• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH SENAM JANTUNG SEHAT SERI 1 TERHADAP TEKANAN DARAH DAN DENYUT NADI ISTIRAHAT PADA PESERTA KLUB JANTUNG SEHAT LANSIA TELKOM LUBUK PAKAM DELI SERDANG 2012.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGARUH SENAM JANTUNG SEHAT SERI 1 TERHADAP TEKANAN DARAH DAN DENYUT NADI ISTIRAHAT PADA PESERTA KLUB JANTUNG SEHAT LANSIA TELKOM LUBUK PAKAM DELI SERDANG 2012."

Copied!
19
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH SENAM JANTUNG SEHAT SERI I TERHADAP TEKANAN DARAH DAN DENYUT NADI ISTIRAHAT PADA PESERTA KLUB

JANTUNG SEHAT LANSIA TELKOM LUBUK PAKAM DELI SERDANG 2012

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat-Syarat Memperoleh

Gelar Sarjana Sains

Oleh

TENGKU VICHA PUTRI JULIANI NIM. 082266310016

FAKULTAS ILMU KEOLAHAGAAN UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

(2)
(3)
(4)

ABSTRAK

TENGKU VICHA PUTRI JULIANI. Pengaruh Senam Jantung Sehat Seri 1 Terhadap Tekanan Darah Dan Denyut Nadi Istirahat Pada Peserta Klub Jantung Sehat Lansia Telkom Lubuk Pakam Deli Serdang . (Pembimbing : Benny Subadiman)

Skripsi Medan : Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Medan 2013

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Senam Jantung Sehat seri 1 terhadap Tekanan Darah dan Denyut Nadi Istirahat pada lansia. Senam jantung sehat bertujuan untuk melatih jantung, maka setiap rangkaian gerakan haruslah mampu meningkatkan beban latihan, agar dosis latihan/ denyut nadi/ jantung terpelihara.

Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen semu, dengan jumlah populasi sebanyak 50 orang dan sampel sebanyak 8 orang dengan persyaratan sampel berumur 60-65 tahun dan sampel berjenis kelamin laki-laki, dengan teknik sampel propusive random sampling. Penelitian ini dilaksanakan di lapangan Telkom Lubuk Pakam, Jl. Hasanuddin Lubuk Pakam, Deli Serdang.

Hasil penelitian dari pengaruh senam jantung sehat seri 1 terhadap tekanan darah dan denyut nadi istirahat pada peserta klub jantung sehat lansia Telkom Lubuk Pakam adalah sebagai berikut : Untuk data tekanan darah responden sebelum melaksanakan latihan senam jantung sehat seri 1, diketahui tekanan darah tertinggi sebesar 150/90 mm/Hg dan tekanan darah terendah sebesar 120/80 mm/Hg dengan rata-rata sebesar 135/85 mm/Hg, sdandard deviasi sebesar 11,95 dan varians sebesar 142,86. Sedangkan berdasarkan hasil pengukuran tekanan darah setelah responden melaksankan latihan senam jantung sehat seri 1 diketahui tekanan darah tertinggi sebesar 160/110 mm/Hg dan tekanan darah terendah sebesar 130/90 mm/Hg dengan tekanan darah rata-rata sebesar 147,50/96,25 mm/Hg dengan standard deviasi sebesar 10,35 dan varians sebesar 107,14.

Dan untuk jumlah denyut nadi dari hasil pengukuran terhadap 8 responden yang diteliti untuk sebelum melaksanakan senam jantung sehat seri 1 (pretest) diketahui jumlah denyut nadi tertinggi adalah 84 dan terendah adalah 60 dengan rata-rata 74,13 dan standard deviasi sebesar 7,81 serta varians sebesar 60,98. Sedangkan berdasarkan hasil pengukuran jumlah denyut nadi setelah melaksanakan latihan senam jantung sehat seri 1 diketahui jumlah denyut nadi tertinggi adalah 108 dan terendah adalah 90 dengan rata-rata sebesar 97,88 dan standard deviasi sebesar 6,24 serta varians sebesar 38,98.

(5)

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas segala rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Skripsi yang dibuat untuk memenuhi syarat memperoleh gelar Sarjana Sains di Universitas Negeri Medan.

