ii
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR ... i
DAFTAR ISI ... ii
DAFTAR TABEL ... iii
DAFTAR GRAFIK ... v
DAFTAR LAMPIRAN ... vi
IKHTISAR EKSEKUTIF ... vii
I. PENDAHULUAN ... 1
II. PELAPORAN KEGIATAN ... 3
2.1 Sub Bagian Tata Usaha ... 3
2.1.1 Kepegawaian ... 3
2.1.2 Persuratan ... 5
2.1.3 Keuangan ... 6
2.2 Seksi Uji Terap Teknis dan Kerjasama ... 6
2.2.1 Pengelolaan Perpustakaan ... 6
2.2.2 Penyebaran Informasi dan Publikasi ... 7
2.3 Seksi Pengujian dan Dukungan Teknis ... 8
2.3.1 Pendampingan BBIP dan Kawasan Budidaya ... 8
2.3.2 Pelayanan Masyarakat ... 8
2.3.3 Kegiatan Dukungan Teknis ... 9
2.4 Divisi Produksi ... 10
2.5 Perekayasaan ... 17
III. PENUTUP ... 21
iii
DAFTAR TABEL
Nomor Halaman
1. Rekapan Absen BPBL Ambon bulan Mei 2017 ... 3
2. Kegiatan Tugas Luar Pegawai BPBL Ambon bulan Mei 2017 ... 3
3. Keadaan Pegawai BPBL Ambon pada bulan Mei 2017 berdasarkan golongan ... 4
4. Keadaan Pegawai BPBL Ambon pada bulan Mei 2017 berdasarkan tingkat pendidikan ... 4
5. Pegawai BPBL Ambon yang memperoleh KGB pada bulan Mei 2017 ... 4
6. Pegawai BPBL Ambon yang memperoleh kenaikan pangkat pada Mei 2017 ... 4
7. Surat Masuk dan Keluar BPBL Ambon bulan Mei 2017 (Eksemplar) ... 5
8. Realisasi penyerapan anggaran BPBL Ambon bulan Mei 2017 ... 5
9. Rincian PNBP BPBL Ambon bulan Mei 2017 ... 6
10. Rekapitulasi penambahan buku, laporan dan majalah BPBL Ambon bulan Mei 2017 ... 6
11. Daftar pengunjung perpustakaan pada bulan Mei 2017 ... 7
12. Daftar kunjungan masyarakat ke BPBL Ambon pada bulan Mei 2017 ... 7
13. Daftar kegiatan penyebaran informasi bulan Mei 2017 ... 8
14. Daftar Instansi yang melakukan PKL dan Magang di BPBL Ambon pada bulan Mei 2017 ... 9
15. Capaian Kegiatan Bantuan Benih dan Restocking pada Mei 2017 ... 9
16. Dukungan Kegiatan Teknis bulan Mei 2017 ... 9
17. Nama Koordinator Divisi Produksi Lingkup BPBL Ambon ... 10
18. Nama Penanggungjawab Kegiatan Produksi Lingkup BPBL Ambon ... 10
19. Perkembangan dan Pengukuran KInerja Divisi Produksi Calon Induk Ikan Konsumsi di KJA Mei 2017 ... 11
20. Permasalahan dan tindak lanjut pada Kegiatan Divisi Produksi Calon Induk Ikan Konsumsi di KJA Mei 2017 ... 12
21. Perkembangan dan Pengukuran KInerja Divisi Produksi Benih Ikan Konsumsi Mei 2017 ... 12
21. Permasalahan dan tindak lanjut pada kegiatan Divisi Produksi Benih Ikan Konsumsi Mei 2017 ... 13
22. Perkembangan dan Pengukuran Kinerja Kegiatan Divisi Kesehatan Ikan dan Lingkungan bulan Mei 2017 ... 14
iv
23. Perkembangan dan pengukuran Kinerja Kegiatan Divisi Pakan dan Kultur Jaringan
Rumput Laut Mei 2017 ... 15 24. Perkembangan dan Pengukuran Kinerja Kegiatan Divisi Benih Ikan Hias Bulan Mei
2017 ... 16 25. Permasalahan dan Tindak Lanjut pada kegiatan Produksi Benih Ikan Hias Bulan Mei
2017 ... 16 26. Laporan Perkembangan Kegiatan Perekayasaan WBS 1. Produksi Ikan
Konsumsi ... 17 27. Laporan Perkembangan Kegiatan Perekayasaan WBS 2. Manajemen Pembenihan
Ikan Laut ... 18 28. Laporan Perkembangan Kegiatan Perekayasaan WBS 3. Peningkatan Produksi Ikan
Laut dengan Modifikasi Sarana Budidaya ... 18 29. Laporan Perkembangan Kegiatan Perekayasaan WBS 4. Produksi Rumput Laut
Kultur Jaringan ... 19 30. Laporan Perkembagan Kegiatan Perekayasaan WBS 5. Pemanfataan Pakan Buatan
v
DAFTAR GRAFIK
Nomor Halaman
1. Produksi Perikanan Budidaya s.d Mei 2017 ... viii
2. Produksi Benih Ikan yang dihasilkan s.d Mei 2017 ... ix
3. Produksi Induk Unggul yang dihasilkan s.d Mei 2017 ... x
4. Realisasi PNBP s.d Mei 2017 ... x
5. Realisasi Bantuan Benih s.d Mei 2017 ... xi
6. Jumlah Pelayanan Sampel laboratorium Keskanling ... xii
vi
DAFTAR LAMPIRAN
Nomor Halaman
1. Pelayanan Pengujian Sampel Laboratorium Keskanling BPBL Ambon Pada Bulan Mei
2017 ... 22 2. Hasil Monitoring Kualitas Air Bulan Mei 2017 ... 23 3. Kegiatan / Aktivitas Produksi, dan Kunjungan ke BPBL Ambon pada bulan Mei 2017
vii
IKHTISAR EKSEKUTIF
Laporan kegiatan balai perikanan budidaya laut ambon merupakan perwujudan bentuk implementasi tanggung jawab pelaksanaan program dan kegiatan pembangunan di bidang perikanan budidaya. pembangunan perikanan budidaya pada hakekatnya adalah upaya sistematis, terencana, oleh seluruh pemangku kepentingan untuk mengubah suatu kondisi perikanan budidaya menjadi lebih baik melalui pemanfaatan sumberdaya secara optimal, efektif, efisien dan akuntabel guna mewujudkan kesejahteraan masyarakat perikanan kelautan secara berkelanjutan.
Sebagai upaya mewujudkan visi dan misi Direktorat Jenderal Perikanan Budidaya, mulai tahun 2017 telah diterapkan sebuah sistem manajemen kerja melalui pendekatan Balance Scorecard. Pengukuran kinerja dengan pendekatan tersebut merupakan salah satu upaya dan komitmen untuk melakukan perubahan dalam pengelolaan kinerja. Direktorat Jenderal Perikanan Budidaya (DJPB) menetapkan indicator kinerja baru yang merupakan penyempurnaan dari program dan kegiatan sebelumnya. Indikator kinerja utama (IKU) yang ditetapkan pada Balai Perikanan Budidaya Laut (BPBL) Ambon sebanyak 23 IKU.
Pencapaian Prioritas IKU BPBL Ambon Tahun 2017 adalah sebagai berikut : A. Jumlah Produksi Perikanan Budidaya
Jumlah produksi perikanan budidaya pada tahun 2017 ditargetkan sebanyak 6 ton (6,000 kg). pencapaian produksi sampai dengan bulan Mei 2017 dapat dilihat pada grafik 1 dibawah ini,
Grafik 1. Produksi Perikanan Budidaya s.d Mei 2017
0.023 0.271 0.605 2.60 3.15 6.00 1.00 2.00 3.00 4.00 5.00 6.00 7.00
Januari Februari Maret April Mei Target
Ju
m
la
h
Akumulasi sampai dengan bulan ini
Produksi Perikanan Budidaya (Ton) Tahun 2017
viii
Dari grafik 1 dapat dilihat bahwa perolehan nilai produksi perikan budidaya sampai dengan Mei 2017 adalah 3.15 ton atau 3,151.32 kg, dimana target senilai 6 ton atau 6,000 kg, sehingga persentase pencapaian nilai produksi perikanan budidaya per Mei 2017 sebesar 52.52 %. Nilai produksi ini didapat dari hasil penjualan ikan konsumsi pemeliharaan di KJA s.d bulan April 2.60 ton atau 2,599.45 kg ditambah dengan bulan Mei 0.55 ton atau 551.90 kg yang terdiri dari penjualan Bubara 237.40 kg, dan Kerapu cantang 314.50 kg.
B. Jumlah Produksi Benih yang dihasilkan
Jumlah produksi benih pada tahun 2017 ditargetkan sebanyak 460,000 ekor. pencapaian produksi sampai dengan bulan Mei 2017 dapat dilihat pada grafik 2 dibawah ini,
Grafik 2. Produksi Benih Ikan yang dihasilkan s.d Mei 2017
Dari grafik 2 dapat dilihat bahwa perolehan nilai produksi benih sampai dengan Mei 2017 adalah 85,572 ekor, dimana target tahunan sebesar 460,000 ekor benih, sehingga persentase pencapaian jumlah produksi per Mei 2017 sebesar 18.60 %. Jumlah produksi ini didapat dari jumlah produksi benih s.d bulan April sebanyak 68,982 ekor ditambah dengan produksi benih ikan konsumsi bulan Mei 9,580 ekor dan ikan hias 7,010 ekor.
