• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGAJUAN HIPOTESIS

LEMBAR OBSERVASI GURU Kegiatan Pembelajaran Kelas Eksperimen

Langkah –langkah kegiatan :

Pertemuan 1 (Sifat benda padat )

Tahapan Kegiatan Pembelajaran Rangkaian kegiatan

Kegiatan Guru Kegiatan Siswa Melakukan Tidak

Pendahuluan Kegiatan Awal

1. Guru memberikan salam , absensi 2. Guru memberikan ice breaking

Kegaiatan Awal

 Siswa menjawab salam

 Siswa mengikuti ice breaking

√ √

Fase Orientasi

1. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan menjelaskan model pembelajaran yang digunakan yaitu CLIS (Children Learning in Science)

2. Guru melakukan apresepsi dengan menampilkan sebuah gambar batu, besi , kayu , ban, dan plastisin.

Tahapan Orientasi

 siswa menyimak tujuan pembelajaran

 Siswa melihat gambar

1. Guru memberikan pertanyaan kepada siswa tentang gambar yang ada di atas. 2. “ Apa yang kalian ketahui tentang

gambar diatas ?”

3. “Apakah sifat yang dimiliki benda padat tesebut ?” mengapa demikian ?

 Siswa menyimak pertanyaan yang diberikan oleh guru.

Fase Restrukturisasi

Tahapan pertukaran Gagasan

1. Guru meminta siswa secara bergiliran menjawab pertanyaan diatas

2. Guru tidak membenarkan dan menyalahkan

3. Guru membagi siswa menjadi beberapa kelompok

Tahap Pembukaan Situasi Konflik 4. Guru memberikan LKS pada siswa. 5. Guru mengarahkan siswa untuk

melakukan percobaan pada LKS

6. Guru membimbing siswa pada saat melakukan percobaan tersebut.

 Siswa menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru

 Siswa membentuk kelompok

 Siswa menyiapkan alat dan bahan .

 Siswa menyimak pengarahan guru dan membaca LKS

 Siswa melakukan percobaan

√ √ √

Tahapan Kontruksi Gagasan Baru 7. Guru mengarahkan siswa untuk

berdiskusi dan mengerjakan soal pada LKS.

8. Guru menilai hasil latihan yang telah dikerjakan.

 Siswa menyimak saran guru.

 Siswa berdiskusi dengan teman sekelompoknya

√ √ √

Fase Aplikasi

1. Guru memberikan penjelasan tentang sifat –sifat benda padat sabagai berikut :

2. “ Benda padat memilki sifat bentuk dan ukurannya tetap contohnya seperti batu dan besi.

3. Guru memberikan soal latihan pada siswa.

 Siswa menyimak penjelasan guru

 Siswa mengerjakan soal latihan √ √ Kegiatan Penutup Fase review

1. Guru meminta siswa memberikan kesimpulan terhadap materi yang baru dipelajari.

 Siswa menyimpulkan materi yang baru saja dipelajari.

2. Guru menutup pembelajaran dengan berdoa sesudah belajar.

 siswa berdoa √

Mengetahui, Ciputat, 19 November 2013

Guru pamong Guru praktikan

Mawar Elista, S.Pd Ina Isparina

LEMBAR OBSERVASI GURU Kegiatan Pembelajaran Kelas Eksperimen Langkah –langkah kegiatan

Pertemuan 2 (Sifat benda cair)

Tahapan Kegiatan Pembelajaran Rangkain Kegiatan

Kegiatan Guru Kegiatan Siswa Melakukan Tidak

Pendahuluan Kegiatan Awal

3. Guru memberikan salam , absensi 4. Guru memberikan ice breaking

Kegaiatan Awal

 Siswa menjawab salam

 siswa mengikuti ice breaking

√ √

Fase Orientasi

1. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran. 2. Guru membagi siswa menjadi beberapa

kelompok (4 kelompok)

3. Guru melakukan apresepsi dengan Guru menampilkan sebuah gambar yang berkaitan tentang sifat benda cair seperti gambar kolam renang, bendungan, air terjun, dan spon yang

Tahapan Orientasi

 siswa menyimak tujuan pembelajaran.

 Siswa membentuk kelompok

 Siswa melihat gambar

√ √

meresap air.

Kegiatan Inti

Fase Elistisasi

1. Guru memberikan pertanyaan kepada siswa tentang gambar yang baru ditampilkan.

2. “Apa yang kalian lihat dari gambar tersebut ?” 3. “mengapa permukaan air dalam kolam renang

terlihat datar? ”

4. mengapa tembok bendungan bagian bawah lebih tebal dari bagian atas ?

