• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS DAN RENTABILITAS SEBAGAI PENILAIAN KINERJA KEUANGAN PADA KPRI SETIA KAWAN KECAMATAN TEKUNG KABUPATEN LUMAJANG TAHUN BUKU

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "ANALISIS RASIO LIKUIDITAS DAN RENTABILITAS SEBAGAI PENILAIAN KINERJA KEUANGAN PADA KPRI SETIA KAWAN KECAMATAN TEKUNG KABUPATEN LUMAJANG TAHUN BUKU"

Copied!
19
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS DAN RENTABILITAS SEBAGAI PENILAIAN KINERJA KEUANGAN PADA KPRI SETIA KAWAN KECAMATAN TEKUNG

KABUPATEN LUMAJANG TAHUN BUKU 2010 – 2012

SKRIPSI

Oleh :

Ika Laila Kurniawati NIM. 090210301069

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI

JURUSAN PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS JEMBER 2014

(2)

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS DAN RENTABILITAS SEBAGAI PENILAIAN KINERJA KEUANGAN PADA KPRI SETIA KAWAN KECAMATAN TEKUNG

KABUPATEN LUMAJANG TAHUN BUKU 2010 – 2012

SKRIPSI

diajukan guna melengkapi tugas akhir dan memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan Program Studi Pendidikan Ekonomi (S1)

dan mencapai gelar Sarjana Pendidikan

Oleh :

Ika Laila Kurniawati NIM. 090210301069

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI

JURUSAN PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS JEMBER 2014

(3)

ii

PERSEMBAHAN

Terucap syukur kepada Tuhan Yang Maha Sempurna atas karunia yang telah diberikan kepada penulis sehingga penulis mampu menyelesaikan tugas akhir ini dengan baik.

Dengan penuh kebahagiaan dan rasa terimakasih sebesar-besarnya skripsi ini saya persembahkan untuk :

1. Ibuku Srihartatik dan Bapakku Subarno terimakasih tak terhingga atas semua pengorbanan, kasih sayang, kesabaran, doa setulus hati yang telah kuterima untuk keberhasilan studiku saat ini;

2. Adik –adikku yang kusayangi Arie Julita Prabandari, Farda Latifatul Hasna dan Romi Zalky Adhani terimakasih atas dukungan yang selama ini diberikan untukku;

3. Yang kuhormati guru-guru sejak TK hingga Perguruan Tinggi terucap terimakasih telah memberikan ilmu yang bermanfaat dengan penuh kasih dan sayang;

4. Almamater yang selalu menjadi kebanggaanku Fakultas Keguruaan dan Ilmu Pendidikan Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Jember;

(4)

iii

MOTTO

“Allah akan meninggikan orang – orang yang beriman diantara kamu dan orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa

derajat”

( terjemahan surat Al-Mujadalah ayat 11 )*)

“Jangan menunggu karena tak akan ada waktu yang tepat. Mulailah dari sekarang, dan berusahalah dengan segala yang ada. Seiring waktu, akan ada cara yang lebih baik asalkan tetap

berusaha” ( Napoleon Hiell ) **)

*) Departemen Agama Repulik Indonesia. 1997. Al Quran dan terjemahan. Semarang : PT.Kumudasmoro Grafindo.

(5)

iv

PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Ika Laila Kurniawati NIM : 090210301069

Fakultas : Keguruan dan Ilmu Pendidikan Jurusan : Pend. Ekonomi

menyatakan dengan sesungguhnya bahwa karya ilmiah yang berjudul: “Analisis Rasio Likuiditas dan Rentabilitas Sebagai Penilaian Kinerja Keuangan Pada KPRI Setia Kawan Kecamatan Tekung Kabupaten Lumajang Tahun Buku 2010 – 20112” adalah benar-benar hasil karya sendiri, kecuali kutipan yang sudah saya sebutkan sumbernya, belum pernah diajukan pada institusi manapun, dan bukan karya jiplakan. Saya bertanggungjawab atas keabsahan dan kebenaran isinya sesuai dengan sikap ilmiah yang harus dijunjung tinggi.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya, tanpa adanya tekanan dan paksaan dari pihak manapun serta bersedia mendapat sanksi akademik jika ternyata dikemudian hari pernyataan ini tidak benar.

