?

7.5.4 Hak Milik Pelanggan Prosedur

pengendalian produk L.21 Apakah organisasi telah menetapkan Y

proses-proses untuk memelihari hak milik pelanggan ?

Apakah proses-proses yang ditetapkan

Prosedur pengendalian produk L.21 berkaiatan dengan hak milik pelanggan

telah memperhatikan hal-hal berikut : Y ▪ Verifikasi

▪ Proteksi ▪ Pemeliharaan

Apakah proses menjamin bahwa

Prosedur pengendalian produk L.21 kejadian yang terkait dengan hak milik

pelanggan sepert : kehilangan, Y

kerusakan, atau hal lain yang ditemukan tidak sesuai untuk penggunaan, itu

dicatat dan dilaporkan kepada pelanggan ?

(16)

7.5.5 "Penjagaan/ Pemeliharaan" Produk

Perusahaan menentukan system penanganan, pengemasan, dan

penyerahan.

L.58 Apakah organisasi telah menetapkan

metode dan pengendalian agar menjaga kesesuaian produk dengan persyaratan pelanggan selama pemrosesan internal

dan penyerahan sampai tujuan yang diinginkan ?

Apakah metode dan pengendali itu Y

mencakup : ▪ Identifikasi ▪ Penanganan ▪ Pengepakan ▪ Proteksi

Apakah pengendalian diperluas sampai pada komponen utama dari produk ?

7.6 Pengendalian Peralatan Pengukuran

Prosedur kalibrasi L.44 dan Pemantauan

Apakah organisasi telah mengidentifikasi

pengukuran-pengukuran yang dibuat Y beserta peralatan-peralatan pengukuran

dan pemantauan yang diperlukan untuk menjamin kesesuaian produk terhadap persyaratan yang dispesifikasikan ? Apakah peraltan pengukuran dan

Prosedur kalibrasi L.44 pemantauan digunakan dan dikendalikan

agar menjamin bahwa kapabilitas Y

pengukuran konsisten dengan persyaratan pengukuran ?

Apabila diterapkan, apakah alat-alat

pengukuran dan pemantauan itu :

a) Dikalibrasi dan disesuaikan secara periodik atau sebelum

(17)

dipergunakan, terhadap alat-alat Jadwal kalibrasi L.45 yang memiliki standar nasional/

internasional; dalam hal tidak ada standar kalibrasi yang sesuai, maka

landasan yang digunakan untuk Y

kalibrasi itu harus dicatat dan didokumentasi b) dijaga dari penyesuaian- penyesuaian

yang dapat mengakibatkan kalibrasi menjadi tidak sah c) dijaga dari kerusakan dan

penurunan keandalan (kemerosotan) selama penanganan, pemeliharaan dan penyimpanan

d) mamiliki catatan-catatan tentang hasil kalibrasi

8.2.3 Pengukuran dan Pemantauan

Prosedur kerja L.14 Proses – Proses

Apakah organisasi telah

menetapkan metode - metode yang

sesuai untuk pengukuran dan Y

pemantauan dari proses – proses realisasi produk yang diperlukan untuk memenuhi kebetuhan pelanggan ?

Apakah metode - metode itu sesuai Penjadwalan kerja

L.17

dengan kemampuan dari setiap Y

proses untuk memenuhi tujuan

yang digunakan ?

Sumber: Hasil Pengamatan

Ringkasan : Dapat diterima : 58

Ditemukan ketidaksesuaian : 1

(18)

Status Evaluasi : ”Y” untuk sesuai ”T” untuk tidak sesuai

4.1.1.b Prinsip Pendekatan Faktual Dalam Pengambilan Keputusan

Keputusan yang efektif adalah yang berdasarkan pada analisis data dan informasi untuk menghilangkan akar penyebab masalah, sehingga masalah- masalah kualitas dapat terselesaikan secara efektif dan efisien.

Berikut adalah tabel pemenuhan klausul ISO 9001 : 2008 PT. Sukses Tehnik ditinjau dari Prinsip Pendekatan Faktual Dalam Pengambilan

Keputusan :

Tabel 4.2 Pemenuhan Klausul ISO 9001 : 2008 PT. Sukses Tehnik ditinjau dari Prinsip Pendekatan Faktual Dalam Pengambilan Keputusan

Klausul Checklist Persyaratan Status Bukti

Evaluasi Pendukung

5.7 Tinjauan Manajemen Sudah

a) Apakah organisasi mempunyai kemampuan untuk Y Dilaksanakan menunjukan efektivitas dari keputusan melalui Dengan baik referensi terhadap catatan - catatan faktual ?

b) Apakah organisasi meningkatkan kemampuan untuk Y Training meninjau ulang serta mengubah opini dan keputusan? L.1

8.2.1 Kepuasan Pelanggan

Apakah pihak organisasi telah dapat

memonitor persepsi pelanggan terkait produk Y Angket

(19)

yang mereka terima yang tidak hanya dengan Kepuasan cara survei, tapi bisa melibatkan data yang pelanggan dimiliki pelanggan tentang mutu produk L.42

yang dikirim ?

8.2.3 Pengukuran dan Pemantauan

Proses – Proses

Apakah organisasi telah

menetapkan metode - metode yang

sesuai untuk pengukuran dan Y Prosedur kerja

pemantauan dari proses - proses Baik

realisasi produk yang diperlukan L.18

untuk memenuhi kebetuhan

pelanggan ?

8.2.4 Pemantauan dan Pengukuran Produk

Apakah organisasi menjelaskan bahwa

yang dimaksud dengan meloloskan produk Y Quality adalah meloloskan peroduk untuk pengiriman ke Control pelanggan, bukan meloloskan produk dari lokasi Akhir internal ke lokasi internal lain dalam organisasi ? L.22

8.3 Pengendalian Jasa Tidak Sesuai Jumlah Apakah organisasi telah mendefinisikan keadaan Y Produk cacat ketidaksesuaian produk beserta tindakan - tindakan

dan

penyebabnya

yang diambil ? L.21

8.4 Analisa Data Y Daftar cacat

dan

penyebabnya L.21

Apakah organisasi telah dapat mengetahui dengan

jelas mengapa ketidak sesuaian produk bisa terjadi ?

