• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM (KSP) MEGA ARTHA PADA KABUPATEN NGANJUK SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM (KSP) MEGA ARTHA PADA KABUPATEN NGANJUK SKRIPSI"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

i

ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM (KSP) MEGA ARTHA

PADA KABUPATEN NGANJUK

SKRIPSI

Untuk memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Ekonomi

Oleh :

Alif Pradana Yuartha 201610170311172

JURUSAN AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2020

(2)

i

(3)

ii

(4)

iii

(5)

i

ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM MEGA ARTHA

KABUPATEN NGANJUK

(Studi Kasus Pada KSP Mega Artha Kabupaten Nganjuk) Alif Pradana Yuartha, Sri Wahjuni Latifah Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Malang Jl. Raya Tlogomas No. 246 Malang

Email : alifyuartha12@gmail.com ABSTRAK

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengklarifikasi penerapan dan pencapaian sistem informasi akuntansi dalam prosedur pemberian kredit di KSP Mega Artha, dan untuk memperjelas apakah penerapan sistem informasi akuntansi dalam prosedur pemberian kredit pada Koperasi Simpan Pinjam Mega Artha sudah efektif. Kajian ini bermanfaat bagi kesejahteraan koperasi. Bersama dengan anggotanya, itu bertindak sebagai panduan untuk aplikasi dalam sistem informasi akuntansi. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan sekunder, data primer diperoleh melalui wawancara dan data sekunder sendiri diperoleh dari penelitian yang berkaitan dengan penelitian. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Koperasi Mega Artha memenuhi kriteria prosedur pemberian kredit. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa Koperasi Simpan Pinjam Mega Artha efektif.

(6)

ii

ANALISIS PENGENDALIAN INTERNAL PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM MEGA ARTHA

KABUPATEN NGANJUK

(Studi Kasus Pada KSP Mega Artha Kabupaten Nganjuk) Alif Pradana Yuartha, Sri Wahjuni Latifah Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Malang Jl. Raya Tlogomas No. 246 Malang

Email : alifyuartha12@gmail.com ABSTRACT

The purpose of this research is to clarify the application and achievement of accounting information systems in the procedures for granting credit to the Mega Artha Savings and Loans Cooperative, and to clarify whether the application of accounting information systems in the procedures for granting credit to the Mega Artha Savings and Loans Cooperative has been effective. This study is beneficial for the welfare of the cooperative. Together with its members, it acts as a guide for applications in the accounting information system. Data sources used in this study are primary and secondary data, primary data are obtained through interviews and secondary data per se are obtained from research related to research. The results of this study show that Mega Artha Cooperative meets the criteria for granting credit procedures. It can thus be concluded that Mega Artha Savings and Loans Cooperative is effective.

(7)

iii

KATA PENGANTAR

Bismillahirrohmanirrohim.

Puji syukur yang teramat dalam saya haturkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Segala, atas percikan kasih, hidayat, dan taufiq-Nya sehingga Skripsi dengan judul ―Praktik Pengungkapan Modal Intelektual Perguruan Tinggi:

Studi Komparasi Antara Indonesia Dan Malaysia‖ ini dapat terselesaikan pada waktu yang telah direncanakan.

Teriring do’a sholawat semoga senantiasa melimpah ke haribaan Muhammad SAW., Rasul akhir zaman, penutup para Nabi yang membawa kesempurnaan ajaran Tauhid dan keutamaan budi pekerti. Dan semoga tumpahan do’a sholawat menetes kepada segenap keluarga dan sahabatnya, para syuhada’, para mushonnifin, para ulama’, dan seluruh umatnya yang dengan tulus ikhlas mencintai dan menjunjung sunnahnya.

