• Tidak ada hasil yang ditemukan

Hubungan Kecerdasan Emosi dengan Stres Kerja Perawat di Rumah Sakit Jiwa Prof. Dr. Muhammad Ildrem Provinsi Sumatera Utara

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Hubungan Kecerdasan Emosi dengan Stres Kerja Perawat di Rumah Sakit Jiwa Prof. Dr. Muhammad Ildrem Provinsi Sumatera Utara"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Judul : Hubungan Kecerdasan Emosi dengan Stres Kerja Perawat di Rumah Sakit Jiwa Prof. Dr. Muhammad Ildrem Propinsi Sumatera Utara

Perawat merupakan tenaga kesehatan yang paling lama berhubungan dengan pasien, berhadapan dengan pasien yang penyakitnya beragam dan tuntutan pekerjaan dapat menjadi salah satu sumber stres yang kuat pada perawat dalam bekerja sehingga dibutuhkan kecerdasan emosi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kecerdasan emosi dengan stres kerja perawat di Rumah Sakit Jiwa Prof. Dr. Muhammad Ildrem Provinsi Sumatera Utara. Subjek penelitian adalah 56 perawat yang terlibat langsung dalam memberikan langsung asuhan keperawatan jiwa pada pasien. Tehnik pengambilan sampel menggunakan non probability sampling dengan purposive sampling. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner kecerdasan emosi sebanyak 26 aitem dan skala stres kerja 33 item. Analisa data menggunakan tehnik korelasi Pearson dari statistik parametrik dengan koefisioen korelasi r = -0.598 dan p = 0.00 (p < 0.01). Hasil penelitian menunjukkan terdapat korelasi negatif signifikan antara kecerdasan emosi dengan stres kerja pada perawat yang berarti semakin tinggi kecerdasan emosi maka semakin rendah stres kerja, begitu pula sebaliknya semakin rendah kecerdasan emosi maka semakin tinggi stres kerja yang dialami oleh perawat tersebut. Dengan adanya penelitian ini diharapkan Rumah sakit Jiwa Prof. Dr. Muhammad Ildrem Provinsi Sumatera utara perlu mengalokasikan dana untuk kegiatan merancang program penelitian kecerdasan emosi yang difokuskan pada bidang self awareness, self management, self motivation dan anger management bagi perawat yang memiliki kecerdasan emosi rendah yang bertujuan untuk membantu perawat dalam melatih kemampuan mengontrol emosi sehingga dapat menyelesaikan masalahnya tanpa harus menimbulkan stres yang nantinya akan menghambat kinerja perawat dalam memberikan asuhan keperawatan yang optimal.

Kata kunci : Kecerdasan Emosi, Stres Kerja, Perawat

(2)

Referensi

Dokumen terkait

Membaca surat-surat Al Qur’an 1.3 Membaca QS.Al-Alaq VI Siswa dapat membaca surat Al Alaq 1-5 dengan lancar. 8 10.Melakukan dzikir dan doa 10.1 Melakukan dzikir

In Figure 14 ten façade planes of the Old Pinakothek with the detected window centre positions are shown. For evaluation the planes are divided into three groups: a)

Membentuk /menggambar bangun ruang gabungan sederhana serta mengitung volumenya. 6 / 1 Disediakan selembar kertas HVS/karton, siswa dapat:

Note that for simple scenes with small amounts of vegetation, the NDVI and entropy together can successfully remove most trees so subsequent ap- plication of the voting procedure

- Merangkai dengan benar; menjelaskan cara kerja tidak runtut; alat tidak berfungsi dengan baik; hasil yang dirangkai tidak

Cahaya akan jatuh pada permukaan LDR Danakan mengakibatkan buzzer bekerja secara aktif dengan output berupa bunyi dengungan yang akan dihasilkan. hasil uji coba menunjukkan bahwa

Salah satu hal penting yang perlu diperhatikan untuk mendapatkan laporan keuangan yang akurat adalah menyangkut pengakuan pendapatan, dalam hal ini adalah pendapatan premi asuransi

[r]