• Tidak ada hasil yang ditemukan

SATUAN ACARA PELATIHAN. OLEH: TEGUH BASUKI WIBOWO, S.Pd.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "SATUAN ACARA PELATIHAN. OLEH: TEGUH BASUKI WIBOWO, S.Pd."

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

SATUAN ACARA PELATIHAN OLEH: TEGUH BASUKI WIBOWO, S.Pd.

Nama Pelatihan : Calon Guru Pengajar Praktik Angkatan 7 Nama Mata Diklat : Pembelajaran Kelas VI Topik Wirausaha

Tujuan pelatihan :

1. Melalui pengamatan gambar berbagai macam wirausaha peserta didik dapat menyebutkan 4 contoh keberagaman wirausaha dalam kehidupan sehari-hari sesuai gambar.

2. Melalui membaca teks ”Reza Nurhilman Wirausaha Keripik Singkong” peserta didik dapat menuliskan tentang kunci sukses Reza Nurhilman dalam berwirausaha.

3. Melalui tanya jawab peserta didik dapat menjelaskan hal yang melatarbelakangi Reza Nurhilman memulai wirausaha keripik singkong.

4. Dengan melakukan diskusi peserta didik dapat menyampaikan pendapatnya tentang hal yang akan peserta didik lakukan untuk mengembangkan usaha mereka.

Indikator pelatihan :

1. Peserta didik dapat menyebutkan 4 contoh keberagaman wirausaha dalam kehidupan sehari-hari sesuai gambar.

2. Peserta didik dapat menuliskan tentang kunci sukses Reza Nurhilman dalam berwirausaha.

3. Peserta didik dapat menjelaskan hal yang melatarbelakangi reza nurhilman memulai wirausaha keripik singkong.

4. Peserta didik dapat menyampaikan pendapatnya tentang hal yang akan peserta didik lakukan untuk mengembangkan usaha mereka.

Alokasi waktu : 10 menit A. PENDAHULUAN

Kegiatan Guru Kegiatan peserta didik

1. Mengucap salam dan mengajak peserta didik berdoa

2. Pemeriksaan kehadiran peserta didik dengan menanyakan “siapa yang tidak hadir”

3. Mengajak peserta didik menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya

Apersepsi

4. Guru memberikan stimulus berupa pertanyaan ”tadi sewaktu berangkat ke sekolah ada yang melihat restoran di pinggir jalan?”,

1. Menjawab salam dan berdoa (Religius) 2. Menjawab pertanyaan

3. Menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya dengan dipimpin oleh salah satu peserta (Nasionalis)

4. Peserta didik mendengarkan dan menjawab pertanyaan guru.

(komunikasi)

(2)

”Adakah yang melihat percetakan, rumah bimbel, laundry?, dll.

5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini

6. Guru membagi kelompok kelompok secara heterogen dengan

memperhatikan perbedaan individu dan kesetaraan Gender

5. Peserta didik menyimak penjelasan guru

6. Mengkondisikan tempat duduk sesuai kelompok yang telah dibentuk

B. KEGIATAN INTI (6 menit)

Kegiatan guru Kegiatan peserta didik

1. Memberikan stimulus dengan

menunjukkan gambar dan memberikan pertanyaan seputar gambar untuk mengeksplorasi pengetahuan dasar tentang materi yang akan dibahas.

2. Meminta salah satu kelompok untuk menyampaikan pendapatnya

3. Meminta kelompok lain untuk

memberikan tanggapan atas pendapat yang telah disampaikan

4. Memberikan penguatan terhadap pendapat masing-masing kelompok 5. Membagikan lembar kerja dan media

yang akan digunakan dalam diskusi kelompok serta memberikan petunjuk pengerjaan lembar kerja

6. Meminta tiap kelompok membaca teks

”Reza Nurhilman Wirausaha Keripik Singkong”

7. Mempersilahkan peserta untuk

berdiskusi untuk mengerjakan lembar kerja.

8. Meminta peserta didik menyampaikan hasil diskusi dan membimbing

melakukan tanya jawab antar kelompok

9. Mengapresiasi kesimpulan peserta dengan memberikan tepuk tangan, pujian dan penguatan

10. Membagikan lembar evaluasi 11. Meminta peserta mengumpulkan

lembar evaluasi yang telah dikerjakan

1. Mengamati gambar dan menyampaikan gagasan (mengamati dan komunikasi )

2. Salah satu kelompok menyampaikan pendapat (komunikasi)

3. Kelompok lain memberi tanggapan (komunikasi)

4. Menyimak penguatan guru

5. Menerima lembar dan menyimak penyampaian petunjuk pengerjaan lembar kerja

6. Membaca teks (literasi)

7. Masing-masing kelompok melakukan diskusi untuk mengerjakan lembar kerja (Integritas/ komunikasi/

Kolaborasi)

8. Masing-masing kelompok

menyampaikan hasil diskusi dengan menjawab pertanyaan atau sanggahan dari kelompok lain.