Jember, 17 Januari 2014 Yang menyatakan,

Ika Laila Kurniawati NIM. 090210301069

(6)

v SKRIPSI

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS DAN RENTABILITAS SEBAGAI PENILAIAN KINERJA KEUANGAN PADA KPRI SETIA KAWAN KECAMATAN TEKUNG KABUPATEN LUMAJANG TAHUN BUKU

2010 – 20112

Oleh

Ika Laila Kurniawati NIM : 090210301069 Pembimbing I Drs. Sutrisno Djaja. M.M NIP. 19540302 198601 1 001 Pembimbing II Titin Kartini, S.Pd, M.Pd NIP. 19801205 200604 2 001

(7)

vi

PENGESAHAN

Skripsi berjudul “Analisis Rasio Likuiditas Dan Rentabilitas Sebagai Penilaian Kinerja Keuangan Pada Kpri Setia Kawan Kecamatan Tekung Kabupaten Lumajang Tahun Buku 2010 – 20112”, telah diuji dan disahkan pada:

hari, tanggal : Jum’at 17 Januari 2014

tempat : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jember

Tim Penguji Ketua, Drs. Sutrisno Djaja. M.M NIP. 19540302 198601 1 001 Sekretaris, Titin Kartini, S.Pd, M.Pd NIP. 19801205 200604 2 001 Anggota I, Drs. Umar HMS, M.Si NIP. 19621231 198802 1 001 Anggota II,

Drs. Bambang Suyadi, M.Si NIP. 19530605 198403 1 003

Mengetahui,

Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Prof. Dr. Sunardi, M.Pd NIP. 19540501 198303 1 005

(8)

vii RINGKASAN

Analisis Rasio Likuiditas Dan Rentabilitas Sebagai Penilaian Kinerja Keuangan Pada Kpri Setia Kawan Kecamatan Tekung Kabupaten Lumajang Tahun Buku 2010 – 20112, Ika Laila Kurniawati, 090210301069; 2014 : 66 halaman; Program Studi Pendidikan Ekonomi, Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Jember.

Penelitian ini membahas tentang analisis rasio likuiditas dan rentabilitas digunakan sebagai penilaian kinerja keuangan. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis dan mendeskripsikan keadaan secara riil dari laporan keuangan pada KPRI Setia Kawan Kecamatan Tekung Kabupaten Lumajang.

Penelitian ini menggunakan analisis rasio likuiditas yang terdiri dari rasio lancar (current ratio), rasio cepat (quick ratio) dan rasio kas (cash rasio). Sedangkan rasio rentabilitas disini peneliti menggunakan analisis rasio yang terdiri dari rasio profitabilitas ( profit margin), ROE (Return On Equity) dan ROA (Return On Asset). Adapun analisis ini bertujuan untuk mengetahui apakah rasio likuiditas KPRI Setia Kawan Kecamatan Tekung Kabupaten Lumajang memiliki standar rasio yang likuid dan apakah rasio rentailitas KPRI Setia Kawan Kecamatan Tekung Kabupaten Lumajang memiliki standar rasio yang efisien. Sesuai hasil dari analisis laporan keuangan dari KPRI Setia Kawan Kecamatan Tekung Kabupaten Lumajang Tahun Buku 2010-2012 rasio likuiditas dilihat dari current ratio tahun 2010 adalah sebesar 1248 %, 1104 % tahun 2011 dan 978 % pada tahun 2012 adalah sangat likuid. Hal ini menunjukkan bahwa rasionya sangat tinggi tidak baik bagi kelangsungan kinerja koperasi yang bersangkutan, sebab apabila tingkat likuiditasnya tinggi maka semakin tidak efektif karena aktiva lancar yang terlalu besar akan berakibat timbulnya aktiva lancar yang menganggur. Begitu pun juga dengan quick ratio pada tahun 2010 sebesar 1234 %, 1092 % tahun 2011 dan 933 % pada tahun 2012. Hal ini menununjukkan rasio sangat likuid akan tetapi tidak baik juga bagi koperasi karena adanya investasi yang sangat besar dalam persediaan barang. Sedangkan untuk rasio

(9)

viii

kas (cash ratio) dari tahun 2010 hingga 2012 mengalami penurunan, pada tahun 2010 adalah sebesar 4,9 %, 2,8 % tahun 2011 dan 1,5 % pada tahun 2012. Hal ini menunjukkan rasio yang illikuid karena disebabkan persediaan kas dari koperasi yang menurun setiap tahunnya. Berdasarkan hasil analisis diatas standar likuiditas dari KPRI Setia Kawan Kecamatan Tekung Kabupaten Lumajang Tahun Buku 2010-2012 adalah tidak baik atau illikuid.

