• Tidak ada hasil yang ditemukan

Formulasi Sediaan Krim Dari Ekstrak Lobak Merah (Raphanus sativus L.) Sebagai Pelembab Kulit

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Formulasi Sediaan Krim Dari Ekstrak Lobak Merah (Raphanus sativus L.) Sebagai Pelembab Kulit"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

FORMULASI SEDIAAN KRIM DARI EKSTRAK

LOBAK MERAH (Raphanus sativus L.) SEBAGAI

PELEMBAB KULIT

SKRIPSI

OLEH:

ROHMA DEARNI SARAGIH

NIM 121501019

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI

FAKULTAS FARMASI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

2016

(2)

FORMULASI SEDIAAN KRIM DARI EKSTRAK

LOBAK MERAH (Raphanus sativus L.) SEBAGAI

PELEMBAB KULIT

SKRIPSI

Diajukan untuk melengkapi salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Farmasi pada Fakultas Farmasi

Universitas Sumatera Utara

OLEH:

ROHMA DEARNI SARAGIH

NIM 121501019

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI

FAKULTAS FARMASI

(3)

PENGESAHAN SKRIPSI

FORMULASI SEDIAAN KRIM DARI EKSTRAK LOBAK

MERAH (

Raphanus sativus

L.) SEBAGAI PELEMBAB KULIT

OLEH:

ROHMA DEARNI SARAGIH NIM 121501019

Dipertahankan di Hadapan Panitia Penguji Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utara

Pada tanggal: 02 Juni 2016

Disetujui Oleh:

Pembimbing I, Panitia Penguji,

Drs. Suryanto, M.Si., Apt. Dra. Juanita Tanuwijaya, M.Si., Apt. NIP 196106191991031001 NIP 195111021977102001

Drs. Suryanto, M.Si., Apt. Pembimbing II NIP 196106191991031001

Dra. Lely Sari Lubis, M.Si., Apt. Dr. Anayanti Arianto, M.Si., Apt. NIP 195404121987012001 NIP 195306251986012001

Medan, 23 Juni 2016 Fakultas Farmasi

Universitas Sumatera Utara Dekan,

Dr. Masfria, M.S., Apt. NIP 195707231986012001

(4)

KATA PENGANTAR

Bismillahirrahmanirrahim,

Alhamdulillah, rasa syukur kepada Allah SWT atas segala limpahan rahmat, nikmat dan karuniaNya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penyusunan skripsi ini, shalawat beriring salam untuk Rasulullah Muhammad SAW sebagai suri teladan dalam kehidupan. Skripsi ini disusun untuk melengkapi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana Farmasi pada Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utara, dengan judul “Formulasi Sediaan Krim dari Ekstrak

Lobak Merah (Raphanus Sativus L.) sebagai Pelembab Kulit.”

(5)

v

Rasa terima kasih serta penghargaan yang sangat tulus penulis sampaikan kepada orangtua tercinta Ayahanda Alm. Jasman Saragih dan Ibunda Fitri Rayani Naibaho, S.Pd., serta Bapak Yahnen Sinaga, yang telah memberikan kasih sayang dan dukungan yang sangat berharga, saudara-saudaraku tercinta Eko Setiawan Saragih dan Bagus Satria Trinata Saragih yang senantiasa ada untuk memberi semangat dan dukungan. Rasa terima kasih yang tulus juga Saya sampaikan kepada Tulang Zul Hasbi Naibaho dan keluarga yang selalu memberi dukungan, serta Keluarga Besar Bestudi Etos Medan, KAMMI Nusantara, UKMI Ath-Thibb, HMF Fakultas Farmasi USU. Terima kasih kepada teman-teman tersayang Lani, Jannah, Tatik, Vida, Ayu, Amel, Ezy, Eka, Dwi, DINDA Kesayangan, Dubes Igent, keponakan Uci dan teman-teman angkatan 2012 serta adik-adik tersayang Fakultas Farmasi USU atas do’a dan dukungan baik moril maupun materil kepada

penulis.

Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan yang terdapat dalam skripsi ini. Untuk itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari semua pihak guna perbaikan skripsi ini. Akhir kata penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi ilmu pengetahuan khususnya dalam bidang farmasi.

Medan, Juni 2016 Penulis,

Rohma Dearni Saragih NIM 121501019

(6)

SURAT PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : Rohma Dearni Saragih

NIM : 121501019

Program Studi : S1 Reguler Farmasi

Judul Skripsi : Formulasi Sediaan Krim dari Ekstrak Lobak Merah (Raphanus sativus L.) sebagai Pelembab Kulit

Dengan ini menyatakan bahwa skripsi ini ditulis berdasarkan data dari hasil pekerjaan yang saya lakukan sendiri dan bukan plagiat karena kutipan yang ditulis telah disebutkan sumbernya di dalam daftar pustaka.

Apabila dikemudian hari ada pengaduan dari pihak lain karena di dalam skripsi ini ditemukan plagiat karena kesalahan saya sendiri, maka saya bersedia menerima sanksi apapun oleh Program Studi Farmasi Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utaradan bukan menjadi tanggung jawab pembimbing.

Demikian surat pernyataan ini saya perbuat dengan sebenarnya untuk dapat digunakan jika diperlukan sebagaimana mestinya.

Medan, Juni 2016 Yang membuat pernyataan

(7)

vii

FORMULASI SEDIAAN KRIM DARI EKSTRAK LOBAK

MERAH (

Raphanus sativus

L.) SEBAGAI PELEMBAB KULIT

ABSTRAK

Latar Belakang: Lobak merupakan sayuran yang dapat digunakan untuk merawat kulit karena mengandung berbagai zat yang dapat meremajakan kulit. Lobak mengandung 25% vitamin C, 9% vitamin E, 1% vitamin K, zat besi 4%, magnesium 2,5%, kalsium 2,5%, sodium 2,5%, dan potasium 5%. Jenis lobak ada bermacam-macam, diantaranya adalah lobak merah, lobak hitam, dan lobak putih. Perbedaan kandungan yang signifikan antara lobak merah dan lobak putih adalah keberadaan antosianin dalam lobak merah yang tidak dimiliki oleh lobak putih. Antosianin dapat berperan meningkatkan efektivitas dari vitamin C.

Tujuan: Untuk memformulasikan ekstrak lobak merah sebagai pelembab dalam bentuk sediaan hand cream.

Metode: Ekstrak lobak merah dibuat dengan metode maserasi menggunakan etanol 80% selama tujuh hari. Sediaan dibuat dalam bentuk krim tipe m/a dengan konsentrasi ekstrak lobak merah 2,5%, 5%, 7,5%, dan 10%. Kemampuan untuk melembabkan kulit sediaan ini dibandingkan dengan sediaan krim yang mengandung gliserin 2% dan blanko. Uji mutu fisik yang dilakukan pada masing-masing sediaan adalah homogenitas, pH, stabilitas dan tipe emulsi, dilakukan juga uji iritasi sediaan dan kemampuan sediaan untuk melembabkan kulit pada 18 orang relawan dengan menggunakan moisture-checker.

Hasil: Hasil pengujian menunjukkan bahwa ekstrak lobak merah dapat diformulasikan ke dalam sediaan hand cream m/a, membentuk sediaan yang homogen, memiliki pH yang sesuai dengan kulit yaitu 6,16-7,05, serta tetap stabil selama penyimpanan 12 minggu. Tidak menyebabkan iritasi pada kulit. Ekstrak lobak merah mampu untuk melembabkan kulit. Semakin tinggi konsentrasi lobak merah semakin baik pula kemampuannya untuk melembabkan kulit. Dari hasil uji kelembaban, diperoleh bahwa krim yang mengandung ekstrak lobak merah 2,5% memiliki kemampuan melembabkan yang hampir sama dengan krim yang mengandung gliserin 2%.

Kesimpulan: Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa ektrak lobak merah dapat diformulasikan dalam krim tipe m/a dan memiliki kemampuan untuk melembabkan kulit dengan konsentrasi 2,5%.