C. Jumlah Produksi Induk Unggul
Jumlah produksi induk unggul pada tahun 2017 ditargetkan sebanyak 2,000 ekor. pencapaian produksi sampai dengan bulan Mei 2017 dapat dilihat pada grafik 3 dibawah ini,
23,770 48,824 54,528 68,982 85,572 460,000 50,000 100,000 150,000 200,000 250,000 300,000 350,000 400,000 450,000 500,000
Januari Februari Maret April Mei Target
Ju
m
la
h
Akumulasi sampai dengan bulan ini
Produksi Benih (Ekor) Tahun 2017
ix
Grafik 3. Produksi Induk Unggul yang dihasilkan s.d Mei 2017
Dari grafik 3 dapat dilihat bahwa tidak ada produksi induk unggul per Mei 2017, dimana target tahunan sebesar 2,000, sehingga persentase pencapaian jumlah produksi s.d bulan Mei 2017 sebesar 42.50 %. Jumlah produksi ini didapat dari hasil produksi induk ikan konsumsi sebanyak 350 ekor dan induk ikan hias laut sebanyak 500 ekor pada bulan April 2017.
D. Realisasi Target PNBP
Pendapatan Negara Bukan Pajak (PNBP) pada tahun 2017 ditargetkan sebanyak Rp. 750,350,000,- pencapaian PNBP sampai dengan bulan Mei 2017 dapat dilihat pada grafik 4 dibawah ini,
Grafik 4. Realisasi PNBP s.d Mei 2017
- - -850 -2,000 500 1,000 1,500 2,000 2,500
Januari Februari Maret April Mei Target
Ju
m
la
h
Akumulasi sampai dengan bulan ini
Produksi Induk Unggul (Ekor) Tahun 2017
Capaian Target 8,325,978 62,419,426 111,360,950 178,959,716 284,490,458 750,350,000 200,000,000 400,000,000 600,000,000 800,000,000
Januari Februari Maret April Mei Target
Ni
la
i
Akumulasi sampai dengan bulan ini
Realisasi PNBP (Rp) Tahun 2017
x
Dari grafik 4 dapat dilihat bahwa perolehan realisasi PNBP s.d Mei 2017 adalah Rp. 284,490,458,- dimana target tahunan sebesar Rp. 750,350,000, sehingga persentase pencapaian PNBP per Mei 2017 sebesar 37.91 %. Jumlah Realisasi PNBP ini didapat dari jumlah s.d April 2017 sebesar Rp 178,959,716,- ditambah PNBP bulan Mei 2017 sejumlah Rp 105,530,742- terdiri dari penjualan hail peternakan dan perikanan sebesar Rp. 104,274,000,- serta pendapatan jasa sebesar Rp. 350,000,- sewa rumah negara Rp. 906,742,- dan pendapatan denda keterlambatan penyelesaian pekerjaan pemerintah Rp. 0,-.
E. Jumlah Bantuan Benih
Jumlah bantuan benih pada bulan Mei 2017 direvisi menjadi 155,000 ekor,-. pencapaian bantuan benih sampai dengan bulan Mei 2017 dapat dilihat pada grafik 5 dibawah ini,
Grafik 5. Realisasi Bantuan Benih s.d Mei 2017
Dari grafik 5 dapat dilihat bahwa perolehan bantuan benih s.d Mei 2017 adalah 151,300 ekor, dimana target tahunan sebesar 155,000 ekor, sehingga persentase pencapaian jumlah realisasinya s.d Mei 2017 sebesar 97.61 %. Jumlah realisasi ini didapat dari jumlah bantuan benih s.d April 141,300 ekor , ditambah bantuan benih ikan konsumsi 5,000 ekor dan ikan hias 5,000 pada bulan Mei 2017 .
F. Jumlah Pelayanan Laboratorium Kesehatan Ikan dan Lingkungan
Pelayanan laboratorium kesehatan ikan dan lingkungan di Balai Perikanan Budidaya Laut Ambon dalam bentuk pengujian sampel uji baik kualitas air maupun identifikasi hama dan penyakit ikan. Jumlah pelayanan pengujian sampel pada bulan Mei 2017 dapat dilihat pada grafik 6 dibawah ini,
18,000 27,000 31,300 141,300 151,300 155,000 20,000 40,000 60,000 80,000 100,000 120,000 140,000 160,000 180,000
Januari Februari Maret April Mei Target
Ju
m
la
h
Akumulasi sampai dengan bulan ini
Bantuan Benih (Ekor) Tahun 2017
xi
Grafik 6. Jumlah pelayanan sampel laboratorium Keskanling
Jumlah pelayanan pengujian sampel s.d Mei 2017 berjumlah 576 sampel dari target tahunan sebanyak 990 sampel, sehingga persentase capaian dari target adalah sebesar 58.20 %. Jumlah pengujian sampel ini diperoleh dari jumlah pengujian sampel s.d bulan Maret sebanyak 487 ditambah dengan pengujian pada bulan Mei 2017 sebanyak 89 sampel yang terdiri dari; a) mikrobiologi 2 sampel, b) parasit 1 sampel, c) kualitas air 82 sampel, d) virus 4 sampel.
G. Nilai Efisiensi Anggaran
Anggaran DIPA BPBL Ambon tahun 2017 pada bulan Mei direvisi menjadi Rp. 14,891,914,000 realisasi penyerapan anggaran s.d Mei 2017 sebesar Rp 5,646,236,505,- atau sebesar 37.91% dari total anggaran DIPA 2017. Rincian realisasi anggaran dapat dilihat pada grafik 7 di bawah ini.
Grafik 7. Jumlah persentase capaian realisasi penyerapan anggaran s.d Mei 2017
174 300 384 487 576 990 200 400 600 800 1,000 1,200
Januari Februari Maret April Mei Target
Ju
m
la
h
Akumulasi sampai dengan bulan ini
Jumlah Sampel yang di uji dalam rangka pelayanan Lab.
Keskanling (sampel) Tahun 2017
Capaian Target 3.01 12.93 37.91 23.97 37.91 100 50.00 100.00 150.00
Januari Februari Maret April Mei Target
P er se n ta se
Akumulasi sampai dengan bulan ini
Realisasi Penyerapan Anggaran (%) Tahun 2017
1
I. PENDAHULUANKementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) melalui Direktorat Jenderal Perikanan Budidaya (DJPB) dengan dasar Tiga Pilar Pembangunan yaitu Kedaulatan (Sovereignty), Kesejahteraan (Prosperity) dan Keberlanjutan (Sustainability) senantiasa berupaya mewujudkan peningkatan nilai tambah dan daya saing produk perikanan budidaya yang berkelanjutan, dengan memelihara daya dukung serta kualitas lingkungan sumberdaya perikanan budidaya yang mencakup ketersediaan induk unggul dan benih bermutu. Pengembangan komoditas unggulan dapat dilakukan dengan penguasaan teknologi budidaya serta dapat diterapkan secara luas oleh masyarakat, sehingga mampu meningkatkan kesejahteraan pembudidaya.
Pada tahun 2017, Direktorat Jenderal Perikanan Budidaya (DJPB) memiliki kegiatan prioritas pengembangan budidaya berkelanjutan, kegiatan itu antara lain pembangunan 3 kawasan budidaya ikan lepas pantai (Offshore) yakni karimun jawa, pangandaran/cilacap dan sabang dengan kebutuhan benih 3,6 juta ekor/tahun, pembangunan kawasan kebun bibit rumput laut di 9 kabupaten lokasi SKPT, dan produksi 100 juta ekor bantuan benih, revitalisasi peran BBI/BBIP sebagai penghasil benih ikan di 7 SKPT, dan pembangunan 7 unit HSRT. Upaya meningkatkan kualitas dan kuantitas produksi benih ikan dan udang dilakukan dalam rangka memenuhi kebutuhan masyarakat. Upaya peningkatan kualitas tersebut di lakukan melalui kegiatan perekayasaan teknologi terhadap berbagai komoditas unggulan yang dikembangkan oleh Unit Pelaksana Teknis. Kebutuhan benih ikan dan udang semakin bertambah, hal tersebut diperuntukan untuk pemenuhan kebutuhan benih bantuan kepada masyarakat dan penebaran kembali (restocking) di perairan khususnya wilayah lingkup kerja balai.
Tahun 2017, kegiatan yang dilakukan di Balai Perikanan Budidaya Laut Ambon fokus pada kegiatan peningkatan produksi ikan laut yang mengacu pada kegiatan prioritas Direktorat Jenderal Perikanan Budidaya (DJPB). Secara umum kegiatan Balai Perikanan Budidaya Laut Ambon mencakup kegiatan tata usaha, pelayanan dukungan teknis, uji terap teknis dan kerja sama dan pengelolaan informasi, kegiatan produksi yang meliputi kegiatan kerekayasaan teknologi budidaya laut, pelayanan laboratorium kesehatan ikan dan lingkungan, pendampingan teknis BBIP, pengawasan benih dan budidaya, hama dan penyakit, monitoring penyakit dan pendampingan kawasan minapolitan dan percontohan budidaya.