Dalam penyelesaian skripsi ini penulis banyak menerima bantuan dari berbagai pihak yang disebabkan karena kurangnya ilmu pengetahuan dan dana yang penulis miliki. Oleh karena itu penulis menyampaikan rasa terima kasih yang tak terhingga kepada :

1. Bapak Prof. Dr. Ibnu Hajar, M.Si selaku Rektor UNIMED.

2. Bapak Drs. Basyaruddin Daulay.M.Kes. selaku Dekan Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Medan.

3. Bapak Drs. Suharjo, M.Pd sebagai Pembantu Dekan I FIK Unimed, Bapak Drs. Mesnan, M.Kes Sebagai Pembantu Dekan II FIK Unimed dan Bapak Drs. Budi Valianto, M.Pd Sebagai Pembantu Dekan III FIK Unimed. 4. Bapak Drs. Benny Subadiman, M.Kes, selaku Ketua Jurusan Ilmu

(6)

5. Seluruh Bapak/Ibu para peserta senam lansia Telkom Lubuk Pakam beserta staf pegawai Telkom Lubuk Pakam yang telah banyak membantu penulis.

6. Terkhusus penulis ucapkan kepada Ibunda Silvia Abdilla NST.SH dan Ayahanda Tengku Abdul Chalik, yang telah banyak memberikan semangat, dukungan moral serta doa untuk penulis, sehingga pembuatan skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik.

7. Teristimewa juga untuk Agung Tri serta seluruh keluarga besar Tengku dan seluruh keluarga besar Nasution, yang telah memberikan motivasi dan doa sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik.

8. Spesial untuk semua teman-teman, yaitu : Tengku Zulheni, Mira Yaniya, Shinta Sativa, Natalia Br. Barus, S.Si, serta seluruh kerabat IKOR 2008, Tim Voli Unimed, Tim Softball dan Baseball Unimed dan yang lainnya yang tidak mungkin disebutkan smuanya yang sudah memberikan motivasi kepada penulis.

Pada akhirnya penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu, penulis mengharapkan saran dan kritik yang membangun demi kesempurnaan skripsi ini. Semoga dengan selesainya skripsi ini dapat berguna dan bermanfaat bagi penulis, pada umunya bagi semua pembaca.

Medan, Pebruari 2013 Penulis

(7)

DAFTAR ISI

ABSTRAK……….. i

KATA PENGANTAR………... ii

DAFTAR ISI ... iv

DAFTAR TABEL……….. vi

DAFTAR LAMPIRAN………. vii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Balakang Masalah ... 1

B. Identifikasi Masalah ... 4

C. Pembatasan masalah ... 4

D. Rumusan Masalah ... 4

E. Tujuan Penelitian ... 5

F. Manfaat Penelitian ... 5

BAB II LANDASAN TEORITIS ... 6

A. Kajian Teoritis ... 6

1. Senam Jantung Sehat ... 6

1.1 Program Olahraga Jantung Sehat……….. 9

1.2 Pelaksanaan Senam Jantung Sehat……… 10

2. Tekanan Darah dan Denyut Nadi ... 11

2.1 Tekanan Darah ... 11

2.2 Denyut Nadi ... 15

3. Lansia ... 18

3.1 Batasan Lanjut Usia ... 20

3.2 Masalah dan Penyakit yang Sering Dihadapi Oleh Lansia... 20

3.3 Prinsip Latihan Pada Lansia ... 23

B. Kerangka Berfikir ... 23

(8)

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ... 25

A. Lokasi dan Waktu Penelitian ... 25

B. Populasi dan Sampel ... 25

C. Metode Penelitian ... 26

D. Desain Penelitian ... 27

E. Instrumen Penilaian ... 27

F. Teknik Analisis Data... 30

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN………. 31

A. Hasil Penelitian……….. 31

1. Data Tekanan Darah………. ... 31

2. Data Jumlah Denyut Nadi……….. 32

B. Uji Persyaratan Data……….. 32

1. Uji Normalitas………. . 32

2. Uji Homogenitas……….. 33

C. Uji Hipotesis……….. 33

D. Pembahasan ……… 34

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN……… 36

A. Kesimpulan ……… 36

B. Saran ………. 36

(9)