Rentabilitas dalam penelitian ini menghitung Profit Margin, Return on Equity dan Return on Asset. Profit Margin selama tahun 2010 hingga 2012 adalah mengalami peningkatan setiap tahunnya dan sesuai standar adalah sangat efisien karena sesuai standar >15% adalah sangat efesien. Hal ini menunjukkan bahwa SHU sebelum pajak dan pendapatan bruto meningkat setiap tahunnya. Begitu pula dengan Return on Equity (ROE) sesuai standar adalah cukup efisien, ditunjukkan pada tahun 2010 adalah sebesar 7,6 %, meningkat pada tahun 2011 sebesar 7,9 % dan stabil pada tahun 2012 adalah sebesar 7,9%. Hal ini menunjukkan kemampuan KPRI Setia Kawan Kecamatan Tekung Kabupaten Lumajang dalam menghasilkan keuntungan dari modal sendirinya dengan cukup efisien. Sedangkan Return on Asset (ROA) mengalami peningkatan setiap tahunnya dan sesuai standar adalah cukup efisien. Ditunjukkan tahun 2010 hingga 2012. Dapat ditunjukkan bahwa tahun 2010 adalah sebesar 1,77 %, sedangkan tahun 2011 adalah sebesar 2,0 %, 2,2 % adalah tahun 2012. Hal tersebut menunjukkan kemampuan koperasi yang cukup baik dalam mengelola tingkat efisiensi aktiva yang dilakukan oleh koperasi yang bersangkutan. Berdasarkan hasil analisis dinyatakan bahwa standar rentabilitas dari KPRI Setia Kawan Kecamatan Tekung Kabupaten Lumajang Tahun Buku 2010-2012 adalah cukup efisien.

(10)

ix PRAKATA

Syukur Alhamdullilah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapt menyelesaikan karya tulis ilmiah yang berjudul “Analisis Rasio Likuiditas Dan Rentabilitas Sebagai Penilaian Kinerja Keuangan Pada Kpri Setia Kawan Kecamatan Tekung Kabupaten Lumajang Tahun Buku 2010 – 20112”. Karya tulis ilmiah ini disusun guna memenuhi salah satu syarat dalam menyelesaikan pendidikan strata satu (S1) pada Program Studi Pendidikan Ekonomi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jember.

Penyusunan skripsi ini tidak lepas dari bantuan dari berbagai pihak yang turut membantu selesainya karya tulis ilmiah ini, oleh karena itu penulis igin memnyampaikan ucapan terima kasih yang tak terhingga kepada:

1. Prof. Dr. Sunardi, M.Pd, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jember;

2. Drs. Pudjo Suharso, M.Si, selaku Ketua Jurusan Pendidikan IPS Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jember;

3. Dr. Sukidin, M.P, selaku Ketua Program Studi Pendidikan Ekonomi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jember;

4. Drs. Sutrisno Djaja. M.M, selaku Dosen Pembimbing Utama serta Ibu Titin Kartini, S.Pd, M.Pd, selaku Dosen Pembimbing Anggota;

5. Drs.Umar HMS M.Si, selaku Dosen Penguji I serta Drs.Bambang Suyadi M.Si selaku Dosen Penguji II;

6. Titin Kartini, S.Pd, M.Pd, selaku Dosen Pembimbing Akademik yang telah membimbing selama penulisan menjadi mahasiswa;

7. Drs. Supangkat, selaku ketua KPRI Setia Kawan Kecamatan Tekung Kabupaten Lumajang;

8. Pengurus KPRI Setia Kawan Kecamatan Tekung Kabupaten Lumajang yang turut membantu dalam pengumpulan data skripsi ini;

(11)

x

9. Kedua orang tuaku dan adik – adikku yang kusayangi dan kucintai terimakasih atas doa dan semangat yang telah dierikan;