Untuk mendukung tercapainya target produksi benih dan calon induk yang telah ditetapkan sebelumnya, Balai Perikanan Budidaya Laut (BPBL) Ambon membagi bidang produksi menjadi 5 (lima) divisi produksi yang memiliki tanggung jawab sepenuhnya dalam melakukan kegiatan budidaya laut. Kelima divisi tersebut adalah :
2
1. DIVISI PRODUKSI CALON INDUK IKAN KONSUMSI : Penggelondongan dan Pembesaran calon induk ikan konsumsi di Keramba Jaring Apung (KJA) 2. DIVISI PRODUKSI BENIH IKAN KONSUMSI :
Pengelolaan Induk dan Broodstock Penanganan Larva
Pengelolaan Benih
3. DIVISI KESEHATAN IKAN DAN LINGKUNGAN Pengendalian Penyakit ikan
4. DIVISI PRODUKSI PAKAN DAN KULTUR JARINGAN RUMPUT LAUT Produksi Fitoplankton
Produksi Zooplankton Rumput Laut Kultur Jaringan 5. DIVISI IKAN HIAS
3
II. PELAPORAN KEGIATAN2.1. Sub Bagian Tata Usaha (TU)
Sub bagian Tata Usaha mempunyai tugas melakukan penyusunan rencana , program, dan anggaran, pengelolaan administrasi keuangan, kepegawaian, jabatan fungsional, Persuratan, barang kekayaan milik negara, dan rumah tangga, serta evaluasi dan pelaporan Balai Perikanan Budidaya Laut Ambon.
2.1.1. Kepegawaian
Pada bulan Mei 2017, presensi pegawai BPBL Ambon dapat dilihat secara detail pada tabel 1 dan tabel 2,
Tabel 1. Rekapan Absen BPBL Ambon Bulan Mei 2017
Uraian Ijin Sakit Alpa Cuti Tugas/
Dinas Luar Diklat
Jumlah orang 5 13 2 4 14 -
Jumlah hari 8 19 2 19 69 -
Kegiatan tugas luar selama Mei 2017 dilakukan sebanyak 11 kegiatan, guna menghadiri undangan, pendampingan, koordinasi, ataupun yang berkaitan dengan tupoksi BPBL Ambon dan kegiatan yang secara lengkap dapat dilihat pada tabel 2.
Tabel 2. Kegiatan Tugas Luar Pegawai BPBL Ambon Bulan Mei 2017
No. Uraian Kegiatan Tanggal
Pelaksanaan Tempat Pegawai Yang Melaksanakan
1 Diklat Jabfung Pengawas 02 s.d 06 mei BDA Sukamandi Akhmad Sururi, Andi Ima’dona, Rahmazani,
Yusran
2 Diklat Jabfung Pengawas Ahli 07 s.d 13 mei BDA Sukamandi Umar Rifai, Abdul Gani, Erdy A.B, Nastassya G,
Khabibbulloh
3 Penerimaan penghargaan
MPP Award
06 s.d 07 mei Aceh Kepala Balai
4 Rapat Koordinasi terpadu
perikanan budidaya
07 s.d 10 mei Tanggerang Kepala Balai, PPK
5 Monitoring HPI 08 s.d 10 mei Namlea Doddy Yunianto, Syaripuddin
6 Diklat PIM TK III 14 s.d 19 mei BDA Sukamandi Kepala Balai
7 Penilaian sertifikasi CBIB
Tahun 2017 di PT. Wahana Lestari Investama
15 s.d 17 mei Maluku Tengah Suharno, Akhmad Sururi
8 Workshop kekayaan
inteliktual + pendampingan pembuatan dokumen pakan
23 s.d 24 mei BP3 Ambon Hariyano
9 Penilaian sertifikat CBIB 15 s.d 17 mei Sorong Umar Rifai
10 Monitoring HPI 16 s.d 19 mei Kota Tual Dody Yunianto, Syaripuddin
11 Monitoring HPI 21 s.d 24 mei Halmahera
Selatan
4
Pegawai Balai Perikanan Budidaya Laut Ambon berjumlah 89 orang, terdiri dari 58 orang Pegawai Negeri Sipil (PNS), dan 31 orang tenaga kontrak. Adapun jumlah PNS, CPNS dan tenaga kontrak berdasarkan golongan dapat dilihat pada tabel 3 sedangkan berdasarkan tingkat pendidikan dapat dilihat pada tabel 3 dan 4.Tabel 3. Keadaan Pegawai BPBL Ambon Pada Bulan Mei 2017 Berdasarkan golongan.
No. Uraian Golongan
IV III II I
1. PNS 4 28 22 4
2. CPNS - - - -
3. Kontrak - 5 22 4
TOTAL 4 33 44 8
Tabel 4. Keadaan Pegawai BPBL Ambon Pada Bulan Mei 2017 Berdasarkan Tingkat Pendidikan
No. Uraian Golongan
S3 S2 S1/D4 D3 SLTA SLTP SD
1. PNS - 12 19 4 19 - 4
2. CPNS - - - -
3. Kontrak - - 5 2 20 1 3
TOTAL 12 22 7 40 1 7
Pada bulan Mei 2017 pegawai BPBL Ambon yang memperoleh kenaikan Gaji Berkala (KGB) sebanyak 2 orang, rinciannya dapat dilihat pada tabel 5.
Tabel 5. Pegawai BPBL Ambon yang memperoleh KGB pada bulan Mei 2017.
No Nama Pangkat/ Golongan
(Baru)
TMT KGB Baru (Masa Kerja)
Waktu
Pengusulan Keterangan
1 Imam Nurhadi Pengatur/ IIc 01 Mei 2017 23 tahun
Maret 2017 2 Suyatno, SE Penata Tk.I/ IIId 01 Mei 2017
18 tahun
Maret 2017
Pada bulan Mei 2017, pegawai BPBL Ambon yang memperoleh kenaikan pangkat dalam struktural maupun fungsional sebanyak 20 orang, rinciannya, dapat dilihat pada tabel 6,
Tabel 6. Pegawai BPBL Ambon yang memperoleh kenaikan pangkat pada bulan Mei 2017.
No Nama Pangkat/Golongan
Baru Jabatan
Masa Kerja/ Jabatan
STRUKTURAL
1 Salamudin Papuangan Penata Muda Tk.I/ IIIb
Teknisi Sarana dan Prasarana Budidaya 21 Tahun,0 bulan 2 Nurhasna Sangadji Penata Muda/ IIIa Bendahara Pengeluaran 06 tahun, 03 bulan 3 Asiz Juru Muda Tk.I/ Ib Teknisi Produksi Budidaya 14 tahun, 01 bulan 4 Irwan Djawana Juru Muda Tk.I/ Ib Teknisi Produksi Budidaya 14 tahun, 01 bulan
5
No Nama Pangkat/Golongan
Baru Jabatan
Masa Kerja/ Jabatan
5 Lutfi Juru Muda Tk.I/ Ib Teknisi Produksi Budidaya 13 tahun, 01 bulan 6 Malik Juru Muda Tk.I/ Ib Teknisi Produksi Budidaya 14 tahun, 01 bulan
FUNGSIONAL 1 Imanuel G. Pattipeilohy,
S.Pi, M.Si
Penata Tk.I/ IIId Perekayasa Muda 14 tahun, 06 bulan 2 Suharno, S.Pi, M.Si Penata Tk.I/ IIId Pengawas Perikanan Muda 16 tahun, 06 bulan 3 Yusran Rachman Pengatur Tk.I/ IId Pengawas Tingkat Terampil 07 tahun, 03 bulan 4 Hamida Pattah, S.Pi Penata/ IIIc Perekayasa Muda 05 tahun, 04 bulan 5 Johanis Bakarbessy Penata Muda/ IIIa Teknisi Litkayasa Pelaksana 12 Tahun, 04 bulan 6 Imam Nurhadi Pengatur Tk.I/ IId Teknisi Litkayasa Lanjutan 22 tahun, 11 bulan 7 Agam Tri Wibowo Penata Muda/ IIIa Teknisi Litkayasa Pelaksana 08 tahun, 03 bulan 8 Costansa Oraplean Pengatur Tk.I/ IId Teknisi Litkayasa Pelaksana 08 tahun, 03 bulan 9 Basir Tuatoy Pengatur TK.I/IId Teknisi Litkayasa Pelaksana 05 tahun, 04 bulan 10 La Ramlan Penata Muda Tk.I/
IIIb
Teknisi Litkayasa Lanjutan 18 tahun, 0 bulan 11 La Darto Penata Muda/ IIIa Teknisi Litkayasa Lanjutan 07 tahun, 02 bulan 12 Ramlan Pengatur/ IIc Teknisi Litkayasa Pelaksana 12 tahun, 01 bulan 13 Rahmazani Pengatur Tk.I/ IId Teknisi Litkayasa Terampil 09 tahun, 03 bulan 14 Sri Handayani Penata Muda/ IIIa Teknisi Litkayasa Lanjutan 11 Tahun, 0 bulan
2.1.2. Persuratan
Surat yang dikelola pada bulan Mei 2017 sebanyak 105 eksemplar dengan jumlah surat masuk adalah 45 eksemplar dan surat keluar berjumlah 60 eksemplar, dengan perincian sebagai berikut. Tabel 7. Surat Masuk dan Keluar BPBL Ambon bulan Mei 2017 (Eksemplar).
