• Tidak ada hasil yang ditemukan

PROGRAM TAHUNAN: Bahasa Inggris Kelas 8

N/A
N/A
Rosma Nur Riana

Academic year: 2023

Membagikan "PROGRAM TAHUNAN: Bahasa Inggris Kelas 8"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

PEMERINTAH KABUPATEN INDRAMAYU

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UPTD SMP NEGERI 1 JUNTINYUAT

Jl. Sepat No. 83 Desa Dadap Kecamatan Juntinyuat Kabupaten Indramayu 45282 PROGRAM TAHUNAN

A. Banyak Pekan Dalam Satu Tahun N

O

BULAN BANYAK PEKAN

1. Juli 2023 2

2. Agustus 2023 5

3. September 2023 4

4. Oktober 2023 4

5. November 2023 5

6. Desember 2023 4

7. Januari 2024 5

8. Februari 2024 4

9. Maret 2024 4

10. April 2024 4

11. Mei 2024 5

12. Juni 2024 4

13. Juli 2024 2

Jumlah 52

A. Jumlah Pekan tidak efektif dalam satu tahun

NO KEGIATAN JUMLAH MINGGU BULAN

1. Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah 1 Juli 2023

2. Penilaian Tengah Semester 1 1 September 2023

3. PAS Semester 1 + Susulan 2 Desember 2023

4. Penulisan Raport Semester 1 1 Desember 2023

5. Libur Akhir Tahun Semester 1 2 Desember - Januari

6. Penilaian Tengah Semester 2 1 Maret 2024

7. Penumbuhan BP/P. Ramadhan 3 Maret - April 2024

8. Libur Ramadhan/ Idul Fitri 2 April 2024

9. Penilaian Akhir Semester 2 1 Juni 2024

10. Susulan Penilaian Akhir Semester 2 1 Juni 2024

11. Pengelolaan Nilai Raport Smt 2 1 Juni 2024

12. Libur Semester 2 2 Juni – Juli 2024

13. Cadangan 2

Jumlah 20

B. Banyaknya Pekan efektif dalam satu tahun

Jumlah Pekan dalam satu tahun – jumlah Pekan tidak efektif satu tahun = 52 Pekan – 20 Pekan

= 32 Pekan efektif

(2)

C. Banyaknya jumlah jam pelajaran dalam satu tahun

Jumlah Pekan efektif dalam satu tahun x 4 jam pelajaran = 32 Pekan x 4 = 128 jam pelajaran

Mengetahui;

Kepala Sekolah

NIP.

Juntinyuat, 17 Juli 2023 Guru Mata Pelajaran,

SANIWATI, S.Pd

NIP. 19730219 200501 2 007

(3)

PEMERINTAH KABUPATEN INDRAMAYU

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UPTD SMP NEGERI 1 JUNTINYUAT

Jl. Sepat No. 83 Desa Dadap Kecamatan Juntinyuat Kabupaten Indramayu 45282

PROGRAM TAHUNAN

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Juntinyuat Kelas / Semester : VIII / Ganjil dan Genap Tahun Pelajaran : 2023/2024

SMT MATERI PEMBELAJARAN /

KOMPETENSI DASAR

ALOKASI WAKTU 1 It’s English Time

3.1 Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial dari ungkapan meminta perhatian, mengecek pemahaman, menghargai kinerja yang baik, dan meminta dan mengungkapkan pendapat, serta responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya.

4.1. Menyusun teks lisan sederhana untuk mengucapkan dan 12 merespon ungkapan meminta perhatian, mengecek pemahaman, dan menghargai kinerja yang baik, serta meminta dan mengungkapkan pendapat dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

1 Can You Play the Guitar?

3.2. Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial menyatakan dan menanyakan tentang kemampuan dan kemauan melakukan suatu tindakan, sesuai dengan konteks penggunaannya.

4.2 Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan 10 menanyakan tentang kemampuan dan kemauan melakukan suatu tindakan, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

1 Would You Like to Come?

3.3. Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial dari ungkapan memberi instruksi, mengajak, melarang, minta ijin, serta cara responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya.

