• Tidak ada hasil yang ditemukan

RANCANGAN RENCANA KERJA BAGIAN ORGANISASI SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN MALANG TAHUN 2016 BAB I PENDAHULUAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "RANCANGAN RENCANA KERJA BAGIAN ORGANISASI SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN MALANG TAHUN 2016 BAB I PENDAHULUAN"

Copied!
35
0
0

Teks penuh

(1)

KEPUTUSAN BUPATI MALANG

NOMOR:188.45/ /KEP/421.013/2015 TENTANG

PENGESAHAN RANCANGAN RENCANA KERJA BAGIAN ORGANISASI SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN MALANG

TAHUN 2016

RANCANGAN RENCANA KERJA

BAGIAN ORGANISASI SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN MALANG TAHUN 2016

BAB I PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Dalam Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah maka pemerintah daerah diberikan wewenang seluas-luasnya untuk mengatur daerahnya sendiri serta mengembangkan potensi yang dimiliki secara optimal untuk kesejahteraan dan kemakmuran masyarakatnya.

Dengan berlakunya Undang-Undang ini maka terjadi perubahan pola perencanaan pembangunan daerah, dari sistem top-down (dari atas ke bawah) sekarang bottom-up (dari bawah ke atas). Artinya, di era otonomi daerah ini maka kepentingan masyarakatlah yang menjadi prioritas utama. Untuk itu diperlukan tata kelola pemerintahan yang baik (Good Governance) yaitu penyelenggaraan pemerintahan yang efektif, efisien, partisipatif, transparan dan akuntabel.

Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem

Perencanaan Pembangunan Nasional, menyatakan bahwa sistem

perencanaan pembangunan adalah satu kesatuan tata cara

perencanaan pembangunan untuk menghasilkan rencana-rencana

pembangunan dalam jangka panjang, menengah, dan tahunan yang

dilaksanakan oleh unsur penyelenggara Negara dan masyarakat di

tingkat pusat dan daerah. Di dalamnya juga mengatur tentang peranan

dan tanggungjawab Kepala SKPD untuk menyusun Renja SKPD. Juga

keterkaitan erat antara penyusunan RKPD dan Renja SKPD.

(2)

Rencana Kerja Bagian Organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2016 merupakan pelaksanaan tahun pertama Rencana Strategis (Renstra) Bagian Organisasi Tahun 2016-2020. Sedangkan dalam Rencana Strategis (Renstra) Bagian Organisasi Tahun 2016-2020 merupakan penjabaran dari Visi Misi Bupati terpilih pada Tahun 2016.

Selanjutnya dari Rencana Strategis (Renstra) Bagian Organisasi Tahun 2016-2020 setiap tahun di susun Rencana Kerja yang selanjutnya di sebut Renja, Renja mempunyai fungsi penting dalam suatu sistem perencanaan daerah, karena Renja menerjemahkan perencanaan strategis jangka menengah (Renstra).

1.2. Dasar Hukum Penyusunan

Landasan Hukum yang digunakan dalam penyusunan Rencana Kerja Bagian Organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2016 adalah sebagai berikut :

1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;

2. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara;

3. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara;

4. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional;

5. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Undang- Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Undang- Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah;

6. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah;

7. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2008 tentang Pedoman Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah;

8. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah;

9. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang

Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah, sebagaimana telah diubah

beberapa kali, terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor

21 Tahun 2011 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Menteri Dalam

Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan

Daerah;

(3)

Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian, dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah;

11. Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 1 Tahun 2008 tentang Organisasi Perangkat Daerah, sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 9 Tahun 2013 tentang Perubahan Ketiga atas Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 1 Tahun 2008 tentang Organisasi Perangkat Daerah;

12. Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 6 Tahun 2008 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Kabupaten Malang Tahun 2005-2025;

13. Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 7 Tahun 2008 tentang Perencanaan Pembangunan Daerah;

14. Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 2 Tahun 2011 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten Malang Tahun 2010-2015;

15. Peraturan Bupati Malang Nomor 3 Tahun 2008 tentang Organisasi Perangkat Daerah Sekretariat Daerah Kabupaten Malang;

16. Peraturan Bupati Malang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Review Rencana Pembangunan Jangka Menengah Kabupaten Malang Tahun 2010-2015 Atas Implementasi dan Pencapaian Visi-Misi Kabupaten Malang ”Madep Manteb” Paruh Waktu;

17. Peraturan Bupati Malang Nomor 18 Tahun 2015 tentang Rencana Kerja Pembangunan Daerah Tahun 2016;

18. Keputusan Bupati Malang Nomor :180/570/KEP/421.013/2013 tentang Pengesahan Rancangan Akhir Rencana Strategis (Renstra) Bagian Organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten Malang Tahun 2011-2015.

1.3. Maksud dan Tujuan

Maksud penyusunan Rencana Kerja Bagian Organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten Malang untuk satu tahun anggaran yang mempunyai maksud :

1. Menjadi pedoman dalam melaksanakan program/kegiatan selama 1 tahun dan sebagai penjabaran dari Renstra Bagian Organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten Malang .

2. Menjadi pedoman dalam penyusunan Dokumen Penggunaan

Anggaran (DPA) Bagian Organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten

Malang.

(4)

Sedangkan tujuan dari penyusunan Rencana Kerja Bagian Organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten Malang adalah :

1. Menciptakan kepastian dan sinergitas perencanaan program kegiatan, perumusan kebijakan teknis; penyelenggaraan urusan pemerintah dan pelayanan publik, pengawasan, pengendalian serta evaluasi dan pelaporan penyelenggaraan bidang pemerintahan dan pelayanan publik serta penguatan lembaga Bagian Organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten Malang.

2. Mengarahkan program dan kegiatan Bagian Organisasi Sekretariat Daerah selama 1 (satu) tahun dengan mengacu pada Renstra serta memberikan masukan bagi perencanaan ditingkat yang lebih tinggi.

1.4. Sistematika Penyusunan

Adapun sistematika Rencana Kerja Badan Perencanaan Pembangunan Daerah adalah sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

1.2. Dasar Hukum Penyusunan 1.3. Maksud dan Tujuan

1.4. Sistematika Penyusunan

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA BAGIAN ORGANISASI TAHUN 2015

2.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja Bagian Organisasi Tahun 2015 dan Capaian Renstra Bagian Organisasi

2.2. Analisis Kinerja Pelayanan Bagian Organisasi

2.3. Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Bagian Organisasi

2.4. Review Terhadap Rencana Kerja Pembangunan Daerah 2.5. Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat BAB III TUJUAN DAN SASARAN

3.1. Telaah terhadap Kebijakan Nasional

3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Bagian Organisasi BAB IV PROGRAM DAN KEGIATAN

BAB V PENUTUP

(5)

EVALUASI PELAKSANAAN RENJA BAGIAN ORGANISASI TAHUN 2015

2.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja Bagian Organisasi Tahun Lalu dan Capaian Renstra Bagian Organisasi

Evaluasi Pelaksanaan Renja terhadap pelaksanaan program dan kegiatan yang telah dilaksanakan oleh Bagian Organisasi pada tahun lalu dapat diuraikan sebagai berikut :

1. Program Perencanaan Pembangunan Daerah

Dalam program ini terdapat satu kegiatan yaitu Koordinasi Penyusunan Laporan Kinerja Instansi Pemerintah. Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP) disusun untuk mengetahui seberapa jauh tingkat keberhasilan yang telah dicapai oleh Pemerintah Kabupaten Malang dalam satu tahun anggaran. Tingkat pencapaian atau kinerja pelayanan yang direncanakan dalam satu tahun anggaran merupakan tahapan dan perkembangan dari kinerja pelayanan yang diharapkan pada rencana jangka menengah dan rencana jangka panjang.

Dengan cara ini diharapkan akan terlihat hal-hal yang perlu diperbaiki dan ditingkatkan pada tahun-tahun mendatang. Pada kegiatan ini dari target penyusunan yang harus tepat waktu (tanggal 31 Maret) dengan nilai B yang ditargetkan, dapat terealisasi seluruhnya sehingga capaian kinerja mencapai 100%. Namun demikian, berdasarkan evaluasi dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi tahun 2014, Nilai Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) Kabupaten Malang baru pada level CC (cukup), oleh karenanya perlu diadakan bintek penyusunan SAKIP bagi SKPD pada tahun 2015.

2. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

Program kerja ini ditetapkan dengan maksud agar dapat tercapainya tujuan organisasi dalam hal pemenuhan sarana dan prasarana kebutuhan tugas rutin Bagian Organisasi Setda Kabupaten Malang dalam satu tahun anggaran melalui beberapa kegiatan-kegiatan sebagai berikut :

1. Penyediaan jasa surat menyurat.

2. Penyediaan jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik.

(6)

3. Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan.

4. Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor.

5. Penyediaan Alat Tulis Kantor.

6. Penyediaan barang cetakan dan penggandaan.

7. Penyediaan komponen instalasi listrik / penerangan bangunan kantor.

8. Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan 9. Penyediaan Makanan dan Minuman.

10.Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi ke luar daerah.

Pada program ini seluruh kegiatan dapat terealisasi sehingga capaian kinerja mencapai 100%.

3. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

Program kerja ini ditetapkan dengan maksud agar tujuan organisasi dapat tercapai khususnya dalam hal pemeliharaan sarana dan prasarana, sehingga pelaksanaan tugas-tugas kedinasan dapat berjalan tertib dan lancar serta sesuai dengan jadwal yang telah direncanakan untuk 1 (satu) tahun anggaran. Pada program ini terdapat kegiatan sebagai berikut :

1. Pemeliharaan Rutin/Berkala kendaraan Dinas/Operasional.

2. Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan Gedung Kantor.

3. Pendidikan dan Pelatihan Formal

Seluruh kegiatan dapat terealisasi sesuai dengan target yang telah ditetapkan sehingga capaian kinerja mencapai 100%.

4. Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

Program Kerja ini ditetapkan dengan maksud agar Bagian Organisasi Setda Kabupaten Malang memiliki sumber daya manusia yang bermutu (berkualitas), mampu bersaing dengan sumber daya lain, sehingga mampu meningkatkan kinerja Sumber Daya Manusianya. Dalam program ini terdapat satu kegiatan yaitu Pendidikan dan Pelatihan Formal yang dapat terealisasi sesuai dengan target yang telah ditetapkan sehingga capaian kinerja mencapai 100%.

5. Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja

Program ini ditetapkan untuk dapat tercapainya tujuan

organisasi dalam bidang keuangan yaitu meningkatkan dan

(7)

Setda Kabupaten Malang. Hal ini dilakukan demi tercapainya tertib administrasi keuangan, sehingga mempermudah dalam pencarian data mengenai keuangan Bagian Organisasi Setda Kabupaten Malang dalam 1 (satu) tahun anggaran, dengan target dan realisasi sasaran melalui beberapa kegiatan sebagai berikut :

1. Penyusunan laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD;

2. Penyusunan laporan keuangan semesteran;

3. Penyusunan laporan keuangan akhir tahun;

Seluruh kegiatan dapat terealisasi sesuai dengan target yang telah ditetapkan sehingga capaian kinerja mencapai 100%.

6. Program Penataan dan Penyempurnaan Kebijakan Sistem dan Prosedur Pengawasan.

Pada Tahun 2015 Program ini ditetapkan melalui kegiatan Pemeliharaan ISO 9001 : 2008 dengan melakukan kegiatan Maintenance SMM ISO 9001-2008 dan Survailance audit ISO (2 kali) terhadap 14 Bagian di lingkup Sekretariat Daerah Kabupaten Malang dengan maksud bahwa Pemerintah Kabupaten Malang dalam kaitannya dengan pelayanan masyarakat mencoba melakukan penanganan yang sangat serius dengan menggunakan Standart Internasional. Disamping itu juga melaksanakan kegiatan Standart Pelayanan Minimal (SPM) dengan tujuan untuk meningkatkan pelayanan pada masyarakat yang berkualitas dan merata dengan diwujudkan dalam implementasi penyelenggaraan pemerintahan daerah yang baik (good governance). Kegiatan ini dapat terealisasi sesuai dengan target yang telah ditetapkan sehingga capaian kinerja mencapai 100%

7. Program Optimalisasi Pemanfaatan Teknologi Informasi.

Program ini ditetapkan untuk mewujudkan peningkatan pelayanan kepada masyarakat yang sesuai dengan dinamika masyarakat dan seiring persaingan bebas. Kegiatan yang dilaksanakan dalam program ini adalah Penyusunan Sistim Informasi Terhadap Layanan Publik yang melaksanakan melalui kegiatan-kegiatan sebagai berikut :

a. Pembuatan Profil Pelayanan Publik.

(8)

b. Penyusunan Himpunan Penyelenggaraan Pelayanan Publik dan IKM.

c. Melaksanakan Evaluasi IKM dan SPP + SOP SKPD

d. Mengikuti Lomba Unit Pelayanan Publik Percontohan Jawa Timur.

Kegiatan-kegiatan tersebut dapat dilaksanakan sesuai dengan target yang telah ditetapkan sehingga capaian kinerja mencapai 100%

8. Program Penataan Peraturan Perundang-undangan.

Program Penataan Peraturan Perundang-undangan pada Bagian Organisasi dalam tahun 2015 terdiri dari 2 kegiatan yaitu :

a. Fasilitasi Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan.

Dalam pelaksanaannya kegiatan Fasilitasi Peraturan Perundang- undangan meliputi :

1. Melaksanakan Evaluasi dan Monitoring Kelembagaan.

2. Mengadakan Rapat Koordinasi Tim Kelembagaan.

3. Mengikuti rapat-rapat koordinasi Kelembagaan yang diselenggarakan oleh Provinsi maupun Pusat.

4. Menyusun Legal Opinion dan Kajian Akademis Organisasi Perangkat Daerah Kabupaten Malang.

5. Melakukan koordinasi dan konsultasi Kelembagaan ke Biro Organisasi Provinsi Jawa Timur.

6. Melakukan studi banding ke Kabupaten/Kota lainnya.

7. Pembahasan dan pembuatan Draf Peraturan Daerah tentang Perubahan Organisasi Perangkat Daerah.

8. Pembahasan dan pembuatan Draf Peraturan Bupati tentang Lembaga Baru/Lain.

b. Publikasi Peraturan Perundang-undangan.

Kegiatan ini berupa Bimbingan Teknis Budaya Kerja bagi SKPD di lingkungan Pemerintah Kabupaten Malang dengan maksud untuk acuan pengelolaan tata naskah dinas, melaksanakan Rapat Sosialisasi Peraturan Bupati tentang Pedoman Tata Naskah Dinas dan Revisi Peraturan Bupati tentang Pakaian Dinas PNS, Penyusunan Buku SPP dan mengikuti Lomba KBK Tingkat Provinsi Jawa Timur

Kedua kegiatan tersebut telah dilaksanakan sesuai

dengan target yang telah ditetapkan sehingga capaian kinerja

mencapai 100%.

(9)

9. Program Pembinaan dan Pengembangan Aparatur.

Program ini ditetapkan melalui kegiatan Penyusunan Instrumen Standar Kompetensi Jabatan dalam tahun 2015 ini dilaksanakan kegiatan-kegiatan antara lain :

a. Review Bimbingan Teknis Analisa Jabatan dan Analisa Beban Kerja terhadap para Petugas baik Dinas, Lembaga Teknis maupun Kecamatan.

b. Bimbingan Teknis Standar Kompetensi Jabatan (SKJ) bagi SKPD.

c. Perbaikan/penambahan Teknologi Penyusunan Evaluasi Jabatan berbasis IT.

Melalui kegiatan dimaksud bertujuan untuk memperoleh data Uraian Jabatan yang memiliki fungsi yang maksimal dalam penataan personil dan penempatan pegawai dan jabatan serta pembentukan Formasi Jabatan yang terbagi dalam beberapa kegiatan secara berturut-turut antara lain Job Aloccation, Job Discribtion, Job Spesification, Job Orientation dan membagi jabatan serta formasinya dengan tepat menurut fungsinya dalam dua unsur jabatan yaitu Struktural dan Fungsional guna kebutuhan Pendidikan dan Latihan serta Kelembagaan.

Evaluasi Pelaksanaan Renja terhadap pelaksanaan program dan

kegiatan yang telah dilaksanakan oleh Bagian Organisasi pada tahun

lalu seperti pada terlihat pada Tabel 2.1.

(10)

Tabel 2.1

REKAPITULASI HASIL EVALUASI HASIL PELAKSANAAN RENJA SKPD DAN PENCAPAIAN RENSTRA SKPD s/d TAHUN 2015 BAGIAN ORGANISASI SETDA KABUPATEN MALANG

No Urusan/Bidang Urusan Pemerintah Daerah/ Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes) dan Kegiatan (Output)

Target Kinerja Capaian Program

(Renstra SKPD Tahun 2011 s/d

2015)

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan Keluaran Kegiatan s/d Th

2013

Target & Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan Tahun 2014 Target Program dan Kegiatan

Renja SKPD Tahun 2015

Perkiraan Realisasi Capaian Target Program/Kegiatan Renstra Th. 2011 s/d Th 2015 Target Renja

SKPD Tahun 2014

Realisasi Renja SKPD Tahun

2014

Tk.

Realisasi (%)

Realisasi Capaian Th.