URAIAN BULAN Mei SURAT MASUK DJPB 21 Eselon I Lingkup KKP 4 Instansi Terkait 5 Instansi Luar 12 Internal 3 Jumlah 45 SURAT KELUAR DJPB 9 Eselon I Lingkup KKP 2 Instansi Terkait 6 Instansi Lain 32 Intern 11 Jumlah 60
6
2.1.3. KeuanganAnggaran DIPA BPBL Ambon Tahun 2017 pada bulan mei direvisi menjadi Rp. 14,891,914,000- Target PNBP BPBL Ambon tahun 2017 sebesar Rp. 750,350,000 dan kegiatan keuangan yang dapat direalisasikan sampai pada bulan Meidapat dilihat pada tabel 8 dan 9 berikut ini :
Tabel 8. Realisasi Penyerapan Anggaran BPBL Ambon Bulan Mei 2017. Nama Jenis Belanja
Nilai Pagu Tahun Anggaran 2017 (Rp) Realisasi bulan ini (Rp) Capaian/ Realisasi s/d bulan ini (Rp) Persentase Capaian (%) TOTAL ANGGARAN 14,891,914,000 1,420,626,092 5,646,236,505 37.91 Belanja pegawai 6,978,857,000 222,240,544 1,973,279,565 28.28 Belanja Barang 5,464,314,000 589,757,048 2,858,728,440 52.32 Belanja Modal 2,448,743,000 608,628,500 814,228,500 33.25 Tabel 9. Rincian PNPB BPBL Ambon bulan Mei 2017.
No Uraian Target 2017 (Rp) Realisasi Bulan ini (Rp) Capaian/ Realisasi s/d bulan ini (Rp) Persentase Capaian (%)
1. Penjualan hasil peternakan dan perikanan
744,850,000 104,274,000 266,244,600 35.74 2. Pendapatan jasa 5,500,000 350,000 8,975,978 163.20
3 Sewa rumah negara 0 906,742 4,533,710 -
4 Pendapatan denda keterlambatan penyelesaian pekerjaan pemerintah 0 0 4,736,170 - Jumlah PNBP 750,350,000 105,530,742 284,490,458 37.91
2.2. Seksi Uji Terap Teknis dan Kerjasama (UTTKS) 2.2.1. Pengelolaan Perpustakaan
Pada bulan Mei 2017, penambahan jumlah koleksi buku dan majalah ataupun media informasi bersifat dicetak/ diterbitkan, dikoleksikan pada Perpustakaan Balai Perikanan Budidaya Laut Ambon sebanyak 6 buah, tersaji pada tabel berikut ini :
Tabel 10. Rekapitulasi Penambahan Buku, Laporan dan Majalah BPBL Ambon bulan Mei 2017.
No Judul
Buku/Tabloid/Majalah/Laporan/Leaflet
Edisi/
Tahun cetak Penerbit
Tanggal Masuk
Jumlah (buah)
1 Majalah Trubus (Kabar dari Thailand
Pamalo Merah)
Mei 2017 PT Trubus Swadaya 09 Mei 2017 1
2 Laporan Monitoring Lingkungan Hama &
Penyakit Ikan (Buru Propinsi Maluku)
08 – 10 Mei 2017
Dody Yanuianto & Syaripuddin
15 Mei 2017 1
3 Laporan Monitoring Lingkungan
Perikanan Budidaya (Kota Tual Kab. Maluku Tenggara)
16 – 19 Mei 2017
Dody Yanuianto & Syaripuddin
18 Mei 2017 2
4 Laporan Monitoring Hama Penyakit Ikan 16 – 19 Mei
2017
Dody Yanuianto & Syaripuddin
18 Mei 2017 1
5 Laporan Pendampingan & Pengawasan di
Kabupaten Seram Bagian Barat Provinsi Maluku
22 – 24 Maret 2017
Umar Rifai & Rahmazani
7
Perpustakaan merupakan tempat yang disediakan untuk memberikan informasi sehingga dapat menambah wawasan dan pengetahuan guna peningkatan kualitas sumberdaya manusia baik itu pegawai BPBL sendiri maupun instansi lain, pelajar/mahasiswa dan masyarakat yang menjadi pengunjung. Adapun jumlah dan asal pengunjung pada bulan Mei 2017 sebanyak 61 orang yang memanfaatkan keberadaan perpustakaan BPBL Ambon disajikan pada tabel 11 dibawah ini,Tabel 11. Daftar Pengunjung Perpustakaan pada Bulan Mei 2017
No Nama Pengunjung Asal
Jumlah Pengunjung
(Orang) Keperluan
Laki-laki Perempuan
1 BPBL Ambon Ambon 10 8 Baca
2 Universitas Pattimura Ambon 1 5 Baca
3 Politeknik Padamara Halmahara Utara Maluku Utara 4 0 Baca
4 SMKN Tanimbar Selatan Maluku Tenggara Barat
0 5
Baca
5 Dinas Perikan Kab. Maluku Tengah Maluku Utara 2 4 Baca
6 Politeknik Tual Tual 0 5 Baca
7 Balai Latihan Kerja Ambon Ambon 0 8 Baca
8 LIPI Ternate Maluku Utara 0 3 Baca
JUMLAH 17 38
Tabel 12. Daftar Kunjungan Masyarakat ke BPBL Ambon pada Bulan Mei 2017.
No Nama Pengunjung Jumlah
(Orang)
Waktu
Berkunjung Tujuan Berkunjung
Areal yg dikunjungi
1 Playgrup Ciarylene’s 37 19 Mei Wisata Edukasi Produksi 2 TK Ceria Lestari 35 24 Mei Wisata Edukasi Produksi 3 Tim Sentra HKI KKP dan
LIPI
2 24 Mei Penyusunan Draft HKI Produksi + Kantor 4 BPPP Ambon 10 24 Mei Koordinasi kegiatan sektor
kelautan dan perikanan
Produksi 5 KemenLU 1 24 Mei Koordinasi kegiatan sektor
kelautan dan perikanan
Produksi 6 Badan Riset dan SDM KP 2 24 Mei Koordinasi kegiatan sektor
kelautan dan perikanan
Produksi 7 NET TV 3 29 Mei Peliputan Kegiatan Produksi,kantor 8 Mahasiswa ITB 1 29 Mei Pencarian Data Perikanan UTTKS 9 KODAM XVI Pattimura 6 29 Mei Koordinasi kegiatan sektor
kelautan dan perikanan
Produksi,kantor
Jumlah 97
2.2.2. Penyebaran Informasi dan Publikasi
Pada Bulan Mei 2017, dilakukan penyebaran informasi sebanyak 12 judul publikasi melalui berbagai media Mading, disajikan pada tabel 13 berikut:
8
Tabel 13. Daftar Kegiatan Penyebaran Informasi Bulan Mei 2017
NO Judul Media
publikasi Jumlah
Waktu Penayangan
1 Ditanya Cantrang, Menteri Sudi Bilang Harus Move On
Mading 1 Mei 2017 2 Diprotes, Susi Pudjiastuti Tetap Larang Cantrang Mading 1 Mei 2017 3 Menteri Susi: Illegal Fishing Tak Hanya Mencuri
Ikan
Mading 1 Mei 2017 4 Kronologi Penangkapan Kapal China Pencuri
Bangkai Kapal di Laut RI
Mading 1 Mei 2017 5 Menteri Susi Minta Kebijakan Larangan Cantrang
Tak Dipolitisasi
Mading 1 Mei 2017 6 Asing Ciptakan Roket, Jokowi Sindir Susi Soal
Cantrang
Mading 1 Mei 2017 7 Menteri Susi Bolehkan Penggunaan Cantrang
Sampai Akhir 2017
Mading 1 Mei 2017 8 BBI Mijen Akan Jadi Eduwisata Semarang Mading 1 Mei 2017 9 Larang Kapal Ikan Eks.Asing, KKP Diminta Beri
Kejelasan
Mading 1 Mei 2017 10 Tidak Ada Kejelasan Pasca Anev, Kebijakan KKP
Dinilai Tidak Antisipatif
Mading 1 Mei 2017 11 Pengusaha Bingung Kebijakan KKP Soal Illegal
Fishing
Mading 1 Mei 2017 12 Susi Ungkap ABK Asing Kerap Palsukan KTP untuk
Curi Ikan Indonesia
Mading 1 Mei 2017
2.3. Seksi Pengujian dan Dukungan Teknis
Seksi Pengujian dan Dukungan Teknis BPBL Ambon menyelenggarakan kegiatan pelayanan teknis yang meliputi:
1. Pendampingan BBIP dan Kawasan Budidaya 2. Pelayanan Masyarakat
3. Percontohan Kawasan Perikanan Budidaya 4. Dukungan kegiatan produksi
2.3.1. Pendampingan BBIP Dan Kawasan Budidaya
Kegiatan pendampingan diwilayah kerja BPBL Ambon meliputi pendampingan BBIP, dan pendampingan kawasan budidaya. Pada bulan Mei 2017 kegiatan belum dilaksanakan.
2.3.2. Pelayanan Masyarakat
BPBL Ambon memberikan pelayanan bagi stake holders yang ingin mendapatkan informasi teknis terkait kegiatan budidaya laut salah satunya sebagai tempat pembelajaran, baik berupa praktek Kerja Lapangan (PKL), Magang maupun Prakerin siswa dapat dilihat pada tabel 14. Pelayanan
9
masyarakat yang dilakukan terkait produktivitas BPBL Ambon adalah dengan dilakukan kegiatan Bantuan Benih dan restocking, progress dapat dilihat pada tabel 15.Tabel 14. Daftar Instansi yang melakukan PKL dan Magang di BPBL Ambon pada Bulan Mei 2017.
