• Tidak ada hasil yang ditemukan

Welcome to Repositori Universitas Muria Kudus - Repositori Universitas Muria Kudus

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Welcome to Repositori Universitas Muria Kudus - Repositori Universitas Muria Kudus"

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

i

ANALISIS PENGARUH KOMPENSASI DAN

IKLIM ORGANISASI TERHADAP KUALITAS

LAYANAN DENGAN KEPUASAN KERJA

SEBAGAI VARIABEL INTERVENING

(Studi Kasus Pada PDAM Kabupaten Jepara)

TESIS

Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat menyelesaikan jenjang pendidikan Program Studi Magister Manajemen

Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

Oleh :

RONY ADIANTO

2014-01-135

PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN

FAKULTAS EKONOMI

(2)
(3)
(4)
(5)

v

RIWAYAT HIDUP

Rony Adianto, Jepara, 29 Juni 1979 anak dari ayah A.Y. Karminto dan

Ibu Sri Hariyati, SD sampai SMA di kota Jepara lulus SMA tahun 1997, studi di

STIE Widya Wiwaha Yogyakarta lulus tahun 2001. Pengalaman kerja pada

PT. Bernofarm Jakarta, CV. Cambium Furniture Jepara, dan sebagai Pegawai

Negeri Sipil di Pemerintah Kabupaten Jepara.

Kudus, 30 Agustus 2016

Penulis,

RONY ADIANTO

(6)

vi

UCAPAN TERIMA KASIH

Penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Dr. H. Suparnyo, SH, MS, selaku Rektor Universitas Muria Kudus yang telah telah memberikan kemudahan dalam menyelesaikan studi.

2. Dr. Drs. H. Mochamad Edris, MM, selaku Dekan Fakultas Ekonomi UMK yang telah memberikan kemudahan dan memotivasi dalam menyelesaikan studi. 3. Dr. Drs. H. Joko Utomo, MM, selaku ketua Program Studi Magister

Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus yang telah memberikan dorongan dan semangat dalam menyelesaikan studi.

4. Dr. Mokhamad Arwani, SE, MM, selaku dosen pembimbing utama yang telah memberikan bimbingan dan arahan dalam pembuatan tesis ini.

5. Dr. Drs. Sukirman, SPd, SH, MM, selaku dosen pembimbing anggota yang dengan penuh kesabaran telah membimbing dan memberi saran serta arahan sehingga terwujudnya tesis ini.

6. Dr. Drs. H. M. Zainuri, MM, selaku dosen penguji yang telah memberikan saran dan arahan demi penyempurnaan tesis ini.

7. Ibu, Bapak dan Ibu mertua dan segenap keluarga tercinta atas doa, semangat, dorongan dan bantuan dalam menyelesaikan studi.

8. Dik Ratna (isteriku), Mbak Kirana, Dek Christabel dan calon jagoan tercinta yang senantiasa menguatkan, mendoakan, memberikan penghiburan dan kasih, semangat, dorongan serta motivasi dalam menyelesaikan studi.

9. Para dosen di Program Studi Magister Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus yang telah banyak memberikan ilmu dan bimbingan selama perkuliahan.

10.Semua rekan-rekan kuliah, terutama pak komting Ahmad Sholikin yang senantiasa memberikan semangat, dorongan dan bantuan dalam menyelesaikan studi.

(7)

vii

12.Direktur, Kabag, Kacab, dan semua Pegawai PDAM Kabupaten Jepara yang telah berbaik hati memberikan masukkan, menjawab pertanyaan, mengisi semua kuesioner yang dibagikan serta memberikan semangat, dorongan, bantuan sehingga memperlancar penelitian dan penulisan tesis ini.

13.Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah memberikan bantuan dalam menyelesaikan studi.

Kudus, 30 Agustus 2016

Penulis

(8)

viii

ABSTRAK

ANALISIS PENGARUH KOMPENSASI DAN IKLIM ORGANISASI TERHADAP KUALITAS LAYANAN DENGAN KEPUASAN KERJA

SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Kasus pada PDAM Kabupaten Jepara)