Kata kunci: Ekstrak lobak merah, krim, pelembab kulit

(8)

FORMULATION OF CREAM FROM EXTRACT RED RADISH

(

Raphanus sativus

L.) AS MOISTURIZING SKIN

ABSTRACT

Background:Radish is a vegetable which can be used to treat skin as it contains many substances that can rejuvenate skin. Radish contains 25% vitamin C, 9% vitamin E, 1% vitamin K, 4% iron, 2.5% magnesium, 2.5% calcium, 2.5% sodium, and 5% potassium. There are many varieties of radish such as red radish, black radish and white radish. The significant content differences between red radish and white radish is the presence of anthocyanins in red radish that is not present in white radish. Anthocyanins may contribute to increase the effectiveness of vitamin C.

Objectives: To formulated red radish extract as a moisturizing in hand cream

dossage forms.

Methods: Red radish extract obtained by maceration method with ethanol 80%

for seven days. Red radish extract was formulated as o/w hand cream in concentration 2.5%, 5%, 7.5% and 10%. The ability to moisturizing skin of red radish extract were compared to cream preparations containing 2% glycerin and blank preparations. Physical quality test to each preparation were homogeneity, pH, stability and emulsion type, irritation test preparations and ability of preparations to moisturize the skin in 18 volunteers by using moisture-checker.

Results: The test results showed that the extract of red radish could be formulated

into hand cream type o/w, preparations was homogeneous, pH of preparations was in accordance with pH of skin about 6.16 to 7.05, and remained stable after 12 weeks storage. Not irritating to the skin. Red radish extract was able to moisturize skin. Increasing concentration of red radish affect the increase ability to moisturize the skin. From the results of skin moisture test, found that a cream containing red radish extract 2.5% had a moisturizing capabilities similar to a cream containing glycerin 2%.

Conclusion: From the results of this study show that red radish extract can be

formulated in a o/w cream and it has ability to moisturize the skin in concentration 2.5%.

(9)

ix DAFTAR ISI

Halaman

JUDUL ... i

LEMBAR PENGESAHAN ... iii

KATA PENGANTAR……… iv

SURAT PERNYATAAN TIDAK PLAGIAT ... vi

ABSTRAK ... vii

ABSTRACT ... viii

DAFTAR ISI ... ix

DAFTAR TABEL ... xii

DAFTAR GAMBAR ... xiii

DAFTAR LAMPIRAN ... xiv

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Perumusan Masalah ... 3

1.3 Hipotesis ... 4

1.4 Tujuan Penelitian ... 4

1.5 Manfaat Penelitian ... 4

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Uraian Tanaman Lobak Merah ... 5

2.1.1 Lobak merah ... 5

2.1.2 Taksonomi lobak merah ... 6

2.1.3 Kandungan lobak merah ... 6

(10)

2.2 Ekstraksi ... 7

2.3 Kulit ... 8

2.3.1 Struktur kulit ... 8

2.3.2 Fungsi kulit ... 9

2.3.3 Klasifikasi kulit ... 10

2.3.4 Kelembaban kulit ... 11

2.4 Krim ... 12

2.5 Basis Krim ... 14

2.6 Pelembab ... 15

BAB III METODE PENELITIAN ... 17

3.1 Alat-alat yang Digunakan ... 17

3.2 Bahan-bahan yang Digunakan ... 17

3.3 Teknik Pengambilan Sampel ... 17

3.4 Sukarelawan……….. ... 18

3.5 Prosedur Kerja ... 18

3.5.1 Pembuatan simplisia dan ekstrak lobak merah ... 18

3.5.2 Formula standar hand cream ... 19

3.5.3 Formula dasar krim yang dimodifikasi... 19

3.5.4 Pembuatan sediaan krim ... 20

3.6 Penentuan Mutu Fisik Sediaan ... 21

3.6.1 Pemeriksaan homogenitas ... 21

3.6.2 Pengamatan stabilitas sediaan ... 21

3.6.3 Penentuan pH sediaan ... 21

(11)

