• Tidak ada hasil yang ditemukan

Saran – Saran

Dalam dokumen Sampaikan olehmu dari padaku (Halaman 136-149)

Mengakhiri penelitian ini, izinkan peneliti hendak menawarkan beberapa rekomendasi terkait topic penelitian ini.

1. Penelitian ini hanya menyentuh satu sisi saja dari penelitian terkait politik tuan guru. Perlu ada penelitian lanjutan untuk mengurai sisi yang lebih luas dan dalam terkait politik tuan guru, agar pembaca memperoleh perspektif yang lebih tajam dan bernas terkait politik tuan guru.

2. Sebagai tuan guru, tugas yang pokok dan utama adalah melakukan dakwah dan pembinaan masyarakat baik melalui majlis taklim maupun pendidikan madrasah atau pondok pesantren. Bagituan guru baik yang sudah terpilih atau tidak terpilih, hendaknya tetap berkhidmat kepada masyarakat melalui jalan dakwah.

3. Sebagai refresentasi penerapan prinsip Islam dalam berpolitik, para tuan guru hendaknya tetap dalam koridor ke Islaman dalam menjalan profesi sebagai politisi. Mengingat dalam dunia politik adalah dunia yang sangat rentan dengan praktek-praktek yang tidak terpuji seperti politik uang, kampanye hitam, propaganda dan lain sebagainya.

DAFTAR PUSTAKA

A. Ezzati, Gerakan Islam SebuahAnalisis. Jakarta: Pustaka Hidayah, 1990.

A. Djazuli, Fiqh Siyasah: Implementasi Kemaslahatan Umat dalam Rambu- Rambu Syari'ah, Jakarta: Prenada Media, 2003

A.Karim Zaidan, Asas al-Dakwah, diterj.M. Asywadie Syukur dengan judul Dasar-dasar Ilmu Dakwah Jakarta: Media Dakwah,1979.

Abu Hamid al-Ghazali, Ihya’ Ulumuddin juz II ,Beirut: Dar Kutub al-Ilmiyah Adam Kuper& Jessica Kaper,EnsiklopediIlmu-IlmuSosial,Jakarta:PT Raja

Grafindo

Ahmad Suhelmi, PemikiranpolitikBarat, Jakarta : Darul FALAH, 1999

Ali 'Abdar-Raziq, Khilafah dan Pemerintahan Dalam Islam,Terj. Afif Mohammad, Pustaka, Bandung, 1985

Bahtiar Effendy, Islam dan Negara TransformasiPemikirandanPraktik Islam di Indonesia, Jakarta :Paramadina, 1998

DeliarNoer, Pengantar ke Pemikiran Politik, Medan :Dwipa, 1965

Departemen P dan K, KamusBesar Indonesia, Jakarta: BalaiPustaka, 1995.

Didin Hafidhuddin, Dakwah Aktual Jakarta: Gema Insani Press, 2000.

Hadari Nawawi dan Mimi Martini, Penelitian Terapan, Gadjah Mada University Press, Yogyakarta, 1994.

J. Pulungan, Fiqih Siyasah Ajaran Sejarah dan Pemikiran, Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada, 1999.

Kamaruzzaman, Relasi Islam dan Negara: Perspektif Modernis dan Fundamentalis, Yayasan Indonesia TeraAnggota IKAPI, Magelang, 2001.

M. Mashur Amin, Metode Dakwah Islam Dan Beberapa Keputusan Pembangunan Tentang Aktivitas Keagamaan Yogya: Sumbangsih, 1980.

Masdar Helmy. Dakwah dalam Alam Pembangunan Semarang: Toha Putra, 1975 Masyhur Amin, Metode Dakwah dan Beberapa Kumpulan Peraturan Tentang

Aktivitas Dakwah Yogyakarta: Sumbangsih ,1980

Miriam Budiarjo, Dasar-Dasar Ilmu Politik, Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama, 2007.

Muhammad Albahy, Islam dan Sekularisme Antara Cita dan Fakta, Alih bahasa:

Hadi Mulyo, Solo: Ramadhani, 1988.

Muhammad Munir dan WahyuIlahi, ManajemenDakwah, Jakarta: Kencana, 2006.