10

4.3. Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk menyatakan, menanyakan, dan merespon ungkapan memberi instruksi, mengajak, melarang, dan minta ijin, dengan memperhatikan

(4)

fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

1 You are Invited!

3.4. Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial dari teks undangan pribadi dan ucapan selamat (greeting card), sesuai dengan konteks penggunaannya.

4.4.1Menangkap makna undangan pribadi dan ucapan selamat 12 (greeting card), sangat pendek dan sederhana.

4.4.2Menyusun teks tulis undangan pribadi dan ucapan selamat (greeting card), sangat pendek dan sederhana, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

1 My Uncle is a Zookeeper

3.5. Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial menyatakan dan menanyakan keberadaan orang, benda, binatang dalam jumlah yang tidak tertentu, sesuai dengan konteks penggunaannya

4.5. Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan 12 menanyakan tentang keberadaan orang, benda, binatang dalam jumlah yang tidak tertentu, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

1 What are You Doing?

3.6. Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial menyatakan dan menanyakan tindakan /kejadian yang sedang dilakukan/berlangsung saat ini, sesuai dengan konteks penggunaannya

4.6. Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan 12 menanyakan tentang tindakan/kejadian yang sedang dilakukan/

berlangsung saat ini, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

2 Bigger is Not Always Better!

3.7. Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial menyatakan dan menanyakan perbandingan jumlah dan sifat orang, binatang, benda, sesuai dengan konteks penggunaannya.

4.7 Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan 8 menanyakan tentang perbandingan jumlah dan sifat orang, binatang, benda, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

2 I’m Proud of Indonesia

3.8 Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial teks deskriptif dengan menyatakan dan menanyakan tentang deskripsi orang, binatang, dan benda, pendek dan sederhana, sesuai dengan konteks penggunaannya.

110

4.8.1Menangkap makna dalam teks deskriptif lisan dan tulis, pendek 8

(5)

dan sederhana.

4.8.2Menyusun teks deskriptif lisan dan tulis, pendek dan sederhana, tentang orang, binatang, dan benda, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

2 When I was a child

3.9 Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial menyatakan dan menanyakan tindakan/kejadian yang dilakukan/ terjadi di waktu lampau, sesuai dengan konteks penggunaannya.

4.9 Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan 8 menanyakan tentang tindakan/kejadian yang dilakukan/ terjadi di waktu lampau, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

2 Yes, We made it!

3.10 Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial teks recount dengan menyatakan dan menanyakan tentang kegiatan, kejadian, dan peristiwa, pendek dan sederhana, sesuai dengan konteks penggunaannya.

4.10.1Menangkap makna teks recount lisan dan tulis, pendek dan 10 sederhana, tentang kegiatan, kejadian, peristiwa.

4.10.2Menyusun teks recount lisan dan tulis, pendek dan sederhana, tentang kegiatan, kejadian, peristiwa, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks

2 Don’t forget it, please

3.11 Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial dari teks pesan singkat dan pengumuman / pemberitahuan (notice), sesuai dengan konteks penggunaannya.

10

4.11.1Menangkap makna pesan singkat dan

pengumuman/pemberitahuan (notice),a sangat pendek dan sederhana.

4.11.2Menyusun teks tulis pesan singkat dan pengumuman/

pemberitahuan (notice), sangat pendek dan sederhana, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks

2 Mousedeer and Crocodile!

3.12 Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks naratif berbentuk fabel, sesuai dengan konteks penggunaannya.

8 4.12 Menangkap makna teks naratif lisan dan tulis, berbentuk fabel

pendek dan sederhana penggunaannya.

2 Let’s enjoy the song!

3.13 Memahami fungsi sosial dan unsur kebahasaan dalam lagupesan

dalam lagu. 8

4.13 Menangkap makna lagu.

JUMLAH JAM EFEKTIF DALAM 1 TAHUN 128 JP

(6)

Mengetahui;

Kepala Sekolah

NIP.

