HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL DENGAN RESILIENSI
PADA MANTAN NARAPIDANA USIA REMAJA
SKRIPSI
Oleh :
Ni Kadek Jesisca Frecilla 201010230311133
FAKULTAS PSIKOLOGI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
2014
HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL DENGAN RESILIENSI
PADA MANTAN NARAPIDANA USIA REMAJA
SKRIPSI
Diajukan kepada Universitas Muhammadiyah Malang sebagai Salah Satu Persyaratan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Psikologi
Ni Kadek Jesisca Frecilla NIM: 201010230311133
FAKULTAS PSIKOLOGI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
2014
LEMBAR PENGESAHAN
1. Judul Skripsi : Hubungan Dukungan Sosial dengan Resiliensi pada Mantan Narapidana Usia Remaja
2. Nama Peneliti : Ni Kadek Jesisca Frecilla
3. NIM : 201010230311133
4. Fakultas : Psikologi
5. Perguruan Tingggi : Universitas Muhammadiyah Malang 6. Waktu Penelitian : 23 Mei – 21 Juli 2014
Skripsi ini telah diuji oleh dewan penguji pada tanggal 15 Agustus 2014
Dewan Penguji
Ketua Penguji : Dra. Tri Dayakisni, M.Si ( ) Anggota Penguji : 1. Ni’matuzahroh, S.Psi., M.Si ( ) 2. Dr. Latipun, M.Kes ( ) 3. Adhyatman Prabowo, M. Psi ( )
Pembimbing I Pembimbing II
Dra. Tri Dayakisni, M.Si Ni’matuzahroh, S.Psi., M.Si
Malang, 15 Agustus 2014 Mengesahkan
Dekan Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Malang
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “Hubungan Dukungan Sosial dengan Resiliensi pada Mantan Narapidana Usia Remaja”, sebagai salah satu syarat untuk mendapat gelar Sarjana Psikologi di Universitas Muhammadiyah Malang.
Dalam proses penyusunan skripsi ini, penulis banyak mendapatkan bimbingan dan petunjuk serta bantuan yang bermanfaat dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada:
1. Ibu Dra. Tri Dayakisni, M.Si selaku Dekan Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Malang.
2. Ibu Dra. Tri Dayakisni, M.Si dan Ibu Ni’matuzahro, S.Psi., M.Si selaku pembimbing I dan pembimbing II yang telah banyak meluangkan waktu untuk membimbing dan memberikan arahan yang sangat bermanfaat sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan baik.
3. Ibu Hudaniah, S.Psi., M. Si selaku Dosen Wali yang telah mendukung dan memberikan pengarahan sejak awal perkuliahan serta memberikan banyak dukungan dan motivasi demi terselesaikannya skripsi ini.
4. Para dosen dan para karyawan Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Malang khususnya Ibu Tri Muji Ingarianti, M.Psi dan Ibu Diana Savitri, M.Psi yang telah memberikan semangat, motivasi, canda, dan nasehat sehingga penulis termotivasi untuk mengerjakan skripsi.
5. Ayahanda I Ketut Sunarsa dan Ibunda Fransisca Rita tercinta yang telah mendedikasikan seluruh hidupnya bagi penulis. Rasanya tak cukup membalas cinta dan pengorbanan yang ayahanda dan ibunda berikan selama ini. Terimakasih atas dukungan dan do’a serta kasih sayang yang berlimpah sehingga penulis selalu bersemangat untuk menyelesaikan skripsi dan semoga kelulusan ini menjadi langkah awal untuk selalu menjadi yang terbaik dan menjadi kebanggaan bagi Ayahanda dan Ibunda tercinta.
6. Kakak lelaki satu-satunya, I Putu Aan Pratama Sunarsa, S.Kom, yang selalu menjadi penyemangat dan memberikan waktu, nasehat, cinta serta kasih sayang yang berlimpah pada penulis.
7. Keluarga besar Laboratorium Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Malang, Ibu Siti Maimunah, S.Psi., MM., MA., selaku kepala Laboratorium Psikologi UMM serta Mbak Santi dan Mbak Ifa selaku staff laboratorium yang selama ini banyak memberikan ilmu, wawasan, nasehat, dan kasih sayang pada penulis, serta teman-teman asisten yang selalu setia berbagi suka maupun duka, tempat berbagi keluh kesah, tawa dan cerita serta senantiasa membantu dan memotivasi dalam proses pengerjaan skripsi. 8. Laboratorium Psikologi Universitas Muhammadiyah Malang yang menjadi
rumah kedua bagi penulis, dimana menjadi tempat tumbuh kembang bagi penulis sehingga penulis memperoleh banyak ilmu, wawasan, pengalaman, kemampuan, keluarga, dan sahabat. Suatu kebanggaan dan pengalaman
berharga bisa bergabung sebagai asisten dan keluarga besar Laboratorium Psikologi Universitas Muhammadiyah Malang.