DAFTAR TABEL

2.1 Klasifikasi Tekanan Darah Pada Orang Dewasa……… 13

2.2 Modifikasi Gaya Hidup Untuk Mencegah dan Menangani Hipertensi……. 14

3.1 Desain Penelitian……….. 27

4.1 Pengujian Normalitas Data……… 32

4.2 Pengujian Homogenitas Data Penelitian……… 33

(10)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Rekapitulasi Data Hasil Penelitian….……… 42

Lampiran 2 Tabel Perhitungan Data Hasil penelitian……… 43

Lampiran 3 Perhitungan Rata-Rata, Standart Devisiasi Dan Varian……….… 44

Lampiran 4 Uji Normalitas……… 48

Lampiran 5 Uji Homogenitas……… 50

Lampiran 6 Pengujian Hipotesis……… 52

Lampiran 7 Gerakan Senam Jantung Sehat Seri I………. 56

Lampiran 8 Surat Lulus Kompetensi…..………... 68

Lampiran 9 Surat Keputusan (SK) PS……….. 69

Lampiran 10 Surat Keputusan (SK) Seminar……….. 70

Lampiran 11 Surat Revisi Seminar………... 71

Lampiran 12 Surat Ijin Ambil Data……….. 72

Lampiran 13 Surat Undangan PS………. 73

Lampiran 14 Surat Jawaban Pengambilan Data……….………. 74

(11)

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Salah satu dari aktifitas olahraga aerobik yang memasyarakat adalah olahraga senam jantung sehat. Hal ini terlihat dari banyaknya aktivitas yang dilakukan oleh masyarakat terutama orang dewasa dan orang tua, baik secara kelompok-kelompok kecil maupun klub-klub senam jantung sehat. Disamping itu senam ini disusun lengkap, artinya format pemanasan, latihan dan pendinginan menyatu dalam satu paket. Tujuan inti dari olahraga senam jantung sehat adalah olahraga yang mempunyai tujuan untuk menyehatkan jantung. Selain itu, olahraga senam jantung sehat adalah olahraga yang tidak terdapat banyak kendala dalam pelaksanaannya. Hal ini disebabkan karena adanya buku petunjuk serta pelatih dan beberapa klub senam jantung sehat yang tersebar dibeberapa daerah. Adapun senam jantung sehat ini terdiri dari 5 seri, yang setiap seri mempunyai tingkatan-tingkatan beban latihan yang berbeda. Senam jantung sehat seri I ini yang sangat tepat dan pas dikonsumsi oleh para lansia.

Senam jantung sehat adalah olahraga yang bersifat aerobik, yaitu banyak menghirup oksigen. Senam jantung sehat bertujuan untuk memperlancar aliran darah ke seluruh tubuh dalam 24 jam. Apalagi saat usia bertambah, performa jantung akan semakin menurun. Dengan demikian maka olahraga senam jantung sehat yang berintikan aerobik ini ditambah dengan olahraga yang dapat

(12)

memberikan kelenturan, kekuatan dan peningkatan otot-otot secara murah, mudah, meriah, massal, manfaat dan aman.

Karena senam jantung memang dibuat khusus untuk membuat jantung sehat, maka gerakan-gerakannya pun dibuat untuk performa jantung. Gerakan-gerakan yang terdapat di senam jantung sehat memacu jantung untuk mengambil oksigen sebanyak-banyaknya, agar kebutuhan oksigen didalam tubuh terpenuhi. Jantung dikatakan dalam kondisi baik jika denyut nadi normal dan stabil. Karena itu, perbaikan denyut nadi juga menjadi salah satu tujuan senam jantung sehat. Senam jantung sehat telah banyak dilakukan oleh instansi atau organisasi yang berkompeten dan menaruh minat terhadap pengembangan lansia seperti di Telkom Lubuk Pakam Deli Serdang yang merupakan Klub yang dibentuk oleh para pensiunan di Telkom tersebut untuk melakukan kegiatan olahraga khususnya bagi lanjut usia.

(13)

menyebabkan para lansia tersebut cepat meninggal dunia (Sidiarto dalam Lilik, 2002).

