• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V PENUTUP

B. Saran

1. Kebijakan new normal dimasa pandemi covid-19 perlu disosialisasikan dengan baik kepada masyarakat kurang mengerti agar pilkada serentak dapat berjalan dengan baik dan sesuai standar oprasional prosedur (SOP) yakni berdasarkan indikator-indikator teknis, administratif dan prosedural sesuai tata kerja, prosedur kerja dan sistem kerja yang sudah ditetapkan di masa pandemi covid 19.

2. Partisipasi politik masyarakat perlu didorong dengan memberi panduan tata cara pemilihan dimasa pandemi covid-19 agar masyarakat dapat menggunakan hak pilihnya.

175

DAFTAR PUSTAKA

Alfina, D dan Averus, A. (2020). Partisipasi Politik Dalam Pemilihan Kepala Desa. Jurnal MODERAT, 6(3), 585–610.

Amanda, L., Yanuar, F., & Devianto, D. (2019). Uji Validitas dan Reliabilitas Tingkat Partisipasi Politik Masyarakat Kota Padang. VIII(1), 179–188.

Anggara, Sahya. (2014). Pengantar Kebijakan Publik. Bandung: CV Pustaka Setia.

Efriza. (2012). Political Explore Sebuah Kajian Ilmu Politik. Bandung: Alfabate.

Fatwa, A. N. (2016). Pengaruh Kesadaran Politik Terhadap Partisipasi Politik Masyarakat Dalam Pemilihan Bupati Tahun 2013 Didesa Sesulu Kabupaten Penajam. EJournal Ilmu Pemerintahan, 4(4), 1615–1626

Firmansyah, Y & Fani Kardina, F. (2020). Pengaruh New normal Ditengah Pandemi Covid-19 Terhadap Pengelolahan Sekolah Dan Peserta Didik.

Buana Ilmu, 4(2), 99–112.

Hartina, A. (2014). Partisipasi Politik Pemilih dalam Pemilihan Umum Kepala Daerah Provinsi Kalimantan Timur 2013 Di Desa Saliki Kecamatan Muara Badak Kabupaten Kutai Kartanegara. Ejournal Administrasi Negara, 5(3), 1544–1554.

Heliany, I. (2019). Kebijakan Publik dalam Pelayanan Hukum di Kota Bekasi.

4(1), 31–44.

Hidayah, C., Gunawan, I. K., & Budiman. (2017). Partisipasi Politik Pemilih Pemula Dalam Pemilukada Kutai Kartanegara Tahun 2015 di Kecamatan Samboja. EJournal Ilmu Pemerintahan, 5(4), 1693–1704.

https://infocorona.makassar.go.id/, Diakses pada tanggal 22 Februari 2021.

https://kota-makassar.kpu.go.id/, Diakses pada tanggal 22 Februari 2021.

https://pilkada2018.kpu.go.id/, Diakses pada tanggal 22 Februari 2021.

Kariem, M. Q. (2020). Konsepsi Kebijakan Pemerintah Di Era New normal.

TheJournalish: Social and Government, 1(2), 76–80.

Liando, D. M. (2016). PEMILU DAN PARTISIPASI POLITIK MASYARAKAT ( Studi Pada Pemilihan Anggota Legislatif Dan Pemilihan Presiden Dan Calon Wakil Presiden Di Kabupaten Minahasa Tahun 2014 ). Jurnal LPPM Bidang EkoSosBudKum, 3(2), 14–28.

Mochtar, M. Colin, Mac A. (2008). Perbandingan Sistem Politik. Yogyakarta:

Gajah Mada University Press.

Muhyiddin. (2020). Covid-19, New normal, dan Perencanaan Pembangunan di

Indonesia. The Indonesian Journal of Development Planning, 4(2), 240–252.

Prasetyo, B. (2012). Kajian Teoretik Karakter Kebijakan Publik. Jurnal Politik Indonesia, 1(1), 1–10.

Putra, AC, Fitriani, S. (2020). COVID-19 & New normal. Bogor: Guepedia.

Ramdhani, A., & Ramdhani, M. A. (2017). Konsep Umum Pelaksanaan Kebijakan Publik. Jurnal Publik, 11(1), 1–12.

Rizqi, S. K. (2018). Partisipasi Politik Masyarakat pada PILKADA 2017 di Kabupaten Yalimo, Papua, Indonesia. Jurnal Pendidikan Sains Sosial Dan Kemanusiaan, 11(1), 109–124.

