KATA PENGANTAR
Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena dapat terselesaikannya modul Bahasa Arab terintegrasi untuk SMA/MA kelas X. Modul ini bertujuan untuk membantu siswa MA/SMA dalam memahami penggunaan dan pengembangan konsep – konsep Bahasa Arab agar lebih mudah dan terarah. Kami berharap bahwa modul ini juga dapat menambah referensi bagi siswa dalam pembelajaran Bahasa Arab.
Dalam modul ini memuat tentang pokok bahasan yang berkaitan dengan
“Penghormatan dan Perkenalan”. Selain itu untuk memudahkan pemahaman juga terdapat rangkuman, latihan soal, evaluasi dan umpan balik. Kami juga menyisipkan ayat dan hadits terkait dengan materi gerak lurus serta info-info tentang sains yang berkaitan dengan materi.
Akhirnya, kami mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan modul ini, semoga dapat memberikan andil dalam kemajuan siswa untuk mempelajari Bahasa Arab khususnya, pengembangan keterampilan literasi dan berpikir kritis. Kami menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam penyusunan modul ini. Untuk itu, kritik dan saran bagi kesempurnaan modul ini sangat kami harapkan. Semoga modul ini dapat memberikan manfaat bagi peningkatan kompetensi dan hasil belajar siswa dalam Bahasa Arab dan penerapannya dalam kehidupan sehari – hari.
Banyuwangi, 03 Nopember 2020
Penulis
i
DAFTAR ISI
Kata Pengantar ………....…... i
Daftar Isi ………..……….……….. ii
Peta Konsep ………....………..……….………. iii
BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang ………... ………...………... 1
B. Deskripsi Singkat ……….. 1
C. Tujuan ………..….………... 2
D. KD dan Indikator ……….……….… 2
E. Organisasi Pembelajaran ………..………... 3
F. Petunjuk Penggunaan Modul ..………..………... 3
BAB II KEGIATAN PEMBELAJARAN A. Materi I (Pertama) ...……….……….……… 4
1. Uraian Materi ...……….……...………….……… 5
2. Rangkuman Materi ...……….……… 7
3. Lembar Kerja ...……….……….……...… 8
4. Latihan Soal ...……….……….……...… 9
5. Penilaian Diri ...……….……….……...… 10
B. Materi I (Pertama) ...……….……….……… 11
1. Uraian Materi ...……….……...………….……… 12
2. Rangkuman Materi ...……….……… 15
3. Lembar Kerja ...……….……….……...… 16
4. Latihan Soal ...……….……….……...… 16
5. Penilaian Diri ...……….……….……...… 17
BAB III EVALUASI DAN UMPAN BALIK A. Tes Formatif ...………...………..………… 18
B. Kunci Jawaban ………...………... 21
C. Umpan Balik …...…...………..….. 21
BAB IV PENUTUP Penutup ……….……...…… 22 DAFTAR PUSTAKA
GLOSSARIUM
ii
PETA KONSEP
تايحتلا فر اعت
لا َو
3. Implementasi Fi’il, Isim dan Huruf dalam sebuah kalimat/paragraf
2. Ciri-ciri Fi’il, Isim dan Huruf 1. Pengertian Fi’il, Isim dan Huruf
3. Implementasi bilangan 1-100 dalam sebuah kalimat/paragraf
2.‘Adad ma’dud _Jenis Nakiroh dan Ma’rifat 1. Kaidah penyusunan bilangan 1-100
ماقرلأَا ١ – ١٠٠
ةملكلَا ميسقت
تايحتلا فر اعت
لا َو
iii
BAB I PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
Ananda, pokok bahasan ini memuat tentang menerapkan kaidah tentang bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal :
١٠٠ – ١ ماقرلأَا - ةملكلَا ميسقت
dalammenyususn teks Bahasa Arab yang berkaitan dengan tema
فراعّتلاو تايحّتلا .
Setelah memahami materi ini diharapkan Ananda dapat memiliki tiga kompetensi, yaitu kompetensi bahasa (linguistik), kompetensi komunikatif dan kompetensi budaya (Arab).