9. Menyimak apresiasi yang diberikan Guru

10. Mengerjakan lembar evaluasi 11. Mengumpulkan lembar evaluasi

(3)

C. PENUTUP ( 2 menit)

Kegiatan guru Kegiatan peserta didik

1. Melakukan tanya jawab terkait materi yang telah diberikan

2. Bersama peserta menyimpulkan hasil kegiatan pembelajaran

3. Mengecek ketercapaian tujuan kegiatan pembelajaran

4. Membagikan lembar refleksi

5. Memberikan lembar rencana tindak lanjut (RTL)

6. Menutup kegiatan pembelajaran dengan doa dan salam

1. Menjawab pertanyaan

2. Menyimpulkan hasil kegiatan pembelajaran

3. Bersama guru mengecek ketercapaian tujuan

4. Mengisi lembar refleksi

5. Menyusun Rencana Tindak Lanjut

6. Berdoa dan menjawab salam

Sumber/media pelatihan :

Sumber : Buku Pedoman Guru Tema 5 Kelas 6 dan Buku Siswa Tema 5 Kelas 6 (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018).

Buku Penilaian BUPENA Jilid 6 B www.saintif.com

www.unpas.ac.id www.berdesa.com

Media : Gambar wirausaha, kertas plano, kertas post it, spidol, lembar kerja, lembar evaluasi, laptop

Penilaian:

Ranah Jenis Tes

Penilaian Afektif Lembar Observasi (terlampir) Penilaian Kognitif Tes Tulis (terlampir)

Penilaian Psikomotorik Kinerja (terlampir) Lembar Penilaian Sikap (Afektif)

No Nama

Penilaian Spiritual Penilaian Sosial

Berdoa Bersyukur Santun Peduli Tanggungjawab Disiplin Percaya Diri 1

2

SB : Sangat Baik B : Baik CB : Cukup Baik PB : Perlu Bimbingan Lembar Penilaian Pengetahuan (Kognitif)

No Nama Soal Nilai

Akhir tuntas Tidak tuntas 1 2 3 4

1

(4)

2

Lembar Penilaian Keterampilan (Psikomotor) (Diskusi)

No Nama

ASPEK

NA Berpikir kritis Komunikatif Kolaboratif Kreatif

SB B C PB SB B C PB SB B C PB SB B C PB

Rubrik Penilaian Keterampilan

No Aspek Sangat Baik

(SB)

Baik (B)

Cukup (C)

Perlu Bimbingan (PB)

1 Berpikir Kritis

Memiliki 2 keterampilan (memberikan argumentasi dan mempertahankan argumentasi minimal satu kali)

secara logis

Memiliki 1 dari 2 keterampilan (memberikan argumentasi dan

mempertahankan argumentasi minimal satu kali) secara logis

Memiliki 1 dari 2 keterampilan (memberikan argumentasi dan

mempertahankan argumentasi minimal satu kali) kurang logis

Belum memiliki 1 dari 2

keterampilan (memberikan argumentasi dan mempertahankan argumentasi)

2 Komunikatif

Memiliki 2 keterampilan (mengajukan pertanyaan dan menjawab pertanyaan minimal satu kali)

dengan lancar

Memiliki 1 dari 2 keterampilan (mengajukan pertanyaan dan menjawab pertanyaan minimal satu kali) dengan lancar

Memiliki 1 dari 2 keterampilan (mengajukan pertanyaan dan menjawab pertanyaan minimal satu kali) kurang lancar

Belum memiliki 1 dari 2

keterampilan (mengajukan pertanyaan dan menjawab pertanyaan)

3 Kolaboratif

Sangat aktif dalam kegiatan kelompok

aktif dalam kegiatan kelompok

Kurang aktif dalam kegiatan kelompok

Tidak aktif dalam kegiatan kelompok

4 Kreatif

Mampu menampilkan atau

menciptakan sesuatu hal terbaru

Mampu

meningkatkan kreativitas

Mampu

mempertahankan kreativitas yang dimiliki

Tidak memiliki kreativitas

Jombang, 17 Juni 2022 Calon Guru Pengajar Praktik

Teguh Basuki Wibowo, S.Pd NIP. 198210172009011004

(5)

