• Tidak ada hasil yang ditemukan

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Pelaksanaan Program Inklusi SD Negeri Klero 02 Kecamatan Tengaran Kabupaten Semarang

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Pelaksanaan Program Inklusi SD Negeri Klero 02 Kecamatan Tengaran Kabupaten Semarang"

Copied!
66
0
0

Teks penuh

(1)

97

Lampiran 1

Hasil Wawancara

Informan : Bapak AS Jabatan : Kepala Sekolah Hari,tanggal : Kamis, 26 Mei 2016

NO Pertanyaan Jawaban

Konteks

1 Apa yang

melatarbelakangi sekolah ini

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Sekolah ini sudah

melaksanakan pendidikan inklusi sejak tahun 2010. Karena saya kepala sekolah baru sehingga saya tidak tau pasti awalnya kenapa sekolah ini menyelenggarakan

pendidikan inklusi,tetapi setahu saya karena ditunjuk oleh

dinas. 2 Apa yang menjadi

tujuan dalam penyelenggaraan

program inklusi di SDN Klero 02?

Tujuan utamanya yaitu membantu anak-anak ABK yang ada didaerah sekitar sini agar bisa mengenyam

pendidikan, karena daerah sini jauh dari SLB. Selain itu

membantu orang tua yang mempunyai anak ABK yg tidak mampu menyekolahkan di SLB karena tempatnya jauh.

3 Apakah sekolah mempunyai izin

(2)

98 penyelenggaraan dari

dinas?

ditunjuk oleh dinas untuk menyelenggarakan pendidikan inklusi tetapi belum

mendapatkan SK secara resmi dari dinas.Kami sudah berulang kali mengusulkan agar

mendapatkan SK namun sampai saat ini belum kami terima SK itu.

4 Apakah sekolah memiliki pedoman penyelenggaraan program inklusi?

Ada,dari dinas diberi buku pedoman tentang pendidikan inklusi.

5 Apakah sekolah

melakukan kerjasama dengan lembaga/ instansi yang mendukung terselenggaranya program sekolah inklusi?

Kami bekerjasama dengan SLB di Salatiga tetapi belum ada bukti secara tertulis perjanjian kerjasama itu.

6 Siapa yang menjadi sasaran peserta didik di program inklusi?

Anak usia sekolah dan ABK yang tidak parah, tetapi kenyataannya anak kategori idiot saja disekolahkan disini dan kami terima.

7 Apakah dalam PPDB dilakukan proses seleksi bagi anak

(3)

99 berkebutuhan khusus? 8 Bagaimana dan

darimana informasi tentang anak yang diterima dinyatakan berkebutuhan khusus?

Dari fisik saja kan kelihatan mbak anak-anak ABK ini, selain itu biasanya orang tuanya juga menceritakan keadaan

anaknya.

Input

9 Bagaimana

ketersediaan sarana dan prasarana dalam menunjang

penyelenggaraan program inklusi?

Piye ya mbak sarana dan prasarana disini minim untuk menunjang penyelenggaraan program inklusi.

10 Apa saja sarana dan prasarana yang dimiliki sekolah dalam

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Kami dapat bantuan mesin jahit, alat musik, alat masak.

11 Apakah sarana dan prasarana yang dimiliki sudah

memenuhi kebutuhan seluruh siswa yang berkebutuhan khusus?

Belum

12 Kurikulum apa yang digunakan dalam program inklusi di sekolah anda?

Kami menggunakan kurikulum campuran, KTSP dan

(4)

100 13 Apakah bapak/ibu

pernah mengikuti pelatihan tentang pelaksanaan

pendidikan inklusi?

Ada yang sudah, tetapi kalau pelatihan tentang mengajar khusus anak inklusi belum. Tapi kalau pelatihan yang sifatnya umum tentang penanganan dan cara

memperlakukan anak inklusi sudah.

14 Apakah ada guru pendamping khusus untuk

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Ada, tetapi latar belakang pendidikannya masih umum. Itu saja kebijakan dari kami mengangkat guru menjadi guru pendamping anak ABK. Tetapi belum ada guru pendamping khusus yang datang.

Proses

15 Apakah Bapak /Ibu telah membuat perencanaan pembelajaran yang telah dimodifikasi sesuai karakteristik peserta didik?

Kalau guru kelas gak karena kami sudah menunjuk guru pendamping khusus yang kami percaya untuk mengajari anak ABK.

16 Apakah ada pengaturan tempat duduk bagi siswa berkebutuhan khusus dalam pelaksanaan PBM?

(5)

101 17 Apakah ada proses

pendampingan terhadap anak

berkebutuhan khusus pada saat pembelajaran berlangsung?

Ada, perhatian khusus ke ABK pada saat mengerjakan tugas tetapi pendampingan khusus saat pembelajaran saya rasa kurang karena guru kelas harus menangani anak yang

jumlahnya banyak. 18 Apakah bapak/ibu

menggunakan alat penilaian khusus sesuai dengan karakteristik peserta didik?

Penilaiannya menggunakan sistem sendiri, KKM dibedakan dan anak inklusi sesuai

petunjuk dari dinas pada saat pelatihan.

19 Bagaimana pembiayaan penyelenggaraan

program inklusi?

Masih ikut BOS, tidak ada dana tersendiri untuk

menyelenggaran program inklusi. jadi segala kebutuhan dalam program ini dibebankan dengan dana bos.

20 Apakah ada monitoring dan supervisi yang dilakukan oleh Dinas terkait penyelenggaraan program inklusi?

Belum ada monitoring ke sekolah, jujur kami butuh ada monitoring tetapi juga

dibarengi dengan

pendampingan terhadap penyelenggaraan program ini.

Produk

21 Bagaimana

perkembangan atau prestasi siswa dari segi akademik?

(6)

102 22 Bagaimana

perkembangan atau prestasi siswa dari segi non akademik?

Perkembangan non akademik ada, ada anak yang berbakat dibidang musik dan

menggambar meskipun belum berprestasi.

23 Berapa jumlah lulusan peserta didik dari program sekolah inklusi?

Belum ada lulusan dari anak ABK karena sebelumnya anak-anak ini selalu tinggal kelas.

24 Apa faktor pendukung penyelenggaraan program inklusi

SD ini persis di pinggir jalan raya mbak jadi mudah untuk dijangkau oleh masyarakat yang ingin menyekolahkan anaknya kesini apalagi orang tua yang memiliki ABK mbk yang jauh dari SLB jadi menurutku itu salah satu faktor pendukung penyelenggaraan inklusi disini.

25 Apa yang menjadi hambatan dalam

melaksanakan program sekolah inklusi?

