Pertimbangan Hakim Terhadap Pelaku Tindak Pidana Anak Dalam Perspektif Hukum Progresif (Studi Kasus Putusan No.
01/Pid.Sus.Anak/2016/PN.Slt Jo Putusan No.
29/Pid.Sus.Anak/2016/PT.Smg)
SKRIPSI
Diajukan Sebagai Syarat Untuk Mencapai Gelar Sarjana Hukum Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum
Universitas Kristen Satya Wacana
Disusun oleh
Brigita Vicario Sasmitania NIM : 312018095
PROGRAM STUDI ILMU HUKUM FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA JUNI 2022
ii
LEMBAR PERSETUJUAN
Pertimbangan Hakim Terhadap Pelaku Tindak Pidana Anak (Studi Kasus Putusan No. 01/Pid.Sus.Anak/2016/PN.Slt Jo Putusan No.
29/Pid.Sus.Anak/2016/PT.Smg)
Oleh
Brigita Vicario Sasmitania NIM: 312018095
Pembimbing
Dwi Heru Wismanto Sidhi, S.H., M.H.
iii
LEMBAR PENGESAHAN
Komisi Penguji
Penguji I Penguji II
R.E.S Fobia,S.H., MIDS. Dwi Heru Wismanto Sidhi, S.H., M.H.
Penguji III
Dr. Jumiarti, S.H., M.H.
Diuji pada Tanggal 9 Juni 2022
Mengesahkan,
Ketua Program Studi Ilmu Hukum
Dr. C. Maya Indah S, S.H., M.Hum.
iv
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ... i
LEMBAR PERSETUJUAN... ii
LEMBAR PENGESAHAN ... iii
DAFTAR ISI ... iv
UCAPAN TERIMA KASIH ... vi
LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ... viii
DAFTAR PERATURAN ... ix
DAFTAR PUTUSAN ... x
ABSTRAK ... xi
BAB I ... 1
PENDAHULUAN... 1
A. Latar Belakang ... 1
B. Rumusan Masalah ... 12
C. Tujuan Penelitian ... 13
D. Manfaat Penelitian ... 13
1. Manfaat secara teoritis ... 13
2. Manfaat secara praktis ... 13
E. Metode Penelitian... 13
1. Jenis Penelitian ... 13
2. Metode Pendekatan ... 14
3. Jenis dan Sumber Data ... 15
BAB II ... 16
KERANGKA TEORI, HASIL PENELITIAN DAN ANALSIS ... 16
A. Kerangka Teori ... 16
1. Landasan Filosofis Hukum Progresif ... 16
2. Pengertian Anak... 18
3. Perlindungan Anak yang Berhadapan Dengan Hukum ... 21
4. Sistem Peradilan Pidana Anak ... 24
v
5. Pendekatan Hukum Progresif Terhadap Pelaku Tindak Pidana Anak
Persetubuhan ... 26
B. Hasil Penelitian ... 31
1. Gambaran kasus perkara No. 01/Pid.Sus.Anak/2016/PN.Slt sebagai berikut: ... 31
a. Kasus Posisi ... 31
b. Dakwaan No Reg PERKARA PDM: PDM 15/SALTI/Euh.2/05/2015 .. 32
c. Surat Tuntutan No. Reg PERKARA : PDM- 15/SALTI/Euh.2/05/2015. 35 d. Pledoi ... 36
e. Pertimbangan Hakim Pengadilan Negeri Salatiga... 37
f. Putusan No. 01/Pid.Sus.Anak/2016/PN.Slt ... 39
2. Gambaran kasus perkara No. 29/Pid.Sus.Anak/2016/PN.Smg sebagai berikut: ... 40
a. Kasus Posisi ... 40
b. Dakwaan No. Reg Perkara PDM: PDM 15/SALTI/Euh.2/05/2015 ... 40
c. Tuntutan No. Reg Perkara : PDM-15/SALTI/Euh.2/05/2015 ... 44
d. Memori Banding ... 45
e. Pertimbangan Hakim Tinggi Pengadilan Negeri Semarang ... 46
f. Putusan No. 29/Pid.Sus.Anak/2016/PT.Smg ... 47
C. Analisis ... 48
1. Pertimbangan Hakim dalam Memeriksa dan Memutus Pelaku Tindak Pidana Anak dalam Perkara No. 29/Pid.Sus.Anak/2016/PT.Smg ... 48
2. Tinjauan Terhadap Pertimbangan Hakim Dalam Perkara No. 29/Pid.Sus.Anak/2016/PT.Smg Berdasarkan Hukum Progresif ... 56
BAB III... 63
KESIMPULAN DAN SARAN ... 63
A. Kesimpulan ... 63
B. Saran ... 64
DAFTAR PUSTAKA ... 65
vi
UCAPAN TERIMA KASIH
Segala puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan Hikmat dan Karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Skripsi yang berjudul “Pertimbangan Hakim Terhadap Pelaku Tindak Pidana Anak Dalam Perspektif Hukum Progresif (Studi Kasus Putusan
No. 01/Pid.Sus.Anak/2016/PN.Slt Jo Putusan No.