Selama proses penyusunan skripsi ini, banyak pihak yang telah memberikan bantuan dan dukungan kepada saya. Sebagai ungkapan syukur, dalam kesempatan ini saya ingin mengucapkan terimakasih kepada :

1. Bapak Rektor Universitas Muhammadiyah Malang Dr. M Fauzan M.Pd 2. Ibu Dekan Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Muhammadiyah

Malang Dr Idah Zuhroh, MM

3. Ketua Jurusan Ibu Masiyah Kholmi, Dr., Ak., CA

4. Ibu Pembimbing Sri Wahjuni Latifah., Dra., MM., Ak., CA 5. Ibu Penguji 1. Masiyah Kholmi, Dr., Ak., CA

6. Ibu Penguji 2. Mudrifah, SE., MM

7. Rekan-rekan penulis dan pihak koperasi Mega Artha yang sudah memperbolehkan saya melakukan penelitian.

8. Ucapan terima kasih secara khusus penulis sampaikan kepada orang tua dan keluarga tercinta yang telah mendukung saya.

(8)

iv

Kepada mereka semua, hanya ungkapan terimakasih dan do’a tulus yang dapat saya persembahkan, semoga segala yang telah mereka berikan kepada saya tercatat dengan tinta emas dalam lembaran catatan Roqib sebagai sebuah ibadah yang tiada ternilai. Amiin.

Akhirnya, dengan segala keterbatasan dan kekurangannya, saya persembahkan karya tulis ini kepada siapapun yang membutuhkannya. Kritik konstruktif dan saran dari semua pihak sangat saya harapkan untuk penyempurnaan karya-karya saya selanjutnya. Terimakasih.

Billahittaufiq Wal Hidayah.

Malang, November 2020

Peneliti

(9)

v

DAFTAR ISI

ABSTRAK ... i

ABSTRACT ... ii

KATA PENGANTAR ... iii

DAFTAR ISI ... v

DAFTAR TABEL ... vii

DAFTAR GAMBAR ... viii

BAB 1 PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Rumusan Masalah ... 4

C. Tujuan Penelitian ... 5

D. Manfaat Penelitian ... 5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 6

A. Review Penelitian Terdahulu ... 6

B. Keterkaitan Penelitian Terdahulu ... 8

B. Tinjauan Pustaka ... 9

C. Keterkaitan Sistem Pengendalian Intern untuk Prosedur Pemberian Kredit pada Koperasi ... 16

BAB III METODE PENELITIAN ... 18

A. Jenis Penelitian ... 18

B. Lokasi Penelitian ... 18

C. Sumber Data ... 19

D. Metode Pengumpulan Data ... 19

E. Wawancara ... 19

F. Dokumentasi ... 20

G. Metode Analisis Data ... 20

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 26

A. Sejarah Berdirinya Koperasi Mega Artha ... 26

B. Visi dan Misi ... 26

C. Struktur Organisasi dan Uraian Tugas ... 27

D. Aktifitas Koperasi ... 29

(10)

vi

E. Personalia ... 30

F. Deskripsi dan Analisis Sistem Pemberian Kredit Koperasi Mega Arta Nganjuk ... 32

G. Analisis Perbandingan Penerapan Sistem Pengendalian Intern COSO Pada Sistem Pemberian Kredit ... 38

H. Uji Kepatuhan ... 42

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 47

A. Kesimpulan ... 47

B. Keterbatasan Peneliti ... 48

C. Saran ... 48

DAFTAR PUSTAKA ... 49

(11)

vii

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Besarnya Sampel Minimum Untuk Pengujian Pengendalian ... 22 Tabel 3.2 Stop-Or-Go Decesion ... 23

(12)

viii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 4.1 Struktur Organisasi Koperasi Mega Artha ... 27

(13)

49

DAFTAR PUSTAKA

Committee of Sponsoring Organization of The Treadway Commission (COSO).

(2013). Sistem Pengendalian Menurut COSO. BINUS UNIVERSITY.

https://accounting.binus.ac.id/2015/09/25/sistem-pengendalian-menurut- coso/

Indriastuti, M. E. (2012). Prosedur Pemberian Kredit Pada Koperasi Simpan Pinjam Bhina Rahaja Cabang Karanganyar. 21–24.

Sandi, P. (2015). ANALISIS SISTEM DAN PROSEDUR PEMBERIAN

KREDIT KONSUMTIF DALAM UPAYA MENDUKUNG

PENGENDALIAN MANAJEMEN KREDIT (Studi pada Koperasi Simpan Pinjam Tri Aji Mandiri Kota Kediri). Jurnal Administrasi Bisnis S1 Universitas Brawijaya,.

Mulyadi. (2017). Sistem Akuntansi. Salemba Empat, Jakarta.