Juntinyuat, 17 Juli 2023 Guru Mata Pelajaran,

SANIWATI, S.Pd

NIP. 19730219 200501 2 007

PROGRAM SEMESTER

MATA PELAJARAN : B.INGGRIS SATUAN PENDIDIKAN : SMP KELAS / SEMESTER : VIII (Tujuh) / 1 TAHUN PELAJARAN : 2023 / 2024 I. Perhitungan Alokasi Waktu

(7)

A. Banyak Pekan Dalam Satu Semester

No Bulan Banyak

Pekan

Pekan Tidak efektif

Pekan Efektif

1 Juli 2022 2 1 1

2 Agustus 2022 5 - 5

3 September 2022 4 1 3

4 Oktober 2022 4 1 3

5 November 2022 5 - 5

6 Desember 2022 4 4 -

Jumlah 24 7 17

B. Banyak Pekan Tidak Efektif Dalam Satu Semester

No Jenis Kegiatan Banyak Pekan

1 Pengenalan Lingkungan Kelas/Sekolah 1

2 Penilaian Tengah Semester 1 1

3 PAS Semester 1 + susulan 2

4 Penulisan Raport Semester 1 1

5 Libur Akhir Tahun Semester 1 1

6 Cadangan 1

Jumlah 7

C. Banyak Pekan Efektif Dalam Satu Semester 24 – 7 = 17 pekan

D. Banyak Jm Pelajaran Efektif 17 x 4 = 68 Jam Pelajaran

II. DISTRIBUSI ALOKASI WAKTU

NO. MATERI PEMBELAJARAN /

KOMPETENSI DASAR

ALOKASI WAKTU 1 It’s English Time

3.1 Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial dari ungkapan meminta perhatian, mengecek pemahaman, menghargai kinerja yang baik, dan meminta dan mengungkapkan pendapat, serta responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya.

4.1. Menyusun teks lisan sederhana untuk mengucapkan dan merespon 12 ungkapan meminta perhatian, mengecek pemahaman, dan menghargai kinerja yang baik, serta meminta dan mengungkapkan pendapat dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

2 Can You Play the Guitar?

3.2. Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial menyatakan dan menanyakan tentang kemampuan dan kemauan melakukan suatu tindakan, sesuai dengan

10

(8)

konteks penggunaannya.

4.2 Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan tentang kemampuan dan kemauan melakukan suatu tindakan, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

3 Would You Like to Come?

3.3. Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial dari ungkapan memberi instruksi, mengajak, melarang, minta ijin, serta cara responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya.

4.3. Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk menyatakan, 10 menanyakan, dan merespon ungkapan memberi instruksi, mengajak, melarang, dan minta ijin, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

4 You are Invited!

3.4. Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial dari teks undangan pribadi dan ucapan selamat (greeting card), sesuai dengan konteks penggunaannya.

12 4.4. Menangkap makna undangan pribadi dan ucapan selamat (greeting

card), sangat pendek dan sederhana.

4.5. Menyusun teks tulis undangan pribadi dan ucapan selamat (greeting card), sangat pendek dan sederhana, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

5 My Uncle is a Zookeeper

3.5. Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial menyatakan dan menanyakan keberadaan orang, benda, binatang dalam jumlah yang tidak tertentu, sesuai dengan konteks penggunaannya

4.6. Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan 12 tentang keberadaan orang, benda, binatang dalam jumlah yang tidak tertentu, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

6 What are You Doing?

3.7. Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial menyatakan dan menanyakan tindakan /kejadian yang sedang dilakukan/berlangsung saat ini, sesuai dengan konteks penggunaannya

12

4.8. Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan

(9)

tentang tindakan/kejadian yang sedang dilakukan/ berlangsung saat ini, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

Jumlah JP semester 1 67768767

Mengetahui;

Kepala Sekolah

NIP.

Juntinyuat, 17 Juli 2023 Guru Mata Pelajaran,

SANIWATI, S.Pd

NIP. 19730219 200501 2 007

(10)

PROGRAM SEMESTER Sekolah : SMP Negeri 1 Juntinyuat Kelas/ Semester : VIII / 1

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris TahunPealajarn : 2023/2024

No. Materi Pembelajaran /

Kompetensi Dasar Jam Juli Agustus September Oktober Nopember Desember Ket 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 It’s English Time

MENGENAL LINGKUNGAN KELAS/SEKOLAH PENILAIAN TENGAH SEMESTER 1 JEDA / SUSULAN / PENGISIAN RAPOT PTS 1 PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1 JEDA / SUSULAN PAT SEMESTER 1 PENGISIAN / ENTRI NILAI RAPOT SEMESTER 1 LIBUR SEKOLAH SEMESTER 1

3.1 Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial dari ungkapan meminta perhatian, mengecek pemahaman, menghargai kinerja yang baik, dan meminta dan mengungkapkan pendapat, serta responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya.

