FORM- 02 ASESMEN MANDIRI
Nama Asesi : _______________________ Tanggal/Waktu : _________, ______________
Nama Asesor : _______________________ Tempat :__________________________
Petunjuk :
Pada bagian ini, anda diminta untuk menilai diri sendiri terhadap unit (unit-unit) kompetensi yang akan diujikan.
1. Pelajari seluruh standar Kriteria Unjuk Kerja (KUK) pada Standar Kompetensi dan pahami dengan seksama
2. Laksanakan penilaian mandiri dan nilai kemampuan yang anda miliki secara obyektif terhadap seluruh pertanyaan, serta tentukan apakah sudah kompeten (K) atau belum kompeten (BK).
3. Asesor akan menggunakan format ini pada saat konsultasi pra assessmen untuk melakukan validasi kesiapan asesi dengan menanyakan pertanyaan yang kritikal
4. Asesor dan asesi menandatangani form asesmen mandiri Unit Kompetensi :
Nomor : Judul :
Komponen
asesmen mandiri Daftar Pertanyaan
(Asesmen Mandiri/Self Assessment)
Penilaian
Verifikasi asesor
K BK
Elemen Kompetensi 1: Mengidentifikasi kebutuhan oksigen 1.1 Gejala
kebutuhan oksigen diidentifikasi dengan tepat.
Apakah anda mampu mengidentitifikasi Gejala kebutuhan oksigen dengan tepat.
1.2Data yang teridentifikasi dianalisis.
Apakah anda mampu menganalisa data yang teridentifikasi
1.3 Kebutuhan oksigen dikolaborasikan
Apakah anda mampu melakukan kolaborasi
kebutuhan oksigen paraf
Elemen Kompetensi 2: Mempersiapkan klien/pasien yang akan diberikan oksigen 2.1 Tujuan dan
prosedur pemberian oksigen dijelaskan.
Apakah anda mampu menjelaskan tujuan dan prosedur pemberian oksigen
2.2 Kemungkinan hambatan dijelaskan.
Apakah anda mampu menjelaskan kemungkinan hambatan
2.3 Indikator keberhasilan dijelaskan kepada klien/pasien.
Apakah anda mampu menjelaskan indicator keberhasilan kepada klien/pasien
Elemen 3: Silahkan dilanjutkan pembuatan sampai dengan seluruh elemen KUK 3.1 silahkan
dilanjutkan
pembuatan sampai dengan seluruh KUK
Rekomendasi Asesor : Asesi :
Nama Tanda tangan
Asesor : Nama No. Reg.
Tanda tangan