9. Teman-teman angkatan 2010 Fakultas Psikologi khususnya kelas B, yang senantiasa berbagi ilmu, canda, dan tawa kepada penulis selama 3 tahun proses perkuliahan dan terimakasih atas segala bentuk dukungan yang telah diberikan pada penulis selama berada di Malang.
10. Teman-teman kost Perum. Bukit Cemara Tujuh Kav 39, Mbak Nana, Mbak Intan, Kak Emma, dll. Terimakasih atas kebersamaan, kebaikan, perlindungan, canda, teguran, dan dukungan semangat yang terus diberikan agar segera menyelesaikan skripsi ini.
11. Polres Balikpapan yang telah memberikan data-data yang berguna bagi penulis untuk melaksanakan penelitian.
12. Subjek penelitian yang bersedia meluangkan waktunya untuk membantu penulis dalam pelaksanaan penelitian.
13. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu per satu, yang telah banyak memberkan bantuan pada penulis dalam menyelesaikan skripsi.
Penulis menyadari tiada satupun karya yang sempurna, sehingga kritik dan saran yang membangun sangat diperlukan demi perbaikan karya skripsi ini. Harapan terbesar penulis semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi peneliti khususnya dan pembaca pada umumnya.
Malang, 15 Agustus 2014 Penulis
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL
LEMBAR PENGESAHAN ... i
SURAT PERNYATAAN ... ii
KATA PENGANTAR ... iii
DAFTAR ISI ... v
DAFTAR TABEL ... vi
DAFTAR LAMPIRAN ... vii
ABSTRAK ... 1 PENDAHULUAN ... 2 Resiliensi ... 5 Aspek-aspek Resiliensi ... 6 Karakteristik Resiliensi ... 7 Sumber-sumber Resiliensi ... 7 Fungsi Resiliensi ... 8 Dukungan Sosial ... 9
Bentuk-bentuk Dukungan Sosial ... 10
Dukungan Sosial dengan Resiliensi ... 10
METODE PENELITIAN ... 11
Rancangan Penelitian ... 11
Subjek Penelitian ... 11
Variabel dan Instrumen Penelitian ... 11
Validitas dan Reliabilitas Instrumen ... 12
Prosedur Penelitian dan Analisa Data Penelitian ... 13
HASIL PENELITIAN ... 14
Deskripsi Data ... 14
Hasil Analisa Data ... 14
DISKUSI... 15
SIMPULAN DAN IMPLIKASI ... 17
DAFTAR PUSTAKA ... 18
DAFTAR TABEL
Tabel 1. Indeks Validitas Alat Ukur Penelitian ... 12
Tabel 2. Indeks Reabilitas Alat Ukur Penelitian ... 12
Tabel 3. Nilai T-Score Dukungan Sosial ... 14
Tabel 4. Nilai T-Score Resiliensi ... 14
Tabel 5. Korelasi Dukungan Sosial dengan Resiliensi pada Mantan Narapidana Usia Remaja... 14
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1. Instrumen Penelitian ... 22
Lampiran 2. Blueprint Dukungan Sosial dan Skala Resiliensi ... 27
Lampiran 3. Validitas dan Reabilitas Instrumen ... 29
Lampiran 4. Data Kasar ... 33
Lampiran 5. Hasil Perhitungan t-test ... 40
DAFTAR PUSTAKA
Achour, M., & Nor, M. R. M. (2014). The effects of social support and resilience on life satisfaction of secondary school students. Journal of Academic and Applied Studies (Special Issue on Applied Sciences), 4 (1), 12-20.
Agustiani, H. (2006). Psikologi perkembangan: pendekatan ekologi kaitannya dengan konsep diri dan penyesuaian diri pada remaja. Bandung: PT Refika Aditama.
Alam, S. (2013, July 23 th). Anak bermasalah hukum harus didampingi. Retrieved September 24, 2013, from http://rri.co.id/index.php/berita/62693/Anak-Bermasalah-Hukum-harus-Didampingi#.UkJ_FNI_t4M
Alam, S. (2013, July 23 th). KPAI beberkan latar belakang anak bermasalah hukum.
