• Tidak ada hasil yang ditemukan

Soal uraian BAB IV PENELITIAN TINDAKAN KELAS

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Soal uraian BAB IV PENELITIAN TINDAKAN KELAS"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

A. Soal Subyektif Kasus Pembelajaran

Bu Devi ialah guru kelompok A TK Cempaka Malang. Dalam keseharian anak-anak kelompok A menunjukkan hal-hal berikut. Dari 20 anak di kelompok A, hanya 5 anak yang mampu memilih kegiatannya sendiri. 10 anak di antaranya belum mampu menyelesaikan tugas-tugasnya sampai selesai, dan hanya 7 anak yang mampu menyelesaikan tugasnya secara mandiri. Di samping itu 4 anak sering mengganggu temannya yang sedang mengerjakan tugas. Setelah diselidiki, ternyata kegiatan pembelajaran yang dilakukan Bu Devi bersifat rutin, yaitu selain bercerita, anak-anak mengerjakan LKS yang sudah dibagikan pada awal tahun ajaran baru. Untuk memperbaiki situasi tersebut, Bu Devi mendiskusikannya dengan Kepala TK. Setelah mengkaji beberapa literatur tentang karakteristik perkembangan anak dan strategi pembelajaran di TK, akhirnya Bu Devi memilih metode proyek.

Pertanyaan:

1. Bantulah Bu Devi untuk menemukan akar permasalahan yang dihadapinya di kelompok A tersebut.

2. Identifikasi faktor-faktor penyebab mengapa permasalahan itu terjadi!

3. Jika Bu Devi ingin melakukan penelitian tindakan kelas, bantulah Ia merumuskan judul penelitian tindakan kelas tersebut!

4. Buatlah peta konsep teori yang mendukung penelitian yang dilakukan oleh Bu Devi.

Referensi

Dokumen terkait

Gunakan tanda baca dan huruf kapital yang tepat dalam kalimat berikut. mengapa kamu tidak mengerjakan pr tanya

Gunakan tanda baca dan huruf kapital yang tepat dalam kalimat berikut. mengapa kamu tidak mengerjakan pr tanya

laki lebih banyak menggunakan strategi yang bersifat agresif dibandingkan anak perempuan. Selain itu, bila ditinjau dari usia 4-5,5 tahun dan lebih dari 5,5 tahun,

Tahap perencanaan pada siklus II terdiri dari persiapan perangkat pembelajaran seperti RPP, soal-soal evaluasi, penskoran, format observasi kegiatan guru dan siswa, LKS, media

bertanggung jawab atas peningkatan yang akan dicapai. 3) Tindakan yang Guru/peneliti lakukan hendaknya didasarkan pada pengetahun, baik pengetahuan konseptual dari

5) Memberikan tugas kepada kelompok untuk mengerjakan Lembar Kerja Siswa (LKS). 6) Membimbing setiap kelompok untuk menyelesaikan tugasnya. 7) Meminta satu orang tiap

Kemudian siswa mulai bekerja di dalam kelompok (dengan teman sebagkunya) untuk mengerjakan LKS mereka masing-masing. Pada kegiatan ini, peneliti memantau pekerjaan

Setelah itu, seluruh siswa mengerjakan soal yang ada didalam LKS tersebut dan guru membimbing siswa dalam kelompok terutama kelompok yang mengalami kesulitan dalam