PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS VIDEO TUTORIAL PADA MATA PELAJARAN RIAS WAJAH PANGGUNG KELAS XI
SMK NEGERI 2 SINGARAJA
OLEH:
DIKA AYU FITRIANA 1715011001
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KESEJAHTERAAN KELUARGA JURUSAN TEKNOLOGI INDUSTRI
FAKULTAS TEKNIK DAN KEJURUAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA
2022
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS VIDEO TUTORIAL PADA MATA PELAJARAN RIAS WAJAH PANGGUNG KELAS XI
SMK NEGERI 2 SINGARAJA
SKRIPSI
Diajukan kepada
Universitas Pendidikan Ganesha
Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan dalam Menyelesaikan Program Sarjana Pendidikan Kesejahteraan Keluarga
OLEH:
DIKA AYU FITRIANA 1715011001
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KESEJAHTERAAN KELUARGA JURUSAN TEKNOLOGI INDUSTRI
FAKULTAS TEKNIK DAN KEJURUAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA
2022
158
Lampiran 13. Surat Pernyataan Penulis
i PRAKATA
Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat rahmat-Nyalah penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul
“Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Video Tutorial Pada Mata Pelajaran Rias Wajah Panggung Kelas XI SMK Negeri 2 Singaraja” Tujuan dari penulisan skripsi ini adalah untuk memenuhi persyaratan mencapai gelar sarjana pendidikan di Universitas Pendidikan Ganesha.
Dalam menyelesaikan skripsi ini, penulis banyak mendapatkan bimbingan, arahan serta bantuan dari berbagai pihak baik berupa material maupun moral dalam menyelesaikan skripsi ini. Maka dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terimakasih kepada:
1. Dr. I Gede Sudirtha, S.Pd., M.Pd., selaku Dekan Fakultas Teknik dan Kejuruan Universitas Pendidikan Ganesha atas motivasi dan fasilitas yang diberikan dalam penyusunan skripsi.
2. Dr. Kadek Rihendra Dantes, S.T., M., selaku Ketua Jurusan Teknologi Industri atas motivasi yang diberikan dalam penyusunan skripsi.
3. Dr. Dra. Risa Panti Ariani, M.Si., selaku Ketua Program Studi Pendidikan Kesejahteraan Keluarga atas dukungan dan motivasi yang diberikan dalam penyusunan skripsi.
4. Dr. Dra. I Dewa Ayu Made Budhyani., M.Pd, selaku Pembimbing I yang telah memberikan arahan, bimbingan dan motivasi dalam penyusunan skripsi.
5. Made Diah Angendari, S.Pd., M.Pd., selaku Pembimbing II yang telah membimbing dan memberikan arahan, masukan serta motivasi yang bermanfaat dalam penyusunan skripsi.
6. Dr. Putu Agus Mayuni, S.Pd., M.Si., selaku Penguji I yang telah membimbing dengan kebaikan dan kesungguhan hati memberikan masukan, saran, arahan dan motivasi yang bermanfaat dalam penyusunan skripsi.
ii
7. Ni Made Suriani, S.Pd., M.Par., selaku Penguji II yang telah membimbing dengan kebaikan dan kesungguuhan hati memberikan saran, masukan, arahan dan motivasi yang bermanfaat dalam penyusunan skripsi.
8. Ni Ketut Yuliana Dharmayani, S.Pd., M.Pd., selaku ahli materi 1 yang telah membantu dalam validasi produk pengembangan.
9. Ida Ayu Reviena Damasanti, S.Pd., M.Pd., selaku ahli materi 2 yang telah membantu dalam validasi produk pengembangan.
10. I Nengah Eka Mertayasa, S.Pd., M.Pd., selaku ahli media 1 yang telah membantu dalam validasi produk pengembangan.
11. I Gede Parha Sindu, S.Pd., M.Pd., selaku ahli media 2 yang telah membantu dalam validai produk pengembangan.
12. Siswa SMK Negeri 2 Singaraja yang telah membantu memberikan pendapat terhadap pengembangan media video tutorial.
13. Orang tua, suami dan keluarga yang selalu memberikan dukungan selama penyusunan skripsi.
14. Mahasiswa angkatan 2017 yang telah bersedia membantu dalam proses penelitian ini.
15. Semua pihak yang tidak bisa disebutkan satu per satu yang telah membantu dan memberikan saran dalam penyusunan skripsi ini.
Dalam penyusunan skripsi ini penulis menyadari bahwa apa yang tersaji dalam skripsi ini masih terdapat banyak kekurangan dan jauh dari kata sempurna karena keterbatasan kemampuan yang penulis miliki. Maka demi kesempurnaan skripsi ini penulis mengharapkan saran dan kritik yang sifatnya membangun sebagai bahan masukan bagi penulis di masa yang akan datang. Penulis berharap skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi kita semua khususnya untuk Prodi Pendidikan Kesejahteraan Keluarga.