xi

3.7 Uji Iritasi terhadap Sukarelawan ... 22

3.8 Penentuan Kemampuan Sediaan untuk Mengurangi Penguapan Air dari Kulit... 23

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ... 24

4.1 Hasil Pembuatan Simplisia dan Ekstrak Lobak Merah ... 24

4.2 Hasil Pembuatan Dasar Krim ... 24

4.3 Mutu Fisik Sediaan ... 24

4.3.1 Homogenitas sediaan ... 24

4.3.2 Stabilitas sediaan ... 25

4.3.3 pH sediaan ... 27

4.3.4 Tipe emulsi sediaan ... 28

4.4 Hasil Uji Iritasi ... 28

4.5 Kemampuan Sediaan untuk Melembabkan Kulit ... 30

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 34

5.1 Kesimpulan ... 34

5.2 Saran ... 34

DAFTAR PUSTAKA ... 35

LAMPIRAN ... 37

(12)

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

2.1 Kandungan zat gizi lobak merah. ... 7

3.1 Formula sediaan krim ... 20

3.3 Evaluasi hasil pengukuran kelembaban kulit dengan skin analyzer-moisture checker ... 23

4.1 Data pengamatan terhadap homogenitas sediaan dengan menggunakan objek gelas ... 25

4.2 Data pengamatan terhadap stabilitas sediaan pada saat selesai dibuat, penyimpanan selama 1, 4, 8 dan 12 minggu ... 26

4.3 Data pengukuran pH sediaan pada saat selesai dibuat ... . 27

4.4 Data pengukuran pH sediaan pada penyimpanan 12 minggu ... 27

4.5 Data penentuan tipe emulsi sediaan ... 28

4.6 Data uji iritasi terhadap kulit sukarelawan ... 29

4.7 Hasil pengukuran kelembaban sebelum pemakaian sediaan, minggu 1, 2, 3 dan 4 ... 30

(13)

xiii DAFTAR GAMBAR

Gambar

Halaman 4.1 Grafik peningkatan rata-rata kelembaban pada kulit

sukarelawan ... 31

4.2 Grafik persentase peningkatan kelembaban kulit pada

minggu 1, 2, 3 dan 4 ... 33

(14)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran

Halaman

1 Gambar lobak merah (Raphanus sativus L.) ... 37

2 Gambar lobak merah yang telah dikeringkan ... 37

3 Gambar hasil identifikasi tumbuhan ... 38

4 Gambar rotary evaporator ... 39

5 Gambar ekstrak pekat lobak merah ... 39

6 Gambar pembuatan sediaan krim ... 41

7 Gambar sediaan krim ... 41

8 Gambar Skin Analyzer- Moisture Checker ... 44

9 Gambar pH meter ... 44

10 Gambar hasil uji homogenitas sediaan ... 45

11 Gambar hasil uji tipe emulsi dengan metil biru ... 45

12 Gambar uji kelembaban pada kulit dengan skin analyzer-moisture checker ... 46

13 Surat Pernytaan Relawan ... 47

Referensi

Dokumen terkait

Skripsi ini disusun untuk melengkapi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana Farmasi pada Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utara, dengan judul “Formulasi Tablet

Skripsi ini disusun untuk melengkapi salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Farmasi pada Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utara dengan judul: “Penggunaan Zat

Skripsi ini disusun untuk melengkapi salah satu syarat mencapai gelar Sarjana Farmasi pada Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utara, dengan judul Pengujian Sediaan Gel

Skripsi ini disusun untuk melengkapi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana Farmasi pada Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utara, dengan judul “Formulasi Tablet

Skripsi ini disusun untuk melengkapi salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Farmasi pada Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utara, dengan judul “Formulasi

Skripsi ini disusun untuk melengkapi salah satu syarat mencapai gelar Sarjana Farmasi pada Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utara, dengan judul “Formulasi Tablet

Skripsi ini disusun untuk melengkapi salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Farmasi pada Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utara dengan judul “Uji Aktivitas Sediaan

Skripsi ini disusun untuk melengkapi salah satu syarat mencapai gelar Sarjana Farmasi pada Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utara, dengan judul “Pengaruh Penambahan