• Tidak ada hasil yang ditemukan

RPP Kimia Kelas 2 Genap SMK

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "RPP Kimia Kelas 2 Genap SMK"

Copied!
22
0
0

Teks penuh

(1)

PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA

SMK NEGERI KARANGPUCUNG

Jl. Raya Ciporos Karangpucung Telp./ Fax (0280)6261440 Email : [email protected]

CILACAP

KODE POS : 53255

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SEMESTER GENAP

TAHUN 2011/2012

MATA PELAJARAN : KIMIA

KELAS : XI

BIDANG STUDI KEAHLIAN : TEKNOLOGI DAN REKAYASA PROGRAM STUDI KEAHLIAN : TEKNIK OTOMOTIF

KOMPETENSI KEAHLIAN : TEKNIK KENDARAAN RINGAN

STANDAR KOMPETENSI : 1. Menentukan Perubahan Entalpi Berdasarkan

Konsep Termokimia (10 Jam) 2. Mengidentifikasi Faktor-faktor yang

Mempengaruhi Laju Reaksi (10 Jam) 3. Memahami Konsep Kesetimbangan

Reaksi (14 jam)

GURU MATA PELAJARAN : Gregorius Andika Russtyadi, S.Pd

NIP : 19830716 200903 1 008

(2)

Nama Sekolah : SMK N Karangpucung

Mata Pelajaran : Kimia

Kelas / Semester : XI / Genap

Pertemuan ke : 1

Alokasi Waktu : 2 x 45”

Standar Kompetensi : Menentukan Perubahan Entalpi Berdasarkan Konsep Termokimia Kompetensi Dasar : Menjelaskan Entalpi dan Perubahan Entalpi

Indikator :

1. Hukum kekekalan energi dideskripsikan dengan benar

2. Pengertian sistem dan lingkungan dideskripsikan dengan jelas

3. Pengelompokkan sistem ke dalam sistem tertutup, sistem terbuka, dan terisolasi dideskripsikan dengan benar

4. Pengelompokkan reaksi kimia menjadi reaksi eksoterm dan endoterm berdasarkan panas yang dihasilkannya dideskripsikan dengan benar

5. Pengertian entalpi (H) sebagai jumlah kalor yang masuk atau keluar dari sistem pada tekanan tetap dideskripsikan dengan benar.

6. Pengertian perubahan entalpi (ΔH) dideskripsikan dengan benar.

Nilai dan materi yang diintegrasikan : Mandiri, kreatif, rasa ingin tahu, jujur, kerja keras, kerjasama, komunikatif

I. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mempelajari uraian materi kegiatan belajar ini, siswa dapat : 1. Mendeskripsikian hukum kekekalan energi dengan benar

2. Mendeskripsikan pengertian sistem dan lingkungan dengan jelas

3. Mengelompokkan sistem ke dalam sistem tertutup, sistem terbuka, dan terisolasi dengan benar 4. Mengelompokkan reaksi kimia menjadi reaksi eksoterm dan endoterm berdasarkan panas yang

dihasilkannya dengan benar

5. Mendeskripsikan pengertian entalpi (H) sebagai jumlah kalor yang masuk atau keluar dari sistem pada tekanan tetap dengan benar.

6. Mendeskripsikan pengertian perubahan entalpi (ΔH) dengan benar.

II. MATERI PEMBELAJARAN 1. Hukum kekekalan energi 2. Sistem dan lingkungan

(3)

III.PENDEKATAN DAN METODE 1. Pendekatan : Pendekatan Proses

2. Metode : Diskusi Informasi dan Tanya Jawab

IV. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Uraian Waktu

Kegiatan Awal Pendahuluan

1. Berdoa kemudian salam dan presensi siswa

2. Guru menjelaskan indikator dan tujuan pembelajaran yang harus dicapai siswa melalui pembelajaran hari ini

3. Prasyarat pengetahuan : pengertian energi

4. Motivasi : dengan mencontohkan berbagai macam energi dalam kehidupan.

5. Masalah : menanyakan pada siswa tentang perubahan energi 6. Mengkomunikasikan garis besar kompetensi dasar dan

tujuan

15

Kegiatan Inti Eksplorasi

1. Mendengarkan informasi tentang hukum kekekalan energi 2. Mendengarkan tentang sistem dan lingkungan.

3. Membedakan sistem tertutup, terbuka dan terisolasi

4. Mengelompokkan reaksi kimia menjadi reaksi eksoterm dan endoterm berdasarkan panas yang dihasilkan

5. Diskusi dan informasi tentang entalpi sebagai jumlah kalor yang masuk atau keluar pada sistem pada tekanan tetap 6. Diskusi dan informasi tentang perubahan entalpi (∆H) Elaborasi

