• Tidak ada hasil yang ditemukan

HUBUNGAN SUPERVISI KLINIS DENGAN KEPUASAN KERJA PERAWAT JIWA DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA (PEMPROVSU) TESIS

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "HUBUNGAN SUPERVISI KLINIS DENGAN KEPUASAN KERJA PERAWAT JIWA DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA (PEMPROVSU) TESIS"

Copied!
19
0
0

Teks penuh

(1)

SUMATERA UTARA (PEMPROVSU)

TESIS

Oleh

LENNY KHAIRANI

117046020/ADMINISTRASI KEPERAWATAN

PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEPERAWATAN

FAKULTAS KEPERAWATAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

2013

(2)

SUMATERA UTARA (PEMPROVSU)

TESIS

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

untuk Memperoleh Gelar Magister Keperawatan (M.Kep) dalam Program Studi Magister Ilmu Keperawatan

Minat Studi Administrasi Keperawatan pada Fakultas Keperawatan

Universitas Sumatera Utara

Oleh

LENNY KHAIRANI

117046020/ADMINISTRASI KEPERAWATAN

PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEPERAWATAN

FAKULTAS KEPERAWATAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

(3)
(4)

Telah diuji

Pada Tanggal : 26 Agustus 2013

PANITIA PENGUJI TESIS

Ketua : Dr. Juanita, SE., M.Kes

Anggota : Wardiyah Daulay, S.Kep., Ns., M.Kep

Dr. Drs. R. Kintoko Rochadi, M.K.M

(5)
(6)

Nama Mahasiswa : Lenny Khairani

Nomor Induk Mahasiswa : 117046020

Program Studi : Magister Ilmu Keperawatan

Minat Studi : Administrasi Keperawatan

ABSTRAK

Kepuasan kerja dalam keperawatan merupakan perasaan yang menyokong

untuk mendapatkan hasil kerja yang optimal dalam memberikan asuhan

keperawatan. Banyak faktor yang berhubungan dengan kepuasan kerja perawat,

salah satunya adalah supervisi klinis dari atasan. Tujuan penelitian ini untuk

mengetahui hubungan supervisi klinis dengan kepuasan kerja perawat jiwa.

Diduga ada hubungan supervisi klinis yang terdiri dari fungsi edukatif, suportif,

dan manajerial dengan kepuasan kerja perawat jiwa.

Jenis penelitian ini adalah survei analitik atau explanatory study dengan

desain cross sectional yang bertujuan menganalisis hubungan supervisi klinis

yang terdiri dari fungsi edukatif, suportif, dan manajerial dengan kepuasan kerja

perawat jiwa. Penelitian dilaksanakan di Rumah Sakit Jiwa Daerah Pemerintah

Provinsi Sumatera Utara. Populasi sebanyak 144 orang, dan sampel diperoleh 59

orang. Penarikan sampel dengan cara undian. Analisis data menggunakan analisis

univariat, analisis bivariat dengan uji chi-square, dan analisis multivariat dengan

uji regresi logistik ganda.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa perawat menyatakan puas dalam

(7)

yang tidak puas juga masih tinggi yaitu 44,1%. Fungsi suporting (p=0,004<0,05)

dan fungsi manajerial (p=0,001<0,05) berhubungan signifikan dengan kepuasan

kerja perawat. Probabilitas perawat dalam kepuasan kerja bahwa jika fungsi

suportif baik, dan fungsi manajerial baik maka nilai probabilitas perawat akan

merasa puas dalam bekerja sebesar 96,02%.

Disarankan kepada Kepala keperawatan RS Jiwa Daerah Pemprovsu

mengirimkan kepala-kepala ruangan untuk mengikuti pelatihan-pelatihan yang

berkaitan dengan supervisi klinis agar dalam pelaksanaan tugasnya dapat lebih

memberi support dan memotivasi perawat pelaksana dalam menjalankan asuhan

keperawatan jiwa.

Kata Kunci: supervisi klinis, kepuasan kerja, perawat jiwa

(8)

Thesis Title : Relationship of Clinical Supervision Which Includes

Educative, Supportive, and Managerial Functions

With Work Satisfaction of Mental Nurses

Name of Student : Lenny Khairani

Std. ID Number : 117046020

Study Program : Master of Nursing

Field of Specialization : Nursing Administration

ABSTRACT

Work satisfaction in nursing is the supporting feeling to obtain maximal

achievement in providing nursing care. There are many factors which are related

to nurses’ work satisfaction; one of them is clinical supervision from the superior.