No Nama Lembaga Pendidikan/ Instansi Waktu Pelaksanaan Peserta
(orang) Keterangan
1 Dinas Perikanan Kabupaten Maluku Tengah
16 – 19 Mei 2017 5
5
Tabel 15. Capaian Kegiatan Bantuan Benih dan Restocking pada Mei 2017
No Uraian Kegiatan Capaian Permasalahan Tindak
Lanjut
1 Bantuan Benih 1) Menyerahkan bantuan benih ikan kakap ukuran 5 – 6 cm sebanyak 5,000 ekor kepada kelompok pembudidaya ikan Emas Biru dan kelompok Halong Tanah Merah di Kota Ambon dan kelompok Mudah Usaha di Kab. Seram Bagian Timur, 2) Menyerahkan bantuan benih ikan hias laut (clownfish) ukuran 2 – 3 cm sebanyak 5,000 ekor kepada kelompok pembudidaya ikan Emas Biru, Botol Bekas, Harapan, ABK dan Lalosi di Kota Ambon
- -
2 Restocking - - -
Total Bantuan Benih dan Restocking yang sudah direalisasikan sampai dengan bulan Mei 2017 adalah 151.300 ekor atau 97,61% dari target 155.000 ekor
2.3.3. Kegiatan Dukungan Teknis
Dukungan kegiatan pengujian untuk kelancaran kegiatan produksi dan perekayasaan yang dilakukan di BPBL Ambon pada bulan Mei 2017 tersaji pada tabel berikut:
Tabel 16. Dukungan kegiatan teknis bulan Mei 2017.
No Kegiatan Lokasi Permasalahan Solusi Ket.
1 Listrik Divisi Ikan Hias Instalasi listrik belum stabil
Merangkai box panel, memasang kabel SR, memasang instalasi listrik untuk kegiatan resirkulasi
Ruang Larva Instalasi listrik belum stabil
Merangkai dan memasang box panel
Ruang Genset Panel iutama belum tersedia
Merangkai dan memasang box panel listrik utama, akibat dari penambahan daya listrik 2 Pompa Air Laut Rumah Pompa
Lama
Suplai air krang Membersihkan pompa induk akibat penimbunan tiram dalam kipas impeler
10
2.4. Divisi ProduksiKegiatan produksi di BPBL Ambon dikelompokkan dalam 5 (lima) divisi yang dikoordinir oleh masing-masing seorang koordinator. Nama divisi dan Koordinator dapat dilihat pada tabel 19 berikut, Tabel 17. Nama Koordinator Divisi Produksi Lingkup BPBL Ambon
No Nama Divisi Nama Koordinator Keterangan
1 Divisi produksi calon induk ikan konsumsi Rochman Subiyanto, M.Si 2 Divisi produksi benih ikan konsumsi Heru Salamet, M.Si 3 Divisi Kesehatan Ikan dan Lingkungan Evri Noerbaety, M.Si 4 Divisi produksi pakan dan kultur jaringan
rumput laut
Suharno, M.Si
5 Divisi Ikan Hias I.G.Pattipeilohy, M.Si
Kelima divisi tersebut, terdiri atas 12 kegiatan utama produksi. Kegiatan produksi dan penanggungjawab kegiatan pada masing-masing divisi dapat dilihat pada tabel 18 berikut ini,
Tabel 18. Nama Penanggungjawab Kegiatan Produksi Lingkup BPBL Ambon
No Divisi dan Judul Kegiatan Penanggung jawab Ket.
A. Divisi Produksi Calon Induk Ikan Konsumsi
1. Produksi Calon Induk Ikan Kerapu Akhmad Sururi, S.Pi, M.Si 2. Produksi Calon Induk Non Kerapu Erdi Asmaul Basir, S.Pi 3. Produksi Calon Induk Ikan Konsumsi Masika Jaya Hamsah Amirudin, S.Pi, M.Si
B. Divisi Produksi Benih Ikan Konsumsi
1. Pengelolaan Induk Ikan Konsumsi Adi Hardiyanto, S.Pi 2. Penanganan Larva Ikan Konsumsi Khabibulloh, A.md 3. Pendederan Ikan Konsumsi Narulita Ely, S. Pi, M.Si
C. Divisi Kesehatan Ikan dan Lingkungan
1. Parasit dan Mikrobiologi Wa Nur ‘aini, S.Pi 2. Virus dan Histologi Hamida Pattah, S.Pi 3. Residu dan AAS Dody Yunianto, S.Si
4. Kualitas Air Syaripuddin
D. Divisi Produksi Pakan dan Kultur Jaringan Rumput Laut 1. Produksi Massal Fitoplankton Umar Rifai, S.Pi
2. Produksi Zooplankton Hamsah Amiruddin, S,Pi, M.Si 3. Penyediaan kultur murni fitoplankton dan kultur
jaringan rumput laut
Marwa, M.Si
E. Divisi Ikan Hias
1. Produksi Benih Ikan Hias Laut Abdul Gani, S.Pi 2. Produksi Ikan Hias Laut di KJA Atiek Pitoyo, S.ST, MP
Laporan Perkembangan kegiatan produksi pada bulan Mei 2017 dapat dilihat pada tabel berikut ;
11
Tabel 19. Perkembangan dan Pengukuran Kinerja Divisi Produksi Calon Induk Ikan Konsumsi di KJA Mei 2017.
No. Indikator Kinerja
Target Realisasi/capaian
Keterangan Setahun Bulan ini Satuan Bulan Lalu Bulan ini SR
(%) Akumulasi s/d bulan ini % Akumulasi 1
Jumlah Benih yang ditebar
Ekor 15,909 0 0 15,909
2 Jumlah Produksi Perikanan Budidaya (Biomass Total)
6,000 400 Kg 2,599.42 551.90 100.00 3,151.32 52.52 Terjual : Bubara 993 ekor (237.40 kg) // Kerapu cantang 698 ekor (314.50 kg) 3 Produksi Induk/Calon Induk Bermutu 1,200 Ekor 350 0 0 350 29.17 4 Existing/ Stock Pemeliharaan Ikan Konsumsi Kg 2,486.10 2,838.69 90.00 2,838.69 Kerapu 1) Kerapu Macan = mati/mutasi 109 ekor (4.95 kg), hidup 376 ekor (202.83 kg), 2) K.Cantang = mutasi/mati 1,239 ekor (552.70 kg), hidup 4,120 ekor (1,245.61 kg), 3) K.Cantik = mati/mutasi 23 ekor (5.29 kg), hidup 675 ekor (158.10 kg) Non Kerapu 1) Bubara = mati/mutasi 943 ekor (238.39 kg), hidup 4,874 ekor (484.36), 2) Kakap Putih = mati/ mutasi 331 ekor (74.37 kg), hidup 6,120 ekor (747.80 kg)
a. Kerapu Kg 1,237.46 1,606.54 89.08 1,606.54
b. Non Kerapu Kg 1,248.64 1,232.15 96.93 1,232.15
4 Laporan Bulanan 12 1 dokumen
laporan
4 1 5 41.66
5 Laporan tahunan 1 dokumen
laporan
0 0 0 0
6 Lain - lain -
12
Tabel 20. Permasalahan dan Tindak Lanjut pada Kegiatan Divisi Produksi Calon Induk Ikan Konsumsi di KJA Mei 2017.
No Uraian Permasalahan Tindak Lanjut/ Solusi
1 Pemeliharaan calon induk ikan kerapu Masih terjadi kematian, diduga karena stress terhadap fluktuasi lingkungan (musim hujan) yang mempengaruhi kondisi lingkungan sekitar pemeliharaan
Mempercepat proses penggantian jaring dan penambahan multivitamin pada pakan
2 Pemeliharaan calon induk ikan non kerapu Bubara mati akibat luka setelah grading dan panen, kematian bertahap dengan tidak ada gejala klinis terlihat// Kakap mati secara bertahap karena infeksi parasite dan kanibalisme
Penanganan dengan perendaman air tawar dan grading serta pengkayaan pakan dengan multivitamin, Vitamin C dan antibody (inrofloxs)
Tabel 21. Perkembangan dan Pengukuran Kinerja Kegiatan Divisi Produksi Benih Ikan Konsumsi Mei 2017.