Desi Catur Wulandari, D. I. L. (2017). ANALISIS PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM ASA MANDIRI AMPEL. Program Studi Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Kristen Satya Wacana, 41(2), 84–93.

Firdaosi, M. R. (2017). Analisis Prosedur Pemberian Kredit Pada Koperasi Serba Usaha Jaya Kediri. Simki-Economic, 01(12), 1–9.

Yuliana, E. W., & Widianti, H. (2014). Sistem Pemberian Kredit Pada Unit Simpan Pinjam Kud Karya Mina Kota Tegal. Politeknik Harapan Bersama, 09, 1–8.

Mardian, S., & Haifa, R. N. (2015). Implementing The Internal Control System In The Islamic Microfinance Institutions. AHKAM:Jurnal Ilmu Syariah, 15(2), 189–198. https://doi.org/10.15408/ajis.v15i2.2863

Undang.-Undang. N. 10 T.1998 (2015). Kredit. Seputar Pengetahuan.

https://www.seputarpengetahuan.co.id/2015/02/9-pengertian-kredit- menurut-para-ahli-terlengkap.html

Ariyanti, F. (2019). Koperasi. Cermati.Com.

https://www.cermati.com/artikel/koperasi-pengertian-jenis-fungsi-prinsip- dan-keuntungannya-yang-perlu-kamu-ketahui

Ramadhani, N. (2018). Koperasi Simpan Pinjam. Dinas Koperasi, UKM Kabupaten Gunung Kidul. https://kukm.gunungkidulkab.go.id/berita- 93/koperasi-simpan- pinjam-ksp.html, Pengertian Koperasi Simpan Pinjam adalah,dengan bunga yang serendah-rendahnya.

Sugiyono. (2008). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung : ALFABETA

(14)

50

Studi, P., Jurusan, A., Ekonomi, F., & Dharma, U. S. (2014). ANALISIS PENGENDALIAN INTERN PADA SISTEM Studi Kasus pada Credit Union Bererod Gratia KK Yogyakarta.

Ihyaul Ulum, A. J. (2018). Metodologi Penelitian Akuntansi (2nd ed.). Aditya Media, Malang.

Mulyadi. (2001). Sistem Akuntansi, Edisi Ketiga, Salemba Empat, Jakarta.

50

(15)

li

(16)

lii

(17)

liii

Gambar

Tabel 3.1 Besarnya Sampel Minimum Untuk Pengujian Pengendalian  .................. 22  Tabel 3.2 Stop-Or-Go Decesion  .....................................................................
Gambar 4.1 Struktur Organisasi Koperasi Mega Artha   ................................

Referensi

Dokumen terkait

Satuan Kerja/SKPD : Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Nama Paket : Pembangunan Rumah Kreatif PKBM Kota Baubau Kategori Pekerjaan : Pekerjaan Jasa Konstruksi. Metode Pemilihan

Berdasarkan beberapa penelitian terdahulu yang masih menunjukkan hasil yang berbeda-beda, maka peneliti tertarik untuk mengetahui pengaruh pengumuman dividen terhadap

mar ket i ng communi cat i on (IMC) sebuah br and campai gn. Pada pagi hari dan sore hari dimana sebagian masyarakat terjebak kemacetan lalu lintas, radio di mobil menjadi teman

Penelitian ini secara umum bertujuan untuk melihat hubungan yang terjadi antara pemahaman terhadap peraturan permainan dan tingkat kecemasan dengan rasa percaya diri wasit

Demikian juga pembelajaran Matematika yang materinya sangat kontektual dari sisi kebutuhan siswa untuk belajar mengembangkan dirinya, sementara belajar berangkat

Judul Skripsi : Pengaruh Emotional Exhaustion pada Job Satisfaction dan Turnover Intention dengan Time Pressure dan Anxiety sebagai Pemediasi (Studi pada Perawat

Dengan ini kami beritahukan bahwa perusahaan Saudara telah masuk dalam Calon Daftar Pendek Penyedia Jasa Konsultansi untuk pekerjaan Penyusunan Pola Ruang dan Struktur Ruang

Tujuan dari penulisan Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui berapa besar nilai penyusutan, berapa jumlah nilai penyusutan, berapa nilai sisa (residu) mesin