Salim, K. (2019). Partisipasi Politik Dan Dinamika Demokrasi. Jurnal Populis, 4(7), 1105–1116.

Sastroadmojo, S. (1995). Partisipasi Politik. Semarang: IKIP Semarang Press.

Taufik, H. W. (2020). Birokrasi Baru Untuk New normal: Tinjauan Model Perubahan Birokrasi Dalam Pelayanan Publik di Era Covid-19. Dialogue Jurnal Ilmu Administrasi Publik, 2(1), 1–18.

Taufiqurokhman. (2014). Kebijakan Publik Pendelegasian Tnggung Jawab Negara Kepada Presiden Selaku Penyelenggara Pemerintahan. Jakarta Pusat: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Moestopo Beragama (Pers).

Wardhani, N.P. S. (2018). Partisipasi Politik Pemilih Pemula dalam Pemilihan Umum. Jupiis: Jurnal Pendidikan Ilmu-Ilmu Sosial, 10(1), 57–62.

Zarkasi, A., & Rizal, D. (2020). Partisipasi Politik Masyarakat Dalam Pemilihan Walikota Jambi Periode Tahun 2018-2023 Di Kecamatan Telanaipura Kota Jambi. JISIP (Jurnal Ilmu Sosial Dan Pendidikan), 4(3), 136–143.

L A M P I R A N

Lampiran 1

KUESIONER PENELITIAN

PENGARUH KEBIJAKAN NEW NORMAL DI MASA PANDEMI COVID 19 TERHADAP PARTISIPASI POLITIK MASYARAKAT DALAM

PILKADA SERENTAK TAHUN 2020 DI KELURAHAN GUNUNG SARI KECAMATAN RAPPOCINI KOTA MAKASSAR Informasi Responden

Nama :

Umur : Tahun

Jenis Kelamin : Laki-laki / Perempuan

Apakah Anda menerapkan kebijakan New normal di Masa Pandemi Covid 19 :

Berilah jawaban pada pertanyaan berikut sesuai dengan pendapat anda, dengan cara memberikan tanda (√) pada kolom yang telah tersedia.

SS = Sangat Setuju S = Setuju

KS = Kurang Setuju TS = Tidak Setuju STS = Sangat Tidak Setuju

No Pernyataan (X) SS S KS TS STS

Konsistensi 1. Menjaga jarak (social distance)

2. Panitia dan masyarakat memakai masker

3. Panitia dan masyarakat mencuci tangan sebelum dan setelah keluar TPS

Ya Tidak

4. Panitia dan masyarakat menjauhi kerumunan

5. Panitia dan masyarakat membatasi mobilisasi dan interaksi satu sama lain

Transparansi 1. Panitia melakukan sosialisasi langsung

kepada masyarakat tata cara pemilihan di masa pandemi covid 19

2. Menampilkan papan informasi tata cara kebijakan new normal di masa pandemi covid 19

3. Menampilkan tata cara kebijakan new normal di masa pandemi covid 19 melalui gambar bagi masyarakat tuna aksara

4. Memberikan edukasi kepada masyarakat yang takut ikut serta dalam pemilihan di masa pandemi covid 19 5. Harus ada komitmen baik untuk

Peserta pilkada maupun pelaksana Partisipatif 1. Ikut dalam pilkada dengan

menerapkan protokol kesehatan

2. Mengikuti instruksi dari panitia pelaksana pilkada

3. Turut terlibat mengajak masyarakat ikut pilkada dengan menerapkan protokol kesehatan

4. Meningkatkan pengawasan protokol

kesehatan

5. Tetap menjunjung integritas dalam Penyelenggaran Pilkada

Efektivitas 1. Proses pilkada serentak dijalankan

sesuai standar oprasional prosedur (SOP) yakni berdasarkan indikator-indikator teknis, administratif dan prosedural sesuai tata kerja, prosedur kerja dan sistem kerja yang sudah ditetapkan di masa pandemi covid 19 2. Kinerja panitia memudahkan

masyarakat memperoleh informasi tata cara pilkada serentak di masa pandemi covid 19

