• Tidak ada hasil yang ditemukan

T1 462012049 BAB III

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "T1 462012049 BAB III"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

22 BAB III

METODE PENELITIAN 3.1 Tipe Penelitian

Tipe penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah tipe penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif dengan desain studi kasus.

3.2 Partisipan Penelitian/sumber data

Partisipan dalam penelitian ini adalah masyarakat di Desa Bukit Rawi, Palangkaraya. Partisipan ini mempunyai kriteria sebagai berikut: berusia 20 - 60 tahun, latar belakang pendidikan minimal SD/ sederajat, dan tinggal menetap di Desa Bukit Rawi.

(2)

23

3.3 Teknik Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan cara melakukan wawancara yang mendalam dengan partisipan. Wawancara yang dilakukan menggunakan sebuah panduan wawancara yang peneliti buat berdasarkan kuesioner WHOQOL-BREF yang menentukan kualitas hidup berdasarkan 4 aspek yaitu kesehatan fisik, psikologis, interaksi sosial, dan lingkungan. Peneliti mencari calon partisipan yang disesuaikan dengan kriteria yang telah ditentukan sebelumnya. Setelah calon partisipan setuju untuk menjadi partisipan dalam penelitian ini, maka peneliti dan partisipan menentukan waktu dan tempat untuk melakukan wawancara dan sebelumnya peneliti memberikan lembar persetujuan dan bersedia menjadi partispan dalam penelitian ini.

3.4 Teknik Analisis Data

(3)

24

mengklasifikasikan data yang ada ke dalam beberapa kategori yang selanjurnya akan menghasilkan pola umum/tema. Tahap kelima, peneliti menulis laporan yang berisi penjelasan/deskripsi data dan hasil analisa (Creswell dalam Raco, 2010).

3.5 Uji Keabsahan Data

Pengujian keabsahan data dalam penelitian ini adalah dengan cara member checking. Peneliti akan membawa kembali hasil wawancara yang sudah dibuat dalam bentuk verbatim kepada para partisipan di mana partisipan akan melihat dan memberikan koreksi terhadap pernyataan yang peneliti tulis dalam verbatim.

3.6 Etika Penelitian

Etika penelitian harus menjadi pertimbangan dan hal mutlak dan harus dipatuhi oleh peneliti. Menurut Polit dan Beck tahun 2003 (Swarjana, 2012), prinsip-prinsip etika dalam penelitian yaitu:

(4)

25

2. Mencegah dan meminimalisir hal yang berbahaya. 3. Dalam penelitian, peneliti tidak hanya respek kepada

partisipan tapi juga kepada keluarga dan kerabat lainnya.

4. Memastikan bahwa benefits & burdens dalam penelitian

equitably distributed berarti bahwa penelitian ini juga

memberikan timbal balik yang menguntungkan kepada partisipan.

5. Memproteksi privasi partisipan secara semaksimal mungkin.

Referensi

Dokumen terkait

Peneliti menganalisis kembali data yang telah diperoleh selama melakukan validasi kepada partisipan, untuk ditambahkan ke dalam deskripsi akhir yang mendalam pada laporan

tahap ini merupakan tahap pengumpulan data di lokasi penelitian, dengan melakukan wawancara dengan unsur-unsur yang terkait, dengan pedoman wawancara yang telah

Dalam tahap ini, peneliti akan mengumpulkan data melalui wawancara langsung secara mendalam untuk menggali informasi dengan Bapak Gunawan Julianto sebagai ketua

Wawancara mendalam yaitu teknik pengumpulan data yang dilakukan peneliti untuk mendapatkan informasi secara lisan melalui tanya jawab, yang berhadapan lansung dengan

Pengumpulan data akan dilakukan melalui 2 tahapan yang pertama adalah penelitian pendahuluan yang akan dilakukan melalui wawancara dan observasi, peneliti melakukan

5 Pengumpulan data juga peneliti lakukan dengan cara wawancara secara langsung pada partisipan yang memberikan informasi yang dianggpa dapat dipercaya serta bisa

Teknik pengumpulan data wawancara mendalam (in-depth interview) dikarenakan peneliti ingin menggali informasi secara mendalam yang lengkap dan mendetail dari

Pada tahap ini peneliti melakukan pengumpulan data di kantor bank wakaf mikro amanah makmur sejahtera kota kediri dengan metode observasi serta melakukan wawancara secara mendalam