1. Memberikan kesempatan siswa untuk mengemukakan ide dan hasil pekerjaannya

2. Memberikan kesempatan siswa mengerjakan soal-soal yang berhubungan dengan tujuan pembelajaran

3. Memberikan kesempatan pada siswa untuk berkolaborasi dengan teman lain dalam belajar

Konfirmasi

1. Membahas soal-soal yang telah diberikan

2. Memberikan motivasi kepada siswa yang belum bisa menyelesaikan tugasnya

3. Memberikan tanggapan positif berupa penguatan pada siswa yang telah dapat menyelesaikan tugasnya

70

Kegiatan akhir 1. Bersama siswa merumuskan kesimpulan materi

2. Guru memberikan penugasan secara individu berupa soal-soal untuk dikerjakan dirumah

3. Guru menyampaikan rencana kegiatan pembelajaran pertemuan selanjutnya

4. Mengakhiri pertemuan dengan salam penutup

5

V. ALAT DAN SUMBER BELAJAR

(4)

Karangpucung, 2 Januari 2012 Mengetahui,

WKS 1 Guru Mata Pelajaran

Gunarso, S.Pd Gregorius Andika Russtyadi, S.Pd

NIP. 19781105 200604 1 008 NIP. 19830716 200903 1 008

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

(5)

Mata Pelajaran : Kimia Kelas / Semester : XI / Genap

Pertemuan ke : 2 dan 3

Alokasi Waktu : 4 x 45”

Standar Kompetensi : Menentukan Perubahan Entalpi Berdasarkan Konsep Termokimia Kompetensi Dasar : Menentukan Perubahan Entalpi Reaksi

Indikator :

1. Hukum Hess dideskripsikan dengan jelas

2. Perubahan entalpi reaksi yang dihitung sebagai selisih entalpi produk dan reaktan dideskripsikan dengan benar

3. Besarnya perubahan entalpi reaksi berdasarkan hasil percobaan dihitung dengan benar

Nilai dan materi yang diintegrasikan : Mandiri, kreatif, rasa ingin tahu, jujur, kerja keras, kerjasama, komunikatif

I. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mempelajari uraian materi kegiatan belajar ini, siswa dapat : 1. Mendekripsikan hukum Hess dengan jelas

2. Mendeskripsikan perubahan entalpi reaksi yang dihitung sebagai selisih entalpi produk dan reaktan dengan benar

3. Menghitung besarnya perubahan entalpi reaksi berdasarkan hasil percobaan dengan benar

II. MATERI PEMBELAJARAN 1. Hukum Hess

2. Perhitungan perubahan entalpi

III.PENDEKATAN DAN METODE 1. Pendekatan : Pendekatan Proses

2. Metode : Diskusi Informasi dan Tanya Jawab

IV. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Uraian Waktu

Kegiatan Awal Pendahuluan

1. Berdoa kemudian salam dan presensi siswa

2. Guru menumbuhkan rasa ingin tahu dengan menjelaskan indikator dan tujuan pembelajaran yang harus dicapai siswa melalui pembelajaran hari ini 3. Guru memberi motivasi siswa secara komunikatif dan

kreatif dengan beberapa pertanyaan yang berkaitan dengan hukum Hess dan entalpi reaksi

(6)

4. Mengkomunikasikan garis besar kompetensi dasar dan tujuan

Kegiatan Inti Eksplorasi

1. Mendengarkan informasi tentang hukum Hess

2. Diskusi dan informasi tentang perubahan entalpi reaksi yang dapat dihitung sebagai selisih produk dan reaktan 3. Siswa bekerjasama dalam menghitung besarnya entalpi

reaksi Elaborasi

1. Memberikan kesempatan siswa untuk mengemukakan ide dan hasil pekerjaannya

2. Memberikan kesempatan siswa mengerjakan soal-soal yang berhubungan dengan tujuan pembelajaran

3. Memberikan kesempatan pada siswa untuk berkolaborasi dengan teman lain dalam belajar

Konfirmasi

1. Membahas soal-soal yang telah diberikan

2. Memberikan motivasi kepada siswa yang belum bisa menyelesaikan tugasnya

3. Memberikan tanggapan positif berupa penguatan pada siswa yang telah dapat menyelesaikan tugasnya

2 x 70

Kegiatan akhir 1. Guru melakukan penilaian akhir terhadap materi yang telah diajarkan