2015

Tk. Capaian Realisasi (%)

1 2 3 4 5 6 7 8=(7/6) 9 10=(5+7+9) 11 (10/4)

URUSAN WAJIB

PERENCANAAN PEMBANGUNAN

1

Program Perencanaan Pembangunan Daerah

Meningkatnya kualitas dokumen perencanaan pembangunan

1 Koordinasi Penyusunan Laporan Kinerja Pemerintah Daerah

1. Tersusunnya Laporan Akuntabilitas Kinerja Pemerintah Kabupaten Malang

Kualitas laporan akuntabilitas kinerja Pemerintah Kabupaten Malang

Tepat Waktu nilai b

Tepat Waktu nilai cc

Tepat Waktu nilai cc

Tepat Waktu nilai cc

100% Tepat Waktu nilai b

Tepat Waktu 80%

OTONOMI DAERAH, PEMERINTAHAN UMUM, ADMINISTRASI KEUANGAN DAERAH, PERANGKAT DAERAH, KEPEGAWAIAN DAN PERSANDIAN 1 Program Pembinaan dan

Pengembangan Aparatur

Terwujudnya pedoman penataan formasi aparatur yang sesuai kompetensi

1 Penyusunan Instrumen Analisis Jabatan PNS

Data Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja

97 SKPD 52 SKPD 85 SKPD 85 SKPD 100% 97 SKPD 97 SKPD 100%

2 Program Penataan Peraturan Perundang-Undangan

Terlaksananya fasilitasi

sosialisasi per UU dan

Tata Naskah Dinas

(11)

Daerah/ Program/Kegiatan dan Kegiatan (Output) Tahun 2011 s/d 2015)

Keluaran Kegiatan s/d Th

2013

Renja SKPD Tahun 2015 SKPD Tahun

2014

SKPD Tahun 2014

Realisasi (%)

Capaian Th.

2015

Tk. Capaian Realisasi (%)

1 2 3 4 5 6 7 8=(7/6) 9 10=(5+7+9) 11 (10/4)

1 Fasilitasi Sosialisasi Peraturan Perundang-Undangan

Tersusunnya peraturan perundang-undangan

4 Peraturan perundang-

undangan

3 Peraturan perundang-

undangan

1 Peraturan perundang-

undangan

2 Peraturan perundang-

undangan

100% 1 Peraturan perundang-

undangan

1 Peraturan perundang-

undangan

80%

1 Publikasi Peraturan Perundang- Undangan

Tersusunnya dokumen tata naskah dinas

500 buku 300 buku 100 buku 100 buku 100% 100 buku 100 buku 100%

3 Program Penataan dan

Penyempurnaan Kebijakan Sistem dan Prosedur Pengawasan

Meningkatnya kualitas pelayanan publik

1 Penyusunan Kebijakan Sistem dan Prosedur Pengawasan

1. Penyusunan Penerapan Pencapaian SPM sesuai Bidang Kewenangan

Pencapaian penerapan SPM

15 Bidang Kewenangan

10 Bidang Kewenangan

2 Bidang Kewenangan

2 Bidang Kewenangan

100% 15 Bidang Kewenangan

15 Bidang Kewenangan

100%

2. Terlaksananya SOP/SPP Reviu dokumen SOP/SPP 1 kali/tahun 1 kali/tahun 1 kali/tahun 1 kali/tahun 100% 1 kali/tahun 1 kali/tahun 100%

3. Terlaksananya penyusunan risalah KBK

Pembentukan kelompok KBK

1 KBK/tahun 1 KBK/tahun 1 KBK/tahun 1 KBK/tahun 100% 1 KBK/tahun 1 KBK/tahun 100%

4. Terlaksananya evaluasi kinerja SKPD

Evaluasi kinerja SKPD 86 SKPD dengan nilai baik

39 SKPD dengan nilai baik

53 SKPD dengan nilai

baik

53 SKPD dengan nilai

baik

100% 86 SKPD dengan nilai baik

77 SKPD dengan nilai

baik

90%

4 Program Optimalisasi Pemanfaatan Teknologi Informasi

Meningkatnya kualitas pelayanan publik di Kabupaten Malang 1 Penyusunan Sistem Informasi

Terhadap Pelayanan Publik

1. Monitoring IKM Kepuasan masyarakat terhadap pelayanan SKPD meningkat

52 SKPD 42 SKPD 43 SKPD 43 SKPD 100% 43 SKPD 43 SKPD 100%

2. Lomba Pelayanan Publik Percontohan Tingkat Provinsi Jawa Timur

Fasilitasi dan

terkordinasinya lomba inovasi pelayanan publik

1 kali/tahun 1 kali/tahun 1 kali/tahun 1 kali/tahun 100% 1 kali/tahun 1 kali/tahun 100%

(12)

No Urusan/Bidang Urusan Pemerintah Daerah/ Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcomes) dan Kegiatan (Output)

Target Kinerja Capaian Program

(Renstra SKPD Tahun 2011 s/d

2015)

Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan Keluaran Kegiatan s/d Th

2013

Target & Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan Tahun 2014 Target Program dan Kegiatan

Renja SKPD Tahun 2015

Perkiraan Realisasi Capaian Target Program/Kegiatan Renstra Th. 2011 s/d Th 2015 Target Renja

SKPD Tahun 2014

Realisasi Renja SKPD Tahun

2014

Tk.

Realisasi (%)

Realisasi Capaian Th.

2015

Tk. Capaian Realisasi (%)

1 2 3 4 5 6 7 8=(7/6) 9 10=(5+7+9) 11 (10/4)

Belanja Administrasi Umum (BAU) 1 Program Peningkatan Pelayanan

Administrasi Perkantoran

Meningkatnya ketertiban dan kelancaran

administrasi kantor 1 Penyediaan Jasa Surat Menyurat Terlaksananya jasa

surat menyurat

150 surat/thn 150 surat/thn 150 surat/thn 150 surat/thn 100% 150 surat/thn 150 surat/thn 100%

2 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Terlaksananya jasa komunikasi

1 rek/bln 1 rek/bln 1 rek/bln 1 rek/bln 100% 1 rek/bln 1 rek/bln 100%

3 Penyediaan Jasa Administarsi Keuangan

Terlaksananya administrasi keuangan

org/bln org/bln org/bln org/bln 100% org/bln org/bln 100%

4 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor Terlaksananya kebersihan kantor

alat kebersihan alat kebersihan alat kebersihan alat kebersihan 100% alat kebersihan alat kebersihan 100%

5 Penyediaan Alat Tulis Kantor Tersedianya alat tulis kantor

atk atk atk atk 100% atk atk 100%

6 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan

Terlaksananya penggandaan dan cetakan

24000 lbr/tahun 750 amplop/tahun

750 map/tahun

24000 lbr/tahun 750

amplop/tahun 750 map/tahun

24000 lbr/tahun 750

amplop/tahun 750 map/tahun

24000 lbr/tahun 750

amplop/tahun 750 map/tahun

100% 24000 lbr/tahun 750

amplop/tahun 750 map/tahun

24000 lbr/tahun 750

amplop/tahun 750 map/tahun

100%

7 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/penerangan Bangunan Kantor

Terpenuhinya penerangan kantor

alat penerangan /tahun

alat penerangan /tahun

alat penerangan

/tahun

alat penerangan /tahun

100% alat penerangan /tahun

alat penerangan /tahun

100%

8 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan

Tersedianya buku-buku Perundang-Undangan

240 koran/tahun 240 koran/tahun 240 koran/tahun 240 koran/tahun 100% 240 koran/tahun 240 koran/tahun 100%

9 Penyediaan Makan dan Minum Tersedianya makanan dan minuman

611 org/tahun 611 org/tahun 611 org/tahun 611 org/tahun 100% 611 org/tahun 611 org/tahun 100%

10 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi ke Luar Daerah

Terlaksananya koordinasi ke luar daerah

48 kali/tahun 48 kali/tahun 48 kali/tahun 48 kali/tahun 100% 48 kali/tahun 48 kali/tahun 100%

(13)

Daerah/ Program/Kegiatan dan Kegiatan (Output) Tahun 2011 s/d 2015)

Keluaran Kegiatan s/d Th

2013

Renja SKPD Tahun 2015 SKPD Tahun

2014

SKPD Tahun 2014

Realisasi (%)

Capaian Th.