5. mengapa air dapat meresap kedalam spon? 6. lalu apa yang terjadi dengan air terjun ?

7. “Apakah sifat yang dimiliki benda cair yang ada pada gambar diatas tersebut ?” mengapa?

 Siswa menyimak

pertanyaan yang diberikan oleh guru.

 Siswa menjawab pertanyaan dari guru.

√ √ √ √ √ √ √ Fase Restrukturisasi

Tahapan pertukaran Gagasan

1. Guru meminta perwakilan siswa perkelompok secara bergiliran menjawab pertanyaan diatas 2. Guru tidak membenarkan dan menyalahkan

Tahap Pembukaan Situasi Konflik

 Perwakilan siswa menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru

√ √

3. Guru memberikan LKS yang berbeda pada masing masing kelompok sesuai dengan sifat benda cair.

4. Guru mengarahkan siswa untuk melakukan percobaan pada LKS

5. Guru membimbing siswa pada saat melakukan percobaan tersebut.

Tahapan Kontruksi Gagasan Baru

6. Guru mengarahkan siswa untuk berdiskusi dan mengerjakan soal pada LKS.

7. Guru meminta setiap kelompok untuk demonstrasi dengan percobaan mereka masing masing.

8. Guru menilai hasil latihan yang telah dikerjakan.

 Siswa secara berkelompok menyiapkan alat dan bahan .

 Siswa menyimak pengarahan guru dan membaca LKS

 Siswa melakukan percobaan

 Siswa menyimak saran guru.

 Siswa berdiskusi dengan teman sekelompoknya.

 siswa melakukan presentasi.

√ √ √ √

Fase Aplikasi

1. Guru memberikan penjelasan tentang sifat –sifat benda cair sabagai berikut :

2. “Benda cair memilki sifat ukurannya tetap dan bentuknya berubah bergantung pada wadahnya, permukaan benda cair selalu tenang dan datar seperti pada kolam renang, benda cair menekan ke segala arah itulah mengapa tembok bendungan yang bawaha lebih tebal dari pada yang atas.selain sifat yang disebutkan masih ada sifat benda cair lainnya. “ benda cair memiliki sifat mengalir ketempat yang lebih rendah contohnya pada air terjun dan lairan sungai. selain itu benda cair juga memilki sifat dapat meresep melalui celah celah yang kecil seperti pada genting rumah yang bocor.

 Siswa menyimak penjelasan guru

√ √

Penutup 1. Guru meminta siswa memberikan kesimpulan terhadap materi yang baru dipelajari.

2. Guru menutup pembelajaran dengan berdoa sesudah belajar.

 Siswa menyimpulkan materi yang baru saja dipelajari.

 siswa berdoa

√ √

Mengetahui, Ciputat, 22 November 2013

Guru pamong Guru praktikan

Mawar Elista, S.pd Ina Isparina

LEMBAR OBSERVASI GURU Kegiatan Pembelajaran Kelas Eksperimen Langkah –langkah kegiatan

Pertemuan 3 (Sifat benda gas serta perbedaan benda padat, cair dan gas)

Tahapan Kegiatan Pembelajaran Rangkain kegiatan

Kegiatan Guru Kegiatan Siswa Melakukan Tidak

Pendahuluan Kegiatan Awal

5. Guru memberikan salam , absensi 6. Guru memberikan ice breaking

Kegaiatan Awal

 Siswa menjawab salam

 siswa mengikuti ice breaking

√ √

Fase Orientasi

1. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

2. Guru melakukan apresepsi dengan memberikan pertanyaan

3. “ pada pertemuan sebelumnya kalian telah mempelajari tentang sifat benda padat dan cair sebutkan?

4. Guru menampilkan sebuah gambar

Tahapan Orientasi

 siswa menyimak tujuan pembelajaran.

 siswa menjawab pertanyaan guru

 Siswa melihat gambar

√ √

√ √

yang berkaitan tentang sifat benda gas seperti balon tiup.

Kegiatan Inti Fase Elistisasi

1. Guru memberikan pertanyaan kepada siswa tentang gambar yang baru ditampilkan.

2. “ Apa yang kalian lihat dari gambar tersebut ? ”

3. Guru bertanya pada siswa mengapa balon tiup bisa mengembung besar ?

 Siswa menyimak pertanyaan yang diberikan oleh guru.

