• Tidak ada hasil yang ditemukan

GAMBARAN PEMENUHAN KEBUTUHAN GIZI TENAGA KERJA DI BAGIAN DIE CASTING PT. X PLANT PEGANGSAAN, JAKARTA UTARA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "GAMBARAN PEMENUHAN KEBUTUHAN GIZI TENAGA KERJA DI BAGIAN DIE CASTING PT. X PLANT PEGANGSAAN, JAKARTA UTARA"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

i

GAMBARAN PEMENUHAN KEBUTUHAN GIZI

TENAGA KERJA DI BAGIAN DIE CASTING PT. X

PLANT PEGANGSAAN, JAKARTA UTARA

LAPORAN TUGAS AKHIR

Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Ahli Madya

Cindra Paramukti R.0013027

PROGRAM DIPLOMA III HIPERKES DAN KESELAMATAN KERJA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

Surakarta 2016

(2)
(3)

iii

PENGESAHAN PERUSAHAAN

Laporan Tugas Akhir dengan Judul : Gambaran Pemenuhan Kebutuhan Gizi Tenaga Kerja di Bagian Die Casting PT. X Plant Pegangsaan, Jakarta Utara

Cindra Paramukti, NIM : R0013027 Telah disetujui dan disahkan oleh :

Pembimbing Magang PT. X Plant Pegangsaan Pada Hari...Tanggal...2016 Menyetujui : Pembimbing Perusahaan Gigih Kurniadi

(EHS Officer - System Development)

Pembimbing Lapangan

Mualimin

(4)

iv

ABSTRAK

Gambaran pemenuhan kebutuhan gizi tenaga kerja di bagian Die Casting PT. X Plant Pegangsaan, Jakarta Utara

Cindra Paramukti 1, Siti Rachmawati 2

Latar belakang : Permasalahan pemenuhan gizi di tempat kerja sangat berpengaruh terhadap pencapaian kesehatan. Dalam melakukan suatu pekerjaan, tenaga kerja memerlukan zat gizi yang dapat memenuhi kebutuhannya sesuai dengan jenis pekerjaan. Dalam kaitan dengan tenaga kerja, pemenuhan gizi yang tidak sesuai dengan beban kerja dapat menyebabkan penurunan produktivitas dan kapasitas kerja. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui gambaran pemenuhan gizi tenaga kerja sesuai dengan tingkat pekerjaan dan angka gizi yang dianjurkan.

Metode Penelitian : Penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan metode observasional yaitu penulis hanya melakukan observasi, tanpa memberikan intervensi pada variabel yang akan diteliti. Pengambilan data mengenai pemenuhan gizi kerja dilakukan melalui observasi, wawancara, pembagian kuisioner, dan menimbang makanan.

Hasil Penelitian : Data yang diperoleh kemudian dibahas dan dibandingan dengan Permenkes RI No. 75 Tahun 2013 tentang Angka Kecukupan Gizi yang Dianjurkan Bagi Bangsa Indonesia.

Simpulan Penelitian : Pemenuhan kebutuhan gizi tenaga kerja di bagian Die Casting PT. X Plant Pegangsaan belum sesuai dengan angka kecukupan gizi yang dianjurkan karena kandungan gizi yang diberikan kepada tenaga kerja masih melebihi. Saran yang diberikan adalah perusahaan perlu melakukan penyusunan menu makanan dengan gizi seimbang yang sesuai dengan kebutuhan gizi tenaga kerja.

Kata kunci : Pemenuhan Gizi Kerja, Penyelenggaraan Makan

1. Program Diploma III Hiperkes dan Keselamatan Kerja, Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret Surakarta.

2. Dosen Program Diploma III Hiperkes dan Keselamatan Kerja, Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret Surakarta.

(5)

v ABSTRACT

Overview nutrition fulfillment of labor in Die Casting parts PT. X Plant Pegangsaan, North Jakarta

Cindra Paramukti 1, Siti Rachmawati 2

Background : Nutritions fulfilment problem in a workplace very influential the maximum potential of the health outomes. To do a work, manpower need nutrients that can fulfill their needs accordance with the type work. In terms a of labor, nutrition is not accordancee with work load can cause reduced productivity and work capacity. The main point from this project is to understand the fulfilling the nutrition manpower to appropriate with job level and their rocommended nutrient.

Methods : This study is done by using observational method that the author only observations, without intervention the variabbles to be studied. Data gathering itself is done by observing, interview, questionnaire, and food scaling.