2015

Tk. Capaian Realisasi (%)

1 2 3 4 5 6 7 8=(7/6) 9 10=(5+7+9) 11 (10/4)

2 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

Meningkatnya pemeliharaan dan kelancaran kendaraan dinas /operasional 1 Pengadaan Perlengkapan Gedung

Kantor

Tersedianya

perlengkapan gedung kantor

elektronik/unit elektronik/unit elektronik/unit elektronik/unit 100% elektronik/unit elektronik/unit 100%

1 Pemeliharaan Rutin /berkala Kendaraan Dinas/operasional

Terlaksananya pemeliharaan kendaraan/motor

4 kali/tahun 4 kali/tahun 4 kali/tahun 4 kali/tahun 100% 4 kali/tahun 4 kali/tahun 100%

1 Pemeliharaan Rutin /berkala Peralatan gedung kantor

Terlaksananya pemeliharaan kendaraan/motor

1 kali/tahun 1 kali/tahun 1 kali/tahun 1 kali/tahun 100% 1 kali/tahun 1 kali/tahun 100%

3 Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Apratur Aparatur

Meningkatnya pengetahuan dan kemampuan teknis PNS 1 Pendidikan dan Pelatihan Formal Terlatihnya Sumber

Daya manusia

1 PNS/tahun 1 PNS/tahun 1 PNS/tahun 1 PNS/tahun 100% 1 PNS/tahun 1 PNS/tahun 100%

4

Program Peningkatan

Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

Tersedianya laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD

1

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Terlaksananya laporan capaian kinerja dan keuangan

1 dok/tahun 1 dok/tahun 1 dok/tahun 1 dok/tahun 100% 1 dok/tahun 1 dok/tahun 100%

1

Penyusunan Laporan Keuangan Semesteran

Terlaksananya Laporan keuangan semesteran

2 dok/tahun 2 dok/tahun 2 dok/tahun 2 dok/tahun 100% 2 dok/tahun 2 dok/tahun 100%

1

Penyusunan Pelaporan Keuangan Akhir Tahun

Terlaksananya Pelaporan Keuangan Akhir Tahun

1 dok/tahun 1 dok/tahun 1 dok/tahun 1 dok/tahun 100% 1 dok/tahun 1 dok/tahun 100%

5 Peningkatan Pelayanan Publik 1 Pemeliharaan ISO 9001 : 2008

Terpeliharannya ISO 9001 : 2008

1 sertifikat 1 sertifikat 1 sertifikat 1 sertifikat 100% 1 sertifikat 1 sertifikat 100%

(14)

2.1. Analisis Kinerja Pelayanan Bagian Organisasi

Analisis kinerja Pelayanan Bagian Organisasi berdasarkan hasil capaian kinerja dapat dilakukan evaluasi terhadap keberhasilan atau kegagalan dalam pencapaian sasaran berikut indikatornya sebagai berikut:

No. Sasaran Indikator Target Capaian % 1. Terbentuknya

OPD serta

terlaksananya evaluasi OPD sehingga tercipta OPD yang efektif dan efisien

Jumlah SKPD yang terbentuk sesuai dengan peraturan

perundang- undangan yang berlaku

1 SKPD 1 SKPD 100

Program yang mendukung sasaran ini adalah Penataan Peraturan Perundang-undangan dengan kegiatan Fasilitasi Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan.

Keluaran dari kegiatan Fasilitasi Peraturan Perundang-undangan adalah:

1. Melaksanakan Evaluasi dan Monitoring Kelembagaan.

2. Mengadakan Rapat Koordinasi Tim Kelembagaan.

3. Mengikuti rapat-rapat koordinasi Kelembagaan yang diselenggarakan oleh Provinsi maupun Pusat.

4. Menyusun Legal Opinion dan Kajian Akademis Organisasi Perangkat Daerah Kabupaten Malang.

5. Melakukan koordinasi dan konsultasi Kelembagaan ke Biro Organisasi Provinsi Jawa Timur.

6. Melakukan koordinasi dan konsultasi ke Kementerian Dalam Negeri.

7. Pembahasan dan pembuatan Draf Peraturan Daerah tentang Perubahan Organisasi Perangkat Daerah.

8. Pembahasan dan pembuatan Draf Peraturan Bupati tentang Lembaga Baru yaitu Badan Penanggulangan Bencana Daerah dan Rumah Sakit Umum Daerah Lawang.

9. Pembahasan dan penyusunan Draf Peraturan Bupati tentang

UPTD.

(15)

dilaksanakan sesuai dengan target yang telah ditetapkan sehingga capaian kinerja mencapai 100%.

No. Sasaran Indikator Target Capaian %

2. Tersusunnya Pencapaian SPM pada SKPD yang melaksanakan SPM sesuai Bidang

Kewenangannya

Jumlah SKPD yang telah menyusun

Pencapaian SPM sesuai Bidang Kewenangannya

18 SKPD 18 SKPD 100

3. Terlaksananya pemeliharaan prosedur mutu ISO 9001:2008 di Lingkungan Setda Kab.

Malang

Jumlah Bagian yang

melaksanakan pemeliharaan prosedur mutu ISO 9001:2008 di Lingkungan Setda Kab.

Malang

14 Bagian 14 Bagian 100

4. Terlaksananya evaluasi

terhadap pelaksanaan pelayanan publik

Jumlah SKPD yang

melaksanakan evaluasi

terhadap pelaksanaan pelayanan publik

62 SKPD 62 SKPD 100

5. Tersusun dan Tersosialisasinya Pedoman Tata Naskah Dinas

Jumlah

Pedoman Tata Naskah Dinas yang tersusun

1 Pedoman 1 Pedoman 100

Program yang mendukung sasaran ini adalah :

1. Program Penataan dan Penyempurnaan Kebijakan Sistem dan

Prosedur Pengawasan.

(16)

Dalam Tahun 2015 Program ini ditetapkan melalui kegiatan Evaluasi, Pemeliharaan ISO 9001 : 2008 dan Survailance audit ISO dengan maksud bahwa Pemerintah Kabupaten Malang dalam kaitannya dengan pelayanan masyarakat mencoba melakukan penanganan yang sangat serius dengan menggunakan standart Internasional. Disamping itu melaksanakan kegiatan Standart Pelayanan Minimal (SPM) dengan tujuan untuk meningkatkan pelayanan pada masyarakat yang berkualitas dan merata dengan diwujudkan dalam implementasi penyelenggaraan pemerintahan daerah yang baik (good governance). Kegiatan ini dapat terealisasi sesuai dengan target yang telah ditetapkan sehingga capaian kinerja mencapai 100%

2. Program Optimalisasi Pemanfaatan Teknologi Informasi.

Program ini ditetapkan untuk mewujudkan peningkatan pelayanan kepada masyarakat yang sesuai dengan dinamika masyarakat dan seiring persaingan bebas. Kegiatan yang dilaksanakan dalam program ini adalah Penyusunan Sistim Informasi Terhadap Layanan Publik yang melaksanakan melalui kegiatan-kegiatan sebagai berikut :

a. Pembuatan Profil Pelayanan Publik.

b. Penyusunan Himpunan Penyelenggaraan Pelayanan Publik dan IKM.

c. Melaksanakan Evaluasi IKM, SOP dan SPP SKPD.

d. Mengikuti Lomba Unit Pelayanan Publik Percontohan Jawa Timur.

Kegiatan-kegiatan tersebut dapat dilaksanakan sesuai dengan target yang telah ditetapkan sehingga capaian kinerja mencapai 100%

3. Program Penataan Peraturan Perundang-undangan.

Dengan kegiatan Publikasi Peraturan Perundang-undangan.

Kegiatan ini berupa Bimbingan Teknis Budaya Kerja bagi SKPD di

lingkungan Pemerintah Kabupaten Malang dengan maksud untuk

acuan pengelolaan tata naskah dinas, melaksanakan Rapat

Sosialisasi Peraturan Bupati tentang Pedoman Tata Naskah Dinas

dan Revisi Peraturan Bupati tentang Pakaian Dinas PNS,

Penyusunan Buku SPP dan mengikuti Lomba KBK Tingkat

Provinsi Jawa Timur.

(17)

telah ditetapkan sehingga capaian kinerja mencapai 100%

No. Sasaran Indikator Target Capaian % 6. Tersusunnya

review hasil Anjab dan ABK serta SKJ

Jumlah SKPD yang

menyusun hasil Anjab &

ABK

85 SKPD

85 SKPD

100

7. Tersusunnya Laporan Kinerja Instansi

Pemerintah Kabupaten Malang

Jumlah LKjIP SKPD yang tersusun tepat waktu

85 SKPD

85 SKPD

100

LKjIP Kabupaten yang tersusun tepat waktu

1 laporan (nilai B)

1 laporan

(nilai CC)

100

Program yang mendukung sasaran ini adalah :

1. Program Pembinaan dan Pengembangan Aparatur.

Program ini ditetapkan melalui kegiatan Penyusunan Instrumen Analisa Jabatan dalam tahun 2015 ini dilaksanakan kegiatan- kegiatan antara lain :

a. Review Bimbingan Teknis Analisa Jabatan dan Analisa Beban Kerja terhadap para Petugas baik Dinas, Lembaga Teknis maupun Kecamatan.

b. Bimbingan Teknis Standar Kompetensi Jabatan (SKJ) bagi SKPD berbasis IT.

c. Penambahan aplikasi pada sistem Evjab Pemkab Malang.