No. Indikator Kinerja
Target Realisasi/capaian
Keterangan Setahun Bulan ini Satuan Bulan lalu Bulan ini SR
(%) Akumulasi s/d bulan ini % Akumu lasi
1 Jumlah induk yang diadakan 120 Ekor
2 Existing/ stock Pemeliharaan Induk di Bak
Ekor 175 220 100.00 220 1) Kerapu bebek = penambahan 20 ekor , mati 0, hidup 57 ekor
(140.79 kg), 2) Kerapu macan = mati 0, hidup 53 ekor (334.96 kg), 3) Kerapu sunu = penamhaban 25 ekor,mati 0, hidup 78 ekor (157.56 kg), 4) Bubara = mati 0, hidup 10 ekor (90 kg), 5) Kakap putih = mati 0, hidup 22 ekor (132 kg)
3 Existing/ stock Pemeliharaan Induk di KJA
Ekor 491 636 100.00 491 1) Kerapu Macan = penambahan 100 ekor, mati 0, hidup 195 ekor
(422.27 kg), 2) Kerapu Kertang = mati 0, hidup 6 ekor ( 378 kg), 3) Bubara = mati 0, hidup 175 ekor (690.40 kg), 4) Kakap Putih = penamhana 45 ekor,mati 0, hidup 211 ekor (181.26 kg), 4) Kakap Australis = mati 0, hidup 43 ekor (25.80 kg), 5) Napoleon = mati 0, hidup 6 ekor (6 kg)
4 Jumlah produksi telur 600,000,000 5,500,000 Butir 333,970,000 39,800,000 FR = 85
HR = 85
373,770,000 60.30 1) Kakap Putih = produksi 37,850,000 butir, tebar 2,000,000, Restocking 35,850,000, 2) Kerapu sunu = produksi 1,950,000 tebar 1,200,000, restocking 750,000 butir,
5 Produksi benih 0-3 cm (Larva) 400.000 Ekor 229,340 42,480 40.00 271,820 67.96 Produksi kakap putih = 42,480 ekor
6 Produksi benih 4-7 cm 250.000 Ekor 50,100 9,580 90.75 59,680 23.87 1) terjual benih kakap putih 3580 ekor ke BP3 poka, namleas,
manipa sbb// Bantuan benih ke ke SUPM Waiheru & TNI – AL Halong 6000 ekor
13
No. Indikator KinerjaTarget Realisasi/capaian
Keterangan Setahun Bulan ini Satuan Bulan lalu Bulan ini SR
(%) Akumulasi s/d bulan ini % Akumu lasi
7 Existing (stock) benih 4-7 cm (Pendederan)
Ekor 83,818 46,317 90.75 46,317 1) Kerapu Macan = tebar 0 ekor, mati 0 ekor, hidup 92 ekor, 2)
Bubara = 0 ekor, 3) Kakap putih = tebar 42,340 ekor, distribusi 9,580 ekor, mati 70,261 ekor, hidup 46,225 ekor
8 Laporan Bulanan 12 Laporan 4 1 5 4 41.66
9 Laporan Tahunan 1 Laporan 0 0 0
Tabel 24. Permasalahan dan Tindak Lanjut pada Kegiatan Divisi Produksi Benih Ikan Konsumsi Mei 2017
No Uraian Permasalahan Tindak lanjut/ Solusi
1 Pemeliharaan Induk Ikan Konsumsi 1) Induk Bubara sampai Mei belum bertelur walaupun telah distimulasi/ diberikan injeksi hormone 2) induk betina susah didapatkan
1,2) Seleksi induk atau calon induk bubara di KJA (telah matang gonad)
2 Pemeliharaan Calon Induk Ikan Konsumsi - -
3 Pengelolaan Telur Ikan Konsumsi - -
4 Pengelolaan larva Ikan Konsumsi - -
14
Tabel 22. Perkembangan dan Pengukuran Kinerja Kegiatan Divisi Kesehatan Ikan dan Lingkungan Bulan Mei 2017.
No. Indikator Kinerja
Target Realisasi/capaian
Permasalahan Tindak
Lanjut/ Solusi Keterangan Setahun Bulan ini Satuan Bulan
lalu Bulan ini Akumulasi s.d bulan ini % Akumu lasi
1 Jumlah benih yang tervaksin 20,000 0 Ekor 0 0 0 0
2 Jumlah pelayanan lab
keskanling di BPBL Ambon
990 174 Sampel 487 89 576 58.20 Pengujian = 1) mikrobiologi 2
sampel , 2) parasit 1 sampel, 3) kualitas air = 82 sampel, 4) virus = 4 sampel
3 Jumlah kawasan budidaya
yang di survailan dana atau dimonitoring penyakit ikannya
8 0 Kawasan 1 6 7 87.50 1) Kabupaten Maluku Tengah, 2)
Kab. Buru, 3) Kab. Maluku Tenggara, 4) Kota Tual, 5) Kab. Halmahera Selatan, 6) Kota Ambon
4 Jumlah kawasan budidaya
yang mendapatkan pengawasan/ pengendalian mutu lingkungan
8 0 Kabupaten/
kota
0 5 5 62.50 1) Kab. Buru, 2) Kab. Maluku
Tenggara, 3) Kota Tual, 4) Kab. Halmahera Selatan, 5) Kota Ambon
5 Laporan bulanan 12 1 dokumen
laporan
4 1 5 41.66
6 Laporan tahunan 1 dokumen
laporan
0 0 0 0
15
Tabel 23. Perkembangan dan Pengukuran Kinerja Kegiatan Divisi Pakan dan Kultur Jaringan Rumput Laut Mei 2017
No. Indikator Kinerja
Target Realisasi/capaian
Permasalahan Tindak Lanjut/ Solusi Keterangan Setahun Bulan ini Satuan Bulan lalu Bulan ini
Akumulasi s.d bulan ini % Akumu lasi 1 Produksi bibit Phytoplankton skala laboratorium (kultur murni) 6,000 500 liter 3,059.00 978.00 4,037.00 67.28 2 Produksi massal Phytoplankton
2,500 200 m3 1,364.60 299.00 1,663.60 66.54 Curah hujan tinggi,
masih terdapat protozoa Kulur jenis phytoplankton lain yaitu cocolite 3 Produksi Zooplankton
88 x 109 Individu 45,35 X 109 13,41 X 109 58,76 X 109 66.78 Curah hujan tinggi
sehingga pasokan phyto berkurang, sehingga pertumbuhan zooplankton lambat
Peningkatan pemakaian (jumlah) pakan ragi
a. Rotifer 76 x 109 Individu 39,30 X 109 12 X 109 51,30 X 109 67.20
b. Naupli artemia 12 x 109 Indivisu 6,05 X 109 1,41 X 109 5,46 X 109 62.20
4 Jumlah bibit yang
diadakan
0,65 Kg 0 0 0 0
5 Jumlah Planlet yang
dihasilkan
Gram 145.58 133.04 278.62 1) Uji coba penanaman
planlet di KJA, tumbuh tidak maksimal karena kekeruhan air naik & kadar salinitas turun
1) Pemindahan lokasi penanaman planlet di bawah jembatan JMP Planlet dari laboratorium = 56.60 gram, green house 77.44 gram 6 Jumlah produksi
kebun bibit rumput laut basah
2 Kg 0 0 0 0
7 Jumlah Kawasan
Kebun Bibit rumput laut yang dibangun
1 Kawasan 0 0 0 0
8 Laporan bulanan 12 1 dokumen
laporan
4 1 5 41.66
9 Laporan tahunan 1 dokumen
laporan
0 0 0 0
16
Tabel 24. Perkembangan dan Pengukuran Kinerja Kegiatan Divisi Produksi Benih Ikan Hias Bulan Mei 2017.
No. Indikator Kinerja
Target Realisasi/capaian
Keterangan Setahun Bulan ini Satuan Bulan lalu Bulan ini SR
(%) Akumulasi s/d Bulan ini % Akumu lasi
1 Jumlah induk yang
diadakan
700 50 ekor 162 0 0 162 0
2 Existing (stock)
pemeliharaan Induk Ikan Hias
ekor 346 346 100.00 346 1) Betok Ambon/Blue devil = 19 ekor, 2) Clownfish 172
ekor, 3) BCF = hidup 155 ekor, 4) Mandarin = 0
3 Existing (stock)
pemeliharaan calon induk ikan hias
ekor 228 228 100.00 228 Clownfish = tebar 500 ekor, distribusi jual ke Batam =
500 ekor, sisa/stock hidup = 228 ekor
4 Produksi Induk/
Calon Induk Ikan Hias Bermutu
1,500 ekor 500 0 0 500 33.33 Clownfish = 500 ekor
5 Produksi Benih Ikan
Hias
210,000 17,500 ekor 18,882 7,010 100.00 25,892 12.33 1) Clownfish terjual 2,010 ekor, Bantuan benih 5,000
ekor
6 Existing (stock)
Pengelolaan Benih Ikan Hias
ekor 58,632 71,192 69.46 71,192 1) Betok Ambon/ Blue devil = 0, 2) Clownfish = tebar
27,885, terjual 2,010 ekor, mutasi ke KJA 0, restocking 0 mati 8,366 ekor, hidup 70,581 ekor, 3) BCF= tebar 50, restocking 0mati 0, hidup 611 ekor, 4) Mandarin fish = 0
5 Laporan bulanan 12 1 dokumen 4 1 5 41.66
6 Laporan tahunan 1 0 dokumen 0 0 0 0
7 Lain-lain -
Tabel 25. Permasalahan dan Tindak Lanjut pada Kegiatan Produksi Benih Ikan Hias Bulan Mei 2017.