Nasrudin Razak, Dienul Islam Bandung: Al-Ma’arif,1986

Nasution, Metode Penelitian Naturalistik-Kualitatif Bandung: Tarsito, 1992..

Onong Uchjana Effendy, Ilmu Komunikasi Teori Dan Praktek Bandung: Rosda, 2002

Patria, Nezardan Andi Arief. Antonio Gramsci Negara danHegemoni. Yogyakarta: PustakaPelajar, 2003.

Shalahudin Sanusi, Pembahasan Sekitar Prinsip-Prinsip Dakwah Islam Semarang: Ramadhani, 1964

SoeryonoSoekanto, Pengantar Penelitian Hukum, UI Press, Jakarta, 1986 Syamsuri Siddiq, Dakwah dan Teknik Berkhutbah Bandung: Al-Ma’arif,1983 Toto Tasmara, Komunikasi Dakwah Jakarta: Gaya Media Pratama, 1974 Winengan, SeniMengelolaDakwah, LP2M UIN Mataram, 2018

Yusuf Al-Qardawi, Pedoman Bernegara dalam Persefektif Islam, Jakarta :pustaka Al-kautsar, 1999.

Ahsanul Rijal, Politik Tuan Turu Versus Politik Media “Pilpres 2019 di Lombok

“Antara Dakwah dan Politik. Volume 16, No. 2, Juni 2019.

Abdurrahman, Fenomena Kiai Dalam Dinamika Politik: Antara Gerakan Moral dan Politik, KARSA, Vol. XV No. 1 April 2009, 26

Ridwan, Hubungan Islam Dan Politik Di Indonesia Perspektif Pemikiran Hasan Al-Banna, Jurnal Hukum Samudra Keadilan, Volume 12, Nomor 2, Juli- Desember 2017

Warjio, Falsafah dan Strategi Politik Dakwah PKS, Jurnal POLITEIA, Vol.3 No.2 Juli 2011.

Titin Yuniartin, Identitas Politik Partai Keadilan Sejahtera, KOMUNIKA: Jurnal Dakwah dan Komunikasi Vol. 12, No. 2, Juli - Desember 2018.

Abdullah, Komplementaritas Dakwah kultural dan structural, Jurnal Pengembangan Masyarakat Volume IV, No., 24, Tahun 2017.

Agus Dedi Putrawam, Dekarismatisasi Tuan Turu Di Pulau Lombok Nusa Tenggara Barat, In Right Jurnal Agama dan HakAzaziManusia Vol. 5, No. 2, Mei 2014.

Ahmad Asroridkk, Dakwah dan Politik: MenakarKontribusiOrganisasi Islam SayapPartaiPolitikBagiMasyarakat Muslim Yogyakarta, JurnalDakwah, Vol. XIV, No. 1 Tahun 2013.

Andi Darmawan, Dialektika Dakwah, Politikdan Gerakan Keagamaan Kontemporer Telaah Pemikiran Nasir al-Din al-Albani dan Pengaruhnya Terhadap Pembentukan Salafy Kontemporer Jurnal Dakwah, Vol. XIV, No. 2 Tahun 2013

Anwar Syarifuddin, Hegemoni Budaya dalam Dinamika Dakwah di Rusia.

IlmuDakwah: Academic Journal for Homiletic Studies Vol. 6 No. 2 Desember 2012.

A. Jufri, Konsepsi Politik Islam Dan Realitas Relasi Islam Dan Negara Di Indonesia Pascareformas, FARABI Jurnal Pemikiran Konstruktif Bidang Filsafat dan Dakwah, Vol. 18 No. 2, Desember 2018.42

Ahmad Sukardi, Pola Dakwah Pada Masyarakat Global, Jurnal Komunikasi Dakwah Vol. 6, No. 1, Mei 2013

Ahmad Zumaro, Politik Sebagai Instrumen Dakwah Dalam Memanimalisir Kemunkaran, Jurnal Ath-Thariq, Vol. 02 Tahun 2018

Asep Nurjaman, Cleavage Agama Di Tingkat Lokal, Indonesia: Identifikasi Partai Tanpa Komitmen Electoral, Jurnal Sospol, Vol 3 No 2, Juli-Desember 2017.