2. Bersama siswa merumuskan kesimpulan materi

3. Guru memberikan penugasan secara individu berupa soal-soal untuk dikerjakan dirumah

4. Guru menyampaikan rencana kegiatan pembelajaran pertemuan selanjutnya

5. Mengakhiri pertemuan dengan salam penutup

2 x 5

V. ALAT DAN SUMBER BELAJAR

Buku teks atau buku paket kimia SMK/SMA Kelas XI

Karangpucung, 2 Januari 2012 Mengetahui,

WKS 1 Guru Mata Pelajaran

Gunarso, S.Pd Gregorius Andika Russtyadi, S.Pd

NIP. 19781105 200604 1 008 NIP. 19830716 200903 1 008

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

(7)

Mata Pelajaran : Kimia Kelas / Semester : XI / Genap

Pertemuan ke : 4 dan 5

Alokasi Waktu : 2 x 45”

Standar Kompetensi : Menentukan Perubahan Entalpi Berdasarkan Konsep Termokimia Kompetensi Dasar : Menentukan Kalor Pembakaran Berbagai Bahan Bakar

Indikator :

1. Pengertian kalor pembakaran sebagai kalor yang dilepaskan jika 1 mol bahan bakar dibakar dideskripsikan dengan jelas

2. Percobaan tentang kalor pembakaran berbagai bahan bakar dilakukan dengan benar

Nilai dan materi yang diintegrasikan : Mandiri, kreatif, rasa ingin tahu, jujur, kerja keras, kerjasama, komunikatif

I. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mempelajari uraian materi kegiatan belajar ini, siswa dapat :

1. Mendeskripsikan pengertian kalor pembakaran sebagai kalor yang dilepaskan jika 1 mol bahan bakar dibakar dengan jelas

2. Melakukan percobaan tentang kalor pembakaran berbagai bahan bakar dengan benar

II. MATERI PEMBELAJARAN 1. Deskripsi kalor pembakaran

2. Mengenal bahan bakar dan kalor pembakarannya 3. Aplikasi kalor pembakaran dari bahan bakar

III.PENDEKATAN DAN METODE 1. Pendekatan : Pendekatan Proses

2. Metode : Diskusi Informasi dan Tanya Jawab

IV. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Uraian Waktu

Kegiatan Awal Pendahuluan

1. Berdoa kemudian salam dan presensi siswa

2. Guru menjelaskan indikator dan tujuan pembelajaran yang harus dicapai siswa melalui pembelajaran hari ini

3. Prasyarat pengetahuan : pengertian kalor

4. Motivasi : dengan mencontohkan berbagai macam kalor dalam kehidupan sehari-hari

5. Mengkomunikasikan garis besar kompetensi dasar dan tujuan

(8)

Kegiatan Inti Eksplorasi

1. Mendengarkan informasi tentang pengertian kalor pembakaran

2. Diskusi dan informasi tentang kalor pembakaran berbagai bahan bakar

Elaborasi

1. Memberikan kesempatan siswa untuk mengemukakan ide dan hasil pekerjaannya

2. Memberikan kesempatan siswa mengerjakan soal-soal yang berhubungan dengan tujuan pembelajaran

3. Memberikan kesempatan pada siswa untuk berkolaborasi dengan teman lain dalam belajar

Konfirmasi

1. Membahas soal-soal yang telah diberikan

2. Memberikan motivasi kepada siswa yang belum bisa menyelesaikan tugasnya

3. Memberikan tanggapan positif berupa penguatan pada siswa yang telah dapat menyelesaikan tugasnya

70

Kegiatan akhir 1. Bersama siswa merumuskan kesimpulan materi

2. Guru memberikan penugasan secara individu berupa soal-soal untuk dikerjakan dirumah

3. Guru memberikan catatan-catatan penting mengenai materi pokok yang harus dikuasai siswa

4. Mengakhiri pertemuan dengan salam penutup

5

Pertemuan ke 5 : evaluasi/ uji kompetensi.

V. ALAT DAN SUMBER BELAJAR

Buku teks atau buku paket kimia SMK/SMA Kelas XI

VI. PENILAIAN

A. Prosedur :

1. Penilaian hasil belajar 2. Penilaian bersifat individual 3. KKM : 73

4. Bentuk soal : pilihan ganda 5. Durasi waktu : 30 menit

B. Instrumen Penilaian

(9)

Karangpucung, 2 Januari 2012 Mengetahui,

WKS 1 Guru Mata Pelajaran

Gunarso, S.Pd Gregorius Andika Russtyadi, S.Pd

NIP. 19781105 200604 1 008 NIP. 19830716 200903 1 008

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Nama Sekolah : SMK N Karangpucung

(10)

Kelas / Semester : XI / Genap

Pertemuan ke : 6 dan 7

Alokasi Waktu : 4 x 45”

Standar Kompetensi : Mengidentifikasi Faktor-faktor yang Mempengaruhi Laju Reaksi Kompetensi Dasar : Menentukan Laju Reaksi dan Orde Reaksi

Indikator :

1. Definisi laju reaksi sebagai perubahan konsentrasi reaktan atau produk terhadap perubahan waktu dideskripsikan dengan benar.

