• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) - Spada UNS

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) - Spada UNS"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

PROGRAM STUDI MAGISTER TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

Identitas Mata Kuliah Identitas dan Validasi Nama Tanda Tangan

Kode Mata Kuliah : TI155222 Dosen Pengembang RPS : Dr. Eko Pujiyanto, S.Si., MT.

Nama Mata Kuliah : Rekayasa Kualitas

Bobot Mata Kuliah (sks) : 3 Koord. Kelompok Mata Kuliah : Prof.Dr. Cucuk NR, S.T.,M.T.

Semester : II

Mata Kuliah Prasyarat : Tidak ada Kepala Program Studi : Dr. Eko Pujiyanto, S.Si., MT.

Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL)

Kode CPL Unsur CPL

SS-9 : Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri;

KU-2 : Mampu melakukan validasi akademik atau kajian sesuai bidang keahliannya dalam menyelesaikan masalah di masyarakat atau industri yang relevan melalui pengembangan pengetahuan dan keahliannya;

KK-3 : Penguasaan pengetahuan pada teori sistem dan aplikasi matematika optimasi terkini.

CP Mata kuliah (CPMK) : 1. Mahasiswa mampu mengenal dan memahami dasar-dasar rekayasa kualitas.

2. Mahasiswa mampu mengenal dan memahami seleksi karakteristik kualitas

3. Mahasiswa mampu mengenal dan memahami fungsi tujuan dalam perancangan kokoh dan matriks eksperimen serta orthogonal array 4. Mahasiswa mampu mengenal dan memahami SN ratio untuk masalah statis

5. Mahasiswa mampu mengenal dan memahami mengelola eksperimen, modifikasi orthogonal array,

6. Mahasiswa mampu mengenal dan memahami strategi perancangan kokoh dan konsep serta aplikasi rekayasa kualitas multi respons.

Bahan Kajian Keilmuan : Dasar-Dasar Rekayasa Kualitas, Seleksi Karakteristik Kualitas, Fungsi Tujuan Dalam Perancangan Kokoh, SN Ratio untuk Masalah Statis, Mengelola Eksperimen, Modifikasi Orthogonal Array, Strategi Perancangan Kokoh dan Konsep Serta Aplikasi Rekayasa Kualitas Multi Respons.

Deskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah ini mengenalkan dan memahami dasar-dasar rekayasa kualitas, seleksi karakteristik kualitas, fungsi tujuan dalam perancangan kokoh, SN ratio untuk masalah statis, mengelola eksperimen, modifikasi orthogonal array, strategi perancangan kokoh dan konsep serta aplikasi rekayasa kualitas multi respons.

Daftar Referensi : 1. Phadke , M.S., Quality Engineering Using Robust Design , Prentice Hall , 1989

2. Roy, R.K., Design of Experiments Using the Taguchi Approach : 16 Steps to Product and Process Improvement , John Wiley & Sons, 2001.

3. Genichi Taguchi , Subir Chowdhury , Yuin Wu, Taguchi’s Quality Engineering Handbook , John Wiley & Sons, Inc., Hoboken, New Jersey, 2005

(2)

Tahap Kemampuan akhir Materi Pokok Referensi

Metode Pembelajaran

Waktu Pengalaman Belajar

Penilaian*

Luring Daring Indikator/kode CPL Teknik penilaian

dan bobot

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

1

Mahasiswa mampu menjelaskan filosofi metoda Taguchi, Dasar-dasar rekayasa kualitas, kualitas dan kemampuan proses

Filosofi metoda Taguchi, Dasar-dasar rekayasa kualitas, kualitas dan kemampuan proses

1 dan 2 - Materi

diupload dan diskusi

spada.uns.ac.id

2x150’ Mahasiswa diajak

mencermati filosofi metoda Taguchi, Dasar-dasar rekayasa kualitas, kualitas dan kemampuan proses

Paham konsep filosofi metoda Taguchi, Dasar-dasar rekayasa kualitas, kualitas dan kemampuan proses

Menjawab pertanyaan berkaitan dengan konsep dasar (10%)

2

Mahasiswa mampu menjelaskan proses perancangan dan prinsip kekokohan

Proses perancangan dan

prinsip kekokohan 1 dan 2 - Materi

diupload dan diskusi

spada.uns.ac.id

2x150’ Mahasiswa diajak memahami proses perancangan dan prinsip kekokohan

Paham proses perancangan dan prinsip kekokohan

Menjawab pertanyaan berkaitan dengan (20%)

3

Mahasiswa mampu menjelaskan matriks eksperimen dan orthogonal array , interaksi , seleksi karakteristik kualitas

Matriks eksperimen dan orthogonal array , interaksi , seleksi karakteristik kualitas

1, 2 dan 3 - Materi

diupload dan diskusi

spada.uns.ac.id

2x150’ Mahasiswa diajak menjelaskan matriks eksperimen dan orthogonal array , interaksi , seleksi karakteristik kualitas

Mengevaluasi Menjawab soal hitungan (20%)

4

Mahasiswa mampu menjalankan dan Mengelola Eksperimen

Mengelola Eksperimen 1 - Materi

diupload dan diskusi

spada.uns.ac.id

1x150’ Mahasiswa membuat proposal studi kasus eksperimen yang berkaitan dengan industri