(20)

Ringkasan : Dapat diterima : 7

Ditemukan ketidaksesuaian : 0

Status Evaluasi : ”Y” untuk sesuai ”T” untuk tidak sesuai

4.1.1.c Keterlibatan Personel

Keterlibatan personel pada semua tingkatan membawa manfaat bagi perusahaan dimana karyawan diberikan kesempatan dalam merencanakan, menerapkan rencana dan mengendalikan rencana pekerjaan yang menjadi tanggung jawabnya. Dengan adanya kebebasan dan kewenangan sesuai dengan standart lingkup kerja karyawan akan membuat karyawan memiliki rasa memiliki perusahaan dan bertanggung jawab dalam memecahkan masalah. Hal ini dilakukan dengan perekrutan SDM yang tepat, memberikan pelatihan, kemudian memberikan tingkat tanggung jawab dan wewenang yang sesuai.

Berikut adalah tabel pemenuhan klausul ISO 9001 : 2008 pada prinsip keterlibatan personel :

(21)

Tabel 4.3 Pemenuhan Klausul ISO 9001 : 2008 Pada Prinsip Keterlibatan Personel

Klausul Checklist Persyaratan Status Bukti

Evaluasi Pendukung

5.5.1 Tanggung Jawab dan Wewenang

a) Apakah organisasi telah Y Struktur

mengidentifikasi fungsi – fungsi Organisasi

dan hubungan keterkaitannya L.57

guna memudahkan efektivitas

manajemen mutu ?

b) Apakah organisasi telah Y Struktur

mendefinisikan komposisi dari Organisasi L.57

manajemen puncak ?

c) Apakah struktur organisasi telah Y Struktur

dibuat untuk mengidentifikasikan Organisasi L.57

berbagai hubungan keterkaitan

fungsional ?

d) Apakah tanggung jawab dan wewenang Y

Tanggung jawab dan wewenang tercantum pada buku pedoman perusahaan L.26 telah didefinisikan dan dikomunikasikan

kepada mereka yang terlibat dalam operasional dari system

manajemen mutu ?

5.5.3 Komunikasi Internal

Media komunikasi internal al : Rapat bulanan, pertemuan rutin saat mulai kerja, pengumuman, kebijakan perusahaan L.23 Apakah manajemen puncak

menjamin bahwa proses – proses

komunikasi yang tepat ditetapkan Y dalam organisasi dan bahwa

komunikasi itu terkait dengan proses

dari sistem manajemen mutu beserta efektivitasnya ?

(22)

6.2.2 Kompetensi, Kesadaran dan Pelatihan Traning, rencana kerja perusahaan L.1

a) Apakah kebutuhan kompetensi

untuk personel yang Y

melaksanakan pekerjaan yang mempengaruhi kualitas produk

telah diidentifikasi dan

ditetapkan ?

Apakah diberikan pelatihan atau

Banyaknya karyawan belum diberi pelatihan sesuai dengan kompetensinya tindakan lain yang diambil untuk

memenuhi kebtuhan kompetensi itu T serta apakah telah dilakukan

evaluasi efektivitas dari tindakan yang dilakukan itu ?

Apakah organisasi menjamin bahwa

Tugas masing – masing personil, adanya target perusahaan L.41 karyawannya sadar akan relevansi

serta pentingnya aktivitas mereka Y dan bagaimana mereka berkontribusi

pada pencapaian tujuan - tujuan mutu ?

6.4 Apakah catatan - catatan pendidikan,

Data calon karyawan, arsip data pelatihan L.1

pelatihan, keterampilan dan Y

pengalaman kerja dari personel itu dipelihara ?

lingkungan Kerja Karakteristik

lingkungan kerja disesuaikan dengan karakteristik pekerjaannyaL.60 a) Apakah lingkungan kerja yang Y

sesuai untuk proses operasional telah didefinisikan ?

b) Apakah organisasi telah menetapkan Karakteristik lingkungan kerja disesuaikan dan mengelola lingkungan kerja

yang diperlukan untuk mencapai Y

(23)

kesesuaian terhadap persyaratan produk ? dengan karakteristik pekerjaannya L.60

8.5.2 Tindakan Perbaikan

Dilakukan oleh kabag terkait dan masing – masing bagian yang terkait dengan tindakan yang akan dilakukan L.24

Apakah organisasi telah menetapkan Y

prosedur tertulis untuk tindakan

korektif dengan persyaratan- persyaratan yang didefinisikan untuk

a) mengidentifikasi ketidaksesuaian, Y termasuk keluhan pelanggan

b) menentukan penyebab- penyebab ketidaksesuaian ini

c) mengevaluasi kebutuhan untuk mengambil tindakan agar menjamin bahwa ketidaksesuaian itu tidak akan terjadi (terulang) lagi

d) menentukan dan menerapkan Tindakan Perbaikan yang Diperlukan

e) mencatat hasil - hasil dari Tindakan Perbaikan yang Dilakukan

f) meninjau ulang tindakan pebaikan yang dilakukan

Apakah tindakan - tindakan perbaikan

yang dilakukan menghilangkan Y Dokumen

penyebab - penyebab ketidaksesuaian Pembelian L.29

yang berpengaruh pada masalah

yang dihadapi ?

8.5.3 Tindakan Pencegahan

Apakah organisasi telah menetapkan Y Prosedur

prosedur tertulis untuk tindakan Tindakan

(24)

pencegahan dengan persyaratan- Pencegahan L.25

persyaratan yang didefinisikan untuk

a) mengidentifikasi ketidaksesuaian potensial dan penyebab - penyebabnya ?

b) Menentukan dan menjamin Y Prosedur

implementasi dan tindakan- tindakan Tindakan

pencegahan yang diperlukan Pencegahan L.25

c) meninjau ulang tindakan pencegahan

yang dilakukan ?

Apakah tindakan pencegahan yang

Tindakan pencegahan masalah absensi karyawan dilakukan itu menghilangkan

penyebab - penyebab potensial dari T ketidaksesuaian yang berpengaruh

pada masalah - masalah potensial ?