The objective of the research was to know the correlation between clinical

supervision and mental nurses’ work satisfaction. It is assumed that there is the

correlation of clinical supervision which includes educative, supportive, and

managerial functions with work satisfaction of mental nurses.

The Type of the research was an analytic survey of explanatory study with

cross sectional design which was aimed to analyze the correlation of clinical

supervision which included educative, supportive, and managerial functions with

mental nurses’ work satisfaction. The research was conducted at Regional Mental

Hospital of North Sumatera. The population was 144 nurses, and 59 of them were

(9)

using univatriate analysis, bivatriate analysis with chi square test, and

multivatriate analysis with multiple logistic regression tests.

The result of the research showed that 55.9% of the nurses were satisfied

in carrying out their daily duties or work although the number of nurses who were

dissatisfied was also high (44.1%). Supporting function (p=0.004<0.05) and

managerial function (p=0.001<0.05) had significant correlation with nurses’ work

satisfaction. The probability of nurses in work satisfaction indicated that

supporting function was good and managerial function was good, nurses’

probability value will be satisfied with their work of 96.02%.

It is recommended that the head of the nurses in the Mental Hospital of

North Sumatera send their ward heads to participate in trainings which are related

to clinical supervision so that in doing their job they can give more support and

motivate nurse practitioners in doing mental nursing care.

Keywords: clinical supervision, work satisfaction, mental nurses

(10)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas

segala Rahmat dan KaruniaNya sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis ini

yang berjudul: “Hubungan Supervisi Klinis Dengan Kepuasan Kerja Perawat

Jiwa di Rumah Sakit Jiwa Daerah Pemerintah Propinsi Sumatera Utara”

Penulis menyadari penulisan ini tidak dapat terlaksana tanpa bantuan dan

kerja sama dari berbagai pihak. Oleh karena itu pada kesempatan ini penulis

menyampaikan banyak terima kasih yang tidak terhingga kepada: Prof. Dr. dr.

Syahril Pasaribu, DTM&H, M.Sc., (CTM), Sp.A(K) selaku Rektor Universitas

Sumatera Utara. dr. Dedi Ardinata, M.Kes, selaku Dekan Fakultas Keperawatan

Universitas Sumatera Utara. Setiawan, S.Kp., MNS., Ph.D, selaku Ketua Program

Studi Magister Ilmu Keperawatan Sumatera Utara.

Terima kasih yang tulus dan tidak terhingga kepada dr. Chandra Syafei

Pasaribu, Sp.OG, selaku Direktur Rumah Sakit Jiwa Daerah Propinsi Sumatera

Utara. Drg. Wahid Khusyairi, M.M, selaku Wakil Direktur Rumah Sakit Jiwa

Daerah Provinsi Sumatera Utara yang telah memberikan izin penelitian kepada

penulis. Duma Farida Panjaitan, S.Kep., Ns., Selaku Kabid Keperawatan Rumah

Sakit Jiwa Daerah Propinsi Sumatera Utara. Hj. Sunarti, S.Kep., Ns., selaku

Kepala Ruangan dan seluruh teman-teman staf Rumah Sakit Jiwa Daerah Propinsi

Sumatera Utara.

Ucapan terima kasih juga disampaikan kepada Dr. Juanita, SE., M.Kes,

(11)

memberikan bimbingan, arahan, petunjuk, hingga selesainya penulisan tesis ini.

Wardiyah Daulay, S.Kep., Ns., M.Kep, selaku Pembimbing II yang telah

meluangkan waktu dan memberi motivasi, bimbingan, arahan, petunjuk hingga

selesainya penulisan tesis ini. Kepada Dr. Drs. R. Kintoko Rochadi, M.K.M, dan

Nur Afi Darti, S.Kp., M.Kep, selaku Tim Penguji yang telah bersedia menguji dan

memberikan masukan guna penyempurnaan tesis ini. Liberta Lumbantoruan,

S.Kep., Ns., M.Kep, Ibu Mazly Astuty, S.Kp., Ns., M.Kep, dan ibu Emma

Manurung, S.Kep., Ns., M.Kep. yang telah bersedia menjadi judgment experts

dalam uji validitas data. Seluruh staf pengajar Program Magister Keperawatan

Universitas Sumatera Utara, yang telah memberikan ilmu pengetahuan yang

sangat bermanfaat selama penulis mengikuti pendidikan. Ibu Sri Eka Wahyuni,

S.Kep, Ns., M.Kep. sebagai dosen Pembimbing Akademik yang telah banyak

memberikan bimbingan pada penulis selama menyelesaikan pendidikan Magister

Keperawatan.