Dengan kompetensi komunikatif dimaksudkan agar peserta didik mampu mengungkapkan perasaan dan fikirannya dalam bahasa Arab, sedangkan dengan kompetensi budaya dimaksudkan agar mereka dapat berkomunikasi dalam bahasa Arab sesuai dengan budaya Arab, khususnya budaya Arab Islami, di samping budaya universal kontemporer yang tidak bertentangan dengan prinsip-prinsip ajaran Islam.
Ananda tentu akan mempelajari modul ini secara mandiri, Ananda juga dapat mengukur sejauh mana pemahaman terhadap materi yang telah dipelajari melalui pengerjaan latihan-latihan dan tes formatif yang disediakan. Lihatlah kunci jawaban apabila Ananda ingin mencocokkan kebenaran jawaban yang telah dikerjakan.
B. DESKRIPSI SINGKAT
Modul ini dapat digunakan sebagai bahan ajar mata pelajaran Bahasa Arab kelas X yang berisi tema tentang
فراعّتلاو تايحّتلا
Adapun pokok bahasan yang diuraikan dalam modul ini meliputi
ةملكلَا ميسقت
ماقرلأَا - ١ – ١٠٠
Dalam setiap bab tersedia uraian materi, rangkuman, latihan soal dan penilaian diri. Modul ini ditutup dengan evaluasi untuk mengukur pengetahuan siswa tentang gerak lurus disertai penilaian diri dan umpan balik.
1
C. TUJUAN
Setelah mempelajari modul ini diharapkan Ananda dapat :
(1) Memahami pengertian tentang
١٠٠ – ١ ماقرلأَا - ةملكلَا ميسقت
(2) Menjelaskan pengertian tentang
١٠٠ – ١ ماقرلأَا - ةملكلَا ميسقت
(3) Menerapkan kaedah bahasa tentang
١٠٠ – ١ ماقرلأَا - ةملكلَا ميسقت تايحّتلا
فراعّتلاو
dalam tema
(4) Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk mengungkapkan informasi terkait topik
تايحّتلا فراعّتلاو
dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal
ةملكلَا ميسقت
ماقرلأَا - ١ – ١٠٠
D. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI 1. Kompetensi Dasar (KD)
3.3. Menerapkan kaidah tentang bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal :
ةملكلَا ميسقت
ماقرلأَا - ١ – ١٠٠
dalam menyusun teks Bahasa Arab yang berkaitan dengan tema
تايحّتلا فراعّتلاو
4.3. Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk mengungkapkan informasi terkait topik
فراعّتلاو تايحّتلا
dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal
ةملكلَا ميسقت
ماقرلأَا - ١ – ١٠٠
baik secara lisan maupun tulisan 2. Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Indikator ketercapaian yang diharapkan adalah Ananda dapat :
1. Mendeskripsikan kaedah bahasa tentang
١٠٠ – ١ ماقرلأَا - ةملكلَا ميسقت
2. Menerapkan kaedah bahasa tentang
١٠٠ – ١ ماقرلأَا - ةملكلَا ميسقت تايحّتلا
فراعّتلاو
dalam tema
3. Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk mengungkapkan informasi terkait topik
فراعّتلاو تايحّتلا
dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal١٠٠ – ١ ماقرلأَا - ةملكلَا ميسقت
2
E. ORGANISASI PEMBELAJARAN
No Uraian Materi
Aktivitas Pembelajaran
Link Penguatan
Evaluasi Per Aktivitas Pembelajaran
Jumlah JP
Evaluasi Akhir Belajar dan Kunci Jawaban
1
ةملكلَا ميسقت
- Mengkaji materi - Menyebutkan
ciri-ciri isim, fi’il dan huruf
- Menyusun kalimat/paragraf
- 15 soal essay 2
20 soal PG
2
– ١ ماقرلأَا ١٠٠
- Mengkaji materi - Menulis angka 1-
100 (imla’) - Menyusun
kalimat/paragraf
- 11 soal essay 2
Jumlah 4 JP
F. PETUNJUK PENGGUNAAN MODUL
Agar Ananda berhasil dengan baik dalam mempelajari dan mempraktikkan modul ini, ikutilah petunjuk belajar sebagai berikut :
1. Bacalah dengan cermat bagian pendahuluan sampai Ananda memahami benar tentang tujuan mempelajari unit pembelajaran ini.