Melihat kondisi yang telah dipaparkan diatas sangat jelas dibutuhkan perhatian dan pelayanan kesehatan yang intensif dan berkesinambungan, yang harus diberikan kepada penduduk lanjut usia hal tersebut agar lansia dimasa tuanya menjadi lansia yang sehat, berguna bagi masyarakat sekitarnya, merasa bahagia dan sejahtera secara fisik, mental dan spiritual. Dan ada pengaruh positif dan signifikan latihan Senam Jantung Sehat pada penderita hipertensi terhadap penurunan tekanan darahnya. Menurut Cerika pada tesisnya latihan senam dapat menurunkan tekanan sistolik dan diastolik, latihan senam menimbulkan efek seperti: beta blocker yang dapat menenangkan sistem saraf simpatikus dan melambatkan denyut jantung. Latihan Senam Jantung Sehat dengan intensitas sedang (70-80%), dengan lama latihan 20-60 menit sekali latihan, dan frekuensi latihan 3 kali seminggu, mampu menurunkan secara signifikan tekanan darah pada penderita hipertensidengan penurunan sebesar 3,346% (sistolik) dan 4,273% (diastolik).

Menurut Lilik ( 2011 : 24 ) mengatakan bahwa tekanan darah tinggi (Hipertensi) adalah penyakit ke dua terbanyak yang diderita pada lansia wanita, sekitar 33,7 % untuk wanita dan 31,7% untuk para pria.

(14)

B. Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah diatas, dapat diidentifikasikan beberapa masalah yaitu sebagai berikut : Apakah Senam Jantung Sehat seri I dapat mempengaruhi tekanan darah pada lansia ? Apakah Senam Jantung Sehat seri I mempengaruhi denyut nadi istirahat pada lansia ? Bagaimana Senam Jantung Sehat seri I dapat mempengaruhi tekanan darah pada lansia ? Bagaimana Senam Jantung Sehat seri I dapat mempengaruhi denyut nadi istirahat pada lansia ?Seberapa besar pengaruh Senam Jantung Sehat seri I terhadap tekanan darah pada lansia ?Seberapa besar pengaruh Senam Jantung Sehat seri I terhadap denyut nadi istirahat pada lansia?

C. Pembatasan Masalah

Berdasarkan dengan latar belakang dan identifikasi masalah, peneliti membatasi masalah. Pada penelitian ini peneliti ingin mengetahui pengaruh senam jantung sehat seri I terhadap tekanan darah dan denyut nadi istirahat pada peserta klub lansia Telkom Lubuk Pakam.

D. Rumusan Masalah

Berdasarkan identifikasi dan pembatasan masalah di atas, maka yang menjadi rumusan masalah dalam penelitian ini adalah :

(15)

2. Apakah Senam Jantung Sehat seri I dapat mempengaruhi faal jantung (denyut nadi istirahat) pada lansia ?

E. Tujuan Penelitian

Sesuai dengan penentuan rumusan masalah, maka yang menjadi tujuan dalam penelitian ini adalah :

1. Untuk mengetahui pengaruh Senam Jantung sehat seri I terhadap tekanan darah pada lansia.

2. Untuk mengetahui pengaruh Senam Jantung Sehat seri I terhadap denyut nadi istirahat pada lansia.

F. Manfaat Penelitian

Setelah penelitian ini selesai, diharapkan akan berguna untuk :

1. Sebagai bahan pengetahuan bagi masyarakat untuk mengetahui betapa pentingnya olahraga, antara lain olahraga Senam Jantung Sehat.

2. Sebagai bahan masukkan dalam pembinaan dan meningkatkan derajat kesehatan para lansia.

(16)

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, maka dapat disimpulkan bahwa:

1. Ada pengaruh senam jantung sehat seri 1 terhadap tekanan darah pada peserta Klub Jantung Sehat lansia Telkom Lumbuk Pakam Deli Serdang.

2. Ada pengaruh senam jantung sehat seri 1 terhadap denyut nadi istirahat pada peserta Klub Jantung Sehat lansia Telkom Lumbuk Pakam Deli Serdang.