2. Pengertian tetapan laju reaksi sebagai perbandingan laju reaksi terhadap perubahan konsentrasi reaktan dideskripsikan dengan benar.

3. Hukum laju reaksi sebagai hubungan antara laju reaksi, tetapan laju reaksi, dan konsentrasi yang dipangkatkan dengan bilangan eksponensial yang disebut orde reaksi ( V = K [X]a [Y]b )

dideskripsikan dengan benar.

4. Penentuan orde reaksi dan tetapan laju reaksi berdasarkan data konsentrasi reaktan dan laju reaksi dijelaskan dengan benar.

5. Orde reaksi ditunjukkan dengan melihat bentuk grafik laju reaksi terhadap konsentrasi.

Nilai dan materi yang diintegrasikan : Mandiri, kreatif, rasa ingin tahu, jujur, kerja keras, kerjasama, komunikatif

I. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mempelajari uraian materi kegiatan belajar ini, siswa dapat :

1. Menjelaskan definisi laju reaksi sebagai perubahan konsentrasi reaktan atau produk terhadap perubahan waktu dengan benar.

2. Menjelaskan pengertian tetapan laju reaksi sebagai perbandingan laju reaksi terhadap perubahan konsentrasi reaktan dengan benar.

3. Menjelaskan hukum laju reaksi sebagai hubungan antara laju reaksi, tetapan laju reaksi, dan konsentrasi yang dipangkatkan dengan bilangan eksponensial yang disebut orde reaksi ( V = K [X]a [Y]b ) dengan benar.

4. Menjelaskan penentuan orde reaksi dan tetapan laju reaksi berdasarkan data konsentrasi reaktan dan laju reaksi dengan benar.

5. Menjelaskan orde reaksi dengan melihat bentuk grafik laju reaksi terhadap konsentrasi dengan benar.

II. MATERI PEMBELAJARAN 1. Laju reaksi dan tetapan laju reaksi 2. Orde reaksi

(11)

III. PENDEKATAN DAN METODE 1. Pendekatan : Pendekatan Proses

2. Metode : Diskusi Informasi dan Tanya Jawab

IV. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Uraian Waktu

Kegiatan Awal Pendahuluan

1. Berdoa kemudian salam dan presensi siswa

2. Guru menjelaskan indikator dan tujuan pembelajaran yang harus dicapai siswa melalui pembelajaran hari ini 3. Prasyarat pengetahuan : kemolaran

4. Mengkomunikasikan garis besar kompetensi dasar dan tujuan

2 x 15

Kegiatan Inti Eksplorasi

1. Diskusi dan informasi tentang pengertian laju reaksi, tetapan laju reaksi, dan hukum laju reaksi

2. Siswa bekerjasama menganalisis data konsentrasi dan laju reaksi untuk menentukan orde reaksi dan tetapan laju reaksi

Elaborasi

1. Memberikan kesempatan siswa untuk mengemukakan ide dan hasil pekerjaannya

2. Siswa membuat grafik laju reaksi dan konsentrasi dari data yang diketahui

3. Siswa dengan menghitung laju reaksi, orde reaksi, dan tetapan laju reaksi dari data yang diberikan

Konfirmasi

1. Membahas soal-soal yang telah diberikan

2. Memberikan motivasi kepada siswa yang belum bisa menyelesaikan tugasnya

3. Memberikan tanggapan positif berupa penguatan pada siswa yang telah dapat menyelesaikan tugasnya

2 x 70

Kegiatan akhir 1. Guru memberikan umpan balik atas materi yang telah diajarkan

2. Bersama siswa merumuskan kesimpulan materi

3. Guru memberikan penugasan secara individu berupa soal-soal untuk dikerjakan dirumah

4. Mengakhiri pertemuan dengan salam penutup

2 x 5

V. ALAT DAN SUMBER BELAJAR

(12)

Karangpucung, 2 Januari 2012 Mengetahui,

WKS 1 Guru Mata Pelajaran

Gunarso, S.Pd Gregorius Andika Russtyadi, S.Pd

NIP. 19781105 200604 1 008 NIP. 19830716 200903 1 008

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Nama Sekolah : SMK N Karangpucung

Mata Pelajaran : Kimia

(13)

Pertemuan ke : 8, 9, 10

Alokasi Waktu : 6 x 45”

Standar Kompetensi : Mengidentifikasi Faktor-faktor yang Mempengaruhi Laju Reaksi Kompetensi Dasar : Menjelaskan Faktor-faktor yang Mempengaruhi Laju Reaksi

Indikator :

1. Faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi ditunjukkan melalui percobaan.

2. Pengaruh berbagai faktor diantaranya perubahan konsentrasi, katalis, luas permukaan, dan temperatur terhadap laju reaksi dijelaskan dengan benar.

