• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENERAPAN ALGORITMA MAXIMUM-FLOW DALAM OPTIMASI VOLUME AIR PADA PIPA S-1 ILMU KOMPUTER USU SKRIPSI NURUL HIKMAH NASUTION 101401009

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "PENERAPAN ALGORITMA MAXIMUM-FLOW DALAM OPTIMASI VOLUME AIR PADA PIPA S-1 ILMU KOMPUTER USU SKRIPSI NURUL HIKMAH NASUTION 101401009"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

SKRIPSI

NURUL HIKMAH NASUTION

101401009

PROGRAM STUDI S-1 ILMU KOMPUTER DEPARTEMEN ILMU KOMPUTER

FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(2)

PENERAPAN ALGORITMA

MAXIMUM-FLOW

DALAM

OPTIMASI VOLUME AIR PADA PIPA S-1 ILMU

KOMPUTER USU

SKRIPSI

Diajukan Untuk Melengkapi Tugas Dan Memenuhi Syarat Mencapai

Ijazah Sarjanah Komputer

NURUL HIKMAH NASUTION

101401009

PROGRAM STUDI S-1 ILMU KOMPUTER DEPARTEMEN ILMU KOMPUTER

FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(3)

PERSETUJUAN

Judul : PENERAPAN ALGORITMA MAXIMUM-FLOW DALAM OPTIMASI VOLUME AIR PADA PIPA

S-1 ILMU KOMPUTER USU. Kategori : SKRIPSI

Nama : NURUL HIKMAH NASUTION Nomor Induk Mahasiswa : 101401009

Program Studi : S-1 ILMU KOMPUTER Departemen : ILMU KOMPUTER

Fakultas : FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Komisi Pembimbing:

Dosen PembimbingII Dosen Pembimbing I

M.Andri Budiman, ST, M Comp.Sc.MEM Prof. Dr. Muhammad Zarlis NIP. 197510082008011011 NIP. 195707011986011003

Diketahui/Disetujuioleh

Program Studi S1 Ilmu Komputer Ketua,

(4)

PERNYATAAN

PENERAPAN ALGORITMA

MAXIMUM-FLOW

DALAM

OPTIMASI VOLUME AIR PADA ALIRAN PIPA S-1 ILMU

KOMPUTER USU.

SKRIPSI

Saya mengakui bahwa skripsi ini adalah hasil karya saya sendiri, kecuali beberapa

kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.

Medan, Januari 2015

Nurul Hikmah Nasution

(5)

PENGHARGAAN

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan Rahmat dan Hidayah

kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini, sebagai syarat untuk

memperoleh gelar Sarjana Komputer, pada Program Studi S-1 Ilmu Komputer

Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi, Universitas Sumatera Utara.

Dalam penulisan ini tidak lupa penulis mengucapkan terima kasih kepada

pihak-pihak yang telah banyak memberi motivasi hingga pada akhirnya penulis

mampu menyelesaikan tugas akhir ini dengan baik. Oleh karena itu penulis

mengucapkan banyak terima kasih kepada :

1. Allah SWT segala puji bagi-NYA yang kalau sudah Berkehendak cukup

bagi-NYA mengatakan jadi(Kun) maka jadilah(Fayakun).Sholawat dan

salam untuk Nabi Muhammad SAW agar menjadi do’a supaya semua bisa

tetap istiqomah.

2. Ayahanda Drs.Abdul Rahman Nst, MM dan Ibunda Jumilawati MK S,pdI

yang menjadi motivasi penulis untuk sukses dan selalu memberikan

dukungan baik materi maupun non-materi,perhatian serta doa tanpa henti

kepada penulis.

3. Bapak Prof.Dr.dr. Syahril Pasaribu, DTM&H, MSc(CTM), Sp.A(K) selaku

Rektor Universitas Sumatera Utara.

4. Bapak Prof. Muhammad Zarlis selaku Dekan Fakultas Ilmu Komputer dan

Teknologi Informasi Universitas Sumatera Utara.

5. Bapak Dr.Poltak Sihombing,M.Kom selaku Ketua Program Studi S1 Ilmu

Komputer Universitas Sumatera Utara.

