• Tidak ada hasil yang ditemukan

T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengembangan Media Komik Matematika pada Materi Perkalian Bilangan Bulat bagi Siswa Kelas IV SD

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengembangan Media Komik Matematika pada Materi Perkalian Bilangan Bulat bagi Siswa Kelas IV SD"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

PENGEMBANGAN MEDIA KOMIK MATEMATIKA PADA MATERI PERKALIAN BILANGAN BULAT BAGI SISWA KELAS IV SD

Wisnu Restian1, Tri Nova Hasti Yunianta2 FKIP Universitas Kristen Satya Wacana

Jalan Diponegoro 52-60, Salatiga, Jawa Tengah 50711

1Pendidikan Matematika FKIP UKSW, e-mail: 202013069@student.uksw.edu

2Pendidikan Matematika FKIP UKSW, e-mail: trinova.yunianta@staff.uksw.edu

ABSTRAK

Komik merupakan salah satu media komunikasi yang cukup digemari. Komik dapat dimanfaatkan dalam berbagai bidang termasuk pendidikan. Dalam penelitian ini akan dikembangkan media komik matematika untuk kelas IV SD pada materi perkalian bilangan bulat. Penelitian ini menggunakan model pengembangan ADDIE (Analyze, Design,

Development, Implementation, Evaluation) dengan menggunakan subjek siswa kelas IV SDN Kutowinangun 09 Salatiga sebanyak 21 orang. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini diantaranya lembar validasi, lembar kepraktisan, lembar pendapat siswa, serta soal pretest dan

posttest. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komik matematika valid dengan nilai validitas materi sebesar 75.33% yang termasuk dalam kategori baik dan validitas tampilan sebesar 91.67% yang termasuk dalam kategori sangat baik serta praktis dengan nilai kepraktisan sebesar 92.12% yang termasuk dalam kategori sangat baik. Selain itu, komik matematika juga dapat meningkatkan hasil belajar dengan nilai N-Gain sebesar 0.71 yang termasuk kategori peningkatan tinggi dan mendapat respons positif dari siswa sehingga komik matematika efektif digunakan dalam pembelajaran.

Referensi

Dokumen terkait

Kebutuhan modal kerja dalam penelitian ini dipengaruhi oleh kecepatan perputaran uang dalam menjalankan kegiatan usahanya dan usaha kegiatan lain yang dilakukan

Penelitian ini dapat dilakukan setelah program CSR Japfa Peduli selesai dilaksanakan karena pada saat melakukan penelitian, program CSR ini masih berjalan, sehingga jika

Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan analisis statistik, yaitu dengan memberikan bobot skor pada tiap item atau pertanyaan

Berdasarkan Teori Jean Piaget dalam Memahami Teorema Phytagoras Kelas. VIII-A SMP Islam Durenan Trenggalek Tahun Pelajaran 2015/2016” ,

LOKASI OPTIMAL PERANGKAT FACTS MENGGUNAKAN METODE AG PADA.

Dalam penelitian ini telah ditemukan korelasi antara jumlah antosianin dengan tegangan terhadap waktu yang dihasilkan dalam DSSC, semakin banyak jumlah antosiani

dalam penelitian ini kita mengetahui bahwa dengan penggunaan sonic bloom yang didasarkan pada spektrum suara “garengpung” ( cryptotymphana acuta) yang memiliki

Kemudian untuk sel surya yang direndam dalam ekstrak antosianin dengan konsentrasi 50% (pengenceran 2 kali) menghasilkan arus dan tegangan keluaran yaitu Isc sebesar 14,5 µA dan