(7)

103

program ini tetapi belum pernah diberikan, belum bias maksimal menangani ABK karena

keterbatasan pemahaman guru tentang ABK

26 Bagaimana cara

menghadapi hambatan yang ada pelaksanaan program sekolah inkulsi?

Sudah mengangkat guru khusus meskipun belum sepenuhnya memiliki

kemampuan menangani ABK karena tidak memiliki keahlian khusus, meminta bantuan SLB tetapi belum maksimal karena tidak bisa hadir secara rutin. Melakuakn pendekatan terhadap orang tua dan memberikan pemahaman tentang pendidikan inklusi. 27 Apa harapan bapak/ibu

dengan adanya program sekolah inklusi?

Kalau memang sekolah kami ditunjuk menyelenggaran sekolah inklusi kami berharap pemerintah memberikan

(8)

104

Hasil Wawancara

Informan : Bapak BG Jabatan : Guru Kelas

Hari,tanggal : Kamis, 26 Mei 2016

NO Pertanyaan Jawaban

Konteks

1 Apa yang

melatarbelakangi sekolah ini

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Ikut andil dalam penyetaraan hak pendidikan anak.

2 Apa yang menjadi tujuan dalam penyelenggaraan program inklusi di SDN Klero 02?

Anak yang memiliki kebutuhan khusus agar tetap bisa

sekolah, anak berkebutuhan khusus di daerah ini bisa ditampung karena ke SLB jauh.

3 Apakah sekolah mempunyai izin penyelenggaraan dari Dinas?

Ijin ada tetapi SK belum ada ditahun 2010 ditunjuk oleh dinas.

4 Apakah sekolah memiliki pedoman

penyelenggaraan program inklusi?

Ada juknisnya. diberi pada saat mengikuti diklat. dari dinas juga diberikan buku pedoman tentang pendidikan inklusi. 5 Apakah sekolah

melakukan kerjasama dengan lembaga/ instansi yang

(9)

105 mendukung

terselenggaranya program sekolah inklusi?

6 Siapa yang menjadi sasaran peserta didik di program inklusi?

Semua anak yang masuk dalam kategori ABK.

7 Apakah dalam PPDB dilakukan proses seleksi bagi anak berkebutuhan khusus?

Tidak ada semua diterima tidak membedakan.

8 Bagaimana dan

darimana pihak sekolah tahu informasi tentang anak yang diterima dinyatakan

berkebutuhan khusus?

Dari panduan buku, fisik, mental, perilaku anak-anak tersebut.

Input

9 Bagaimana ketersediaan sarana dan prasarana dalam menunjang penyelenggaraan program inklusi?

Ada masih kurang termasuk tenaga pengajar

10 Apa saja sarana dan prasarana yang dimiliki sekolah dalam

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

(10)

106 11 Apakah sarana dan

prasarana yang dimiliki sudah memenuhi

kebutuhan seluruh siswa yang

berkebutuhan khusus?

Belum, masih kurang apalagi pendidiknya. Alatnya sudah cukup.

12 Kurikulum apa yang digunakan dalam program inklusi di SDN Klero 02?

Umum mengikuti kurikulum yang ada.

13 Apakah bapak/ibu pernah mengikuti pelatihan tentang

pelaksanaan pendidikan inklusi?

Saya belum pernah tapi guru yang lain sudah ada yang pernah.

14 Apakah ada guru pendamping khusus untuk

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Guru pendamping khusus yang benar-benar ahli belum ada tapi sekolah kami mengangkat salah satu guru wiyata untuk menjadi guru pendamping khusus bagi ABK disini.

Proses

15 Apakah Bapak /Ibu telah membuat perencanaan pembelajaran yang telah dimodifikasi sesuai karakteristik peserta didik?

(11)

107 16 Apakah ada pengaturan

tempat duduk bagi siswa berkebutuhan khusus dalam pelaksanaan PBM?

Ditempatkan dideretan depan biasanya.

17 Apakah ada proses pendampingan terhadap anak berkebutuhan khusus pada saat pembelajaran berlangsung?

Terkadang ada.

18 Apakah bapak/ibu menggunakan alat penilaian khusus sesuai dengan karakteristik peserta didik?

Gak ada karena saya belum tau.

19 Bagaimana pembiayaan penyelenggaraan

program inklusi?

Hanya dibiayai BOS.

20 Apakah ada monitoring dan supervisi yang dilakukan oleh Dinas terkait penyelenggaraan program inklusi?

Ada, dari Dinas Kabupaten.

Produk

21 Bagaimana perkembangan atau prestasi ABK dari segi akademik?

(12)

108 22 Bagaimana

perkembangan atau prestasi ABK dari segi non akademik?

Ada peningkatan anak yang berkebutuhan khusus diajari menjahit.

23 Berapa jumlah lulusan peserta didik yang ABK sejak SDN Klero 02 menyelenggarakan program sekolah inklusi?

4 anak.

24 Apa faktor pendukung penyelenggaraan program inklusi

Sekolah pernah mendapat bantuan blockgrand sebesar 50 juta.

25 Apa yang menjadi hambatan dalam

melaksanakan program sekolah inklusi?

Kurang tenaga pengajar, ada guru yang belum mendapatkan pelatihan tentang pendidikan inklusi.

26 Bagaimana cara

menghadapi hambatan yang ada pelaksanaan program sekolah inkulsi?

Menunjuk guru pendamping.

27 Apa harapan bapak/ibu dengan adanya program sekolah inklusi?

(13)

109

Hasil Wawancara

Informan : Bapak T Jabatan : Guru Kelas

Hari,tanggal : Kamis, 26 Mei 2016

NO Pertanyaan Jawaban

Konteks

1 Apa yang

melatarbelakangi sekolah ini

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Ditunjuk oleh dinas selain itu sekolah untuk anak yang berkebutuhan khusus jauh.

2 Apa yang menjadi tujuan dalam penyelenggaraan program inklusi di SDN Klero 02?

Memfasilitasi ABK karena sekolah yang menangani ABK jauh.

3 Apakah sekolah mempunyai izin penyelenggaraan dari Dinas?

Belum ada SK akan tetapi SD ini diakui oleh dinas

menyelenggarakan pendidikan inklusi.

4 Apakah sekolah memiliki pedoman penyelenggaraan program inklusi?

Ada buku tentang

penyelenggaraan sekolah inklusi.

5 Apakah sekolah

melakukan kerjasama dengan lembaga/ instansi yang mendukung

(14)

110 terselenggaranya

program sekolah inklusi?

6 Siapa yang menjadi sasaran peserta didik di program inklusi?

ABK dan anak usia SD yang menjadi sasaran peserta didik disini.