10.Nenekku, Paman, Bibi dan Saudara-saudaraku yang lain telah mendukungku untuk menyelesaikan studiku dari jenjang Sekolah Dasar hingga Perguruan Tinggi Negeri;

11.Nunuk Subambang sekeluarga, terimakasih telah memberikan dukungan dan semangat untukku;

12.Sahabat-sahabat dan orang-orang yang kusayangi (Aris Ratna, Laili Mei, Eka Elisa, Yoelinda, Amilatul, Martha Candra, Cholis, kawan – kawan Pendididkan Ekonomi angkatan 2009) terimakasih karena tak pernah lelah telah menyemangatiku dan selalu mendukungku, saat-saat bersama kalian begitu indah dan tak akan terlupakan;

13. Semua teman Pendidikan Ekonomi khususnya Pendidikan Ekonomi 2009 yang senasib dan seperjuangan;

Penulis menerima kritik dan saran dari semua pihak demi kesempurnaan skripsi ini. Akhirnya penulis berharap, semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak. Amin.

Jember, 17 Januari 2014 Penulis

(12)

xi DAFTAR ISI

Isi Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSEMBAHAN ... ii

HALAMAN MOTTO ... iii

HALAMAN PERNYATAAN ... iv

HALAMAN BIMBINGAN ... v

HALAMAN PENGESAHAN ... vi

HALAMAN RINGKASAN ... vii

PRAKATA ... ix

DAFTAR ISI ... xi

DAFTAR TABEL ... xiv

DAFTAR GAMBAR ... xv

DAFTTAR LAMPIRAN ... xvi

BAB 1 PENDAHULUAN ... 1 1.1 Latar Belakang ... 1 1.2 Rumusan Masalah ... 5 1.3 Batasan Masalah ... 5 1.4 Tujuan Penelitian ... 6 1.5 Manfaat Penelitian ... 6

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA ... 7

2.1 Tinjauan Penelitian Terdahulu ... 7

2.2 Laporan Keuangan Koperasi ... 9

2.2.1 Pengertian Laporan Keuangan ... 9

2.2.2 Unsur Laporan Keuangan ... 10

2.3 Rasio Keuangan ... 12

(13)

xii

2.4.1 Pengertian Kinerja Keuangan ... 22

2.4.2 Tujuan Menilai Kinerja Keuangan ... .. 23

2.5 Analisis Rasio Keuangan Sebagai Penilaian Kinerja Keuangan Koperasi ... 24

2.6 Kerangka Berfikir ... 25

BAB 3 METODE PENELITIAN ... 27

3.1 Rancangan Penelitian ... 27

3.2 Metode Penentuan Lokasi Penelitian ... 28

3.3 Definisi Operasional Konsep ... 28

3.4 Jenis dan Sumber Data ... 29

3.4.1 Jenis Data ... 29

3.4.2 Sumber Data ... 29

3.5 Metode Pengumpulan Data ... 30

3.6 Metode Analisis Data ... 31

3.6.1 Analisis Deskriptif ... 31

3.6.2 Analisis Rasio Keuangan ... 31

3.6.3 Analisis Trend ... 35

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN ... 38

4.1 Data Umum ... 38

4.1.1 Gambaran Umum Obyek Penelitian ... 38

4.1.2 Bidang Usaha KPRI Setia Kawan Kecamatan Tekung ... 40

4.1.2.1 Unit Usaha Simpan Pinjam ... 40

4.1.2.2 Unit Usaha Pertokoan ... 42

4.2 Data Utama ... 43

4.2.1 Likuiditas ... 43

4.2.2 Rentabilitas ... 46

4.3 Hasil Penelitian ... 49

(14)

xiii BAB 5. PENUTUP ... 65 5.1 Kesimpulan... 65 5.2 Saran ... 66 DAFTAR BACAAN LAMPIRAN