No Uraian Permasalahan Tindak Lanjut/ Solusi
1 Pemeliharaan Induk / Calon Induk Ikan Hias
- -
2 Pengelolaan benih ikan hias Kematian benih pada mutasi dari bak larva ke aquarium cukup tinggi, begitu halnya di KJA
Perendaman dengan ELBAJU & OTC, perendaman air tawar, serta pergantian waring ditingkatkan frekuensinya
17
2.5. PEREKAYASAANPerekayasaan yang dilakukan pada tahun 2017 difokuskan pada peningkatan produksi ikan dan rumput laut mencakup kegiatan pembenihan berbagai komoditas serta pemanfaatan bahan baku lokal dalm pembuatan pakan ikan. Dalam pelaksanaannya, perekayasaan ini menggunakan 1 tipe organisasi yaitu tipe A. Tipe A terdiri dari 1 Kepala Program, 1 Program Manager, 1 Chief Engineering, 5 WBS (Work Breakdown Structure) dan 11 WP (Work Page) serta 39 ES (Engineering Staf) dan 36 TS (Technical Staf). Laporan perkembangan kegiatan perekayasaan dapat dilihat dalam tabel 26 s.d
Tabel 26. Laporan Perkembangan Kegiatan Perekayasaan WBS 1. Produksi Ikan Konsumsi
No Judul Perekaysaan Progress Kegiatan Keterangan
I Produksi Udang Vanname Kegiatan perekayasaan ini dalam tahapan :
- Penetapan tujuan dan kebutuhan desain - Menyusun Filosofi rancang bangun - Menetapkan metoda yang digunakan - Menetapkan konfigurasi pengujian
- Menetapkan sistem perolehan dan pengolahan data - Melaksanakan operasi pengujian
- Menganilis data
- Menginterpretasi hasil uji
- Pembuatan laporan bukti fisik hasil kegiatan dalam bentuk; lembar kerja, lembar keputusan, lembar instruksi, technical note, technical report dan technical dokumen, dan laporan akhir
Terjadwal kegiatan dimulai dari Januari s.d Mei 2017
a) Pembesaran udang vanname dengan padat tebar
berbeda
b) Pembesaran udang vanname di bak terkontrol
c) Pembesaran udang vanname dengan pengkayaan
pakan berbeda
d) Pembesaran udang vanname dengan frekuensi pemberian pakan berbeda
II Produksi Ikan Bubara Kegiatan perekayasaan ini dalam tahapan :
- Penetapan tujuan dan kebutuhan desain - Menyusun Filosofi rancang bangun - Menetapkan metoda yang digunakan - Menetapkan konfigurasi pengujian
- Menetapkan sistem perolehan dan pengolahan data - Melaksanakan operasi pengujian
- Menganilis data
- Menginterpretasi hasil uji
- Pembuatan laporan bukti fisik hasil kegiatan dalam bentuk; lembar kerja, lembar keputusan, lembar instruksi, technical note, technical report dan technical dokumen, dan laporan akhir
Terjadwal kegiatan dimulai dari Januari s.d Mei 2017
a) Pembesaran ikan bubara dengan ukuran tebar
berbeda
b) Pembesaran ikan bubara dengan padat tebar berbeda
c) Pembesaran ikan bubara dengan bentuk wadah
berbeda
d) Pembesaran ikan bubara dengan pengkayaan pakan berbeda
18
Tabel 27. Laporan Perkembangan Kegiatan Perekayasaan WBS 2. Manajemen Pembenihan Ikan Laut
No Judul Perekaysaan Progress Kegiatan Keterangan
I Pembenihan Ikan Bubara Kegiatan perekayasaan ini dalam tahapan :
- Penetapan tujuan dan kebutuhan desain - Menyusun filosofi rancang bangun - Menetapkan metoda yang digunakan - Menetapkan konfigurasi pengujian
- Menetapkan sistem perolehan dan pengolahan data - Melaksanakan operasi pengujian
- Pembuatan laporan bukti fisik hasil kegiatan dalam bentuk; lembar kerja, lembar keputusan, dan lembar instruksi
Terjadwal kegiatan dimulai dari Maret s.d Juli 2017
a) Aplikasi hormon HCG konsentrasi 125 IU dan 250 IU
untuk pemijahan ikan bubara
b) Pemeliharaan larva ikan bubara dengan padat telur berbeda
c) Penggunaan pakan copepod dan artemia pada
pemeliharaan larva ikan bubara
II Pembenihan Ikan Kakap Putih Kegiatan perekayasaan ini dalam tahapan :
- Penetapan tujuan dan kebutuhan desain - Menyusun filosofi rancang bangun - Menetapkan metoda yang digunakan - Menetapkan konfigurasi pengujian
- Menetapkan sistem perolehan dan pengolahan data - Melaksanakan operasi pengujian
- Pembuatan laporan bukti fisik hasil kegiatan dalam bentuk; lembar kerja, lembar keputusan, dan lembar instruksi
Terjadwal kegiatan dimulai dari April s.d Juli 2017
a) Aplikasi hormon HCG konsentrasi 125 IU dan 250 IU
untuk pemijahan ikan kakap putih
b) Peningkatan penyakit infekfsi Viral Nervous Necrosis (VNN) pada ikan kakap putih dengan metode peningkatan suhu media pemeliharaan
c) Penggunaan pakan cocepoda dan artemia pada
pemeliharaan larva ikan kakap putih
Tabel 28. Laporan Perkembangan Kegiatan Perekayasaan WBS 3. Peningkatan Produksi Ikan Laut dengan Modifikasi Sarana Budidaya
No Judul Perekaysaan Progress Kegiatan Keterangan
I Modifikasi sarana budidaya ikan hias Kegiatan perekayasaan ini dalam tahapan :
- Penetapan tujuan dan kebutuhan desain - Menyusun filosofi rancang bangun
- Pembuatan laporan bukti fisik hasil kegiatan dalam bentuk; lembar kerja, lembar keputusan, dan lembar instruksi
Terjadwal kegiatan dimulai dari Mei s.d September 2017
a) Penggunaan Modifikasi Multi UV pada Pembesaran
Ikan Nemo Hybird dengan sistem resirkulasi b) Penggunaan Ozon Generator pada Pembesaran Ikan
Nemo Hybird dengan Sistem Resirkulasi
c) Penggunaan UV dan Ozon Generator pada
pembesaran ikan nemo hybrid dengan system resirkulasi
d) Penggunaan double UV pada pendederan ikan nemo hybrid
19
No Judul Perekaysaan Progress Kegiatan Keterangan
II Modifikasi sarana budidaya ikan kakap putih Kegiatan ini belum dilaksanakan Terjadwal kegiatan dimulai dari
Mei s.d September 2017
a) Pendederan benih ikan kakap putih dengan system
resirkulasi
b) Pendederan benih ikan bubara/ kuwe dengan system resirkulasi
c) Aplikasi heater pada pendederan benih ikan kakap
putih
d) Penggunaan UV pada pendederan benih ikan kerapu
Tabel 29. Laporan Perkembangan Kegiatan Perekayasaan WBS 4. Produksi Rumput Laut Kultur Jaringan
No Judul Perekaysaan Progress Kegiatan Keterangan
I Produksi Planlet Kegiatan ini belum dilaksanakan Terjadwal kegiatan dimulai dari
September s.d Desember 2017
a) Produksi micropropagul dengan jenis media berbeda
b) Aklimatisasi planlet di aquarium dengan presentasi pergantian air berbeda
c) Aklimatisasi planlet di Aquarium dengan ukuran bibit
berbeda
d) Produksi micropropagul dengan padat tebar berbeda
II Kebun Bibit Rumput Laut Kultur Jaringan Kegiatan ini belum dilaksanakan Terjadwal kegiatan dimulai dari
September s.d Desember 2017
a) Aklimatisasi bibit rumput laut kultur jaringan di KJA
dengan ukuran bibit berbeda
b) Metoda aklimatisasi bibit rumput laut kultur jaringan di KJA
c) Metoda aklimatisasi bibit rumput laut kultur jaringan
di bak fiber
d) Aklimatisasi bibit rumput laut kultur jaringan di KJA pada lokasi berbeda
20
Tabel 30. Laporan Perkembangan Kegiatan Perekayasaan WBS 5. Pemanfaatan Pakan Buatan Berbahan Baku Lokal untuk Pembesaran Ikan pada Kegiatan Diseminasi
No Judul Perekaysaan Progress Kegiatan Keterangan
I Diseminasi Ikan Bubara Kegiatan perekayasaan ini dalam tahapan :
- Penetapan tujuan dan kebutuhan desain - Menyusun filosofi rancang bangun - Menetapkan metoda yang digunakan - Menetapkan konfigurasi pengujian
- Menetapkan sistem perolehan dan pengolahan data - Melaksanakan operasi pengujian
- Pembuatan laporan bukti fisik hasil kegiatan dalam bentuk; lembar kerja, lembar keputusan, dan lembar instruksi
Terjadwal kegiatan dimulai dari April s.d Agustus 2017
a) Diseminasi Teknologi Pembesaran Ikan Bubara
dengan Pemanfaatan Pakan Berbahan Baku Lokal b) Diseminasi Teknologi Pembesaran Ikan Bubara
dengan Penggunaan Pakan Rucah
c) Diseminasi Teknologi Pembesaran Ikan Bubara
dengan Penggunaan Pakan Kombinasi
II Diseminasi Ikan Hias Kegiatan ini belum dilaksanakan Terjadwal kegiatan dimulai dari
Juni s.d Oktober 2017
a) Diseminasi Teknologi Pembesaran Ikan Klon Varian
Frostbit
b) Diseminasi Teknologi Pembesaran Ikan Klon Platinum Skala Rumah Tangga
c) Diseminasi Teknologi Pembesaran Ikan Klon Varian
Picasso
III Diseminasi Ikan Kakap Putih Kegiatan ini belum dilaksanakan Terjadwal kegiatan dimulai dari
Juni s.d November 2017
a) Diseminasi Teknologi Pembesaran Ikan Kakap Putih
dengan Pemanfaatan Pakan berbahan Baku Lokal b) Diseminasi Teknologi Pembesaran Ikan Kakap Putih
dengan Penggunaan Pakan Rucah
c) Diseminasi Teknologi Pembesaran Ikan Kakap Putih
21
III. PENUTUP
Laporan kegiatan bulan Mei 2017 ini disusun berdasarkan kegiatan rutin yang dilaksanakan di Balai Perikanan Budidaya Laut Ambon. Kegiatan mencakup bidang administrasi, produksi dan perekayasaan, Semoga dengan adanya laporan kegiatan ini mampu memberikan informasi terkait kegiatan yang dilaksanakan dan dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.