Sumber: Hasil Pengamatan

Ringkasan : Dapat diterima : 14

Ditemukan ketidaksesuaian : 2

Status Evaluasi : ”Y” untuk sesuai ”T” untuk tidak sesuai

4.1.1.d Prinsip Kepemimpinan

Prinsip kepemimpinan berkaitan erat dengan manajemen yang saling melengkapi, dalam arti bahwa kepemimpinan berkaitan dengan inovasi, inisiatif untuk mencapai tujuan–tujuan perusahaan sedangkan manajemen berkaitan dengan sistem, pengendalian, prosedur, kebijakan dan struktur

(25)

sehingga mengarah kepada peningkatan kinerja perusahaan dan sistem manajemen mutu.

Berikut adalah tabel pemenuhan klausul ISO 9001 : 2008 PT. Sukses Tehnik ditinjau dari prinsip kepemimpinan :

Tabel 4.4 Pemenuhan Klausul ISO 9001 : 2008 PT. Sukses Tehnik ditinjau dari Prinsip Kepemimpinan

Klausul Cheklist Persyaratan Status Bukti

Evaluasi Pendukung

5 Tanggung Jawab Manajemen

5.1 Komitmen Manajemen

adakah bukti komitmen dari

manajemen puncak menuju

pengembangan dan peningkatan

Sistem Manajemen Mutu melalui

hal - hal berikut :

a) Apakah terdapat kesedaran Sasaran Mutu,

Target Kerja, Prosedur – prosedur

kerja.

L.40, L.14

yang cukup terhadap

persyaratan dan peraturan yang Y ada serta diterapkan pada lingkup

organisasi dari produk

yang ditawarkan ?

b) Apakah manajemen puncak

Rapat bulanan, Kebijakan Mutu.

L.4

memulai atau mangajukan

tindakan / ukuran-ukuran serta Y mengkomunikasikan ke seluruh organisasi tentang pentingnya memenuhi kebutuhan pelanggan

(26)

c) Apakah manajemen puncak

Dilakukan dengan secara lisan

telah menetapkan kebijakan mutu Y

(Quality Policy) dan tujuan mutu

(Quality Objectives) ?

d) Apakah manajemen puncak

Penerapan Klausul ISO

L.6

meninjau ulang persyaratn

sumber daya telah Y

memiliki ukuran dan pada saat yang sama menyediakan sumber daya guna mencapai tujuan mutu ?

e) Apakah tindakan - tindakan Prosedur rapat tinjauan manajemen L.26

manajemen memberikan bukti Y

bahwa telah menerapkan prinsip-

prinsip manajemen mutu ?

f) Apakah manajemen puncak

Prosedur rapat tinjauan manajemen L.26

malakukan Peninjauan ulang Y

manajemen (Management Review)

pada sistem manajemen mutu ?

5.2 Fokus Pelanggan

Diagram aplikasi system ISO L.6

Apakah manajemen puncak dapat

menjamin bahwa kebutuhan

pelanggan telah ditetapkan malalui Y sistem manajemen mutu serta

sesuai dengan tujuan untuk

mencapai kepuasan pelanggan ?

Apakah tanggung jawab yang

Pemenuhan Order L.18

terkait dengan produk, dan ukuran- Y

ukuran telah ditetapkan untuk memenuhi kepuasan pelanggan ?

5.3 Kebijakan Mutu

Apakah terdapat hal-hal berikut :

(27)

a) Kebijakan Mutu organisasi Y Kebijakan Mutu L.40

Tanda Tangan Direktur L.56

Manual mutu L.40

Kebijakan mutu L.40

Kebijakan mutu L.40

b) Kebijakan mutu itu diotorisasi Y

oleh manajemen puncak ?

c) Kebijakan mutu itu sesuai dengan Y

tujuan dari organisasi ?

d) Kebijakan Mutu itu mencakup

pernyataan komitmen untuk

memenuhi persyaratan kepuasan Y

pelanggan dan peningkatan

berkesinambungan

e) Apakah kebijakan mutu itu

dikomunikasikan dan dipahami Y

pada tingkat yang tepat dalam

organisasi melalui ukuran-

ukuran yang sesuai ?

f) Apakah mekanisme untuk

Agenda Rapat L.36

Manual Mutu L.40

menijau-ulang keseuaian Y

kebijakan mutu itu telah

ditetapkan oleh manajemen puncak?

g) Apakah kebijakan mutu itu Y

dikendalikan?

5.4 Perencanaan

Target Mutu L.40

5.4.1 Tujuan Mutu

Apakah tujuan - tujuan mutu Y

ditetapkan oleh manajemen puncak dan tingkat-tingkat dalam organisasi?

(28)

Apakah tujuan mutu itu dapat

Kebijakan mutu L.40

diukur guna menjamin efektivitas Y dan efisiensi dari organisasi ? Apakah tujuan mutu itu sesuai

Kebijakan Mutu L.40

dengan kebijakan mutu termasuk Y

komitmen unutk peningkatan terus-

menerus ?

Apakah tujuan - tujuan mutu yang Target Mutu L.40

dirumuskan itu telah mencakup Y

tujuan yang relevan utnuk

memenuhi persyaratan produk ? 5.4.2 Perencanaan Sistem

Sasaran Mutu L.40

Manajemen Mutu

Apakah perencanaan system Y

manajemen mutu telah dilakukan agar memenuhi persyaratan yang diberikan dalam klausul 4.1 serta

memenuhi tujuan mutu (lihat

persyaratan 4.1)

Apakah perencanaan system

Langkah – langkah pemesanan Order L.39

manajemen mutu telah mencakup :

▪ Proses-proses dari system

manajemen mutu ? Y

▪ Penilaian dari sumber-sumber

data yang diperlukan ?

▪ Peningkatan terus-menerus dari

Sistem manajemen mutu ?

5.5 Tanggung Jawab, Wewenang

Struktur Organisasi L.57

dan Komunikasi

5.5.1 Tanggung Jawab dan Wewenang a) Apakah organisasi telah mengidentifikasi fungsi-fungsi Y

(29)

guna memudahkan efektivitas

manajemen mutu ?

b) Apakah organisasi telah

Struktur Organisasi L.57

mendefinisikan komposisi dari Y

mananajemen puncak ?

c) Apakah struktur organisasi

Struktur Organisasi L.57

telah dibuat untuk mengidentifikasikan Y berbagai hubungan keterkaitan

fungsional ?

d) Apakah tanggung jawab dan

Tanggung jawab dan Wewenang L.26

wewenang telah didefinisikan

dan dikomunikasikan kepada Y

mereka yang terlibat dalam operasional dari system manajemen mutu ?