Result : Gathered data then discussed and compared by Permenkes RI No. 75 Tahun 2013 about Dietary Allowances that is recommended for the people of Indonesia.

Conclusion : Nutritions fulfilment for workers in Die Casting section, PT. X Plant Pegangsaan is not yet according the Dietary Allowances because the nutrition contents that given for the workers is above the recommended level. Suggestion for this company is that they need to arrange about worker’s food menus within recommended calorie level according to the worker’s dietary allowances.

Keyword : Nourishment fulfilling, Food management

1. Industrial Hygiene, Occupational Health and Safety Program, Faculty of Medicine, Sebelas Maret University, Surakarta.

2. Lecturer Industrial Hygiene, Occupational Health and Safety Program, Faculty of Medicine, Sebelas Maret University, Surakarta.

(6)

vi

PRAKATA

Bismillahirrohmanirrohim, puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas berkah, rahmat, karunia, kesehatan, kekuatan dan kemudahan dalam pelaksanaan magang serta penyusunan laporan magang dengan judul ”GAMBARAN PEMENUHAN KEBUTUHAN GIZI TENAGA KERJA DI BAGIAN DIE CASTING PT. X PLANT PEGANGSAAN JAKARTA UTARA” dengan lancar.

Laporan ini disusun sebagai syarat untuk menyelesaikan studi di Program Diploma III Hiperkes dan Keselamatan Kerja, Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Dalam pelaksanaan magang dan penyusunan laporan ini, penulis telah dibantu dan dibimbing oleh berbagai pihak. Terima kasih untuk :

1. Bapak Prof. Dr. Hartono, dr, M.Si selaku Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta.

2. Ibu Yeremia Rante Ada’, S.Sos., M.Kes selaku Kepala Program Studi Diploma III Hiperkes dan Keselamatan Kerja Universitas Sebelas Maret Surakarta.

3. Ibu Siti Rachmawati, S.ST., M.Si selaku pembimbing yang telah memberikan bimbingan dan saran dalam penyusunan laporan ini.

4. Ibu Lusi Ismayenti, ST., M.Kes selaku dosen penguji yang telah memberikan masukan yang sangat berguna untuk memperbaiki penyusunan laporan ini.

5. Bapak Gigih, Bapak Mualimin, dan seluruh staff PT. X Plant Pegangsaan yang telah membantu penulis selama melaksanakan kegiatan magang. 6. Bapak Seno dan Ibu Warsini beserta adikku Galeh Wirawan Jaya, semua

keluarga besar dan Windu Aji terimakasih atas motivasi, dukungan serta doa yang tak henti-hentinya diberikan kepada penulis.

7. Mey Dita Sari teman magang yang selalu memberikan semangat, hiburan serta membantu dalam penyusunan laporan ini.

8. Andana, Indra Yuniar, Dewi Nur, Prima Eka, Amalia, Deby, Aprilia yang telah memberikan hiburan, semangat dan motivasi kepada penulis dalam penyusunan laporan ini.

9. Teman-temanku Diploma III Hiperkes dan Keselamatan Kerja angkatan 2013, terimakasih atas persahabatan dan kerjasama selama ini.

Dalam penulisan laporan ini masih belum baik, maka penulis memohon kritik dan saran yang membangun demi kemajuan penulisan ini. Semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang membacanya.

Surakarta, Juni 2016 Penulis

(7)

vii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PENGESAHAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAN PERUSAHAAN ... . iii

ABSTRAK ... iv

ABSTRACT ... v

PRAKATA ... vi

DAFTAR ISI ... vii

DAFTAR TABEL ... viii

DAFTAR GAMBAR ... ix

DAFTAR SINGKATAN ... x

DAFTAR LAMPIRAN ... xi

BAB I. PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Rumusan Masalah ... 2

C. Tujuan Penelitian ... 3

D. Manfaat Penelitian ... 3

BAB II. LANDASAN TEORI ... 5

A. Tinjauan Pustaka ... 5

B. Kerangka Pemikiran ... 27

BAB III.METODE PENELITIAN ... 28

A. Jenis Penelitian ... 28

B. Lokasi dan Waktu Penelitian ... 28

C. Populasi Penelitian ... 28

D. Sumber Data ... 29

E. Instrumen Penelitian ... 29

F. Analisis Data ... 30

BAB IV. HASIL PENELITIAN ... 31

BAB V. PEMBAHASAN ... 46

BAB VI. SIMPULAN DAN SARAN ... 56

A. Simpulan ... 56

B. Saran ... 57

DAFTAR PUSTAKA ... 59 LAMPIRAN

(8)

viii

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Kebutuhan Zat Makanan Menurut Jenis Kelamin (AKG 2013) ... 18

