• Tidak ada hasil yang ditemukan

metode guide note taking dan prediction guide\3.LAMPIRAN\RPP_1_KLS EKSPERMEN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "metode guide note taking dan prediction guide\3.LAMPIRAN\RPP_1_KLS EKSPERMEN"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

82

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ( RPP ) ( Kelas Eksperimen Metode Guide Note Taking )

Mata Pelajaran : Matematika Kelas / Semester : VIII / GENAP Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

Materi Pokok : Keliling Dan Luas Lingkaran

Standar Kompetensi : 4. Menentukan Unsur, Bagian Lingkaran Serta Ukurannya

Kompetensi Dasar : 4.2 Menghitung Keliling Dan Luas Lingkaran. Indikator

1. Kognitif

a. Mengetahui rumus keliling dan luas lingkaran

b. Menghitung keliling dan luas lingkaran

2. Afektif a. Karakter

- Berpikir kritis - Tanggung Jawab - Menghargai - Solidaritas b. Keterampilan Sosial

- Menyampaikan pendapat - Menjadi pendengar yang baik - Kerja sama

Tujuan Pembelajaran 1. Kognitif

RENCANAPELAKSANAANPEMBELAJARAN(RPP)

Lampiran

(2)

83

a. Peserta didik dapat mengetahui rumus keliling dan luas lingkaran

b. Peserta didik dapat menghitung keliling dan luas lingkaran

2. Afektif a. Karakter

- Siswa dilatih untuk berpikir kritis - Siswa dilatih untuk bertanggung jawab - Siswa dilatih untuk menghargai

- Siswa dilatih untuk memiliki solidaritas b. Keterampilan Sosial

- Siswa dilatih untuk menyampaikan pendapat - Siswa dilatih untuk menjadi pendengar yang baik - Siswa dilatih untuk bekerja sama

Metode Pembelajaran : Guide Note Taking Langkah-Langkah

Kegiatan Guru

Kegiatan Siswa

Langkah Pembelajaran

Waktu

 Guru membuka pelajaran dengan mengucapkan salam

 melakukan pengecekan dengan mengabsen siswa.

 Membagikan lembar catatan terbimbingnya yang telah

 Siswa menjawab salam dari guru.

 Siswa

mengacungkan tangan apabila dipanggil namanya.

 Memperhatikan nya

 Langkah pertama

 GNT

15 menit

(3)

84

dipersiapkan.

 Menjelaskan kepada siswa bahwa lembar catatan yang telah dibagikanbelum

lengkap, dan harus diisi ketika guru

menyampaikan materi pembelajaran

 Siswa

mendengarkan penjelasan guru

 Guru menyampaikan materi pembelajaran tentang keliling dan luas lingkaran dengan metode ceramah

 Memberi contoh soal

 Mendengarkan penjelasan guru sambil mengisi lembar catatan yang telah dibagikan berdasarkan penjelasan guru

 Siswa

mengerjakannya

 Langkah

GNT

40 menit

(4)

85

 Meminta beberapa peserta didik membacakan hasil catatannya didepan kelas.

 Membaca hasil catatannya didepan kelas

 Langkah ketiga.

GNT 10

menit

 Memberi kesempatan kepada siswa untuk menarik kesimpulan tentang keliling dan luas lingkaran

 Menarik kesimpulan tentang kelilingbdan luas lingkaran

 Langkah keempat.

Menyimpulkan 10 menit

 Memberikan PR

 Memberikan informasi

bahwa untuk

pertemuan selanjutnya diadakan tes

 Menutup pelajaran dengan mengucapkan salam

 Menulis PR yang diberikan guru

 Mendengarkan informasi

 Siswa menjawab salam dari guru

5 menit

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan tabel r product moment dengan taraf signifikan 5% dengan jumlah responden 30 siswa,maka didapat rtabel sebesar 0,361 karena r11 ¿ rtabel maka soal

Dokumentasi Foto Pelaksanaan Uji Coba Instrumen Dan Pelaksaan Penelitian.. Pelaksanaan Penelitian

[r]

[r]

[r]

Berdasarkan beberapa pengertian di atas dapat disimpulkan bahwa metode guide note taking adalah metode pembelajaran yang fungsinya mengarahkan siswa membuat catatan

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah hasil belajar matematika siswa yang diajar menggunakan metode guide note taking lebih baik

Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif yang bertujuan untuk mengungkapkan cara guru memfasilitasi pembelajaran matematika dengan topic sifat, keliling, dan luas