5.5.2 Wakil Manajemen

Surat keputusan direksi

L.46

Apakah manajemen puncak telah Y

menetapkan wakil manajemen (Management Representative) Apakah wakil manajemen

Uraian Kerja Wakil Manajemen

L.41 memiliki tanggung jawab dan

weweneng yang meliputi : ▪ jaminan bahwa proses-proses dari sistem manajemen mutu

ditetapkan dan dipelihara Y

▪ laporan kepada manajemen tentang kinerja dari sistem manajemen mutu

▪ promosi kesadaran tentang usaha-usaha memenuhi kebutuhan pelanggan ke seluruh organisasi

(30)

5.5.3 Komunikasi Internal

Agenda rapat, Rapat Bulanan L.36

Apakah manajemen puncak

menjamin bahwa proses-proses komunikasi yang tetap ditetapkan

dalam organisasi dan bahwa Y

komunikasi itu terkait dengan proses-proses dari sistem manajemen mutu beserta efektivitasnya ?

5.6 Peninjauan-ulang manajemen

Rapat tinjauan manajemen L.6

5.6.1 Umum

Apakah manajemen puncak Y

meninjau ulang sistem manajemen mutu agar menjamin efektivitas?

apakah periode peninjauan ulang Y

Minimal 3x Setahun telah direncanakan dan ditetapkan?

5.6.2 Tinjauan Masukan

Agenda Rapat, Notulen Rapat L.36

apakah input dari peninjauan

ulang manajemen meliputi

kinerja sekarang dan

kesempatan untuk peningkatan, Y

yang berkaitan dengan :

▪ hasil-hasil audit?

▪ umpan balik pelanggan?

Agenda Rapat, Notulen Rapat.

L.36 ▪ Kinerja proses dan kesesuaian

produk ?

▪ status dari tindakan korektif

dan preventif ? Y

▪ tindak lanjut dari peninjauan ulang manajemen yang lalu ?

▪ perubahan-perubahan yang

dapat mempengaruhi sistem

manajemen mutu ?

(31)

5.6.3 Tinjauan Keluaran

Notulen Rapat L.36

apakah output dari peninjauan

ulang manajemen mencakup

tindakan-tindakan yang berkaitan

dengan : Y

▪ peningkatan sistem manajemen mutu beserta proses-prosesnya

▪ peningkatan produk yang

terkait dengan kebutuhan

pelanggan ?

6 Manajemen Sumber Daya

Lisan 6.1 Penyediaan Sumber Daya

Apakah organisasi menerapkan

metode-metode untuk menetukan Y

dan menyediakan sumber-sumber data yang dibutuhkan untuk : a) menerapkan dan meningkatkan

proses-proses dari sitem

manajemen mutu

b) mencapai kepuasan pelangga melalui pemenuhan persyaratan

pelanggan ?

apakah sumber-sumber daya itu

dialokasikan tepat waktu ?

6.2 Sumber Daya Manusia

6.2.1 Umum

Apakah personel yang bertanggung-

Struktur Organisasi , tanggung jawab dan wewenang.

L.57, L.26

jawab dalam tugas telah didefinisikan

dalam sistem manajemen mutu serta memiliki kompetensi yang Y

berkaitan dengan :

▪ Pendidikan yang relevan

▪ Pelatihan

▪ Keterampilan

▪ Pengalaman

(32)

6.2.2 Kompetensi, Kesadaran dan

Pertanggungjawaban dan wewenang Buku pedoman

perusahaan.

L.16

Pelatihan

a) Apakah kebutuhan kompetensi untuk personel yang melaksanakan Y pekerjaan yang mempengaruhi

kualitas produk telah didentifikasi dan ditetapkan ?

b) Apakah diberikan pelatihan atau Banyak karyawan belum diberikan pelatihan sesuai dengan ISO 9001:2008 dokumentasi dan implementasi.

tindakan lain yang diambil untuk

memenuhi kebutuhan kompetensi T itu serta apakah telah dilakukan

evaluasi efektivitas dari tindakan yang dilakukan itu ?

c) Apakah organisasi menjamin

Tugas dan

wewenang masing- masing personil.

L.41 bahwa karyawannya sadar akan

relevansi serta pentingnya aktivitas Y mereka dan bagaimana mereka

berkontribusi pada pencapaian tujuan-tujuan mutu ?

d) Apakah catatan-catatan Data Karyawan

L.37 pendidikan, pelatihan, keterampilan Y

dan pengalaman kerja dari personel itu dipelihara ?

6.3 Infrastruktur Penyediaan

infrastruktur : area penyimpanan barang - barang

L.58

Stock penjualan , area workshop.

Pemeliharaan dilakukan oleh kabag umum dan personalia sesuai Apakah organisasi telah menetapkan,

menyediakan dan memelihara Y

infrastruktur yang diperlukan untuk mencapai keseuaian

terhadap persyaratan produk yang mencakup :

▪ bangunan, ruang kerja dan fasilitas Y yang sesuai

▪ peralatan proses (perangkat keras

(33)

dan perangkat lunak) petunjuk kerja.

l.59, L.9 ▪ Pelayanan pendukung

(transportasi, komunikasi)

6.4 Lingkungan Kerja Lingkungan kerja

sesuai dengan karakteristik L.60

a) Apakah lingkungan kerja yang sesuai Y untuk proses operasional telah

didefinisikan ?

b) Apakah organisasi telah

Lingkungan kerja sesuai dengan kegiatan masing- masing pekerjaan.

L.60 menetapkan dan mengelola

lingkungan kerja yang diperlukan Y untuk mencapai kesesuaian

terhadap persyaratan produk ? 8.5 Peningkatan

Instruksi kerja untuk peningkatan

berkesinambungan.