7 Apakah dalam PPDB dilakukan proses seleksi bagi anak

berkebutuhan khusus?

Tidak ada seleksi apapun untuk masuk SD ini asalkan

kekurangannya belum parah kami pasti terima.

8 Bagaimana dan darimana pihak

sekolah tahu informasi tentang anak yang diterima dinyatakan berkebutuhan khusus?

Yang pasti laporan orang

tua,data fisik anak, dan guru TK yang mengajarnya jika dia

berasal dari TK.

Input

9 Bagaimana

ketersediaan sarana dan prasarana dalam menunjang

penyelenggaraan program inklusi?

Masih perlu dilengkapi.

10 Apa saja sarana dan prasarana yang

dimiliki sekolah dalam menyelenggarakan pendidikan inklusi?

(15)

111 11 Apakah sarana dan

prasarana yang dimiliki sudah

memenuhi kebutuhan seluruh siswa yang berkebutuhan khusus?

Belum,ya mungkin belum sesuai dengan anak-anak kami disini yang membutuhkan sarana prasarana yang lain seperti kartu huruf, alat hitung.

12 Kurikulum apa yang digunakan dalam program inklusi di SDN Klero 02?

KTSP dan dimodifikasi sesuai kebutuhan anak.

13 Apakah bapak/ibu pernah mengikuti pelatihan tentang pelaksanaan

pendidikan inklusi?

Pernah ikut saya tetapi guru disini ada juga yang belum pernah

14 Apakah ada guru pendamping khusus untuk

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Sementara ini ada tetapi masih mempunyai latar belakang pendidikan umun.

Proses

15 Apakah Bapak /Ibu telah membuat perencanaan pembelajaran yang telah dimodifikasi sesuai karakteristik peserta didik?

(16)

112 16 Apakah ada

pengaturan tempat duduk bagi siswa berkebutuhan khusus dalam pelaksanaan PBM?

Kalau dikelas tempat duduknya di atur biasanya ABK di taruh didepan.

17 Apakah ada proses pendampingan terhadap anak

berkebutuhan khusus pada saat

pembelajaran berlangsung?

Ada, guru kelas biasanya memberikan pendampingan apalagi saat mengerjakan tugas.

18 Apakah bapak/ibu menggunakan alat penilaian khusus sesuai dengan

karakteristik peserta didik?

Tetep pakai penilaian khusus, ABK KKM nya berbeda dengan anak normal, soal yang

diberikan kepada yang ABK juga lebih mudah.

19 Bagaimana pembiayaan penyelenggaraan program inklusi?

Masih ikut BOS.

20 Apakah ada monitoring dan supervisi yang dilakukan oleh Dinas terkait

penyelenggaraan program inklusi?

(17)

113

Produk

21 Bagaimana

perkembangan atau prestasi ABK dari segi akademik?

Ada perkembangan karena mereka kami latih.

22 Bagaimana

perkembangan atau prestasi ABK dari segi non akademik?

Ada perkembangan juga dibidang olah raga dan menggambar.

23 Berapa jumlah lulusan peserta didik yang ABK sejak SDN Klero 02 menyelenggarakan program sekolah inklusi?

Belum.

24 Apa faktor pendukung penyelenggaraan program inklusi

kita memiliki sarana prasarana meskipun belum lengkap, salah satu guru ada yang mau jadi guru pendamping

25 Apa yang menjadi hambatan dalam melaksanakan program sekolah inklusi?

Keterbatasan guru, keterbatasan pengetahuan tentang ABK sama terbatasnya sarana dan

prasarana .

26 Bagaimana cara

menghadapi hambatan yang ada pelaksanaan program sekolah inkulsi?

(18)

114 27 Apa harapan

bapak/ibu dengan adanya program sekolah inklusi?

(19)

115

Hasil Wawancara

Informan : Ibu Y Jabatan : Guru Kelas

Hari,tanggal : Kamis, 26 Mei 2016

NO Pertanyaan Jawaban

Konteks

1 Apa yang

melatarbelakangi sekolah ini

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Ada tunjukan ari dinas dan SD mengusulkan.

2 Apa yang menjadi tujuan dalam penyelenggaraan

program inklusi di SDN Klero 02?

Supaya ABK di lingkungan Kec.Tengaran bisa sekolah disini karena sekolah yang mau

menerima ABK jauh dan bisa sekolah secara gratis.

3 Apakah sekolah mempunyai izin penyelenggaraan dari Dinas?

Ada, dari dinas.

4 Apakah sekolah memiliki pedoman penyelenggaraan program inklusi?

Ada dari dinas dikasih buku pendamping.

5 Apakah sekolah

melakukan kerjasama dengan lembaga/ instansi yang mendukung

(20)

116 terselenggaranya

program sekolah inklusi?

6 Siapa yang menjadi sasaran peserta didik di program inklusi?

Anak-anak yang berkebutuhan khusus tetapi yang masih ringan contohnya lamban belajar.

7 Apakah dalam PPDB dilakukan proses seleksi bagi anak berkebutuhan khusus?

Kalau seleksi tes tidak ada tetapi yang diseleksi adalah anak-anak yang berkebutuhan khusus yang berat tidak bisa dilayani di SD ini.

8 Bagaimana dan

darimana pihak sekolah tahu informasi tentang anak yang diterima dinyatakan

berkebutuhan khusus?

Dari fisik bisa terlihat mbak, dari laporan orang tua siswa, dan dari laporan guru TK yang siswa yang berkebutuhan khusus dari TK.

Input

9 Bagaimana ketersediaan sarana dan prasarana dalam menunjang penyelenggaraan program inklusi?

Masih perlu dilengkapi.

10 Apa saja sarana dan prasarana yang dimiliki sekolah dalam

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

(21)

117 prasarana yang

dimiliki sudah

memenuhi kebutuhan seluruh siswa yang berkebutuhan khusus?

dengan anak-anak kami disini yang membutuhkan sarana prasarana yang lain seperti kartu huruf, alat hitung.

12 Kurikulum apa yang digunakan dalam program inklusi di SDN Klero 02?

KTSP dan dimodifikasi sesuia dengan kebutuhan ABK.

13 Apakah bapak/ibu pernah mengikuti pelatihan tentang

pelaksanaan pendidikan inklusi?

Pernah ditingkat kabupaten

14 Apakah ada guru pendamping khusus untuk

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Ada tapi hanya

sebatasmembantu karena tidak berlatar belakang pendidikan dibidang itu. Beliau sebenarnya guru umum yang diberi

tambahan tugas menangani ABK.

Proses

15 Apakah Bapak /Ibu telah membuat perencanaan pembelajaran yang telah dimodifikasi sesuai karakteristik peserta didik?

Guru kelas belum membuat yang membuat adalah guru pendamping yang telah ditunjuk.