√ √

Fase Restrukturisasi

Tahapan pertukaran Gagasan 1. Guru meminta siswa secara

bergiliran menjawab pertanyaan 2. Guru tidak membenarkan dan

menyalahkan

3. Guru membagi siswa menjadi beberapa kelompok

 Perwakilan siswa menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru

 Siswa membentuk kelompok

√ √ √

Tahap Pembukaan Situasi Konflik 4. Guru memberikan LKS pada siswa. 5. Guru mengarahkan siswa untuk

melakukan percobaan pada LKS 6. Guru membimbing siswa pada saat

melakukan percobaan tersebut.

Tahapan Kontruksi Gagasan Baru

7. Guru mengarahkan siswa untuk berdiskusi dan mengerjakan soal pada LKS.

8. Guru menilai hasil latihan yang telah dikerjakan.

 Siswa menyiapkan alat dan bahan .

 Siswa menyimak pengarahan guru dan membaca LKS

 Siswa melakukan percobaan

 Siswa menyimak saran guru.

 Siswa berdiskusi dengan teman sekelompoknya √ √ √ √ √ Fase Aplikasi

1. Guru memberikan penjelasan tentang sifat –sifat benda gas sabagai berikut :

2. “Benda gas memiliki sifat tidak memilki bentuk tertentu,. benda gas juga mengisi seluruh bagian ruang

 Siswa menyimak penjelasan guru √

seperti pada balon dan menekan ke segala arah itulah mengapa pada saat kita meniup balon terus –menerus balon akan pecah jika

3. Guru memberikan soal latihan pada siswa

 Siswa mengerjakan soal latihan

Kegiatan Penutup

Fase review

 Guru meminta siswa memberikan kesimpulan terhadap materi yang baru dipelajari.

 Guru menutup pembelajaran dengan berdoa sesudah belajar.

 Siswa menyimpulkan materi yang baru saja dipelajari.

 siswa berdoa

Mengetahui, Ciputat, 29 November 2013

Guru pamong Guru praktikan

Mawar Elista, S.pd Ina Isparina

LEMBAR OBSERVASI GURU Kegiatan Pembelajaran Kelas Eksperimen Langkah –langkah kegiatan

Pertemuan 4 (Perubahan wujud benda)

Tahapan Kegiatan Pembelajaran Rangakain kegiatan

Kegiatan Guru Kegiatan Siswa Melakukan Tidak

Pendahuluan Kegiatan Awal

1. Guru memberikan salam , absensi 2. Guru memberikan ice breaking

Kegaiatan Awal

3. Siswa menjawab salam 4. siswa mengikuti ice breaking

Fase Orientasi

1. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran

2. Guru melakukan apresepsi dengan memberikan pertanyaan

“ pada pertemuan sebelumnya kalian telah mempelajari tentang sifat benda padat, cair dan gas ?

3. Guru menampilkan sebuah gambar ice cream mencair dan es batu.

4. Guru menampilkan sebuah gambar permukaan daun yang mengembun dan gambar tutup panci yang menguap. 5. Guru menampilkan sebuah gambar

kapur barus/ kamper.

Tahapan Orientasi

 siswa menyimak tujuan pembelajaran

 Siswa menjawab pertanyaan guru √ √ √ √ √

Kegiatan Inti Fase Elistisasi

1. Guru bertanya pada siswa siapa yang suka makan ice cream ? apa yang terjadi pada ice cream diatas? mengapa

demikian ?

2. Guru bertanya pada siswa pernah kan

 Siswa menjawab pertanyaan guru.

kalian melihat permukaan daun pada pagi hari seperti yang ada pada gambar? dari mana titik air itu berasal mengapa bisa terjadi ?

3. “ lalu bagaimana dengan permukaan tutup panci ketika memasak air menguap? mengapa demikian? 4. Pernahkan kalian memakai kamper/

pengharum pakaian di lemari ? mengapa setelah beberapa lama kamper itu

menghilang ?

Fase Restrukturisasi

Tahapan pertukaran Gagasan 1. Guru meminta perwakilan siswa maju

untuk membacakan hasil jawabannya. 2. Guru tidak membenarkan dan

menyalahkan

3. Guru membagi siswa menjadi 3 kelompok

Tahap Pembukaan Situasi Konflik 4. Guru memberikan LKS yang berbeda

pada setiap kelompok

 perwakilan siswa maju

 Siswa membentuk kelompok

 Siswa menyiapkan alat dan bahan .

√ √ √