L.10 8.5.1 Peningkatan Berkesinambungan

Apakah organisasi merencanakan

dan mengelola proses-proses yang Y diperlukan untuk peningkatan

berkesinambungan dari sistem manajemen mutu ?

Apakah organisasi menggunakan

Tinjauan target mutu, tinjauan kebijakan mutu dan evaluasi pencapaian target

L.26, L.40

informasi berikut untuk

memudahkan peningkatan terus- menerus dari sistem manajemen

mutu ? Y

a) Kebijakan kualitas b) Tujuan mutu c) Hasil-hasil audit d) Tindakan korektif dan Preventif

(34)

Apakah ada bukti-bukti obyektif

Kebijakan mutu L.40

yang menunjukkan keterlibatan Y

manajemen puncak dalam peningkatan berkesinambungan?

8.5.2 Tindakan Perbaikan

Pada prosedur penanganan keluhan pelanggan dilakukan oleh kabag terkait dan bagian yang terkait

L.2, L.51

Apakah organisasi telah menetapkan

prosedur tertulis untuk tindakan perbaikan dengan persyaratan-per syaratan yang didefinisikan untuk :

a) mengidentifikasi ketidaksesuaan, termasuk keluhan pelanggan

b) menentukan penyebab-penyebab ketidaksesuaian ini

c) mengevaluasi kebutuhan untuk

mengambil tindakan agar Y

menjamin bahwa ketidaksesuaian itu tidak akan terjadi (terulang) lagi

d) menentukan dan menerapkan tindakan perbaikan yang diperlukan

e) mencatat hasil-hasil dari

tindakan perbaikan yang dilakukan f) meninjau ulang tindakan

perbaikan yang dilakukan g) apakah tindakan-tindakan per-

baikan yang dilakukan menghilangkan penyebab-penyebab ketidaksesuaian yang berpengaruh pada masalah yang dihadapi?

8.5.3 Tindakan Pencegahan

Prosedur tindakan pencegahan. Kabag mencari masalah melakukan tindakan pencegahan. L.25 Apakah organisasi telah menetapkan

prosedur tertulis untuk tindakan pencegahan dengan persyaratan- persyaratan yang didefinisikan untuk

a) ketidaksesuaian potensial dan Y

penyebab-penyebabnya ?

(35)

b) menentukan tindakan-tindakan pencegahan yang diperlukan ? c) mencatat hasil-hasil dari

tindakan pencegahan yang

dilakukan?

d) meninjau ulang tindakan pencegahan yang dilakukan ? Apakah tindakan pencegahan yang

Tindakan

pencegahan masalah absesnsi karyawan.

dilakukan itu menghilangkan penyebab-penyebab potensial dari T ketidaksesuaian yang berpengaruh pada masalah-masalah potensial ?

Sumber: Hasil Pengamatan

Ringkasan : Dapat diterima : 47

Ditemukan ketidaksesuaian : 2

Status Evaluasi : ”Y” untuk sesuai ”T” untuk tidak sesuai

4.1.1.e Prinsip Hubungan Saling Menguntungkan Dengan Pemasok

Suatu organisasi dan pemasoknya adalah saling tergantung, dan suatu hubungan yang saling menguntungkan akan meningkatkan kemampuan bersama dalam menciptakan nilai tambah.

Berikut adalah tabel pemenuhan klausul ISO 9001 : 2008 PT. Sukses Tehnik pada prinsip hubungan saling menguntungkan dengan pemasok :

(36)

Tabel 4.5 Pemenuhan klausul ISO 9001 : 2008 PT. Sukses Tehnik Pada Prinsip Hubungan Saling Menguntungkan Dengan Pemasok

Klausul Checklist Persyaratan Status Bukti

Evaluasi Pendukung

7.4 Pembelian

7.4.1 Proses Pembelian

a) Apakah organisasi mengendalikan Y Prosedur

proses pembeliannya agar Pembelian

menjamin produk yang dibeli L.19

sesuai dengan persyaratan ?

b) Apakah organisasi mengevaluasi Y Pemilihan &

dan memilih pemasok Evaluasi

berdasarkan kemampuan Pemasok

mereka menawarkan produk L.50

berkaitan dengan persyaratan - persyaratan

organisasi ?

c) Apakah kriteria untuk Y Formulir

pemilihan dan evaluasi Evaliasi

periodikal terhadap pemasok Pemasok

L.50

telah didefinisikan ?

d) Apakah hasil - hasil dari evaluasi pemasok Y Pemasok yg dicatat dan didokumentasikan ?

Memenuhi syarat L.50

7.4.2 Informasi Pembelian Spesifikasi

produk yang diinginkan dicatat pada Purchase Order yang dikirim ke pemasok L.11

a) Apakah organisasi telah Y

mendefinisikan hal - hal pokok dalam dokumen pembelian ?

(37)

Apakah dokumen pembelian berisi Y Purchase

informasi yang menjabarkan Order L.11

produk yang dibeli ?

7.4.3 Verifikasi Produk yang Dibeli

a) Apakah organisasi telah mengidentifikasi Y Prosedur dan menerapkan aktivitas - aktivitas yang Pergudangan

diperlukan untuk verifikasi L.5

produk - produk yang dibeli ?

b) Apakah organisasi telah menspesifikasikan Y Standart peraturan verifikasi yang diinginkan Inspeksi L.35

(melalui organisasi atau pelanggan)

dan metode pengeluaran produk ?

Sumber: Hasil Pengamatan

Ringkasan : Dapat diterima : 8

Ditemukan ketidaksesuaian : 0

Status Evaluasi : ”Y” untuk sesuai ”T” untuk tidak sesuai

4.1.1.f Prinsip Fokus Pelanggan

Pelanggan merupakan kunci organisasi untuk meraih keuntungan dan pandangan mereka menentukan kelangsungan hidup orrganisasi. Untuk itu, organisasi harus mengerti keinginan pelanggan di masa sekarang dan yang akan datang, berusaha memenuhi kebutuhan (persyaratan) pelanggan dan berusaha melebihi harapan pelanggan.