(15)

xiv

DAFTAR TABEL

Halaman

1.1 Perkembangan Aktiva Lancar dan Hutang Lancar ... 3

1.2 Perkembangan SHU Sebelum Pajak dan Total Asset ... 3

3.1 Kriteria Current Ratio ... 32

3.2 Kriteria Quick Ratio ... 33

3.3 Kriteria Cash Ratio ... 33

3.4 Kriteria Profit Margin ... 34

3.5 Kriteria Return on Asset (ROA) ... 34

3.6 Kriteria Return on Equity (ROE)... 34

4.2 Jumlah Aktiva Lancar dan Hutang Lancar ... 43

4.3 Jumlah Aktiva Lancar, Persediaan Barang dan Hutang Lancar ... 44

4.4 Jumlah Kas, Efek/bank dan Hutang Lancar ... 45

4.5 Jumlah SHU Sebelum Pajak dan Pendapatan Bruto ... 46

4.6 Jumlah SHU Setelah Pajak dan Modal Sendiri ... 47

4.7 Jumlah SHU Setelah Pajak dan Total Aktiva ... 48

4.8 Rasio Lancar (Current Ratio) ... 49

4.9 Rasio Cepat (Quick Ratio) ... 51

4.10 Rasio Kas(Cash Ratio) ... 53

4.11 Profit Margin ... 54

4.12 Return on Equity (ROE) ... 56

4.13 Return on Asset (ROA) ... 58

4.14 Rekapitulasi Perhitungan Rasio Likuiditas dan Rasio Rentabilitas Pada tahun 2010, 2011 dan 2012 ... 59

(16)

xv

DAFTAR GAMBAR

Halaman

2.1 Kerangka Berfikir ... 26

3.1 Tahap analisis data trend ... 36

4.1 Struktur Organisasi KPRI Setia Kawan Kecamatan Tekung...37

4.8.1 Trend Rasio Lancar (Current Ratio) ... 49

4.9.1 Trend Rasio Cepat (Quick Ratio) ... 51

4.10.1 Trend Rasio Kas(Cash Ratio) ... 53

4.11.1 Trend Profit Margin ... 55

4.12.1 Trend Return on Equity (ROE) ... 56

(17)

xvi

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

A. Matrik Penelitian ... 69

B. Pedoman Penelitian ... 71

C. Laporan Neraca Periode 2010 - 2011 ... 72

D. Laporan Neraca Periode 2011 - 2012 ... 73

E. Laporan Laba/Rugi Periode 2010 ... 74

F. Laporan Laba/Rugi Periode 2011 ... 75

G. Laporan Laba/Rugi Periode 2012 ... 76

H. Laporan Selisih Hasil Usaha Periode 2011 ... 77

I. Laporan Selisih Hasil Usaha Periode 2012 ... 78

J. Laporan Rencana dan Realisasi RAPBN 2010... 79

K. Laporan Rencana dan Realisasi RAPBN 2011... 81

L. Laporan Rencana dan Realisasi RAPBN 2012... 83

M. Perhitungan Rasio Likuiditas dan Rentabilitas ... 84

N. Transkrip Wawancara ... 87

O. Foto- foto Penelitian ... 91

P. Lembar Bimbingan Skripsi ... 93

Q. Surat Izin Penelitian ... 95

R. Surat Keterangan Melakukan Penelitian ... 96

(18)

xvii

(19)

DENAH LOKASI KPRI SETIA KAWAN KECAMATAN TEKUNG KABUPATEN LUMAJANG

Pasar KAB . JEMBE R KECAMATAN YOSOWILANGUN K E C . R O W O K A N G K U N G KPRI SETIA KAWAN KE CA M ATAN T E KUNG KABUPATEN LUMAJANG KAB UPA T E N JEMBE R S U T B

Referensi

Dokumen terkait

menyelesaikan studi pada Fakultas Hukum Universitas Kristen Satya Wacana,8. serta penulis mampu menyusun tulisan dengan judul “TINJAUAN

Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan penelitian maka peran orang tua dalam pendidikan anak usia dini dapat disimpulkan orang tua mengkondisikan lingkungan keluarga

Penerapan metode menyanyi untuk meningkatkan keterampilan menyimak anak usia dini Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu. anak

Hasil yang didapat dari penelitian menunjukkan perasan batang sereh, infusa batang sereh, infusa daun sereh, dan minyak sereh tidak menunjukkan daerah hambat

dari customer service untuk di analisa. b) Mantri datang ke tempat usaha calon debitur. untuk survei tempat usaha serta

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, menghasilkan temuan bahwa: (1) Bentuk dan materi program yang di arahkan untuk pembinaan narapidana tindak pidana

[r]

[r]