• Tidak ada hasil yang ditemukan

Syok Hipovolemik

N/A
N/A
Elminus Mom 1988

Academic year: 2024

Membagikan " Syok Hipovolemik"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

RSUD ILAGA

PANDUAN PRAKTEK KLINIS

Hipovolemik Syok

Pengertian (definisi) Syok hipovolemik adalah salah satu jenis syok yang disebabkan oleh inadekuatnya volume intravaskuler dengan volume darah di vaskuler.

Anamnesis a. Adanya Riwayat trauma yang menyebabkan perdarahan (trauma thorax dan trauma abdomen).

b. Adanya Riwayat kehamilan ektopik terganggu

c. Adanya Riwayat trauma yang menyebabkan fraktur pada tulang besar, (fraktur femur dan humerus)

d. Adanya luka bakar luas

e. Adanya Riwayat gangguan gastrointestinal

Pemeriksaan fisik 1. Kulit dingin,pucat,vena kulit kolaps akibat penurunan pengisian kapiler.

2. Takhikarddia : peningkatan laju jantung,peningkatan kecepatan aliran darah ke miokardium.

3. Hipotensi: karena tekanan darah adalah produksi resistensi pembuluh darah sistemik dan curah jantung,vasokontriksi perifer adalah factor yang esensial dalam mempertahankan tekanan darah.

4. Oliguria : produksi urin pada umumnya berkurang

Kriteria diagnosis 1. Riwayat trauma 2. Tanda-tanda dehidrasi 3. Takhikardia

4. Hipotensi 5. Oliguria Diagnosis Syok Hypovolemik

Diagnosis banding 1. Syok kardiogenik 2. Syok septic 3. Syok neurogenic Pemeriksaan

penunjang Pemeriksaan laboratorium hematologi

(2)

Di Tetapkan di : Ilaga

Pada tanggal : 26 Juni 2024 DIREKTUR RSUD ILAGA

KABUPATEN PUNCAK

ELPINA KOGOYA, SKM, M.KES

NIP. 19800317 200605 2 001

Terapi

A. Primary survey

a.airway : menilai jalan napas, apa pasien masih bicara atau bernafas dengan bebas.

Jika ada obstruksi ,lakukan:

Chin lift/jaw trust Suction

Guedel airway Intubasi trakea

b. breating: bila jalan nafas tidak memadai ,lakukan:

beri oksigen

c.Cirkulation : menilai sirkulasi/perdarahan hentikan pendarahan external bila ada.

Beri infus cairan

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian menunjukkan bahwa gambaran pengetahuan dokter muda tentang syok hipovolemik di RSUP Haji Adam Malik Medan adalah baik (25,6%), cukup (60%), dan

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran pengetahuan dokter muda tentang syok hipovolemik di RSUP Haji Adam Malik Medan.. Penelitian ini merupakan

Oleh karena itu, sebagai calon dokter dan tenaga yang terampil, dokter muda perlu membekali dirinya dengan pengetahuan yang baik berhubungan dengan syok

penyelesaian studi saya untuk memperoleh gelar sarjana kedokteran, saat ini saya sedang melakukan penelitian dengan judul “Gambaran Pengetahuan Dokter Muda tentang Syok Hipovolemik

Secara umum, pasien dengan derajat syok yang lebih cenderung lebih baik dibandingkan dengan syok yang lebih berat.. Dalam kasus-kasus

Defisit volume peredaran darah (C = circulation ) pada syok hipovolemik sejati atau hipovolemia relatif (syok  septik, syok neurogenik, dan syok anafilaktik) harus

Syok dapat disebabkan oleh kondisi apapun yang menurunkan. Syok dapat disebabkan oleh kondisi apapun yang

Patofisiologi syok hipovolemik secara umum dapat dibagi menjadi tiga stadium kompensasi, efek dari kehilangan cairan pada fungsi organ vital dipertahankan melalui mekanisme kompensasi