Berikut adalah tabel pemenuhan klausul 9001:2008 PT. Sukses Tehnik ditinjau dari prinsip fokus pada pelanggan :

(38)

Tabel 4.6 Pemenuhan Klausul 9001:2008 PT. Sukses Tehnik ditinjau dari Prinsip Fokus Pada Pelanggan

Klausul Checklist Persyaratan Status Bukti Evaluasi Pendukung

5.1 (a) Komitmen Manajemen

Apakah terdapat kesadaran

yang cukup terhadap

persyaratan - persyaratan dan

peraturan - peraturan yang ada Y Kebijakan Mutu, serta diterapkan pada lingkup Sasaran Mutu.

organisasi dari produk yang L.40, L.28

ditawarkan sebagai bukti

komitmen manajemen puncak

untuk pengembangan puncak

peningkatan sistem manajemen

mutu ISO 9001 : 2008 ?

5.2 Fokus pelanggan

Apakah manajemen puncak

dapat menjamin bahwa

kebutuhan dan ekspektasi

pelanggan telah ditetapkan Y Manajemen Mutu melalui sistem manajemen ISO 9001:2000

mutu serta sesuai dengan L.40

tujuan untuk mencapai

kepuasan pelanggan?

Apakah tanggung jawab yang

Pemenuhan Order Berdasarkan Pesyaratan Pelanggan L.39 terkait dengan produk, termasuk

persyaratan- persyaratan hukum dan peraturan telah diindentifikasi

dan ukuran-ukuran telah Y

ditetapkan untuk memenuhi kepuasan pelanggan?

(39)

5 (c) Wakil Manajemen

apakah wakil manajemen

memiliki tanggung jawab dan Y Uraian Kerja wewenang yang meliputi promosi (Lisan) kesadaran tentang usaha-usaha

memenuhi kebutuhan pelanggan

ke seluruh organisasi ?

5.6.2 (b) Tinjauan Masukan

apakah input dari peninjauan-

ulang manajemen meliputi kinerja Y Agenda Rapat sekarang dan kesempatan untuk L.36

peningkatan, yang berkaitan dengan umpan balik pelanggan ?

5.6.3 (b) Tinjauan keluaran

Notulen Rapat, Tinjauan Manajemen L.36, L.26

Apakah output dari peninjauan -

ulang manajemen mencakup tindakan - tindakan yang ber-

kaitan dengan peningkatan produk Y yang terkait dengan kebutuhan

pelanggan ?

6.1 Penyediaan Sumber Daya Prosedur penerimaan karyawan dan

prosedur pelatihan L.20

apakah organisasi menerapkan

metode-metode untuk menentukan Y dan menyediakan sumber - sumber

daya yang dibutuhkan mencapai kepuasan pelanggan ?

7.2 Proses Yang Terkait Dengan

Pelanggan

Indentifikasi Persyaratan Yang Terkait Dengan Produk

Apakah proses penentuan kebutuhan pelanggan telah

(40)

a) persyaratan - persyaratan yang

Prosedur Penjualan L.29

tidak dinyatakan oleh Y

pelanggan. Tetapi dianggap perlu untuk dispesifikasikan atau diterapkan dalam penggunaan, seperti :

ketersediaan, penyerahan,

petunjuk penggunaan produk, dukungan teknikal,

Dll

b) Persyaratan - persyaratan

Prosedur Penjualan L.29

hukum dan peraturan- Y

peraturan yang terkait dengan

Produk

c) Persyaratn tambahan lain yang Y Prosedur ditentukan oleh organisasi Penjualan L.29

7.2.1 Peninjauan Ulang Persyaratan

Dengan dilakukan Testing terhadap produk

L.35 yang Terkait dengan Produk

a) apakah organisasi telah meninjau-ulang persyaratan-

persyaratan dari pelanggan Y dan persyaratan lain yang

ditentukan oleh organisasi sebelum komitmen untuk menawarkan produk ?

b) Apakah tahap - tahap

Diatur dalam prosedur penjualan L.29

peninjauan-ulang (seperti Y

pengajuan tender, penerimaan kontrak atau pesanan) telah diterapkan ?

(41)

c) Apakah proses peninjauan-

PT. Sukses Teknik akan meninjau kemampuan

perusahaan penyedia bahan baku.

L.19 ulang telah menjamin hal -hal

Berikut

▪ persyaratn produk telah Y didefinisikan dengan tepat ?

▪ dalam hal pelanggan memberikan persyaratan berbentuk pernyataan tidak tertulis, maka persyaratan itu telah dikonfirmasikan

sebelum penerimaan

persyaratn itu ?

d) Apakah proses peninjauan-

Manual mutu L.40

ulang menjamin bahwa perubahan

persyaratan-persyaratan produk Y telah dilakukan dan disadari oleh

personel yang relevan dalam organisasi?

e) Apakah hasil-hasil peninjauan- Marketing Material Report (MMR) L.50

ulang dan tindak-lanjut yang Y

berkaitan telah dicatat dan didokumentasikan ?

7.2.2 Koomunikasi Pelanggan

Brosur dari pabrik dan angket yang diberikan pada pelanggan L.55 Apakah peraturan untuk

komunikasi dengan pelanggan

telah di-identifikasi dan ditetapkan Y oleh organisasi berkaitan dengan :

a) Informasi Produk ?

b) Umpan-balik dari pelanggan, termasuk keluhan-keluhan pelanggan ?

(42)

7.5.4 Hak Milik Pelanggan Prosedur

pengendalian produk milik pelanggan L.51

Apakah organisasi telah Y

menetapkan proses untuk

memelihara hak milik pelanggan ?

apakah proses-proses yang di- Prosedur

pengendalian produk milik pelanggan L.51

tetapkan berkaitan dengan hak

milik pelanggan telah Y

memperhatikan hal-hal berikut : a) Verifikasi

b) Proteksi c) Pemeliharaan

Apakah proses menjamin bahwa kejadian yang terkait dengan hak

milik pelanggan seperti :

Prosedur

pengendalian produk milik pelanggan L.51

kehilangan, kerusakan, atau hal

lain Y yang ditemukan tidak sesuai untuk

penggunaan, itu dicatat dan dilaporkan kepada pelanggan ?