2. Pelajarilah dengan seksama bagian target kompetensi sehingga Ananda benar- benar memahami target kompetensi yang harus dicapai.
3. Ujilah capaian kompetensi Ananda dengan mengerjakan soal tes formatif, kemudian cocokkan jawaban Ananda dengan kunci jawaban yang tersedia di bagian akhir unit pembelajaran.
4. Lakukan penilaian mandiri sebagai refleksi ketercapaian target kompetensi.
3
BAB II
KEGIATAN PEMBELAJARAN
A. MATERI 1 (PERTAMA)
Nama Madrasah : MAN 2 Banyuwangi Mata Pelajaran : Bahasa Arab
Kelas / Semester : X / Gasal
Waktu : 2 JP
Pokok Bahasan :
فراعّتلاو تايحّتلا
Sub Pokok Bahasan :
ةملكلَا ميسقت
Kompetensi Dasar :
3.3. Menerapkan kaidah tentang bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal :
ميسقت
ةملكلَا
dalam menyusun teks Bahasa Arab yang berkaitan dengan temaتايحّتلا فراعّتلاو
4.3. Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk mengungkapkan informasi terkait topik
فراعّتلاو تايحّتلا
dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal tentangةملكلَا ميسقت
Indikator Pencapaian :
1. Mendeskripsikan kaedah bahasa tentang
ةملكلَا ميسقت
2. Menerapkan kaedah bahasa tentang
ةملكلَا ميسقت
dalam temaفراعّتلاو تايحّتلا
3. Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk mengungkapkan informasi terkait topik
تايحّتلا
فراعّتلاو
dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikalةملكلَا ميسقت
4
1. URAIAN MATERI
5
6
2. RANGKUMAN MATERI
➢
➢
➢
➢
7
3. LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
8
4. LATIHAN SOAL
9
5. PENILAIAN DIRI
Berilah tAnanda centang (√) apabila Ananda telah menguasai criteria kinerja berikut ini :
No Kriteria Kinerja Ya Tidak
1 Dapatkah Ananda menyebutkan pengertian Isim ?
2 Dapatkah Ananda menyebutkan pengertian Fi’il ?
3 Dapatkah Ananda menyebutkan pengertian Huruf ?
4 Dapatkah Ananda menyebutkan ciri-ciri Isim ?
5 Dapatkah Ananda menyebutkan ciri-ciri Fi’il ?
6 Dapatkah Ananda menyebutkan ciri-ciri Huruf ?
7 Dapatkah Ananda membedakan antara Isim, Fi’il dan Huruf
?
8 Dapatkah Ananda menyebutkan Isim, Fi’il dan Huruf dalam sebuah kalimat ?
9 Dapatkah Ananda membuat kalimat yang mengandung unsur Isim, Fi’il dan Huruf ?
10
B. MATERI 2 (KEDUA)
Nama Madrasah : MAN 2 Banyuwangi Mata Pelajaran : Bahasa Arab
Kelas / Semester : X / Gasal
Waktu : 2 JP
Pokok Bahasan :
فراعّتلاو تايحّتلا
Sub Pokok Bahasan :
١٠٠ – ١ ماقرلأَا
Kompetensi Dasar :
3.3. Menerapkan kaidah tentang bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal :
ماقرلأَا ١ –
١٠٠
dalam menyusun teks Bahasa Arab yang berkaitan dengan temaفراعّتلاو تايحّتلا
4.3. Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk mengungkapkan informasi terkait topik
فراعّتلاو تايحّتلا
dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal tentang١٠٠ – ١ ماقرلأَا
Indikator Pencapaian :
1. Mendeskripsikan kaedah bahasa tentang
١٠٠ – ١ ماقرلأَا
2. Menerapkan kaedah bahasa tentang
١٠٠ – ١ ماقرلأَا
dalam temaفراعّتلاو تايحّتلا
3. Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk mengungkapkan informasi terkait topik
فراعّتلاو تايحّتلا
dengan memperhatikan bentuk, makna dan fungsi dari susunan gramatikal١٠٠ – ١ ماقرلأَا
11
1. URAIAN MATERI
12
13
14
2. RANGKUMAN MATERI
➢
15
3. LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
4. LATIHAN SOAL
❖
❖
❖
16
5. PENILAIAN DIRI
Berilah tAnanda centang (√) apabila Ananda telah menguasai criteria kinerja berikut ini :