29/Pid.Sus.Anak/2016/PT.Smg)”. Dalam proses penelitian dan penulisan skripsi ini penulis mendapat banyak bantuan, motivasi serta bimbingan dari berbagai pihak. Untuk itu, dalam kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada orang-orang yang penulis hormati dan cintai yang membantu secara langsung maupun secara tidak langsung kepada:
1. Bapak Dr. Marihot Janpieter Hutajulu, S.H., M.Hum., selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Kristen Satya Wacana;
2. Ibu Dr. Christina Maya Indah S., S.H., M.Hum., selaku Ketua Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Kristen Satya Wacana;
3. Ibu Christiana Tri Budhayati, S.H., M.Hum., selaku dosen wali penulis yang telah membimbing penulis sejak memulai studi di Fakultas Hukum Universitas Kristen Satya Wacana;
4. Bapak Dwi Heru Wismanto Sidhi, S.H., M.H., selaku dosen pembimbing skripsi yang telah memberikan arahan, dukungan, serta saran selama proses pengerjaan skripsi;
5. Bapak R. E. S. Fobia, S.H., MIDS., selaku dosen Penguji I dan Ibu Dr.
Jumiarti, S.H., M.Hum., selaku Penguji II skripsi yang telah memberikan waktu untuk menguji dan memberikan saran, kritik, arahan dan masukan bagi skripsi penulis;
6. Seluruh Staf Dosen dan Tata UsahaFakultas Hukum Universitas Kristen Satya Wacana karena ilmu yang diberikan dan segala bantuan serta pelayanan selama penulis belajar hingga menyelesaikan studi di Fakultas Hukum UKSW;
vii
7. Kedua orang tua penulis, yaitu Bapak Victorinus dan Alm. Ibu Adityas yang selalu memberikan kasih sayang serta doa dan dukungan yang tak terhingga sehingga penulis dapat belajar hingga menyelesaikan studi di Fakultas Hukum Universitas Kristen Satya Wacana;
8. Kakak penulis, Margareta Maria Vantika dan saudara ipar penulis yaitu Serva Wisnu serta keluarga besar yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu yang selalu memberikan dukungan dan doa kepada penulis;
9. Sahabat-sahabat tercinta, yaitu Amanda Gita Pattisina, Diasti Chandra Anggraini dan Sinai Ivana Tokoro yang sejak masa Orientasi Mahasiswa Baru hingga saat ini telah berjuang bersama-sama. Serta sahabat-sahabat lainnya yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu, yang selalu memberikan dukungan serta motivasi kepada penulis;
10. Albertus Pudja Wiratama, yang telah menemani dan memberikan semangat kepada penulis dalam mengerjakan skripsi serta tidak pernah bosan untuk mendengar segala keluh kesah penulis;
11. Teman-teman Fakultas Hukum Angkatan 2018, serta semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu dalam menyelesaikan skripsi ini.
viii
LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI
Yang bertanda tangan dibawah ini:
Nama : Brigita Vicario Sasmitania
NIM : 312018095
Judul Skripsi : Pertimbangan Hakim Terhadap Pelaku Tindak Pidana Anak Dalam Perspektif Hukum Progresif (Studi Kasus Putusan No.
01/Pid.Sus.Anak/2016/PN.Slt Jo Putusan No. 29/Pid.Sus.Anak/2016/PT.Smg) Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi ini adalah hasil karya saya sendiri dan tidak mempunyai persamaan dengan skripsi lain. Jika di kemudian hari terbukti sebaliknya, saya bersedia menerima sanksi sesuai ketentuan yang berlaku.
Salatiga, 2 Juni 2022
Brigita Vicario Sasmitania
ix
DAFTAR PERATURAN
Undang-Undang No. 11 Tahun 2012 tentang Sistem Peradilan Pidana Anak.
Undang-Undang No. 35 Tahun 2014 Jo Undang-Undang No. 24 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak.
x
DAFTAR PUTUSAN
Putusan No. 01/Pid.Sus.Anak/2016/PN.Slt Jo Putusan No.
29/Pid.Sus.Anak/2016/PT.Sm
xi
ABSTRAK
Penelitian ini akan membahas tentang tindak pidana persetubuhan yang dilakukan oleh anak dikaitkan kedalam perspektif hukum progresif.Salah satu contoh kasus persetubuhan terhadap anak pada putusan banding ini lebih memberatkan dari putusan pada tingkat pertama, skripsi ini akan berfokus pada
putusan tingkat banding yaitu Putusan No.
29/Pid.Sus.Anak/2016/PT.Smg.Gagasan hukum progresif yang dicetuskan oleh Sajipto Rahardjo ini menitikberatkan terhadap hukum yang membebaskan bukan semata-mata hanya berpegang terhadap aturan normatif saja terlebih terhadap anak yang berhadapan dengan hukum, sehingga penegakan hukum oleh hakim akan dapat mewujudkan terpenuhinya rasa keadilan bagi semua pihak.Penelitian ini menggunakan tipe penelitian yuridis normatif dan menggunakan pendekatan studi kasus, dimana yang menjadi sumber data dalam penelitian ini adalah Putusan No. 01/Pid.Sus.Anak/2016/PN.Slt Jo Putusan No.
29/Pid.Sus.Anak/2016/PT.Smg.Penelitian ini membahas terkait pertimbangan hakim dalam putusannya yang menjatuhkan pidana terhadap anak pada putusan tingkat banding No. 29/Pid.Sus.Anak/2016/PT.Smg. Di dalam skripsi ini menyimpulkan bahwa Hakim Pengadilan Tinggi atau putusan pada tingkat banding lebih memilih penjatuhan pidana penjara/kurungan pada anak.
Kata Kunci: Hukum progresif; Putusan tingkat banding; tindak pidana persetubuhan anak.