Singaraja, 11 Agustus 2022
Penulis
iv DAFTAR ISI
HALAMAN
PRAKATA ...i
ABSTRAK ... iii
DAFTAR ISI ...iv
DAFTAR LAMPIRAN ... vii
DAFTAR GAMBAR ... viii
DAFTAR TABEL ...ix
BAB I PENDAHULUAN ... 1
1.1 Latar Belakang Penelitian ... 1
1.2 Identifikasi Masalah ... 7
1.3 Pembatasan Masalah ... 7
1.4 Rumusan Masalah ... 7
1.5 Tujuan Penelitian ... 8
1.6 Manfaat Penelitian ... 8
BAB II KAJIAN PUSTAKA ... 10
2.1 Kajian Pustaka ... 10
2.1.1 Video Pembelajaran ... 10
2.1.2 Media Pembelajaran ... 10
2.1.3 Video Tutorial... 22
2.1.4 Rias Wajah Panggung ... 29
2.2 Kajian Penelitian yang Relevan ... 35
2.3 Kerangka Berpikir ... 38
v
BAB III METODE PENELITIAN... 40
3.1 Rancangan Penelitian ... 40
3.2 Prosedur Pengembangan ... 41
3.2.1 Analisis (Analyze) ... 41
3.2.2 Desain (Design) ... 42
3.2.3 Pengembangan (Development) ... 42
3.2.4 Implementasi (Implementation) ... 43
3.2.5 Evaluasi (Evaluation) ... 43
3.3 Uji Coba Produk ... 43
3.4 Subjek dan Objek Penelitian ... 44
3.4.1 Subjek Validasi Produk ... 44
3.4.2 Subyek Uji Coba Produk ... 45
3.4.3 Objek Penelitian ... 45
3.5 Jenis Data ... 46
3.6 Instrumen Pengumpulan Data ... 46
3.7 Teknik Pengumpulan Data ... 52
3.8 Metode dan Teknik Analisis Data ... 53
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 55
4.1 Hasil Penelitian ... 55
4.1.1 Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Video Tutorial Pada Mata Pelajaran Rias Wajah Panggung Kelas XI SMK Negeri 2 Singaraja ... 55
vi
4.1.2 Respon Siswa Terhadap Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Video Tutorial Pada Mata Pelajaran Rias Wajah Panggung Kelas XI
SMK Negeri 2 Singaraja... 70
4.2 Pembahasan Hasil Penelitian ... 70
4.2.1 Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Video Tutorial Pada Mata Pelajaran Rias Wajah Panggung Kelas XI SMK Negeri 2 Singaraja ... 71
4.2.2 Respon Siswa Terhadap Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Video Tutorial Pada Mata Pelajaran Rias Wajah Panggung Kelas XI SMK Negeri 2 Singaraja... 72
4.3 Implikasi ... 72
BAB V PENUTUP ... 74
5.1 Ringkasan ... 74
5.2 Kesimpulan ... 76
5.3 Saran……. ... 77
DAFTAR RUJUKAN ... 78
LAMPIRAN ... 82
vii
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran Halaman
Lampiran 1. Surat Keterangan Observasi Awal ... 83
Lampiran 2. Surat Keterangan Permohonan Data... 84
Lampiran 3. Surat Keterangan SMK Negeri 2 Singaraja ... 85
Lampiran 4. Silabus Tata Kecantikan ... 86
Lampiran 5. Hasil Ahli Isi ... 113
Lampiran 6. Hasil Ahli Media ... 119
Lampiran 7. Hasil Respon Siswa ... 125
Lampiran 8. Hasil Penilaian Ahli Isi ... 149
Lampiran 9. Hasil Penilaian Ahli Media... 151
Lampiran 10. Hasil Penilaian Siswa ... 153
Lampiran 11. Dokumentasi Kegiatan ... 155
Lampiran 12. Riwayat Hidup Penulis ... 157
Lampiran 13. Surat Pernyataan Penulis ... 158
viii
DAFTAR GAMBAR
Gambar Halaman
Gambar 2.1 Kerangka Berpikir Penelitian ... 39 Gambar 3.1 Bagan Pendekatan Model ADDIE ... 40 Gambar 4.1 Hasil Perekaman Video Pada Bagian Pendahuluan ... 60
ix
DAFTAR TABEL
Tabel Halaman
Tabel 3.1 Teknik dan Instrumen Pengumpulan Data ... 46
Tabel 3.2 Skala Penilaian ... 47
Tabel 3.3 Tabulasi Silang (2 x 2) Gregory ... 48
Tabel 3.4 Interpretasi Kriteria Penilaian menurut Gregory ... 48
Tabel 3.5 Hasil Uji Ahli Instrumen ... 49
Tabel 3.6 Hasil Tabulasi Instrumen Uji Ahli Isi/Materi ... 50
Tabel 3.7 Hasil Tabulasi Instrumen Uji Ahli Media ... 50
Tabel 3.8 Kisi-kisi Instrumen Ahli Materi ... 51
Tabel 3.9 Kisi-kisi Instrumen Ahli Media ... 51
Tabel 3.10 Kisi-kisi Instrumen untuk subjek sasaran ... 52
Tabel 3.11 Rubrik Penilaian Respon Siswa ... 54
Tabel 3.12 Kriteria Penggolongan Respon Siswa ... 54
Tabel 4.1Hasil Rancangan Video Tutorial Mata Pelajaran Tata Rias Wajah Panggung di SMKN 2 Singaraja ... 58
Tabel 4.2 Hasil Akhir Media Pembelajaran Berbasis Video Tutorial ... 60
Tabel 4.3 Hasil Sebelum dan Setelah Revisi ... 68
Tabel 4.4 Kriteria Nilai Responden ... 69