Melalui kegiatan dimaksud bertujuan untuk memperoleh data

Uraian Jabatan yang memiliki fungsi yang maksimal dalam

penataan personil dan penempatan pegawai dan jabatan serta

pembentukan Formasi Jabatan yang terbagi dalam beberapa

kegiatan secara berturut-turut antara lain Job Aloccation, Job

Discribtion, Job Spesification, Job Orientation dan membagi

jabatan serta formasinya dengan tepat menurut fungsinya dalam

(18)

dua unsur jabatan yaitu Struktural dan Fungsional guna kebutuhan Pendidikan dan Latihan serta Kelembagaan.

2. Program Perencanaan Pembangunan Daerah

Dalam program ini terdapat satu kegiatan yaitu Koordinasi Penyusunan Laporan Kinerja Pemerintah Daerah. Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKjIP) disusun untuk mengetahui seberapa jauh tingkat keberhasilan yang telah dicapai oleh Pemerintah Kabupaten Malang dalam Tahun Anggaran 2015. Tingkat pencapaian atau kinerja pelayanan yang direncanakan dalam satu tahun anggaran merupakan tahapan dan perkembangan dari kinerja pelayanan yang diharapkan pada rencana jangka menengah dan rencana jangka panjang.

Dengan cara ini diharapkan akan terlihat hal-hal yang perlu diperbaiki dan ditingkatkan pada tahun-tahun mendatang. Pada kegiatan ini dari 1 (satu) laporan yang ditargetkan, dapat terealisasi seluruhnya dan selesai serta dikirim ke Menpan dan RB tepat waktu sehingga capaian kinerja mencapai 100%.

Analisa Kinerja Pelayanan Bagian Organisasi seperti pada terlihat pada

tabel terlampir.

(19)

No Indikator SPM/Standar

IKK/IKU Target Renstra Bagian Organisasi Realisasi Capaian Proyeksi

Catatan Analisis Nasional Th. 2014 Th. 2015 Th. 2016 Th. 2017 Th. 2014 Th. 2015 Th. 2016 Th. 2017

1 Rasio SOTK yang dibentuk dan atau direvisi

- Rasio SOTK yang dibentuk dan atau direvisi

2 3 75 35 2 3 75 2

2 3 75 35 2 3 75 2

2 Kualitas dan ketepatan

waktu penyusunan LKj - Kualitas dan ketepatan waktu

penyusunan LKj 100% 100% 100% 100% 100% 85% 100% 100%

3 Persentase peningkatan SKPD yang menyusun Anjab sesuai prosedur

- Persentase peningkatan SKPD yang

menyusun Anjab sesuai prosedur 90% 90% 90% 90% 90% 90% 100% 100%

4 Persentase peningkatan penyusunan

SOP/SPM/IKM yang

dikoordinir - Persentase peningkatan penyusunan

SOP/SPM/IKM yang dikoordinir

90% 90% 90% 90% 90% 90% 100% 100%

100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

90% 90% 90% 90% 90% 90% 100% 100%

(20)

2.3 Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Bagian Organisasi Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Bagian Organisasi adalah sebagai berikut:

1. Pemanfaatan peluang otonomi daerah dengan peraturan perundang-undangan yang ada untuk meningkatkan bidang tugas organisasi untuk menunjang pembangunan di Kabupaten Malang.

Dengan adanya otonomi daerah, daerah mempunyai kewenangan yang lebih luas untuk melakukan/memprakarsai penataan kelembagaan, peningkatan sumber daya aparatur, penyediaan data kebutuhan pegawai serta peningkatan pelayanan publik.

Berkaitan dengan hal itu maka Bagian Organisasi Setda Kabupaten Malang bisa memanfaatkan hal tersebut, tentunya dengan tetap berpedoman pada perundang-undangan yang terkait.

2. Peningkatan pastisipasi Bagian Organisasi Setda Kabupaten Malang.

Bagian Organisasi Setda Kabupaten Malang harus terus meningkatkan partisipasi dan kerjasama dengan berbagai instansi terkait yang ada di kabupaten Malang baik itu dengan masyarakat, anggota DPRD Kabupaten, Perguruan Tinggi dan lain sebagainya.

Peningkatan partisipasi dan kerjasama ini diharapkan bisa meningkatkan kualitas dan efektifitas bidang tugas organisasi yang akan dan sedang dilaksanakan sehingga manfaatnya betul-betul dapat dirasakan oleh Pemerintah Kabupaten Malang.

3. Pelayanan prima dalam bidang pelayanan publik.

Sebagai unsur Sekretariat Daerah yang membantu Sekretaris Daerah dalam bidang pelayanan publik, maka sudah tentu Bagian Organisasi Setda Kabupaten Malang harus berorientasi pada pelayanan prima dan ini dilakukan terlebih dahulu dengan berpedoman pada standar pelayanan minimal dalam melayani masyarakat dan instansi terkait. Pelayanan prima ini diharapkan bisa menimbulkan kepuasan ( satisfaction) bagi pihak-pihak yang tekait dengan Bagian Organisasi Setda Kabupaten Malang.

4. Peningkatan kapasitas aparatur Bagian Organisasi Setda Kabupaten Malang.

Keberadaan aparatur Bagian Organisasi Setda Kabupaten Malang

merupakan unsur penting dalam setiap pengelolaan pengambilan

keputusan dalam kaitannya dengan bidang kelembagaan, sumber

(21)

kapasitas merupakan sebuah ikhtiar untuk melaksanakan standar operasional prosedur dalam bidang kelembagaan, sumber daya aparatur dan ketatalaksanaan.

2.4 Review Terhadap Rencana Kerja Pembangunan Daerah

Review Terhadap Rencana Kerja Pembangunan Daerah seperti pada

terlihat pada tabel terlampir.

(22)

Tabel 2.3

REVIEW TERHADAP RKPD TAHUN 2016

No.

RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target Capaian Kebutuhan Dana Catatan Penting

1 Program Penataan dan Penyempurnaan Kebijakan Sistem dan Prosedur Pengawasan

Kabupaten Malang

Terlaksananya pemeliharaan mutu pelayanan publik dilingkungan Pemerintah Kabupaten Malang

210.000.000 Program Penataan dan Penyempurnaan Kebijakan Sistem dan Prosedur Pengawasan

Kabupaten Malang

Terlaksananya pemeliharaan mutu pelayanan publik dilingkungan Pemerintah Kabupaten Malang

510.000.000

Penyusunan kebijakan sistem dan prosedur pengawasan

Jumlah pengiriman surat menyurat - Jumlah SKPD yang mengikuti Bimtek - Lomba KBK - Jumlah SKPD yang sudah menyusun pencapian SPM sesuai bidang kewenangannya - jumlah SKPD yang menyusun SOP -jumlah SKPD yang mampu mencapai standar evaluasi kinerja

39 skpd - 39 skpd - 17 bidang kewenangan -52 skpd - 85 skpd

210.000.000 Penyusunan kebijakan sistem dan prosedur pengawasan

Jumlah pengiriman surat menyurat - Jumlah SKPD yang mengikuti Bimtek - Lomba KBK - Jumlah SKPD yang sudah menyusun pencapian SPM sesuai bidang kewenangannya - jumlah SKPD yang menyusun SOP -jumlah SKPD yang mampu mencapai standar evaluasi kinerja

39 skpd - 39 skpd - 17 bidang kewenangan -52

skpd - 85 skpd

510.000.000

2 Program Optimalisasi Pemanfaatan Teknologi Informasi

Kabupaten Malang

Terwujudnya mekanisme perijinan dan terukurnya IKM

163.060.300 Program Optimalisasi Pemanfaatan Teknologi Informasi

Kabupaten Malang

Terwujudnya mekanisme perijinan dan terukurnya IKM

199.060.300

Penyusunan Sistem Informasi terhadap Layanan Publik

Jumlah penilaian sinovik, lomba pelayanan publik percontohan Jatim, jumlah SKPD yang menyusun IKM, pameran pelayanan publik

85 unit kerja, 1 kali, 72 SKPD, 1

kali

163.060.300 Penyusunan Sistem Informasi terhadap Layanan Publik

Jumlah penilaian sinovik, lomba pelayanan publik percontohan Jatim, jumlah SKPD yang menyusun IKM, pameran pelayanan publik

