• Tidak ada hasil yang ditemukan

53tanah di keseluruhan area proyek Perusahaan.

Dalam dokumen Final PT Bakrieland AR 2014 (Halaman 57-60)

Proyek Perusahaan di Sentra Timur Jakarta, yang merupakan pengembangan Apartemen hunian dan mixed use adalah contoh development partnership yang dilakukan Perusahaan dengan Perumnas. Selain itu di tahun 2014, Perusahaan

telah melakukan development partnership

dengan salah satu BUMN konstruksi untuk

mengembangkan proyek city hotel di kompleks

Kahuripan Nirwana, Sidoarjo.

STRATEGI BISNIS 2015

Perusahaan memandang prospek industri properti tahun 2015 dengan optimis. Hal itu ditunjukkan dengan penurunan suku bunga acuan Bank Indonesia di awal tahun 2015 sebesar 25 basis poin menjadi 7,5% yang akan memicu penurunan suku bunga

KPR sehingga demand akan produk properti menjadi

semakin meningkat. Selain itu, kebijakan Pemerintah baru yang akan mengalokasikan Rp290 trilliun APBN kepada sektor pembangunan infrastruktur diharapkan

akan memberikan domino effect kepada pertumbuhan

industri porperti di seluruh Indonesia. Begitu pula dengan wacana mulainya era Masyarakat Ekonomi Asean (MEA) pada periode akhir 2015 akan semakin

membuka peluang akan tumbuhnya demand produk

properti di Indonesia khususnya hunian sewa, area

komersial, hotel dan industrial estate.

Melihat peluang di luar dan kondisi internal yang ada, Perusahaan secara umum akan tetap menjalankan strategi yang sama seperti tahun 2014 dengan beberapa perubahan diantaranya

1. Tetap berfokus pada pengembangan proyek- proyek quick yield & high return.

Pengembangan area perumahan/township di

Bogor Nirwana Residence dan Kahuripan Nirwana Sidoarjo tetap menjadi fokus pengembangan untuk menghasilkan proyek-proyek yang menghasilkan

quick yield & high return. Dengan karakteristik yang sama sebagai daerah penyangga kota metropolitan Jakarta dan Surabaya, Perusahaan percaya kedua proyek unggulan ini mampu menjadi kontributor utama Perusahaan di masa- masa yang akan datang. Selain kedua proyek besar tersebut, beberapa area di Jawa Barat saat

project area. The Company’s project in Jakarta’s Sentra Timur, the development of a residential apartment and mixed-use area is an example of a development performed by the Company in cooperation with Perumnas. Additionally in 2014, the Company conducted a development partnership with one of the SOE in construction to develop a city hotel in the Kahuripan Nirwana Complex in Sidoarjo.

BUSINESS STRATEGY IN 2015

The company views the prospect of the property industry in 2015 with optimism. This was shown by a decrease in Bank Indonesia interest rate at the beginning of 2015 by 25 basis points to 7.5% which will trigger a decline of the mortgage interest rate thus the demand of property products will increase. In addition, the new Governments policy, which is to allocate Rp290 trillion of the State Budget for the infrastructure development sector is expected to provide a domino effect to the growth of the property industry throughout Indonesia. Similarly, the beginning of the era of the ASEAN Economic Community (AEC) at the end of 2015 will provide more opportunities in the growth and demand of properties in Indonesia, particularly residential lease, commercial areas, hotels, and industrial estates. Based on the opportunities outside and the existing internal conditions, the Company will generally continue to apply the same strategies as in 2014 with a few changes including the following:

1. Stay focused on the development of quick yield & high return projects.

The development of a residential area/township in Bogor, the Nirwana Residence and Kahuripan Nirwana in Sidoarjo remains the focus of development to produce projects that produce quick yields and high returns. With the same characteristics, being located in the buffer area of Jakarta and Surabaya, the Company believes these two featured projects will become a major contributor to the Company in the near future. In addition to these two major projects, there are several other areas in West Java that currently

ini masuk menjadi rencana Perusahaan untuk pengembangan selanjutnya di sektor hunian tapak /perumahan.

2. Meningkatkan penghasilan berkelanjutan

Fokus utama peningkatan penghasilan berkelanjutan melalui ekspansi wahana permainan (theme park) dengan merek “Jungle.” Perusahaan

berencana melakukan pengembangan theme

park/water park di beberapa tempat di wilayah Malang dan Sidoarjo, Jawa Timur pada tahun-

tahun mendatang. Selain itu, pembangunan city

hotel di Sidoarjo akan menambah portfolio hotel yang dimiliki Perusahaan dan memperkuat porsi penghasilan berulang.

3. Memperluas strategi pengembangan bersama (partnership)

Untuk mempercepat realisasi master plan,

Perusahaan membuka peluang kerja sama pengembangan dengan pihak ketiga. Hal ini dilakukan terutama pada proyek-proyek dengan potensi pengembangan yang besar, seperti Bogor dan Sidoarjo.

4. Melakukan restrukturisasi keuangan Perusahaan

Untuk mendukung rencana ekspansi ke depan, dari aspek keuangan Perusahaan berencana untuk melakukan restrukturisasi neraca keuangan yang ada saat ini. Penyelesaian atas beban hutang jatuh tempo menjadi prioritas Perusahaan untuk diselesaikan dengan cara yang baik dan mempertimbangkan seluruh kepentingan yang ada, baik kreditur maupun Perusahaan.

have become part of Company’s plan for further development in the sector of residential/housing.

2. Increasing sustainable income

The main focus of increasing sustainable income is through the expansion of rides (theme park), with the brand “Jungle.” The company plans to develop theme parks/water parks in several locations including in Malang and Sidoarjo, East Java in the upcoming years. In addition, the construction of a city hotel in Sidoarjo will increase the Company’s hotel portfolio and strengthen the portion of recurring income.

3. Expand the strategy of joint development (partnership)

To accelerate the realization of the master plan, the Company opens the opportunities for partnerships with third parties. This is performed primarily on projects with great development potential, such as Bogor and Sidoarjo.

4. Financial restructuring

To support future expansion plans, in terms of the financial aspect, the Company is planning to restructure its existing balance sheet. The settlement of maturing debts becomes the Company’s priority to be resolved in a good manner and by considering the interests therein, both for the creditor and the Company.

Pembahasan Strategi 2014

PT Bakrieland Development Tbk Annual Report 2014

55

5. Melakukan kombinasi pengembangan proyek skala besar dan kecil

Seperti di tahun 2014, selain fokus pada proyek di area Bogor dan Sidoarjo yang memiliki area pengembangan yang luas, Perusahaan akan meneruskan pengembangan di beberapa proyek skala menengah antara lain apartemen di daerah

Bintaro, apartemen & hotel di Yogyakarta, theme

park di Jawa Timur, proyek mixed use Sentra Timur bersama Perumnas di Cakung Jakarta Timur, serta beberapa area lain untuk dikembangkan menjadi hunian tapak/apartemen.

5. Combining large and small scale development projects

As in 2014, in addition to focusing on projects in the area of Bogor and Sidoarjo which have large areas of development, the Company will continue development of several medium-scale projects including the apartment in the area of Bintaro, apartments and hotels in Yogyakarta, theme parks in East Java, the Sentra Timur mixed-use project in cooperation with Perumnas in Cakung, East Jakarta, as well as several other areas to be developed into a residential sites/apartments.

Di tengah melambatnya pertumbuhan

Dalam dokumen Final PT Bakrieland AR 2014 (Halaman 57-60)