(22)

118 tempat duduk bagi

siswa berkebutuhan khusus dalam pelaksanaan PBM?

biasanya ABK di taruh didepan dekat guru saat pelajaran.

17 Apakah ada proses pendampingan terhadap anak berkebutuhan khusus pada saat pembelajaran berlangsung?

Ada, saat mengerjakan tugas pasti ABK selalu didampingi.

18 Apakah bapak/ibu menggunakan alat penilaian khusus sesuai dengan karakteristik peserta didik?

Yang ABK KKM nya berbeda dengan anak normal, soal yang diberikan juga lebih mudah.

19 Bagaimana pembiayaan penyelenggaraan

program inklusi?

Sementara ini didanai BOS.

20 Apakah ada monitoring dan supervisi yang dilakukan oleh Dinas terkait penyelenggaraan program inklusi?

Ada, biasanya datang menanyakan kegiatan yang berlangsung.

Produk

21 Bagaimana

perkembangan atau prestasi ABK dari segi akademik?

(23)

119 22 Bagaimana

perkembangan atau prestasi ABK dari segi non akademik?

Perkembangannya dibidang non akademik jg ada. Ada anak yang bagus menggambarnya.

23 Berapa jumlah lulusan peserta didik yang ABK sejak SDN Klero 02 menyelenggarakan program sekolah inklusi?

Belum.

24 Apa faktor pendukung penyelenggaraan program inklusi

menurut saya belum ada factor pendukung dalam

menyelenggarakan program ini

25 Apa yang menjadi hambatan dalam

melaksanakan program sekolah inklusi?

Keterbatasan guru, keterbatasan pengetahuan tentang ABK sama terbatasnya sarana dan

prasarana . 26 Bagaimana cara

menghadapi hambatan yang ada pelaksanaan program sekolah inkulsi?

Menunjuk guru pendamping, mengikuti pelatihan.

27 Apa harapan bapak/ibu dengan adanya program sekolah inklusi?

(24)

120

Hasil Wawancara

Informan : Ibu ENH

Jabatan : Guru Pendamping Khusus ( GPK ) Hari,tanggal : Senin, 23 Mei 2016

NO Pertanyaan Jawaban

Konteks

1 Apa yang

melatarbelakangi sekolah ini

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Ada anak-anak yang kategori ABK namun orang tuanya belum punya kesadaran menyekolahkan di SLB dan tunjukan dari dinas.

2 Apa yang menjadi tujuan dalam penyelenggaraan

program inklusi di SDN Klero 02?

Keprihatinan terhadap anak-anak yang berkebutuhan

khusus yang tidak sekolah agar bisa sekolah di SD yang dekat rumah.

3 Apakah sekolah mempunyai izin penyelenggaraan dari Dinas?

Setahu saya SK belum ada tapi sama dinas diakui untuk menyelenggarakan pendidikan inklusi malahan dinas yang menunjuk.

4 Apakah sekolah memiliki pedoman penyelenggaraan program inklusi?

Punya mbak.

5 Apakah sekolah

melakukan kerjasama dengan lembaga/ instansi yang

(25)

121 mendukung

terselenggaranya program sekolah inklusi?

rutin guru SLB juga datang membantu saya mbak.

6 Siapa yang menjadi sasaran peserta didik di program inklusi?

Anak- anak yang memiliki kebutuhan khusus dan anak-anak pada umumnya yang usianya sudah memasuki jenjang SD.

7 Apakah dalam PPDB dilakukan proses seleksi bagi anak berkebutuhan khusus?

Tidak ada seleksi sama sekali.

8 Bagaimana dan

darimana pihak sekolah tahu informasi tentang anak yang diterima dinyatakan

berkebutuhan khusus?

Orang tua, fisik anak, dan karena saya merangkap ngajar di PAUD dan TK yang lokasinya sama dengan SD maka saya tau anak yang ABK yang sebelumnya sekolah di tempat saya.

Input

9 Bagaimana ketersediaan sarana dan prasarana dalam menunjang penyelenggaraan program inklusi?

(26)

122 10 Apa saja sarana dan

prasarana yang dimiliki sekolah dalam

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

SD ini pernah diberi bantuan alat-alat seperti mesin jahit, setlika, alat masak, alat musik, alat pertukangan, timbangan hanya itu mbak.

11 Apakah sarana dan prasarana yang dimiliki sudah

memenuhi kebutuhan seluruh siswa yang berkebutuhan khusus?

Belum, soale alat-alat itu kurang bisa kami manfaatnya secara maksimal. Disini

kebanyakan yang ABK jenisnya lamban belajar jadi kami malah butuh alat peraga calistung. 12 Kurikulum apa yang

digunakan dalam program inklusi di SDN Klero 02?

KTSP dan yang jelas

kurikulumnya saya gabung dengan kurikulum SLB jadi disesuaikan dengan

kemampuan anaknya saja. 13 Apakah bapak/ibu

pernah mengikuti pelatihan tentang

pelaksanaan pendidikan inklusi?

Belum semua, saya belum pernah, saya hanya mencari informasi sendiri bagaimana cara mengajari mereka lewat internet, guru SLB dan baca-baca buku sendiri.

14 Apakah ada guru pendamping khusus untuk

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Disini kalau GPK belum ada tapi sama Bapak Kepala

Sekolah saya yang diberi tugas mendampingi ABK yang

(27)

123

Proses

15 Apakah Bapak /Ibu telah membuat perencanaan

pembelajaran yang telah dimodifikasi sesuai karakteristik peserta didik?

Saya membuatnya RPP yang saya buat sesuai dengan kemampuan ABK nya dan RPP itu tak pakai lama soale anak-anak ini kan gampang lupa.

16 Apakah ada pengaturan tempat duduk bagi siswa berkebutuhan khusus dalam pelaksanaan PBM?

Di kelas biasanya ditaruh didepan tempat duduknya agar mereka mudah diawasi.

17 Apakah ada proses pendampingan terhadap anak berkebutuhan khusus pada saat pembelajaran berlangsung?

Pastinya ada, apalagi pas mengerjakan soal-soal jika tidak didampingi mereka pasti gak bisa.

18 Apakah bapak/ibu menggunakan alat penilaian khusus sesuai dengan karakteristik peserta didik?

Iya pasti, KKM yang jelas kami bedakan, tingkat kesulitan soal dan penilaian ABK lebih kepada prosesnya bukan hasil

akhirnya yang kami nilai perilaku mereka.

19 Bagaimana pembiayaan penyelenggaraan

program inklusi?

Memakai dana BOS belum ada dana khusus untuk

(28)

124 20 Apakah ada monitoring

dan supervisi yang dilakukan oleh Dinas terkait penyelenggaraan program inklusi?

Gak tau mbak mungkin juga ada.

Produk

21 Bagaimana

perkembangan atau prestasi ABK dari segi akademik?

Jelas prestasi akademiknya kurang tapi sudah lumayan mereka yang sudah ada perkembangannya meskipun lambat.

22 Bagaimana

perkembangan atau prestasi ABK dari segi non akademik?

Dari segi non akademik lebih menonjol mereka ada yang bisa menggambar bagus meskipun belum pernah menang lomba. 23 Berapa jumlah lulusan

peserta didik yang ABK sejak SDN Klero 02 menyelenggarakan program sekolah inklusi?

Belum ada.

24 Apa faktor pendukung penyelenggaraan program inklusi

Lingkungan kerja yang

(29)

125 25 Apa yang menjadi

hambatan dalam

melaksanakan program sekolah inklusi?

Belum ada guru pendamping yang profesional, saya yang ditunjuk sebagai pendamping belum pernah diikutkan pelatihan jadi pengetahuanku kurang, sarana prasarananya kurang.

26 Bagaimana cara

menghadapi hambatan yang ada pelaksanaan program sekolah inkulsi?

Salah satunya menunjuk saya jadi pendamping ABK mbak.

27 Apa harapan bapak/ibu dengan adanya program sekolah inklusi?

Anak-anak yang punya

(30)

126

Hasil Wawancara

Informan : Ibu Sn Jabatan : Guru Agama

Hari,tanggal : Senin, 23 Mei 2016

NO Pertanyaan Jawaban

Konteks

1 Apa yang

melatarbelakangi sekolah ini

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Dipilih oleh dinas karena disini sekolah luar biasa terlalu jauh.

2 Apa yang menjadi tujuan dalam penyelenggaraan program inklusi di SDN Klero 02?

Agar anak inklusi yang ada disekitar sisni dapat sekolah yang tempatnya dekat.

3 Apakah sekolah mempunyai izin penyelenggaraan dari Dinas?

Punya kan kami ditunjuk dari dinas.

4 Apakah sekolah memiliki pedoman

penyelenggaraan program inklusi?

Punya

5 Apakah sekolah

melakukan kerjasama dengan lembaga/ instansi yang mendukung terselenggaranya

(31)

127 program sekolah

inklusi?

6 Siapa yang menjadi sasaran peserta didik di program inklusi?

Anak-anak yang berkebutuhan khusus.

7 Apakah dalam PPDB dilakukan proses seleksi bagi anak berkebutuhan khusus?

Tidak tetapi jika ada adak yang tunanya parah seperti bisu kita tidak dapat menerimanya karena keterbatasan guru yang ada.

8 Bagaimana dan

darimana pihak sekolah tahu informasi tentang anak yang diterima dinyatakan

berkebutuhan khusus?

Orang tua anak biasanya bilang ke kita pada saat memasukkan sekolah disini, dari fisik juga bisa terlihat.

Input

9 Bagaimana ketersediaan sarana dan prasarana dalam menunjang penyelenggaraan program inklusi?

Masih kurang dan belum memadai.

10 Apa saja sarana dan prasarana yang dimiliki sekolah dalam

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Hanya diberi bantuan alat musik, alat masak, setlika baru itu saja yang droping dari pemerintah.

11 Apakah sarana dan prasarana yang dimiliki

(32)

128 sudah memenuhi

kebutuhan seluruh siswa yang

berkebutuhan khusus?

lamban belajar dan butuh alat peraga seperti kartu huruf, alat hitung gitu tapi belum ada bantuan dari pemerintah. Sedangkan untuk beli belum disediakan alokasi khusus dana untuk menyelenggarakan inklusi.

12 Kurikulum apa yang digunakan dalam program inklusi di SDN Klero 02?

KTSP tapi digabung dengan SLB sesuai dengan

kemampuan anak-anak tersebut.

13 Apakah bapak/ibu pernah mengikuti pelatihan tentang

pelaksanaan pendidikan inklusi?

Belum.

14 Apakah ada guru pendamping khusus untuk

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Ada tapi itu bukan guru ahli dibidangnya karena beliau adalah guru biasa yang

diminta untuk membantu ABK untuk belajar.

Proses

15 Apakah Bapak /Ibu telah membuat perencanaan

pembelajaran yang telah dimodifikasi sesuai karakteristik peserta

(33)

129 didik?

16 Apakah ada pengaturan tempat duduk bagi siswa berkebutuhan khusus dalam pelaksanaan PBM?

Ada anak ABK ditempatkan di depan dekat guru agar mudah diawasi.

17 Apakah ada proses pendampingan terhadap anak berkebutuhan khusus pada saat pembelajaran berlangsung?

Pendampingan secara khusus belum tapi kami memberi perhatian lebih pada saat mengerjakan tugas.

18 Apakah bapak/ibu menggunakan alat penilaian khusus sesuai dengan karakteristik peserta didik?

Iya, anak ABK KKMnya kami randahkan begitu juga soal-soal yang kami berikan beda dengan anak normal mereka lebih mudah soalnya.

19 Bagaimana pembiayaan penyelenggaraan

program inklusi?

Tidak ada pembiayaan khusus buat inklusi masih BOS saja.

20 Apakah ada monitoring dan supervisi yang dilakukan oleh Dinas terkait penyelenggaraan program inklusi?

Kurang tau saya kalau masalah itu.

Produk

21 Bagaimana

perkembangan atau prestasi ABK dari segi

(34)

130

akademik? menggabugkan kata meskipun baru sedikit.

22 Bagaimana

perkembangan atau prestasi ABK dari segi non akademik?

Dalam segi non akademik

Lumayan maju meskipun belum pernah juara tapi gambarnya bagus dan ada yang pernah maju lomba meskipun belum menang. 23 Berapa jumlah lulusan

peserta didik yang ABK sejak SDN Klero 02 menyelenggarakan program sekolah inklusi?

Gak tau.

24 Apa faktor pendukung penyelenggaraan program inklusi

Apa ya mbak, tapi yang jelas masyarakat daerah Tengaran sekarang senang apalagi yang punya ABK mereka bisa

menyekolahkan anaknya disini sebelumnya kan jauh harus ke Salatiga.

25 Apa yang menjadi hambatan dalam

melaksanakan program sekolah inklusi?

Banyak, belum ada guru

pendamping, pendanaan masih didanai BOS, sarana prasarana belum lengkap.

26 Bagaimana cara

menghadapi hambatan yang ada pelaksanaan program sekolah inkulsi?

(35)

131 27 Apa harapan bapak/ibu

dengan adanya program sekolah inklusi?

Jika pemerintas sudah menunjuk SD ini

(36)

132

Hasil Wawancara

Informan : Bapak P

Jabatan : Guru Olah Raga Hari,tanggal : Senin, 23 Mei 2016

NO Pertanyaan Jawaban

Konteks

1 Apa yang melatarbelakangi sekolah ini menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Salah satunya ada tawaran dari dinas lalu disini ada siswa yang ABK. Akhirnya

mengajukan untuk menyelenggarakan sekolah inklusi. 2 Apa yang menjadi tujuan

dalam penyelenggaraan program inklusi di SDN Klero 02?

Untuk memberikan pelayanan untuk siswa yang berkebutuhan khusus yang ada di lingkungan Kecamatan Tengaran.

3 Apakah sekolah mempunyai izin penyelenggaraan dari Dinas?

(37)

133 4 Apakah sekolah memiliki

pedoman penyelenggaraan program inklusi?

Punya.

5 Apakah sekolah melakukan kerjasama dengan lembaga/ instansi yang

mendukung6terselenggaranya program sekolah inklusi?

Kami selama ini

bekerjasama dengan Bina Petra Ambarawa tapi kerjasama secara tertulisnya belum ada, kami hanya berkonsultasi jika ada masalah tentang penyelenggaraan inklusi. 6 Siapa yang menjadi sasaran

peserta didik di program inklusi?

Semua anak yang berkebutuhan khusus dan anak usia sekolah setingkat SD.

7 Apakah dalam PPDB

dilakukan proses seleksi bagi anak berkebutuhan khusus?

Pada penerimaan siswa baru hanya ditanya kekurangan dan kelebihan anak yang berkebutuhan khusus kepada orang tuanya tetapi jika ada yang

berkebutuhan khususnya parah seperti bisu kita sarankan untuk sekolah di SLB.

8 Bagaimana dan darimana pihak sekolah tahu informasi tentang anak yang diterima

(38)

134 dinyatakan berkebutuhan khusus?

karena disini menyelenggarakan pendidikan satu atap dengan PAUD dan TK.

Input

9 Bagaimana ketersediaan sarana dan prasarana dalam menunjang penyelenggaraan program inklusi?

Masih kurang.

10 Apa saja sarana dan prasarana yang dimiliki sekolah dalam

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Sarana prasarana yang dimiliki hanya poa, piano/alat musik, CD pembelajaran.

11 Apakah sarana dan prasarana yang dimiliki sudah memenuhi kebutuhan seluruh siswa yang

berkebutuhan khusus?

Belum memenihi, karena keinklusiannya berbeda sehingga kebutuhannya juga berbeda. Rata-rata ABK kurang minat pada olah raga.

12 Kurikulum apa yang digunakan dalam program inklusi di SDN Klero 02?

kurikulum yang digunakan adalah kurikulum KTSP dan dimodifikasi sesuai dengan kemampuan anak-anak tersebut. 13 Apakah bapak/ibu pernah

mengikuti pelatihan tentang pelaksanaan pendidikan inklusi

(39)

135 14 Apakah ada guru

pendamping khusus untuk menyelenggarakan

pendidikan inklusi?

Belum ada, selama ini guru biasa yang diberi tuga suntuk mendampingi ABK.

Proses

15 Apakah Bapak /Ibu telah membuat perencanaan pembelajaran yang telah dimodifikasi sesuai

karakteristik peserta didik?

RPP yang saya buat adalah RPP untuk siswa normal karena anak yang ABK disini jarang yang mau ikut pelajaran olah raga tetapi untuk guru yang lain sudah membuat tapi belum sepenuhnya biasanya kami

menggabungkan

kurikulum biasa dengan kurikulum SDLB dalam membuat RPP.

16 Apakah ada pengaturan tempat duduk bagi siswa berkebutuhan khusus dalam pelaksanaan PBM?

Sudah, anak ABK ditempatkan di depan dekat guru agar mudah diawasi.

17 Apakah ada proses

pendampingan terhadap anak berkebutuhan khusus pada saat pembelajaran

berlangsung?

Pendampingan secara khusus belum tapi kami memberi perhatian lebih pada saat mengerjakan tugas.

18 Apakah bapak/ibu

menggunakan alat penilaian

(40)

136 khusus sesuai dengan karakteristik peserta didik?

yang sama. Diawal

semester selalu membuat KKM yang berbeda. 19 Bagaimana pembiayaan

penyelenggaraan program inklusi?

Tidak ada pembiayaan khusus buat program inklusi. pembiayaan masih didanai oleh dana BOS.

20 Apakah ada monitoring dan supervisi yang dilakukan oleh Dinas terkait

penyelenggaraan program inklusi?

Belum ada.

Produk

21 Bagaimana perkembangan atau prestasi ABK dari segi akademik?

Siswa inklusi dari segi akademik sangat kurang.

22 Bagaimana perkembangan atau prestasi ABK dari segi non akademik?

Masih belum ada

prestasinya masih belum berkembang maksimal.

23 Berapa jumlah lulusan peserta didik yang ABK sejak SDN Klero 02

menyelenggarakan program sekolah inklusi?

Belum ada, karena selama ini anak-anak yang

inklusi selalu tinggal kelas.

24 Apa faktor pendukung penyelenggaraan program inklusi

Pendukung dari

(41)

137

diperoleh juga lumayan banyak jadi bisa untuk membantu

menyelenggarakan program ini. Masyarakat di daerah sini yang punya ABK juga senang karena tidak harus

menyekolahkan anaknya yang ABK ke SLB karena letaknya yang

jauh,menurutku itu sih mbak.

25 Apa yang menjadi hambatan dalam melaksanakan

program sekolah inklusi?

Belum guru pendamping, pendanaan masih didanai BOS, sarana prasarana belum lengkap.

26 Bagaimana cara menghadapi hambatan yang ada

pelaksanaan program sekolah inkulsi?

Untuk guru pendamping kita mengankat salah satu guru untuk mendampngi ABK, masalh sarana prasarana ya kita maksimalkan apa yang sudah ada gitu aja. 27 Apa harapan bapak/ibu

dengan adanya program sekolah inklusi?

Kedepan sekolah inklusi lebih diperhatikan lagi, SK sekolah penyelenggara inklusi segera diterbitkan, semoga ada dana

(42)

138

Hasil Wawancara

Informan : Ibu PJ

Jabatan : Komite Hari,tanggal : Senin, 16 Mei 2016

NO Pertanyaan Jawaban

Konteks

1 Apa yang melatarbelakangi sekolah ini

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Ditunjuk oleh dinas.

2 Apa yang menjadi tujuan dalam penyelenggaraan program inklusi di SDN Klero 02?

Adanya program inklusi dapat memberi

kemudahan masyarakat sekitar Kec.Tengaran yang mempunyai anak

berkebutuhan khusus agar bersekolah dekat dengan rumah.

3 Apakah sekolah mempunyai izin penyelenggaraan dari Dinas?

Belum secara resmi karena belum mempunyai SK info dari Kepala Sekolah tapi sudah diakui dinas bahwa SD itu melaksanakan program inklusi 4 Apakah sekolah memiliki

pedoman penyelenggaraan program inklusi?

(43)

139 5 Apakah sekolah melakukan

kerjasama dengan lembaga/ instansi yang mendukung terselenggaranya program sekolah inklusi?

Sebagai komite yang saya tahu sekolah telah

bekerjasama dengan SLB di Salatiga dan di

Ambarawa. ada guru SLB yang suka membantu tapi bentuk kerjasamanya sudah tertulis apa belum kurang tahu.

6 Siapa yang menjadi sasaran peserta didik di program inklusi?

Anak cacat atau kurang dalam fisik maupun belajarnya.

7 Apakah dalam PPDB

dilakukan proses seleksi bagi anak berkebutuhan khusus?

Tidak sepertinya la wong semua diterima kok.

8 Bagaimana dan darimana pihak sekolah tahu informasi tentang anak yang diterima dinyatakan berkebutuhan khusus?

Lebih kepada informasi orang tua.

Input

9 Bagaimana ketersediaan sarana dan prasarana dalam menunjang penyelenggaraan program inklusi?

Saya sebagai komite di SD itu menurutku kurang, infonya dapat apa gitu dari dinas.

10 Apa saja sarana dan prasarana yang dimiliki sekolah dalam

menyelenggarakan

(44)

140 pendidikan inklusi?

11 Apakah sarana dan prasarana yang dimiliki sudah memenuhi kebutuhan seluruh siswa yang

berkebutuhan khusus?

Kurang juga menurutku dari laporan pihak sekolah dinas hanya beberapa kali memberikan bantuan saja.

12 Kurikulum apa yang digunakan dalam program inklusi di SDN Klero 02?

Setahuku ya KTSP itu tapi kadang ada guru SLB datang kesana membantu jadi mungkin dimodifikasi dengan kurikulum SLB. 13 Apakah bapak/ibu pernah

mengikuti pelatihan tentang pelaksanaan pendidikan inklusi?

-

14 Apakah ada guru

pendamping khusus untuk menyelenggarakan

pendidikan inklusi?

SD sana mengangkat salah satu guru yang bernama bu Nanis untuk mengajar anak-anak yang kurang bisa mengikuti pelajaran.

Proses

15 Apakah Bapak /Ibu telah membuat perencanaan pembelajaran yang telah dimodifikasi sesuai

karakteristik peserta didik? -

16 Apakah ada pengaturan tempat duduk bagi siswa berkebutuhan khusus dalam

(45)

141 pelaksanaan PBM?

17 Apakah ada proses pendampingan terhadap anak berkebutuhan khusus pada saat pembelajaran berlangsung?

Tidak tahu.

18 Apakah bapak/ibu

menggunakan alat penilaian khusus sesuai dengan karakteristik peserta didik?

-

19 Bagaimana pembiayaan penyelenggaraan program inklusi?

Dari BOS yang saya tau karena Pak Kepala Sekolahnya bilang gitu. 20 Apakah ada monitoring dan

supervisi yang dilakukan oleh Dinas terkait

penyelenggaraan program inklusi?

Tidak tahu.

Produk

21 Bagaimana perkembangan atau prestasi ABK dari segi akademik?

Kurang paham masalah itu.

22 Bagaimana perkembangan atau prestasi ABK dari segi non akademik?

Kurang paham juga.

23 Berapa jumlah lulusan peserta didik yang ABK sejak SDN Klero 02

menyelenggarakan program

(46)

142 sekolah inklusi?

24 Apa faktor pendukung penyelenggaraan program inklusi

Masyarakat yang sangat antusias menyekolahkan anaknya di SD ini.

25 Apa yang menjadi hambatan dalam melaksanakan

program sekolah inklusi?

Menurut saya karena saya juga guru butuh bantuan sarana prasarana, sekolah inklusi harusnya ada dana sendiri untuk

pengembangan, ada ahli yang terlibat dan banyak hal lagi yang menjadi hambatan.

26 Bagaimana cara menghadapi hambatan yang ada

pelaksanaan program sekolah inkulsi?

Langkah dari SD itu sudah tepat karena mengangkat guru buat bantu anak-anak yang kurang dalam belajar khususnya. 27 Apa harapan bapak/ibu

dengan adanya program sekolah inklusi?

Campur tangan pemerintah sangat dibutuhkan dalam

penyelenggaraan sekolah inklusi ini jangan dibuat tapi tidak di bantu kasihan SD yang

(47)

143

Hasil Wawancara

Informan : Bapak Sup

Jabatan : Komite Sekolah Hari,tanggal : Senin, 16 Mei 2016

NO Pertanyaan Jawaban

Konteks

1 Apa yang melatarbelakangi sekolah ini

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Bapak Kepala Sekolahnya matur karena ditunjuk oleh dinas sehingga menyelenggarakan sekolah inklusi. 2 Apa yang menjadi tujuan

dalam penyelenggaraan program inklusi di SDN Klero 02?

Memfasilitasi ABK untuk belajar mandiri menurut saya.

3 Apakah sekolah mempunyai izin penyelenggaraan dari Dinas?

Tidak tahu kalau soal itu.

4 Apakah sekolah memiliki pedoman penyelenggaraan program inklusi?

Tidak tahu, seharusnya punya.

5 Apakah sekolah melakukan kerjasama dengan lembaga/ instansi yang mendukung terselenggaranya program sekolah inklusi?

Tidak tahu juga sudah ada kerjasama apa belum dengan pihak uar.

6 Siapa yang menjadi sasaran peserta didik di program inklusi?

(48)

144 7 Apakah dalam PPDB

dilakukan proses seleksi bagi anak berkebutuhan khusus?

Tidak setahuku.

8 Bagaimana dan darimana pihak sekolah tahu informasi tentang anak yang diterima dinyatakan berkebutuhan khusus?

Orang tua biasanya.

Input

9 Bagaimana ketersediaan sarana dan prasarana dalam menunjang penyelenggaraan program inklusi?

Masih sedikit kelihatannya.

10 Apa saja sarana dan prasarana yang dimiliki sekolah dalam

menyelenggarakan pendidikan inklusi?