22
Lampiran 1. Pelayanan Pengujian Sampel Laboratorium Keskanling BPBL Ambon Pada Bulan Mei2017
1. Pemeriksaan Parasit
No Jenis parasit Frekuensi (sampel) Ikan yang terinfeksi/ukuran Keterangan
1 Positif parasit 1 Kerapu sunu/30-35 cm Benedenia sp.
2 Jamur 0 -
3 Negatif parasit 0 - -
Jumlah 1
2. Pengujian Bakteri
No Jenis bakteri Frekuensi
(sampel) Contoh uji Keterangan
1 Gram Negatif 1 Kakap putih Flexibacter maritimus
1 Clownfish Flexibacter maritimus
2 Gram Positif - - -
Jumlah 2
Pengamatan bakteri di air meliputi total bakteri umum (TBU) dan total bakteri lain sebagai berikut :
Tanggal Lokasi TBU (koloni/ml) TBV (koloni/ml) TB Flexi (koloni/ml) Keterangan
05 KJA 45x105 <2.500 <10 - KJA IH 3x105 <10 <10 - 05 C4 <2.500 <10 - Sunu – 5 12 KJA 3x106 103 <2.500 KJA IH 2.500 <2.500 <2.500 - 18 KJA 300 <2.500 <2.500 - KJA IH <2.500 <2.500 <2.500 -
Perbandingan kepadatan bakteri di perairan dan air pemeliharaan larva masih aman, karena kepadatan bakteri lain di air masih kurang dari 5% dari hasil perbandingan total kepadatan bakteri di perairan.
3. Virus
Tanggal Jenis sampel Ukuran Jumlah Asal Jenis pengujian Hasil
3 Kakap putih 5 cm 1 Perekayasaan VNN Positif
10 Telur kakap putih - 1 Bak induk VNN Positif
17 Kakap putih 8 - 10 cm 1 Pendederan VNN Positif
1 Irido-Megalocytivirus Positif
23
Lampiran 2. Hasil Monitoring Kualitas Air bulan Mei 20171.Tabel kisaran dan rata-rata kualitas air pada unit-unit produksi
Suhu (⁰C) Salinitas (ppt) DO (mg/l) pH Bak Induk 1 Rata-rata 29.5 33.3 4.89 8.2 Kisaran 28.2-30.7 33-34 3.08-5.71 8.0-8.3 Bak Induk 2 Rata-rata 29.5 33.3 4.97 8.1 Kisaran 28.9-30.2 32-34 4.10-5.86 8.1-8.3 Bak Larva Rata-rata 29.3 32.4 4.80 8.0 Kisaran 28.9-30.3 31-33 4.01-5.88 7.6-8.3 Pendederan Rata-rata 296 33.2 5.08 8.1 Kisaran 29.2-30.3 33-34 4.09-5.95 8.0-8.2
Hatchery Ikan Hias
Rata-rata 29.5 33.2 5.08 8.2
Kisaran 28.0-30.7 32-34 3.08-6.21 8.1-8.3
2. Tabel kualitas air harian hatchery larva kerapu No.
Bak Tanggal
Parameter Kualitas Air
Keterangan Suhu (°C) DO (mg/l) Salinitas (ppt) pH NO2- (mg/l) NH3+ (mg/l) NH3-N (mg/l) Hatchery C 4 03-05-17 30.4 4.50 33.0 8.20 0.181 0.048 0.518 sunu 5 15 08-05-17 29.8 4.36 33.0 8.11 0.175 0.012 0.171 sunu 4 12-05-17 29.2 4.85 33.0 8.14 0.359 0.041 0.602 kakap 1 15-05-17 29.0 5.51 32.0 8.06 0.875 0.099 1.450 kakap 4 17-05-17 29.0 5.58 33.0 7.62 1.210 0.020 0.901 kakap 6 18-05-17 29.2 5.34 32.0 7.98 1.320 0.048 0.861 kakap 7 19-05-17 29.2 5.75 32.0 7.79 1.213 0.030 0.844 kakap 8 16 08-05-17 29.7 4.75 33.0 8.26 0.049 0.019 0.174 sunu 3 12-05-17 29.1 4.35 33.0 8.21 0.006 0.025 0.297 kakap 1 15-05-17 29.0 5.88 32.0 8.04 0.599 0.080 1.436 kakap 4 17-05-17 28.9 4.84 32.0 7.71 0.969 0.034 1.201 kakap 6 18-05-17 29.2 5.66 31.0 7.77 0.991 0.035 0.975 kakap 7 19-05-17 29.2 5.21 32.0 7.80 0.984 0.037 1.042 kakap 8 17 26-04-17 30.4 5.83 34.0 8.15 0.009 0.017 0.181 sunu 1 27-04-17 30.1 4.56 34.0 8.13 0.010 0.015 0.203 sunu 2 28-04-17 30.2 4.39 33.0 8.20 0.065 0.034 0.376 sunu 3 12-05-17 29.4 4.01 32.0 8.23 0.072 0.026 0.297 kakap 3 15-05-17 29.3 4.79 31.0 8.04 0.079 0.109 1.930 kakap 7 17-05-17 29.2 4.02 32.0 7.74 0.225 0.056 1.926 kakap 9 18-05-17 29.5 4.43 31.0 7.76 0.257 0.056 1.546 kakap 10 18 27-04-17 30.6 4.61 34.0 8.21 0.002 0.010 0.107 sunu 1 28-04-17 30.6 4.76 34.0 8.24 0.001 0.008 0.083 sunu 2 12-05-17 29.5 4.36 32.0 8.27 0.002 0.021 0.197 kakap 1 15-05-17 29.3 4.80 33.0 8.06 0.140 0.090 1.291 kakap 4 17-05-17 29.2 4.11 32.0 7.86 0.281 0.044 0.982 kakap 6 18-05-17 29.5 4.64 31.0 7.89 0.332 0.043 0.932 kakap 7 19-05-17 29.5 4.31 32.0 7.82 0.559 0.043 1.188 kakap 8
24
3. Unit Pembesaran (keramba jaring apung)No Parameter Satuan Tanggal monitoring
2 9 16 23 - 1 Suhu °C 30.4 30.0 29.1 29.5 - 2 Salinitas ppt 33.0 28.3 30.7 33.0 - 3 DO mg/l 6.75 4.85 4.61 5.06 - 4 pH - 8.4 8.4 8.3 8.3 - 5 Kecerahan m 12 3 6 7 - 6 Nitrit (NO2-) mg/l <0.002 <0.002 <0.002 <0.002 - 7 Amonia (NH3) mg/l 0.009 0.018 0.008d 0.004 - 8 Total Amonia (NH3-N) mg/l 0.066 0.132 0.104 0.048 - 9 Nitrat (NO3-) mg/l <0.05 <0.05 <0.05 <0.05 - 10 Fosfat (PO43-) mg/l 0.760 0.483 <0.015 <0.015 - 11 Kesadahan mg/l 298.00 277.33 309.33 289.33 - 12 Alkalinitas mg/l 154.53 178.93 168.77 143.23 - 13 Kekeruhan NTU 1.86 0.20 0.01 0.18 -
14 Total Organic Matter mg/l 97.96 171.69 170.64 88.48 -
4. Hasil Monitoring di Perairan Teluk Ambon Dalam (TAD)
No Parameter Satuan Titik sampling
1 2 3 1 Suhu °C 30.6 30.5 30.4 2 Salinitas ppt 33.0 33.3 33.3 3 pH - 8.25 8.25 8.25 4 DO mg/l 6.30 6.07 5.75 5 Nitrit (NO2) mg/l <0.002 <0.002 <0.002 6 TAN (NH3-N) mg/l <0.04 <0.04 0.047 7 Amonia (NH3) mg/l Ttd 0.002 0.002 8 Nitrat (NO3-) mg/l <0.050 <0.050 <0.050 9 Ortofosfat (PO4) mg/l <0.015 <0.015 <0.015 10 Kesadahan mg/l 311.33 323.33 313.33 11 Alkalinitas mg/l 165.11 167.55 175.71 12 Kekeruhan NTU 0.20 0.46 0.11 13 TOM mg/l 188.55 195.92 184.33
14 Total bakteri kol/ml 700 400 700
15 Total Vibrio kol/ml <10 <10 <2.500
16 Dominasi plankton sel/100 ml 183 98 113
25
Lampiran 3. Kegiatan/ Aktivitas Produksi, Magang dan Kunjungan ke BPBL Ambon pada bulanMei 2017
26
b. Bantuan Benih ikan konsumsi dan ikan hiaslaut di KJA dan wadah resirkulasi kepada TNI-AL Halong– Ambon
c.Bantuan Benih ikan konsumsi laut di KJA pembuddaya pulau Pombo – kab. Maluku Tengah