• Tidak ada hasil yang ditemukan

UJI EFEKTIVITAS FILTRAT KECAMBAH KACANG HIJAU (Vigna radiata) TERHADAP KADAR BILIRUBIN TOTAL SERUM PADA TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) YANG DIINDUKSI DENGAN KARBON TETRAKLORIDA (CCL4)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "UJI EFEKTIVITAS FILTRAT KECAMBAH KACANG HIJAU (Vigna radiata) TERHADAP KADAR BILIRUBIN TOTAL SERUM PADA TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus) YANG DIINDUKSI DENGAN KARBON TETRAKLORIDA (CCL4)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

UJI EFEKTIVITAS FILTRAT KECAMBAH KACANG HIJAU (Vigna radiata)

TERHADAP KADAR BILIRUBIN TOTAL SERUM PADA TIKUS PUTIH

(Rattus norvegicus) YANG DIINDUKSI DENGAN KARBON

TETRAKLORIDA (CCL4)

Oleh: Zumar Istiqomah ( 01330082 )

Biology

Dibuat: 2006-05-30 , dengan 3 file(s).

Keywords: Efektifitas, Bilirubin total, Induksi.

Hepar merupakan pusat metabolisme tubuh dan bertanggung jawab atas lebih dari 500 aktivitas. Kerusakan hepar terbanyak disebabkan oleh virus, kerusakan akibat virus menyebabkan

peradangan jaringan hati yang dikenal dengan penyakit hepatitis. Peningkatan prevalensi pengidap penyakit hepatitis karena obat yang ada masih bersifat simptomatis, harganya mahal, dan efek samping yang ditimbulkan. Induksi karbon tetraklorida (CCl4) secara histopatologi menggambarkan hepatitis virus. Kerusakan hati ditandai dengan meningkatnya kadar bilirubin serum. Kecambah kacang hijau merupakan sumber vitamin E sebagai antioksidan yang dapat menghambat radikal bebas.

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh filtrat kecambah kacang hijau terhadap kadar bilirubin total serum pada tikus putih (Rattus nuvergicus) yang telah diinduksi dengan karbon tetraklorida (CCl4) dan untuk mengetahui berapa dosis filtrat kecambah kacang hijau yang efektif dalam menghambat kenaikan kadar bilirubin total serum tikus putih (Rattus norvegicus) yang telah diinduksi dengan karbon tetraklorida (CCl4).

Jenis penelitian ini adalah eksperimen sungguhan. Populasi dalam penelitian ini adalah tikus putih jantan (Rattus norvegicus) yang berumur 3 bulan. Jumlah sampel yang digunakan sebanyak 25 ekor terbagi atas 5 perlakuaan yang masing-masing terdiri atas 5 ulangan. Rancangan

percobaan menggunakan RAL. Analisis kadar biliribin total serum dengan metode jendrassik dan grof. Teknik analisis kadar bilirubin total serum yang digunakan adalah analisis varian satu faktor yang dilanjutkan dengan uji BNT 5%.

Berdasarkan hasil uji Anava satu faktor diperoleh Fhitung > Ftabel pada signifikan 0.05

Referensi

Dokumen terkait

I nt ensit as bunyi yang dit angkap oleh t elinga m anusia berbanding langsung dengan logarit m a kuadrat t ekanan akust ik yang dihasilkan get aran dalam rent ang yang dapat

[r]

[r]

Hasil dari tugas akhir ini dapat membantu belajar teknik bermain drum pada jenis musik rock.

o Membacakan materi berbagai benda langit untuk menuntun siswa atau siswa membaca secara bersama. o Menjelaskan materi yang telah dibacakan dengan menggunakan

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui cara pengolahan daun randu yang dicampur dengan daun jambu biji sebagai obat antidiare dan mencari efek ekstrak daun randu

Dari hasil wawancara kepada 10 orang perawat rawat inap wanita di RS “X” kota Bandung, menunjukkan sebanyak 10 orang (100%) merasakan bahwa mereka tidak dapat melihat

Ilmu faraid (waris) memberikan penjelasan tentang cara-cara pembagian harta waris, seperti siapa saja yang berhak mendapat harta waris dari semua ahli waris dan berapa

RESEARCH PAPER Characterization and Assessment of Antimicrobial Activity and Potential of Heavy Metal ion Detection of Silver Nanoparticles synthesized from Actinidia deliciosa paste

ABSTRACT Received 05/11/2015 Accepted 10/12/2015 Published online 01/01/2016 KEYWORDS FeVO4 Nanoparticle Solar cell Sonochemical method This research reports a facile ultrasonic

یکیژولوفروم تایصوصخ هسیاقم ، اوتحم سناسا یازجا و یغاب نشیوآ Thymus vulgaris یناسارخ نشیوآ یموب هدوت ود و Thymus transcaspicus طیارش رد دهشم ییاوه و بآ هنامس یدمحم -1 ینارا