Nilai dan materi yang diintegrasikan : Mandiri, kreatif, rasa ingin tahu, jujur, kerja keras, kerjasama, komunikatif

I. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mempelajari uraian materi kegiatan belajar ini, siswa dapat :

1. Melakukan percobaan mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi dengan benar. 2. Menjelaskan pengaruh berbagai faktor diantaranya perubahan konsentrasi, katalis, luas

permukaan, dan temperatur terhadap laju reaksi dengan benar.

II. MATERI PEMBELAJARAN

Faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi : konsentrasi, suhu, luas permukaan, dan katalisator

III. PENDEKATAN DAN METODE 1. Pendekatan : Pendekatan Proses

2. Metode : Diskusi Informasi dan Tanya Jawab

IV. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Uraian Waktu

Kegiatan Awal Pendahuluan

1. Berdoa kemudian salam dan presensi siswa

2. Guru memberikan pertanyaan berkaitan dengan pertemuan sebelumnya yaitu tentang pengertian laju reaksi, menentukan orde reaksi dan tetapan laju reaksi

3. Siswa memberikan jawaban atas pertanyaan yang diberikan berkaitan pertemuan sebbelumnya

4. Prasyarat pengetahuan : pengertian laju reaksi 5. Guru menumbuhkan rasa ingin tahu siswa dengan

menyampaikan tujuan pembelajaran, tentang faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

2 x 15

Kegiatan Inti Eksplorasi

1. Diskusi dan informasi tentang faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

2. Diskusi dan informasi tentang pengaruh berbagai

(14)

faktor terhadap laju reaksi Elaborasi

1. Memberikan kesempatan siswa untuk mengemukakan ide dan hasil pekerjaannya

2. Memberikan kesempatan siswa mengerjakan soal-soal yang berhubungan dengan tujuan pembelajaran 3. Memberikan kesempatan pada siswa untuk

berkolaborasi dengan teman lain dalam belajar Konfirmasi

1. Membahas soal-soal yang telah diberikan

2. Memberikan motivasi kepada siswa yang belum bisa menyelesaikan tugasnya

3. Memberikan tanggapan positif berupa penguatan pada siswa yang telah dapat menyelesaikan tugasnya Kegiatan akhir 1. Bersama siswa merumuskan kesimpulan materi

2. Guru memberikan penugasan secara individu berupa soal-soal untuk dikerjakan dirumah

3. Guru menyampaikan rencana kegiatan pembelajaran pertemuan selanjutnya

4. Mengakhiri pertemuan dengan salam penutup

2 x 5

Pertemuan ke 10 : evaluasi/ uji kompetensi.

V. ALAT DAN SUMBER BELAJAR

Buku teks atau buku paket kimia SMK/SMA Kelas XI

VI. PENILAIAN

A. Prosedur :

1. Penilaian hasil belajar 2. Penilaian bersifat individual 3. KKM : 73

4. Bentuk soal : pilihan ganda 5. Durasi waktu : 30 menit

B. Instrumen Penilaian

(15)

Karangpucung, 2 Januari 2012 Mengetahui,

WKS 1 Guru Mata Pelajaran

Gunarso, S.Pd Gregorius Andika Russtyadi, S.Pd

NIP. 19781105 200604 1 008 NIP. 19830716 200903 1 008

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Nama Sekolah : SMK N Karangpucung

Mata Pelajaran : Kimia

(16)

Pertemuan ke : 11

Alokasi Waktu : 2 x 45”

Standar Kompetensi : Memahami Konsep Kesetimbangan Reaksi Kompetensi Dasar : Menguasai Reaksi Kesetimbangan

Indikator :

1. Pengelompokkan reaksi kimia menjadi reaksi berkesudahan dan reaksi kesetimbangan dijelaskan dengan benar.

2. Kesetimbangan kimia sebagai kondisi yang dicapai suatu reaksi jika laju reaksi dalam dua arah yang berlawanan adalah sama, dan konsentrasi reaktan serta produk tetap dideskripsikan dengan benar.