No Kriteria Kinerja Ya Tidak
1 Dapatkah Ananda menyebutkan Angka 1-100 dalam Bahasa Arab ?
2 Dapatkah Ananda mengetahui perbedaan penulisan Angka 1-100 dalam Bahasa Arab?
3 Dapatkah Ananda menulis Angka 1-100 dalam Bahasa Arab ?
4 Dapatkah Ananda mengartikan Angka 1-100 dalam sebuah kalimat berbahasa Arab ?
5 Dapatkah Ananda menyusun sebuah kalimat yang mengandung Angka 1-100 dalam Bahasa Arab ?
6
Dapatkah Ananda menyusun sebuah paragraf berbahasa Arab yang mengandung Isim, Fi’il dan Huruf serta Angka 1-100 ?
17
BAB III
EVALUASI DAN UMPAN BALIK
A. TES FORMATIF
18
19
20
B. KUNCI JAWABAN
❖ PILIHAN GANANDA
1. B 11. B
2. C 12. A
3. E 13. B
4. D 14. C
5. D 15. A
6. E 16. B
7. A 17. E
8. A 18. B
9. B 19. D
10. A 20. C
❖ TERJEMAH
C. UMPAN BALIK
Ananda telah mengerjakan tes evaluasi modul untuk mengukur kemampuan dalam mempelajari keseluruhan isi modul. Cocokanlah jawaban tes Ananda dengan kunci jawaban yang tersedia. Jika jawaban Ananda yang benar mencapai 80 %, BAGUS.
Berarti Ananda telah berhasil memiliki penguasaan yang baik dalam mempelajari isi modul.
BAB II PENUTUP
Dengan izin Allah dan motivasi yang kuat untuk belajar dan berusaha, Alhamdulillâh, penyusun telah menyelesaikan Modul Pembelajaran Bahasa Arab kelas X ini dengan baik. Dan Insya Allah, akan dilanjutkan pada penyusunan modul pembelajaran berikutnya. Semoga dengan hadirnya modul ini mampu memberikan kontribusi positif bagi dunia pendidikan.
Akhir kata, penyusun mengucapkan rasa syukur kepada Allah SWT dan terima kasih kepada seluruh pihak yang telah memberikan motivasi kepada penyusun untuk menyelesaikan modul ini. Saran dan kritik yang membangun dari para pengguna modul ini penyusun perlukan untuk menjadikan modul ini lebih baik lagi.
22
DAFTAR PUSTAKA
Ditjend Pendis, KSKK Madrasah, 2019, Bahasa Arab Kelas X, Jakarta : Penerbit Kemenag RI
Al Mahmudi, Muallim, 2018, Modul Asyik Belajar Bahasa Arab, Jawa Barat : Penerbit QDR Publishing
AW, Muhammad, Abu, Akrab Nahwu
Ibrahim, Nurhanah dan Abdul Muis, Andi, 2014, Bahasa Arab, Gowa : Penerbit Panrita Global Media
23
GLOSSARIUM
- Kalimah (ةملكلا)
adalah suatu lafadz yang mempunyai suatu makna tertentu. Kalimah (ةملكلا) dapat mempunyai makna tertentu karena tersusun atas beberapa kata sesuai kaidah Bahasa Arab.
- Isim (مسلإا)
adalah suatu kata (kalimah) yang menunjukan atas suatu makna tertentu yang tidak terikat dengan waktu. Isim dikenal dengan kata benda.
- Fi’il (لعفلا)
adalah suatu kata dalam ilmu nahwu yang menujukkan suatu makna tertentu, dimana fi’il terikat dengan waktu. Fi’il secara bahasa dikenal juga dengan kata kerja (perbuatan).
- Huruf (فرحلا)
adalah kata yang menunjukan arti jika disandingkan dengan kata lainnya’.
Huruf dalam cabang ilmu Bahasa Arab yaitu nahwu, tidak dapat diketahui makna sebenarnya apabila ia sendirian atau tidak disandarkan dengan kata lainnya.
24