3. Hak konstitusional peserta pilkada dan masyarakat tetap terpenuhi

4. Kedisiplinan masyarakat dan petugas terhadap protokol kesehatan

5. Kesadaran dan peran masyarakat tentang pentingnya demokrasi

No Pernyataan (Y) SS S KS TS STS

Keikutsertaan 1. Masyarakat berhak menggunakan hak

pilihnya dalam pilkada serentak tahun 2020 dengan menerapkan kebijakan new normal

2. Masyarakat berhak ikut dalam

kegiatan kampanye dengan menerapkan kebijakan new normal 3. Masyarakat bebas ikut dalam

pemilihan pilkada serentak tanpa ada unsur paksaan

4. Masyarakat berhak menolak ikut kegiatan kampanye jika ada yang mengajak

5. Masyarakat berhak mendapat arahan atau panduan tata pemilihan.

Gagasan 1. Bebas dalam menentukan pilihan 2. Kesadaran masyarakat untuk

berpartisipasi secara positif dalam sistem politik yang ada

3. Memastikan tidak adanya tidakan menyimpang diluar dari pada prosedur yang ditentukan selama proses pemilihan.

4. Meningkatnya keterlibatan masyarakat dalam penyelenggaraan Pemilihan Umum (Pemilu)

5. Peran masyarakat dalam pilkada serentak adalah indikator penting dalam proses demokrasi

Pemberian diri dalam pengawasan 1. Persiapan maksimal dan transparan

panitia dan masyarakat yang ikut serta dalam pilkada serentak

2. Tingginya kesadaran masyarakat

terhadap tanggung jawab politik yang diwujudkan dalam partisipasi untuk memberikan hak suaranya meskipun di tengah pandemi Covid-19

3. Masyarakat ikut memantau jalannya proses pemilihan dengan tujuan menghasilkan pilkada yang adil dan transparan

4. Banyaknya kontestan yang berkualitas perlu menjadi catatan penting untuk mendukung terwujudnya kualitas demokrasi yang adil dan transparan 5. Mematuhi kebijakan new normal pada

pilkada serentak tahun 2020 menjadi kunci suksesnya pemilihan di masa pandemi covid 19

Lampiran 2

PEDOMAN WAWANCARA Nama Mahasiswa : Nia Prastika

Nomor Stambuk : 105641104317 Program Studi : Ilmu Pemerintahan

Judul : Pengaruh Kebijakan New normal di Masa Pandemi Covid 19 terhadap Partisipasi Politik Masyarakat dalam Pilkada Serentak Tahun 2020 di Kelurahan Gunung Sari Kecamatan Rappocini Kota Makassar

a. Indikator Kebijakan New normal di Masa Pandemi Covid 19 (Variabel X) 1. Konsistensi

 Bagaimana prosedur kebijakan new normal di masa pandemi pada proses pilkada serentak tahun 2020 ?

2. Transparansi

 Bagaimana bentuk sosialisasi tata cara pilkada di masa pandemi dengan tetap menerapkan kebijakan new normal?

 Apa yang dilakukan panitia pelaksana agar masyarakat mudah memahami alur pilkada dengan menerapkan kebijakan new normal?

3. Partisipatif

 Bagaimana partisipasi masyarakat dalam pilkada serentak tahun 2020?

 Bagaimana cara meningkatkan pengawasan protokol kesehatan?

4. Efektivitas

 Apakah proses pilkada serentak dijalankan sesuai sesuai SOP?

 Apakah hak konstitusional peserta pilkada dan masyarakat tetap terpenuhi?

 Apakah masyarakat dan petugas disiplin terhadap protokol kesehatan?

b. Partisipasi Politik (Variabel Y) 1. Keikutsertaan

 Bagaimana cara masyarakat menggunakan hak pilihnya di masa pandemi covid 19 ?

 Bagaimana prosedur dalam ikut serta dalam kegiatan kampanye?

2. Gagasan

 Bagaimana kesadaran masyarakat untuk berpartisipasi secara positif dalam sistem politik yang ada ?

 Apakah masyarakat bebas menggunakan hak pilihnya?

 Bagaimana meningkan keterlibatan masyarakat dalam penyelenggaraan Pemilihan Umum di masa pandemi covid 19?

3. Pemberian diri dalam pengawasan

 Bagaimana persiapan panitia dan masyarakat sehingga menghasilkan pilkada yang adil dan transparan?

 Bagaimana bentuk partisipasi masyarakat agar menghasilkan pilkada yang adil dan transparan.

Dokumen terkait