12

4 2

4.1. Menyusun teks lisan sederhana untuk mengucapkan dan merespon ungkapan meminta perhatian, mengecek pemahaman, dan menghargai kinerja yang baik, serta meminta dan mengungkapkan pendapat dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

Penilaian Harian

2 2

2 2 Can You Play the Guitar?

3.2. Menerapkan struktur teks dan unsur

(11)

kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial menyatakan dan menanyakan tentang kemampuan dan kemauan melakukan suatu tindakan, sesuai dengan konteks penggunaannya.

10

4

4.2 Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan tentang kemampuan dan kemauan melakukan suatu tindakan, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

Penilaian Harian

MENGENAL LINGKUNGAN KELAS/SEKOLAH 4

2

PENILAIAN TENGAH SEMESTER 1 JEDA / SUSULAN / PENGISIAN RAPOT PTS 1 PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1 JEDA / SUSULAN PAT SEMESTER 1 PENGISIAN / ENTRI NILAI RAPOT SEMESTER 1 LIBUR SEKOLAH SEMESTER 1 3 Would You Like to Come?

3.3. Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial dari ungkapan memberi instruksi, mengajak, melarang, minta ijin, serta cara responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya.

10

2 4

4.3. Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk menyatakan, menanyakan, dan merespon ungkapan memberi instruksi, mengajak, melarang, dan minta ijin, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

4

4 You are Invited!

3.4. Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial dari teks undangan pribadi dan

12

(12)

ucapan selamat (greeting card), sesuai dengan konteks penggunaannya.

4

4.4.1Menangkap makna undangan pribadi dan ucapan selamat (greeting card), sangat pendek dan sederhana.

PENILAIAN TENGAH SEMESTER 1 JEDA / SUSULAN / PENGISIAN RAPOT PTS 1 2

PENILAIAN AKHIR SEMESTER 1 JEDA / SUSULAN PAT SEMESTER 1 PENGISIAN / ENTRI NILAI RAPOT SEMESTER 1 LIBUR SEKOLAH SEMESTER 1 4.4.2Menyusun teks tulis undangan pribadi dan

ucapan selamat (greeting card), sangat pendek dan sederhana, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

Penilaian Harian

MENGENAL LINGKUNGAN KELAS/SEKOLAH

2

2 5 My Uncle is a Zookeeper

3.5. Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial menyatakan dan menanyakan keberadaan orang, benda, binatang dalam jumlah yang tidak tertentu, sesuai dengan konteks penggunaannya

12

2 4 4.5. Menyusun teks lisan dan tulis untuk

menyatakan dan menanyakan tentang keberadaan orang, benda, binatang dalam jumlah yang tidak tertentu, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

Penilaian Harian

2

2 6 What are You Doing?

3.6. Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial menyatakan dan menanyakan

12 4

(13)

tindakan /kejadian yang sedang dilakukan/berlangsung saat ini, sesuai dengan konteks penggunaannya

4 4.6. Menyusun teks lisan dan tulis untuk

menyatakan dan menanyakan tentang tindakan/kejadian yang sedang dilakukan/ berlangsung saat ini, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

Cadangan

2

2 4

Jumlah 68 JP

Mengetahui;

Kepala Sekolah,

Juntinyuat, 17 Juli 2023 Guru Mata Pelajaran,

SANIWATI, S.Pd

NIP. 19730219 200501 2 007

(14)

Referensi

Dokumen terkait

dan menyebutkan: - fungsi sosial setiap teks - nama orang, binatang, benda yang dideskripsikan - sifat orang, binatang, benda yang dideskripsikan - tindakan orang, binatang, benda