6. Ibu Maya Silvi Lydia,B.Sc, M.Sc selaku Sekretaris Program Studi S1 Ilmu

Komputer Universitas Sumatera Utara.

7. Bapak Prof. Dr.Muhammad Zarlis selaku Dosen Pembimbing I yang telah

banyak meluangkan waktunya dalam memberikan masukkan-masukkan

(6)

8. Bapak M. Andri B, ST,M.Comp.Sc,MEM selaku Dosen Pembimbing II

yang telah banyak meluangkan waktunya dalam memberikan

masukkan-masukkan kepada penulis.

9. Bapak Dr.Poltak Sihombing,M.Kom selaku dosen Penguji I yang telah

memberikan kritik dan saran dalam penyempurnaan skripsi ini.

10.Ibu Dian Rachmawati,S.Si,M.Kom selaku dosen Penguji II yang telah

memberikan kritik dan saran dalam penyempurnaan skripsi ini.

11.Semua dosen serta pegawai di Program Studi S1 Ilmu Komputer

Fasilkom-TI USU.

12.Abangda tercinta Akbar Syahdan Nst , Adik tercinta Ahmad Yahya Usman

Nst, Fajar Rahmah Nst, Khairul Ansyor Nst, dan Amin firmansyah Nst

yang selalu mendoakan penulis.

13.Abang Heryprastia, Muhammad irfan, Azwar Ammar, Arif Julyardi,

Muhammad Al-gozali, kakak Novita sari dan kakak santi. yang selalu

memberikan saran serta motivasi dalam penulisan tugas akhir ini kepada

penulis.

14.Sahabat tercintaku Muflah Hulhusnah, Amalia Chairy, Popy Tania, Leni

mayasari Lubis, lizya arie syaela purba, Dina nasution, Asnizar, Nazria,

Anugrah Bagus susilo, Nurhayati yang selalu memberikan semangat

kepada penulis.

15.Teman-teman Stambuk 2010 (Kom-A&B) yang telah memberikan

semangat kepada penulis.

16.Teman-teman pengurus KPLI-Medan, RTIK-Sumut, yang telah

memberikan semangat kepada penulis.

Penulis menyadari bahwa penulisan tugas akhir ini masih banyak keterbatasan dan

kekurangan Untuk itu kritik serta saran yang sifatnya membangun sangat penulis

harapkan.Akhirnya penulis ucapkan semoga tugas akhir ini dapat berguna bagi

pembaca dan bagi penulis khususnya.

Medan, Januari 2015

(7)

ABSTRAK

Flow-network adalah maximum flow problem . Secara sederhana, Maximum-flow problem

dapat di deskripsikan sebagai masalah pencarian untuk mencari arus maximum yang

dapat mengalir pada sebuah network yang hanya memiliki satu source dan sink.

Flow-network sering digunakan untuk memodelkan sistem lalu lintas, suatu sistem yang

sering menjadi masalah utama dalam kehidupan, terutama di kota besar. Model aliran

maksimum mempunyai tujuan untuk memaksimalkan jumlah arus yang melewati

Aliran Pipa Air dalam sebuah sistem Aliran Air. Hal ini tentunya sangat umum terjadi

pada bidang transportasi, produksi, komunikasi, dan distribusi aplikasi masalah aliran

maksimum yang akan dibahas dalam skripsi ini adalah Aliran Air S-1 Ilmu Komputer

USU. Serta memperoleh aliran maximum dengan menggunakan Algoritma

Maximum-Flow pada Pada Aliran Pipa Air S-1 Ilmu Komputer USU. Dan mengetahui hasil dari

pencarian aliran maximum dengan menggunakan algoritma maximum-flow.

