• Tidak ada hasil yang ditemukan

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Antara Kecerdasan Musikal dan Motivasi Berprestasi Siswa Kelas V SD Kristen 03 Eben Haezer Salatiga T1 132008049 BAB V

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Antara Kecerdasan Musikal dan Motivasi Berprestasi Siswa Kelas V SD Kristen 03 Eben Haezer Salatiga T1 132008049 BAB V"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian mengenai hubungan antara kecerdasan musikal dan motivasi berprestasi siswa kelas V SD ini, diperoleh kesimpulan bahawa terdapat korelasi positif dan sangat signifikan hubungan antara kecerdasan musikal dan motivasi berprestasi siswa kelas V SD Kristen 03 Eben Haezer Salatiga. yang artinya H1 diterima dan H0

ditolak yang ditunjukkan menghasilkan p = 0,004, dengan koefisien korelasi sebesar 0,346. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa “terdapat hubungan yang positif signifikan antara kecerdasan musikal dan motivasi berprestasi siswa kelas V SD Kristen 03 Eben Haezer Salatiga”.

B. Saran

Sesuai dengan pembahasan dan kesimpulan dari hasil penelitian yang sudah dipaparkan, adapun beberapa saran yang dapat disampaikan oleh peneliti yaitu :

1. Bagi Siswa

(2)

2. Bagi Sekolah / Guru

Guru di sekolah dapat mengenal musik dalam meningkatkan dan menjaga motivasi berprestasi siswa, serta guru diharapkan dapat terus mengasah kecerdasan musikal siswa melalui kegiatan musik di sekolah, sehingga siswa tidak jenuh dan dapat mengoptimalkan motivasi berprestasi siswa untuk mendapatkan prestasi yang maksimal. 3. Bagi Peneliti Selanjutnya

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian menunjukkan bahwa: perencanaan sarana prasarana pendidikan berbasis TIK SD Kristen 03 Eben Haezer Salatiga memiliki dasar dan alur perencanaan

Bagaimana SD Kristen 03 Eben Haezer Salatiga meneliti, menilai barang-barang yang memenuhi syarat untuk dihapuskan dengan cara melelang atau memusnahkan sarana

Sesuai mengidentifika si dan menentukan rancangan pembelian kebutuhan sarana prasarana pendidikan serta mengadakan sarana prasarana pendidikan. Pengadaan dilakukan

Dari teori motivasi berprestasi yang telah dijabarkan penulis di atas, dapat disimpulkan bahwa, motivasi berprestasi merupakan sesuatu hal yang mendorong seseorang dan

Penelitian yang dilakukan oleh penulis memfokuskan kinerja guru dengan pada satu variabel yaitu motivasi berprestasi, dari hasil analisis penelitian menunjukkan

antara kecerdasan emosional dengan motivasi berprestasi pada mahasiswa. Fakultas Kedokteran UMS 2007 yang berjumlah 78

Diharapkan guru pembimbing maupun guru mata pembelajaran dapat membantu dalam menciptakan lingkungan yang kondusif bagi pembentukan kemandirian dan

Mengalami kesulitan dalam memberikan motivasi bagi anak yang tidak melakukan sesuai dengan pembentukan moral karena prinsipnya anak tidak boleh dituduh atau