Retrieved September 24, 2013, from
http://rri.co.id/index.php/berita/62694/KPAI-beberkan-latarbelakang-anak-bermasalah-hukum#Ukj_Etl_t4M
Antara. (2012, June 27 th). Anak bermasalah hukum jangan kehilangan masa depan. Retrieved September 24, 2013, from http://www.beritasatu.com/hukum/56693-anak-bermasalah-hukum-jangan-kehilangan-masa-depan.html
Badriyah, L. (2013, May 31). Jumlah anak bermasalah dengan hukum meningkat. Retrieved September 24, 2013, from http://www.beritakriminal.net/jumlah-anak-bermasalah-dengan-hukum-meningkat/
Baharuddin, D. (2013, July 23 th). 600 lebih napi anak dapat remisi. Retrieved September 24, 2013, from http://health.liputan6.com/read/646880/600-lebih-napi-anak-dapat-remisi
Benard, B. (1991). Fostering resiliency in kids: Protective factors in the family, school, and community. San Francisco: WestEd Regional Education Library. Dewi, F. I. R., Djoenaina, V., & Melisa. (2004). Hubungan antara resiliensi dengan
depresi pada perempuan pasca pengangkatan payudara (mastektomi). Jurnal Psikologi, 2, 101 – 120.
Gusef, Y. (2011). Adaptasi kehidupan sosial mantan narapidana dalam masyarakat. Skripsi, Universitas Andalas, Padang.
Henderson & Milstein. 2003. Resiliency in schools. California: Corwin Press.
Iskandar, M. A. (2013, July 23 th). Presiden penuhi empat hak pokok anak.
Retrieved September 24, 2013, from
http://www.antaranews.com/berita/386964/presiden-penuhi-empat-hak-pokok-anak
Janas, M. (2002). Build resiliency: Intervention in school and clinic. Retrieved at November 11, 2013, from www.highbeam.com/library/doc3.asp
Kompas. (2012, July 30 th). Lebih dari 300 anak bermasalah dengan kasus hukum.
Retrieved September 24, 2013, from
http://indonesia.ucanews.com/2012/07/30/lebih-dari-300-anak-bermasalah-dengan-kasus-hukum/
Kumalasari, F., & Ahyani, L. N. (2012). Hubungan antara dukungan sosial dengan penyesuaian diri remaja di panti asuhan. Jurnal Psikologi Pitutur, 1, 21 – 31.
Lopez, S. J. (2009). Encyclopedia of positive psychology. Blackwell Publishing Ltd.
Natalia, D. L. (2013, July 23 th). 648 narapidana anak dapat remisi. Retrieved September 24, 2013, from http://www.antaranews.com/berita/386902/648-narapidana-anak-dapat-remisi
Reivich, K., & Shatte, A., (2002). The resilience factor: 7 keys to finding your inner strenght and overcoming life’s hurdles. New York: Broadway Books.
Riddle, G. S., & Romans, J. S. C. (2010). Resilience among urban american indian adolescents: exploration into the role of culture, self-esteem, subjective well-being, and social support. American Indian and Alaska Native Mental Health Research, 19, 1 – 19. Retrieved from www.ucdenver.edu/caianh
Salami, S. O. (2010). Moderating effects of resilience, self-esteem and social support on adolescents’ reactions to violence. Asian Social Science, 6, 101-110.
Santrock, J. W. (2012). Life-span development: perkembangan masa hidup edisi ketiga belas jilid 1. Jakarta: Erlangga.
Saputri, M. A., & Indrawati, E. S. (2011). Hubungan antara dukungan sosial dengan depresi pada lanjut usia yang tinggal di panti wreda wening wardoyo jawa tengah. Jurnal Psikologi Undip, 9, 65 – 72.
Sarafino, E. P. (2011). Health Psychology. Biopsychosocial Interaction. (7th Edition). United States of America: John wiley & Sons, Inc.
Sirait, A. M. (2012). Psychology and Criminology: Peradilan Anak dalam Perspektif Psikologi dan Kriminologi. Poster session presented at University of Muhammadiyah Malang for Psychology Faculty. Malang. Mei.
Smett, B. (1994). Psikologi kesehatan. Jakarta : PT Gramedia Wirasarana Indonesia.
Wilks, S. E. (2008). Resilience amid academic stress: the moderating impact of social support among social work students. Advances in Social Work, 9 (2), 106-125.
Winarsunu, T. (2009). Statistik dalam penelitian psikologi dan pendidikan. Malang: UMM Press.
Yanuari, C. (2006). Hubungan dukungan sosial dengan resiliensi. Skripsi, Universitas Muhammadiyah Malang, Malang.
Yulianti, S. A., & Widiasih, R. (2009). Gambaran orientasi masa depan narapidana remaja sebelum dan setelah pelatihan di rumah tahanan negara kelas 1 bandung. Jurnal Psikologi, 10, 97 – 104.
Undang-undang Negara Republik Indonesia Nomor 11 tahun 2012. Retrieved September 24, 2013, from:
http://datahukum.pnri.go.id/index.php?option=com_phocadownload&view=category &download=700:uuno11th2012&id=24:tahun-2012&Itemid=27