Tabel 2. Penyesuaian Kebutuhan Energi Menurut Usia ... 19

Tabel 3. Penyesuaian Kebutuhan Energi Menurut Tingkat Pekerjaan ... 19

Tabel 4. Kategori Indeks Massa Tubuh (IMT) ... 25

Tabel 5. Distribusi Frekuensi Tingkat Pekerjaan ... .... 33

Tabel 6. Distribusi Frekuensi Jenis Kelamin ... 33

Tabel 7. Distribusi Frekuensi Usia Responden ... 33

Tabel 8. Distribusi Frekuensi Berat Badan ... 34

Tabel 9. Distribusi Frekuensi Tinggi Badan ... 34

Tabel 10. Status Gizi Responden Menurut IMT ... 35

Tabel 11. Pembagian Range Kebutuhan Kalori Tenaga Kerja ... 36

Tabel 12. Pemenuhan Kebutuhan Kalori di Tempat Kerja... 37

Tabel 13. Pemenuhan Kebutuhan Karbohidrat... ... 38

Tabel 14. Pemenuhan Kebutuhan Protein... ... 38

(9)

ix

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Kerangka Pemikiran ... 27

Gambar 2. Frekuensi Makan Responden dalam Sehari ... 40

Gambar 3. Kebiasaan Sarapan Responden... 41

Gambar 4. Persepsi Responden Mengenai Menu Makanan ... 42

Gambar 5. Persepsi Responden Terhadap Rasa makanan ... 43

Gambar 6. Persepsi Responden Terhadap Makanan Sehat ... 44

(10)

x

DAFTAR SINGKATAN

BPS : Badan Pusat Statistik IMT : Indeks Massa tubuh AKG : Angka Kecukupan Gizi

FAO : Food Association Organization WHO : World Health Organization BMI : Body Mass Index

PMK : Peraturan Menteri Kesehatan KEK : Kurang Energi Kronis EHS : Enviroment Health Safety QCL : Quality Control Line MTC : Man Tool Consummable QCO : Quality Control Operational

BB : Berat Badan

TB : Tinggi Badan KKAL : Kilo Kalori

(11)

xi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. AKG yang Dianjurkan bagi Bangsa Indonesia

Lampiran 2. Hasil Analisa Kandungan Makanan Setiap Catering dan Extra Fooding

Lampiran 3. Kebutuhan Kalori dan Status Gizi Tenaga Kerja Lampiran 4. Hasil Perhitungan Kalori Menu Makanan

Lampiran 5. Hasil Perhitungan Menu Makanan Extra Fooding Lampiran 6. Kuisioner Tenaga Kerja di Bagian Die Casting Lampiran 7. Surat Keterangan Magang

Lampiran 8. Jadwal Kegiatan Magang Lampiran 9. Daftar Hadir

Referensi

Dokumen terkait

Adapun toko yang mengalami rata-rata penurunan terendah seperti yang terjadi pada toko Andromeda yaitu sebanyak 8%, selebihnya toko-toko penjual personal computer

Alhamdullilah puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas berkah, rahmat, karunia, kesehatan, kekuatan dan kemudahan dalam pelaksanaan magang serta penyusunan

Puji syukur peulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas berkah, rahmat, karunia, kesehatan, kekuatan dan kemudahan dalam pelaksanaan magang dengan judul “Gambaran Penerapan

Lee & Chuah (2001), on their research at manufacturer of optical frames and sunglasses, divided BPI into five phases: select the process, understand the

ANALISIS FAKTOR –FAKTOR KETERLAMBATAN PROYEK JALAN DI KOTA JAMBI, Anter Lagustory Sigiro, NPM 09.02.13319, Tahun 2014, Bidang Peminatan Manajemen Konstruksi,

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) Pengaruh pendekatan taktis sebagai upaya untuk meningkatkan kemampuan keterampilan passing bawah bolavoli pada siswa kelas X-2 SMA

Dari indikator diatas dapat dipahami bahwa kepala madrasah sudah melaksanakan supervisi yakni dengan mengadakan kunjungan kelas, mengarahkan guru untuk penyusunapn

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah S.W.T atas berkah, rahmat, karunia, kesehatan, kekuatan dan kemudahan dalam pelaksanaan magang serta penyusunan laporan Tugas