• Tidak ada hasil yang ditemukan

Ekspresi Positif dan Sportif untuk Masyarakat Makassar

N/A
N/A
Dwiyanti Regita

Academic year: 2024

Membagikan " Ekspresi Positif dan Sportif untuk Masyarakat Makassar"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)
(2)

A. Latar Belakang

Tema “Zumba Party with young ladies squad” merupakan serangkaian acara yang diadakan oleh komunitas senam di Makassar. Acara ini di gelar sebagai wujud eksistensi kami sebagai Komunitas Senam yang masih bergerak sampai saat ini dan akan terus berjalan ke tahun tahun berikutnya. Sama halnya dengan komunitas komunitas yang lainnya di Makassar khususnya yang bergerak dibidang olahraga khususnya olahraga senam, ruang gerak dari komunitas seperti kami sangatlah terbatas. Maka dengan acara ini kami menggagas, mendobrak bahwasanya ruang berekspresi itu ada dan tak terbatas, serta menjadikan kegiatan ini sebagai ajang berekspresi dan membawa arus positif dan sportifitas kepada masyarakat di Makassar untuk membudayakan hidup sehat dengan berolahraga senam, serta memperkenalkan komunitas senam yang santun dan sarat akan nilai kerja sama, kekeluargaan dan positif.

Berbagai rangkaian acara yang kami susun untuk memeriahkan acara ini. Sesuai dengan tema Zumba Party maka kami mengusung acara ini sebagai ajang memperkenalkan komunitas senam sebagai komunitas yang sederhana namun dapat mengajak masyarakat didalamnya untuk membudayakan hidup sehat.

Dengan terlakasananya kegatan ini kami selaku panitia acara mengharapkan kepada semua pihak dan sasaran kegiatan ini bahwa pentingnya suatu keluarga besar/ komunitas dan kemudian diaplikasikan dengan kreatifitas anak bangsa, dan senantiasa, haus akan semangat kebersamaan dan membangun yang positif. Pelaksanaan kegiatan kegiatan diatas semata mata kami adakan untuk menjadi langkah kami sebagai Komunitas Senam dapat dicintai dan disambut baik oleh semua kalangan masyarakat.

B. Tema

Tema kegiatan ini adalah “Zumba Party with Young Ladies Squad

C. Landasan Kegiatan

1. Perkumpulan Komunitas Senam se-Makassar

2. Memperkenalkan komunitas senam ke Masyarakat kota Makassar

(3)

D. Maksud dan Tujuan

Maksud diadakannya perkumpulan komunitas senam dengan tema “ Zumba Party with Young Ladies Squad” adalah ingin mempererat kembali tali silaturahmi antar komunitas dan menjaring kembali masyarakat yang ingin bergabung dengan komunitas senam di Kota Makassar dan memperkenalkan komunitas senam sebagai komunitas yang disenangi masyarakat.

E. Bentuk Kegiatan

Kegiatan yang akan dilaksanakan dalam acara Zumba Party yaitu:

1. Senam bersama

2. Penampilan senam dari bintang tamu dan peserta 3. Pembagian doorprise

F. Peserta

Peserta dari kegiatan ini adalah masyarakat umum pecinta senam dan tamu undangan.

G. Waktu dan Tempat

Kegiatan Zumba Party With Young Ladies Squad ini insya Allah akan dilaksanakan pada:

Hari/Tanggal : Minggu, 13 Maret 2022 Pukul : 07:00 - selesai

Tempat : Cafe RPP Makassar (Jl. Perintis Kemerdekaan KM.12 Makassar)

H. Pelaksanaan

Pelaksana dari kegiatan Zumba Party ini adalah panitia yang dibentuk dan ditunjuk oleh Owner ZIN MIAN.

(4)

I. Susunan Panitia

Ketua : Mian

Sekretaris : Ekha Bendahara : Adel

Seksi Humas dan Publikasi Koordinator : Widi Anggota : Winda

Seksi Perlengkapan Koordinator : Anto Anggota : Sri

Seksi Dana

Koordinator : Bunda Sistin Anggota : Mastia

Seksi Acara

Koordinator : Mr. Uyha

Seksi Konsumsi

Koordinator : Sandra

J. Anggaran

Nama Jumlah Harga Satuan Harga Total

Amplop 1 pcs Rp. 20.000 Rp. 20.000

Spanduk 6 pcs Rp. 50.000 Rp. 300.000

Back Drop 1 pcs Rp. 500.000 Rp. 500.000

Tiket 100 pcs Rp. 2.000 Rp. 200.000

Sewa tempat 1 Rp. 500.000 Rp. 500.000

Sewa alat 1 Rp. 500.000 Rp. 500.000

(5)

Sewa panggung 1 Rp. 500.000 Rp. 500.000

Hadiah 10 pcs Rp. 200.000 Rp. 2.000.000

Transportasi 8 Rp. 25.000 Rp. 200.000

Fee Instruktur 4 Rp. 250.000 Rp. 1.000.000

Fee Bintang tamu 1 Rp. 500.000 Rp. 500.000 Baju panitia 6 pcs Rp. 70.000 Rp. 420.000

TOTAL Rp. 6.640.000

Total kebutuhan dana sebesar “ Enam Juta Enam Ratus Empat Puluh Ribu Rupiah”

K. Susunan Acara

Hari/Tanggal Pukul Kegiatan Tempat

Minggu, 13 Maret 2022

07:00 – 07:20 Registrasi peserta Café RPP Makassar 07:30 – 08:30 Senam Bersama

08:31 - 08:45 Penampilan guest star

08:46 – 09:10 Penampilan senam dari peserta komunitas

09:11 - 09:30 Pembagian Doorprize

09:31 – 10:00 Makan dan Foto Bersama

10:00 Penutup

L. Penutup

Demikian proposal ini kami buat dan besar harapan kami agar kiranya kegiatan Zumba Party ini dapat terlaksana dengan baik dan lancar. Atas partisipasinya dan bantuannya kami mengucapkan terima kasih.

(6)

List Sumbangan

No Nama Nominal TTD

Referensi

Dokumen terkait

Dalam menghadirkan kota Makassar menuju kota dunia, diperlukan perhatian dan fokus pada beberapa hal yang dominan bernilai di atas 100 responden skala penilaian dari total

strategi komunikasi penyuluhan program KB vasektomi oleh Badan KB kota Makassar untuk masyarakat miskin perkotaan di Kecamatan Tamalate telah dilaksanakan dengan

Skripsi ini membahas tentang Persepsi Masyarakat Kecamatan Tallo Kota Makassar terhadap Fatwa MUI tentang Penggunaan vaksin Measles Rubella Analisis Perbandingan Sosiologi

Dokumen ini membahas tentang pentingnya penyelenggaraan perumahan dan kawasan permukiman serta optimalisasi pemanfaatan fungsi ruang permukiman untuk kesejahteraan

Dokumen ini membahas tentang pengaruh tanaman okra terhadap penderita penyakit diabetes di masyarakat agroindustri

Dokumen ini membahas cara untuk meminimalisir perselisihan yang terjadi akibat perbedaan dalam budaya, ras, dan

Dokumen ini membahas rencana dan pelaksanaan program mitrat yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan

Dokumen ini membahas tentang partisipatif rural appraisal (PRA), metode yang digunakan untuk memahami keadaan atau kondisi desa dengan melibatkan partisipasi