B. Saran

Dari kesimpulan penelitian di atas, maka beberapa saran yang dapat diberikan oleh peneliti adalah :

1. Hasil penelitian ini dapat dijadikan sebagai sumber referensi dan masukan para pembaca dan masyarakat akan arti penting olahraga seperti senam jantung sehat seri 1 terhadap kesehatan tubuh.

(17)
(18)

DAFTAR PUSTAKA

Ambardini, Rachmah (2009). Aktivitas Fisik Pada Lanjut Usia. Universitas Negeri Yogyakarta, Wuny.

Apollo, Fajar (2009). Efek Latihan Aerobik Intensitas Rendah dan Sedang terhadap Indeks Massa Tubuh dan Tekanan Darah Penderita Overweight dan Obesitas. Medan, Universitas Negeri Medan.

Lilik (2011).Keperawatan Lanjut Usia. Yogyakarta, Graha Ilmu.

Bandiyah, Siti (2009).Lanjut Usia dan KeperawatanGerontik. Yogyakarta, Muha Medika.

Beavers (2002).Tekanan Darah. Jakarta, Dian Rakyat.

Cerika Rismayanthi (2009).Pengaruh Senam Jantung Sehat Indonesia Terhadap Penurunan Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi.Yogyakarta; Program Pasca Sarjana, Universitas Negeri Yogyakarta.Tesis.

Kusmana, Dede (2006). Olahraga Untuk Orang Sehat dan Penderita Penyakit Jantung, Jakarta, Balai Penerbit Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia.

Nugroho, Wahjudi (2008). Keperawatan Gerontik dan Geriatrik. Jakarta, EGC. Price dan Wilson (2006).Patofisiologi. Jakarta, EGC.

Pudjiastuti dan Budi Utomo (2003).Fisioterapi pada Lansia. Jakarta, EGC.

Ridjab Denio (2007). Modifikasi Gaya Hidup dan Tekanan Darah. Maj Kedokteran Indonesia.Volum : 57, Nomor : 5, Mei 2007.

Sukri Muhammad (2011). Pengaruh Pemberian Massage Terhadap Respon Nadi Pemulihan Setelah Latihan Atlet Unimed Softball And Baseball Club (USBC) Tahun 2011. Universitas Negeri Medan.Skripsi.

Sunarno Agung dan Syaifullah Sihombing (2011).Metode Penelitian Keolahragaan.Surakarta, Yuma Pustaka.

(19)

Yayasan Senam Jantung Sehat (1996). Senam Jantung Sehat seri I. Jakarta, Yayasan Jantung Sehat.

www.infodokterku.com/index.php?option=com_content&view=article&id=52:car a-mengukur-tekanan-darah-anda-sendiri&catid=36:yang-perlu-anda-ketahui&Itemid=28

http://www.balipost.com/BaliPostcetak/2004/5/23/kel2.html

http://www.lkc.or.id/2012/05/22/olahraga-untuk-lansia/

Referensi

Dokumen terkait

disebut Metode Recursive Least Square, menduga koefisien parameter regresi dengan meli hasil pengolahan data yang telah ada sebelumnya dengan informasi baru.. Akar

Beberapa babi akan terlihat depresi dan terhambat pertumbuhannya. Anak- anak babi yang lahir dari induk yang terinfeksi pada saat bunting, akan terkena penyakit pada umur 2-5

Model Pembelajaran D iscovery Learning Menggunakan Lks Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas X D i Smkn 1 Cidaun.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

1 Kebesaran bangsa Indonesia bisa terlihat dari begitu kuatnya Masa kerajaan Majapahit yang bisa menguasai wilayah asia dam hal perdagangan // Kebesaran yang telah ditorehkan

Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan: (1) lembar observasi untuk mengumpulkan data tentang aktivitas siswa dan guru, (2) lembar angket respons

Dengan demikian penulis merencanakan penelitian ini dengan judul : “Pondok Pesantren dan Pendidikan Politik ” (Kajian Historis di Ponpes Al-Ishlah Compreng Kab. Agar

Survey relationship between quality of work life and organizational commitment in public organization in kurdista provinc.. Interdiciplenary Journal of

Penulisan Ilmiah ini bertujuan untuk membuat Website Shah Rukh Khan yang dapat digunakan sebagai sarana informasi bagi kalangan masyarakat khususnya pecinta film India. Dalam