Fahrurrozi, BudayaPesantren Di PulauSeribu Masjid Lombok, KARSA:

JurnalSosialdanBudayaKeislaman Vol. 23 No. 2, Desember 2015.

H. Sadi, Kiai Dan Politik: Mengintip Motif Kiai Nu (NahdlatulUlama) DalamPemilu 2009 Di Glenmore KabupatenBanyuwangi Khazanah Pendidikan Jurnal Ilmiah Kependidikan, Vol. X, No. 1. 2017

Khoiro Ummatin, Kontekkstualisasi Misi Dakwah Islam, Jurnal Dakwah edisi 3 Yogyakarta: Fakultas Dakwah IAIN Sunan Kalijaga,2001

Sperling, James. 2001. “Neither Hegemony Nor Dominance: Reconsidering German Power in Post Cold-war Europe”. British journal of Political Science, March. . 389.

Zainal Fikri, Politik Islam antara Dakwah dan Orientasi Kekuasaan, Alhadharah Jurnal Ilmu Dakwah Vol. 13 No. 26, Juli–Desember 2014

Draft Interview Penelitian DAKWAH & HEGEMONI POLITIK

TelaahKeterlibatan Tuan Guru DalamPolitikPraktis di KecamatanPraya Lombok Tengah

1. Bagaimanatanggapanbapakterkaitmaraknyatuan guru yang berpolitik di KecamatanPraya?

2. Apakah alasan-alasantuan guru

sehinggaterjunkepolitikpraktis?

3. Apakahtuan guru

sudahmemahamikonsekwensiketerlibatandalampolitikpraktis?

4. Apakahketikatuan guru

sudahterpilihakantetapmenjalandakwah di majistaklim?

5. Bagaimanatuan guru menyikapi pro

kontraterkaitketerlibatantuan guru dalampolitikpraktis?

6. Bagaimanabentukketerlibatantuan guru dalamberpolitik?

7. Bagaimanastrategituan guru untukberhasildalam agenda politikini?

8. Apakahtuan guru melibatkanjamaahdalamberpolitik?

9. Apabentukketerlibatanjamaahdalampolitiktuan guru?

10.Bagaimana pula peransantridalampolitiktuan guru?

11. Apakahadajanjipolitikdengankonstituen-konstituentuan guru?

12.Point apasaja yang menjadi focus dalamjanjipolitik?

13. Apa yang menjadialasanBapakmendukungsalahsatucalon?

14.Apasajakriteria-kriteriacalon yang Bapakdukung?

15.Apakeuntunganuntukpondokpesantrenapabilacalon yang bapakdukungterpilih?

16.Tahunberapapondokpesantrenbapakberdiri?

17.Darimanasajasumber-sumbersantribapak?

18.Bagaimanakomitmencalon yang

didukungterhadappondokpesantren ?

19. Apasantri yang sekolah di sinimondoksemuaatauada yang pulang?

20. Bagaimanatanggapanwalisantriketikabapakterjunkepolitikpra ktis?

Lampiran-lampiran

Wawancaradengan TGH. Habib Ziadi

Ket: Pengajianumummenjelangpemilihanumum legislative di salahsatuponpes di Praya

Wawancaradengan TGH. ShobiAzhary

Ket: Ketikawawancarabersama TGH.

ShobriAzharidansedangmenyampaikanPengajiandi komplekAsramaPonpesDarulMuhibbin NW Mispalah

Wawancaradengan TGH. Syatibi

Ket: berfoseusaiwawancarabersama TGH.

ShathibidansedangSosialisasisalahsatucalon yang didukung.

Wawancarabersama TGH. Fachruddin, Lc.

Ket: SosialisasiCalegolehTGH.

Fakhruddin,Lcdansedangmemberikanarahankepada TIM pemenanganCaleg DPRD Prov. NTB.

Ket: Ketika TGH.

MakmurSholehsedangmenyampaikanPengajiandanarahandukungankepadacalon- calon yang akandiusung…

Dalam dokumen Sampaikan olehmu dari padaku (Halaman 136-149)