RONY ADIANTO

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh variabel kompensasi terhadap kepuasan kerja, pengaruh variabel iklim organisasi terhadap kepuasan kerja, pengaruh variabel kompensasi terhadap kualitas layanan, pengaruh variabel iklim organisasi terhadap kualitas layanan, pengaruh variabel kepuasan kerja terhadap kualitas layanan, pengaruh variabel kompensasi terhadap kualitas layanan melalui kepuasan kerja sebagai variabel intervening dan pengaruh variabel iklim organisasi terhadap peningkatan kualitas layanan melalui kepuasan kerja sebagai variabel intervening. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 124 pegawai di PDAM Kabupaten Jepara dengan responden berjumlah 104 orang. Uji instrumen menggunakan uji validitas dan uji reliabilitas. Teknik analisis yang digunakan adalah SEM (Structural Equation Modelling) AMOS. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa kompensasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja; iklim organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja; kompensasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas layanan; iklim organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas layanan; kepuasan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas layanan; kompensasi tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas layanan melalui kepuasan kerja sebagai variabel intervening dan iklim organisasi tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas layanan melalui kepuasan kerja sebagai variabel intervening.

(9)

ix

ABSTRACT

THE INFLUENCE ANALYSIS OF THE COMPENSATION AND THE ORGANIZATIONAL CLIMATE ON QUALITY OF SERVICE

WITH THE JOB SATISFACTION AS AN INTERVENING VARIABLE (Case Study on PDAM of Jepara Regency)

RONY ADIANTO

The aims of this study are to analyze the influence of compensation variable on the job satisfaction, the influence of organizational climate variable on the job satisfaction, the influence of compensation variable on the quality of service, the influence of organizational climate variable on the quality of service, the influence of job satisfaction on the quality of service, the influence of compensation variable on the quality of service through the job satisfaction as an intervening variable and the influence of organizational climate variable on the quality of service through the job satisfaction as an intervening variable. The population of this study are 124 employees in PDAM of Jepara Regency and the respondents are 104. Validity and reliability test are used as an instrument test and SEM (Structural Equation Modelling) AMOS as an analysis technique. The findings show that the compensation has positive and significant influence on job satisfaction; the organizational climate has positive and significant impact on job satisfaction; the compensation has positive and significant impact on quality of service; the organizational climate has positive and significant influence on quality of service; the job satisfaction has positive and significant influence on quality of service; the compensation does not have significant impact on quality of service through job satisfaction as an intervening variable and the organizational climate does not have significant impact on quality of service through job satisfaction as an intervening variable.

Keywords: compensation, organizational climate, job satisfaction, quality of

(10)

x

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kehadirat Tuhan yang maha baik dan maha kasih atas karuniaNya yang begitu besar sehingga penulis dapat menyajikan tulisan tesis yang berjudul : ANALISIS PENGARUH KOMPENSASI DAN IKLIM ORGANISASI TERHADAP KUALITAS LAYANAN DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Kasus Pada PDAM Kabupaten Jepara). Tesis ini disusun dalam rangka menyelesaikan studi pada Program Magister Manajemen (S-2) di Universitas Muria Kudus.

Tulisan ini menyajikan pokok-pokok bahasan yang meliputi kompetensi, kompensasi, komitmen dan kinerja Pengurus Barang. Penulis menyadari bahwa tesis ini masih jauh dari sempurna, banyak kekurangan dan keterbatasan, maka penulis mengharapkan kritik, saran, dan masukan yang membangun.

Akhir kata semoga tesis ini dapat bermanfaat bagi seluruh pembaca dan mampu memberikan kontribusi untuk diterapkan baik dalam praktek maupun untuk penelitian selanjutnya.

Kudus, 30 Agustus 2016 Penulis

(11)

xi

HALAMAN IDENTITAS TIM PENGUJI TESIS ... iii

PERNYATAAN ORISINALITAS TESIS ... iv

(12)

xii

2.2.1 Kompensasi ... 9

2.2.2 Iklim Organisasi ... 11

2.2.3 Kepuasan Kerja Pegawai ... 13

2.2.4 Kualitas Layanan ... 15

BAB III KERANGKA KONSEP PENELITIAN DAN PERUMUSAN HIPOTESIS ... 19

3.1 Kerangka Konseptual Penelitian ... 19

3.2 Model Hipotesis Penelitian ... 20

3.3 Hipotesis Penelitian ... 21

3.3.1 Pengaruh Kompensasi terhadap Kepuasan Kerja 21 3.3.2 Pengaruh Iklim Organisasi terhadap Kepuasan Kerja ... 21

3.3.3 Pengaruh Kompensasi terhadap Kualitas Layanan 22 3.3.4 Pengaruh Iklim Organisasi terhadap Kualitas Layanan ... 23

3.3.5 Pengaruh Kepuasan Kerja terhadap Kualitas Layanan ... 23

3.3.6 Kompensasi berpengaruh terhadap Kualitas Layanan dengan Kepuasan Kerja sebagai Variabel Intervening ... 24

(13)