8.2.1 Kepuasan Pelanggan Prosedur pegukuran dengan

menggunakan angket L.42

Apakah organisasi telah Y

menentukan metodologi untuk memperoleh informasi tentang

kepuasan/ ketidakpuasan

pelanggan?

Apakah informasi yang dimonitor Hasil evaluasi kepuasan pelanggan L.42

itu merupakan salah satu dari Y

pengukuran-pengukuran kinerja yang terdapat dalam sistem manajemen mutu ?

(43)

8.4 Analisis Data

Penyesuaian data lama untuk perbaikan L.16 Apakah organisasi menggunakan

ukuran-ukuran untuk

mengumpulkan Y dan analisa data yang tepat

agar menentukan kesesuaian dan efektivitas dari Sistem

Manajemen mutu

Apakah data yang digunakan itu Evaluasi kepuasan pelanggan, dan keluhan pelanggan L.42

dikumpulkan melalui aktivitas Y pengukuran dan pemantauan serta

sumber-sumber lain yang relevan?

Apakah data yang digunakan untuk

Hasil evaluasi kepuasan pelanggan L.42

analisis memberikan

informasi tentang : ▪ kepuasan dan/ atau

ketidakpuasan Y pelanggan ?

▪ Kesesuaian terhadap kebutuhan pelanggan ?

▪ Karakteristik dari proses, produk dan kecenderungannya ?

8.5.1 Peningkatan Berkesinambungan Target Mutu, Sasaran mutu L.28

Apakah organisasi merencanakan Y

proses yang diperlukan untuk Peningkatan Berkesinambungan dari sistem manajemen mutu ? Apakah organisasi menggunakan

Secara lisan pada saat Rapat

informasi berikut untuk

memudahkan peningkatan terus- Y menerus dari sistem manajemen

mutu ? Yaitu :

kebijakan kualitas, tujuan mutu

(44)

hasil-hasil audit, tindakan korektif dan preventif, peninjauan ulang

Manajemen

Apakah ada bukti-bukti obyektif Tinjauan Kebijakan mutu

L.6 yang menunjukan keterlibatan Y

manajemen puncak dalam peningkatan terus - menerus ?

8.5.2 Tindakan Perbaikan

Apakah organisasi telah Y Tindakan Korektif menetapkan prosedur tertulis L.35

untuk tindakan korektif dengan persyaratan-persyaratan yang

didefinisikan untuk

a) mengidentifikasi ketidaksesuaian

termasuk keluhan pelanggan Y Dilakukan b) Menentukan penyabab- Secara lisan penyebab ketidaksesuaian ini

c) mengevaluasi kebutuhan untuk mengambil tindakan agar

menjamin bahwa ketdaksesuaian itu tidak

akan terjadi (terulang) lagi

d) menentukan dan menerapkan tindakan perbaikan yang

diperlukan Y Dilakukan secara

lisan e) mencatat hasil-hasil dari tindakan

perbaikan yang dilakukan

f) meninjau ulang tindakan perbaikan yang dilakukan

(45)

8.5.2

Apakah tindakan-tindakan

perbaikan Tindakan perbaikan tidak selalu

menghilangkan masalah–masalah yang ada, hanya melakukan perbaikan.L.35 yang dilakukan menghilangkan T

penyebab-penyebab

ketidaksesuaian yang berpengaruh pada masalah yang dihadapi ?

Sumber: Hasil Pengamatan

Ringkasan : Dapat diterima : 28

Ditemukan ketidaksesuaian : 1

Status Evaluasi : ”Y” untuk sesuai ”T” untuk tidak sesuai

4.1.1.g Prinsip Pendekatan Sistem Terhadap Manajemen

Pengidentifikasian, pemahaman, dan pengelolaan,dari proses-proses yang saling berkaitan sebagai suatu sisten, akan memberikan kontribusi pada efektivitas dan efisiensi organisasi dalam mencapai tujuan-tujuannya.

Berikut adalah tabel pemenuhan klausul 9001 : 2008 pada prinsip pendekatan sistem terhadap manajemen :

Tabel 4.7 Pemenuhan Klausul 9001 : 2008 Pada Prinsip Pendekatan Sistem Terhadap Manajemen

Klausul Checklist Persyaratan Status Bukti

Evaluasi Pendukung

4 Persyaratan Umum Daftar hadir

pelatihan ISO 9001 : 2008

L.53

Apakah organisasi telah

menetapkan langkah- langkah untuk implementasi sistem manajemen

(46)

mutu ISO 9001 : 2008 dan kebutuhan Y peningkatan terus- menerus melalui :

a) mengidentifikasikan proses yang dibutuhkan untuk sistem manajemen mutu, dan

aplikasinya pada keseluruhan organisasi ?

b)

menetapkan sekuens dan interaksi dari proses –

proses ini? Y Prosedur rapat

tinjauan manajemen.

L.26

c) Menetapkan kriteria dan metode- metode yang Adanya petunjuk kerja L.17

dibutuhkan untuk menjamin efektivitas Y operasional dan pengendalian proses di atas ?

d) menjamin ketersediaan

Sumber daya yang disediakan meliputi infrastruktur dan SDM L.20 sumber-sumber daya dan

informasi yang diperlukan guna Y mendukung operasional dan

pemantauan dari proses-proses ini?

e) mengukur, memantau dan menganalisis Y Adanya target mutu L.40

proses-proses ini ? f) menerapkan tindakan-

Prosedur analisis data. L.24 tindakan yang diperlukan

untuk mencapai hasil-hasil Y

yang direncanakan dan peningkatan

terus menerus dari

proses-proses ini ?

5 Tanggung Jawab Manajemen

Sasaran mutu L.40

5.1 Komitmen Manajemen

adakah bukti komitmen dari

manajemen puncak menuju Y

pengembangan dan peningkatan Sistem Manajemen Mutu melalui hal - hal berikut :

(47)

a) Apakah terdapat kesedaran yang cukup

Prosedur – prosedur kerja L.17

Terhadap persyaratan dan peraturan yang

ada serta diterapkan pada lingkup organisasi Y dari produk yang ditawarkan ?

b) Apakah manajemen puncak memulai atau

Rapat bulanan, kebijakan Mutu.