Menyelesaikan Menyelesaikan .(20%)

(3)

5 Mahasiswa mampu menjelaskan SN ratio untuk masalah statis , analisis kecacatan fraksi , aplikasi SN ratio One-way ANOVA , two-way ANOVA , kontribusi dalam persen , interval kepercayaan , ANOVA untuk data atribut

SN ratio untuk masalah statis , analisis kecacatan fraksi , aplikasi SN ratio One-way ANOVA , two- way ANOVA , kontribusi dalam persen , interval kepercayaan , ANOVA untuk data atribut

1 dan 2 - Materi

diupload dan diskusi

spada.uns.ac.id

2x150’ Mahasiswa menghitung dan menganalisis SN ratio untuk masalah statis , analisis kecacatan fraksi , aplikasi SN ratio One-way ANOVA , two-way ANOVA , kontribusi dalam persen , interval kepercayaan , ANOVA untuk data atribut

Paham konsep SN ratio untuk masalah statis , analisis kecacatan fraksi , aplikasi SN ratio One- way ANOVA , two- way ANOVA , kontribusi dalam persen , interval kepercayaan , ANOVA untuk data atribut

Menjawab pertanyaan berkaitan dengan SN ratio untuk masalah statis , analisis kecacatan fraksi , aplikasi SN ratio One-way ANOVA , two-way ANOVA , kontribusi dalam persen , interval kepercayaan , ANOVA untuk data atribut (20%) 6 Mahasiswa mampu

menjelaskan Perancangan multi level, dummy level, combination factor, nested-factor, Perancangan idle- column , interaksi distribusi

Perancangan multi level , dummy level,

combination factor, nested-factor,

Perancangan idle-column , interaksi distribusi, Outer array, analisis hasil replikasi dan MSD

1 dan 2 - Materi

diupload dan diskusi

spada.uns.ac.id

2x150’ Mahasiswa merancang eksperimen dengan konsep . multi level , dummy level, combination factor, nested- factor, Perancangan idle- column , interaksi distribusi, Outer array, analisis hasil replikasi dan MSD

Merancang OA multi level , dummy level, combination factor, nested-factor, Perancangan idle- column , interaksi distribusi, Outer array, analisis hasil replikasi dan MSD

Merancang eksperimen dengan

memperhatikan dummy level, combination factor, nested- factor,

Perancangan idle- column , interaksi distribusi, Outer array, analisis hasil replikasi dan MSD (20%)

7 Mahasiswa mampu menjelaskan Outer array, analisis hasil replikasi dan MSD, Konsep kualitas multi respon dan beberapa teknik analisis multi respon

Konsep kualitas multi respon dan beberapa teknik analisis multi respon

1, 2 dan 3 - Materi

diupload dan diskusi spada.uns.ac.id

3x150’ Mahasiswa diajak melihat masalah nyata yang mempunyai karakteristik kualitas multirespon dan melakukan analisis masalah yang dihadapi

Konsep kualitas multi respon dan beberapa teknik analisis multi respon

Menyelesaikan kasus nyata . yang mempunyai karakteristik kualitas

multirespon dan melakukan analisis masalah yang dihadapi (20%)

Referensi

Dokumen terkait

SUB CP-Mata Kuliah SUB CP MK L1 : Mahasiswa mampu menjelaskan konsep dasar perencanaan dan kebijakan komunikasi L2 : Mahasiswa mampu menjelaskan perencaaan dan kebijakan komunikasi

Menjelaskan fisiologi mangrove 5% 3 Mahasiswa mampu menjelaskan flora fauna pada Ekosistem Mangrove Flora Fauna pada Ekosistem Mangrove 2 Ceramah dan diskusi Mengkaji Flora

Mampu menjelaskan konsep dasar kapasitor Mampu menjelaskan prinsip rangkaian RC 10% Praktikum 6.66% Laporan IV Mahasiswa mengetahui tentang konsep diode semikonduktor Dioda 1, 2, 3

Menjelaskan klasifikasi enzim 3.Menjelaskan sumber- sumber enzim S9; KU2;KU&;KU8 Tugas Praktikum pre-tes, responsi, laporan Tugas kelompok Ujian tulis 20% IV Mahasiswa mampu

Bahan Kajian Keilmuan : Konsep dasar dan metode analisis multivariate, outlier dan missing value Anova dan manova, Analisis Diskriminan , Analisis Regresi Berganda dan Analisis Regresi

Jakarta: Pradnya ParamitaTerje mah Iis Sopyan Kuliah dan Diskusi Menjelaskan jenis-jenis monomer dan reaksi- reaksi pembentukan polimer secara adisi dan kondensasi 400 - Menjelaskan

Lampiran Instrumen Penilaian Rubrik Penilaian UTS/UAS Indikator Skor 5 4 3 2 1 Menjelaskan Mampu menjelaskan benar secara konsep, dijelaskan dengan detail dan terstruktur Mampu

SUB CP-Mata Kuliah SUB CP MK L1 : Mahasiswa mampu menjelaskan lingkup dan pentingnya studi kebijakan pembangunan dalam perspektif gender L2 : Mahasiswa mampu menjelaskan regulasi