• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS DAN PERANCANGAN PERANGKAT AJAR TENTANG BINATANG BERBASIS MULTIMEDIA PADA KELAS A TK ISLAM AL – AZHAR 8 JAKAPERMAI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "ANALISIS DAN PERANCANGAN PERANGKAT AJAR TENTANG BINATANG BERBASIS MULTIMEDIA PADA KELAS A TK ISLAM AL – AZHAR 8 JAKAPERMAI"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

iv

Belajar tentang binatang merupakan hal yang sulit dibayangkan jika hanya melihat gambar dari buku saja. Hal tersebut akan lebih mudah dimengerti jika disertai dengan animasi, video, dan suara. Oleh karena itu, skripsi ini ditujukan untuk merancang perangkat ajar pengenalan binatang berbasis multimedia agar menarik minat dan membantu siswa Taman Kanak-Kanak dalam mempelajari binatang. Adapun metode yang kami digunakan dalam membahas masalah ini adalah “ Waterfall Model ” atau “ Classic Life Cycle ”, dengan langkah–langkahnya secara garis besar adalah Analisis dan Perancangan Sistem (System Engineering), Analisis Kebutuhan Piranti Lunak (Analysis), Perancangan (Design), Pengkodean (Coding), Penyajian (Testing), dan Pemeliharaan (Maintenance). Hasil yang dicapai dari wawancara berupa kebutuhan dan kesulitan guru dalam menjelaskan materi tentang binatang, karena kurangnya alat peraga. Alat peraga yang dibutuhkan terdapat suara, gambar, video, teks, dan animasi. Dengan menggunakan perangkat ajar, akan dapat menjawab segala kebutuhan yang ada. Kemudian dilakukan perancangan perangkat ajar yang dilanjutkan dengan implementasi dan evaluasi terhadap perangkat ajar. Setelah dilakukan penelitian, dapat diambil kesimpulan bahwa perangkat ajar tentang binatang dapat membantu guru dalam menjelaskan binatang kepada siswa Taman Kanak–Kanak. Disarankan agar perangkat ajar ditambahkan materi tentang binatang yang lebih lengkap, dibuat soal-soal latihan untuk mengetahui seberapa jauh pemahaman para siswa, serta ditambahkan permainan–permainan yang lebih bervariasi sehingga dapat lebih melatih kreativitas siswa.

(2)

v

PRAKATA

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan rahmat-Nya yang besar, sehingga penyusunan skripsi yang berjudul “ ANALISIS DAN PERANCANGAN PERANGKAT AJAR TENTANG BINATANG BERBASIS MULTIMEDIA PADA KELAS A TK ISLAM AL – AZHAR 8 JAKAPERMAI “ dapat selesai pada waktunya.

Penulisan skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat kelulusan dalam jenjang pendidikan S1 (Strata-1) jurusan Tehnik Informatika di Universitas Bina Nusantara, Jakarta.

Dalam penyusunan skripsi ini, penulis telah mendapat bantuan dan dorongan dari berbagai pihak baik secara langsung maupun tidak langsung. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada:

1. Bapak Prof. Dr. Drs. Gerardus Polla, M.App.Sc., selaku rektor Universitas Bina Nusantara.

2. Bapak Sablin Yusuf, Ir., M.ComSc., selaku Dekan Fakultas Ilmu Komputer Universitas Bina Nusantara.

3. Bapak H. Mohammad Subekti, BE, M. Sc., selaku ketua jurusan Teknik Informatika.

(3)

vi

5. Bapak Agus Prahono, Drs. M.Eng.Sc. selaku pembimbing yang telah bersedia meluangkan banyak waktu dan pemikiran untuk memberikan bimbingan dan pengarahan.

6. Para dosen Universitas Bina Nusantara, yang telah memberikan pengajaran selama penulis menuntut ilmu di Universitas Bina Nusantara.

7. Orang tua dan keluarga kami yang telah memberi dukungan doa, biaya, dan moral selama kuliah dan membuat skripsi ini.

8. Ibu Nuraini, selaku kepala sekolah TK Islam Al-Azhar 8, Jakapermai yang telah memberi izin survey.

9. Ibu Helmi Linda, S.Pd, selaku Bagian Tata Usaha TK Islam Al-Azhar 8 Jakapermai.

10.Teman-teman yang telah memberikan dukungan dalam doa, pemikiran-pemikiran dan dorongan semangat.

11.Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu per satu, yang telah banyak memberikan bantuan moral maupun spiritual.

Akhir kata, penulis berharap semoga skripsi ini dapat memberi tambahan pengetahuan kepada para pembaca dan dapat bermanfaat bagi rekan-rekan mahasiswa/i yang berminat untuk mengembangkan aplikasi-aplikasi sejenis. Penulis juga menyadari bahwa penulisan skripsi ini juga masih banyak kekurangannya dan butuh penyempurnaan.

Jakarta, 12 Juni 2006

(4)
(5)
(6)

ix

(7)
(8)

xi

DAFTAR PUSTAKA 107

RIWAYAT HIDUP 109

(9)

xii

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Tabel TAdministrator 68

(10)

xiii

(11)

xiv

Gambar 3.21 Rancangan Layar Menu Tambah Materi 53

Gambar 3.22 Rancangan Layar Menu Edit Materi 54

Gambar 3.23 Rancangan Layar Menu Hapus Materi 54

Gambar 4.1 Layar Menu Pembuka 72

Gambar 4.2 Layar Menu Utama 73

Gambar 4.3 Layar Menu Binatang Berdasarkan Habitat 75

Gambar 4.4 Layar Menu Binatang Darat 77

Gambar 4.5 Layar Menu Binatang Air 79 Gambar 4.6 Layar Menu Binatang Udara 81

Gambar 4.7 Layar Menu Binatang Ternak 83 Gambar 4.8 Layar Menu Binatang Liar 85 Gambar 4.9 Layar Menu Permainan 87 Gambar 4.10 Layar Menu Puzzle 89

Gambar 4.11 Layar Menu Binatang dan Makanannya 91 Gambar 4.12 Layar Menu Merangkai Binatang 93 Gambar 4.12 Layar Menu Login 95 Gambar 4.13 Layar Menu Utama 96 Gambar 4.14 Layar Tambah Materi 97

Gambar 4.15 Layar Edit Materi 99

(12)

xv

DAFTAR LAMPIRAN

Referensi

Dokumen terkait

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmat-Nya, sehingga penyusunan skripsi yang berjudul “Analisis Perancangan Sistem Informasi

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat karunia dan rahmat-Nya yang telah diberikan kepada penulis dalam penyusunan laporan dari perancangan akhir

Puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan rahmat yang diberikan kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi berjudul ANALISIS DAN PERANCANGAN

Puji Syukur atas berkat dan rahmat kepada Tuhan Yang Maha Esa, atas selesainya penulisan tugas akhir ini dengan judul : “ Perancangan Content Management System

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas karunia, berkat, dan rahmat-Nya yang begitu besar, sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan

Puji syukur yang sebesar – besarnya penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahmat dan berkatnya sehingga penyusunan skripsi yang berjudul “Analisis dan

Puji dan syukur penulis haturkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala berkat dan rahmat-Nya dalam penulisan skripsi “Analisis Dan Perancangan Perangkat Ajar Untuk

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala berkat dan rahmat yang telah dianugerahkanNya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “Analisa dan