Nilai dan materi yang diintegrasikan : Mandiri, kreatif, rasa ingin tahu, jujur, kerja keras, kerjasama, komunikatif

I. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mempelajari uraian materi kegiatan belajar ini, siswa dapat :

1. Menjelaskan pengelompokkan reaksi kimia menjadi reaksi berkesudahan dan reaksi kesetimbangan dengan benar.

2. Menjelaskan kesetimbangan kimia sebagai kondisi yang dicapai suatu reaksi jika laju reaksi dalam dua arah yang berlawanan adalah sama, dan konsentrasi reaktan serta produk tetap dengan benar.

II. MATERI PEMBELAJARAN 1. Kesetimbangan reaksi

2. Pengertian dan prinsip kesetimbangan reaksi

III.PENDEKATAN DAN METODE 1. Pendekatan : Pendekatan Proses

2. Metode : Diskusi Informasi dan Tanya Jawab

IV. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Uraian Waktu

Kegiatan Awal Pendahuluan

1. Berdoa kemudian salam dan presensi siswa

2. Guru menjelaskan indikator dan tujuan pembelajaran yang harus dicapai siswa melalui pembelajaran hari ini 3. Prasyarat pengetahuan : reaksi kimia

(17)

4. Mengkomunikasikan garis besar kompetensi dasar dan tujuan

Kegiatan Inti Eksplorasi

1.Siswa mengamati dan menyimpulkan reaksi berkesudahan dan reaksi kesetimbangan

2. Bekerjasama mengelompokkan reaksi berkesudahan dan reaksi kesetimbangan

Elaborasi

1. Memberikan kesempatan siswa untuk mengemukakan ide dan hasil pekerjaannya

2. Memberikan kesempatan siswa mengerjakan soal-soal reaksi kesetimbangan

3. Memberikan kesempatan pada siswa untuk berkolaborasi dengan teman lain dalam belajar

Konfirmasi

1. Membahas soal-soal yang telah diberikan

2. Memberikan motivasi kepada siswa yang belum bisa menyelesaikan tugasnya

3. Memberikan tanggapan positif berupa penguatan pada siswa yang telah dapat menyelesaikan tugasnya

70

Kegiatan akhir 1. Bersama siswa merumuskan kesimpulan materi

2. Guru memberikan penugasan secara individu berupa soal-soal untuk dikerjakan dirumah

3. Guru memberikan catatan-catatan penting mengenai materi pokok yang harus dikuasai siswa

4. Mengakhiri pertemuan dengan salam penutup

5

V. ALAT DAN SUMBER BELAJAR

Buku teks atau buku paket kimia SMK/SMA Kelas XI

Karangpucung, 2 Januari 2012 Mengetahui,

WKS 1 Guru Mata Pelajaran

Gunarso, S.Pd Gregorius Andika Russtyadi, S.Pd

NIP. 19781105 200604 1 008 NIP. 19830716 200903 1 008

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Nama Sekolah : SMK N Karangpucung

Mata Pelajaran : Kimia

(18)

Pertemuan ke : 12 dan 13

Alokasi Waktu : 4 x 45”

Standar Kompetensi : Memahami Konsep Kesetimbangan Reaksi Kompetensi Dasar : Menguasai Faktor-faktor yang Mempengaruhi

Pergeseran Kesetimbangan

Indikator :

1. Terjadinya perubahan atau pergeseran kesetimbangan sebagai akibat adanya aksi pada reaksi kesetimbangan (asas Le Chatelier) yang cenderung akan mengurangi aksi tersebut dideskripsikan dengan benar.

2. Pengaruh berbagai faktor, diantaranya perubahan konsentrasi, volume, dan tekanan terhadap pergeseran kesetimbangan dideskripsikan dengan benar.

3. Pengaruh perubahan temperatur terhadap nilai tetapan kesetimbangan dideskripsikan dengan benar.

Nilai dan materi yang diintegrasikan : Mandiri, kreatif, rasa ingin tahu, jujur, kerja keras, kerjasama, komunikatif

I. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mempelajari uraian materi kegiatan belajar ini, siswa dapat :

1. Menjelaskan terjadinya perubahan atau pergeseran kesetimbangan sebagai akibat adanya aksi pada reaksi kesetimbangan (asas Le Chatelier) yang cenderung akan mengurangi aksi tersebut dengan benar.

2. Menjelaskan pengaruh berbagai faktor, diantaranya perubahan konsentrasi, volume, dan tekanan terhadap pergeseran kesetimbangan dengan benar.