Orang tua tercinta H. Hamim Marpaung dan Hj. Nurleli, yang telah

banyak memberi dukungan moril dan materil dalam penyelesaian tesis ini. Suami

tercinta Nofri Wandha Pane dan anak-anakku tersayang Nikeisha Aqilla Pane dan

Dzaki Anzha Syafiq Pane yang telah banyak memberikan dukungan dan do’a

selama proses pendidikan.

Teman-teman mahasiswa Program Magister Keperawatan Universitas

Sumatera Utara yang telah menyumbangkan masukan dan saran serta kritikan

untuk kesempurnaan tesis ini. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu per

satu yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan tesis ini.

(12)

Penulis menyadari bahwa tesis ini masih terdapat kekurangan, untuk itu

kritik dan saran yang konstruktif sangat penulis harapkan. Akhirnya penulis

berharap semoga tesis ini dapat bermanfaat.

Medan, 26 Agustus 2013

Penulis

(13)

RIWAYAT HIDUP

Nama : Lenny Khairani, S.Kep. Ns

Tempat/Tanggal Lahir : Gunting Saga, 12 Juli 1979

Alamat : Jln. Bajak III Gg. Mesjid No. 20

Medan Amplas

No. Telp./Hp : 085262208515

Riwayat Pendidikan :

Jenjang Pendidikan Nama Institusi Tahun Lulus

SD SDN No 112259 Gunting Saga-Medan 1991

SLTP MTs Al Ulumul Wasi’ah Aek Kanopan-Medan 1994

SMU SMUN 12 Medan 1997

Diploma III Akper Depkes RI Medan 2000

Ners Universitas Sumatera Utara 2003

Magister Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara 2013

Riwayat Pekerjaan:

Puskesmas Langsa Barat mulai 2006 s.d 2008

Staf Pegawai Rumah Sakit Jiwa Daerah Pemerintah Propinsi Sumatera

Utara mulai 2008 s.d sekarang

Kegiatan akademik selama studi:

Workshop Analisis data dengan Contents Analysis & WEFT-QDA di

Medan tanggal 31 Januari 2012 sebagai Peserta.

(14)

Seminar Penelitian Kualitatif sebagai Landasan Pengembangan Pengetahuan

Disiplin Ilmu Kesehatan di Medan tanggal 31 Januari 2012 sebagai

Peserta.

Optimalisasi Kolaborasi Perawat –Dokter dalam Upaya Peningkatan Mutu

Pelayanan Kesehatan di Medan tanggal 20 Juli 2012 sebagai Peserta.

Oversea study visit “Nursing Administration in Hospital and Healthcare

System in Thailand” di Thailand tanggal 18 – 20 Februari 2013

sebagai Peserta.

Seminar Keperawatan “Aplikasi Action Research dalam Pengembangan

Audit Dokumentasi Keperawatan” di Medan tanggal 8 Mei 2013

sebagai Peserta.

Publikasi:

Khairani, L., Juanita, Daulay, W. (2013). Hubungan supervisi klinis dengan

kepuasan kerja perawat jiwa di Rumah Sakit Jiwa Daerah Propinsi

Sumatera Utara. Jurnal Riset Keperawatan Indonesia, 1 (2).

Proceeding :

Khairani, L., Juanita, Daulay, W. (2013). Clinical Supervision. Systematic review:

Oral presentation at 2013 Medan International Nursing Conference on the

Application of caring Sciences on Nursing Education Advanced Research

(15)

DAFTAR ISI

2.4. Hubungan Supervisi Klinis dengan Kepuasan Kerja Perawat ... 44

3.5. Variabel dan Definisi Operasional ... 54

3.6. Metode Pengukuran ... 56

3.7. Metode Analisis Data ... 58

3.8. Pertimbangan Etik ... 59

BAB 4. HASIL PENELITIAN ... 60

4.1. Gambaran Lokasi Penelitian ... 60

4.2. Analisis Univariat ... 63

4.3. Analisis Bivariat ... 72

4.4. Analisis Multivariat ... 75

(16)

BAB 5. PEMBAHASAN ... 77

5.1. Kepuasan Kerja Perawat ... 78

5.2. Hubungan Supervisi Klinis Dengan Kepuasan Kerja Perawat ... 81

BAB 6. KESIMPULAN DAN SARAN ... 87

6.1. Kesimpulan ... 87

6.2. Saran... 88

DAFTAR PUSTAKA ... 90

(17)