(8)

APPLICATION ALGORITHM MAXIMUM-FLOW IN

OPTIMIZATION THE FLOW OF WATER PIPE S-1

USU COMPUTER SCIENCE

ABSTRACT

Flow-network is maximum flow problem, In a simple Maximum-flow problem can be

described as a search problem to find flow maximum that can flow in a network which

has only one source and the sink. Flow-network often used to model traffic system, a

system that often a major issue in the life, Especially in the city

big. Maximum flow model has the objective to maximize the amount of current passing

through Water Pipe Flow in of a Water Flow system. certainly this is very common in

the field of transport, production, communication, and distribution applications the

maximum flow problem which will be discussed essay in this Water Flow S-1 USU

Computer Science. And undestand result of from search flow maximum with using

algorithm maximum-flow.

Keywords : Volime Water. Graf, Network Flow, Maximum-Flow, Java

(9)

DAFTAR ISI

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM ... 23

(10)

3.1.3.2 Activity Diagram ... 27 BAB 4 IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM... 35

4.1 Implementasi Sistem ... 35 BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN ... 59

Kesimpulan ... 59

Saran ... 59

DAFTAR PUSTAKA

(11)

Daftar Gambar

Gambar 2. 1 Graf (V,E) ... 6

Gambar 2.2 Graf G ... 7

Gambar 2.3 Graf Berbobot ... 8

Gambar 2.4 Diagram Dan Matriks Keterhubungan Graf G ... 9

Gambar 2.5 Graf Berarah, (B) Graf-Ganda Berarah ... 11

Gambar 2.6 Network-Flow.. ... 11

Gambar 2.7 Maximum-Flow Pada Sebuah Flow-Network ... 14

Gambar 3.1 Ilustrasi Maximum Aliran Pipa Air ... 23

Gambar 3.2 Diagram Ishikawa Untuk Analisis Permasalahan Sistem ... 24

Gambar 3.3 Use-Case Diagram Pada Sistem ... 27

Gambar 3.4 Activity Diagram Pada Sistem ... 27

Gambar 3.5 Sequence Diagram Pada Sistem ... 29

Gambar 3.6 Flowchart Sistem ... 30

Gambar 3.8 Menu Awal ... 32

Gambar 3.9 Menu Utama ... 33

Gambar 4.1 Form Menu Awal ... 36

Gambar 4.2 Form Upload Graf ... 37

Gambar 4.3 Form Upload Graf Selanjutnya ... 38

Gambar 4.4 Form Tampilan Hasil Upload Graf ... 39

Gambar 4.5 Form Tampilan Perhitungan U,V,W,X,Y Pada Iterasi ... 40

Gambar 4.6 Form Tampilan Menu Log Out ... 41

Tabel 3.7 Pseudocode Algoritma Maximum-Flow ... 3

Referensi

Dokumen terkait

Radiasi adalah kehilangan pnas yang terjadi saat bayi ditempatkan dekat berada yang mempunyai temperatur tubuh lebih rendah dari temperatur tubuh bayi, bayi

Tujuan dari studi kasus ini adalah melasanakan asuhan keperawatan pada klien gagal jantung kongestif dengan hipervolemia.. Desain penelitian ini menggunakan metode studi

Berdasarkan analisis univariat dan bivariat dapat diperoleh informasi dari tabel 14 di atas bahwa pendidikan responden pernah berkunjung ke layanan kesehatan untuk

Hal yang menarik yang ingin penulis teliti adalah bagaimana cara mengajarkan Pendidikan Agama Islam pada keluarga broken home , apa saja faktor penghambat dan

Hasil penelitian adalah konsep fairness dalam pelaksanaan pembiayaan mudahrabah di BMT Muhajirin Salatiga dilakukan pada tahap pencairan, penetapan nisbah bagi

Hasil yang didapatkan pada percobaan kelapa yang ke 5 pengupasan kurang bersih dan masih ada kulit ari yang tersisa, maka dapat disimpulkan bahwa hasil penelitian pembuatan

Oleh karena itu perusahaan pengelola harus dapat memaksimalkan strategi pemasarannya untuk mencapai hasil yang diinginkan, untuk itu pengelola perlu mengetahui variabel apa yang

ferlihafc bahwit relskcaei jane disebabkan oleh Oof- feine lebih beear daripada Ooxnplawin tetapi lebih Jcet,1il daripada ABinopfaylline, Sedangkaa relakaasi jang disebabkan