85 unit kerja, 1 kali, 72 SKPD, 1

kali

199.060.300 Kegiatan Sinovik dilaksanakan pada tahun 2016

3 Program Penataan Peraturan Perundang-Undangan

Kabupaten Malang

1. Terlaksananya fasilitasi sosialisasi peraturan Per UU 2.

Tersosialisasikannya Pedoman Tata Naskah Dinas

200.135.000 Program Penataan Peraturan Perundang-Undangan

Kabupaten Malang

1. Terlaksananya fasilitasi sosialisasi peraturan Per UU 2. Tersosialisasikannya Pedoman Tata Naskah Dinas

250.135.000

Fasilitasi Sosialisasi Peraturan Perundang-Undangan

Jumlah rancangan SOTK baru yang dibentuk sesuai peraturan yang berlaku

1 SOTK 125.135.000 Fasilitasi Sosialisasi Peraturan Perundang-Undangan

Jumlah rancangan SOTK baru yang dibentuk sesuai peraturan yang berlaku

1 SOTK 175.135.000 Kegiatan ini dilaksanakan untuk menindaklanjutin perubahan PP. 41 yang direncanakan tahun 2016 Publikasi Peraturan Perundang-

Undangan

Jumlah unit kerja yang disosialisasi 85 unit kerja 75.000.000 Publikasi Peraturan Perundang- Undangan

Jumlah unit kerja yang disosialisasi 85 unit kerja 75.000.000

4 Program Pembinaan dan Pegembangan Aparatur

Kabupaten Malang

Terwujudnya Aparatur yang profesional dan ketersediaan PNS sesuai formasi

167.000.000 Program Pembinaan dan Pegembangan Aparatur

Kabupaten Malang

Terwujudnya Aparatur yang profesional dan ketersediaan PNS sesuai formasi

192.000.000

Penyusunan Instrumen Analisis Jabatan PNS

Cakupan jumlah SKPD yang telah menyusun evaluasi jabatan dalam waktu 3 bulan dan sesuai aturan

85 data 167.000.000 Penyusunan Instrumen Evaluasi Jabatan

Cakupan jumlah SKPD yang telah menyusun evaluasi jabatan dalam waktu 3 bulan dan sesuai aturan

85 data 192.000.000

(23)

5 Program Perencanaan Pembangunan Daerah

Kabupaten Malang

1. Tersedianya dokumen perencanaan yang aplikatif sebagai pedoman perencanaan dan

pelaksanaan pembangunan 2. Peningkatan Kinerja PNS

3. Terlaksananya Budaya Kerja serta Pameran Pelayanan Publik

190.603.000 Program Perencanaan Pembangunan Daerah

Kabupaten Malang

1. Tersedianya dokumen perencanaan yang aplikatif sebagai pedoman perencanaan dan

pelaksanaan pembangunan 2. Peningkatan Kinerja PNS 3. Terlaksananya Budaya Kerja serta Pameran Pelayanan Publik

190.603.000

Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja Pemerintah Kabupaten Malang

Dokumen LKjIP yang tersusun tepat waktu

Tepat Waktu dengan Nilai B

190.603.000 1. Penyusunan Laporan Akuntabilitas Kinerja Pemerintah Kabupaten Malang

Dokumen LKjIP yang tersusun tepat waktu

Tepat Waktu dengan Nilai B

190.603.000

6 Program Peningkatan Pelayanan Administrasi Perkantoran

Kabupaten Malang

Meningkatnya ketertiban dan kelancaran administrasi kantor

190.603.000 Program Peningkatan Pelayanan Administrasi Perkantoran

Kabupaten Malang

Meningkatnya ketertiban dan kelancaran administrasi kantor

170.383.200

Penyediaan Jasa Surat Menyurat Jumlah registrasi surat masuk dan

keluar 200 lembar 1200000

Penyediaan Jasa Surat Menyurat Jumlah registrasi surat masuk dan

keluar 200 lembar 1200000

Penyediaan Jasa Komunikasi,

Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening pembayaran

telepon selama satu tahun 12 kali/rekening 3960000

Penyediaan Jasa Komunikasi,

Sumber Daya Air dan Listrik Jumlah rekening pembayaran

telepon selama satu tahun 12 kali/rekening 3960000 Penyediaan Jasa Administarsi

Keuangan

Jumlah orang yang diberikan honor

selama satu tahun 12 kali 47660000

Penyediaan Jasa Administarsi Keuangan

Jumlah orang yang diberikan honor

selama satu tahun 12 kali 54130000

Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor Jumlah penyediaan sarana

kebersihan kantor selama satu tahun 2 paket

893000

Penyediaan Jasa Kebersihan

Kantor Jumlah penyediaan sarana

kebersihan kantor selama satu tahun

2 paket

893000

Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah pengadaan alat tulis 1 LS 39653000 Penyediaan Alat Tulis Kantor Jumlah pengadaan alat tulis 1 LS 13701000

Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan

Jumlah penyediaan barang cetak dan penggandaan

2 macam 28346

lembar 10544200

Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan

Jumlah penyediaan barang cetak dan penggandaan

2 macam 28346 lembar

10544200

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/penerangan Bangunan Kantor

Jumlah pengadaan komponen instalasi listrik

1 paket 526000 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/penerangan Bangunan Kantor

Jumlah pengadaan komponen instalasi listrik

1 paket 526000

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan

Jumlah eksemplar bahan bacaan yang dibeli

360 eksemplar 1080000 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan

Jumlah eksemplar bahan bacaan yang dibeli

360 eksemplar 1080000

Penyediaan Makan dan Minum Jumlah makanan dan minuman yang

disediakan 2000 pack

1249000

Penyediaan Makan dan Minum Jumlah makanan dan minuman

yang disediakan 2000 pack

1249000 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi

ke Luar Daerah

Jumlah penugasan dinas ke luar daerah

473 orang

33737800

Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi ke Luar Daerah

Jumlah penugasan dinas ke luar daerah

473 orang /hari/kali

30000000 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi

ke Dalam Daerah

Jumlah penugasan dinas dalam daerah

473 orang

50100000

Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi ke Dalam Daerah

Jumlah penugasan dinas dalam daerah

473 orang

53100000 7 Program Peningkatan Sarana dan

Prasarana Aparatur

Kabupaten Malang

Meningkatnya pemeliharaan dan kelancaran kendaraan dinas

/operasional 51.989.000

Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

Kabupaten Malang

Meningkatnya pemeliharaan dan kelancaran kendaraan dinas

/operasional 51.989.000

Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor

Jumlah peralatan gedung kantor yang tersedia

1 paket

36000000

Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor

Jumlah peralatan gedung kantor yang tersedia

1 paket

36000000 Pemeliharaan Rutin /berkala

Kendaraan Dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas yang mendapat pemeliharaan

unit

12889000

Pemeliharaan Rutin /berkala Kendaraan Dinas/operasional

Jumlah kendaraan dinas yang mendapat pemeliharaan

unit

12889000 Pemeliharaan Rutin /berkala

Peralatan gedung kantor

Jumlah peralatan gedung kantor yang mendapat pemeliharaan

unit

3100000

Pemeliharaan Rutin /berkala Peralatan gedung kantor

Jumlah peralatan gedung kantor yang mendapat pemeliharaan

unit

3100000 8 Program Peningkatan Kapasitas

Sumber Daya Apratur Aparatur

Kabupaten Malang

Meningkatnya pengetahuan dan

kemampuan teknis PNS 4.400.000

Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Apratur Aparatur

Kabupaten Malang

Meningkatnya pengetahuan dan

kemampuan teknis PNS 4.400.000 Pendidikan dan Pelatihan Formal Jumlah sumberdaya yang mendapat

pelatihan formal

4 orang

4400000 Pendidikan dan Pelatihan Formal Jumlah sumberdaya yang mendapat pelatihan formal

4 orang

4400000 9 Peningkatan Pengembangan Sistem

Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

Kabupaten Malang

Tersedianya laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD

19.362.200

Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

Kabupaten Malang

Tersedianya laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD

3.582.000 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja

dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah dokumen yanag tersusun 1 (satu) dokumen laporan keuangan

1 dokumen

3000000

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Jumlah dokumen yanag tersusun 1 (satu) dokumen laporan keuangan

1 dokumen

3000000

(24)

No.

RKPD Hasil Analisis Kebutuhan

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target Capaian Kebutuhan Dana Catatan Penting

Penyusunan Laporan Keuangan Semesteran

Jumlah dokumen laporan keungan semesteran selama satu tahun

2 dokumen

15182200

Penyusunan Laporan Keuangan Semesteran

Jumlah dokumen laporan keungan semesteran selama satu tahun

2 dokumen

320000 Penyusunan Pelaporan Keuangan

Akhir Tahun

Jumlah dokumen keuangan akhir tahun

1 dokumen

1180000

Penyusunan Pelaporan Keuangan Akhir Tahun

Jumlah dokumen keuangan akhir tahun

1 dokumen

262000 10 Peningkatan Pelayanan Publik Kabupaten

Malang 127.847.500

Peningkatan Pelayanan Publik Kabupaten

Malang 127.847.500

Pemeliharaan ISO 9001 : 2008 kelulusan 1 sertifikat 127847500 Pemeliharaan ISO 9001 : 2008 kelulusan 1 sertifikat 127847500

TOTAL ANGGARAN ` 1.325.000.000 1.700.000.000

(25)

2.5. Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat

Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat seperti pada

terlihat pada tabel terlampir.