Lampiran 1. Media gambar wirausaha

(6)

Lampiran 2. Teks bacaan dan lembar kerja

Jawablah pertanyaan di bawah ini sebagai bahan diskusi

1. Jelaskan apa kunci sukses Reza Nurhilman dalam berwirausaha ?

2. Jelaskan hal yang melatarbelakangi reza nurhilman memulai wirausaha keripik singkong ?

3. Bila kamu menjadi seorang Reza Hilman, apa yang akan kamu lakukan untuk mengembangkan usahamu ?

Lampiran 3. Lembar Evaluasi Jawab pertanyaan berdasarkan teks !

1. Apa yang melatarbelakangi Reza Nurhilman memulai wirausaha keripik singkong?

2. Apa yang dapat kamu pelajari dari kisah hidup Reza Nurhilman?

3. Jika kamu adalah Reza Nurhilman, apa yang akan kamu lakukan untuk terus mengembangkan usahamu?

4. Apa yang menjadi kunci sukses Reza Nurhilman?

Kunci jawaban (sebagai acuan karena pertanyaan terbuka bisa jadi jawaban peserta didik berbeda dengan kunci jawaban)

1. Lahir dari keluarga tidak mampu dan himpitan ekonomi 2. Harus berani membuat keputusan dalam berwirausaha 3. Terus bekerja keras dan melakukan inovasi

4. Kerja keras

(7)

Lampiran 4. Lembar Refleksi Tuliskan sesuai yang kamu rasakan!

1. Tuliskan apa saja yang telah kamu pelajari hari ini!

...

...

2. Apa yang kamu ingin ketahui lebih lanjut?

...

...

3. Bagaimanakah perasaanmu selama mengikuti kegiatan belajar hari ini?

...

...

4. Hal baik apa yang dapat kamu pelajari dari pembelajaran hari ini?

...

...

5. Tuliskan pesan dan kesanmu pada pembelajaran hari ini!

...

...

Lampiran 5. Rencana Tindak Lanjut (RTL)

Apakah kamu pernah mengamati berbagai kegiatan wirausaha yang ada di sekitarmu?

...

Apakah kamu tahu bagaimana pemilik usaha tersebut menjalankan usaha mereka?

...

Kamu akan melakukan wawancara kepada pemilik usaha kecil yang ada di sekitarmu setelah pulang sekolah. Cari tahu informasi bagaimana pemilik usaha tersebut menjalankan usahanya dan sikap apa saja yang mereka terapkan dalam menjalankan usaha.

Tuliskan juga bagaimana kamu menghargai keberagaman kegiatan ekonomi yang ada di sekitarmu.

Presentasikan hasil wawancara tersebut pada pertemuan berikutnya.

Referensi

Dokumen terkait

Dalam sub bab sebelumnya dipaparkan tren pemberian PR untuk siswa kelas 4 SD dari tahun 2003-2015 dengan frekuensi terbanyak adalah pemberian PR oleh guru yang dilakukan setiap hari,

Anak yang dipersuasi oleh orang lain mengenai kemampuan mereka untuk menuntaskan tugas pendidikan lebih mungkin untuk melakukan usaha yang lebih besar selama waktu tertentu

Melalui pembelajaran Problem Based Learning dipadukan dengan metode ceramah, diskusi, dan tanya jawab, serta berbantukan LKPD, peserta didik diharapkan dapat

Luas Lahan memiliki koefisien dari variabel bernilai negatif (-0,002), angka tersebut memiliki pengertian bahwa semakin luas lahan yang dimiliki petani, maka petani akan

Pembelajaran Peserta didik dapat menjelaskan manfaat keragaman wirausaha dengan benar melalui diskusi kelompok.. Level kognitif L2

Melalui kegiatan diskusi, peserta didik dapat membuat peta pikiran cara memelihara kesehatan organ peredaran darah manusia dengan benar.. Melalui kegiatan tanya jawab, peserta

Secara umum peramalan yang dapat dilakukan oleh Jaringan Syaraf Tiruan adalah peramalan runtut waktu (time series) sebagai input dan target dari output yang diinginkan pada

Melalui model pembelajaran Problem Bassed Leaerning (PBL), peserta didik dapat megamati permasalahan, diskusi, presentasi, tanya jawab, dan melakukan penugasan,