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1. Contoh Jadwal supervisi Ruang MPKP Jiwa ... 29 Tabel 3.1. Definisi Operasional Variabel Penelitian ... 54 Tabel 3.2. Pengukuran Variabel Bebas dan Variabel Terikat ... 58 Tabel 4.1. Distribusi Frekuensi Identitas Responden di Rumah Sakit

Jiwa Daerah Pemerintah Provinsi Sumatera Utara Tahun

2013 (n=59) ... 63 Tabel 4.2. Distribusi Jawaban Fungsi Edukatif Supervisi Klinis di Rumah

Sakit Jiwa Daerah Pemerintah Provinsi Sumatera Utara

Tahun 2013... 64 Tabel 4.3. Distribusi Frekuensi Fungsi Edukatif Supervisi Menurut

Responden di Rumah Sakit Jiwa Daerah Pemerintah Provinsi

Sumatera Utara Tahun 2013... 65 Tabel 4.4. Distribusi Jawaban Responden Tentang Fungsi Suportif

Supervisi Klinis di Rumah Sakit Jiwa Daerah Pemerintah

Provinsi Sumatera Utara Tahun 2013 ... 66 Tabel 4.5. Distribusi Frekuensi Fungsi Suportif Supervisi Klinis

Menurut Responden di Rumah Sakit Jiwa Daerah Pemerintah Provinsi Sumatera Utara Tahun 2013 ... 67 Tabel 4.6. Distribusi Jawaban Responden Tentang Fungsi Manajerial

Supervisi Klinis di Rumah Sakit Jiwa Daerah Pemerintah

Provinsi Sumatera Utara Tahun 2013 ... 68 Tabel 4.7. Distribusi Frekuensi Fungsi Manajerial Supervisi Klinis

Menurut Responden di Rumah Sakit Jiwa Daerah

Pemerintah Provinsi Sumatera Utara Tahun 2013 ... 69 Tabel 4.8. Distribusi Jawaban Responden Tentang Kepuasan Kerja

Perawat di Rumah Sakit Jiwa Daerah Pemerintah Provinsi

Sumatera Utara Tahun 2013... 69 Tabel 4.9. Distribusi Frekuensi Kepuasan Kerja Perawat di Rumah

Sakit Jiwa Daerah Pemerintah Provinsi Sumatera Utara

Tahun 2013... 71 Tabel 4.10. Tabulasi Silang Hubungan Fungsi Edukatif Supervisi Klinis

dengan Kepuasan Kerja Perawat di Rumah Sakit Jiwa

Daerah Pemerintah Provinsi Sumatera Utara Tahun 2013 ... 72 Tabel 4.11. Tabulasi Silang Hubungan Fungsi Suportif Supervisi Klinis

dengan Kepuasan Kerja Perawat di Rumah Sakit Jiwa

Daerah Pemerintah Provinsi Sumatera Utara Tahun 2013 ... 73 Tabel 4.12. Tabulasi Silang Hubungan Fungsi Manajerial Supervisi

Klinis dengan Kepuasan Kerja Perawat di Rumah Sakit Jiwa

Daerah Pemerintah Provinsi Sumatera Utara Tahun 2013 ... 74 Tabel 4.13. Hasil Analisis Multivariat Uji Regresi Logistik Ganda ... 76 Tabel 4.14. Nilai Probabilitas Perawat Dalam Kepuasan Kerja ... 77

(18)

DAFTAR SKEMA

(19)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Instrumen Penelitian ... 94 Lampiran 2. Biodata Expert ... 102 Lampiran 3. Izin Penelitian ... 103

Referensi

Dokumen terkait

[r]

SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2014/2015 PROGRAM STUDI : KOMPUTERISASI AKUNTANSI.

Pokja ULP/Panitia Pengadaan pada Satker Deputi Bidang KB dan KR BKKBN Pusat akan melaksanakan Pelelangan Sederhana dengan Pascakualifikasi untuk paket pekerjaan

Instrumen keuangan yang diterbitkan atau komponen dari instrumen keuangan tersebut, yang tidak diklasifikasikan sebagai liabilitas keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui

· Pembuatan tabel distribusi frekuensi dapat dimulai dengan menyusun data mentah ke dalam urutan yang sistematis ( dari nilai terkecil ke nilai yang lebih besar atau

PHP memberikan kemudahan bagi perancang situs web untuk dapat mengembangkan dan membuat tampilan halaman informasi yang baik

tingkat kecamatan dan tingkat kota Terlaksananya pertemuan/ rembug KTNA kecamatan dan KTNA Kota Terlaksananya penilaian kemampuan kelompok tani dan pokdakan. Terlaksananya

[r]