(26)

Tabel 2.4

PENELAAH USULAN PROGRAM DAN KEGIATAN MASYARAKAT TAHUN 2016

No Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Volume Catatan

N I H I L

(27)

TUJUAN DAN SASARAN 3.1. Telaah Terhadap Kebijakan Nasional

Tema pembangunan dalam Rencana Kerja Pembangunan Daerah Kabupaten Malang Tahun 2016 adalah “Kesinambungan Pembangunan Melalui Peningkatan Infrasturktur Khususnya Perdesaan dan Peningkatan Kualitas Sumber Daya Pembangunan Desa Dalam Mendukung Daya Saing Daerah”

Selanjutnya dari fokus pembangunan tersebut dijabarkan menjadi 8 (delapan) prioritas pembangunan sebagai berikut :

1. Melanjutkan peningkatan ketersediaan dan kualitas pembangunan infrastruktur dalam upaya peningkatan pelayanan kegiatan ekonomi untuk mendukung bidang unggulan sebagai wujud peningkatan pelayanan kepada masyarakat;

2. Peningkatan pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan rakyat dengan mendorong sektor ekonomi andalan (pertanian pangan, perkebunan, peternakan, perikanan, industri, perdagangan dan pariwisata) dan pengembangan produk unggulan dengan mengarusutamakan Koperasi dan UMKM;

3. Peningkatan pelayanan publik melalui reformasi birokrasi dan tata kelola pemerintahan yang baik serta peningkatan pelayanan perizinan usaha dan administrasi kependudukan;

4. Peningkatan pelayanan kesehatan dalam rangka melindungi dan meningkatkan kualitas kehidupan masyarakat.

5. Peningkatan layanan pendidikan yang murah, mudah terjangkau, merata, dan berkualitas;

6. Percepatan pengentasan kemiskinan dan desa tertinggal yaitu semakin menurunnya angka kemiskinan;

7. Peningkatan Kualitas Kehidupan Politik, keamanan dan ketertiban

masyarakat serta Penegakan Hukum;

(28)

8. Peningkatan fungsi lingkungan hidup terutama pelestarian ruang terbuka hijau dan optimalisasi pengelolaan sumber daya alam serta mitigasi bencana.

3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Bagian Organisasi

Tujuan dan sasaran Rencana Kerja Bagian Organisasi cenderung mengacu pada prioritas pembangunan nomor 3 yaitu : “ Peningkatan pelayanan publik melalui reformasi birokrasi dan tata kelola pemerintahan yang baik serta peningkatan pelayanan perizinan usaha dan administrasi kependudukan”.

3.1.1. Tujuan Renja Bagian Organisasi

Tujuan Bagian Organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten Malang dengan menitik beratkan pada Visi dan Misi dapat dijabarkan sebagai berikut :

1. Meningkatkan Kelembagaan Pemerintah Kabupaten Malang yang solid dan professional ;

2. Meningkatkan pelaksanaan Ketatalaksanaan yang tertib administrasi dan proporsional ;

3. Meningkatkan Kinerja Sumber Daya Aparatur Organisasi Pemerintah Daerah yang akuntable, produktif dan berdaya saing.

3.1. 2. Sasaran Renja Bagian Organisasi

Sasaran merupakan penjabaran dari tujuan, yaitu sesuatu yang akan dicapai atau dihasilkan oleh Instansi Pemerintah dalam jangka waktu tahunan, semesteran, triwulanan atau bulanan.

Berdasarkan tujuan yang telah ditetapkan, maka sasaran yang akan dicapai atau dihasilkan oleh Bagian Organisasi adalah sebagai berikut :

1. Terbentuknya OPD serta terlaksananya evaluasi OPD sehingga tercipta OPD yang efektif dan efisien ;

2. Tersusunnya Pencapaian SPM pada SKPD yang melaksanakan SPM sesuai Bidang Kewenangannya ;

3. Terlaksananya pemeliharaan prosedur mutu ISO 9001 : 2008 di Lingkungan Sekretariat Daerah Kabupaten Malang ;

4. Terlaksananya evaluasi terhadap pelaksanaan perijinan dan pelayanan publik ;

5. Tersosialisasikannya Pedoman Tata Naskah Dinas ;

(29)

Jabatan ;

7. Tersusunnya Laporan Kinerja Instansi Pemerintah Kabupaten

Malang.

(30)

BAB IV

PROGRAM DAN KEGIATAN

4.1. Program dan Kegiatan

Program merupakan kumpulan kegiatan nyata, sistematis dan terpadu yang dilaksanakan oleh Bagian Organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten Malang guna mencapai tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan.

Program Kegiatan yang mendukung sasaran pada Bagian organisasi antara lain :

1. Program Penataan dan Penyempurnaan Kebijakan Sistem dan Prosedur Pengawasan ;

2. Program Optimalisasi Pemanfaatan Teknologi Informasi ; 3. Program Penataan Peraturan Perundang-undangan ; 4. Program Pembinaan dan Pengembangan Aparatur ; 5. Program Perencanaan Pembangunan Daerah.

Selanjutnya dari kelima program kegiatan dimaksud diurakan menjadi sebagai berikut :

4.1.1 Indikator Kinerja

a. Jumlah Satuan Kerja Perangkat Daerah yang terbentuk sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku ;

b. Jumlah Satuan Kerja Perangkat Daerah yang telah menyusun Pencapaian Standar Pelayanan Minimal sesuai bidang kewenangannya ;

c. Jumlah Bagian yang melaksanakan pemeliharaan ISO 9001 : 2008 dilingkungan Sekretariat Daerah ;

d. Jumlah SKPD yang melaksanakan evaluasi terhadap pelaksanaan pelayanan publik ;

e. Jumlah Pedoman Tata Naskah Dinas yang tersusun ; f. Jumlah SKPD yang menyusun hasil Anjab dan ABK ;

g. Jumlah SKPD yang menyusun LKjIP tepat waktu dan Laporan LKjIP Tingkat Kabupaten tersusun tepat waktu dengan nilai B.

4.1.2 Kelompok Sasaran

a. Terbentuknya OPD serta terlaksananya evaluasi OPD sehingga tercipta OPD yang efektif dan efisien ;

b. Tersusunnya pencapaian SPM pada SKPD yang melaksanakan

SPM sesuai bidang kewenangannya ;

(31)

dilingkungan Setda Kab. Malang ;

d. Terlaksananya evaluasi terhadap pelaksanaan pelayanan publik ;

e. Tersusun dan tersosialisasinya Pedoman Tata Naskah Dinas ; f. Tersusunnya hasil Evaluasi Jabatan (Evjab) dan Standar

Kompetensi Jabatan (SKJ) ;

g. Tersusunnya Laporan Akuntabilitas Kinerja Pemerintah Kabupaten Malang.

4.1.3 Lokasi Kegiatan

Lokasi Kegiatan ada di Bagian Organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten Malang

4.1.4 Kebutuhan Dana Indikatif

Jumlah Kebutuhan Dana Indikatif adalah sebesar

Rp.1.700.000.000,- (satu milyar tujuh ratus juta rupiah) 4.1.5 Sumber Dana

Sumber Dana dari APBD Pemerintah Kabupaten Malang tahun 2016.

Program Bagian Organisasi yang telah ditetapkan pada tahun 2016

adalah sebagaimana tabel 4.1 terlampir.