3. Menjelaskan pengaruh perubahan temperatur terhadap nilai tetapan kesetimbangan dengan benar.

II. MATERI PEMBELAJARAN

Faktor-faktor yang mempengaruhi kesetimbangan reaksi

III.PENDEKATAN DAN METODE

1. Pendekatan : Pendekatan Proses

2. Metode : Diskusi Informasi dan Tanya Jawab IV. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Uraian Waktu

Kegiatan Awal Pendahuluan

1. Berdoa kemudian salam dan presensi siswa

2. Menumbuhkan rasa ingin tahu dengan menyampaikan tujuan pembelajaran tentang faktor-faktor yang mempengaruhi kesetimbangan

(19)

3. Prasyarat pengetahuan : reaksi kesetimbangan

4. Mengkomunikasikan cakupan materi secara garis besar mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi kesetimbangan

Kegiatan Inti Eksplorasi

1.Diskusi dan informasi tentang reaksi kesetimbangan dan faktor-faktor yang mempengaruhinya

2. Menjelaskan prinsip asas Le Chatelier melalui contoh-contoh

Elaborasi

1. Memberikan kesempatan siswa untuk mengemukakan ide dan hasil pekerjaannya

2. Siswa berlatih menentukan pergeseran kesetimbangan setelah terjadinya reaksi secara teliti

3. Memberikan kesempatan pada siswa untuk berkolaborasi dengan teman lain dalam belajar

4. Siswa menghubungkan perubahan tetapan kesetimbangan dengan temperatur

Konfirmasi

1. Membahas soal-soal yang telah diberikan

2. Memberikan motivasi kepada siswa yang belum bisa menyelesaikan tugasnya

3. Memberikan tanggapan positif berupa penguatan pada siswa yang telah dapat menyelesaikan tugasnya

2 x 70

Kegiatan akhir 1. Bersama siswa merumuskan kesimpulan materi

2. Guru memberikan penugasan secara individu berupa soal-soal untuk dikerjakan dirumah

3. Guru memberikan catatan-catatan penting mengenai materi pokok yang harus dikuasai siswa

4. Mengakhiri pertemuan dengan salam penutup

2 x 5

V. ALAT DAN SUMBER BELAJAR

Buku teks atau buku paket kimia SMK/SMA Kelas XI

Karangpucung, 2 Januari 2012 Mengetahui,

WKS 1 Guru Mata Pelajaran

Gunarso, S.Pd Gregorius Andika Russtyadi, S.Pd

NIP. 19781105 200604 1 008 NIP. 19830716 200903 1 008

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Nama Sekolah : SMK N Karangpucung

Mata Pelajaran : Kimia

(20)

Pertemuan ke : 14, 15, 16, 17

Alokasi Waktu : 8 x 45”

Standar Kompetensi : Memahami Konsep Kesetimbangan Reaksi

Kompetensi Dasar : Menentukan Hubungan Kuantitatif Antara Pereaksi dan Hasil Reaksi dari Suatu Reaksi Kesetimbangan

Indikator :

1. Pengertian tetapan kesetimbangan (Kc) sebagai perbandingan konsentrasi reaktan dan produk suatu reaksi kesetimbangan yang memiliki harga tetap pada kondisi kesetimbangan dan temperatur tertentu (Hukum Aksi Massa) dideskripsikan dengan benar.

2. Konversi Kc menjadi Kp berdasarkan persamaan gas ideal dideskripsikan dengan benar.

3. Pengertian kesetimbangan homogen dan heterogen berdasarkan fasa seluruh spesi yang bereaksi (produk dan reaktan) dideskripsikan dengan benar.

4. Perhitungan konsentrasi reaktan dan produk dalam suatu campuran kesetimbangan berdasarkan konsentrasi awal dan konstanta kesetimbangannya dilakukan dengan benar.

Nilai dan materi yang diintegrasikan : Mandiri, kreatif, rasa ingin tahu, jujur, kerja keras, kerjasama, komunikatif

I. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mempelajari uraian materi kegiatan belajar ini, siswa dapat :

1. Menjelaskan pengertian tetapan kesetimbangan (Kc) sebagai perbandingan konsentrasi reaktan dan produk suatu reaksi kesetimbangan yang memiliki harga tetap pada kondisi kesetimbangan dan temperatur tertentu (Hukum Aksi Massa) dengan benar.

2. Menjelaskan konversi Kc menjadi Kp berdasarkan persamaan gas ideal dengan benar.

3. Menjelaskan pengertian kesetimbangan homogen dan heterogen berdasarkan fasa seluruh spesi yang bereaksi (produk dan reaktan) dengan benar.

4. Melakukan perhitungan konsentrasi reaktan dan produk dalam suatu campuran kesetimbangan berdasarkan konsentrasi awal dan konstanta kesetimbangannya dengan benar.