L.40, L.36 Mangajukan tindakan / ukuran-ukuran serta

mengkomunikasikan ke seluruh organisasi Y tentang pentingnya memenuhi kebutuhan

pelanggan

c) Apakah manajemen puncak telah menetapkan Dilakukan dengan lisan

kebijakan mutu (Quality Policy) dan tujuan

mutu Y d) Apakah manajemen puncak

Penerapan Klausul ISO

L.26 meninjau ulang persyaratn

sumber daya telah Y

memiliki ukuran dan pada saat yang sama menyediakan sumber daya guna mencapai tujuan mutu ? e) Apakah tindakan – tindakan

Prosedur rapat tinjauan manajemen L.26, L.28

manajemen memberikan bukti Y

bahwa telah menerapkan prinsip- prinsip manajemen mutu ?

f) Apakah manajemen puncak

Prosedur rapat tinjauan manajemen L.26, L.28

malakukan Peninjauan ulang Y

manajemen (Management Review)

pada sistem manajemen mutu ? 5.2 Fokus Pelanggan

Diagram aplikasi Sistem ISO L.61 Apakah manajemen puncak dapat

menjamin bahwa kebutuhan

pelanggan telah ditetapkan malalui Y sistem manajemen mutu serta

sesuai dengan tujuan untuk

(48)

mencapai kepuasan pelanggan ? Apakah tanggung jawab yang

Pemenuhan Order L.38

terkait dengan produk, dan ukuran- Y ukuran telah ditetapkan untuk

memenuhi kepuasan pelanggan ?

5.3 Kebijakan Mutu

Apakah terdapat hal-hal berikut :

a) Kebijakan Mutu organisasi Y

Kebijakan mutu L.28

b) Kebijakan mutu itu diotorisasi Y

Tanda tangan direktur L.56

oleh manajemen puncak ?

c) Kebijakan mutu itu sesuai dengan Y Manual mutu L.40

tujuan dari organisasi ?

d) Kebijakan Mutu itu mencakup Y

Kebijakan mutu L.28

pernyataan komitmen untuk

memenuhi persyaratan kepuasan

pelanggan dan peningkatan

Berkesinambungan

e) Apakah kebijakan mutu itu

dikomunikasikan dan dipahami

pada tingkat yang tepat dalam Y Kebijakan Mutu L.28

organisasi melalui ukuran-

ukuran yang sesuai ?

f) Apakah mekanisme untuk

menijau-ulang keseuaian Y

Agenda Rapat L.36 kebijakan mutu itu telah

ditetapkan oleh manajemen puncak?

g) Apakah kebijakan mutu itu Y

Manual Mutu L.40 dikendalikan?

(49)

6 Manajemen Sumber Daya

Dilakukan Secara lisan

6.1 Penyediaan Sumber Daya

Apakah organisasi menerapkan metode-metode untuk menetukan dan menyediakan sumber-sumber

data yang dibutuhkan untuk : Y

a) menerapkan dan meningkatkan proses-proses dari sitem manajemen mutu

b) mencapai kepuasan pelangga melalui pemenuhan persyaratan pelanggan ?

apakah sumber-sumber daya itu

dialokasikan tepat waktu ?

6.2 Sumber Daya Manusia

Struktur organisasi, tanggung jawab dan wewenang

L.57, L.6

6.2.1 Umum

Apakah personel yang bertanggung- jawab dalam tugas telah didefinisikan dalam sistem manajemen mutu

serta memiliki kompetensi yang Y

berkaitan dengan :

▪ Pendidikan yang relevan

▪ Pelatihan

▪ Keterampilan

▪ Pengalaman

6.2.2 Kompetensi, Kesadaran dan

Pertanggungjawaban dan wewenang Buku pedoman

perusahaan L.17,

Pelatihan

a) Apakah kebutuhan kompetensi untuk personel yang melaksanakan Y pekerjaan yang mempengaruhi

kualitas produk telah didentifikasi dan ditetapkan ?

b) Apakah diberikan pelatihan atau

Banyak karyawan belum diberikan tindakan lain yang diambil untuk

memenuhi kebutuhan kompetensi T

Gambar

Gambar 4.1 Proses Produksi
Tabel 4.1  Tabel Pemenuhan Klausul ISO 9001 : 2008 PT. Sukses Tehnik  ditinjau dari Prinsip Pendekatan Proses
Diagram  aplikasi  SMM   L.61   dinyatakan oleh pelanggan, tetapi
Tabel 4.2  Pemenuhan Klausul ISO 9001 : 2008 PT. Sukses Tehnik  ditinjau dari Prinsip Pendekatan Faktual Dalam Pengambilan  Keputusan
+7

Referensi

Dokumen terkait

Perhitungan biaya kualitas untuk pelatihan mutu dilakukan dengan mengalikan biaya gaji Kepala QC per jam per bulan dengan jumlah trial produksi pada bulan yang bersangkutan..

Tidak semua faktor diteliti pada penelitian ini, faktor yang diteliti adalah faktor yang berpengaruh secara signifikan terhadap masalah waste pada proses permesinan pembuatan

Dengan estimasi biaya pembuatan rak ini tahap selanjutnya adalah melakukan analisa penggantian, dimana analisa ini dilakukan untuk mengetahui apakah dengan penggunaan rak akan

Dalam upaya membentuk perusahaan yang tangguh dan mantap guna mencapai tujuannya maka diperlukan adanya sistem organisasi dan manajemen yang baik.Struktur organisasi dan manajemen

Kualitas biji plastik yang tidak memenuhi standart Proses Injection Karena kesalahan supplier dalam standarisasi bahan baku Pada saat inspeksi bahan baku

Repaiir, yaitu produk yang yang tidak memenuhi kualitas standart painting dan dapat dilakukan lagi proses perbaikan sehingga menghasilkan produk yang sesuai dengan standar. 4.3

Saat ini, berkat upaya dan kerja keras dari seluruh karyawan dan manajemen, MATRA telah dikenal sebagai salah satu bengkel permesinan besar di Indonesia berstandar tinggi

Biaya tenaga kerja langsung ini juga dibebankan secara langsung ke suatu produk seperti halnya bahan baku dan biaya pemakaian kawat las, yaitu dengan cara mengalikan