(32)

Tabel 4.1

RUMUSAN RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN TAHUN 2016 DAN PERKIRAAN MAJU TAHUN 2017 Bagian Organisasi

Kode Urusan/Bidang Urusan/Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program (Out comes) dan Kegiatan (Out put)

Rencana Tahun 2016

Catatan Penting

Prakiraan Maju Rencana Tahun 2017 Lokasi Target Capaian

Kinerja Pagu Indikatif Sumber Dana

Target Capaian

Kinerja Pagu Indikatif Kode

1 URUSAN WAJIB

1 01 PERENCANAAN PEMBANGUNAN

1 01 01 Program Perencanaan Pembangunan Daerah

Meningkatnya kualitas dokumen perencanaan pembangunan

Kabupaten Malang

145.593.000 APBD 152.872.650

1 01 01 01 Koordinasi Penyusunan Laporan Kinerja Pemerintah Daerah

- Tersusunnya Laporan Akuntabilitas Kinerja

Pemerintah Kabupaten Malang Kualitas laporan akuntabilitas kinerja Pemerintah Kabupaten Malang

Tepat Waktu dengan Nilai B

145.593.000 Tepat Waktu

nilai bb

152.872.650

1 02 OTONOMI DAERAH, PEMERINTAHAN UMUM, ADMINISTRASI KEUANGAN DAERAH, PERANGKAT DAERAH, KEPEGAWAIAN DAN PERSANDIAN

-

1 02 01 Program Pembinaan dan Pegembangan

Aparatur Terwujudnya pedoman penataan

formasi aparatur yang sesuai kompetensi

Kabupaten Malang

199.915.000 APBD 209.910.750

1 02 01 01 Penyusunan Instrumen Analisis Jabatan PNS Data analisis jabatan dan analisis beban kerja

85 data SKPP 199.915.000 86 data SKPP 209.910.750 - 1 02 02 Program Penataan Peraturan Perundang-

Undangan Terlaksananya fasilitasi sosialisasi per

UU dan tata naskah dinas

Kabupaten Malang

604.292.000 APBD 634.506.600

1 02 02 01 Fasilitasi Sosialisasi Peraturan Perundang- Undangan

Tersusunya peraturan perundang- undangan

1 Peraturan Perundang-

undangan

536.660.000 1 Perda 563.493.000

1 02 02 02 Publikasi Peraturan Perundang-Undangan Tersusunya dokumen tat naskah dinas 1 Peraturan Perundang-

undangan

67.632.000 1 Pedoman 71.013.600

-

(33)

Kode Urusan/Bidang Urusan/Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program (Out

comes) dan Kegiatan (Out put) Catatan Penting

Tahun 2017 Lokasi Target Capaian

Kinerja Pagu Indikatif Sumber Dana

Target Capaian

Kinerja Pagu Indikatif 1 02 03 Program Penataan dan Penyempurnaan

Kebijakan Sistem dan Prosedur Pengawasan

Meningkatnya kualitas pelayanan publik

Kabupaten Malang

296.090.000 APBD 310.894.500

1 02 03 01 Penyusunan Kebijakan Sistem dan Prosedur Pengawasan

1. Penyusunan Penerapan pencapaian SPM

sesuai bidang kewenangan Pencapaian penerapan SPM 15 bidang

kewenangan

- - 2. Terlaksananya SOP/SPP

Reviu dokumen SOP/SPP 1 kali/tahun - -

3. Terlaksananya penyusunan risalah KBK

Pembentukan kelompok KBK 1 kbk/tahun - -

4. Terlaksananya evaluasi kinerja SKPD

Evaluasi kinerja SKPD 85 SKPD - -

1 02 04 Program Optimalisasi Pemanfaatan Teknologi Informasi

Terwujudnya mekanisme perizinan dan terukurnya IKM

Kabupaten Malang

108.248.300 APBD 113.660.715

1 02 04 01 Penyusunan Sistem Informasi Terhadap Pelayanan Publik

85 unit kerja, 1 kali, 72 SKPD, 1

kali

108.248.300 113.660.715

1 Monitoring IKM Kepuasan masyarakat terhadap

pelayanan SKPD meningkat -

2 Lomba Pelayanan Publik Percontohan Tingkat Provinsi Jawa Timur

Fasilitasi dan terkordinasinya lomba inovasi pelayanan publik

Belanja Administrasi Umum (BAU) Kabupaten

Malang

345.861.700 APBD 363.154.785

- 1 02 05 Program Peningkatan Pelayanan

Administrasi Perkantoran

Meningkatnya ketertiban dan kelancaran administrasi kantor

Bagian Organisasi

181.217.200 190.278.060

1 02 05 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat Terlaksananya jasa surat menyurat 200 lembar 1.200.000 12 bl 1.260.000

1 02 05 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

Terlaksananya jasa komunikasi

12 kali/rekening -

12 bl - 1 02 05 03 Penyediaan Jasa Administarsi Keuangan Terlaksananya administrasi

keuangan 12 kali 54.130.000

12 bl 56.836.500

1 02 05 04 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor Terlaksananya kebersihan kantor 2 paket 893.000 12 bl 937.650

1 02 05 05 Penyediaan Alat Tulis Kantor Tersedianya alat tulis kantor 1 LS 20.571.000 12 bl 21.599.550

1 02 05 06 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan

Terlaksananya penggandaan dan cetakan

2 macam 28346 lembar

15.568.200 12 bl 16.346.610

1 02 05 07 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/penerangan Bangunan Kantor

Terpenuhinya penerangan kantor 1 paket 526.000 12 bl 552.300

(34)

Kode Urusan/Bidang Urusan/Program/Kegiatan Indikator Kinerja Program (Out comes) dan Kegiatan (Out put)

Rencana Tahun 2016

Catatan Penting

Prakiraan Maju Rencana Tahun 2017 Lokasi Target Capaian

Kinerja Pagu Indikatif Sumber Dana

Target Capaian

Kinerja Pagu Indikatif 1 02 05 08 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan

Perundang-Undangan

Tersedianya buku-buku Perundang- Undangan

360 eksemplar 1.080.000 12 bl 1.134.000

1 02 05 09 Penyediaan Makan dan Minum Tersedianya makanan dan minuman 2000 pack 1.249.000 12 bl 1.311.450

1 02 05 10 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi ke Luar Daerah

Terlaksananya koordinasi ke luar daerah

473 orang

25.300.000

12 bl 26.565.000 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi ke

Dalam Daerah

Jumlah penugasan dinas dalam daerah

473 orang

60.700.000

63.735.000 1 02 06 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana

Aparatur

Meningkatnya pemeliharaan dan kelancaran kendaraan dinas /operasional

Bagian

Organisasi 43.350.000

45.517.500 1 02 06 01 Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor Tersedianya perlengkapan gedung

kantor

1 paket

22.000.000

100% 23.100.000 1 02 06 02 Pemeliharaan Rutin /berkala Kendaraan

Dinas/operasional

Terlaksananya pemeliharaan kendaraan/motor

unit

16.350.000

100% 17.167.500 1 02 06 03 Pemeliharaan Rutin /berkala Peralatan

gedung kantor

Terlaksananya pemeliharaan kendaraan/motor

unit

5.000.000

100% 5.250.000 1 02 07 Program Peningkatan Kapasitas Sumber

Daya Apratur Aparatur

Meningkatnya pengetahuan dan kemampuan teknis PNS

Bagian Organisasi

- - 1 02 07 01 Pendidikan dan Pelatihan Formal Terlatihnya Sumber Daya manusia 4 orang - 100% -

1 02 08

Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

Tersedianya laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD

Bagian Organisasi

3.582.000 3.761.100

1 02 08 01 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

Terlaksananya laporan capaian kinerja dan keuangan

1 dokumen

3.000.000

100% 3.150.000 1 02 08 02 Penyusunan Laporan Keuangan

Semesteran

Terlaksananya Laporan keuangan semesteran

2 dokumen

320.000

100% 336.000 1 02 08 03 Penyusunan Pelaporan Keuangan Akhir

Tahun

Terlaksananya Pelaporan Keuangan Akhir Tahun

1 dokumen

262.000

100% 275.100

1 02 09 Peningkatan Pelayanan Publik Bagian

Organisasi

117.712.500 123.598.125

1 02 09 01 Pemeliharaan ISO 9001 : 2008 Terpeliharannya ISO 9001 : 2008

1 sertifikat 117.712.500

100% 123.598.125

* Apabila Pemerintah mengeluarkan peraturan baru pengganti pp 41 tentang OPD 1700000000

Referensi

Dokumen terkait

Terkait dengan amanat tersebut, penyusunan Renja Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Malang Tahun 2016 disesuaikan dengan arahan Rencana Pembangunan

Rencana Kerja (Renja) Sekretariat Daerah Tahun 2016 merupakan dokumen perencanaan yang disusun berpedoman kepada Rencana Strategis (Renstra) Sekretariat Daerah Tahun 2014-2018 dan

Rencana Kerja Sekretariat Daerah Kabupaten Takalar merupakan dokumen perencanaan kerja untuk periode satu tahun yang digunakan sebagai acuan dalam penyusunan kebijakan dan

Beberapa perubahan terhadap penyusunan program dan kegiatan pun terus dilakukan seiring dilakukannya revisi terhadap Rencana Strategis Sekretariat Daerah, sehingga

Beberapa perubahan terhadap penyusunan program dan kegiatan pun terus dilakukan seiring dilakukannya revisi terhadap Rencana Strategis Sekretariat Daerah, sehingga

Target kinerja dan anggaran Renja SKPD Tahun Berjalan (Tahun 2016) yang dievaluasi. Realisasi Kinerja

Maksud penetapan standar pelayanan penyusunan dan pengkoordinasian Rencana Kerja (Renja) Bagian Anggaran 007 (Sekretariat Negara) adalah memberikan dukungan data sebagai

Penyusunan Rencana Kerja ini adalah wujud implementasi dari Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional sebagaimana diatur dalam Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang