• Tidak ada hasil yang ditemukan

TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia. Oleh. Mastini S

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia. Oleh. Mastini S"

Copied!
19
0
0

Teks penuh

(1)

i

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS CERPEN MELALUI METODE PEMBELAJARAN BERBASIS PENGALAMAN

DAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS VII D SMP NEGERI 1 JUWANA

TESIS

Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia

Oleh Mastini S841502009

PROGRAM PASCASARJANA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA 2016

(2)
(3)
(4)
(5)

v MOTTO

“Sesungguhnya sholatku, ibadahku, hidup dan matiku hanyalah untuk Allah, Tuhan seluruh alam”

(Terjemahan QS.Al An’am: 162)

Bersemangatlah meraih apa yang bermanfaat bagimu, mohonlah pertolongan kepada Allah, jangan pernah menyerah dan merasa lemah”

(H.R. Abu Hurairah)

“Meraih kesuksesan perlu kesabaran dan keuletan. Orang yang sukses bukanlah orang yang tidak pernah gagal. Orang sukses adalah orang yang tidak pernah berpikir dirinya kalah. Manakala ia jatuh, ia bangkit kembali, belajar dari kesalahannya dan

bergerak maju menuju hal yang lebih baik” (Abu Al Ghifari)

(6)

vi

PERSEMBAHAN

Tesis ini penulis persembahkan kepada:

Abiku (H. Suparno) dan Umiku (Hj. Parini), terima kasih untuk kasih sayang, lantunan doa yang senantiasa mengalun dan kerja keras untuk mewujudkan segala impianku

Imamku, suami tercinta (Drs. H. Dwi Yulianto, M.Pd.)

Terima kasih untuk segenap cinta, segenap motivasi dengan mengizinkanku menapaki hasrat menempa jati diri

Adik-adikku (Wati’- Latif dan Hang-Toni) Terima kasih untuk kasih sayang dan dukungan doa

Buah hati penyejuk hatiku:

Rahmania Yasmin Syahira dan Qonita Khalish Nurin Imanina Almamater

(7)

vii

Alhamdulillah, segala puji bagi Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis ini dengan baik.

“Peningkatan Keterampilan Menulis Cerpen Melalui Metode Pembelajaran Berbasis Pengalaman dan Media Audiovisual Pada Siswa Kelas VII D SMP Negeri 1 Juwana” penulis angkat sebagai judul tesis dalam rangka untuk menyelesaikan studi di Program Studi Bahasa Indonesia, Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Penulis menyadari tesis ini tidak akan terwujud tanpa bimbingan dan dukungan dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini, peneliti ingin menyampaikanrasa terima kasih dan memberikan apresiasi secara tulus kepada semua pihak, terutama kepada:

1. Prof. Dr. Ravik Karsidi, M.S., Selaku Rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberi kesempatan untuk menuntut ilmu di Program Studi S2 Pendidikan Bahasa Indonesia Universitas Sebelas Maret Surakarta; 2. Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd. selaku Dekan FKIP Universitas Sebelas Maret

Surakarta yang telah memberi kesempatan untuk belajar di Universitas Sebelas Maret Surakarta;

3. Prof. Dr. Andayani, M.Pd., selaku Kepala Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia yang telah memberikan izin penulisan dan memberikan dukungan sehingga tesis ini dapat terselesaikan dengan lancar;

4. Prof. Dr. Sarwiji Suwandi, M.Pd., selaku dosen pembimbingI dan Dr. Sumarwati, M.Pd., selaku dosen pembimbing II yang dengan sabar meluangkan waktu untuk memberikan arahan, bimbingan, dan motivasikepada penulis sehingga tesis ini dapat terselesaikan dengan baik dan tepat waktu;

5. Drs. Mashuri, M.Pd. selaku kepala SMPN 1 Juwana, yang telah memberikan izin penelitian terkait dengan pengambilan data di sekolah;

6. Ibu Alis Wahyuni, S.Pd. selaku guru mata pelajaran bahasa Indonesia yang bersedia menjadi kolaboran dalam penelitian di SMP Negeri 1 Juwana

(8)

viii

7. Bapak dan ibu dosen di Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia PPs UNS yang telah memberikan banyak ilmu yang bermanfaat sehingga dapat menambah pengetahuan untuk bekal penulis di masa mendatang;

8. Para siswa kelas VII D SMP Negeri 1 Juwana yang telah bersedia membantu dalam penelitian ini;

9. Mahasiswa Program Studi S2 Pendidikan Bahasa Indonesia angkatan 2015/2016 PPS UNS, yang telah berjuang bersama tiada henti, saling membantu dan memberi motivasi sehingga perkuliahan ini terasa sangat mengesankan;

10. Seluruh karyawan Program Pascasarjana UNS yang telah membantu dengan memberikan pelayanan terbaik selama penulisan tesis ini.

11. Semua pihak yang telah memberikan bantuannya sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis ini.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa tesis ini masih jauh dari kesempurnaan.Oleh karena itu,kritik dan saran yang membangun sangat penulis harapkan demi kesempurnaan tesis ini agar menjadi lebih baik dan bermanfaat bagi penulis khususnya dan pembaca pada umumnya. Amiin.

Surakarta, Agustus2016

(9)

ix

Mastini.NIM S841502009.Peningkatan Keterampilan Menulis Cerpen Melalui Metode Pembelajaran Berbasis Pengalaman dan Media Audiovisual Pada Siswa Kelas VII D SMP Negeri 1 Juwana Tahun Ajaran 2015/2016. TESIS. Pembimbing I: Prof. Dr. Sarwiji Suwandi, M.Pd., Pembimbing II: Dr. Sumarwati, M.Pd. Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia. Program Pascasarjana, Universitas Sebelas Maret, Surakarta. 2016.

ABSTRAK

Keterampilan menulis cerita pendek merupakan keterampilan yang harus dikuasai oleh siswa kelas VII semester genap. Pada kenyataannya keterampilan menulis cerita pendek di SMP Negeri 1 Juwana masih tergolong rendah. Penelitian ini bertujuan: (1) meningkatkan kualitas proses pembelajaran menulis cerpen dan (2) meningkatkan keterampilan menulis cerpen melalui penerapan metode pembelajaran berbasis pengalaman dan media audiovisual pada siswa kelas VII D SMP Negeri 1 Juwana.

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam dua siklus, yaitu siklus I dan siklus II. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VII D dan guru bahasa Indonesia. Sumber data penelitian ini adalah peristiwa proses pembelajaran, informan, dan dokumentasi. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan pengamatan, pemberian tugas, wawancara, dan analisis dokumen. Uji validitas data menggunakan triangulasi dan review informan. Teknik analisis data dengan menggunakan teknik deskriptif komparatif dan analisis kritis. Pelaksanaan penelitian dimulai dari survei awal, siklus I sampai siklus II. Setiap siklus terdiri atas empat tahap, yakni: (1) perencanaan tindakan; (2) pelaksanaan tindakan; (3) observasi tindakan; dan (4) analisis dan refleksi.

Berdasarkan data penelitian dapat disimpulkan bahwa penerapan metode pembelajaran berbasis pengalaman dan media audiovisual dapat meningkatkan kualitas proses pembelajaran menulis cerpen dan meningkatkan keterampilan menulis cerpen pada siswa kelas VII D SMP Negeri 1 Juwana tahun ajaran 2015/2016. Peningkatan kualitas proses pembelajaran menulis cerpen ditandai dengan peningkatan kinerja guru dan kinerja siswa. Nilai rata-rata kinerja siswa pada kondisi awal sebesar 60,62, siklus I sebesar 76,56, dan siklus II sebesar 85,78. Nilai rata-rata kinerja guru pada kondisi awal sebesar 73 dengan kriteria cukup, siklus I mendapatkan 77 dengan kriteria cukup, dan siklus II mencapai 84 dengan kriteria baik. Peningkatan kerterampilan menulis cerpen ditandai dengan meningkatnya jumlah siswa yang mencapai KKM. Pada kondisi awal nilai rata-rata keterampilan menulis cerpen sebesar 69,84 dengan persentase 25%. Siklus I nilai rata-rata mencapai 78,12 dengan persentase 65,62%, dan siklus II nilai rata-rata mencapai 81,56 dengan persentase 84,38%.

Kata kunci: Keterampilan menulis cerita pendek, metode pembelajaran berbasis pengalaman, media audiovisual

(10)

x

Mastini. NIM S841502009. The Improvement of Students’ Writing Short Stories Text Using Experiential Learning Method and Audiovisual Media at SMP Negeri 1 Juwana Class VII D in the Academic Year of 2015/2016. THESIS. Supervisor I: Prof. Dr. Sarwiji Suwandi, M.Pd., Supervisor II: Dr. Sumarwati, M.Pd. Magister of Pendidikan Bahasa Indonesia Study Program, Sebelas Maret University, Surakarta. 2016.

ABSTRACT

The skill of writing short stories text is a skill that students seven class . However, at SMP Negeri 1 Juwana, the students’ writing skill was still low. Accordingly, this study aims at (1) improving the learning-process quality in writing short stories text; and (2) improving skill of writing short stories text using experiential learning method for students of seven grade D of SMP Negeri 1 Juwana.

This research is a classroom action research where two cycles consists of planning, acting, observing, and reflecting. The subject of this research was the D class of seven grade students of SMP Negeri 1 Juwana and teachers as collaborators.The sources of the study are the observation from learning process, information, and documentation. Observation, test, depth interview, and document analysis were the techniques employed in collecting the data. To validate, triangulation sources, triangulation of techniques, and informant review were used. The techniques of analyzing the data were comparative descriptive and critical analysis. The study was begun from survey, cycle I to cycle II. Every cycle consists of four stages; (1) planning; (2) action; (3) observation; and (4) analysis and reflection.

Based on the data research can be concluded that the implementation of experiential learningmethod and media audiovisual will improve the students’ learning process quality in writing short stories text as well as the students’ skill of writing short stories text was the D class of seven grade students of SMP Negeri 1 Juwana academic year 2015 / 2016. The improvement of the quality of learning process was signified from both students and teacher’s performances. For students’ performance in terms of activeness, the average score performance students on initial conditions of 60,62 , cycle I of 76,56 , and cycle II of 85,78 .The average value of the performance of students on initial conditions 60,62 as much as , cycle I 76,56 as much as , and the cycle II of 85,78 The average value of the performance of teachers on initial conditions 73 criteria enough , get the cycle with the criteria for 77 enough , and the cycle II 84 criteria good An improved in skill writing short stories marked by increasing the number of studentOn initial conditions the average value of skill writing short stories as much as 69,84 with the percentage of 25 percent. Cycle I the average value of 78,12 reached with the percentage of 65,62 % , and the cycle II the average value of 81,56 reached with the percentage of 84,38 % of them passed the minimum score.

Keywords: skill of writing short stories text, Experiential Learning Method , audiovisual media

(11)

xi DAFTAR ISI

JUDUL ... i

PENGESAHAN TESIS ... ii

PENGESAHAN UJIAN ... iii

PERNYATAAN ORISINALITAS DAN HAK PUBLIKASI ... iv

MOTTO……….v

KATA PERSEMBAHAN ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

ABSTRAK ... ix

ABSTRACT ... x

DAFTAR ISI ... xi

DAFTAR TABEL ... xii

DAFTAR GAMBAR ... xiii

DAFTAR LAMPIRAN ... xiv

BAB I PENDAHULUAN ... … 1

A. Latar Belakang Masalah ... … 1

B. Rumusan Masalah ... … 7

C. Tujuan Penelitian ... …. 7

D. Manfaat Penelitian ... …. 8

1. Manfaat Teoretis………...8

2. Manfaat Praktis………..8

BAB II LANDASAN TEORI ... …10

A. Tinjauan Pustaka ... …10

B. Kajian Teori ………...12

1. Hakikat Pembelajaran Sastra di Sekolah………... 13

2. Hakikat Keterampilan Menulis Cerpen ……….14

b. Pengertian Keterampilan ………. 14

c. Pengertian Menulis………15

d. Jenis-jenis Menulis……… 16

(12)

xii

3. Hakikat Cerita Pendek……… 21

a. Pengertian Cerita Pendek………. 21

b. Struktur Cerita Pendek………. 22

c. Unsur-unsur Cerita Pendek……….. 24

d. Kriteria Pemilihan Cerita pendek………. 35

4. Hakikat Metode Pembelajaran Berbasis Pengalaman……… 37

a. Pengertian Metode Pembelajaran………. 37

b. Hakikat Metode Pembelajaran Berbasis Pengalaman………….. 38

c. Langkah-langkah Menulis Cerpen dengan Metode Pembelajaran Berbasis Pengalaman……… 39

d. Manfaat Metode Pembelajaran Berbasis Pengalaman………… 41

5. Hakikat Media Audiovisual……… 42

a. Pengertian Media Pembelajaran……….. 42

b. Jenis Media Pembelajaran……… 43

c. Kriteria Pemilihan Media Pembelajaran……….. 43

d. Fungsi Media Pembelajaran………. 44

e. Media Audiovisual……… 45

f. Kelebihan dan Kekurangan Media Audiovisual.………. 46

6. Penerapan Metode Pembelajaran Berbasis Pengalaman dan MediaAudiovisualdalamPembelajaranMenulis Cerpen……….47

7. Penilaian Kualitas Proses Pembelajaran Menulis Cerpen……… 48

a. Penilaian Kualitas Proses Pembelajaran……… 48

1) Pengertian Penilaian……….. 48

2) Kualitas Proses Pembelajaran……… 50

3) Indikator Kualitas Pembelajaran……… 50

a) Kinerja Guru………...50

b) Kinerja Siswa………..51

b. Penilaian Keterampilan Menulis Cerita Pendek……….59

C. Kerangka Berpikir……… 60

(13)

xiii

BAB III METODE PENELITIAN……… 63

A. Tempat Penelitian……… 63

B. Waktu Penelitian………... 63

C. Jenis Penelitian………. 64

D. Subjek Penelitian………. 65

E. Sumber Data Penelitian……… 65

F. Teknik Pengumpulan Data……….. 66

G. Uji Keabsahan Data………. 69

H. Teknik Analisis Data……… 70

I. Indikator Keberhasilan Tindakan……….. 71

J. Prosedur Penelitian………... 72

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN………. 80

A. Deskripsi Lokasi Penelitian……….. 80

1. Lingkungan Sekolah………..80

a. Letak Sekolah ………. 81

b. Karakteristik Siswa………81

B. Deskripsi Kondisi Pratindakan………82

C. Deskripsi Hasil Tindakan……… 90

1. Siklus I……… 90

a. Perencanaan Tindakan……… 90

b. Pelaksanaan Tindakan………. 92

c. Observasi………. 98

d. Analisis dan Refleksi……….. 106

2. Siklus II………. 107

a. Perencanaan Tindakan……… 107

b. Pelaksanaan Tindakan………. 108

c. Observasi………. 114

d. Analisis dan Refleksi……….. 120

D. Deskripsi Antarsiklus………. 122 1. Peningkatan Kualitas Proses Pembelajaran Menulis Cerpen

(14)

xiv

Pengalaman dan Media Audiovisual……….124

2. Peningkatan Keterampilan Menulis Cerpen………128

E. Pembahasan………134

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN………141

A. Simpulan………. 141

B. Implikasi………. 142

C. Saran……….. 150

DAFTAR PUSTAKA……… 153 LAMPIRAN………

(15)

xv

DAFTAR TABEL

1. Indikator Keberhasilan Tindakan ... 71

2. Jumlah Siswa SMP Negeri 1 Juwana Tahun Pelajaran 2015/2016 ... 82

3. Distribusi Frekuensi Nilai Menulis Cerpen (Pratindakan) ... 86

4. Hasil Analisis Tes Keterampilan menulis Cerpen (Pratindakan) ... 87

5. Distribusi Frekuensi Hasil Kinerja Siswa Siklus I ... 101

6. Nilai Rata-rata Kinerja Siswa Siklus I……… 103

7. Distribusi Frekuensi Nilai Menulis Cerpen Siklus I ……….104

8. Hasil Analisis Tes Keterampilan Menulis Cerpen Siklus I………106

9. .Distribusi Frekuensi Hasil Kinerja Siswa Siklus II……….116

10.Nilai Rata-rata Kinerja Siswa Siklus II……….. 118

11. Distribusi Frekuensi Nilai Menulis Cerpen Siklus II……… 119

12. Hasil Analisis Tes Keterampilan Menulis Cerpen Siklus II………. 120

13. Rekapitulasi Nilai Rata-rata Kinerja Siswa ………... 128

14. Peningkatan Keterampilan Menulis Cerpen Siklus I dan Siklus II………… 129

15. Nilai Terendah, Nilai Tertinggi, dan Nilai Rata-rata Keterampilan Menulis Cerpen ……….... 130

16. Persentase Ketuntasan Belajar Siswa………... 131

(16)

xvi

DAFTAR GAMBAR

1. Siklus Metode Pembelajaran Berbasis Pengalaman ... 41

2. Kerangka Berpikir ... 61

3. Siklus Penelitian Tindakan Kelas ... 72

4. Lokasi SMP Negeri 1 Juwana ... 80

5. Diagram Nilai Keterampilan Menulis Cerpen (Pratindakan) ... 87

6. Diagram Nilai Keterampilan Menulis Cerpen Siklus I………...105

7. Diagram Nilai Keterampilan Menulis Cerpen Siklus II ... 120

8. Diagram Peningkatan Nilai Kinerja Guru………126

9. Diagram Peningkatan Nilai Rata-rata Kinerja Siswa……… 128

10.Diagram Peningkatan Nilai Keterampilan Menulis Cerpen………. 131

11.Peningkatan Ketuntasan Nilai Keterampilan Menulis Cerpen Pratindakan, Siklus I, dan Siklus II………...132

(17)

xvii

DAFTAR LAMPIRAN

1. Rincian Kegiatan Penelitian Tindakan Kelas Menulis Cerpen……….. 159

2. Silabus Pembelajaran ... 160 3a.RPP Pratindakan………..176 3b.Penelaahan RPP Pratindakan ... 186 4. RPP Siklus I ... 196 5. Penelaahan RPP Siklus I ... 208 6. RPP Siklus II………218 7. Penelaahan RPP Siklus II ... 229

8a. Model Penilaian Kinerja Siswa… …..………239

9. Pedoman Kinerja Siswa (Pratindakan, Siklus I, Siklus II)………..240

9b. Hasil Observasi Kinerja Siswa Pratindakan ... 243

10.Hasil Observasi Kinerja Siswa Siklus I………..246

11.Hasil Observasi Kinerja Siswa Siklus II ... 249

12.Pedoman Kinerja Guru ... 252

13.Hasil Observasi Kinerja Guru Pratindakan ... 256

14b.Hasil Observasi Kinerja Guru Siklus I ... 269

15b. Hasil Observasi Kinerja Guru Siklus II ... 274

16a Pedoman Wawancara Guru Pratindakan ... 286

16b. Hasil Wawancara dengan Guru (Pratindakan) ... 287

17. Pedoman Wawancara dengan Guru Sesudah Tindakan ... 290

18. Hasil Wawancara dengan Guru Sesudah Tindakan ... 292

19. Pedoman Wawancara Siswa Pratindakan ... 295

20. Hasil Wawancara Siswa Pratindakan ... 297

21. Pedoman Wawancara Siswa Sesudah Tindakan ... 30

22. Hasil Wawancara Siswa Sesudah Tindakan ... 303

23. Model Penilaian Keterampilan Menulis Cerpen……….. 304

24. Rubrik Penilaian Tugas Membuat Cerpen…………... 307

25. Daftar Nilai Hasil Tes Keterampilan Menulis Cerpen Pratindakan ... 308

26. Daftar Nilai Hasil Tes Keterampilan Menulis Cerpen Siklus I ... 309

(18)

xviii

28. Sampel Hasil Menulis Cerpen Pratindakan………311

29.Sampel Hasil Menulis Cerpen Siklus I...316

30. Sampel Hasil Menulis Cerpen Siklus II……….320

31. Contoh Cerpen untuk Pembelajaran Siklus I ... 326

32. Contoh Cerpen untuk Pembelajaran Siklus II ... 327

33. Foto Pembelajaran pada Pratindakan ... 329

34. Foto Pembelajaran pada Siklus I………330

35. Foto Pembelajaran pada Siklus II………...331

36. Catatan Lapangan Pratindakan………. 332

37. Catatan Lapangan Siklus I………..335

38. Catatan Lapangan Siklus II……….343

(19)

Referensi

Dokumen terkait

[r]

This thesis entitles “A Study of Psychopathic Personality through The Leading Character in Thomas Harris’ Novel Hannibal Rising ”. This thesis discusses about the characteristics

Jawaban dari anda nantinya akan saya sampaikan dalam bentuk skripsi dengan judul “ Hubungan Antara Motivasi Belajar, Disiplin Belajar Dan Lingkungan Belajar Dengan Prestasi Belajar

Dari konsep tasawuf yang sudah di jelaskan para pakar pendekatan yang di pakai syekh Abul Hasan asy Syadzili, yang tertuang dalam kitab ini menggunakan pendekatan Tasawuf

Membaca merupakan proses untuk memahami teks dan memahami ide yang terdapat dalm teks. Dalam proses belajar, membaca adalah salah satu kegiatan yang harus

Sedangkan imbalan finansial dibayar tidak langsung biasanya berupa liburan, asuransi, liburan yang dibiayai oleh perusahaan dan dana pension (Slamet, 2011).

PONCO OILFIELD SUPPLIES & SERVICES Sudah Jadi.. 37 037/KPT/13 TOMMY PANGKEY Lulus

mubarok 3058 hipotesis, cara efisien pengumpulan data (observasi, partisipan observasi, wawancara).. SMS (semoga Makin