II. MATERI PEMBELAJARAN

1. Tetapan kesetimbangan (Kc dan Kp) 2. Penerapan kesetimbangan reaksi III.PENDEKATAN DAN METODE

1. Pendekatan : Pendekatan Proses

2. Metode : Diskusi Informasi dan Tanya Jawab

(21)

Kegiatan Uraian Waktu Kegiatan Awal Pendahuluan

1. Berdoa kemudian salam dan presensi siswa

2. Menumbuhkan rasa ingin tahu siswa dengan menyampaikan tujuan pembelajaran tentang tetapan kesetimbangan

3. Prasyarat pengetahuan : reaksi kesetimbangan

4. Menyampaikan cakupan materi secara garis besar tentang menentukan tetapan kesetimbangan

3 x 15

Kegiatan Inti Eksplorasi

1. Diskusi dan informasi tentang pengertian Kc dan Kp serta hubungan antara keduanya

2. Diskusi dan informasi tentang kesetimbangan homogen dan heterogen

3. Diskusi dan informasi tentang korelasi Kc dan Kp berdasarkan persamaan gas ideal

Elaborasi

1. Memberikan kesempatan siswa untuk mengemukakan ide dan hasil pekerjaannya

2. Memfasilitasi siswa dalam melakukan diskusi kelas

3. Memberikan kesempatan siswa latihan soal menentukan Kc dan Kp suatu kesetimbangan

4. Memberikan kesempatan pada siswa untuk berkolaborasi dengan teman lain dalam belajar

Konfirmasi

1. Membahas soal-soal yang telah diberikan

2. Memberikan motivasi kepada siswa yang belum bisa menyelesaikan tugasnya

3. Memberikan tanggapan positif berupa penguatan pada siswa yang telah dapat menyelesaikan tugasnya

3 x 70

Kegiatan akhir 1. Bersama siswa merumuskan kesimpulan materi

2. Guru memberikan penugasan secara individu berupa soal-soal untuk dikerjakan dirumah

3. Guru memberikan catatan-catatan penting mengenai materi pokok yang harus dikuasai siswa

4. Mengingatkan siswa untuk menyiapkan uji kompetensi pada pertemuan berikutnya

5. Mengakhiri pertemuan dengan salam penutup

3 x 5

Pertemuan ke 17 : evaluasi/ uji kompetensi.

V. ALAT DAN SUMBER BELAJAR

Buku teks atau buku paket kimia SMK/SMA Kelas XI

VI. PENILAIAN A. Prosedur :

(22)

4. Bentuk soal : pilihan ganda 5. Durasi waktu : 30 menit

B. Instrumen Penilaian

Kisi-kisi, butir-butir soal, kunci jawaban dan kriteria penilaian, analisis hasil evaluasi, remidiasi, dan pengayaan terlampir dalam form tersendiri

Karangpucung, 2 Januari 2012 Mengetahui,

WKS 1 Guru Mata Pelajaran

Gunarso, S.Pd Gregorius Andika Russtyadi, S.Pd

Referensi

Dokumen terkait

Suatu reaksi kimia dikatakan mempunyai orde nol, jika besarnya laju reaksi tersebut tidak dipengaruhi oleh konsentrasi pereaksi.. Artinya, seberapapun peningkatan

 Hukum laju reaksi sebagai hubungan antara laju reaksi, tetapan laju reaksi, dan konsentrasi yang dipangkatkan dengan bilangan eskponensial yang disebut orde reaksi

pengetahuan mengenai termokimia, laju reaksi, kesetimbangan kimia, ikatan kimia (bentuk molekul), gaya antar molekul, koloid, dan sifat koligatif larutan, reaksi redoks dan

Pendahuluan (cont’) • Kinetika reaksi adalah studi tentang laju reaksi, perubahan konsentrasi reaktan (atau produk) sebagai fungsi dari waktu • Reaksi dapat berlangsung dengan laju

Jika tekanan dikurangi, kesetimbangan akan bergeser ke arah reaksi yang memiliki jumlah koefisien atau jumlah mol lebih besar.. Jadi kesetimbangan akan bergeser ke arah

– Laju dari reaksi unimolekuler adalah orde 1 pada konsentrasi molekul reaktan.. Hukum Laju

Reaksi kesetimbangan pada suhu tertentu, perbandingan hasil kali konsentrasi zat-zat produk (di ruas kanan) dengan hasil kali konsentrasi reaktan (di ruas kiri) yang

1 0 Metode Laju Reaksi Awal Initial rate method Metode Laju Reaksi Awal Initial rate method Variasi konsentrasi awal reaktan tertentu Variasi konsentrasi awal reaktan tertentu