Dulu katanya dapat bantuan alat masak dan alat musik, itu laporan dari pihak sekolah ke komite.

11 Apakah sarana dan prasarana yang dimiliki sudah memenuhi kebutuhan seluruh siswa yang

berkebutuhan khusus?

Kurang kali ya kan anak-anak ini beda

kebutuhannya.

12 Kurikulum apa yang digunakan dalam program inklusi di SDN Klero 02?

(49)

145

mempermudah ABK menerima materi.

13 Apakah bapak/ibu pernah mengikuti pelatihan tentang pelaksanaan pendidikan inklusi?

-

14 Apakah ada guru

pendamping khusus untuk menyelenggarakan

pendidikan inklusi?

Ada kelihatannya.

Proses

15 Apakah Bapak /Ibu telah membuat perencanaan pembelajaran yang telah dimodifikasi sesuai

karakteristik peserta didik? -

16 Apakah ada pengaturan tempat duduk bagi siswa berkebutuhan khusus dalam pelaksanaan PBM?

Gak tau mbak.

17 Apakah ada proses pendampingan terhadap anak berkebutuhan khusus pada saat pembelajaran berlangsung?

(50)

146 18 Apakah bapak/ibu

menggunakan alat penilaian khusus sesuai dengan karakteristik peserta didik?

-

19 Bagaimana pembiayaan penyelenggaraan program inklusi?

Masih BOS satu-satunya dana yang ada.

20 Apakah ada monitoring dan supervisi yang dilakukan oleh Dinas terkait

penyelenggaraan program inklusi?

Seharusnya ada karena program ini yang

menunjuk dinas, sekolah hanya menjalankan tapi dari laporan Bapak Kepala Sekolah belum pernah ada monitoring jadi sekolah selama ini jalan aja dan seharusnya ada pendampingan karena SD ini butuh pendampingan untuk tetap dapat

melaksanakan program inklusi ini.

Produk

21 Bagaimana perkembangan atau prestasi ABK dari segi akademik?

(51)

147 22 Bagaimana perkembangan

atau prestasi ABK dari segi non akademik?

Kalau yang ini mungkin lebih baik karena

biasanya ABK kan lebih menonjol dari sisi seni, olah raganya.

23 Berapa jumlah lulusan peserta didik yang ABK sejak SDN Klero 02

menyelenggarakan program sekolah inklusi?

Gak tahu.

24 Apa faktor pendukung penyelenggaraan program inklusi

Dari pemerintah pernah mendapatkan bantuan alat pembelajaran.

25 Apa yang menjadi hambatan dalam melaksanakan

program sekolah inklusi?

Banyak mbak, gak ada guru pendamping, sarana prasarana kurang, buku-buku referensi untuk ngajar ABK saya tahu karena saya juga seorang guru betapa sulitnya mengajari mereka sedangkan anak normal saja ada yang susar ko apalagi mereka yang punya kekurangan. 26 Bagaimana cara menghadapi

hambatan yang ada pelaksanaan program sekolah inkulsi?

SD sana bagus lo mbak sekolah sudah

(52)

guru-148

guru disana pelatihan itu yang saya tahu.

27 Apa harapan bapak/ibu dengan adanya program sekolah inklusi?

Selaku komite saya berharap program ini tetep ada dan terus ditingkatkan dan pemerintah

memfasilitasinya aagar anak-anak yang istimewa ini dapat tetap

(53)

149

Lampiran 2

Dokumentasi

No Data Yang dibutuhkan Keadaan Keterangan Ada Tidak

Konteks

1 Pedoman pendidikan

inklusi v

Buku pedoman ada, namun juknis

pelaksanaan hanya kepala sekolah yang mempunyai

2 Bukti Kerjasama

dengan pihak luar v

Ada kerjasama dengan pihak luar namun buti secara tetulis tidak ada

3

Daftar peserta didik (Data anak

berkebutuhan khusus) v

Terdapat 12 ABK yang terlayani pada program inklusi saat ini

Input

4 Buku iventaris v

Terdapat berbagai alat keterampilan untuk menunjang

pembelajaran

5 Kurikulum v

Kurikulum telah mengalami modifikasi dibeberapa komponen

6 Bukti mengikuti Diklat v

Belum semua guru pernah mengikuti diklat atau sejenisnya tentang pendidikan inklusi

7 Data guru v

Guru umum sudah memenuhi namun untuk GPK yang sesuai kompetensi belum ada Proses

7 Perencanaan

pembelajaran v

RPP untuk guru GPK telah dimodifikasi.

8 Program evaluasi

Proses penilaian ABK berbeda dengan anak normal lainya

(54)

150

hanya didanai oleh dana BOS

10 monitoring dan

supervise v

Belum adanya monitoring dan supervisi dari dinas terkait

Produk

11 Prestasi peserta didik v

Prestasi akademik hanya memenuhi KKM saja dan prestasi non akademik cukup baik, ada yang mempunyai bakat menggambar namun belum pernah juara.

(55)

151

Lampiran 3

Foto Dokumentasi

(56)
(57)
(58)
(59)
(60)

156

(61)
(62)
(63)

159

(64)
(65)
(66)

Referensi

Dokumen terkait

Media yang digunakan oleh guru juga disamakan dengan siswa lain, tidak ada media khusus untuk siswa inklusi karena jenis kebutukan khusus anak tersebut adalah Slow learner

Bagi Kepala Sekolah, agar penyelenggaraan pendidikan inklusi yang dipimpinnya bisa berhasil, dalam pengadaan guru pembimbing khusus (GPK) perlu berkoordinasi dengan

Pelaksana kebijakan mengetahui dengan jelas informasi mengenai program inklusi dan bagaimana menjalankannya Informasi dalam proses komunikasi dinilai sangat baik jika

Sekolah inklusi dimaksudkan untuk memperpendek akses pendidikan bagi ABK yang biasanya bertempat tinggal jauh dari pusat kota dimana terdapat Sekolah Luar Biasa

terakomodir dengan baik padahal semua siswa termasuk siswa ABK. Berdasarkan Permendiknas No. 70 Tahun 2009 tentang Pendidikan Inklusi bagi Siswa yang Memiliki Kelainan

4.Melalui penjelasan dari guru, siswa dapat membedakan antara pengungkit, bidang miring, katrol dan roda dengan benar.. Pesawat sedehana yang dibedakan berdasarkan

inidiperoleh gambaran bahwa dalam manajemen rekrutmen/identifikasi anak yang dilakukan oleh para guru dan para pembimbing khusus bagi anak yang membutuhkan pelayanan

mengadakan penelitian dengan judul “Kesiapan Sekolah Dasar Dalam Penerapan Pendidikan Inklusi Untuk Anak Berkebutuhan