xiii

4.6. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ... 29

4.7. Analisis Data ... 31

4.7.1 Analisis Deskriptif ... 31

4.7.2 Analisis Kuantitatif ... 31

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN ... 36

5.1 Gambaran Obyek Responden ... 36

5.2 Analisis Deskriptif Data Penelitian ... 39

(14)

xiv

Dengan Kepuasan Kerja sebagai Variabel Intervening ... 61

(15)

xv

DAFTAR TABEL

Tabel Judul Halaman

1.1 Aduan Pelanggan ... 3

4.1 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ... 30

4.2 Goodness-of-Fit Indek ... ... 33

5.1 Profil Responden ... 37

5.2 Hasil Analisis Mean Variabel Kompensasi ... 39

5.3 Hasil Analisis Mean Variabel Iklim Organisasi ... 40

5.4 Hasil Analisis Mean Variabel Kepuasan Kerja ... 41

5.5 Hasil Analisis Mean Variabel Kualitas Layanan (Kinerja) ... 41

5.6 Hasil Uji Kelayakan Variabel Eksogen ... 44

5.7 Standardized Regression Weight Faktor Konfirmatori Variabel Eksogen ... 45

5.8 Hasil Pengujian Kelayakan Variabel Endogen ... 46

5.9 Standardized Regression Weight Faktor Konfirmatori Variabel Endogen ... 47

5.10 Hasil Uji Reliabilitas ... 48

5.11 Hasil Pengujian Kelayakan Model Full Model ... 49

5.12 Uji Normalitas Data ... 50

5.13 Hasil Uji Multivariare Outliers ... 51

5.14 Regression Weights ... 52

(16)

xvi

5.16 Hasil Pengujian Hipotesis (Pengaruh Langsung) ... 55

5.17 Hasil Analisis Pengaruh Tidak Langsung Melalui Kepuasan Kerja 56

5.18 Hasil Pengujian Pengaruh Tidak Langsung ... 57

5.19 Ringkasan Besar Pengaruh Langsung, Pengaruh Tidak Langsung

(17)

xvii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Judul Halaman

3.1 Kerangka Konseptual Penelitian ... 19

3.2 Model Hipotesis Penelitian ... 20

5.1 Hasil Analisis Faktor Konfirmatori Variabel Eksogen ... 43

5.2 Analisis Faktor Konfirmatori Variabel Endogen ... 46

(18)

xviii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Judul Halaman

1. Penelitian Terdahulu ... 73

2. Responden Pegawai PDAM Kabupaten Jepara ... 81

3. Kuisioner Penelitian ... 84

4. Deskripsi Penelitian ... 88

5. Deskripsi Data Penelitian ... 90

6. Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas ... 98

7. Hasil Uji Asumsi SEM ... 103

Gambar

Tabel
Gambar

Referensi

Dokumen terkait

perusahaan terutama perusahaan jasa, memberikan kualitas layanan yang baik sangat wajib dilakukan perusahaan untuk memuaskan nasabahnya, citra bank merupakan identitas

Dengan memanjatkan puji Syukur Kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat, karunia dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “ Pengaruh

Kecenderungan hewan melakukan aktivitas yang bergantung pada suhu akan. mempengaruhi tingkat metabolisme dan asupan makanan terutama pada ikan

Penelitian ini berusaha mengetahui persepsi siswa SMA PGRI 1 Kudus tentang pacaran baik ditinjau dari aspek pengetahuan, sikap dan perilaku pacaran dengan

Karya tulis atau bentuk lainnya yang diakui dalam bidang ilmu pengetahuan, teknologi atau seni yang ditulis atau dikerjakan sesuai dengan tata cara ilmiah mengikuti pedoman

Universal. Globalisasi merupakan perkembangan kontemporer yang mempunyai pengaruh dalam mendorong munculnya berbagai kemungkinan tentang peredaran uang palsu. KAMUS

Dengan tidak tersedianya air dan sanitasi yang baik, biasanya golongan masyarakat yang berpenghasilan rendah adalah yang paling menderita, karena bukan saja disebabkan oleh

pelayanan jasa pada nasabah di Bank Rakyat Indonesia